ik pemeriksaan dam

4
` INTRUKSI KERJA PENANGGUNG JAWAB Judul : Pengawasan DAM Disiapkan Diperiksa Disahkan No. Kode : 014 / IK – 1.02..STN / 2012 Agus Budi.U dr. Punita S.L dr. Sukamto No. Revisi : 00 Tgl. Mulai Berlaku : 1 September 2012 UPT PUSKESMAS NGADIROJO Halaman : 1-3 1. TUJUAN Sebagai intruksi kerja bagi petugas sanitarian dalam melakukan kegiatan, pengawasan terhadap Depo Air Minum (DAM) di wilayah Kerja Puskesmas Ngadirojo. 2. APLIKASI KLAUSUL Klausul 7.2.1 penentuan persyaratan yang berhubungan dengan produk. 3. RUANG LINGKUP Wilayah kerja Puskesmas Ngadirojo 4. DEFINISI Pemeriksaan Depot Air Minum adalah suatu kegiatan yang ditujukan pada penyediaan air minum yang dikelola oleh suatu pengusaha agar memenuhi syarat kesehatan sehingga aman dikonsumsi oleh masyarakat. 5. PENANGGUNGJAWAB Koordinator Sanitasi Puskesmas Ngadirojo 6. KRITERIA PENCAPAIAN Masyarakat dapat aman dalam menkonsumsi air minum yang dibeli pada pengusaha Depot Air Minum. 7. ALAT DAN BAHAN 7.1 Alat tulis 7.2 Form pemeriksaan DAM 7.3 Buku register 1-3

Upload: puskesmasngadirojo

Post on 10-Nov-2015

215 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

IK Pemeriksaan DAM

TRANSCRIPT

1

`INTRUKSI KERJA PENANGGUNG JAWAB

Judul: Pengawasan DAMDisiapkanDiperiksaDisahkan

No. Kode: 014 / IK 1.02..STN / 2012Agus Budi.Udr. Punita S.Ldr. Sukamto

No. Revisi: 00

Tgl. Mulai Berlaku : 1 September 2012

UPT

PUSKESMAS NGADIROJOHalaman: 1-3

1. TUJUAN

Sebagai intruksi kerja bagi petugas sanitarian dalam melakukan kegiatan, pengawasan terhadap Depo Air Minum (DAM) di wilayah Kerja Puskesmas Ngadirojo.2. APLIKASI KLAUSULKlausul 7.2.1 penentuan persyaratan yang berhubungan dengan produk.3. RUANG LINGKUP

Wilayah kerja Puskesmas Ngadirojo4. DEFINISI

Pemeriksaan Depot Air Minum adalah suatu kegiatan yang ditujukan pada penyediaan air minum yang dikelola oleh suatu pengusaha agar memenuhi syarat kesehatan sehingga aman dikonsumsi oleh masyarakat.

5. PENANGGUNGJAWAB

Koordinator Sanitasi Puskesmas Ngadirojo6. KRITERIA PENCAPAIAN

Masyarakat dapat aman dalam menkonsumsi air minum yang dibeli pada pengusaha Depot Air Minum.7. ALAT DAN BAHAN

7.1 Alat tulis

7.2 Form pemeriksaan DAM7.3 Buku register8. ALUR PROSES

8.1 Petugas menyiapkan alat dan bahan untuk pemeriksaan DAM

8.2 Petugas mendatangi lokasi pemeriksaan8.3 Petugas Menemui pemilik DAM dan meminta ijin untuk dilakukan pemeriksaan

8.4 Petugas melakukan wawancara dan pemeriksaan DAM dengan mengisi formulir pemeriksaan

8.5 Petugas mengevaluasi hasil wawancara dan pemeriksaan DAM8.6 Petugas menyampaikan hasil pemeriksaan dan saran pemecahanya bila ada8.7 Petugas mengucapkan terima kasih dan berpamitan pulang8.8 Petugas kembali ke kantor melakukan pencatatan dan pelaporan9. DIAGRAM ALIR

10. REFERENSIPedoman Kerja Puskesmas jilid III Tahun 1991/1992

11. DOKUMEN TERKAIT

11.1 Formulir Pemeriksaan DAM.11.2 Register harian 12. UNIT TERKAIT-13. HISTORIS PERUBAHANNOISI PERUBAHANTANGGAL MULAI BERLAKU

DAHULU SEKARANG

Petugas melakukan Wawancara & pemeriksaan

Form pemeriksaan

Petugas menemui pemilik untuk meminta ijin dilakukan pemeriksaan

Petugas mendatangi lokasi DAM

Mulai

Mempersiapkan alat dan bahan untuk pemeriksaan

Menyimpulkan masalah dari hasil wawancara dan pemeriksaan

selesai

Pemeriksaan selesai petugas mengucapkan terima kasih dan berpamitan pulang

Petugas kembali ke kantor melakukan pencatatan dan pelaporan

Register harian

Petugas menyampaikan hasil wawancara dan pemeriksaan serta pemecahan masalah bila ada

PAGE 3-3