purpura henoch schonlein

32
PURPURA HENOCH- SCHONLEIN Oleh Meida Rarasta

Upload: meida-rarasta-romuzon

Post on 13-Dec-2015

51 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

eree

TRANSCRIPT

Page 1: Purpura Henoch Schonlein

PURPURA HENOCH-SCHONLEIN

OlehMeida Rarasta

Page 2: Purpura Henoch Schonlein

IDENTIFIKASI

Nama : Radhatul Nur Hazriah Umur : 2 tahun 9 bulan Jenis Kelamin : Perempuan Nama Ayah : Nur Fitri Nama Ibu : Rini Andriani Bangsa : Indonesia Alamat : Lr. Sei Tawar II no.

370/684ilir barat II, Palembang

Dikirim oleh : Poli MRS Tanggal : 13 Juni 2015

Page 3: Purpura Henoch Schonlein

ANAMNESIS Keluhan Utama : Bercak kemerahan di kedua tungkai

bagian bawah Keluhan tambahan : batuk/pilek Riwayat Perjalanan Penyakit: Sejak ± 6 hari SMRS anak mengeluh batuk/pilek, tidak

disertai demam, tidak ada sesak, tidak ada muntah. BAB dan BAK seperti biasa.

Sejak ± 5 hari SMRS muncul bercak-bercak kemerahan di kedua tungkai bawah, bercak kemerahan teraba dikulit, dengan diameter ± 3-5 mm. Mula-mula muncul dikedua tungkai bawah, lalu ke tungkai atas, lengan bawah, BAB dan BAK seperti biasa. Anak lalu dibawa kepoli alergi imunologi RSMH, diberi obat Amoxicilin dan cetirizin lalu pulang kontrol.

Sejak ± 2 hari SMRS bercak kemerahan bertambah banyak, adanya nyeri pada persendian, tungkai bawah bengkak, BAB hitam, BAK kemerahan disangkal. Anak dibawa kontrol ke poli alergi imunologi RSMH dan disarankan MRS.

Page 4: Purpura Henoch Schonlein

RIWAYAT KEHAMILAN DAN KELAHIRAN

Masa Kehamilan: 36 minggu Partus : Spontan Tempat : Rumah Ditolong oleh : Bidan Tanggal : 25 Agustus 2012 BB : 3 kg PB : 50 cm Lingkar kepala : Ibu lupa

Page 5: Purpura Henoch Schonlein

RIWAYAT MAKAN

ASI : 0-2 tahun Susu botol : 2 tahun-sekarang Bubur Nasi : 5 bulan-8 bulan Nasi Tim/lembek: 8 bulan-1 tahun Nasi Biasa : 1tahun-sekarang

Page 6: Purpura Henoch Schonlein

RIWAYAT IMUNISASI

BCG : 1 bulan DPT : 2,3,4 bulan Hepatitis B : 2,3,4 bulan Hib 1 Polio : 1,2,3,4 bulan Campak : 9 bulan

Page 7: Purpura Henoch Schonlein

RIWAYAT PERKEMBANGAN

Gigi Pertama: 5 bulan Berdiri : 10 bulan Berbalik: 4 bulan Berjalan: 12 bulan Tengkurap: 4 bulan Merangkak: 8 bulan Duduk: 8 bulan

Page 8: Purpura Henoch Schonlein

PEMERIKSAAN FISIK UMUM

13 Juni 2015 KU: Tampak sakit ringan Kesadaran: Compos Mentis BB: 12,5 kg PB atau TB: 87,5 cm Status Gizi BB/U Diantara -2 – 0 SD N TB (PB)/U Diantara -2 – 0 SD N BB/TB Diantara 0 – 1 SD N Lingkar Kepala: 47 cm Suhu: 37,5 Respirasi: 35 x/m TD: 90/60 mmHg Nadi: 100 x/m

Page 9: Purpura Henoch Schonlein

PEMERIKSAAN FISIK KHUSUS

13 Juni 2015 Kepala: Normal Leher: Normal Thorax: Normal Abdomen: Normal Ektremitas: Bercak kemerahan tungkai,

lengan Inguinal: Normal Genitalia: Normal Status Neurologis: Normal GRM: -

Page 10: Purpura Henoch Schonlein

PEMERIKSAAN FISIK UMUM

16 Juni 2015 KU: Tampak sakit ringan Kesadaran: Compos Mentis BB: 12,5 kg PB atau TB: 87,5 cm Status Gizi BB/U Diantara -2 – 0 SD N TB (PB)/U Diantara -2 – 0 SD N BB/TB Diantara 0 – 1 SD N Lingkar Kepala: 47 cm Suhu: 37,5 Respirasi: 36 x/m TD: 90/60 mmHg Nadi: 100 x/m

Page 11: Purpura Henoch Schonlein

PEMERIKSAAN FISIK KHUSUS

16 Juni 2015 Kepala: Normal Leher: Normal Thorax: Normal Abdomen: Normal Ektremitas: Bercak kemerahan tungkai,

lengan berkurang Inguinal: Normal Genitalia: Normal Status Neurologis: Normal GRM: -

Page 12: Purpura Henoch Schonlein

LABORATORIUM

Warna: Kuning Kejernian: Jernih Berat Jenis: 1,030 pH: 6,0 Protein: Negatif Glukosa: Negatif Keton: Negatif Darah: Negatif Bilirubin: Negatif Urobilinogen: 1 Nitrit: Negatif Lekosit esterase: Negatif

Page 13: Purpura Henoch Schonlein

LABORATORIUM

Sedimen Urin : Epitel: positif + Leukosit: 2-4 Eritrosit: 0-2 Silinder: negatif Kristal: negatif Bakteri: negatif Mukus: positif + Jamur: negatif

Page 14: Purpura Henoch Schonlein

DD

SLE ITP

Page 15: Purpura Henoch Schonlein

DIAGNOSA

Purpura Henoch-Schonlein

Page 16: Purpura Henoch Schonlein

TATALAKSANA Farmakologis : Metilprednisolon oral 4 mg : 2

mg/KgBB/hari

Page 17: Purpura Henoch Schonlein

PROGNOSA

Quo ad vitam : dubia ad bonam Quo ad functionam : dubia ad bonam

Page 18: Purpura Henoch Schonlein

TINJAUAN PUSTAKA

Page 19: Purpura Henoch Schonlein

DEFINISI

penyakit autoimun (IgA mediated) hipersensitivitas vaskulitis, berupa inflamasi pembuluh darah kecil (kulit, sendi, saluran cerna, dan ginjal), ditandai dengan lesi kulit spesifik purpura nontrombositopenik, artritis, artralgia, nyeri abdomen/perdarahan saluran cerna, dan kadang disertai nefritis atau hematuria.

Page 20: Purpura Henoch Schonlein

EPIDEMIOLOGI

Prevalensi tertinggi pada usia 2-11 tahun (75%) dengan rasio laki-laki lebih banyak daripada perempuan (2:1), 25% kasus pada dewasa, jarang ditemukan pada bayi.

Page 21: Purpura Henoch Schonlein

ETIOLOGI

Belum diketahui pasti, IgA diduga berperan penting, ditandai dengan konsentrasi IgA serum meningkat, kompleks imun, dan deposit IgA pada dinding pembuluh darah dan mesangium ginjal

Page 22: Purpura Henoch Schonlein

FAKTOR RISIKO

Setelah infeksi Streptococcus grup A (20-50%), Mycoplasma, virus Epstein Barr, virus Herpes Simplex, Parvovirus B19, Coxsackievi-rus, Adenovirus, measles, mumps.

Vaksinasi varicella, rubella, Hepatitis B Alergen

Page 23: Purpura Henoch Schonlein

GEJALA KLINIS

infeksi saluran napas atas (1-3 minggu) demam ringan dan nyeri kepala. Artralgia dan artritis. Kelainan kulit berupa macular rash simetris

kaki, bokong, dan lengan sisi ulna. Nyeri perut kolik abdomen di periumbilikal,

mual dan muntah. Diare berdarah angioedema wajah (kelopak mata, bibir) dan

ekstremitas (punggung tangan dan kaki) Kelainan ginjal, setelah 3 bulan onset penyakit

atau 1 bulan setelah onset ruam kulit.

Page 24: Purpura Henoch Schonlein

DIAGNOSA

Kriteria European League Against Rheumatism (EULAR) 2006 dan Pediatric Rheu-matology Society (PreS) 2006:

Palpable purpura harus ada Diikuti minimal satu gejala berikut: nyeri perut difus, deposisi IgA yang

predominan (pada biopsi kulit), artritis akut dan kelainan

ginjal (hematuria dan atau pro-teinuria)

Page 25: Purpura Henoch Schonlein

DIAGNOSA

Kriteria American College of Rheumatology 1990:

Bila memenuhi minimal 2 dari 4 gejala, yaitu: Palpable purpura non trombositopenia Onset gejala pertama ≤ 20 tahun Bowel angina Pada biopsi ditemukan granulosit pada

dinding arteriol atau venula

Page 26: Purpura Henoch Schonlein

PEMERIKSAAN PENUNJANG

Darah tepi Urin Feses

Page 27: Purpura Henoch Schonlein

TATALAKSANA

Farmakologis : Kortikosteroid :

Metilprenisolon 250-750 mg (iv) selama 3-7 hari + siklofosfamid 100-200 mg/hari (po)

Maintenance prednison 100-200 mg (po) selang sehari, siklofosfamid 100-200 mg selama 30-75 hari

Tappering off prednison 25 mg/bulan selesai minimal 6 bulan

Page 28: Purpura Henoch Schonlein

PROGNOSA

Baik, Namun dapat recurens

Page 29: Purpura Henoch Schonlein

ANALISA KASUS Teori Anamnesis :

Timbul ruam kemerahan di ekstremitasNyeri perut, BAB hitam, Nyeri sendi, bengkak pada sendiBAK merah, nyeri kepala

Pemeriksaan Fisik :Ruam makuloeritematosa palpabel purpuraAngioderma pada mukaArtralgia atau artritisNyeri abdomen kolik abdomenHematuria atau nefritis

Pemeriksaan Penunjang :Darah tepi : trombosit normal/meningkatLED meningkatC1q,C3,C4 dapat normalIgA meningkatHematuria, proteinemia, kreatinin klirens menurunFeses ada darah

Page 30: Purpura Henoch Schonlein

ANALISA KASUS

Kasus Anamnesis :

Bercak kemerahan ditungkai bawah, terabaNyeri persendianSendi di tungkai bawah bengkakBAB hitam

Pemeriksaan Fisik :Nyeri tekan abdomen

Pemeriksaan penunjang :Epitel : Positif +Eritrosit : 0-2Mukus : positif +

Page 31: Purpura Henoch Schonlein

KESIMPULAN

Anak usia 2 tahun 9 bulan, dari hasil anamnesis, pemeriksaan fisik, dan laboratorium didiagnosa menderita Purpura Henoch-Schonlein

Page 32: Purpura Henoch Schonlein

TERIMA KASIH