blogging

11
Lets BLOG Now, everyone have own media

Upload: darwintjoe

Post on 24-May-2015

385 views

Category:

Education


0 download

DESCRIPTION

Training blogging di PPM

TRANSCRIPT

Page 1: Blogging

Lets BLOG

Now, everyone have own media

Page 2: Blogging

Manfaat Blog

• Website perusahaan• Community Journalism• Mengkomunikasikan ide• Sarana diskusi / belajar• Menyalurkan hobi menulis• Personal Branding• Electronic Diary

Page 3: Blogging

Kualifikasi

• Bisa menulis (= mengetik)• Familiar menggunakan komputer

berbasis Windows atau Linux• Bisa terkoneksi ke internet

Page 4: Blogging

Anda tidak harus

• Mengerti kode HTML• Mengerti teknik membuat web,

istilah hosting, upload, dan berbagai issue teknis lain

• Bahkan tidak perlu harus punya komputer / notebook sendiri

Page 5: Blogging

Pilihan Situs Blog

• Public hosted:– ______.wordpress.com– ______.blogspot.com

• Community:– Friendster, Facebook, Multiply dll

• Hosting sendiri:– Beli jasa hosting– Beli domain, mis. www.namaanda.com

Page 6: Blogging

Contoh Blog

• Pendidikan: http://www.ilmukomputer.com

• Tutorial: http://solutioncenter.wordpress.com

• Diary: http://rahard.wordpress.com

• Opini: http://ririsatria40.wordpress.com

• Specialty: http://hoaxindo.blogspot.com

• Perusahaan: http://www.zenphoto.org

Page 7: Blogging

Komponen Blog

• Content• Design• Accessories

(Widget / Page Element)

Page 8: Blogging

Lets Start Blog

• Siapkan serangkaian topik yang ingin ditulis

• Cari sebuah nama– Sebisa mungkin pendek– Tidak mungkin dibaca beda– Tidak mungkin ditulis beda

• Register• Login dan mulailah menulis

Page 9: Blogging

Mempercantik Blog

• Memilih Theme• Menambahkan Widget• Menambah foto / video di setiap

post

Page 10: Blogging

Mempromosikan Blog

• Sumber traffic:1. Direct Traffic2. Reffering Site3. Search Engine

• Optimize dengan cara:• Promote• Tinggalkan jejak• Cross Link• Manfaatkan RSS

Page 11: Blogging

Terima kasihSemoga Bermanfaat

Darwin TjoeWM-24