bab i98

1
BAB II PEMBAHASAN 2.1 Leukosit Leukosit atau sel darah putih adalah unit-unit yang dapat bergerak (mobile) dalam sistem pertahanan tubuh. Imunitas mengacu pada kemampuan tubuh menahan atau mengeliminasi sel abnormal atau benda asing yang berpotensi merusak. Leukosit dan turunannya menahan invasi oleh patogen (mikroorganisme penyebab penyakit, misalnya bakteri dan virus) melaui proses fagositosis dengan cara mengidentifikasi dan menghancurkan sel-sel kanker yang muncul didalam tubuh. 1 Untuk melaksanakan fungsinya leukosit terutama menggunakan strategi “cari dan serang” yaitu sel-sel tersebut pergi ketempat invasi atau jaringan yang rusak. Alasan utama mengapa leukosit berada di dalam darah adalah agar mereka cepat diangkut dari tempat pembentukan atau penyimpanannya kemanapun mereka diperlukan. 1 Leukosit tidak seperti eritrosit yang struktutnya uniform, berfungsi identik, dan jumlahnya yang konstan, leukosit bervariasi dalam struktur, fungsi, dan jumlah. Terdapat 5 jenis leukosit yang bersirkulasi (neutrofil, eosinofil, basofil, monosit, dan limfosit) masing-masing memiliki struktur dan fungsi yang khas. 1

Upload: hinata-mata

Post on 31-Jan-2016

217 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

free

TRANSCRIPT

Page 1: BAB I98

BAB II

PEMBAHASAN

2.1 Leukosit

Leukosit atau sel darah putih adalah unit-unit yang dapat bergerak (mobile) dalam sistem

pertahanan tubuh. Imunitas mengacu pada kemampuan tubuh menahan atau

mengeliminasi sel abnormal atau benda asing yang berpotensi merusak. Leukosit dan

turunannya menahan invasi oleh patogen (mikroorganisme penyebab penyakit, misalnya

bakteri dan virus) melaui proses fagositosis dengan cara mengidentifikasi dan

menghancurkan sel-sel kanker yang muncul didalam tubuh.1

Untuk melaksanakan fungsinya leukosit terutama menggunakan strategi “cari dan serang”

yaitu sel-sel tersebut pergi ketempat invasi atau jaringan yang rusak. Alasan utama

mengapa leukosit berada di dalam darah adalah agar mereka cepat diangkut dari tempat

pembentukan atau penyimpanannya kemanapun mereka diperlukan.1

Leukosit tidak seperti eritrosit yang struktutnya uniform, berfungsi identik, dan

jumlahnya yang konstan, leukosit bervariasi dalam struktur, fungsi, dan jumlah. Terdapat

5 jenis leukosit yang bersirkulasi (neutrofil, eosinofil, basofil, monosit, dan limfosit)

masing-masing memiliki struktur dan fungsi yang khas.1