slide selulitis

12
Seluli tis Disusun oleh : Franciska Etika Dewi Maria Ulfa Pembimbing dr. Frida Adelina Ginting Sp.KK

Upload: nurhidayah-hamzah

Post on 17-Nov-2015

290 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

rrrrrr

TRANSCRIPT

Selulitis

Selulitis Disusun oleh : Franciska Etika Dewi Maria Ulfa

Pembimbingdr. Frida Adelina Ginting Sp.KK

DEFINISI Selulitis merupakan infeksi bakterial akut pada kulit. Infeksi yang terjadi menyebar ke dalam hingga ke lapisan dermis dan sub kutis dan Infeksi ini biasanya didahului luka atau trauma

ETIOLOGIPada dewasa umumnya disebabkan oleh infeksi Streptococcus group A dan Staphylococcus aureusPada anak adalah Haemophilus influenza tipe b (Hib)

EPIDEMIOLOGISelulitis dapat terjadi di semua usia, tersering pada usia di bawah 3 tahun dan usia dekade keempat dan kelima.Laki-laki > Perempuan

FAKTOR RESIKO

diabetes melitus malnutrisi Gagal ginjal alkoholisme dan keadaan yang dapat menurunkan daya tahan tubuh terutama bila diseratai higiene yang jelek.

PATOGENESISBakteri patogen (Streptococus piogenes, Streptococus grup A, Stapilococus aureus)Menyerang kulit dan jaringan subkutanMeluas ke jaringan yang lebih dalamMenyebar secara sistemik

Terjadi peradangan akuEritema lokal pada kulitlesiNyeri tekanEdema kemerahanKerusakan integritas kulitGangguan rasa nyaman dan nyeri

Gejala dan tandaSelulitisGejala prodormal:Demam, malaise, nyeri sendi dan menggigilDaerah predileksi:Ekstremitas atas dan bawah, wajah, badan dan genitaliaMakula eritematous:Eritema cerahTepi:Batas tidak tegasPenonjolan:Tidak terlalu menonjolVesikel atau bula:Biasanya disertai dengan vesikel atau bulaEdema:EdemaHangat:Tidak terlalu hangatFluktuasi:Fluktuasi

DIAGNOSAAnamnesa dan Pemeriksaan fisik Pemeriksaan lab : leukositosis, peningkatan LED Pemeriksaan kultur dan pewarnaan gram dari cairan abses dan bulla untuk mengetahui mikroorganisme penyebab infeksi.

DIAGNOSIS BANDINGErisepelasDermatitis kontak alergiPyoderma kronik

Penatalaksanaan Kompres hangat pada lokasi infeksi untuk meredakan rasa nyeri dan mengurangi edema Elevasi ekstremitas yang terinfeksi untuk meningkatkan kenyamanan dan mengurangi edema.Pemberian obat Antibiotik Analgetik

Terima kasih