berjumpa dengan allah dalam keluarga

22
Berjumpa dengan Allah dalam keluarga Lukas 2:8-20 Pdt. Yohanes R. Eda, M.Th 28/12/2014 KalBar - Mempawah

Upload: yohanes-ratu-eda

Post on 19-Jul-2015

562 views

Category:

Spiritual


3 download

TRANSCRIPT

Berjumpa

dengan Allah dalam keluargaLukas 2:8-20

Pdt. Yohanes R. Eda, M.Th

28/12/2014KalBar - Mempawah

Alkitab memberitahukankepada kita bahwa Allah

senantiasa menjumpaiumat-Nya setiap saat.

Allah mendatangi:

• Adam dan Hawa – Kejadian3:8-10.

• Nuh – Kejadian 6:13-7:1.

• Abraham – Kejadian 12:1-3.

• Ayub – Ayub 7:17-18.

Allah mendatangi:

• Maria – Lukas 1:26-38.

• Yusuf – Matius 1:18-25.

• Para Majus dari Timur – Matius2:1-12.

• Para Gembala – Lukas 2:8-14.

Allah datangi manusia melaluiAnak-Nya Yesus Kristus(Inkarnasi) Galatia 4:4; Ibrani

1:1-4.

DENGAN PERCAYA

MANUSIA BINASA HIDUP KEKAL

Semua org berdosa Yoh. 5:24. Rom 3:23 Roma 10:9-10

Upah dosa ialah mautRom 6:23

MAUT

Allah

Bagaimana bisa

Berjumpa dengan Allah

dalam Keluarga

1.Berita tentang

YesusLukas 2:8-14

A.Pembawa BeritaLukas 2:9-12.

b. Isi BeritaLukas 2:10-12

Memberi

Ketenanga

n

Memberi

Kepastian

Memberi

Harapan

Lukas 2:10

Lukas 2:12

Lukas 2:11

2.Yang Tuhan Berikan

Lukas 2:15-16, 20

A.Peluang pribadi berjumpa

YesusLukas 2:15a.

b.Peluang mengajak

keluarga berjumpa

YesusLukas 2:15b

c.Peluang memuji dan

memuliakan AllahLukas 2:16, 20

3.Pengalaman

BerjumpaDengan Allah Lukas 2:17-19

A.Menghayati

keselamatan yang

dianugerahkan AllahLukas 2:19

b.Lukas 2:17-18

Bersaksi tentang

Yesus kepada orang

lain

•Mendengar beritatentang Yesus.

•Ambil peluang yang Tuhan berikan.

•Menyaksikanpengalaman berjumpadengan Allah kepadaorang lain.