teori musik

11
SenI MUSiK

Upload: frandy-feliciano

Post on 22-Jul-2015

165 views

Category:

Art & Photos


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Teori Musik

SenI MUSiK

Page 2: Teori Musik
Page 3: Teori Musik
Page 4: Teori Musik

Kunci G

Kunci F

Kunci C

Page 5: Teori Musik

Melodic Minor ScAle• Melodic minor scale adalah tangga nada yang berbentuk dari tangga nada

natural minor yang dinaikkan nada ke 6 dan ke 7-nya.

Lihat formula/rumus kedua tangga nada di bawah.

• Melodic minor bisa juga didapat dengan cara membuat tangga nada mayor dengan menurunkan nada ke 3. mari kita lihat contohnya di bawah.

Page 6: Teori Musik

Harmonic Minor Scale• Harmonic minor scale adalah tangga nada yang terbentuk dari tangga

nada Natural minor yang dinaikkan nada ke 7-nya.

Lihat formula/rumus kedua tangga nada di bawah ini.

Contoh:

• Perbedaan dari kedua tangga nada tersebut hanya terletak pada nada ke7. Harmonic minor memiliki bunyi yang mudah dikenali, ini karena adanyajarak satu setengah di antara nada ke 6 dengan nada ke 7.

Page 7: Teori Musik

ISTILAH MUSIKaccelerando (accel.) = makin lama makin cepatadagio = lambatallegreto = agak cepat, namun tidak secepat allegroallegro = cepat, semangatandante = kecepatan sedangcantabile = style bernyanyicrescendo (cresc.) = makin lama makin kerasda Capo (D.C.) = ulang dari awaldal Segno (D.S.) = ulang dari tanda segnodecrescendo (decresc.) = makin lama makin tenangdiminuendo (dim.) = makin lama makin tenangfine = selesaif (forte) = kerasff (fortissimo) = sangat keraslegato = menyambunglento = lambatmezzo = setengahmf (mezzo forte) = setengah kerasmp (mezzo piano) = setengah tenangmoderato = sedangallegro moderato = kecepatan sedang

Page 8: Teori Musik

p (piano) = tenangpp (pianissimo) = sangat tenangpoco = secuil, setitikrallentando (rall.) = makin lama makin lambatritardando (ritard.) = makin lama makin lambatritenuto (riten.) = not yang ditahanstaccato = putus-putustempo = kecepatan dalam waktua = at, to, by, for, in, in the styleal, alla = to the, in the manner of (alla marcia : in the style of a march)allargando = broadening (getting a little slower probably a little louder)andantino = slighty faster than andante (but may also mean slightly slower)assai = sangat (allegro assai : sangat cepat)con, col = withdolce = sweet, softe, ed = danespressivo (or espress, or espr.) = ekspresiffp (fortepiano) = keras lalu tiba-tiba pelangiocoso = playful, merrygrave = sangat lamban, solemn

Page 9: Teori Musik

grazioso = gracefullarghetto = rather slow (but as not slow as largo)largo = slow, statelyma = tapimaestoso = majesticmeno = kurangmolto = sangat banyakmosso, moto = pergerakan (meno mosso : slower; con moto : dengan pergerakan)non = tidakpiu = morepresto = cepat (lebih cepat dari allegro)senza = tanpasf, sfz (sforzando or sforzato) = forced, accentedsimile (sim) = in the same waysostenuto = sustainedtenuto = ditahantroppo = terlalu banyak (non troppo : tidak terlalu banyak)vivace, vivvo = lively, quick

Page 10: Teori Musik
Page 11: Teori Musik

tANDA KROMATIK