bab iii

36
1

Upload: ian-ahmad

Post on 16-Nov-2015

216 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

mantel

TRANSCRIPT

BAB IIIKERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONALA. Dasar Pemikiran Variabel Penelitian Berdasarkan tujuan dan tinjauan pustaka yang telah dijelaskan, terdapat banyak faktor yang dapat menimbulkan asfiksia, tetapi peneliti memfokuskan penelitian pada Faktor Ibu (Umur Ibu, dan Paritas), dan Faktor Bayi (Cara Lahir, dan Prematuritas, dan Berat Badan Lahir Rendah).B. Kerangka Konsep

Faktor IbuUsia IbuParitasFaktor BayiCara LahirPrematuritasBBLRAsfiksia Neonatorum

Keterangan := Variabel Dependen= Variabel IndependenC. Definisi operasional Desain penelitian : Case Control Jenis hipotesis : komparatif Variabel independent : Faktor Ibu (Umur Ibu, Paritas) dan Faktor Bayi (Berat Badan Lahir, Cara Lahir, Prematuritas) Skala pengukuran independent : katerik ordinal variabel dependen : Asfiksia skala pengukuran dependent : kategorik ordinal Kelompok : > 2 kelompok Berpasangan : tidak berpasangan

1. Variabel Dependen : AsfiksiaDefinisi

:

Asfiksia neonatorum adalah kegagalan napas secara spontan dan teratur.

Alat Ukur:Rekam Medis

Cara Ukur:Daftar Tilik

Hasil Ukur:1. Asfiksia (Apgar Skor