konsep dan tehnik perencanaan pembangunan-1

20
KONSEP DAN TEHNIK PERENCANAAN PEMBANGUNAN

Upload: jefry-fernando-sianturi

Post on 20-Oct-2015

30 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

kuliah

TRANSCRIPT

  • KONSEP DAN TEHNIK PERENCANAAN PEMBANGUNAN

  • DEFINISIPerencanaan adalah suatu proses penyiapan seperangkat keputusan untuk dilaksanakan pada waktu yang akan datang untuk mencapai sasaran dari suatu tujuan yang sudah ditentukanPembangunan (perubahan ke arah yang lebih baik) Proses belajar dimana pemerintah dan masyarakat memperoleh pengetahuan dari suatu proses sosial dan ekonomi dan bagaimana mempengaruhinya agar tujuan kehidupan yang lebih baik dapat dicapai (Stevens and Jabara, 1988).

  • Unsur Pokok dalam Definisi PerencanaanBerhubungan dengan masa depanMerancang seperangkat kegiatan secara sistematisDirancang untuk mencapai tujuan tertentuBerdasarkan potensi sumberdaya

  • Pentingnya Perencanaan

    Kondisi Negara Berkembang Lingkaran setan ekonomiKetimpangan pendapatanPengangguran yang tinggiMemperkuat dan memperbaiki mekanisme pasarPembangunan sektor pertanian dan industriPembentukan overhead sosial dan ekonomiPengembangan sektor perdagangan domestik dan luar negeri

  • Syarat Dasar Suksesnya PerencanaanLembaga perencanaData basePenetapan sasaran dan prioritasMobilisasi sumberdayaKeseimbangan dalam neracaAdministrasi yang efisienKebijakan pembangunan yang tepatDukungan masyarakat

  • Hal-hal yang dipertimbangkan dalam perencanaanJangka waktuRuang lingkupTingkat keluwesanArus informasi

  • Jangka WaktuJangka Panjang (10-25 tahun)Jangka Menengah (4-6 tahun)Jangka Pendek (1 tahun)

  • Ruang LingkupPerencanaan Agregatif atau konprehensif (teritorial): Wilayah (fungsional)Daerah (administratif)Kawasan (kondisi fisik daearh/karakteristik geografis)Perencanaan Parsial (substantif):Sosial (segi kehidupan masyarakat)Ekonomi (aktivitas ekonomi)Fisik (sarana untuk mewujudkan aktifitas sosial ekonomi

  • Tingkat Keluwesan PerencanaanPerencanaan Preskriptif (prescription): sesuai resep yang ada atau kebutuhan Perencanaan Indikatif, didasarkan pada dokumen perencanaan: 1) Arah perencanaan yang dituju 2) Urutan prioritas 3) Tidak berdasarkan pada model tertentu

  • Arus InformasiPerencanaan dari atas ke bawah (top down planning)Perencanaan dari bawah ke atas (bottom up planning)

  • Syarat-Syarat PerencanaanDidasari dengan tujuan pembangunanKonsisten dan realistisPengawasan yang kontinyuMencakup aspek spesifik dan pembiayaanMemahami berbagai ciri hubungan antar variabel ekonomi yang baikMempunyai kordinasi yang baik

  • Tujuan Pembangunan secara UmumMeningkatkan pertumbuhan ekonomiMeningkatkan pemerataan pendapatan masyarakatMeningkatkan kesempatan kerjaMeningkatkan peran antar pembangunan daerahDsb.

  • Konsisten dan RealistisKita berada dimana dan akan pergi dengan mempetimbangkan:Keadaan sekarangKeberhasilan dan kegagalan di waktu lampauPotensi yang adaKemampuan memanfaatkan potensiKendala

  • Pendekatan PerencanaanPendekatan Rasional Menyeluruh Pendekatan TerpilahPendekatan Terpilah berdasarkan pertimbangan Menyeluruh

  • Pendekatan Rasional Menyeluruh = Master Plan, General Plan atau Development PlanDilandasi kebijakan umum pembangunanDidasari seperangkat tujuan yang spesifik, lengkap/menyeluruh, dan terpaduPeramalan yg tepat dan ditunjang sistem informasi yang lengkap, akurat, dan rinciPeramalan diarahkan pd tujuan jangka panjang

  • Kelemahan Pendekatan Rasional Menyeluruh Kurang memberikan informasi dan arahan bagi pembuat keputusan dari pemasalahan yang mendesakSulit direalisasikan karena terkait dengan berbagai subsistem, faktor finansial, dan dinamika masyarakatMenekankan pada aspek totalitas, sehingga harus ditunjang dengan data yang lengkap dan rinciHarus ditunjang dengan sistem kordinasi kelembagaan yang baik

  • Pedekatan TerpilahTidak perlu ditunjang dengan penelaan dan evaluasi alternatif secara menyeluruhHanya mempertimbangkan bagian-bagian dari kebijakan umum yang berkaitan dengan subsistem/bagian yang diprioritaskanMudah dilaksanakan karena realistis

  • Permasalahan Pedekatan TerpilahKurang wawasan secara menyeluruh (sistem), sehingga sering timbul dampak Lebih merupakan penyelesaian jangka pendek (tdk terkait dg jangka panjang)Biasanya hanya penyelesaian masalah secara sementara (tambal sulam) sehingga tidak efisien

  • Pendekatan Terpilah berdasarkan pertimbangan MenyeluruhMengacu pada garis kebijakan umum yang lebih tinggiDilandasi wawasan menyeluruh dan difokuskan pada subsistem/bidang tertentuDidasari pada ramalan spesifik dalam suatu sistemVerifikasi ramalan melalui pemantauan, pengumpulan pendapat, komunikasi/konsultasi dengan stakeholder

  • Metode Pendekatan Perencanaan

    Responsive PerspektifPlanning PerspectifPre-activeReactiveproactiveinteractivePlanning:Model terhadap model perencanaan praktekRecruitment planningImpact planningStrategic planningContingency PlanningPolicy industri Enterprise typesIndustrialization

    Corporate adjustment assistanceDeindustrialization

    Government SponsoredNew indigenous firms

    High tech/new techBuilding on existing firm baseCommunity-based

    Development

    Intervention model

    Industrial inducements

    Government programexpenditure

    Public-initiated development

    Community-initiated development

    ********************