pengantar hormon

Post on 22-Oct-2015

100 Views

Category:

Documents

19 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

hormon

TRANSCRIPT

PENGANTARSISTEM HORMON

Oleh: Dr. Rusdi, M.Biomed.

PendahuluanHormon dihasilkan oleh kelenjar endokrin (kelenjar buntu).

Kelenjar hormon disebut kelenjar buntu (endokrin) sebab kelenjar hormon tidak mempunyai saluran. Hormon disekresi oleh kelenjar, diangkut ke seluruh tubuh oleh darah (plasma darah) menuju sel sasaran/sel target.

Hormon adalah zat kimia yang disekresi oleh kelenjar endokrin, diangkut ke seluruh tubuh oleh darah menuju sel sasaran untuk mempengaruhi kerja sel sasaran (sel target).

Hubungan sistem saraf dan hormon dalam mengatur fisiologi tubuh

Kelenjar

hormon 1. Epifise2. Hipotalamus3. Hipofisis4. Paratiroid5. Tiroid6. Timus7. Jantung8. Lambung9. Anak ginjal10.Pankreas11.Duodenum12.Ginjal13.Kulit14.Ovarium (pada

wanita)15.Plasenta (pada

wanita hamil)16.Testis (pada pria)

Sel neurosekretoris adalah sel saraf yang mampu memproduksi hormon.

Nukleus adalah kumpulan badan sel saraf di dalam saraf pusat.

Poros hipothalamus-hipofisis anterior

Kelenjar dan homon yang dihasilkan

Kelenjar Hormon

Hipothalamus Releasing hormone dan inhibiting hormone (TRH, CRH, GnRH, GHRH, GHIH, PRH, PIH)

Oksitosin dan ADH (disintesis di hipothalamus)

Hipofisis posterior Oksitosin dan ADH (disekresi di hipofisis pesterior)

Hipofisis anterior TSH, ACTH, GH, FSH, LH/ICSH, Prolaktin

Tiroid T3 dan T4 (di folikel tiroid), dan kalsitonin (di sel C)

Korteks adrenal 1. Aldosteron/mineralokortikoid

(di korteks zona glomerulosa)

2. Kortisol/glukokortikoid

3. Androgen

(di korteks zona fascikulata dan retikularis)

Kelenjar Hormon

Medulla adrenal Epinefrin dan norepinefrin

Pankreas Insulin (di sel )

Glukagon (di sel )

Somatomedin (sel D)

Parathiroid PTH

Gonad

1. Ovarium

2. Testis

Estrogen, progesteron, dan inhibin

Testosteron dan inhibin

Epifise Melatonin

Plasenta hCG, estrogen, progesteron, relaksin, hCS, dan parathyroid hormone-related peptide (placental PTHrp)

Ginjal Renin dan eritropoietin

Lambung Gastrin

Kelenjar Hormon

Duodenum Sekretin, kolesistokinin

Glucose-dependent insulinotropic peptide

Hati Somatomedin

Kulit Vitamin D3

Timus Timosin

Jantung Atrial natriuretic peptide (ANP)

Kelenjar hormon ada yang berfungsi sebagai kelenjar ganda sebab selain menghasilkan hormon (endokrin), juga menghasilkan enzim (eksokrin).

Jelaskan perbedaan: endokrin, parakrin, autokrin, dan eksokrin.

Struktur kimia hormon

Susunan kimiawi hormon adalah: • Asam amino misalnya hormon dari medulla

adrenal dan folikel tiroid• Peptida/protein misalnya hormon dari

hipothalamus, hipofisis, pankreas, dll.• Steroid misalnya hormon dari gonad (kecuali

inhibin) dan korteks adrenal• Asam lemak misalnya prostaglandin yang

dapat disintesis dari asam lemak membran sel, misal sel otot polos.

Struktur dasar hormon steroid:Siklopentana perhidrofenantren

Mekanisme kerja hormon

Mekanisme Kerja Hormon:Hormon derivat steroid dan asam lemak

Mekanisme Kerja Hormon: Hormon derivat protein/peptida

top related