bab iii pengumpulan informasi klinik tanaman

6
III. PENGUMPULAN INFORMASI KLINIK TANAMAN A. PENGAMATAN LAPANGAN B. PENCATATAN INFORMASI LAPANGAN C. KOLEKSI, PENYIAPAN, DAN PENGIRIMAN SPESIMEN

Upload: kustam-ktm

Post on 06-Jul-2015

52 views

Category:

Science


4 download

DESCRIPTION

klintan

TRANSCRIPT

Page 1: Bab iii  pengumpulan informasi klinik tanaman

III. PENGUMPULAN INFORMASIKLINIK TANAMAN

A. PENGAMATAN LAPANGANB. PENCATATAN INFORMASI

LAPANGANC. KOLEKSI, PENYIAPAN, DAN

PENGIRIMAN SPESIMEN

Page 2: Bab iii  pengumpulan informasi klinik tanaman

A. PENGAMATAN LAPANGAN» Para penentu diagnosis memerlukan

informasi gejala, penyebaran, cuaca sblmnya,dan praktik petani.

» Informasi tsb scr tdk langsung diperoleh daripetani atau spesimen

» Permasalahan yg ada di lapangan yi:a) Penjelasan mengenai masalah yang terjadi pada

tanaman saat inib) Sejarah pertanamanc) Teknik budidaya yang digunakan (pupuk,

herbisida, insektisida, metode aplikasi, danpenggenangan

d) Dugaan petani mengenai penyebabpermasalahan.

Page 3: Bab iii  pengumpulan informasi klinik tanaman

1. Amati daerah pertanaman, lintasi lahan secaradiagonal

2. Catat penyebaran masalah di lapangan, sepertikarakteristik lahan, drainase, lahan pertanamantetangga. Catat apakah masalah ada pada barisanlahan ataukah di lahan yang lebih luas, jenis tanah

3. Amati individu tanaman secara detail, terutamagejala yang nampak pada tanaman- Amati daun yang tua, batang, tanaman muda.- Amati apakah ada kerusakan akibat serangga.- Amati apakah ada gejala mosaic atau gejala yang

disebabkan virus- Amati apakah ada tungau atau binatang lainnya.- Amati abnormalitas warna, bentuk, dan ukuran

tanaman

» Pengawasan dalam penanaman diantaranya:

Page 4: Bab iii  pengumpulan informasi klinik tanaman

4. Gali akar secara hati-hati dan amati (gall,rot, warna akar abnormal, kondisi akar)

5. Gali di sekitar perakaran dan perhatikan (bau, serangga,pemupukan, dan kedalaman penanaman)

6. Ambil sampel tanah dari daerah perakaran utk dianalisisscr kimiawi dan amati keberadaan nematoda

Page 5: Bab iii  pengumpulan informasi klinik tanaman

B. PENCATATAN INFORMASI LAPANGAN• Setiap diagnosis dilaporkan dalam tulisan ke petani.• Jika diagnosis tdk dibuat di lapangan, informasi

lapangan harus dicatat dan diletakkan ke spesimen.• Pencatatan dilakukan menggunakan formulir standarFormulir harus berisi informasi mengenai1. Alamat petani, telpon, jumlah spesimen, tanggal, dan

disposisi laporan akhir.2. Tempat: tanaman, ukuran penanaman, tipe

penenaman, tipe tanaman, bercocok tanam, sejarahtanaman slm 3 tahun sumber bibit tanaman

3. Deskripsi penyakit: gejala, penyebaran di lahan,persentase tab terinfeksi, dan kenampakan pertamakali.

4. Komentar petani dan diagnosis sementara5. Laporan diagnosis (diagnosis, pengelolaan, daftar

sisipan, nama ahli yang melakukan diagnosis, dantanggal pembuatan laporan.

Page 6: Bab iii  pengumpulan informasi klinik tanaman

C. KOLEKSI, PENYIAPAN, DANPENGIRIMAN SPESIMEN

• Berikan informasi yang diminta pada formulirisian

• Tempatkan spesimen pada kantung plastik padawaktu koleksi, jangan ditutup rapat, jangandiberi kertas/kain basah, jangan basahi tanamankarena akan mempercepat proses dekomposisi.Lubangi plastik terutama untuk tanamansukulen, bungkus akar atau gumpalan tanahuntuk mencegah tanah tercampur daun

• Spesimen segera dikirim