rapunzel sindrom ppt

Upload: silpi-hamidiyah

Post on 07-Mar-2016

54 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

BEDAH

TRANSCRIPT

PowerPoint Presentation

TRICHOBEZOAR PADA RAPUNZEL SYNDROME SEBAGAI PENYEBAB TERJADINYA ILEUS OBSTRUKSIDITINJAU DARI SUDUT PANDANGKEDOKTERAN DAN ISLAM

TINING ASTUTI1102010279

LATAR BELAKANGTrichobezoar adalah kondisi adanya gumpalan rambut yg menyumbat saluran cerna dan menyebabkan ileus obstruktifIleus merupakan kegawatan abdomen yg mortalitasnya tinggi jika tidak segera ditangani dalam 24 jam. Adanya gumpalan rambut disebabkan gangguan kejiwaan yg ditandai dengan perilaku memakan rambutKondisi ini cenderung akan berulang lagi selama perilaku memakan rambut tidak ditanggulangi2

PERMASALAHANApakah trichobezoar selalu disebabkan oleh Rapunzel syndrome?Apakah setiap Rapunzel syndrome selalu menyebabkan ileus obstruksi?Bagaimana pandangan Islam mengenai perilaku memakan rambut?231Bagaimana Islam memandang trichobezoar pd rapunzel syndrome sbg penyebab ileus obstruksi43

TUJUANMemahami dan mampu menjelaskan mengenai trichobezoar pada rapunzel syndrome sebagai penyebab terjadinya ileus obstruksi ditinjau dari kedokteran dan Islam.4SUDUT PANDANG KEDOKTERANILEUS OBSTRUKTIFkegagalan isi intestinal untuk melanjutkan perjalanannya menuju ke anusAkibat sumbatan mekanik atau non-mekanik parsial atau total dari usus besar dan usus halusTermasuk penyakit kegawatan bedah abdomenAngka mortalitas tinggi sekitar 30% apabila dalam 24 jam tidak dioperasi

5

PATOFISIOLOGIblokade intralumen (obturasi)intramural atau lesi intrinsik dari dinding ususkompresi lumen atau konstriksi akibat lesi ekstrinsik dari intestinal6

7KLASIFIKASIBerdasarkanLokasi ObstruksiBerdasarkanKondisi ObstruksiBerdasarkanLokasi KlinisLetak TinggiLetak TengahLetak RendahSederhanaStrangulasiGelung TertutupUsus HalusUsus BesarKLASIFIKASIBerdasarkan Lokasi Obstruksi :Letak Tinggi : Duodenum-JejunumLetak Tengah : Ileum TerminalLetak Rendah : Colon-Sigmoid-rectum

Berdasarkan Kondisi Obstruksi :Sederhana : obstruksi tidak disertai dengan terjepitnya pembuluh darahStrangulasi : obstruksi disertai penjepitan pembuluh darah sehingga terjadi iskemia yang akan berakhir dengan nekrosis atau gangren yang ditandai dengan gejala umum berat yang disebabkan oleh toksin dari jaringan gangrenGelung tertutup : terjadi bila jalan masuk dan keluar suatu gelung usus tersumbat, dimana paling sedikit terdapat dua tempat obstruksiBerdasarkan Lokasi Klinis Obstruksi :Usus Halus : duodenum, jejunum dan ileumUsus Besar : kolon, sigmoid dan rectum8KLASIFIKASIIntraluminal : Intramural : Ekstramural : Fekalitbenda asingBezoarbatu empeduMalignansiInflamasiAdhesiHerniaVolvulusIntususepsiBerdasarkan penyebabnya KLASIFIKASIBerdasarkan penyebabnya :Intraluminal : sumbatan dalam rongga usus (fekalit, benda asing, bezoar, batu empedu)Intramural : penyempitan rongga usus akibat pembesaran dinding usus (malignansi atau inflamasi)Ekstramural : sumbatan usus akibat massa yang menekan usus (adhesi, hernia, volvulus atau intususepsi)9

TANDA KARDINAL ILEUS1324NyeriabdomenMuntahDistensiTidak BABdan kentutTANDA KARDINAL ILEUS :1. Nyeri abdomen2. Muntah3. Distensi4. Kegagalan buang air besar atau gas (konstipasi)10

TRICHOBEZOARMerupakan bola rambut yang terperangkap di saluran pencernaanJarang ditemukanSering pada wanita muda (13-20 tahun)dg gangguan kejiwaanTrichotilomaniaTrichophagiaRapunzel SyndromeTrichobezoar adalah bola rambut yang terperangkap di saluran pencernaan. Trichobezoar merupakan kondisi yang jarang ditemukan, biasanya ditemukan pada wanita muda dengan gangguan psikologis. Gangguan ini menyebabkan penderita untuk mencabuti rambutnya sendiri (trichotilomania) dan kemudian memakannya (trichophagia). Rambut merupakan materi yang tidak dapat dicerna sehingga apabila hal ini terus berulang menyebabkan timbulnya akumulasi dan membentuk bola rambut. Kondisi ini dinamakan Rapunzel syndrome.11

KRITERIA DIAGNOSISANAMNESISTanda kardinal Ileus obstruktifKebiasaan memakan rambut (+)riwayat operasi pada saluran pencernaankelaian neuropathyPX.FISIKhalitosis, alopecia, massa epigastrium yg mobile, bising usus meningkat, metallic sound bisa +/-LABHipoproteinemia dan anemia yg merupakan tanda sindrom malabsorbsi

AnamnesisTanda kardinal Ileus obstruktifKebiasaan memakan rambut (+)riwayat operasi pada saluran pencernaankelaian neuropathyPEMERIKSAAN FISIK : halitosis, alopecia, massa pada daerah epigastrium, pada saat perabaan didapatkan adanya masa yang masih dapat digerakkan LABORATORIUM : pemeriksaan darah untuk melihat adanya hipoproteinemia dan anemia sebagai suatu tanda malabsorption syndrome. Pada pemeriksaan laboratorium darah ditemukan kadar hemoglobin yang rendah pada 62% kasus

12

PEMERIKSAAN RADIOLOGI

RONTGEN :

USG :gambaran massa hyperechoic disertai wavy edges massa jaringan lunak, radiolusen, bulat, batas tegasRONTGEN : massa jaringan lunak, radiolusen, bulat, berbatas tegas

USG : gambaran massa hyperechogenic disertai wavy edges dan acoustic shadow 13

TATALAKSANAREHIDRASI CAIRANISOTONISLAPAROTOMIANTIBIOTIK BROADSPECTRUMDEKOMPRESIMEDIKASI PSIKIATRI : ANTIANSIETAS SSRIDEKOMPRESI :

PEMBEDAHAN :14LAPAROTOMI

15KOMPLIKASI GASTRICULCERPERITONITISPNEUMOPERITONEUMIKTERIKOBSTRUKTIFPERFORASIKOMPLIKASI erosi pada mukosa lambung, ulserasi dan perforasi pada saluran pencernaanPankreatitis akut, gastric emphysema, intususepsi, obstructive jaundice Perforasi dan peritonitis dapan menyebabkan kematian pada 30% 16Perilaku memakan rambut termasuk diharamkan karena komplikasi yang ditimbulkannya dan pengobatan pada penyakit ini merupakan suatu keharusan dalam rangka memelihara nyawaMENURUT PERSPEKTIF ISLAM17HUKUM MEMAKAN RAMBUT DALAM ISLAMSebagaimana Allah SWT berfirman : : Artinya :Dari Abu Said, Saad bin Sinan Al Khudri r.a, sesungguhnya Rasulullah SAW bersabda : Janganlah melakukan kerusakan (mudharat) pada diri sendiri dan pada orang lain (HR. Ibnu Majah dan Ahmad).Rambut manusia itu suci dan bukan bangkaiPerilaku memakan rambut belum ada di zaman nabiKebiasaan makan rambut menimbulkan ileus obstruktifSesuai kaidah Islam, mudharat harus dihilangkanPerilaku makan rambut tergolong menimbulkan bahayaDIHARAMKANPara Ulama fiqih, khususnya pada masa klasik, belum banyak membahas tentang hukum memakan bagian dari organ tubuh manusia. Karena masalah tersebut belum dikenal pada masa itu.Kaidah hukum Islam adalah menghilangkan atau menjauhi bahaya. Efek-efek dari kemudharatan harus dihilangkan. Tidak dibenarkan memudharatkan diri sendiri dan orang lain.Kebiasaan memakan rambut yang dilakukan terus-menerus akan menimbulkan suatu komplikasi yaitu ileus obstruksi. Sehingga perbuatan memakan rambut ini dapat digolongkan sebagai suatu perbuatan yang akan menimbulkan bahaya maka perbuatan ini diharamkan untuk dilakukan. 18ANJURAN ISLAM DALAM MENCEGAH TRICHOTILOMANIASebagaimana Allah SWT berfirman : Artinya :Dan sungguh akan Kami berikan cobaan kepadamu dengan sedikit ketakutan, kelaparan, kekurangan harta, jiwa dan buah-buahan dan berikanlah kabar gembira kepada orang-orang yang bersabar (QS. Al-Baqarah {2} : 155)Trichobezoar sering ditemukan pada wanita dengan Stres kejiwaan. Al-Quran mengingatkan manusia agar selalu bersabar dalam menghadapi musibah dalam hidup.Salah satu langkah yang paling tepat untuk dilakukan adalah melaksanakan shalat, dzikrullah dan beristighfar.Trichobezoar sering ditemukan pada wanita muda yang biasanya memiliki riwayat gangguan kejiwaan. Al-Quran mengingatkan manusia agar selalu bersabar dalam menghadapi musibah termasuk kematian anggota keluarga, kecemasan, kelaparan, berkurangnya harta benda dan hasil panen yang seharusnya diperoleh

19

HUKUM PEMBEDAHAN MEDIS PADA TRICHOBEZOARDalam Islam, Allah berfirman : Artinya:Oleh karena itu kami tetapkan (suatu hukum) bagi Bani Israil, bahwa: barang siapa yang membunuh seseorang manusia, bukan karena orang itu membunuh orang lain, atau bukan karena membuat kerusakan di muka bumi, maka seakan-akan ia telah membunuh manusia seluruhnya. Dan barang siapa yang memelihara kehidupan seorang manusia maka seolah-olah dia telah memelihara kehidupan manusia semuanya.. (QS al- Maidah 5: 32)Pembedahan merupakan indikasi dari semua kasus trichobezoar Bila tidak diterapi angka kematian dapat mencapai 30% 20Pembedahan tergolong upaya menjaga kehidupan dan menghindari kebinasaan 20

HUKUM PENGOBATAN FARMAKOLOGIS PADA RAPUNZEL SYNDROME1Kebiasaan memakan rambut bersifat kambuh kembaliDiperlukan obat yang berkesinambungan untuk menekan kekambuhan34Pengobatan dalam Islam termasuk menjaga Al-Dharuriyat Al- KhamObat yang digunakan wajib menggunakan bahan yang suci dan halal2Islam mensyariatkan pengobatan karena ia bagian dari perlindungan dan perawatan kesehatan yang merupakan bagian dari menjaga Al-Dharuriyat Al- Kham. Dalam ikhtiar mencari kesembuhan wajib menggunakan metode pengobatan yang tidak melanggar syariat. Obat yang digunakan untuk kepentingan pengobatan wajib menggunakan bahan yang suci dan halal. Penggunaan bahan najis atau haram dalam obat-obatan hukumnya haram. 21

KAITAN PANDANGAN KEDOKTERAN DAN ISLAM TERHADAP TRICHOBEZOAR PADA RAPUNZEL SYNDROME SEBAGAI PENYEBAB ILEUS OBSTRUKSISecara medis, perilaku mencabuti dan memakan rambut termasuk gangguan jiwa dimana rambut tidak dapat dicerna hingga akhirnya membentuk bola rambut dan memenuhi lumen usus penderita dan menyumbat usus, disebut ileus obstruksi dan merupakan kegawatan bedah abdomenKaidah hukum Islam menegaskan bahwa segala bentuk kemudharatan harus dihilangkan, dalam hal ini perilaku memakan rambut termasuk haram karena dapat menimbulkan bahaya berupa ileus obstruktif dan pengobatan penyakit ini adalah wajib dalam rangka memelihara nyawa.Dengan demikian, ilmu kedokteran dan Islam sepakat bahwa perilaku memakan rambut termasuk perilaku menyimpang yang diharamkan karena dapat menimbulkan bahaya berupa ileus obstruksi. 23

KESIMPULANTrichobezoar selalu disebabkan oleh Rapunzel syndrome Rapunzel syndrome akan berakhir menjadi ileus obstruksi, hanya bila terjadi dalam jangka waktu lama dan tidak terdeteksi Islam mengharamkan perilaku memakan rambut karena perilaku ini akan mendatangkan bahaya berupa ileus obstruksiTrichobezoar terbentuk akibat perilaku menyimpang yang dipicu stress. Islam mengajarkan untuk mendirikan shalat, berdzikir dan istighfar sebagai langkah menghindari stres selain itu pengobatan penyakit ini wajib hukumnya dalam rangka menyelamatkan nyawa.Trichobezoar selalu disebabkan oleh Rapunzel syndrome. Hal ini dikarenakan pada Rapunzel syndrome penderita akan mencabuti rambutnya (trichotillomania) kemudian memakannya (trichophagia), perilaku ini dilatarbelakangi dengan adanya gangguan kejiwaan.Rapunzel syndrome tidak selalu dapat menimbulkan suatu komplikasi pada saluran cerna berupa ileus obstruksi. Ileus obstruksi akan terjadi pada Rapunzel syndrome yang terjadi dalam jangka waktu yang lama dan tidak terdeteksi sehingga menimbulkan suatu trichobezoar yang akan menutupi seluruh lumen usus ataupun lambung.Islam mengharamkan perilaku memakan rambut karena perilaku ini akan mendatangkan bahaya berupa ileus obstruksiIslam mengajarkan untuk mendirikan shalat, berdzikir dan istighfar apabila mengalami masalah dalam hidup sehingga terhindar dari stres dan gangguan mental.

24

SARANKepada orang tuaMengajarkan anak untuk menghadapi masalah dengan kepala dingin dan memonitoring perkembangan terapiKepada Dokter muslimMengembangkan kompetensinya dlm meningkatkan mutu pelayanannya serta pengetahuan agama utk pencegahan dan pengobatan penyakit Kepada MasyarakatTidak mengisolir dan memberi stigma buruk pada penderita.25

DAFTAR PUSTAKAdapusss26dapussss

WASSALAM..TERIMAKASIHSYUKRONTHANK YOU