winda kkn visus

Upload: winda-tri-karuniasih

Post on 05-Apr-2018

249 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    1/25

    LAPORAN AKHIR

    KULIAH KERJA NYATA ANGKATAN 41

    KLANCINGAN , DESA WIDODOMARTANI

    KECAMATAN NGEMPLAK, KABUPATEN SLEMAN

    YOGYAKARTA

    Disusun Oleh :

    NAMA : Winda Tri Karuniasih

    NO MAHASISWA : 07711215

    FAKULTAS / JURUSAN : FK / Kedokteran

    UNIT / MODEL : 04 / Tematik KSS

    DPL : dr. Sunarto

    ASISTEN DPL : Adi Nugroho

    DIREKTORAT PENELITIAN DAN PENGABDIAN

    MASYARAKAT

    PUSAT KULIAH KERJA NYATA

    UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA

    YOGYAKARTA

    2010

    1

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    2/25

    SURAT KETERANGAN SELESAI

    Yang bertanda tangan di bawah ini :

    Nama : Wahadi

    Jabatan : Kepala Dukuh Dusun Klancingan

    Alamat : Klancingan, Widodomartani, Ngemplak, Sleman

    Menerangkan dengan sesungguhnya bahwa mahasiswa KKN UII yang tersebut di bawah ini :

    Nama : Winda Tri Karuniasih

    Unit/Model : 27/Ekstensi Tematik Kesehatan

    1. Dinyatakan selesai melaksanakan pengabdian masyarakat melalui Kuliah Kerja Nyata

    (KKN) di Pedukuhan Klancingan, Desa Widodomartani, Kecamatan Ngemplak,

    Kabupaten Sleman, Yogyakarta.

    2. Mahasiswa tersebut telah melaksanakan semua kegiatan yang telah direncanakan.

    3. Mahasiswa tersebut tidak mempunyai tanggungan janji dalam bentuk apapun dengan

    masyarakat sasaran dan warga masyarakat lainnya yang berlokasi di mana KKN

    dilaksanakan.

    4. Mahasiswa tersebut tidak menyimpan, meminjam, membawa barang/berkas apapun milik

    masyarakat sasaran dan warga masyarakat lainnya yang berlokasi di mana KKN

    dilaksanakan.

    Demikian surat keterangan ini dibuat untuk menjadi periksa.

    Yogyakarta, 2 Desember 2010

    2

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    3/25

    HALAMAN PENGESAHAN

    Laporan Kuliah Kerja Nyata Model Ekstensi

    Yang disusun oleh :

    Nama : Winda Tri Karuniasih

    NIM : 07711215

    Fak/Jurusan : Kedokteran/Pendidikan Dokter

    Model KKN : Ekstensi Tematik

    Setelah melalui proses validasi program di hadapan Kepala Wilayah dan pembimbingan dan

    pertanggungjawaban program di hadapan DPL, Laporan Kuliah Kerja Nyata Model Ekstensi

    Tematik ini dapat DISAHKAN.

    Yogyakarta, Desember 2010

    Menyetujui/Mengetahui :

    Kepala Wilayah

    ( )

    Mengesahkan

    Dosen Pembimbing Lapangan

    (dr. Sunarto )

    Asisten DPL

    (Adi Nugroho )

    3

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    4/25

    KATA PENGANTAR

    Assalaamualaikum Warahmatullaahi Wabarokaatuh

    Puji syukur dipanjatkan atas kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan Rahmat dan

    Hidayah-Nya, sehingga pada akhirnya dapat menyelesaikan Kuliah Kerja Nyata angkatan 41,

    model Ekstensi Tematik Universitas Islam Indonesia tahun akademik 2009/2010, di Dusun

    Klancingan, Desa Widodomartani, Kecamatan Ngemplak, Kabupaten Sleman Jawa Tengah.

    Laporan ini disusun sebagai salah satu penilian dari program Kuliah Kerja Nyata dan untuk

    mengetahui seberapa jauh program kegiatan mahasiswa dalam melakukan Kuliah Kerja Nyata

    tersebut dapat dilaksanakan dengan baik.

    Menyadari bahwa dalam pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata dan penyusunan laporan ini

    tidak lepas dari bimbingan, dorongan, dan bantuan baik material maupun non material dari

    berbagai pihak. Maka pada kesempatan ini ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-

    besarnya kepada :

    1. Allah SWT, karena telah diberikan segala karunia-NYA sehingga selama kegiatan KKN

    dapat berlangsung dengan sukses.

    2. Bapak dan Ibu tercinta atas semua doa, perhatian, kasih sayang, cinta dan kasih serta

    pengertian yang diberikan

    3. DR. H. Eddy Suandi Hamid, Mec. Selaku Rektor Universitas Islam Indonesia, yang

    memberikan kepada kami untuk mengikuti Kuliah Kerja Nyata di tahun antara 2009-

    2010.

    4. Dr. Ing. Ir. Widodo, MSc selaku Direktorat Pengabdian Pada Masyarakat (DPPM)

    Universitas Islam Indonesia.

    5. dr. Sunarto selaku Dosen Pembimbing Lapangan yang telah memberikan bimbingan

    selama ini.

    6. Adi Nugroho. Selaku Asisten Dosen Pembimbing Lapangan, yang tak henti-hentinya

    mengarahkan dan memberi semangat.

    7. Bapak Wahadi selaku kepala dukuh yang telah banyak memberikan pengarahan dan

    saran kepada mahasiswa / i Kuliah Kerja Nyata Universitas Islam Indonesia Unit 04.

    8. Seluruh warga Dusun Klancingan, Widodomartani Bapak-Bapak, Ibu-ibu, Pemuda dan

    Pemudi, serta adik-adik, terima kasih atas keramahan dan kerjasamanya serta terima

    kasih telah menerima kelompok KKN unit KL-27 dengan sangat baik.

    4

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    5/25

    9. Teman-teman seperjuangan unit KL-27, semoga perjuangan, pengorbanan dan kerja

    keras kita selama KKN menjadi hal yang paling berharga buat kita yang tidak akan

    pernah terlupakan.

    Klancingan, 28 November 2010

    Penulis,

    Winda Tri Karuniasih

    5

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    6/25

    DAFTAR ISI

    Kata Pengantar .......................................................................................................................i

    Daftar Isi..................................................................................................................................ii

    Abstraksi .................................................................................................................................iii

    BAB I Rekam Proses Pelaksanaan Kegiatan ........................................................................ 8

    1.1 Observasi ....................................................................................................... 8

    1.2 Penyusunan Program .................................................................................... 9

    1.3 Sosialisasi ..................................................................................................... 10

    1.4 Uraian Pelaksanaan Program ........................................................................ 10

    1.4.A Program Individu .............................................................................. 11

    1.4.A.1Dokter Kecil........................................................................... 111.4.A.2 Penyuluhan Tentang Bahaya Perokok Pasif................. 13

    1.4.A.3 Penyuluhan ISPA... 15

    1.4.B Program Bantu .................................................................................. 17

    1.4.B.1 Program Bantu Masyarakat.................................................... 17

    1.4.B.2 Program Bantu Teman ...... ................................................... 18

    1.4.C Program Unit ..................................................................................... 19

    BAB II Proses Pembelajaran Mahasiswa dan Masyarakat ................................................... 20

    BAB III Penutup ................................................................................................................... 23

    3.1 Kesimpulan ................................................................................................... 23

    3.2 Saran dan rekomendasi.................................................................................. 23

    3.3 Rekapitulasi Dana Individu............................................................................24

    LAMPIRAN

    1.1 Daftar hadir masyarakat

    1.2 Matrik program kegiatan

    1.3 Rekapitulasi dana

    6

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    7/25

    DAFTAR TABEL

    Tabel Rincian Observasi 9

    Tabel Rincian Program Individu. .. 9

    Tabel Rincian Program Dokter Kecil.............................. 12

    Tabel Rincian Pelaksanaan Penyuluhan Bahaya Perokok Pasif............................... 14

    Tabel Rincian Pelaksanaan Penyuluhan ISPA 16

    Tabel Rincian Pelaksanaan Program Bantu Masyarakat.... 17

    Tabel Rincian Pelaksanaan Program Bantu Tema....................................................................18

    Tabel Rincian Program Unit ...................................... 19

    Tabel Rincian Total Jam Seluruh Program...... 19

    7

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    8/25

    DAFTAR GAMBAR

    Daftar Gambar Pelaksanaan Dokter Kecil...................... 13

    Daftar Gambar Pelaksanaan penyuluhan Bahaya Perokok Pasif.............................15

    Daftar Gambar Pelaksanaan Penyuluhan ISPA17

    8

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    9/25

    ABSTRAKSI

    Universitas Islam Indonesia menyelenggarakan Kuliah Kerja Nyata sebagai satu

    kegiatan pengabdian civitas akademika kepada masyarakat dimana mahasiswa dituntut

    berperan aktif terhadap kegiatan-kegiatan yang ada di masyarakat selama penyeleggaraan

    Kuliah Kerja Nyata di Dusun Klancingan Desa Widodomartani Kecamatan Ngemplak

    Kabupaten Sleman Yogyakarta, yang pada kesempatan Kuliah Kerja Nyata kali ini menjadi

    lokasi bagi kelompok KKN Ekstensi Tematik Keluarga Sehat Sejahtera Unit-27. Di Dusun

    Klancingan ini merupakan suatu wilayah dengan sebagian besar penduduk bermata

    pencaharian sebagai peternak dan petani. Dengan jumlah penduduk sekitar + 80 Kepala

    Keluarga (KK), Dusun Klancingan diketuai oleh seorang Kepala Dukuh, memiliki 2 Rukun

    Tetangga (RT), dan 1 Rukun Warga (RW).Berdasarkan hasil observasi yang telah dilakukan, maka penulis menyusun program

    individu yang akan dilaksanakan selama masa Kuliah Kerja Nyata yang berdasarkan aspek

    Keluarga Sehat dan Sejahtera:

    1. Penyuluhan dan pemeriksaan Visus mata pada anak-anak yang belajar di TPA

    2. Program penyuluhan SADARI kegiatan ini meliputi :

    a. Penyuluhan tentang pengetahuan tentang penyakit kanker

    b. Penyuluhan tentang cara pemeriksaan payudara sendiri (SADARI)

    1 Kegiatan tersebut dilaksanakan dengan tujuan agar dapat memberikan tambahan

    pengetahuan dan menanamkan kesadaran akan pentingnya menjaga kesehatan. Alhamdulillah,

    program yang telah disusun unit-27 mendapatkan respon positif dari warga Dusun Klancingan

    yang siap setiap saat untuk ikut berpartisipasi dalam program yang telah direncanakan

    sehingga program yang penulis laksanakan dapat berjalan dengan baik dan lancar serta dapat

    terselesaikan oleh penulis selama kegiatan Kuliah Kerja Nyata berlangsung.

    2

    BAB I

    9

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    10/25

    REKAM PROSES PELAKSANAAN KEGIATAN

    Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan salah satu bentuk nyata pengabdian kepada

    masyarakat yang dilakukan oleh Universitas Islam Indonesia. Dengan adanya KKN mahasiswa

    akan berhadapan langsung dengan masyarakat dan di sinilah mahasiswa akan menemukan hal-

    hal yang tidak dijumpai dalam dunia kampus. Mahasiswa juga dihadapkan dengan

    permasalahan-permasalahan nyata yang terjadi pada masyarakat dan diharapkan dengan ilmu

    dan pengalaman yang telah didapat dari kampus,mahasiswa akan dapat memberikan kontribusi

    pemikiran untuk memecahkan masalah.

    Kegiatan KKN ini berlangsung selama kurang lebih dua bulan, selama itulah mahasiswa

    dapat secara langsung berinteraksi dengan masyarakat. Pertama mahasiswa melakukan

    observasi ke lokasi KKN dan melakukan wawancara kepada tokoh masyarakat serta wargauntuk mendapatkan informasi mengenai kondisi riil dan permasalahan-permasalahan yang

    terjadi dalam masyarakat serta mahasiswa bersama dengan warga mulai memetakan masalah

    dan mencari pemecahannya, kemudian merencanakan dan mensosialisasikan dan kemudian

    mengesahkan program-program yang akan dilaksanakan.

    1.1 PRA PELAKSANAAN KEGIATAN KKN

    Tahap kegiatan pada pra pelaksanaan ini dibagi menjadi tiga yakni: observasi, penyusunan

    program dan sosialisasi program.

    A. Observasi

    Program ini diawali dengan observasi dan pertemuan warga khususnya para tokoh

    masyarakat Dusun Klancingan. Dari pertemuan tersebut diperoleh informasi bahwa di

    dusun ini terdapat 1 RW yaitu RW 01 yang membawahi 2 RT yaitu RT 01 dan RT 02.

    Kami melakukan wawancara untuk masing-masing ketua RW dan RT. Kami juga

    melakukan wawancara dengan kepala Dukuh. Dari hasil wawancara tersebut, sebagian

    besar penduduknya mayoritas beragama islam dan bekerja sebagai petani, pekerja

    bangunan dan peternak. Sebagian besar warganya beternak sapi, lembu dan ayam.

    Penduduk disini memiliki kegiatan yang cukup banyak. Kegiatan-kegiatan tersebut

    misalnya meliputi Karang taruna, pertemuan kelompok tani, arisan, PKK dan Posyandu

    Balita. Untuk kegiatan anak-anak seperti Taman Pendidikan Al-Quran (TPA) sudah

    berjalan dengan rutin setiap hari Selasa dan Kamis. Kegiatan TPA ini dilaksanakan di

    Masjid yang ada di RT 01.

    Adapun rincian pelaksanaan observasi adalah sebagai berikut :

    10

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    11/25

    a) Hari Senin

    Tanggal : 25 Oktober 2010

    Waktu : 14.00-15.00

    Responden : Bapak Dukuh

    Metode Observasi : Wawancara

    Informasi :

    - Jumlah wanita usia 15-40 tahun yang ada di dusun

    Klancingan berjumlah 60 orang.

    - Mengenai tingkat pengetahuan dan kesadaran yang kurang

    para wanita usia produktif mengenai kanker payudara dan

    cara mendeteksi secara dini.

    b) Hari : Senin

    Tanggal : 25 Oktober 2010

    Waktu : 15.15-16.15

    Responden : Ibu Wahadi (Istri pak Dukuh)

    Metode Observasi : Wawancara

    Informasi :

    - Mengenai tingkat kesehatan anak-anak desa Klancingan yang

    rata-rata sudah cukup baik, namun selama ini belum pernah

    dilakukan pemeriksaan visus mata.1. Hasil yang dicapai

    Penulis memperoleh informasi tentang keadaan, sarana dan prasarana serta kegiatan yang

    berjalan dan juga mengenal para tokoh masyarakat Dusun Klancingan.

    2. Faktor Pendukung

    Warga masyarakat terutama para tokoh masyarakat yang bekerjasama dalam kegiatan

    observasi ini

    11

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    12/25

    3. Faktor Penghambat

    Tidak ada

    4. Waktu Pelaksanaan

    No Tanggal

    Pelaksanaan

    Tempat Kegiatan Keterangan

    Waktu

    Jumlah Jam

    1 25 Oktober 2010 Rumah Bapak Wahadi

    (Dukuh)

    14.00-15.00 1 jam

    2 25 Oktober 2010 Rumah Bapak Wahadi

    (Dukuh)

    15.15-16.15 1 jam

    Total waktu kegiatan ini adalah : 2 jam

    KOMPILASI DATA

    1. Aspek (Prioritas) : SADARI

    Data :

    a. Minimnya pengetahuan tentang kesehatan reproduksi terutama pengetahuan tentang

    SADARI.

    b. Perlu adanya kesadaran pemeriksaan payudara sendiri yang berkelanjutan untuk para

    wanita usia produktif

    12

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    13/25

    IDENTIFIKASI MASALAH

    :Memberikan perlunya pentingnya kesehatan.

    Sebab :Kurangnya pengetahuan tentang penyakit kanker payudara

    yang banyak terjadi di usia produktif (15-40 tahun)

    Akibat :Kesadaran wanita usia produktif untuk melakukan SADARI

    rutin tiap bulan.

    Identifikasi Masalah :Minimnya pengetahuan dan kesadran tentang kanker dan

    SADARI.

    Rumusan Masalah :Pengetahuan dan pemahaman tentang dan cara mendeteksi

    dini di usia produktif.

    Alternatif Pemecahan Masalah: Melakukan penyuluhan tentang kanker dan bagaimana cara

    melakukan SADARI dan pembentukan kader agar SADARI

    dapat berjalan secara berkelanjutan.

    Skala Prioritas Penyelesaian Masalah : I (Pertama)

    Subjek atau Objek :Perlunya pemeriksaan visus mata pada anak-anak.

    Sebab :Sebelumnya belum pernah dilakukan pemeriksaan visus

    mata pada anak-anak di dusun Klancingan.

    Akibat :Tidak dapat dilakukan deteksi dini anak-anak yang

    menderita gangguan penglihatan.

    Identifikasi masalah :Belum ada data karena belum pernah dilakukan pemeriksaanvisus mata.

    Rumusan masalah :Pengetahuan dan pemeriksaan visus mata pada anak-anak

    dusun Klancingan.

    Alternatif pemecahan masalah : Memberikan pengetahuan dasar dan melakukan

    pemeriksaan visus.

    Skala Prioritas Penyelesaian Masalah : II (kedua)

    13

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    14/25

    PROGRAM INDIVIDU

    Rumusan Masalah: Kurangnya tingkat kesadaran warga wanita usia produktif terhadap

    kanker payudara dan cara mendeteksinya secara dini sebelum terlambat.

    Tujuan: Program ini ditujukan untuk meningkatkan kesadaran waraga wanita usia produktif

    tentang pentingnya pengetahuan tentang kanker payudara. Serta mengenali sejak dini

    tanda dan gejala kanker payudara.

    Sasaran: Para warga wanita usia 15-40 tahun.

    Pelaksanaan Kegiatan: Program ini dilakukan dengan cara mengadakan penyuluhan,

    pembimbingan kader dan evaluasi door to door untuk mengetahui sampai sejauh mana

    tingkat pemahaman setelah dilakukan penyuluhan. Penyuluhan dilakukan per RT 2

    kali agar kegiatan dapat berjalan kondusif. Bimbingan kader dilakukan sebanyak 2 kali

    pertemuan. Estimasi waktu dari kegiatan ini 2-4 jam x 9 kali kegiatan program, total

    yang didapatkan adalah 32 jam.

    Dengan rincian jam pelaksanaan kegiatan sebagai berikut :

    Tabel 1.3. Rincian Pelaksanaan SADARI

    No Hari/tanggal Lokasi Kegiatan Waktu Jumlah

    jam

    1 Jumat 29 Oktober

    2010

    Rumah Bapak

    Dukuh

    Penyuluhan

    SADARI

    18.00-22.00 4 jam

    2 Senin 01 November

    2010

    Rumah Kader Bimbingan

    Kader

    15.30-17.30 2 jam

    3 Selasa 02 November

    2010

    Rumah Kader Bimbingan

    Kader

    18.30-20.30 2 jam

    4 Rabu 03 November

    2010

    Rumah Bapak

    Dukuh

    Penyuluhan

    SADARI

    18.00-22.00 4 jam

    5 Senin 22 November

    2010

    Rumah-rumah

    warga

    Evaluasi 14.00-18.00 4 jam

    6 Selasa 23 November Rumah-rumah

    warga

    Evaluasi 14.00-18.00 4 jam

    7 Rabu 24 November

    2010

    Rumah-rumah

    warga

    Evaluasi 14.00-18.00 4 jam

    14

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    15/25

    Total Jam 24 jam

    e. Respon Warga

    Program SADARI, Alhamdulillah mendapat respon yang positif dari para

    warga, terutama para wanita usia produktif.

    f. Faktor Pendukung

    Adanya izin dan dukungan dari Bapak Dukuh, serta keinginan para warga untuk

    mengikuti kegiatan ini.

    g. Faktor Penghambat

    Dalam pelaksanaan kegiatan memang terdapat faktor yang menghambat baik

    dari penyelenggara program kegiatan dan dari faktor non teknis seperti kelelahan setelah

    melakukan melaksanakan program dengan waktu yang berdekatan dan dalam beberapakegiatan saya kurang siap dalam menyiapkan materi , akan tetapi disini saya berusaha

    maksimal dalam melaksanakan semua kegiatan ini.

    h. Dokumentasi

    15

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    16/25

    2. Penyuluhan dan Pemeriksaan visus mata

    a. Rumusan Masalah

    Belum pernah dilakukan pemeriksaan visus mata pada anak-anak dusun

    Klancingan dan atas dasar permintaan oleh ibu-ibu.

    b. Tujuan

    16

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    17/25

    Tujuan dari program ini yaitu untuk memberikan pengetahuan dasar kepada

    anak-anak tentang kesehatan mata dan mendeteksi dini gangguan penglihatan pada

    anak-anak.

    c. Sasaran

    Anak-anak.

    d. Pelaksanaan Kegiatan

    Program ini dilaksanakan dengan cara mengajak anak-anak berdiskusi tentang

    kesehatan mata dan melakukan pemeriksaan visus mata satu persatu. Kegiatan ini

    dilakukan 3 kali pertemuan, 3 jam untuk setiap acara pelaksanaan. Total waktu seluruh

    kegiatan adalah 9 jam dengan rincian sebagai berikut :

    Tabel 1.4. Rincian Pelaksanaan Penyuluhan Bahaya Perokok Pasif

    No Hari/tanggal Lokasi Kegiatan Waktu Jumlah jam1 Selasa 02

    November 2010

    Ruang kelas

    TPA

    Diskusi tentang

    kesehatan mata

    12.30-15.30 3 jam

    2 Kamis 04

    November 2010

    Ruang kelas

    TPA

    Pemeriksaan visus

    mata

    12.30-15.30 3 jam

    2 Kamis 25

    November 2010

    Ruang kelas

    TPA

    Pemeriksaan visus

    mata

    12.30-15.30 3 jam

    3 Selasa 30

    November 2010

    Ruang kelas

    TPA

    Diskusi tentang

    kesehatan mata

    12.30-15.30 3jam

    Total jam 12 jam

    a. Respon Masyarakat

    Anak-anakdusun Klancingan sangat antusias dalam menyambut program ini karena hal

    ini merupakan suatu hal yang baru bagi mereka.model penyampaian pengetahuan dengan

    diskusi dan diselingi permainan-permainan kecil juga membuat mereka tidak bosan.

    Faktor Pendukung

    Faktor yang mendukung pelaksanaan program ini adalah antusiasme sasaran. Ijin dari

    pengurus TPA sehingga saya bisa memakai ruang kelas TPA untuk melaksanakan

    program ini.

    Faktor Penghambat

    Dalam pelaksanaan kegiatan ini tidak ditemukan faktor penghambat yang berarti, hanya

    saja karena sasaran program ini adalah anak-anak, jadi kadang-kadang suasana menjadi

    gaduh dan kurang kondusif.

    e. Dokumentasi

    17

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    18/25

    A. PROGRAM BANTU

    Di samping program individu yang merupakan kegiatan pokok yang dijalankan,

    mahasiswa peserta Kuliah Kerja Nyata juga diberi kewajiban untuk melaksanakan

    kegiatan jam bantu masyarakat, dan jam bantu teman, serta jam kegiatan unit. Adapun

    kegiatan yang dilaksanakan tersebut adalah sebagai berikut:

    1. Program Bantu Masyarakat

    Dengan rincian waktu pelaksanaan kegiatan, sebagai berikut :

    Tabel 1.6. Rincian Pelaksanaan Program Bantu Masyarakat

    No Hari/tanggal Lokasi Kegiatan Waktu Jumlah

    jam

    1 Minggu 10 Oktober

    2010

    Klancingan Gotong royong 08.00-12.00 4 jam

    2 Jumat 22 Oktober

    2010

    Klancingan Membantu

    mengerjakan PR

    18.15-19.00

    19.15-20.00

    1,5 jam

    3 Minggu 24 Oktober

    2010

    Klancingan Kerja bakti

    pelebaran jalan

    08.00-15.00 7 jam

    4 Kamis 28 Oktober

    2010

    Klancingan Membantu

    mengerjakan PR

    18.15-19.00

    19.15-20.00

    1,5 jam

    5 Minggu 31 Oktober

    2010

    Klancingan Kerja bakti

    pelebaran jalan

    06.30-15.00 8,5 jam

    18

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    19/25

    Total jam : 22 jam 30 menit

    Program Bantu Teman

    Dengan rincian waktu pelaksanaan kegiatan, sebagai berikut :

    Tabel 1.7. Rincian Pelaksanaan Program Bantu Teman

    No Hari / tanggal Lokasi Kegiatan Waktu Jumlah

    jam

    1 Selasa 19

    Oktober 2010

    RT 01 Penyuluhan Pengolahan

    Sampah

    19.00-23.00 4 jam

    2 Sabtu 23

    Oktober 2010

    RT 02 Penyuluhan Pengolahan

    Sampah

    19.00-23.00 4 jam

    3 Sabtu 30

    Oktober 2010

    Rumah Pak

    Dukuh

    Pembuatan alat komposter 10.00-12.00 2 jam

    4 13.00-15.00 2 jam

    5 Rabu 20-10-

    2010

    Masjid Penyuluhan budaya

    menabung

    15.00-16.00 1 jam

    6 Kamis 21-10-

    2010

    RW 05 Fasilitas pembuatan KK,

    KTP,Akta

    17.00-18.00 1 jam

    7 Sabtu 23-10-

    2010

    RT 13 Senam lansia 15.00-18.00 3 jam

    8 Selasa 26-10-

    2010

    RT 13 Penyuluhan tabungan

    jaminan kesehatan

    13.00-15.00 2 jam

    9 Selasa 26-10-

    2010

    RT 13 Penyuluhan TOGA 15.00-17.00 2 jam

    10 Rabu 27-10-

    2010

    RT 13 Pembagian bibit TOGA 11.00-16.00 5 jam

    11 Jumat 29-10-

    2010

    RT 12 Penyuluhan minyak ikan 12.00-15.00 3 jam

    12 Selasa 02-11-

    2010

    RT 14 Konsultasi dan pemberian

    makanan tambahan untuk

    lansia

    12.00-15.00 3 jam

    13 Minggu21-11-

    2010

    RT 13 Penyuluhan SADARI 16.00-18.00 2 jam

    14 Selasa 23-11-

    2010

    RT 12 Mencuci tangan 12.00-16.00 4 jam

    Total 33 jam

    19

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    20/25

    2. PROGRAM UNIT

    Di samping program individu dan program bantu, program lain yang harus

    dijalankan oleh mahasiswa peserta Kuliah Kerja Nyata yang juga merupakan

    program pokok adalah program unit.

    Tabel 1.8 Rekap Kegiatan Pokok Unit

    Program / Kegiatan Frekuensi Jam

    Pelaksanaan

    Jml Jam

    Pengajaran TPA 7 3 jam 21 jam

    Pengadaan bantuan paska

    bencana

    5 6 jam 30 jam

    Total Jumlah Jam 51 jam

    Jadi jumlah total seluruh kegiatan selama pelaksanaan Kegiatan KKN di Dusun

    Klancingan, Desa Tijayan, Kecamatan Manisrenggo, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah :

    Kegiatan Jam Pokok Jam Bantu

    Program Unit 51 jam

    Program Individu 36 jam

    Bantu Teman jam

    Bantu Masyarakat 22 jam 30 menit

    Jumlah 87 jam jam menit

    Total

    20

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    21/25

    BAB II

    PROSES PEMBELAJARAN MAHASISWA

    Melalui pelaksanaan seluruh kegiatan serta program yang telah direncanakan

    sebelumnya, mahasiswa (penulis) merasakan manfaat serta pembelajaran sebagai peserta Kuliah

    Kerja Nyata. Beberapa sisi pembelajaran yang dapat diambil oleh penulis yang tidak akan

    diperoleh di bangku kuliah sebagai peserta Kuliah Kerja Nyata ketika menjalani program antara

    lain :

    1. Mahasiswa dapat belajar bagaimana bekerjasama dengan orang-orang baru untuk

    mencapai tujuan kelompok.

    2. Mahasiswa dapat belajar bagaimana cara beradaptasi dengan lingkungan yang baru.

    3. Mahasiswa mendapatkan pengalaman untuk berinteraksi secara langsung dengan

    masyarakat.

    4. Melatih mahasiswa untuk berkomunikasi dan menyampaikan informasi kepada

    masyarakat.

    21

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    22/25

    5. Mahasiswa mampu ikut merasakan apa yang terjadi dan dijalani oleh masyarakat

    sekitar.

    6. Mahasiswa belajar untuk menjadi seorang guru dengan menghadapi anak-anak dan

    belajar mengelola emosi serta melatih kesabaran.

    7. Mahasiswa merasakan pentingnya rasa kebersamaan dalam melaksanakan segala

    sesuatu yang berhubungan dengan kepentingan umum.

    8. Mahasiswa belajar mengidentifikasi kebutuhan yang dibutuhkan oleh masyarakat

    sekitar.

    9. Mahasiswa bertanggung jawab dalam melaksanakan program yang telah

    direncanakan

    10. Mahasiswa dapat mengenal dan memahami sifat dan karakter dari masing-masing

    individu yang terlibat secara langsung dalam pelaksanaan KKN.11. Pengalaman yang telah didapat oleh mahasiswa selama menjalani Kuliah Kerja

    Nyata ini akan menjadi suatu cerminan bagi diri sendiri untuk melangkah ke arah

    yang lebih baik lagi.

    22

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    23/25

    Melalui Kuliah Kerja Nyata (KKN), mahasiswa memperoleh ilmu dan juga pengalaman

    yang nantinya dapat berguna jika mahasiswa memasuki dunia kerja. Manusia merupakan

    makhluk sosial yang selalu membutuhkan uluran tangan dari orang lain. Oleh karena itu,

    pelaksanaan dari masing-masing program ini tidak lepas dari saran dan bantuan teman-

    teman satu unit serta masyarakat setempat yang merupakan faktor utama dari

    terselenggaranya program-program tersebut.

    23

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    24/25

    BAB III

    PENUTUP

    A. Kesimpulan

    Berdasarkan uraian kegiatan yang dilakukan baik aspek kesehatan, kesejahteraan,

    pendidikan maka dapat mengambil kesimpulan bahwa kegiatan ini telah dilaksanakan dengan

    baik meskipun masih ada sedikit kekurangan baik dari segi perencanaan, persiapan,

    pelaksanaan, maupun pasca pelaksanaan.

    Setelah pelaksanaan program yang dilaksanakan oleh, maka dapat ditarik kesimpulan:

    Semua program mendapat respon yang baik dari masyarakat, baik program SADARI (periksa

    pyudara sendiri) maupun Visus mata. Dari program-program tersebut, saya mendapat banyak

    pengalaman yang penting, mulai dari segi aspek sosial, pendidikan dan rasa kebersamaan dariwarga di dusun Klancingan ini

    B. Saran dan Rekomendasi

    1. Keseluruhan program dan kegiatan yang dilakukan selama masa Kuliah Kerja Nyata

    hendaknya dapat ditindaklanjuti oleh tingkatan ramaja dan anak sesuai apa yang telah di

    sampaikan dalam rangkaian progran kerja KKN yang telah diperoleh, agar dapat lebih

    mengembangkan dan meningkatkan kreativitas yang mereka miliki dan ilumu pengetahuan.

    2. Dari program kerja yang telah terlaksana diharapkan kepada para warga untuk dapat

    mengembangkan keterampilan yang telah di berikan. Sedangkan untuk penyuluhan usia dini

    hendaknya setiap adanya kegiatan penyuluhan hukum sasaranya anak- anak sehingga dari

    kanak- kanak telah mengerti dan paham bahwa adanya aturan di masyarakat yang harus di

    taati.

    3. Kegiatan Kuliah Kerja Nyata yang selama ini dilaksanakan hendaknya dapat lebih

    difokuskan pada kualitas dari program-program yang diajukan bukan pada kuantitas dan

    target waktu dari program-program yang dilaksanakan.

    REKAPITULASI BIAYA PROGRAM INDIVIDU

    24

  • 8/2/2019 winda kkn VISUS

    25/25

    Adapun perincian dari perolehan serta penggunaan dana dalam pelaksanaan program-program

    Individu dalam Kuliah Kerja Nyata kali ini, adalah sebagai berikut :

    JUMLAH PEMBIAYAAN PROGRAM INDIVIDU

    JUMLAH PENGELUARAN PROGRAM SADARI

    Tempat Obat 1 x @ Rp. 65.000,- Rp. 65.000,-

    Obat obat P3K Rp. 30.000,-

    Sikat Gigi, Buku,Pasta gigi Rp. 30.000,-

    JUMLAH PENGELUARAN PROGRAM PENYULUHAN BAHAYA PEROKOK PASIF

    DAN ISPA

    Pembuatan Brosur 1 x 10.000 Rp. 10.000,-

    Foto copy bahan/ brosur 60 buah x @ Rp 150 Rp. 9.000,-

    TOTAL KESELURUHAN Rp.144.000,-