urutan fasa harmoonik

1

Click here to load reader

Upload: tino-hardika

Post on 25-Jul-2015

21 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: urutan fasa harmoonik

2.1.3 urutan fasa harmonisa

harmonisa berdasarkan urutan fasanya dapat dibedakan menjadi 3 macam yaitu :

1. Harmonisa urutan positif

harmonisa urutan positif mempunyai urutan fasa yang sama dengan harmonisa dasarnya.

2. Harmonisa urutan Negatif

harmonisa urutan negatif ini mempunyai urutan fasa yang berlawanan dengan harmonisa dasarnya.

3. Harmonisa urutan nol

Harmonisa urutan nol tidak berpengaruh pada putaran medan, namun menghasilkan panas pada komponen dan sistem. Harmonisa urutan nol tidak dapat dihilangkan, hal ini dikarenakan tidak terdapatnya fuse dan circuit breaker pada kawat netral untuk membatasi arus yang mengalir merupakan masalah besar karena dapat menimbulkan bahaya kebakaran. harmonisa urutan nol sering disebut juga triplen harmonik (kelipatan 3 ganjil)