konsep dasar dan biofarmasetika.pptx

13
Farmakologi adalah ilmu yang mempelajari pengetahuan obat dengan seluruh aspeknya, baik sifat kimiawi maupun fisiknya, kegiatan fisiologi, resorpsi dan nasibnya dalam organisme hidup.

Upload: matthew-hamilton

Post on 14-Sep-2015

62 views

Category:

Documents


30 download

TRANSCRIPT

Farmakologi adalah ilmu yang mempelajari pengetahuan obat dengan seluruh aspeknya, baik sifat kimiawi maupun fisiknya, kegiatan fisiologi, resorpsi, dan nasibnya dalam organisme hidup

Farmakologi adalah ilmu yang mempelajari pengetahuan obat dengan seluruh aspeknya, baik sifat kimiawi maupun fisiknya, kegiatan fisiologi, resorpsi dan nasibnya dalam organisme hidup.Obat adalah suatu bahan atau campuran bahan untuk dipergunakan dalam menentukan diagnosis, mencegah, mengurangi, menghilangkan dan menyembuhkan penyakit atau gejala penyakit pada hewan dan manusia. perkembangan sejarah obat kebanyakan obat yang digunakan pada masa lalu adalah berasal dari tanaman, dengan cara mencoba-coba. Dengan berbagai macam tanaman, akar, batang dan daun, untuk mengobati berbagai macam penyakit. Obat nabati digunakan sebagai rebusan atau ekstrak dengan aktivitas atau efek yang sering kali berbeda tergantung dari asal tanaman dan cara pembuatannya.Obat-obat yang terkenal berasal dari tanaman : -efedrin dari tanaman Efedra vulgaris -Kinin dari pohon kina -Reserpin dari tanaman pule pandak (Rauwofia serpentina . dsb

Obat yang diberikan kepada pasien, akan banyak mengalami proses sebelum tiba pada tempat aksi atau jaringan sasaran.Secara garis besar proses ini dapat dibagi menjadi tiga tingkat atau fase:

Fase Biofarmasetik Fase Farmakokinetik Fase FarmakodinamikSkema perjalanan obat dalam badan dapat digambarkan sebagai berikut :

bentukfase biofarmasetikketersediaan farmasisediaan obatpecah menjadi gra-nul dan zat aktifyaitu obat siap untukterlepas dan larutdiabsorpsidengan zat aktif

fase farmakokinetikfase farmakodinamikterjadi absorpsiketersediaan hayatiinteraksidistribusidengan reseptormetabolismeobat untuk memberiditempat kerjaekseresiefek

efek terapi

Fase biofarmasetikfase farmasetik dari perkembangan obat meliputi ilmu dan teknologi membuat obat dalam bentuk sediaan yang dapat digunakan dan dapat diberikan kepada pasienBiofarmasetik memperhatikan hubungan-hubungan antara:a. sifat-sifat kimia dan fisika dari obat.b. sifat-sifat fisika kimia dan farmasetik dari bentuk sediaanc. parameter farmakokinetik dari zat aktif.d. efek biologi, farmakologi dan klinik dari obat. Pakar menyusun betuk sediaan obat berdasarkan prinsip-prinsip dasar berikut:Bentuk sediaan memungkinkan obat mencapai tempat aksinya dalam waktu yang optimum.Proses eliminasi dari badan harus diketahui sebelum rute pemakaian yang paling cocok dapat ditentukan.Obat harus larut dalam cairan membran,karena tidak mungkin bentuk padatnya tidak dapat melalui membran biologik.Obat yang tidak terionisasi menembus membran lebih cepat dari pada obat yang terionisasi, maka pH lambung dapat berpengaruh terhadap kecepatan absorbsi.Setiap faktor yang mempengaruhi pengosongan perut akan mempengaruhi pula absorbsi obat, dalam kenyataan letak pokok absorbsi adalah pada usus bagi pemakaian obat peroralFaktor- faktor Formulasi yang dapat mengubah efek obat dalam tubuh adalah:a.Derajat kehalusan serbuk zat aktif.b.Bentuk kristal zat aktif.c.Zat tambahan yang digunakan.d. Keadaan kimiawi obat.e.Alat dan keadaan fisis yang digunakan.Ketersediaan farmasi adalah ukuran bagian zat yang aktif yang dilepaskan dari bentuk obat yang di berikan dan ketersediaan zat aktif untuk proses absorbsi.Mekanisme ketersediaan farmasi

Menjadi granulTerlepas zat aktifnyaZat aktif terlaruttabletPecahUntuk zat yang tahan terhadap getah lambung, urutan kecepatan melarut obatnya, adalah sebagai berikut:

LarutanSuspensiTablet Tablet salut filmTablet salut gulaTablet salut enterik