motivasi berbusana muslimah mahasiswi fakultas … · 2017-03-13 · objek penelitian ini adalah...

15
i MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN IAIN ANTASARI BANJARMASIN OLEH WIDYA NUR WAHDANIATY.W INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2016 M/1438 H

Upload: others

Post on 09-Mar-2020

15 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

i

MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN IAIN

ANTASARI BANJARMASIN

OLEH

WIDYA NUR WAHDANIATY.W

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI

BANJARMASIN

2016 M/1438 H

Page 2: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

ii

MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN IAIN

ANTASARI BANJARMASIN

Skripsi

Diajukan Kepada Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

Untuk Memenuhi Sebagian Syarat

Guna Mencapai Gelar Sarjana

Pendidikan Agama Islam

Oleh

Widya Nur Wahdaniaty.W

NIM. 1201210485

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN

JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

BANJARMASIN

2016 M/1438 H

Page 3: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

iii

Page 4: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

iv

Page 5: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

v

Page 6: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

vi

ABSTRAK

Widya Nur Wahdaniaty.W, 2016. Motivasi Berbusana Muslimah Mahasiswi

Fakultas Tarbiyah dan Keguruan IAIN Antasari Banjarmasin. Jurusan

Pendidikan Agama Islam, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan. Pembimbing:

Raihanah, S.Pd.I, M.Ag.

Latar belakang menutup aurat adalah sebuah kewajiban bagi seorang

wanita yang harus dipatuhi dan dilaksanakan. Salah satu cara menutup aurat bagi

wanita adalah dengan berbusana muslimah. Namun dengan kenyataan yang ada,

tidak sedikit wanita yang mengenakan busana muslimah hanya pada saat waktu-

waktu tertentu saja. Dan tidak sedikit pula diantara mereka yang memakai busana

muslimah tidak sesuai dengan syari’at Islam. Hal ini terjadi tidak terkecuali pada

mahasiswi IAIN Antasari Banjarmasin, meskipun tidak seluruhnya. Sebagai

mahasiswi IAIN Antasari Banjarmasin mereka harus bisa menjadi contoh yang

baik bagi masyarakat luas dengan selalu senantiasa memakai busana muslimah

untuk menutup aurat dan busana muslimah yang sesuai dengan syari’at Islam,

bukan busana muslimah yang hanya mengikuti trend dan bermodel yang bisa

dibuat sedemikian rupa sesuai dengan selera tanpa memperdulikan hakikat dan

kegunaan busana muslimah dalam syari’at Islam yang sebenarnya.

Rumusan masalah Bagaimana motivasi berbusana muslimah bagi

mahasiswi IAIN Antasari Banjarmasin (study pada Fakultas Tarbiyah dan

Keguruan Jurusan Pendidikan Agama Islam) dan Faktor apa saja yang

mempengaruhi motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi IAIN Antasari

Banjarmasin (study pada Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Jurusan Pendidikan

Agama Islam).

Subyek penelitian ini adalah mahasiswi IAIN Antasari Banjarmasin.

Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi

Fakultas Tarbiyah dan Keguruan jurusan Pendidikan Agama Islam IAIN Antasari

Banjarmasin.Teknik penelitian data ini dikumpulkan melalui wawancara,

observasi dan dokumentasi. Semua data yang dikumpulkan diproses secara

sistematis melalui proses editing, koding, dan interpretasi data. Setelah itu, semua

data dianalisis secara deskriptif kualitatif. Lalu, disimpulkan dengan

menggunakan metode induktif.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa motivasi berbusana muslimah

mahasiswi IAIN Antasari Banjarmasin pada umumnya atas kesadaran diri sendiri.

Meskipun masih ada mahasiswi yang belum sadar betul akan kewajiban seorang

wanita yang diharuskan untuk menutup aurat dengan berbusana muslimah. Dalam

hal ini motivasi sangat berpengaruh terhadap perubahan yang terjadi dalam diri

mahasiswi. Dan faktor-faktor yang mempengaruhi mahasiswi untuk berbusana

muslimah ialah meliputi motivasi instrinsik (dari dalam diri mahasiswi tersebut)

dan motivasi ekstrinsik (dari luar diri mahasiswi tersebut).

Page 7: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

vii

MOTTO

Alquran Surah Al-Ahzab ayat 59 :

أيها لىبيٱي ووساء وبىاتك جك زو ل يدويهلمؤمىيهٱقل

يؤذيه فل يعرفه أن أدوى لك ذ بيبهه جل مه عليهه

ٱوكان حيمالل ٩٥غفىرار

Artinya:

“Hai Nabi, katakanlah kepada isteri-isterimu, anak-anak

perempuanmu dan isteri-isteri orang mukmin: “Hendaklah mereka

mengulurkan jilbabnya keseluruh tubuh mereka.” Yang demikian itu

supaya mereka lebih mudah untuk dikenal, karena itu mereka tidak

diganggu. Dan Allah adalah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang”.

KATA PERSEMBAHAN

Page 8: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

viii

Pertama dan yang paling utama saya ucapkan banyak-banyak

terimakasih kepada Allah Swt yang telah memberikan banyak

kemudahan kepada saya untuk menyelesaikan skripsi ini dan

kepada Rasulullah Saw yang telah memberikan syafaatnya

kepada kita semua.

Skripsi ini saya persembahkan kepada yang tercinta Ayahanda

dan Ibunda yang selalu ada untukku kapapun dan

bagaimanapun, semoga Allah selalu memberikan kesehatan,

rezeky yang halal, dan keberkahan untuk kalian dalam hal

apapun, serta keluarga yang selalu memberikan do’a dan

dukungannya kepada saya dalam menyelesaikan skripsi ini.

Dan kepada Zaujiku tercinta terimakasih telah banyak

berkorban untukku dalam segala hal, semoga Allah selalu

senantiasa memberikan Rahman dan Rahim-Nya kepadamu,

memberikan setiap kemudahan dalam langkahmu, dan

memberikan ridho-Nya kepada kita semua, Amin.

Kepada Sahabat-sahabatku serta teman-teman yang tidak bisa

disebutkan satu persatu. Khususnya PAI E Angkatan 2012

dan anak-anak Kost Kece, Senang dan Bangga bisa mengenal

kalian semua.

KATA PENGANTAR

Page 9: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

ix

بسم الله الرمحن الرحيم

احلمد لله رب العاملني الصالة و السالم على أشرف األنبياء واملرسلني سيدنا وموالنا حممد وعلى أله

الدين. اما بعدوأصحبه أمجعني ومن تبعهم بإحسان إىل يوم

Puji dan syukur yang tiada kira kehadirat Allah Swt, yang telah

melimpahkan rahmat, taufik serta hidayah-Nya dan memberikan kesehatan,

kekuatan sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi yang berjudul

“MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS

TARBIYAH DAN KEGURUAN IAIN ANTASARI BANJARMASIN.”

Shalawat dan salam tak lupa penulis haturkan kepada junjungan yang

mulia Nabi Muhammad Saw beserta para sahabat, keluarga, tabi’in dan tabi’

tabi’in dari dulu, sekarang hingga akhir zaman.

Penulis menyadari bahwa dalam proses penyelesaian skripsi ini tidaklah

mudah. Namun dengan izin Allah Swt. dan bantuan dari berbagai pihak, baik

berupa bimbingan, dukungan, dan motivasi yang sangat besar nilainya bagi

penulis akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Oleh karena itu, dengan

kerendahan hati penulis mengucapkan terimakasih dan penghargaan yang

setinggi-setingginya kepada semua pihak yang telah membantu penulis

menyelesaikan skripsi ini sebagai hasil penelitian. Secara khusus terimakasih dan

penghargaan ini penulis sampaikan kepada:

Page 10: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

x

1. Bapak Dr. Hidayat Ma’ruf, M.Pd, selaku Dekan Fakultas Tarbiyah dan

Keguruan IAIN Antasari Banjarmasin yang telah menerima dan menyetujui

judul skripsi ini dan mengizinkan penulis untuk mengadakan penelitian dalam

memperoleh data-data.

2. Bapak Drs. Yahya Mof, M.Pd., selaku Ketua Jurusan Pendidikan Agama

Islam Fakultas Tarbiyah dan Keguruan IAIN Antasari Banjarmasin, yang telah

memberikan arahan penulisan skripsi ini yang sesuai dengan pengembangan

jurusan tersebut.

3. Ibu Raihanah, S.pd.I, M.Ag. selaku pembimbing yang telah memberikan

bimbingan dan petunjuk serta koreksi dalam penulisan skripsi ini.

4. Para Dosen maupun Asisten Dosen Fakultas Tarbiyah dan Keguruan IAIN

Antasari Banjarmasin yang selama ini memberikan ilmu dan pendidikan

kepada penulis sampai penulis dapat menyelesaikan studi di Fakultas ini.

5. Kepala Perpustakaan Pusat IAIN Antasari Banjarmasin dan Kepala

Perpustakaan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, beserta stafnya yang

memberikan pelayanan kepada penulis peminjaman buku-buku yang sangat

diperlukan dalam penyusunan skripsi ini.

6. Kepada mahasiswi IAIN Antasari Banjarmasin Fakultas Tarbiyah dan

Keguruan Jurusan Pendidikan Agama Islam Angkatan 2012 yang telah

berkenan memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengadakan

penelitian dan memberikan informasi yang diperlukan.

Page 11: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

xi

7. Berbagai pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah

membantu penulis, baik secara langsung maupun tidak langsung dalam

penyusunan dan penyelesaian skripsi ini.

Semoga semua bantuan yang diberikan mendapat ganjaran di sisi Allah

Swt. Akhirnya penulis berharap, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi para

pembacanya. Amin Ya Rabbal ‘alamin.

Banjarmasin,15 Juni 2016

Penulis,

Page 12: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

xii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ·································································· ·· i

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN············································ ii

TANDA PERSETUJUAN ···························································· iii

TANDA PENGESAHAN ····························································· iv

ABSTRAK ··············································································· v

MOTTO·················································································· vi

KATA PERSEMBAHAN ···························································· vii

KATA PENGANTAR ································································ viii

DAFTAR ISI ············································································ xi

DAFTAR TABEL ····································································· xiii

DAFTAR LAMPIRAN ······························································· xiv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah ·············································· 1

B. Rumusan Masalah ····················································· 6

C. Definisi Operasional ··················································· 7

D. Tujuan Penelitian ····················································· 9

E. Signifikansi Penelitian ················································ 9

F. Alasan Memilih Judul ················································ 10

G. Tinjauan Pustaka ······················································ 11

H. Sistematika Penulisan ················································ 12

BAB II LANDASAN TEORI

A. Motivasi ································································ 13

1. Definisi Motivasi ·················································· 13

2. Teori-teori Motivasi··············································· 15

3. Macam-macam Motivasi ········································· 18

4. Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Motivasi ················· 20

B. Busana Muslimah ····················································· 20

1. Definisi Busana Muslimah ······································· 20

2. Perintah Berhijab dalam Alquran dan Hadis ·················· 23

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian ························································ 28

B. Desain Penelitian ····················································· 28

C. Subjek dan Objek Penelitian ········································ 28

D. Data dan Sumber data ··············································· 29

E. Teknik Pengumpulan Data ·········································· 30

F. Teknik Pengolahan dan Analisis Data ····························· 32

G. Prosedur Penelitian ··················································· 34

BAB IV LAPORAN HASIL PENELITIAN

A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian ······························· 36

Page 13: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

xiii

B. Penyajian Data ························································ 39

C. Analisis Data ·························································· 51

BAB V PENUTUP

A. Simpulan ······························································ 57

B. Saran ···································································· 58

DAFTAR PUSTAKA ································································· 59

DAFTAR RIWAYAT HIDUP PENULIS ········································ 61

LAMPIRAN-LAMPIRAN ·························································· 62

Page 14: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

xiv

DAFTAR TABEL

No. Halaman

3.1 MATRIKS DATA, SUMBER DATA, DAN TEKNIK

PENGUMPULAN DATA ...................................................................... 31

Page 15: MOTIVASI BERBUSANA MUSLIMAH MAHASISWI FAKULTAS … · 2017-03-13 · Objek penelitian ini adalah tentang motivasi berbusana muslimah bagi mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

xv

DAFTAR LAMPIRAN

1. DAFTAR TERJEMAH

2. PEDOMAN WAWANCARA

3. FOTO WAWANCARA

4. LAIN-LAIN