persyaratan seleksi asisten fk unhalu 2013-2014

2
OPEN RECRUITMENT ASISTEN PRAKTIKUM Fakultas Kedokteran UHO 2013-2014 Persyaratan umum : 1. Berstatus sebagai mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Haluoleo. 2. Hingga saat ini masih aktif kuliah. 3. Telah menyelesaikan minimal 4 semester. 4. Tidak sedang menjadi asisten dibagian lain. 5. Nilai Biomedik 1 dan 2 minimal C. 6. IPK minimal 2,75. 7. Mengumpulkan berkas sebagai berikut : CV*. Motivation letter* minimal 1 halaman. Menandatangani nota kesepakatan. Menyertakan print out nilai hingga semester 3. Foto warna 3x4 dan 4x6 masing-masing 4 lembar. Berkas dikumpul menggunakan map hijau untuk perempuan dan merah untuk laki- laki. *) Menggunakan kertas folio dan tulis tangan. Persyaratan khusus : 1. Anatomi : Nilai minmal blok Muskuloskeletal dan Neuropsikiatri adalah B. IPK minimal 3,0. Menguasai materi anatomi muskuloskeletal, neuropsikiatri, kardiovaskuler, respirasi dan reproduksi. 2. Mikrobiologi : Nilai minimal blok BMD adalah B. 3. Farmakologi : Nilai minimal blok DDT adalah B. Alur penerimaan : 1. Pengambilan formulir dapat didownload langsung di grup facebook Fakultas Kedokteran UHO. 2. Pengembalian formulir dan berkas persyaratan tanggal 19-23 Agustus 2013. 3. Pengumuman peserta yang lulus seleksi berkas tanggal 25 Agustus 2013. 4. Tes tertulis tanggal 27 Agustus 2013 (+ tes praktikum khusus untuk Anatomi). 5. Tes wawancara tanggal 28 Agustus 2013. 6. Pengumuman hasil seleksi tanggal 29 Agustus 2013. Kendari, 30 Juli 2013 Koordinator Asisten,

Upload: rahmawati-nur-ariyanti

Post on 27-Oct-2015

39 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Persyaratan Seleksi Asisten FK Unhalu 2013-2014

OPEN RECRUITMENT ASISTEN PRAKTIKUM

Fakultas Kedokteran UHO

2013-2014

Persyaratan umum :

1. Berstatus sebagai mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Haluoleo.2. Hingga saat ini masih aktif kuliah.3. Telah menyelesaikan minimal 4 semester.4. Tidak sedang menjadi asisten dibagian lain.5. Nilai Biomedik 1 dan 2 minimal C.6. IPK minimal 2,75.7. Mengumpulkan berkas sebagai berikut :

CV*. Motivation letter* minimal 1 halaman. Menandatangani nota kesepakatan. Menyertakan print out nilai hingga semester 3. Foto warna 3x4 dan 4x6 masing-masing 4 lembar. Berkas dikumpul menggunakan map hijau untuk perempuan dan merah untuk laki-laki.

*) Menggunakan kertas folio dan tulis tangan.

Persyaratan khusus :

1. Anatomi : Nilai minmal blok Muskuloskeletal dan Neuropsikiatri adalah B. IPK minimal 3,0. Menguasai materi anatomi muskuloskeletal, neuropsikiatri, kardiovaskuler, respirasi dan

reproduksi.2. Mikrobiologi :

Nilai minimal blok BMD adalah B.3. Farmakologi :

Nilai minimal blok DDT adalah B.

Alur penerimaan :

1. Pengambilan formulir dapat didownload langsung di grup facebook Fakultas Kedokteran UHO.

2. Pengembalian formulir dan berkas persyaratan tanggal 19-23 Agustus 2013.3. Pengumuman peserta yang lulus seleksi berkas tanggal 25 Agustus 2013.4. Tes tertulis tanggal 27 Agustus 2013 (+ tes praktikum khusus untuk Anatomi).5. Tes wawancara tanggal 28 Agustus 2013.6. Pengumuman hasil seleksi tanggal 29 Agustus 2013.

Kendari, 30 Juli 2013

Koordinator Asisten,

Rahmat Jaya

Contact person :

Page 2: Persyaratan Seleksi Asisten FK Unhalu 2013-2014

1. Anatomi

Fajrin : 085241557801

2. Histologi

Indah : 085241957007

3. Biokimia

Tiara : 085241953796

4. Fisiologi

Rahma : 085241341633

5. Mikrobiologi

Fiya : 081943344656

6. Parasit

Yana : 087861407757

7. Farmakologi

Dayat : 085242799430

8. Gizi

Zurez : 085341084199