silabus gbpp sap ma pembuatan kebijakan kesehatan s2 sem genap 2009

Upload: hendra-mp

Post on 18-Jul-2015

120 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PERKULIAHAN JUDUL KULIAH SKS TIM PENGAJAR SEMESTER TEMPAT & HARI : : : : : Pembuatan Kebijakan Kesehatan (S-2) 3 SKS Drh. Wiku Adisasmito, MSc, PhD Genap 2009 G 205, FKM UI (Sabtu)

Deskripsi Singkat : Kebijakan publik tentang kesehatan yang efektif perlu dibuat secara benar. MA Pembuatan Kebijakan Kesehatan ini membahas tentang konteks, aktor dan proses dalam pembuatan kebijakan publik. Ilustrasi dalam MA ini dengan mereview proses pembuatan kebijakan kesehatan yang sudah ada dan mengembangkan (membuat) kebijakan kesehatan berdasarkan permasalahan sosial kesehatan. Tujuan Umum : Mahasiswa mampu memahami konteks, aktor dan proses dalam pembuatan kebijakan publik tentang kesehatan Tujuan Khusus : 1. Menguraikan prinsip-prinsip konteks dalam pembuatan kebijakan kesehatan diantaranya adalah latar belakang, analisa situasi, lingkungan strategis, dan peraturan / hukum yang melandasi / terkait dari sebuah kebijakan publik yang akan dibuat 2. Mengidentifikasi aktor-aktor yang terkait dan terlibat dalam pembuatan, pelaksana, penegak, penilai, kebijakan kesehatan, b) pelaksana, agar kebijakan yang dibuat komprehensif, sesuai tujuan, dan efektif pada saat pelaksanaannya 3. Menguraikan proses-proses yang harus dilakukan dalam pembuatan kebijakan kesehatan diantaranya adalah kajian akademik terhadap komponen-komponen kebijakan: substansi teknis, subyek & obyek kebijakan, proses konstruktif partisipatif, komunikasi & lobby kebijakan, dan proses legal formal.

1

Sesi 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Pokok Bahasan Pengantar dan overview dasar pembuatan kebijakan kesehatan Kenteks Kebijakan: Politik, Interest, Keberpihakan Konteks Kebijakan: Birokrasi & Governance Konteks Kebijakan - Lingkungan Strategis: ideologi, politik Konteks Kebijakan Lingkungan Strategis: sosial, ekonomi, budaya Konteks Kebijakan Lingkungan Strategis: pertahanan & keamanan Konteks Kebijakan Lingkungan Strategis: demografi, geografi Aktor Kebijakan: Subyek & Obyek Kebijakan Aktor Kebijakan: Pembuat, Pelaksana, Penegak, Penilai Proses Pembuatan Kebijakan: kajian akademik substansi teknis Proses Pembuatan Kebijakan: kajian akademik subyek & obyek kebijakan

Sub Pokok Bahasan Pemahaman Silabus Pemahaman tugas MA Karakteristik kebijakan kesehatan Karakteristik politik, interest dan keberpihakan Pertimbangan politik, interest dan keberpihakan dalam pembuatan kebijakan kesehatan Karakteristik birokrasi & governance Pertimbangan birokrasi & governance dalam pembuatan kebijakan kesehatan Karakteristik ideologi & politik Pertimbangan ideologi & politik dalam pembuatan kebijakan kesehatan Karakteristik sosial, ekonomi, budaya Pertimbangan sosial, ekonomi, budaya dalam pembuatan kebijakan kesehatan Karakteristik pertahanan & keamanan Pertimbangan pertahanan & keamanan dalam pembuatan kebijakan kesehatan Karakteristik demografi & geografi Pertimbangan demografi & geografi dalam pembuatan kebijakan kesehatan Karakteristik subyek & obyek kebijakan Pertimbangan subyek & obyek kebijakan dalam pembuatan kebijakan kesehatan Karakteristik pembuat, pelaksana, penegak, dan penilai kebijakan Pertimbangan pembuat, pelaksana, penegak, dan penilai kebijakan dalam pembuatan kebijakan kesehatan Karakteristik substansi teknis suatu kebijakan Pertimbangan substansi teknis dalam pembuatan kebijakan kesehatan Karakteristik subyek & obyek kebijakan Pertimbangan subyek & obyek kebijakan dalam pembuatan kebijakan kesehatan

Waktu 150 menit 150 menit 150 menit 150 menit 150 menit 150 menit 150 menit 150 menit 150 menit 150 menit 150 menit

Referensi 1-10 1-10 1-10 1-10 1-10 1-10 1-10 1-10 1-10 1-10 1-10

2

12 13 14 15 16

Proses Pembuatan Kebijakan: kajian akademik proses konstruktif partisipatif Proses Pembuatan Kebijakan: kajian akademik komunikasi & lobby kebijakan Proses Pembuatan Kebijakan: kajian akademik proses legal formal Presentasi Mahasiswa Presentasi Mahasiswa

Karakteristik proses konstruktif partisipatif kebijakan Pertimbangan proses konstruktif partisipatif dalam pembuatan kebijakan kesehatan Karakteristik proses komunikasi & lobby kebijakan Pertimbangan proses komunikasi & lobby kebijakan dalam pembuatan kebijakan kesehatan Karakteristik proses legal formal kebijakan Pertimbangan proses legal formal kebijakan dalam pembuatan kebijakan kesehatan Review makalah kebijakan kesehatan baru Review makalah kebijakan kesehatan baru

150 menit 150 menit 150 menit 150 menit 150 menit

1-10 1-10 1-10 1-10 1-10

Metode Pendidikan: Student centered learning Kuliah Diskusi Kelas Presentasi Metode Evaluasi: Kehadiran minimal 70% Tugas Individu: Pembuatan Naskah Akademik (40%) Tugas Individu: Pembuatan rancangan kebijakan kesehatan yang baru (draft pasal) tentang kesehatan (40%) Presentasi (20%) Referensi: 1. Adisasmito, W, 2007. Sistem Kesehatan, Raja Grafindo, Jakarta. 2. Buse, K, Mays, N, Walt, 2006. Making Health Policy. McGraw-Hill. 3. Adisasmito, W, 2005. Buku Ajar: Kebijakan Kesehatan. Depok, Departemen AKK FKM UI. 4. UURI No. 10/2004 tentang Pembentukan Peraturan Perundangan. 5. Barker, C, 1996, The Health Care Policy Process. London, Sage Publication. 6. Walt, G, 1994, Health Policy: An Introduction to Process and Power, Johannesburg, Witwatersrand University Press.

3

7. Lassey, ML, Lassey, WR, Jinks, MJ, 1997, Health Care Systems Around the World: Characteristics, Issues, Reforms, New Jersey, Prentice-Hall Inc. 8. Maria Farida, IS, 1998, Ilmu Perundang-Undangan: Dasar-Dasar dan Pembentukannya, Jakarta, Penerbit Kanisius. 9. Keputusan Menkes No. 131/Menkes/SK/II/2004 tentang Sistem Kesehatan Nasional. 10. Keputusan Menkes No. 1274/Menkes/SK/VIII/2005 tentang Rencana Strategis Departemen Kesehatan 2005-2009. 11. Thabrany, H, 2005, Pendanaan Kesehatan dan Alternatif Mobilisasi Dana Kesehatan di Indonesia, Jakarta, RajaGrafindo Persada. 12. Kepustakaan berupa textbook, artikel jurnal, dan produk hukum perundangan/peraturan lainnya.

4