praktikum penyajian ilmiah 2011a

Upload: fery-christianhabeahan

Post on 06-Jul-2015

308 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Penuntun Praktikum

Penyajian Ilmiah

MKP- 350

Penyusun: Ir. Sigit Mujiharjo, MSAE Prof. Dr. Ir. Yuwana, MSc

JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS BENGKULU

JANUARI, 2011

TATA TERTIB PRAKTIKUMI. Umum1. Praktikan wajib hadir tepat pada waktunya. 2. Praktikan wajib berpakaian rapi, menjaga ketertiban dan kesopanan sebagaimana diwajibkan dalam kegiatan perkuliahan 3. Praktikan wajib mentaati semua aturan unit pengelola praktikum 4. Praktikan yang baik sengaja maupun tidak sengaja merusakkan/menghilangkan bahan/alat praktikum wajib melapor dan menggantinya. 5. Praktikan hanya diperbolehkan melakukan kegiatan sesuai dengan acara pada waktu tersebut. 6. Tidak diperkenankan meninggalkan ruangan tanpa ijin dari pembimbing/asisten . 7. Tidak ada kegiatan praktikum pengganti. Praktikan yang tidak dapat mengikuti suatu acara praktikum maka nilai praktikum acara tersebut nol.

II. Tugas Praktikum1. Melakukan Evaluasi Metodologi Penelitian Teman satu kelas Mengevaluasi (menilai penyajian / penulisan) metode penelitian teman sekelas yang sudah dibuat pada waktu mengambil matakuliah Metode Penelitian (TIP-325). Evaluasi didasarkan pada kejelasan metodologi, berikan masukan agar metodologi tersebut menjadi jelas. Hasil evaluasi diketik rapi dan diserahkan pada pengasuh praktikum (untuk diteruskan kepada mhs bersangkutan) sesuai waktu yang telah ditentukan. 2. Membuat Proposal Penelitian a. Proposal penelitian diharapkan sekali merupakan rencana penelitian utk skripsi. b. Proposal penelitian merupakan hasil konsultasi dan bimbingan dosen pembimbing akademik (PA); atau dosen lain yang disetujui PA. c. Draft akhir proposal penelitian diketik rapi mengikuti aturan dan format penulisan proposal skripsi faperta unib, disyahkan oleh pembimbing dan dikumpulkan pada saat ujian tengah semester (UTS). Makalah akan dinilai, diberi masukan dan dikembalikan untuk diperbaiki dan dinilai lagi sesuai perbaikan yang dilakukan. d. Proposal penelitian yang sudah baik, dijilid rapi dan disyahkan oleh pembimbing; dikumpulkan sesuai jadwal kesepakatan pengasuh praktikum dan mahasiswa ybs. Apabila mahasiswa tidak mengumpulkan, maka nilai makalah ilmiah nol. 3. Melakukan Presentasi/Seminar Akademik a. Proposal penelitian yang sudah selesai dibuat, wajib diseminarkan sebelum semester berakhir. Seminar wajib dihadiri pembimbing, dilaksanakan setelah ujian tengah semester. Waktu seminar ditentukan oleh mahasiswa bersama dengan pembimbing dan disetujui pengasuh mata kuliah. b. Mahasiswa wajib menyerahkan ringkasan makalah (1-3 halaman) yang telah disetujui pembimbing. c. Mahasiswa wajib menyiapkan alat dan media seminar (power point) atau bahan presentasi lainnya dengan berkonsultasi dengan pembimbing.

III. PenilaianNilai matakuliah penyajian ilmuah (MKP-301) ditentukan berdasarkan hasil evaluasi kegiatan kuliah dan praktikum dengan persentasi komponen-komponen sebagai berikut: UTS dan UAS : 50% Praktikum : 50% Nilai praktikum merupakan 50% nilai mata kuliah; dan tersusun dari bagian-bagian berikut: Tugas-tugas Praktikum a. Evaluasi penulisan Metodologi : 10% b. Proposal penelitian : 20% c. Transparansi/Printout Powerpoint : 5% Kehadiran dan Aktivitas dalam Praktikum : 5% Seminar Akademik : 10%

IV. Bahan dan alat yang harus dibawa mahasiswaMinggu 4 Acara Praktikum Evaluasi judul, latar belakang, rumusan masalah dan tujuan Metodologi Penelitian Hasil, pembahasan dan penarikan simpulan dan saran Cara penyitiran, penunjukkan dan penulisan Daftar PustakaUjian Mid Semester

Bahan/alat Hasil evaluasi penulisan judul, latar belakang, rumusan masalah dan tujuan skripsi yang ditunjuk Hasil evaluasi penulisan metodologi penelitian skripsi yang ditunjuk Hasil evaluasi penulisan hasil, pembahasan dan penarikan simpulan dan saran Hasil evaluasi cara penyitiran, penunjukkan dan penulisan Daftar Pustaka

5 6 7 8 10 11 12 13 14 15

Seminar Akademik 1 Seminar Akademik 2 Seminar Akademik 3 Seminar Akademik 4 Seminar Akademik 5 Seminar Akademik 6

Makalah dan materi presentasi Makalah dan materi presentasi Makalah dan materi presentasi Makalah dan materi presentasi Makalah dan materi presentasi Makalah dan materi presentasi

Jadwal PraktikumMinggu 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 Acara Evaluasi judul, latar belakang, rumusan masalah dan tujuan Metodologi Penelitian Hasil, pembahasan dan penarikan simpulan dan saran Cara penyitiran, penunjukkan dan penulisan Daftar Pustaka Mid Semester Seminar Akademik 1 Seminar Akademik 2 Seminar Akademik 3 Seminar Akademik 4 Seminar Akademik 5 Seminar Akademik 6 Ujian Akhir R. Diskusi R. Diskusi R. Diskusi R. Diskusi R. Diskusi R. Diskusi Dosen 1 / Dosen 2 Sda Sda Sda Sda Sda Tempat R. Diskusi R. Diskusi R. Diskusi R. Diskusi Pengasuh Dosen 1 / Dosen 2 Sda Sda Sda

ACARA IEvaluasi Penyajian Judul, Ringkasan dan Pendahuluan Skripsi1. Judul Karya Ilmiah (Penelitian) Apakah judul telah menggambarkan cakupan kegiatan penelitian Apakah judul telah menggambarkan maksud dan tujuan penelitian Apakah judul telah memuat kata-kata penting dan berpengaruh (kata kunci) Apakah judul sudah ringkas namun jelas Apakah di dalam judul digunakan nama latin tanaman

2. Ringkasan Apakah semua komponen utama ringkasan (permasalahan, tujuan, metode, hasil, dan kesimpulan penelitian) telah terungkap secara ringkas dan jelas 3. Pendahuluan Apakah masalah yang akan diteliti telah dikemukakan dengan jelas Apakah justifikasi (alasan untuk membenarkan) perlunya dilakukan penelitian dikemukakan secara objektif dan mengikuti kaidah ilmiah (justifikasi penelitian) Apakah masalah yang akan diteliti telah analisis/diidentifikasi secara objektif berdasarkan referensi atau pengembangan penalaran ilmiah (identifikasi masalah) Apakah strategi/pendekatan pemecahan masalah telah disusun/dirumuskan secara jelas dan benar (perumusan masalah) Apakah hipotesis atau dugaan yang akan dibuktikan (kalau ada) telah diuraikan dengan jelas dan benar (hipitesis) Apakah tujuan penelitian telah dirumuskan dengan jelas dan benar (tujuan) Apakah manfaat penelitian dirumuskan secara jelas dan benar

ACARA II Evaluasi Penyajian Metode Penelitian Apakah kondisi lokasi penelitian (tempat dan waktu) penelitian telah tercantum dan dilengkapi dengan justifikasi pemilihan/penentuannya. Apakah bahan dan alat penelitian sudah dituliskan dengan benar dan terintegrasi (tidak dipisahkan) dalam sub-bab pelaksanaan atau sub-bab pengamatan Apakah rancangan penelitian atau rancangan sampling telah dinyatakan/diuraikan dengan jelas dan benar Apakah rancangan penelitian atau rancangan sampling telah konsisten dengan perumusan masalah, tujuan, dan hipotesis yang akan diuji Apakah rancangan penelitian atau rancangan sampling sesuai dengan keragaman satuan (unit) penelitian atau kegiatan penelitian Apakah rancangan analisis data sesuai dengan rancangan dan tujuan penelitian Apakah penentuan variable telah sesuai dengan masalah dan tujuan penelitian Apakah cara pengamatan serta cara dan alat yang digunakan untuk mengukur variable yang diamati sebagai sumber data telah diuraikan secara rinci Apakah semua metode dalam penelitian ini sudah memenuhi asas reproductibility (dapat diulangi lagi oleh orang lain dengan hasil yang sama

ACARA III Evaluasi Penyajian Hasil, Pembahasan, Kesimpulan dan Saran1. Hasil dan Pembahasan Apakah penyajian data dan atau hasil analisis sudah tepat; dalam hal ini: Apakah tidak berlebihan Apakah tidak kekurangan Apakah tabel atau gambar cukup informatif Apakah tabel atau gambar sudah sesuai dengan hasil analisis data Apakah penyajian tabel atau gambar telah bersifat swa-bicara (self-explanatory) Apakah penafsiran data dan atau hasil analisis sudah tepat; dalam hal ini Apakah ada pengulangan data pada tabel dan atau gambar Apakah penafsiran sesuai dengan hasil analisis Apakah urutan dan cara penafsiran sudah sesuai dengan perumusan masalah, tujuan dan hipotesis penelitian Apakah pembahasan hasil analisis data sudah tepat Apakah hubungan/kaitan antar data sudah dibahas Apakah semua kekecualian (kalau ada) sudah dibahas Apakah kekurangan dan area yang perlu diteliti lebih lanjut sudah dibahas Apakah pembahasan berdasar/berbasis pada hasil analisis data Apakah hasil analisis data telah dihubungkan dengan teori yang relevan Apakah hasil analisis data telah dibandingkan dengan hasil penelitian relevan yang sudah ada (terdahulu) Apakah pembahasan sesuai dengan (terarah pada) masalah dan tujuan penelitian Kesimpulan dan Saran Apakah kesimpulan sesuai dengan perumusan masalah, tujuan dan hipotesis penelitian Apakah materi kesimpulan tersirat atau tersurat dalam pembahasan Apakah kesimpulan jelas dan informative Apakah materi saran didasarkan pada hasil penelitian

2.

ACARA IV Evaluasi Cara Penyitiran, Penunjukkan dan Penulisan Daftar PustakaPenyitiran dan Penunjukkan Pustaka Penyitiran pustaka secara langsung ada yang salah Penyitiran pustaka secara tidak langsung ada yang salah Cara penunjukkan sumber pustaka ada yang salah Ada pustaka yang belum/tidak disebut sumbernya Daftar Pustaka Macam Sumber Pustaka Artikel Jurnal Artikel Prosiding Skripsi/Thesis/Disertasi Makalah Pertemuan Ilmiah Laporan Ilmiah/penelitian Majalah Ilmiah Laporan Teknis Teksbook Terjemahan Teksbooks Chapter dalam buku Buku Ilmiah Populer Majalah Ilmiah Populer Internet 3. Tuliskan Pustaka yang disediakan menjadi suatu DAFTAR PUSTAKA Jumlah Tak Relevan Tidak Disitir Ditulis Salah

FORM PENILAIAN SEMINAR AKADEMIK MATAKULIAH PENYAJIAN ILMIAHNama Mahasiswa NPM Judul Seminar : .. : .. : .. .. .. .. Komponen Makalah seminar a. Uraian Latar Belakang b. Jabaran Tujuan c. Bobot/isi Tinjauan Pustaka d. Sistematika Penulisan Metodologi *) e. Kejelasan/Detail Uraian Metodologi f. Draft Makalah Seminar (dari pengasuh MK) 2 3 4 5 Sikap presentasi/pemaparan Alat bantu (transparansi, slide, dll) Konsultasi dengan pembimbing Menjawab pertanyaan TOTAL (90%) *) Sistematika Metodologi Penelitian1. Bila Percobaan/Uji Design a. Rancangan Percobaan/Uji b. Variabel yang Diamati c. Cara Pengukuran atau Prosedur Kerja d. Analisa Data

No 1

Bobot xxxxxxxx 5 5 5 5 5 xx10xxx 20 20 20 5 90

Nilai xxxxxxxxx

xxxxxxxxxx

Bengkulu, ..2009 Pembimbing,

2. Bila Survey (Eval./Optim./Ident.) a. Metode Eval./Optim./Ident. b. Data Dibutuhkan/Diukurc. Metode Pengumpulan/Pengukuran Atau Metode sampling

.

FORM PI-2A PENILAIAN MAKALAH DAN PRESENTASI PRAKTIKUM PENYAJIAN ILMIAHNama Mahasiswa NPM Judul Makalah : .. : .. : .. .. .. .. Komponen yang dinilai Penulisan Makalah a. Penulisan Judul (Singkat, Jelas, Cerminan Isi) b. Penulisan Latar Belakang (kejelasan sistematis penulisan pentingnya penelitian yang akan dilakukan) c. Penulisan Tujuan Penelitian (kejelasan tujuan) d. Kelengkapan dan Kejelasan Penulisan Metodologi (termasuk penulisan diagram alir, jika ada) e. Kesesuaian Judul - Latar belakang - Tujuan dan Metodologi f. Penulisan Draft Makalah (dari pengasuh MK) 2 3 4 4 5 Sikap presentasi/pemaparan (gerakan dan ucapan) Alat bantu (kejelasan dan ke-menarik-an Power ponit) Ketepatan waktu presentasi Konsultasi dng pembimbing (frekuensi dan keseriusan) Menjawab pertanyaan (ketepatan dan ketegasan) TOTAL (85%)Catatan: 1. Lama presentasi 25 menit a. 7 menit pemapasan makalah b. 13 menit diskusi masukan c. 5 menit pembahasan masukan oleh pembimbing 2. Diskusi/pembahasan HANYA tentang cara penulisan (bukan tentang substansi isi makalah) a. Bahasa dan tata bahasa b. Kejelasan maksud tulisan (kalimat) c. Kelengkapan dan kesesuaian dg aturan penulisan karya ilmiah

No 1

Bobot xxxxxxx x 5 10 5 10 15 xx15xxx 5 10 5 15 5 85

Nilai xxxxxx

xxxxxxx

Bengkulu, ..2009 Pembimbing,

.

FORM PI-2B PENILAIAN MAKALAH DAN PRESENTASI PRAKTIKUM PENYAJIAN ILMIAHNama Mahasiswa NPM Judul Makalah : .. : .. : .. .. .. .. Komponen yang dinilai Penulisan Makalah a. Penulisan Judul (Singkat, Jelas, Cerminan Isi) b. Penulisan Latar Belakang (kejelasan sistematis penulisan pentingnya penelitian yang akan dilakukan) c. Penulisan Tujuan Penelitian (kejelasan tujuan) d. Kelengkapan dan Kejelasan Penulisan Metodologi (termasuk penulisan diagram alir, jika ada) e. Kesesuaian Judul - Latar belakang - Tujuan dan Metodologi f. Penulisan Draft Makalah (dari pengasuh MK) 2 3 4 4 5 Sikap presentasi/pemaparan (gerakan dan ucapan) Alat bantu (kejelasan dan ke-menarik-an Power ponit) Ketepatan waktu presentasi Konsultasi dng pembimbing (frekuensi dan keseriusan) Menjawab masukan (ketepatan dan ketegasan) TOTAL (70%)Catatan: 1. Lama presentasi 25 menit a. 7 menit pemapasan makalah b. 13 menit diskusi masukan c. 5 menit pembahasan masukan oleh pembimbing 2. Diskusi/pembahasan HANYA tentang cara penulisan (bukan tentang substansi isi makalah) a. Bahasa dan tata bahasa b. Kejelasan maksud tulisan (kalimat) c. Kelengkapan dan kesesuaian dg aturan penulisan

No 1

Bobot xxxxxxx x 5 10 5 10 15 xx15xxx 5 10 5 xx15xx 5 70

Nilai xxxxxx

xxxxxxx

xxxxxxx

Bengkulu, ..2009 Pengasuh/Asisten MK,

.

karya ilmiah

FORM PI-1 DAFTAR HADIR PRESENTASI MAKALAH PRAKTIKUM PENYAJIAN ILMIAHHari / Tanggal Nama Mahasiswa Moderator NotulenNo1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30

: ...............................................................Waktu : ........................ : NPM :. : . NPM : . : . NPM : .NPM Tanda Tangan

Nama Mahasiswa

Bengkulu, Pembimbing,

2009

.

FORM EVALUASI MAKALAH SEMINAR AKADEMIKNama Mahasiswa NPM Judul Seminar : ..... : . : .. KELENGKAPAN No Bagian A/T Komentar Halaman sampul Halaman pengesahan Pengantar Daftar isi I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang . Rumusan Masalah Tujuan Manfaat II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Sub Bab 1 . . Sub Bab . III METODOLOGI 3.1 Tempat dan Waktu (Lokasi dan Kondisi Lingkungan) Bila Percobaan/Uji Desain 3.2 Rancangan Percobaan/Uji 3.3 Variabel Diamati dan Cara Pengukuran . 3.4 Analisa Data . Bila Survey (Evaluasi/Optimasi/Identifikasi/Analisis/dsb) 3.2 Metode Eval./Opt.i/Ident./Analisis/dsb . 3.3 Data Dibutuhkan/Diukur 3.4 Metode Pengumpulan/Pengukuran . KESESUAIAN JUDUL TUJUAN --- METODOLOGI

TEKNIS PENULISAN