pengantar kombis mm

Upload: hafizd-adityo-utomo

Post on 07-Jul-2018

227 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    1/19

    Pengertian Komunikasi

    Komunikasi adalah proses pemindahanpengertian dalam bentuk gagasan atauinformasi dari seseorang ke orang lain.

    Komunikasi mencakup berbagai macam

    bentuk komunikasi baik verbal maupunnon verbal.

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    2/19

    Peran Komunikasi

    Komunikasi mutlak dibutuhkan dalamkehidupan manusia di segala bidang, baikkehidupan pribadi, organisasi maupun

    dalam masyarakat.

    Komunikasi yang baik akan menciptakanterjalinnya hubungan yang harmonis dan juga membantu penyelesaian masalah,sebaliknya komunikasi yang kurang/tidakbaik akan menimbulkan “konik”.

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    3/19

    K!"#$K%&$ ada ' macam, yaitu(

    Komunikasi )erbal

    #on )erbal.

    Komunikasi )erbal(

    •  *ertulis

    • +isan

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    4/19

    Komunikasi Non-Verbal   kspresi -ajah

       ody language   &imbol/logo/ramburambu/sandi

       "niform

       &uara

       0arna

       1arak saat berbicara

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    5/19

    Komunikasi nonverbal2

    +ebih bersifat spontan

    +ebih sulit untuk dikendalikan

    +ebih jujur

    +ebih e3sien

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    6/19

    4ungsi komunikasi

    nonverbal "ntuk melengkapi dan menggambarkan "ntuk memperkuat dan menekankan

    "ntuk mengubah dan menggantikan

    "ntuk mengendalikan dan mengatur

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    7/19

    5 1#$& 6%&%7 K!"#$K%&$

     !embaca

     !enulis

     erbicara  !endengarkan

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    8/19

     *he 8ommunication Process9panded !odel

    !ary llen :u;ey, Business Communication: Process andProduct, 5e 

    8h.

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    9/19

    fektivitas komunikasi

    +ima hukum Komunikasi fektif >7..%.8.?@

    7espectmpathy

    %udible

    8larity?umble

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    10/19

    :angguan dalam proses

    komunikasi:angguan komunikasi secara umum dapatdikelompokkan menjadi A >tiga@ yaitu (

    :angguan pribadi ( antara lain emosi,nilainilai,indera manusia terutama pendengaran danpenglihatan, kemampuan berkomunikasi dansebagainya

    :angguan 3sik ( berasal dari lingkungan dimana

    komunikasi berlangsung :angguan semantik/ arti kata ( semantik adalah

    pengetahuan mengenai pengertian katakatayang sebenarnya dan perubahan pengertian kata.

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    11/19

    !eningkatkan kemampuanberkomunikasi

     *eknik komunikasi ( intonasi, pengucapan

    Kualitas komunikasi ( isi pembicaraan

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    12/19

    Keterampilanmendengarkan!endengarkan adalah proses menyerapapa saja yang kita dengar dan mengolahsecara mental apa yang kita peroleh

    tersebut.Tipe mendengarkan (

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    13/19

    !endengarkan empatik

     *idak hanya dengan telinga,tetapi jugadengan mata dan hati

    Kita memperhatikan perilakuKita memahami

    Kita berintuisi

    Kita merasakan

    Mendengarkan secara

    mendalam, mengerti orang itu,

    secara emosional sekaligus

    intelektual.

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    14/19

     *he +istening Process

    !ary llen :u;ey, Business Communication: Process andProduct, 5e 

    8h. A,&lide

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    15/19

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    16/19

    !eningkatkan fektivitas!endengarkan !engontrol gangguan eksternal dan

    internal

     *erlibat secara aktif 

    Pisahkan fakta dan opini $denti3kasi faktafakta yang penting

     1angan menyela

    !engajukan pertanyaan penjelas !engulang dengan katakata sendiri

    untuk meningkatkan pemahaman

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    17/19

     *ujuan Komunikasi#onverbal !emberi informasi

    !engatur alur percakapan mengekspresikanemosi

    !emberi sifat, melengkapi, menentang, ataumengembangkan pesanpesan verbal

    !engendalikan atau memengaruhi orang lain

    !empermudah tugastugas khusus, misalnya

    memberi contoh cara mengayunkan tongkatgolf yang baik dan benar

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    18/19

    tika Komunikasi

    %ntara etika dan komunikasi terdapathubungan yang bersifat melekat.Komunikasi tanpa etika hanya akan

    memberikan hasil yang jauh dari yangdiharapkan, tetapi seringkalimenimbulkan permasalahan.

    leh sebab itu dalam berkomunikasidituntut penerapan etika sebagaimana

    umumnya yang berlaku

  • 8/18/2019 Pengantar Kombis MM

    19/19

     *eknologi komunikasi

     *eknologi komunikasi sangatdipengaruhi oleh perkembanganteknologi khususnya teknologi

    informatika. 6engan kemajuan teknologitersebut maka akan mempermudah danmempercepat proses komunikasi

    #amun di samping itu, ada pula

    kelemahannya, antara lain seringterjadinya kelebihan informasi, danberkurangnya hubungan antar individu.