arjuno wlirang

Upload: fandi-ahmad-s

Post on 06-Jul-2018

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    1/14

    Gunung Welirang adalah gunung yang masih aktif dengan kawah yang selalu menghembuskanasap dan cairan belerang. Gunung ini merupakan kompleks gunung yang membentuk barisan.Terdapat beberapa gunung di sekitar Gunung Welirang-Arjuna diantaranya : Gn. Arjuna ( !mdpl"# Gn. Welirang ( $%& mdpl"# Gn. 'embar ( )%$ mdpl"# Gn. 'embar ( $*& mdpl"# Gn.+inggit (*, mdpl". Gn. Welirang dapat didaki dan berbagai arah arah /tara (Tretes danTrawas "# dan arah Timur (0awang" dan dari arah 1arat (1atu-2electa".

    3A0/+ T+4T42

    5ari 2urabaya kita naik bus jurusan 6alang atau sebaliknya# turun di 7andaan dan gantikendaraan ke jurusan Tretes. 'endaraan yang menuju kawasan wisata Tretes ini berupa 8usu

    0 )) yang berhenti di pertigaan 7asar 1uah 7andaan. 5engan tarif +p.%.)))#- per orang. Turundi depan hotel Tanjung. 5i perjalanan menuju Tretes terdapat sebuah 9andi 3awi peninggalan

    jaman indu.

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    2/14

    Tretes merupakan tempat Wisata dan utan Wisata serta terdapat air terjun yang indah yaitu Airterjun 'akek 1odo. Terdapat pula tempat perkemahan yang ramai dikunjungi para pelajar padahari-hari libur.

    Tempat pendaftaran berada di pinggir jalan raya# tepatnya di seberang hotel Tanjung. 5enganmembayar biaya pendaftaran +p.,.%))#- serta diwajibkan menitipkan katu tanda pengenal. 5i

    pos pendaftaran ini terdapat empat buah kamar mandi umum.

    5ari 7os pendaftaran kita berjalan mengikuti jalan aspal sekitar *)) meter kita akan sampai di pintu masuk Taman Wisata Air Terjun 'aket 1odo yang berada di belakang hotel 2urya. 5ari

    pintu masuk ini jalanan sudah di semen hingga 7os 7et 1ocor atau Air Terjun.

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    3/14

    1erjalan sekitar *)) meter kita akan bertemu dengan percabangan yang ke kanan menuju 1umi7erkemahan dan Air Terjun 'akek 1odo. 2edangkan ke kiri (lurus" menuju 7et 1ocor arahmenuju puncak Gunung Welirang.

    ingga 7et 1ocor jalur masih rapi disemen dengan kemiringan yang sangat tajam# sehingga bisadijadikan pemanasan pendakian yang cukup menguras nafas dan tenaga. 5engan suasanalingkungan yang bersih dan sejuk karena masih terlindungi oleh pohon-pohon besar.

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    4/14

    2etelah berjalan sekitar ,% menit sampailah kita di 7os 7et 1ocor. 5i 7et 1ocor terdapat tempatyang sangat luas untuk membuka beberapa tenda. Terdapat pula sumber air yang berasal dari

    pipa-pipa saluran air yang bocor. 7ada hari-hari libur terdapat warung makanan.

    5ari 7et 1ocor perjalanan dilanjutkan dengan menyusuri jalanan berbatu yang sudah rusak. 3alur sangat lebar bisa dilewati 3ip# dengan kondisi alam yang terbuka# jarang terdapat pohon# dandikiri kanan jalan hanya ditumbuhi alang-alang dan ditanami pisang untuk mengatasi alang-alang.

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    5/14

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    6/14

    2etelah berjalan sekitar jam pendaki akan sampai di 7os 'okopan. 'okopan beradadiketinggian $%)) mdpl# terdapat pondok-pondok yang didirikan oleh para penambang 1elerang.

    Terdapat pula sungai kecil yang airnya cukup melimpah. serta dilengkapi dengan 69'sederhana. Terdapat pula warung makanan yang hanya buka pada hari-hari libur. 'awasan ini

    bisa menampung cukup banyak tenda dan dikelilingi pohon-pohon cemara. ;yaman untukmenginap karena cukup terlindung dari hembusan angin. 5i siang hari udara terasa dingin danseringkali berkabut.

    5i kokopan terdapat sebuah makam keramat yang terbuat dari susunan batu. 6akam ini tepatnya berada di sebelah bawah 7os 'okopan di dekat tikungan jalur. 'onon para pendaki dan penambang sering dimunculkan oleh penampakan seseorang kakek dan kakek tersebut mengajak berbicara# setelah memperkenalkan diri sebagai 6aulana 6alik brahim maka kakek tersebut berpamitan hendak pulang ke rumah dan menghilang tepat di makam tersebut.

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    7/14

    5ari 7os 'okopan perjalanan dilanjutkan menuju 7os 7ondokan. Terdapat banyak jalur untukmenuju 7ondokan. 3alur yang sering digunakan para pendaki adalah jalur utama yang berupa

    punggungan gunung yang lurus. 3alur berupa jalan berbatu yang terjal sehingga sangat mengurastenaga terutama bila pendakian dilakukan di siang hari# di malam hari jalur pendaki ini akansusah dikenali karena tertutup semak-semak. Tidak ada rambu-rambu penunjuk arah. 7endakiandi siang hari cukup nyaman karena banyak terdapat pohon-pohon besar di sepanjang jalur

    pendakian. Waktu yang dibutuhkan sekitar , jam untuk menuju 7os 7ondokan.

    3alur yang lain untuk menuju 7os 7ondokan adalah jalur para penambang. 3alur ini cukup landainamun lebih jauh karena memutar dan menyimpang * hingga , punggungan gunung dari

    punggungan utama jalur pendaki. 3alur penambang setiap hari digunakan oleh para penambang

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    8/14

    untuk menurunkan belerang dari 7ondokan ke 'okopan dengan menggunakan gerobaksederhana# sehingga jalur ini selalu berdebu terutama di siang hari. 3alur ini melintasi kawasanhutan yang cukup lebat dan diselimuti semak-semak belukar yang rapat. 1agi pendaki yang baru

    pertama kali mendaki gunung Welirang disarankan menggunakan jalur para penambang# karena jalurnya cukup lebar dan sangat jelas. Waktu yang dibutuhkan sekitar , hingga & jam untukmenuju 7os 7ondokan dari jalur penambang ini.

    7os 7ondokan berupa tanah terbuka yang cukup luas dengan ketinggian berkisar **%) mdpl.

    Terdapat pondok-pondok sederhana yang dibangun oleh para penambang 1elerang. 5isebelahnya terdapat sungai dengan debit air yang sangat kecil. 2umber air berupa bak

    penampungan yang dialiri air dari pipa-pipa yang berasal dari rembesan air sungai.

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    9/14

    7ada hari 6inggu dan musim liburan kadangkala ada warung makanan yang buka. 5i pos ini pendaki biasanya bermalam untuk mempersiapkan diri melanjutkan pendakian ke puncak gn-Welirang atau menuju gn.Arjuna. 7ersediaan air minum disiapkan dari 7os 7ondokan ini.

    6enuju 7uncak Gn-Welirang terdapat banyak jalur pintas# jalur utama berupa jalan berbatu yangterjal. 3alur penambang tidak terlalu terjal tetapi memutar melipir sisi sebelah kanan. 6asihdibutuhkan waktu sekitar jam untuk mencapai puncak gunung Welirang. 3alur memasukikawasan hutan cemara yang diselimuti semak-semak. 6enjelang 7uncak Gunung welirang jalurterbagi menjadi dua. 3alur penambang lurus menuju kawah di mana para penambang mengambil

    belerang. 3alur pendaki ke arah kanan melintasi punggungan yang sangat curam dan berbatu- batu.

    5i kawasan 7uncak Gunung Welirang pemandangannya sangat luar biasa indahnya. 7endaki bisa

    berkeliling mengelilingi kawah untuk mendaki beberapa puncak-puncak kecil. 1ila cuaca bersihkita bisa memandang puncak gunung Arjuna dengan detail yang sangat jelas. Gunung7enanggungan juga jelas terlihat sangat dekat.

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    10/14

    Terdapat banyak puncak dan banyak kawah yang masih aktif. 'awah yang paling besar dandalam adalah 'awah 3ero# di sebelahnya adalah 'awah 7lupuh. Tebing-tebing di sekitar puncakmenghembuskan asap belerang. 1eberapa lubang di tebing juga mengeluarkan cairan belerangyang berwarna keemasan.

    Asap belerang yang pekat bila berhembus mengenai mata bisa menyebabkan mata bengkakuntuk itu segera cuci mata dengan air bersih. 1ila terhirup dalam waktu yang cukup lama maka

    bisa menyebabkan pening dan pingsan. /ntuk itu bila asap tebal belerang sedang menyelimuti puncak sebaiknya tidak mendekatinya. Agar sedikit lebih aman gunakan kaca mata dan masker penutup hidung yang dibasahi dengan air.

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    11/14

    7uncak Gunung Welirang sering diguncang gempa lokal# yang disebabkan oleh pergerakan belerang di dalam perut gunung yang bergerak menuju lubang-lubang di atas puncak. 1atu-batudi sekitar puncak juga terasa panas bila dipegang atau diduduki.

    Terdapat Gua 2riti yang cukup luas di dekat 7uncak gunung Welirang# gua ini dahulunya di jaman 1elanda pernah dibangun sebuah

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    12/14

    2etelah beristirahat di pondokan# pendakian di lanjutkan dengan menempuh jalur ke arah kiri.6elintasi hutan pinus dan setelah berjalan sekitar $ jam akan sampai di 0embah 'idang.0intasannya agak mendatar dan banyak ditumbuhi pohon rumput yang agak tinggi dan pohon

    pinus.

    5i 0embah 'idang terdapat sumber air yang berada di ketinggaan sekitar *. ))mdpl. 5i lembahini dapat dijumpai satwa-satwa penghuni gunung arjuna. 5ari 0embah 'idang 3alur kembalimenanjak dan selanjutnya akan bertemu dengan persimpangan jalur yang menuju puncak Gn.Arjuna dan 7uncak Gn.Welirang ( lewat Gn. 'embar$ dan Gn. 'embar *"

    1erjalan menyusuri hutan cemara# jalur kembali menanjak. setelah berjalan sekitar $#% jam dari persimpangan kita akan melewati tempat yang dinaniakan >7asar 5ieng># ketinggiannya hampirsama dengan puncak G. Arjuna dan terdapat batu yang sebagian tersusun rapi seperti pagar dantanahnya rata agak luas. 5ari sini untuk ke 7uncak G. Arjuna hanya memakan waktu ? $) menit.

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    13/14

    5i puncak Gn. Arjuna banyak terdapat batu-batu besar yang berserakan. Ada juga sebuah batuyang dikeramatkan masyarakat# batu tersebut berbentuk seperti kursi.

    640A;3/T'A; '4 G;. A+3/;A5A+ 7/;9A' G;.W40 +A;G

    1ila kita akan melanjutkan penjalanan menuju Gn. Arjuna maka setelah kita sampai di puncak G.Welirang kita berjalan turun tepatnya ke arah selatan. Terdapat satu dataran yang cukup luasyang menjadi persimpangan antara puncak Gn.Welirang# 3alur ke 7ondokan# 'e 'awah

    penambang dan ke selatan ke Gn. 'embar $.

    3alur menanjak melalui hutan cemara hingga puncak Gn. 'embar $ yang memiliki ketinggian.)%$ mdpl# kemudian menurun menyusuri jurang# maka akan sampai di persimpangan kembar

    setelah menempuh perjalanan sekitar *#% jam dari Gn.Welirang. 3alur kembali menanjakmenapaki puncak Gn. 'embar dengan ketinggian .$*& mdpl. 3alur kemudian menurun danselanjutnya akan berjumpa dengan persimpangan yang ke Gn.Arjuna dan ke 7ondokan (kembalike Tretes".

    1erjalan menyusuri hutan cemara# jalur kembali menanjak. setelah berjalan sekitar $#% jam dari persimpangan kita akan melewati tempat yang dinaniakan >7asar 5ieng># ketinggiannya hampirsama dengan puncak G. Arjuna dan terdapat batu yang sebagian tersusun rapi seperti pagar dantanahnya rata agak luas. 5ari sini untuk ke 7uncak G. Arjuna hanya memakan waktu ? $) menit.

  • 8/18/2019 arjuno wlirang

    14/14

    7uncak G. Arjuna anginnya sangat kencang dan suhunya antara %-$) derajat celcius. 5isini kitadapat menikmati suatu 7anorama yang sangat indah terutama bila malam hari# kita dapat melihatke bawah# kota-kota seperti 2urabaya# 6alang# 1atu# 7asuruan. serta laut utara dengan kerlipanlampu- lampu kapal. 7uncak G. Arjuna disebut juga dengan 7uncak @=gal-Agil@ atau @7uncak+inggit.