analisis biaya relevan dengan abc system sebagai …repository.unair.ac.id/46749/1/a 32-05 set...

3
ANALISIS BIAYA RELEVAN DENGAN ABC SYSTEM SEBAGAI ALAT BAGI MANAJEMEN DALAM MENGAMBll KEPUTUSAN: MENERIMA ATAU MENOLAK PESANAN KHUSUS PADA PT. "X" DI BANDUNG SKRIPSI , . 6 <'; ;0'1 DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI SEBAGIAN PERSYARATAN , DALAM MEMPEROLEH GELAR SARJANA EKONOMI JURUSAN AKUNTANSI DlAJUKAN OLEH RISZKY SETIAW A T1 No. Pobk : 040016880 KEPADA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2004 ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SKRIPSI ANALISIS BIAYA RELEVAN DENGAN ABC SYSTEM... RISZKY SETIAWATI

Upload: dinhnguyet

Post on 08-May-2019

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: ANALISIS BIAYA RELEVAN DENGAN ABC SYSTEM SEBAGAI …repository.unair.ac.id/46749/1/A 32-05 Set A.pdf · akuntansi yang digunakan oleh perusahaan untuk perencanaan dan pengambilan

ANALISIS BIAYA RELEVAN DENGAN ABC SYSTEM SEBAGAI ALAT BAGI MANAJEMEN DALAM MENGAMBll

KEPUTUSAN: MENERIMA ATAU MENOLAK PESANAN KHUSUS PADA PT. "X" DI BANDUNG

SKRIPSI , .

6 <'; ;0'1

DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI SEBAGIAN PERSYARATAN ,

DALAM MEMPEROLEH GELAR SARJANA EKONOMI JURUSAN AKUNTANSI

DlAJUKAN OLEH

RISZKY SETIA W A T1 No. Pobk : 040016880

KEPADA

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA

2004

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

SKRIPSI ANALISIS BIAYA RELEVAN DENGAN ABC SYSTEM... RISZKY SETIAWATI

Page 2: ANALISIS BIAYA RELEVAN DENGAN ABC SYSTEM SEBAGAI …repository.unair.ac.id/46749/1/A 32-05 Set A.pdf · akuntansi yang digunakan oleh perusahaan untuk perencanaan dan pengambilan

SKRJPS]

ANALISIS BIA YA RELEVAN DENGAN ABC SYSTEM SEBAGAI ALAT BAGI MANAJEMEN DALAM MENGAMBIL

KEPUTUSAN : MENERlMA ATAU MENOLAK PESANAN KHUSUS PADA PT. "X" DI BANDUNG

DIAJUKAN OLEH :

RlSZKY SETIAWATI

No. Pokok: 040016880

TELAH DlSETUJUI DAN DITERIMA DENGAN BAlK

DOSEN PEMBIMBING,

2J# loro / U:K:'JIIDra. DiaD Agustia. Msi. Ak TANGGAL ..................... .

KETUA PROGRAM STUDI,

~ -0_ .g - <oyDrs. M. SUYUBU.. MAFIS. Ak TANGGAL.................

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

SKRIPSI ANALISIS BIAYA RELEVAN DENGAN ABC SYSTEM... RISZKY SETIAWATI

Page 3: ANALISIS BIAYA RELEVAN DENGAN ABC SYSTEM SEBAGAI …repository.unair.ac.id/46749/1/A 32-05 Set A.pdf · akuntansi yang digunakan oleh perusahaan untuk perencanaan dan pengambilan

ABSTRAK

Dewasa ini pcrsaingan di duma usaha semakin ketat karena entry harrier lIap negara semakin mengecil maka tiap perusahaan tidak hanya bersaing dengan perusahaan-perusahaan sejenis letapi juga dengan perusahaan-perusahaan intemasionaL Persaingan yang kian ketat ini merupakan tantangan bagi liap perusahaan untuk saling berlomba merebut pangsa pasar yang lebih Iuas. Informasi yang lepat dan rei evan sangat dibutuhkan sebagai penunjang yang potensial untuk menghadapi persaingan ini.

Saat inl perhatian banyak tercurah pada Activity Based Costing (ABC), karena penggunaan ABC system dapa! menurunkan distorsi pada informasi akuntansi yang digunakan oleh perusahaan untuk perencanaan dan pengambilan keputusan. Sistem pengalokasian biaya dengan sistem konvensional, seperti yang dlgunakan oleh PT. " X " tidak dapat mengalokasikan biaya Overhead seeara akurat.

Dalam pengambilan keputusan: menerimafmenolak pesanan khusus, tidak semua biaya produk disertakan di dalam perhitungan, tetapi dilihat biaya-biaya relevan yang berhubungan dengan keputusan menerimaf menolak pesanan khusus tersebut. Perhitungan penerapan analisis biaya relevan dengan ABC System pada pengambilan keputusan menerimafmenolak pesanan khusus akan menghasilkan keputusan yang lebih tepat daripada perhitungan analisis biaya relevan dengan menggunakan metode konvensional dalam mengalokasikan biaya konversi khususnya yang berkaitan dengan OverHead. Perhitungan yang telah dilakukan oleh PT. "X" dengan sistem konvensional menghasilkan informasi bahwa bila PT. " X •. menerima pesanan khusus maka akan mengalami kerugian, Dan bila perhitungan dilakukan dengan ABC System maka akan diperolch informasi yang sebaliknya bahwa dengan mcnerima pesanan khusus tersebut akan memberikan keuntungan bagi PT. " X ".

v

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

SKRIPSI ANALISIS BIAYA RELEVAN DENGAN ABC SYSTEM... RISZKY SETIAWATI