pkmd bab ii.2

Upload: febi-suantari

Post on 14-Oct-2015

26 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

laporan pkmd

TRANSCRIPT

  • 5/24/2018 PKMD BAB II.2

    1/7

    BAB II

    RENCANA KEGIATAN

    A. Permasalahan di Puskesmas II Denpasar SelatanBerikut ini adalah sepuluh Penyakit Terbanyak di Puskesmas II Denpasar

    Selatan Tahun 2012:

    Sumber: Sumber: Laporan Kegiatan Tahunan Puskesmas II Denpasar Selatan, Laporan Tahunan,2012

    Gambar 1

    Grafik Sepuluh Penyakit Terbanyak di Puskesmas II Denpasar Selatan Tahun

    2012

    Keterangan :

    1302 : Infeksi Akut pada Saluran Pernafasan Bagian Atas

    2001 : Penyakit Kulit Infeksi

    150205 : Penyakit Pulpa pada Jaringan Periapikal

    12 : Penyakit Tekanan Darah Tinggi

    21 : Penyakit Pada Sistem Otot dan Jaringan Pengikat

    2002 : Penyakit Kulit Alergi

    8469

    3119 29912619

    17121321

    1262

    752 722290

    0

    2000

    4000

    6000

    8000

    10000

    1302

    2001

    150205

    12

    21

    2002

    1303

    0102

    1503

    16

  • 5/24/2018 PKMD BAB II.2

    2/7

    5

    1303 : Infeksi Lain Pada Saluran Pernafasan Bagian Atas

    0102 : Diare ( termasuk tersangka kolera )

    1503 : Penyakit Rongga Mulut, Kelenjar Ludah, Rahang dan Lainnya

    16 : Penyakit Kelamin Lainnya

    Penyakit ISPA (Infeksi Saluran Pernafasan Atas) dapat ditanggulangi

    dengan meningkatkan kebersihan perorangan. Salah satu cara meningkatkan

    kualitas kebersihan diri adalah melakukan PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan

    Sehat). Kegiatan PHBS dapat dilakukan dengan menerapkan cara mencuci tangan

    yang baik dan benar.

    Selain 10 penyakit di atas, terdapat permasalahan lain yang terjadi di

    Puskesmas II Denpasar Selatan yaitu tingginya permintaan pemeriksaan glukosa

    darah di laboratorium. Pemeriksaan glukosa darah banyak diminta oleh pasien

    yang berumur diatas 30 tahun dan juga pada usia lanjut.

    B. Rencana KegiatanAdapun rencana kegiatan yang akan dilaksanakan selama melakukan

    Praktek Kerja Masyarakat Desa (PKMD) di Puskesmas II Denpasar Selatan,

    meliputi:

    1. Dalam gedunga. Loket pendaftaran

    Puskesmas II Denpasar Selatan memiliki loket pendaftaran sebagai tahap

    awal dalam pelayanan di Puskesmas untuk mendata identitas pasien dalam proses

    registrasi. Loket pendaftaran memberikan informasi kepada pasien dan

    keluarganya tentang pelayanan di Puskesmas II Denpasar Selatan.

  • 5/24/2018 PKMD BAB II.2

    3/7

    6

    1) SasaranMasyarakat yang berkunjung ke Puskesmas II Denpasar Selatan.

    2) WaktuKegiatan di loket dilakukan pada hari Senin sampai Kamis pukul 08.00-

    12.00 WITA dan Jumat pukul 08.00-10.30 dari tanggal 22 April 2013 sampai 25

    April 2013.

    3) PelaksanaanPelaksanaan kegiatan di loket diikuti oleh enam orang mahasiswa

    Poltekkes Denpasar Jurusan Analis Kesehatan yang dilakukan secara bergantian

    yaitu satu orang per harinya.

    b. Apotek1) Sasaran

    Pasien dengan resep dari dokter atau bidan Puskesmas II Denpasar

    Selatan.

    2) WaktuKegiatan di loket dilakukan pada hari Senin sampai Kamis pukul 08.00-

    12.00 WITA dan Jumat pukul 08.00-10.30 dari tanggal 22 April 2013 sampai 25

    April 2013.

    3) PelaksanaanPelaksanaan kegiatan di apotek diikuti oleh enam orang mahasiswa

    Poltekkes Denpasar Jurusan Analis Kesehatan yang dilakukan secara bergantian

    yaitu satu orang per harinya.

  • 5/24/2018 PKMD BAB II.2

    4/7

    7

    c. Puskesmas pembantu1) Sasaran

    Masyarakat yang berkunjung ke Puskesmas Pembantu Sanur Kaja.

    2) WaktuKegiatan di Puskesmas Pembantu Sanur Kaja dilakukan pada hari Senin

    sampai Kamis pukul 08.00-12.00 WITA, Jumat pukul 08.00-10.30, dan Sabtu

    pukul 08.00-11.30 dari tanggal 9 April 2013 sampai 19 April 2013.

    3) PelaksanaanPelaksanaan kegiatan di Puskesmas Pembantu Sanur Kaja diikuti oleh 6

    orang mahasiswa Poltekkes Denpasar Jurusan Analis Kesehatan yang dilakukan

    secara bergantian yaitu dua orang per harinya.

    d. Laboratorium1) Sasaran

    Semua pasien rawat jalan yang memerlukan pemeriksaan laboratorium di

    Puskesmas II Denpasar Selatan.

    2) WaktuKegiatan di laboratorium dilakukan pada hari Senin sampai Kamis pukul

    08.00-12.00 WITA, Jumat pukul 08.00-10.30, dan Sabtu pukul 08.00-11.30 dari

    tanggal 8 April 2013 sampai 26 April 2013.

  • 5/24/2018 PKMD BAB II.2

    5/7

    8

    3) PelaksanaanPelaksanaan kegiatan di laboratorium diikuti oleh enam orang mahasiswa

    Poltekkes Denpasar Jurusan Analis Kesehatan yang dilakukan secara bergantian

    yaitu dua orang per harinya.

    2. Luar gedunga. Mobil unit1) Sasaran

    Sasaran dalam kegiatan ini adalah pekerja seks komersial pada daerah

    lokalisasi di wilayah kerja Puskesmas II Denpasar Selatan.

    2) Tempat dan waktuKegiatan dilaksanakan pada waktu yang berbeda selama 3 hari, yaitu:

    - Kegiatan mobile unit IWaktu : Selasa, 16 April 2013

    Tempat : wilayah lokalisasi Jagung II

    - Kegiatan mobile unit IIWaktu : Rabu, 17 April 2013

    Tempat : wilayah lokalisasi Pasiran

    - Kegiatan mobile unit IIIWaktu : Jumat, 19 April 2013

    Tempat : wilayah lokalisasi Jagung I

    3) PelaksanaanPelaksanaan kegiatan mobile unit untuk pemeriksaan IMS dan VCT ini

    dilaksanakan oleh petugas Puskesmas II Denpasar Selatan dan seluruh peserta

  • 5/24/2018 PKMD BAB II.2

    6/7

    9

    PKMD, yang terdiri dari enam orang mahasiswa dari Jurusan Analis Kesehatan

    Poltekkes Denpasar.

    b. Penyuluhan kesehatan tentang penyakit diabetes dan pemeriksaan gula darahsewaktu pada usia lanjut

    1) SasaranSasaran dalam kegiatan ini adalah usia lanjut yang tinggal di Banjar

    Tengah, Desa Renon, Denpasar Selatan.

    2) Tempat dan waktuHari, tanggal : Sabtu, 20 April 2013

    Waktu : 07.3011.00 WITA

    Tempat : Banjar Tengah Renon, Denpasar Selatan.

    3) PelaksanaanPenyuluhan kesehatan mengenai penyakit Diabetes dan pemeriksaan gula

    darah dilaksanakan oleh seluruh peserta PKMD di Puskesmas IV Denpasar

    Selatan, yang terdiri dari enam orang mahasiswa dari Jurusan Analis Kesehatan

    Poltekkes Denpasar.

    c. Penyuluhan kesehatan untuk dokter kecil dan pentingnya perilaku hidupbersih dan sehat (PHBS) di sekolah

    1) SasaranSasaran primernya adalah siswa siswi di SD Negeri 12 Sanur, SD Negeri

    8 Sanur, SD Negeri 10 Sanur dan SD Negeri 11 Sanur.

  • 5/24/2018 PKMD BAB II.2

    7/7

    10

    2) Tempat dan waktuTempat : SD Negeri 12 Sanur, SD Negeri 8 Sanur, SD Negeri 10

    Sanur dan SD Negeri 11 Sanur, Denpasar Selatan.

    Waktu : 09.0011.00 WITA

    3) PelaksanaanPenyuluhan dokter kecil mengenai materi tentang Diare, Demam

    Berdarah, Rabies, P3K dan pengetahuan tentang cara cuci tangan yang baik dan

    benar yang diikuti oleh seluruh dokter kecil yang terpilih yang disampaikan oleh

    dua orang mahasiswa dari Jurusan Analis Kesehatan Poltekkes Denpasar dan satu

    orang pembimbing dari Puskesmas II Denpasar Selatan.

    C. Rencana Anggaran Biaya KegiatanTabel 1

    Rencana Anggaran Biaya

    Penyuluhan Penyakit Diabetes dan Pemeriksaan Glukosa Darah

    No. Rincian Anggaran Harga (Rp) Jumlah Total

    1. Pembuatan pamphlet 300 50 lembar 15.000

    2. Pembelian stick glukosa 110.000 2 box 220.000

    3. Kapas 10.000 1 bungkus 10.000

    4. Alkohol 10.000 1 botol 10.000

    5. Blood lancet 30.000 1 pack 30.000

    Total biaya 285.000