twitter: @tpp indonesia facebook: the president...

16
The President Post THE SPIRIT OF INDONESIA www.thepresidentpostindonesia.com Edisi Oktober 2012 No. 5 IDR 10,000 EDISI INDONESIA Twitter: @TPP_Indonesia Facebook: The President Post OPINI Strategi Diplomasi Ekonomi Indonesia OLAHRAGA Lewis Hamilton Gabung Mercedes, Posisinya di McLaren Diganti Sergio Perez INFRASTRUKTUR Kadin: Pembangunan Infrastruktur Indonesia Masih Buruk Pembangunan infrastruktur di Indonesia masih buruk karena posisi peringkat infrastruktur Indonesia masih rendah dibandingkan dengan peringkat negara- negara lain di sekitarnya. – Hal. B3 T anpa dikira ternya- ta calon dari Jawa Joko Widodo mun- cul sebagai peme- nang pemilihan gubernur Jakar- ta baru-baru ini. "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- haja Purnama ("Ahok") dari Sumatera sebagai pasangan- nya, mengalahkan Fauzi Bowo ("Foke") dan Nachrowi Ram- li ("Nara"), muncul sebagai gu- bernur terpilih dari ibukota In- donesia. Meskipun kinerja yang relatif baik dari Gubernur incum- bent Fauzi Bowo dan dukun- gan dari partai-partai politik besar, ternyata mayoritas pemi- lih memilih Jokowi, walikota sebuah kota kecil di Jawa Ten- gah, Surakarta, untuk me- nangani masalah metropo- lis Jakarta yang penuh polusi, tersendat dan sesak. Mengapa Jokowi mampu memenangkan pemilihan gubernur Jakarta? Apa implikasi bagi Indonesia, khususnya dalam pemilihan umum dan presiden pada 2014? Partai lemah, figur lebih penting Pertama, mesin partai politik, afiliasi atau dukungan tidak cu- kup untuk memobilisasi pemil- ih. Meskipun Partai Demokra- si Indonesia Perjuangan (PDIP) dan Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) menyatakan bahwa kader mereka bekerja keras untuk memobilisasi pemi- lih, namun karakter Jokowi lah, ditambah dengan liputan media yang luas, yang menjadi faktor kunci dalam kemenangan ini. Jajak pendapat yang dilakukan oleh Lembaga Survei Indonesia (LSI) dan Majalah Tempo ming- guan menunjukkan bahwa han- ya 2% yang memilih Jokowi dan 0,6 % memilih Foke berdasar- kan afiliasi partai. Sebanyak 29% memilih Jokowi karena mereka men- ganggap Jokowi peduli kepa- da masyarakat, sementara 18% melihat dia sebagai orang yang jujur dan 17% karena mere- ka percaya dia bisa melaksan- akan janji-janji kampanyenya. Adapun Foke, 22% pemilihnya mendukung dia karena alasan agama, 13% karena Foke mam- pu memberikan bantuan so- sial, 13% karena ia memperhati- kan nasib masyarakat, dan 11% percaya bahwa Foke bisa melak- sanakan janjinya. Pemilih kini cenderung memi- lih berdasarkan karakteris- tik pribadi dan citra kandidat ketimbang afiliasi partai poli- tik mereka. Penurunan identi- tas partai, mesin partai yang lemah, dan pragmatisme popul- er telah berkontribusi terhadap tren tersebut. Ini berarti presi- Pemilu Gubernur Jakarta: Implikasi untuk 2014 Destinasi bulan madu yang popul- er adalah Langkawi yang tercatat seba- gai salah satu destinasi bulan madu terbaik ver- si CNNGO.com. Malaysia juga memiliki Malaysia Convention and Exhi- bition Bureau (MyCEB) yang menyediakan fasil- itas bagi wisatawan yang berkunjung untuk keper- luan bisnis atau pekerjaan. Tahun 2011 lalu, Malaysia masuk ke dalam daftar 10 be- sar negara yang paling banyak dikunjungi wisatawan. Tahun itu, Negeri Jiran ini kebanjiran turis hingga 24,7 juta orang. Selama berkunjung ke Indo- nesia, Yen Yen pun mendatan- gi beberapa lokasi wisata seperti Taman Safari di Cisarua, Ta- man Bunga Nusantara dan Ci- bodas. "Saya di Bogor 2 hari, ke Ta- man Safari," kata Yen Yen dalam acara promosi Luxury Tourism Malaysia di Ballroom Shangri- la Hotel, Jl Jenderal Sudirman, Jakarta. Dalam kunjungannya ke be- berapa tempat tersebut, Yen Yen Menteri Pariwisata Malaysia “Jualan” di Indonesia mengakui keindahan alam Indonesia. Ia pun melihat-li- hat koleksi pohon yang ada di Cibodas, Bogor. "Nusantara memang in- dah ya," tutup Yen Yen sam- bil tertawa. Pemerintah Malaysia kini tengah mendorong sektor pariwisatanya yang disa- dari dapat meningkatkan lebih dari 5 persen produk domestik bruto (GDP) na- sional serta menyediakan banyak lapangan peker- jaan. Salah satu cara mem- populerkan pariwisata Ma- laysia adalah dengan men- gadakan Luxury Tourism atau pariwisata mewah. Hal tersebut diungkapkan Menteri Pariwisata Malay- sia Dato' Sri Ng Yen Yen, di Shangri-La Hotel Jakarta, Selasa (25/09). den Indonesia berikutnya pada tahun 2014 bisa datang dari pihak yang lebih kecil tetapi memi- liki karakteristik pribadi dan citra yang baik. Semen- tara dukungan dari partai politik adalah keharusan untuk memenuhi persyaratan konsti- tusional, partai poli- tik sekarang hanya batu loncatan untuk calon presiden. Hal ini berfungsi untuk mengkonfirmasi tren yang dimulai pada ta- hun 2004 ketika Susi- lo Bambang Yudhoyono terpilih sebagai presiden di belakang popularitas prib- adinya meskipun kurang memi- liki mesin partai yang luas. Kinerja yang baik tidak cukup baik Selama masa jabatan per- tamanya, Foke mampu men- ingkatkan upah minimum regional dari Rp900.560 men- jadi Rp1.529.000, memberi- kan pendidikan umum gratis bagi masyarakat miskin, me- melihara pertumbuhan ekono- mi yang lebih tinggi dibanding- kan dengan rata-rata nasional, Pasangan dari luar Jakarta Joko Widodo Basuki dan Tjahaja Purnama mengumpulkan margin tak terduga hampir delapan persen ketika mengalahkan pasangan Fauzi Bowo dan Nachrowi Ramli dalam pemilihan gubernur Jakarta pada tanggal 20 September 2012. Ternyata ada beberapa implikasi yang dapat diamati untuk pemilihan presiden 2014 di Indonesia. dan mempromosikan pemban- gunan yang ramah lingkungan. Namun keberhasilan kebijakan publik saja tidak akan meme- nangkan dukungan mayoritas. Pemilih menghargai seorang pemimpin yang mereka ang- gap sebagai bagian dari mere- ka, mau mendengarkan aspirasi masyarakat, dan memiliki em- pati terhadap keluhan mereka. Meskipun banyak presta- si Foke, pemilih melihatnya se- bagai kaum elit, tidak dapat berkomunikasi yang baik den- gan mereka, dan memiliki gaya mengatur yang formal seperti layaknya pemerintah, dan tidak menyertakan publik dari bagian rencana kotanya. Ketika Foke mengunjungi korban kebakaran di Karet Tengsin, Jakarta Pusat, ia menyatakan bahwa mereka yang tidak memilih dia di babak pertama lebih baik pindah ke Solo (Surakarta). Meskipun ia hanya berbicara dalam bercan- da, media menghukum dia kar- ena tidak peduli. Hasil Pemilu ternyata berten- tangan dengan pendapat umum bahwa kinerja yang baik dari in- cumbent ini biasanya dihargai dengan pemilihan kembali. Pe- menang Pemilu 2014 figur yang mampu menginspirasi pemil- ih, melibatkan masyarakat da- lam rencana kerjanya, dan me- nampilkan kepemimpinan yang fleksibel namun efektif diband- ingkan dengan gaya Foke yang kaku dan birokratis. Strategi komunikasi politik Calon pemimpin yang po- tensial terpilih harus memili- ki pemahaman yang lebih baik tentang cara kerja media dan mengadopsi terobosan strategi komunikasi yang tidak hanya melibatkan para pemilih, tetapi juga mengundang partisipasi mereka. Aliansi Jurnalis Independen (AJI) melaporkan bahwa pasan- gan Foke-Nara menerima lipu- tan media yang lebih negatif dibandingkan dengan Jokowi- Ahok. Menariknya, kesalahan Foke selama kampanye lebih layak diberitakan dibandingkan dengan prestasi mereka atau pe- san kampanye. Namun Jokowi telah menikmati hubungan ker- ja yang produktif dengan media jauh sebelum ia mengumum- kan pencalonannya. Di Surakarta, ia memulai ini- siatif yang menghasilkan berita tidak hanya untuk media lokal tetapi juga menangkap imajina- si dari media nasional dan in- ternasional. Ketika menghadapi wawancara media, Jokowi ada- lah orang yang menyenangkan, fleksibel dan menarik. Ini kon- tras dengan gaya yang dirasa- kan Foke arogan dan kaku. Politisi baru? Meskipun dampak media so- sial terhadap perilaku pemilih masih diperdebatkan, itu me- mainkan peran penting dalam pemilihan gubernur Jakarta. Jakarta merupakan yang ter- depan sebagai kota Twitter live- liest di dunia, dengan lebih dari 43 juta pengguna Facebook di seluruh negeri, kampanye me- nampilkan dua arah komunika- si dengan calon, pendukung mereka, dan lawan-lawan mer- eka. Di babak pertama, Jokowi merubah fokus kampanye ter- masuk townhall-style forum publik di Skype, iklan yang menarik melalui YouTube, dan bahkan kampanye ber- tema game komputer. Itu tidak mengherankan bahwa Jokowi menarik sejumlah besar sukar- elawan yang tidak dibayar un- tuk putaran kedua. Menguasai penggunaan media sosial akan menjadi penting untuk meme- nangkan hati dan pikiran para pemilih. Jokowi merupakan tipe baru dari politisi. Tanpa koneksi elit Jakarta, ia digambarkan dirinya sebagai agen perubahan. Men- ghubungkan langsung dengan pemilih daripada partai politik, dia memilih untuk strategi yang tidak konvensional, tidak seper- ti Foke yang memberikan pene- kanan lebih besar pada jaringan patronase tradisional. Pemilihan Jokowi pertanda gaya baru poli- tik dalam demokrasi berkem- bang di Indonesia. Leonard C. Sebastian adalah Associate Professor and Coordinator of the Indonesia Programme dan Yoes C. Kenawas adalah programme Research Associate di the S. Rajaratnam School of International Studies (RSIS), Nanyang Technological University. Artikel ini aslinya dipublikasikan oleh Rajaratnam School of International Studies (RSIS). Hal. B7 Melalui acara "Workshop ASEAN Connectivity and Tourism Ethics" yang diada- kan di Solo (18/9), I Gede Ar- dika, Anggota Komisi Etik Kepariwisataan Dunia yang mewakili wilayah Asia dan Pasifik menyatakan, "Kita harus menunjukan kalau kita bangsa yang religius dan mengikuti norma-nor- ma yang ada. Serta kita har- us meningkatkan kemak- muran dan kesejahteraan rakyat." "Saat ini, wisatawan su- dah mulai menghindari ter- hadap obyek wisata atau daerah wisata yang kon- disinya rusak, tidak tera- wat, kotor dan dipenuhi lim- bah atau sampah," ungkap I Gede Ardika. Kata kunci didalam Kode Etik Pariwisata adalah men- dorong pemerataan kes- empatan berusaha dan memperoleh manfaat ser- ta mampu menghada- pi tantangan perubahan kehidupan lokal,nasional dan global.Pembangunan Kepariwisataan Indonesia bukan hanya dilihat dari nilai Ekonominya saja tapi kita juga harus meningkatkan kesejahteraan rakyat sekitar, mengatasi pengangguran, me- lestarikan alam, dan memupuk rasa cinta tanah air. Kode etik Kepariwisataan Dunia, yang mengandung 10 prinsip dasar dan telah diinte- grasikan dalam undang-un- dang Republik Indonesia No. 10 Tahun 2009 tentang kepari- wisataan, adalah acuan kom- prehensif untuk melaksanakan pembangunan kepariwisataan yang berkelanjutan dan bertang- gung jawab agar dapat mengam- bil manfaat kepariwisataan se- cara maksimal serta menekan sekecil-kecilnya potensi dampak negatifnya terhadap lingkungan dan sosial budaya. "Negara-negara kawasan ASEAN perlu menerapkan Kode Etik Kepariwisataan Dunia" I Gede Ardika "Banyak sesuatu yang baru untuk meningkatkan wisata di Malaysia," ungkapnya. Menteri Pariwisata Malay- sia, Hon Dato' Sri Dr Ng Yen Yen khusus berkunjung ke Jakarta sejak 22 September 2012 untuk mempromosikan Luxury Tour- ism tersebut. Luxury Tourism adalah pro- gram yang menawarkan ban- yak fasilitas yang dapat meman- jakan wisatawan. Salah satunya untuk pencinta belanja, Malay- sia menerapkan duty free shop- ping, yaitu belanja barang-ba- rang yang bebas pajak untuk beragam merek ternama. "Banyak wisatawan datang ke Malaysia untuk belanja. Selain lima produk, yaitu mobil, ba- rang pecah belah, rokok, alko- hol, dan kristal, semuanya be- bas pajak," jelas Dato' Ng. Selain itu, tambahnya, Luxu- ry Tourism yang dipromosikan Malaysia termasuk menyedia- kan transportasi mewah sep- erti tur dengan helikopter dan tur dengan jet pribadi. Ada pula aneka kuliner di restoran me- wah yang tersedia 24 jam dan beragam destinasi bulan madu. Oleh Leonard C. Sebastian dan Yoes C. Kenawas Tahun 2011 lalu, Malaysia masuk ke dalam daftar 10 besar negara yang paling banyak dikunjungi wisatawan. Tahun itu, Negeri Jiran ini kebanjiran turis hingga 24,7 juta orang. Menteri Pariwisata Malaysia, Hon Dato' Sri Dr Ng Yen Yen khusus berkunjung ke Jakarta sejak 22 September 2012 untuk mempromosikan Luxury Tourism. www.propinoy.net Indonesia melalui kementerian luar negeri harus secara serius mempertimbangkan pentingnya diplomasi ekonomi yang berkelanjutan dan jangka panjang. Hal. A2

Upload: nguyennga

Post on 09-Mar-2019

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

The President PostT H E S P I R I T O F I N D O N E S I A www.thepresidentpostindonesia.com

Edisi Oktober 2012No. 5

IDR 10,000

EDISI INDONESIA Twitter: @TPP_Indonesia Facebook: The President Post

OPINIStrategi Diplomasi Ekonomi Indonesia

OLAHRAGALewis HamiltonGabung Mercedes, Posisinya diMcLaren DigantiSergio Perez

INFRASTRUKTURKadin: Pembangunan Infrastruktur Indonesia Masih BurukPembangunan infrastruktur di Indonesia masih buruk karena posisi peringkat infrastruktur Indonesia masih rendah dibandingkan dengan peringkat negara-negara lain di sekitarnya. – Hal. B3

Tanpa dikira ternya-ta calon dari Jawa Joko Widodo mun-cul sebagai peme-nang pemilihan gubernur Jakar-

ta baru-baru ini. "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja-haja Purnama ("Ahok") dari Sumatera sebagai pasangan-nya, mengalahkan Fauzi Bowo ("Foke") dan Nachrowi Ram-li ("Nara"), muncul sebagai gu-bernur terpilih dari ibukota In-donesia.

Meskipun kinerja yang relatif baik dari Gubernur incum-bent Fauzi Bowo dan dukun-gan dari partai-partai politik besar, ternyata mayoritas pemi-lih memilih Jokowi, walikota sebuah kota kecil di Jawa Ten-gah, Surakarta, untuk me-nangani masalah metropo-lis Jakarta yang penuh polusi, tersendat dan sesak. Mengapa Jokowi mampu memenangkan pemilihan gubernur Jakarta? Apa implikasi bagi Indonesia, khususnya dalam pemilihan umum dan presiden pada 2014?

Partai lemah, figur lebih penting

Pertama, mesin partai politik, afiliasi atau dukungan tidak cu-kup untuk memobilisasi pemil-ih. Meskipun Partai Demokra-si Indonesia Perjuangan (PDIP) dan Partai Gerakan Indonesia

Raya (Gerindra) menyatakan bahwa kader mereka bekerja keras untuk memobilisasi pemi-lih, namun karakter Jokowi lah, ditambah dengan liputan media yang luas, yang menjadi faktor kunci dalam kemenangan ini. Jajak pendapat yang dilakukan oleh Lembaga Survei Indonesia (LSI) dan Majalah Tempo ming-guan menunjukkan bahwa han-ya 2% yang memilih Jokowi dan 0,6 % memilih Foke berdasar-kan afiliasi partai.

Sebanyak 29% memilih Jokowi karena mereka men-ganggap Jokowi peduli kepa-da masyarakat, sementara 18% melihat dia sebagai orang yang jujur dan 17% karena mere-ka percaya dia bisa melaksan-akan janji-janji kampanyenya. Adapun Foke, 22% pemilihnya mendukung dia karena alasan agama, 13% karena Foke mam-pu memberikan bantuan so-sial, 13% karena ia memperhati-kan nasib masyarakat, dan 11% percaya bahwa Foke bisa melak-sanakan janjinya.

Pemilih kini cenderung memi-lih berdasarkan karakteris-tik pribadi dan citra kandidat ketimbang afiliasi partai poli-tik mereka. Penurunan identi-tas partai, mesin partai yang lemah, dan pragmatisme popul-er telah berkontribusi terhadap tren tersebut. Ini berarti presi-

Pemilu Gubernur Jakarta:Implikasi untuk 2014

Destinasi bulan madu yang popul-er adalah Langkawi yang tercatat seba-gai salah satu destinasi bulan madu terbaik ver-si CNNGO.com. Malaysia juga memiliki Malaysia Convention and Exhi-bition Bureau (MyCEB) yang menyediakan fasil-itas bagi wisatawan yang berkunjung untuk keper-luan bisnis atau pekerjaan.

Tahun 2011 lalu, Malaysia masuk ke dalam daftar 10 be-sar negara yang paling banyak dikunjungi wisatawan. Tahun itu, Negeri Jiran ini kebanjiran turis hingga 24,7 juta orang.

Selama berkunjung ke Indo-nesia, Yen Yen pun mendatan-gi beberapa lokasi wisata seperti Taman Safari di Cisarua, Ta-man Bunga Nusantara dan Ci-bodas.

"Saya di Bogor 2 hari, ke Ta-man Safari," kata Yen Yen dalam acara promosi Luxury Tourism Malaysia di Ballroom Shangri-la Hotel, Jl Jenderal Sudirman, Jakarta.

Dalam kunjungannya ke be-berapa tempat tersebut, Yen Yen

Menteri Pariwisata Malaysia “Jualan” di Indonesiamengakui keindahan alam Indonesia. Ia pun melihat-li-hat koleksi pohon yang ada di Cibodas, Bogor.

"Nusantara memang in-dah ya," tutup Yen Yen sam-bil tertawa.

Pemerintah Malaysia kini tengah mendorong sektor pariwisatanya yang disa-dari dapat meningkatkan lebih dari 5 persen produk domestik bruto (GDP) na-sional serta menyediakan banyak lapangan peker-jaan.

Salah satu cara mem-populerkan pariwisata Ma-laysia adalah dengan men-gadakan Luxury Tourism atau pariwisata mewah. Hal tersebut diungkapkan Menteri Pariwisata Malay-sia Dato' Sri Ng Yen Yen, di Shangri-La Hotel Jakarta, Selasa (25/09).

den Indonesia berikutnya pada tahun 2014 bisa datang dari pihak yang lebih kecil tetapi memi-liki karakteristik pribadi dan citra yang baik. Semen-tara dukungan dari partai politik adalah keharusan untuk memenuhi persyaratan konsti-tusional, partai poli-tik sekarang hanya batu loncatan untuk calon presiden. Hal ini berfungsi untuk mengkonfirmasi tren yang dimulai pada ta-hun 2004 ketika Susi-lo Bambang Yudhoyono terpilih sebagai presiden di belakang popularitas prib-adinya meskipun kurang memi-liki mesin partai yang luas.

Kinerja yang baik tidak cukup baik

Selama masa jabatan per-tamanya, Foke mampu men-ingkatkan upah minimum regional dari Rp900.560 men-jadi Rp1.529.000, memberi-kan pendidikan umum gratis bagi masyarakat miskin, me-melihara pertumbuhan ekono-mi yang lebih tinggi dibanding-kan dengan rata-rata nasional,

Pasangan dari luar Jakarta Joko Widodo Basuki dan Tjahaja Purnama mengumpulkan margin tak terduga hampir delapan persen ketika mengalahkan pasangan Fauzi Bowo dan Nachrowi Ramli dalam pemilihan gubernur Jakarta pada tanggal 20 September 2012. Ternyata ada beberapa implikasi yang dapat diamati untuk pemilihan presiden 2014 di Indonesia.

dan mempromosikan pemban-gunan yang ramah lingkungan. Namun keberhasilan kebijakan publik saja tidak akan meme-nangkan dukungan mayoritas. Pemilih menghargai seorang pemimpin yang mereka ang-gap sebagai bagian dari mere-ka, mau mendengarkan aspirasi masyarakat, dan memiliki em-pati terhadap keluhan mereka.

Meskipun banyak presta-si Foke, pemilih melihatnya se-bagai kaum elit, tidak dapat berkomunikasi yang baik den-gan mereka, dan memiliki gaya

mengatur yang formal seperti layaknya pemerintah, dan tidak menyertakan publik dari bagian rencana kotanya. Ketika Foke mengunjungi korban kebakaran di Karet Tengsin, Jakarta Pusat, ia menyatakan bahwa mereka yang tidak memilih dia di babak pertama lebih baik pindah ke Solo (Surakarta). Meskipun ia hanya berbicara dalam bercan-da, media menghukum dia kar-ena tidak peduli.

Hasil Pemilu ternyata berten-tangan dengan pendapat umum bahwa kinerja yang baik dari in-cumbent ini biasanya dihargai

dengan pemilihan kembali. Pe-menang Pemilu 2014 figur yang mampu menginspirasi pemil-ih, melibatkan masyarakat da-lam rencana kerjanya, dan me-nampilkan kepemimpinan yang fleksibel namun efektif diband-ingkan dengan gaya Foke yang kaku dan birokratis.

Strategi komunikasi politik

Calon pemimpin yang po-tensial terpilih harus memili-ki pemahaman yang lebih baik tentang cara kerja media dan mengadopsi terobosan strategi komunikasi yang tidak hanya melibatkan para pemilih, tetapi juga mengundang partisipasi mereka.

Aliansi Jurnalis Independen (AJI) melaporkan bahwa pasan-gan Foke-Nara menerima lipu-tan media yang lebih negatif dibandingkan dengan Jokowi-Ahok. Menariknya, kesalahan Foke selama kampanye lebih layak diberitakan dibandingkan dengan prestasi mereka atau pe-san kampanye. Namun Jokowi telah menikmati hubungan ker-ja yang produktif dengan media jauh sebelum ia mengumum-kan pencalonannya.

Di Surakarta, ia memulai ini-siatif yang menghasilkan berita tidak hanya untuk media lokal tetapi juga menangkap imajina-si dari media nasional dan in-ternasional. Ketika menghadapi wawancara media, Jokowi ada-lah orang yang menyenangkan, fleksibel dan menarik. Ini kon-tras dengan gaya yang dirasa-kan Foke arogan dan kaku.

Politisi baru?Meskipun dampak media so-

sial terhadap perilaku pemilih masih diperdebatkan, itu me-mainkan peran penting dalam pemilihan gubernur Jakarta.

Jakarta merupakan yang ter-depan sebagai kota Twitter live-liest di dunia, dengan lebih dari 43 juta pengguna Facebook di seluruh negeri, kampanye me-nampilkan dua arah komunika-si dengan calon, pendukung mereka, dan lawan-lawan mer-eka.

Di babak pertama, Jokowi merubah fokus kampanye ter-masuk townhall-style forum publik di Skype, iklan yang menarik melalui YouTube, dan bahkan kampanye ber-tema game komputer. Itu tidak mengherankan bahwa Jokowi menarik sejumlah besar sukar-elawan yang tidak dibayar un-tuk putaran kedua. Menguasai penggunaan media sosial akan menjadi penting untuk meme-nangkan hati dan pikiran para pemilih.

Jokowi merupakan tipe baru dari politisi. Tanpa koneksi elit Jakarta, ia digambarkan dirinya sebagai agen perubahan. Men-ghubungkan langsung dengan pemilih daripada partai politik, dia memilih untuk strategi yang tidak konvensional, tidak seper-ti Foke yang memberikan pene-kanan lebih besar pada jaringan patronase tradisional. Pemilihan Jokowi pertanda gaya baru poli-tik dalam demokrasi berkem-bang di Indonesia.

Leonard C. Sebastian adalah Associate Professor and Coordinator of the Indonesia Programme dan Yoes C. Kenawas adalah programme Research Associate di the S. Rajaratnam School of International Studies (RSIS), Nanyang Technological University. Artikel ini aslinya dipublikasikan oleh Rajaratnam School of International Studies (RSIS).

– Hal. B7

Melalui acara "Workshop ASEAN Connectivity and Tourism Ethics" yang diada-kan di Solo (18/9), I Gede Ar-dika, Anggota Komisi Etik Kepariwisataan Dunia yang mewakili wilayah Asia dan Pasifik menyatakan, "Kita harus menunjukan kalau kita bangsa yang religius dan mengikuti norma-nor-ma yang ada. Serta kita har-us meningkatkan kemak-muran dan kesejahteraan rakyat."

"Saat ini, wisatawan su-dah mulai menghindari ter-hadap obyek wisata atau daerah wisata yang kon-disinya rusak, tidak tera-wat, kotor dan dipenuhi lim-bah atau sampah," ungkap I Gede Ardika.

Kata kunci didalam Kode Etik Pariwisata adalah men-dorong pemerataan kes-empatan berusaha dan memperoleh manfaat ser-ta mampu menghada-pi tantangan perubahan kehidupan lokal,nasional dan global.Pembangunan Kepariwisataan Indonesia bukan hanya dilihat dari nilai Ekonominya saja tapi

kita juga harus meningkatkan kesejahteraan rakyat sekitar, mengatasi pengangguran, me-lestarikan alam, dan memupuk rasa cinta tanah air.

Kode etik Kepariwisataan Dunia, yang mengandung 10 prinsip dasar dan telah diinte-grasikan dalam undang-un-dang Republik Indonesia No. 10 Tahun 2009 tentang kepari-wisataan, adalah acuan kom-prehensif untuk melaksanakan pembangunan kepariwisataan yang berkelanjutan dan bertang-gung jawab agar dapat mengam-bil manfaat kepariwisataan se-cara maksimal serta menekan sekecil-kecilnya potensi dampak negatifnya terhadap lingkungan dan sosial budaya.

"Negara-negara kawasan ASEAN perlu menerapkan Kode Etik Kepariwisataan Dunia"

I Gede Ardika

"Banyak sesuatu yang baru untuk meningkatkan wisata di Malaysia," ungkapnya.

Menteri Pariwisata Malay-sia, Hon Dato' Sri Dr Ng Yen Yen khusus berkunjung ke Jakarta sejak 22 September 2012 untuk mempromosikan Luxury Tour-ism tersebut.

Luxury Tourism adalah pro-gram yang menawarkan ban-yak fasilitas yang dapat meman-jakan wisatawan. Salah satunya untuk pencinta belanja, Malay-sia menerapkan duty free shop-ping, yaitu belanja barang-ba-rang yang bebas pajak untuk beragam merek ternama.

"Banyak wisatawan datang ke Malaysia untuk belanja. Selain lima produk, yaitu mobil, ba-rang pecah belah, rokok, alko-hol, dan kristal, semuanya be-bas pajak," jelas Dato' Ng.

Selain itu, tambahnya, Luxu-ry Tourism yang dipromosikan Malaysia termasuk menyedia-kan transportasi mewah sep-erti tur dengan helikopter dan tur dengan jet pribadi. Ada pula aneka kuliner di restoran me-wah yang tersedia 24 jam dan beragam destinasi bulan madu.

Oleh Leonard C. Sebastian dan Yoes C. Kenawas

Tahun 2011 lalu, Malaysia masuk ke dalam daftar 10 besar negara yang paling banyak dikunjungi wisatawan. Tahun itu, Negeri Jiran ini kebanjiran turis hingga 24,7 juta orang.

Menteri Pariwisata Malaysia, Hon Dato' Sri Dr Ng Yen Yen khusus berkunjung ke Jakarta sejak 22 September 2012 untuk mempromosikan Luxury Tourism.

ww

w.p

ropi

noy.

net

Indonesia melalui kementerian luar negeri harus secara serius mempertimbangkan pentingnya diplomasi ekonomi yang berkelanjutan dan jangka panjang. – Hal. A2

Gabung Mercedes,

Page 2: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

A2

Opiniwww.thepresidentpostindonesia.comEdisi Oktober 2012 No. 5

Korelasi Positif Korupsidengan Penderitaan BuruhOleh Dr. Muchtar Pakpahan, SH, MA

Kondisi korupsi di Indonesia serta perkembangannya

Mengawali Tulisan ini, saya sering mengemukakan, KORUPSI MERA-JALELA, BURUH

MENDERITA. Mengapa demiki-an? Bila terjadi biaya ekonomi tinggi karena korupsi, dari kom-ponen biaya produksi yang flek-sibel dapat ditekan adalah upah atau gaji buruh. Harga bahan mentah/baku sudah tetap, ke-wajiban pajak sudah tetap, bi-aya transportasi sudah tetap. Yang dapat ditekan hanya upah buruh. Disitulah korelasi positif korupsi dengan penderitaaan buruh.

Soekarno ketika membuat pleidoi pada pengadilan tahun 1937 dengan judul yang sangat terkenal INDONESIA MENG-GUGAT, beliau menyatakan “cita-cita saya memerdekakan Indonesia adalah hendak mem-bangun Negara welfare state atas dasar demokrasi sosial sep-erti di Negara Tuan. (Muchtar Pakpahan, 2003, hal 2)

Kemudian ketika Soekarno sebagai proklamator dan kawan-kawan menyusun sebuah UUD yang selanjutnya diberi nama UUD 1945, ide welfarestate itu dimasukkan dalam pembu-kaan dan batang tubuh UUD 1945. Saya akan mulai dari pernyataan penting Pembukaan UUD 1945 alinea keempat yang berbunyi”, ,,, maka dibentuklah pemerintahan Republik Indone-sia yang bertujuan memajukan kesejahteraan umum, melind-ungi segenap tumpah darah, mencerdaskan kehidupan bang-sa, dan turut serta mewujudkan perdamaian dunia yang aba-di berdasarkan…(lima sila Pan-casila).

Selanjutnya saya ingin men-guraikan penjabaran leb-ih lanjut dari pembukaan itu, khususnya yang menjadi dasar welfarestate yaitu butir mema-jukan kesejahteraan umum dan mencerdaskan kehidupan bang-sa, sebagaimana tercantum da-lam pasal-pasal UUD 1945 se-sudah amandemen. Saya akan

Mengapa kehadiran sebuah serikat buruh sebagai kekuatan civil penting, karena dia pelaku industri yang menderita seba-gai akibat langsung badgover-nance, pemerintahan buruk dan atau pemerintahan korup. Buruh sangat membutuhkan adanya keadilan pembagian ha-sil industri. Yang dapat memba-gi itu secara adil hanyalah pe-merintahan yang bersih dari korupsi. Ambillah contoh Nega-ra yang paling sejahtera buruh-nya di dunia, Finlandia, Swedia, Norwegia, Denmark, Selandia Baru, Singapura, Swiss, Jepang dan Kanada.

Selain buruh, petani dan ne-layan juga menderita karena ko-rupsi. Petani sulit mendapatkan pupuk yang harganya terjang-kau dan tidak ada perlindungan pemasaran hasil produksin-ya. Nelayan tidak dilindungi di laut dari pencuri ikan dan kebu-tuhan dasar akan solar, jaring dan es, serta pemasaran tidak dilindungi. Jawabnya juga kare-na korupsi yang merajalela.

Buruh Indonesia tergo-long penerima upah terendah di dunia, petani dan nelayan kita juga tergolong paling mis-kin dan Indonesia adalah Nega-ra yang paling dikuasai oleh ne-olib, dan kenyataan Indonesia Negara terkorup di dunia. Men-gatasi kemiskinan yang dialami rakyat, pemberantasan korup-si mutlak dilaksanakan secara konseptual, terencana, terpro-gram dan berkesinambungan.

Menurut saya serikat buruh harus ikut melakukan gera-kan hentikan korupsi. Serikat buruh jangan lagi hanya berg-erak bila terkait langsung den-gan permasalahan hubungan industrial. Memang hubungan industrial yang tidak adil ada-lah sumber penderitaan buruh, tetapi korupsi yang merajale-lapun adalah sumber pender-itaan buruh juga. Serikat bu-ruh yang sudah bersatu dalam MPBI (Majelis Pekerja/Buruh Indonesia), sebaiknya membuat pemberantasan kosupsi men-jadi satu tugas penting yang berkaitan dengan kenegaraan atau kebangsaan.

Selamat dan sukses bagi MPBI.

DITERBITKAN OLEH:PT Sarana Pratama Pengembangan KotaMenara Batavia Lantai 25, Jl. K.H. Mas Mansyur Kav. 126 Jakarta 10220, IndonesiaTelp.: (021) 572 7337 I Fax: (021) 572 7338 I Email: [email protected]

CEO & PEMIMPIN REDAKSI: Rachmat Wirasena Suryo I KONTRIBUTOR: Atmono Suryo; Jeannifer Filly Sumayku; Public Private Partnerships Indonesia; Majalah RESPECTS; Bambang Sulistomo; Paulus Khierawan I REPORTER & FOTOGRAFER: Rians Rivco I SIRKULASI: Srimay NovianiLAYOUT & DESAIN: Mohamad Akmal I HEAD OF SALES & MARKETING: Donny Martin

UNTUKBERLANGGANAN

Hubungi:0812 8000 6090 / 021 7033 6099

EDISI INDONESIA

The President PostT H E S P I R I T O F I N D O N E S I A

Korupsi yang saya uraikan di atas menimbulkan ketidak-adi-lan-sosial dan kesenjangan so-sial. 70% asset nasional ada di tangan 200 orang konglomerat, 174 di antaranya adalah WNI keturunan. (Muchtar Pakpa-han, Rakyat Menggugat,I, hal 36). Tetapi akibat dari pikiran ini, saya dibuat presiden Soe-harto menjadi musuh no 1, di-tangkap 7 kali, dipenjarakan 2 kali, terahir subversive atas ga-gasan2 saya dalam buku DPR SEMASA ORDE BARU dan buku POTRET NEGARA IN-DONESIA.

Hubungan antara pemberantasan korupsi dan pembangunan

Sewaktu saya menjabat Gov-erning Body ILO 1999-2005 dan Vice President of World Confed-eration of Labour, saya mempu-nyai kesempatan mengunjungi semua Negara yang makmur/sejahtera rakyatnya. Setiap Negara yang demikian itu, pasti saya temukan 3 hal yakni:

Sistem negaranya welfar-1. estate (seperti citacita Soeka-rno di atas);Pemerintahannya good gov-2. ernance (demokratis, rule of law, HAM dijamin, ada kea-dilan sosial, nondiscrinatif, bersih dari korupsi, birokrasi yang efektif & efisien);Masyarakat civilnya kuat 3. (strong civil society) yang ditandai dengan kuat serikat buruh. Strong union people welfare. If people welfare must be strong union.

Pernyataan yang mendasar barusan, menjadi titik tolak membahas korupsi dan pem-bangunan. Singkatnya, yang mau kita bangun adalah rakyat yang makmur sejahtera, min-imal sesuai pasal-pasal yang saya kemukakan tadi yaitu:

Semua penduduk menikmati 1. pendidikan minimal SLP, (di dunia minimal SLA); Semua orang harus memiliki 2. pekerjaan, bila menganggur Negara membayar jaminan hidup pengangguran; Tidak ada pengemis di ping-3. gir jalan, karena Negara me-melihara, merawat,mendidik dan memberdayakannya agar menjadi manusia nor-mal;

Setiap orang yang menderi-4. ta penyakit berhak langsung berobat ke rumah sakit, kare-na pemerintah menyelengga-rakan jaminan sosial sakit.Negara menjamin semua 5. orang tinggal di rumah huni-an yang layak, tidak boleh ada gelandangan; Semua orang punya dana 6. pension, sehingga waktu usia 60 thn berhenti bekerja dan mendapat santunan pensiun; Semua orang bebas memeluk 7. agama, menganut keyakinan dan pemerintah menjamin orang bebas menajalankan agama dan keyakinannya.

Dapat juga dikatakan, welfar-estate 1-6 membutuhkan dana/anggaran, sedangkan welfar-estate 7 membutuhkan komit-men pemerintah/presdien.

Yang 6 butir di atas sebagai tujuan nasional yang tentu men-jadi tujuan pembangunan tidak tercapai. Saya dapat menggam-barkan, welfarestate tidak dapat diwujudkan (oleh pemerintah-an Soeharto, Habibie, Gusdur, Megawaty dan SBY) karena pe-merintahan dan birokrasi kita korup, bahkan menyandang sebutan terkorup di dunia. Men-gapa korupsi itu dapat menga-kar, karena masyarakat civil in-dustry (Serikat Buruh) masih lemah.

Khusus mengenai masyarakat civil ingin saya gambarkan se-cara singkat. Pemerintahan Soe-harto membuat Serikat Buruh tunggal yakni Serikat pekerja Seluruh Indonesia (SPSI) dan menjadi alat mobilisasi poli-tik mendukung kebijakan pe-merintah. Ketika saya bersa-ma KH. Abdurracman Wahid, Sabam Sirait dan Suko Waluyo memprakarsai mendirikan Ser-ikat Buruh Sejahtera Indone-sia (SBSI)̀ sebagai alternative membangun masyarakat civ-il industri pada tanggal 25 April 1992, pemerintah langsung me-musuhi SBSI. Bahkan sejak kelahiran SBSI pemerintah-an Soeharto mengatakan ille-gal, komunis, Organisasi Bawah Tanah, saya dipenjarakan dua kali, bahkan KUHAP pun diru-sak dengan membolehkan Jak-sa melakukan Peninjauan kem-bali.

mulai dari urutan terpenting se-bagaimana pamahaman inter-national Labour Organization. Pertama Pasal 31 : tiaptiap pen-duduk berhak mendapatkan pendidikan 9 tahun, dan Neg-ara wajib membiayainya. Pasal 27, tiaptiap penduduk berhak mendapatkan pekerjaan dan penghidupan yang layak. Pasal 34. Negara memelihara fa-kir miskin dan anak terlantar. Pasal 34 jo 28, Negara memaju-kan jaminan kesehatan umum.

Tetapi bila kita lihat kenyataan atas perintah UUD, hingga seka-rang welfarestate tidak dapat di-wujudkan. Mengapa? Saya per-nah baca di media angka buta huruf usia 45thn ke atas men-capai 9,7juta. Penganggur real 9jt. Pengemis begitu banyak di semua perempatan sebagai tan-da angka kemiskinan terus me-naik. Biaya berobat sangat ma-hal, menyebabkan sering kita baca di media orang terpaksa meninggal karena tidak mam-pu berobat. Semua itu tidak da-pat dikerjakan pemerintah (me-wakili Negara) adalah dengan alasan karena dana tidak terse-dia.

Pertanyaan lanjutan, menga-pa dana tidak ada tersedia se-mentara kekayaan alam Indo-nesia meluputi 65% kekayaan alam di wilayah Asia-Pasific (data Konferensi APEC Kyoto ta-hun 1995, saya hadir di konfer-ensi tersebut). Jawabnya secara singkat karena korupsi yang merajalela di semua sektor pe-layanan publik.

Dalam hal korupsi di antara Negara-negara, Indonesia tergo-long terkorup di dunia, ranking 182, ranking 1 di Asia Pasifik ranking 1 di Asia disusul Kam-boja. Tahun 1994 saya mengu-raikan korupsi di bidang usaha konstruksi komisi dan keaman-an 30-40%, saham diam/duduk 10-50%. Industri jasa komisis dan keamanan 10-20%, saham diam 10-30%. Export/import komisi/keamanan 20-30%, dan saham diam 0-20%, sementara upah buruh/labourcost hanya 8% (Muchtar Pakpahan, Rakyat Menggugat I hal 34-35)Serta pe-jabat si penerima/penikmat ko-rupsi merasa hal tersebut seba-gai sesuatu yang wajar.

Bila terjadi biaya ekonomi tinggi

karena korupsi, dari komponen biaya produksi

yang fleksibel dapat ditekan adalah upah atau gaji

buruh. Harga bahan mentah/baku sudah

tetap, kewajiban pajak sudah tetap, biaya transportasi sudah tetap. Yang

dapat ditekan hanya upah buruh.

Disitulah korelasi positif korupsi

dengan penderitaaan buruh.

Menurut saya serikat buruh harus ikut melakukan gerakan hentikan korupsi. Serikat buruh jangan lagi hanya bergerak bila terkait langsung dengan permasalahan hubungan industrial. Memang hubungan industrial yang tidak adil adalah sumber penderitaan buruh, tetapi korupsi yang merajalelapun adalah sumber penderitaan buruh juga.

Page 3: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

A3

Opiniwww.thepresidentpostindonesia.com Edisi Oktober 2012 No. 5

Pusat ekonomi dunia telah bergerak ke Asia bahkan lebih cepat daripada yang dian-tisipasi. Sebagai aki-

bat dari krisis keuangan dunia, proses ini dipercepat. Pada akh-ir Perang Dingin tahun 1989-1991, banyak negara-negara Barat telah memutuskan, mun-culnya G-20 dengan delapan negara dari 18 negara diperbe-sar dari timur negara Asia (EAS) menganggap hal ini menjadi tit-ik balik yang sebenarnya. Keti-ka Perang Dingin berakhir, Asia Pacific Economic Caucus diben-tuk pada tahun 1989 di Canber-ra, Australia, melibatkan negara dari empat benua utama (Asia, Australia, Amerika, dan Eropa) di kedua sisi wilayah Pasifik.

Pendukung regionalisme Asia eksklusif meningkatkan hubun-gan secara signifikan, terutama integrasi ekonomi. Pemerintah Indonesia melalui kementeri-an luar negeri harus secara se-rius mempertimbangkan pent-ingnya diplomasi ekonomi yang berkelanjutan dan jangka pan-jang. Namun, tren sejauh ini, diplomasi ekonomi Indonesia masih bersifat reaktif dan spo-radis. Kebijakan luar negeri In-donesia tidak mampu untuk menghasilkan diplomasi ekono-mi secara keseluruhan, kom-prehensif, dan jangka panjang, hanya menghasilkan berbagai keluaran ekspor yang terbatas. Sebaliknya, jika menteri luar negeri dapat mengoptimalkan diplomasi ekonomi, maka akan berdampak sangat signifikan terhadap peningkatan kapasi-tas nasional dan kemampuan ekonomi luar negeri Indonesia yang kini tenggelam.

Diplomasi ekonomi saat menghadapi setidaknya tiga hal

transfer teknologi, mengingat sikap investor Jepang yang te-lah terkesan dengan pelit untuk mentransfer teknologi, Perjan-jian Kemitraan Ekonomi (EPA) perjanjian yang mengatur man-ufaktur Pengembangan Industri Initiative Centre adalah "kesem-patan strategis" bagi Indonesia untuk memperbaiki diri dengan cara meningkatkan standar dan kualitas produk ekspor.

Hubungan antara Indone-sia dan Jepang yang sudah ber-jalan selama 54 tahun banyak berdampak bagi perekonomian Indonesia. Baik positif maupun dampak negatif, pembangunan di masa depan diharapkan bisa lebih erat. Mengingat keadaan yang sama dan beberapa fak-tor positif yang dapat memban-tu perluasan hubungan dengan kedua negara. Indonesia dan Jepang sama-sama negara yang cinta damai, negara yang sela-lu menjunjung tinggi demokrasi, hak asasi manusia dan meng-hargai terhadap pemerintahan yang baik.

Indonesia dan Jepang adalah hubungan yang saling mengun-tungkan karena Indonesia tidak hanya membutuhkan ekono-mi Jepang tetapi juga di bidang teknologi, pendidikan dan se-bagainya, sementara Jepang mengambil Indonesia dalam hal ketersediaan sumber daya alam (SDA).

Dengan memegang kesepak-atan Economic Partnership Agreement (EPA) ini, dapat di-simpulkan bahwa pemerin-tah telah menanggapi tantan-gan kompetitif yang dihadapi Indonesia sebagai mitra dalam mempertahankan posisi ekono-mi Jepang, sementara men-jaga daya saing perekonomian nasional. Inisiatif ini merupa-kan manifestasi dari diploma-si ekonomi dalam beradapta-

Strategi Diplomasi Ekonomi Indonesia

Oleh Hendra Manurung en wilayah $2,2 miliar (Rp22 T), Papua wilayah $1,3 miliar (Rp13 T), dan wilayah Jawa Timur $1,3 miliar (Rp13 T). Berikut adalah negara-negara yang me-nempatkan investasi di Indone-sia pada kuartal pertama tahun 2011: (1) Singapura, investa-si $1,138.7 miliar dengan 142 proyek, (2) Amerika, investasi $359,1 miliar dengan 24 proyek, (3) Jepang, investasi $345,2 mil-iar dengan 78 proyek, (4) British Virgin Islands, investasi $198,3 miliar dengan 30 proyek, (5) in-vestasi Inggris sebesar $163,0 miliar dengan 36 proyek . Si-sanya investasi sebesar $2,191.4 miliar dengan 592 proyek. Un-tuk investasi keseluruhan sebe-sar US $, 4,395.7 miliar dengan 902 proyek (data BKPM 2011).

Menteri Luar Negeri, Marty Natalegawa menyatakan bahwa, kebijakan luar negeri Indonesia tidak dapat dipisahkan dari pe-rubahan lingkungan strategis tingkat global dan regional, se-bagai perintah untuk memberi-kan tantangan dan kesempatan bagi pencapaian kepentingan nasional. Dalam mengaktual-isasikan pelaksanaan politik luar negeri bebas dan aktif, se-hingga pencapaian kepentingan nasional Indonesia adalah kon-tribusi diplomasi dan kebijakan luar negeri dalam menciptakan lingkungan internasional yang ramah dan kondusif untuk In-donesia (pertemuan Menteri Luar Negeri 24 Februari 2012).

Jababeka Infrastruktur, se-bagai anak perusahaan dari PT. Jababeka Corporation te-lah menandatangani perjanji-an kerjasama dengan PT Sigma Cipta Caraka, yang juga meru-pakan anak perusahaan dari PT. Telkom Indonesia Tbk di bi-dang jasa Data Center yang di-adakan pada tanggal 4 Mei 2012 di Gedung German Indonesia Center BSD Serpong. Perjanji-

an kerjasama ini ditandatan-gani oleh Mr Hyanto Wihadhi, sebagai Direktur Operasi Bis-nis PT. Jababeka dan Mr Riz-kan Chandra, sebagai Presiden Direktur PT. Sigma Cipta Car-aka.

Nota kesepahaman (MOU) ini bertujuan untuk memban-gun sebuah pusat data yang akan menjadi jawaban untuk standar kualitas untuk kese-lamatan dan kebutuhan layan-an teknologi tinggi di bidang Teknologi Informasi (IT) untuk perusahaan investasi asing di kawasan industri Jababeka, dan yang daerah sekitarnya, layanan ini akan menginte-grasikan pusat data, yang da-pat menjadi solusi bagi peru-sahaan lain di luar wilayah Cikarang, yang membutuhkan jasa di bidang penyediaan data, mengingat lokasi yang mudah diakses, cepat, yang merupak-an salah satu keuntungan un-tuk memiliki data pusat. Data center itu sendiri adalah tem-pat yang digunakan untuk penempatan koleksi server atau sistem komputer dan sistem pe-nyimpanan data (storage) yang dikondisikan oleh ketersedi-aan pengaturan pasokan listrik standar tertentu, pengaturan suhu, kelembaban dan sirkula-si udara, mencegah kebakaran bahaya dan juga dilengkapi dengan sistem keamanan fisik yang berlapis. Rencana pendi-rian pusat data bekerjasama dengan PT Sigma Cipta Caraka dengan Jababeka Infrastruk-tur merupakan bentuk kese-pakatan telekomunikasi strat-egis yang selalu berkembang untuk memudahkan, link and match, dan melengkapi kebu-tuhan sektor telekomunikasi di Kota Jababeka, baik untuk in-dustri, komersial, pendidikan, perbankan dalam melakukan kegiatan untuk meningkatkan kinerja dan keandalan industri

dan bisnis pada umumnya.Pertumbuhan yang signifikan

dalam jumlah Entreprises kecil dan menengah (UKM) di Indone-sia telah tumbuh terus menerus, menunjukkan persentase dari total pertumbuhan sebesar 10% dengan pertumbuhan awal sebe-sar 7,9% menjadi 17,9% pada ta-hun 2006-2008. Berdasarkan data dari Menteri Negara Kop-erasi dan UKM, jumlah UKM di Indonesia terus meningkat se-cara signifikan karena pada ta-hun 2006 jumlah UKM berkisar 48.611.233 unit pada tahun 2007 naik menjadi 49.824.123 unit pada tahun 2008 sedang-kan secara drastis meningkat menjadi 51.257.537 unit. Dari data ini dapat dilihat pertum-buhan UKM meningkat signifi-kan sebesar 5,4% dilihat dari pertumbuhan UKM pada tahun 2006 dan dibandingkan dengan pertumbuhan UKM pada tahun 2008, kontribusi UKM terhadap perekonomian cukup signifi-kan. Karena itu membuktikan adanya perkembangan pesat yang membutuhkan organisasi yang baik dan manajemen da-lam rangka memasuki pasar ASEAN Economic Community pada tahun 2015.

Akhirnya, dapat disimpul-kan bahwa, kualitas yang di-harapkan dan daya saing UKM di kawasan industri Jababeka akan dapat dipertahankan dan sebagai kekuatan poros peng-gerak perekonomian Indone-sia dan memberikan kontribusi terhadap pertumbuhan ekono-mi dengan meningkatkan keter-ampilan dan pengelolaan UKM dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia.

Hendra Manurung, adalah Dosen Hubungan Internasional, Fakultas Bisnis & Hubungan Internasional (FBI) di President University, Kota Jababeka Cikarang

penting, yaitu: Pertama, Hubun-gan antara ekonomi dan politik, Kedua, Hubungan antara ling-kungan dengan berbagai teka-nan domestik dan internasional, dan Ketiga, Hubungan antara pemerintah dan non-pemerin-tah (industri swasta / sektor in-dustri swasta). Selain itu, kom-binasi dari tiga hubungan yang pada akhirnya menjadi salah satu warna utama dinamika lingkungan hubungan interna-sional yang kontemporer.

Pembentukan Economic Part-nership Agreement Indonesia dan Jepang (EPA), yang ditanda-tangani pada tanggal 20 Agus-tus 2007, sebagai suatu per-janjian yang diharapkan dapat meningkatkan arus perdagan-gan antara kedua negara, dan untuk memfasilitasi investa-si Jepang ke Indonesia. Bagi In-donesia, Perjanjian Kemitraan Ekonomi Indonesia dan Jepang merupakan salah satu kesepak-atan yang sangat penting, kare-na itu adalah perjanjian per-dagangan bilateral resmi yang pertama Indonesia dengan neg-ara lain. Dengan menandatan-gani perjanjian ini sektor indus-tri Indonesia diperkirakan akan mendapatkan beberapa keun-tungan, seperti: Pertama, untuk memudahkan akses ke pasar Jepang untuk produk manufak-tur Indonesia; Kedua, akses bagi pekerja Indonesia yang sebelum-nya masuk pasar Jepang cend-erung tertutup; Ketiga, menjaga daya saing produk Indonesia di pasar Jepang dibandingkan produk dari negara lain dengan mempertimbangkan penguran-gan hambatan tarif, Keempat, konsumen di Indonesia akan mendapatkan keuntungan dari meningkatnya jumlah produk Jepang alternatif memasuki pasar Indonesia; Kelima, mem-buka peluang lebih untuk men-dorong proses transfer teknologi dari Jepang. Mengenai peluang

Indonesia melalui kementerian luar negeri harus secara serius mempertimbangkan pentingnya diplomasi ekonomi yang berkelanjutan dan jangka panjang. Namun, tren sejauh ini, diplomasi ekonomi Indonesia masih bersifat

reaktif dan sporadis. Kebijakan luar negeri Indonesia tidak mampu untuk menghasilkan diplomasi ekonomi secara keseluruhan, komprehensif, dan jangka panjang, hanya menghasilkan berbagai keluaran ekspor yang terbatas.

si dengan tantangan eksternal yang dihadapi terutama dalam konteks persaingan ekonomi di wilayah tersebut.

Yang lebih penting bagi Indo-nesia adalah bagaimana mem-buat diplomasi ekonomi In-donesia dan Jepang sebagai batu loncatan untuk melaku-kan koreksi dalam negeri pada dasarnya dan secara menyelu-ruh untuk kesejahteraan terbe-sar masyarakat. Agar Indo-nesia dapat bersaing dengan negara-negara lain dan Indone-sia juga dapat melakukan kerja sama yang serupa dengan neg-ara-negara lain. Oleh karena itu, mudah-mudahan itu akan mengarah pada kesadaran baru dan menambah dorongan untuk menjadi tuan rumah negara-negara regional untuk mewujudkan integrasi ekonomi di kawasan Asia Timur yang di-pandang lebih realistis daripa-da kerjasama dalam kerangka Asia Pacific Economic Cooper-ation (APEC). Dengan melibat-kan Korea dan China, sehingga kawasan Asia Timur akan ber-potensi menjadi kekuatan pe-nyeimbang melawan dominasi Amerika Serikat dan Eropa.

Menurut Gita Wirjawan, in-vestasi Jepang pada tahun 2011, untuk sektor transpor-tasi, penyimpanan, dan teleko-munikasi industri adalah seki-tar $3,8 miliar, $3,6 miliar dalam gas pertambangan,, lis-trik, dan air sendiri sekitar $1,9 miliar. Sementara itu, indus-tri logam dasar, barang, log-am dan mesin elektronik seki-tar $1,8 miliar, dan industri kimia dasar, barang kimia dan farmasi sekitar $1,5 miliar. Se-mentara investasi asing (PMA) didasarkan pada realisasi es-tablisment lokasi proyek adalah DKI Jakarta wilayah $4,8 mil-iar (Rp48 T), wilayah Jawa Ba-rat $3,8 miliar (Rp38 T), Bant-

Page 4: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

T H E S P I R I T O F I N D O N E S I A

ENG

LISH

ED

ITIO

N

EDISI IN

DO

NESIA

Have you read it?

www.thepresidentpostindonesia.com

to Advertise, Subscribe, and Publication call: 0812 8000 6090 / 021 7033 6099

www.thepresidentpostindonesia.com

A4

Profilwww.thepresidentpostindonesia.comEdisi Oktober 2012 No. 5

106.483 unit. Tahun ini pun KTB berhasil mempertahankan posisinya sebagai Market Lead-er di segment Kendaraan Niaga dan Kendaraan Niaga Ringan. Pertumbuhan penjualan fantas-tis di segment Kendaraan pen-umpang juga berhasil diraih. Posisi no.3 di penjualan otomotif nasional kembali dipertahank-an oleh KTB.

Tahun 2011, KTB berhasil mencetak rekor penjualan tert-inggi sepanjang sejarah KTB yaitu 134.416 unit. Market Lead-er disegment kendaraan Ni-aga dan Niaga Ringan kem-bali diraih, di segment mobil penumpang, KTB pun makin menunjukkan eksistensinya. di Di tahun ini pun KTB berhasil mencapai penjualan yang ke 2 juta unit.

Tahun-tahun mendatang merupakan tahun yang penuh tantangan, namun KTB tetap optimis bahwa target penjualan serta dominasi pangsa pasar di beberapa segmen kendaraan akan tetap dapat dipertahank-an dan tingkatkan.

Selama empat dekade la-manya, KTB telah secara terus menerus mendukung pemban-gunan dan ekonomi di Indone-sia, dan telah menjadi komitmen KTB akan terus berada di tanah air tercinta dengan terus mem-perbaiki kualitas produk dan layanan bagi para konsumen Indonesia yang telah menjadi bagian dari keberadaan KTB.

Kini produk-produk Mitsubi-shi yang dapat ditemui di Indo-nesia antara lain: Kendaraan penumpang seperti Outland-er Sport, Mirage, Pajero, Paje-ro Sport, Lancer, Strada Triton, juga kendaraan niaga seperti Mitsubishi Colt L300, Mitsubi-shi Colt T120SS, dan Mitsubi-shi Fuso.

“Tiga Berlian” Mitsubishi Tingkatkan Kualitas Produksi dan Pelayanan

Sampai Agustus 2012 ini Mitsubishi telah mengumumkan bahwa total produksi di Jepang

telah meningkat 13,5% dibanding tahun sebelumnya yakni di 87.250 unit. Sedangkan

total produksi di berbagai negara mencapai 48,683 unit, naik 33,5 persen.

Mitsubishi Motors Corporation didiri-kan pada tanggal 22 April 1970 dan merupakan salah

satu perusahaan dibawah ben-dera Mitsubishi Group. Kini produk Mitsubishi sudah terjual di 160 negara.

Perusahaan Mitsubishi per-tama kali didirikan sebagai pe-rusahaan pelayaran oleh Yatarō Iwasaki (1834-1885) pada tahun 1870. Pada tahun 1873, naman-ya diubah menjadi Mitsubishi Shokai. Nama Mitsubishi terdi-ri dari dua bagian: "Mitsu" yang berarti "tiga" dan "hishi" (yang menjadi "bishi" yang berarti di bawah "rendaku") , dan kare-nanya terdapat tiga buah belah ketupat, yang tercermin dalam logo perusahaan yang terkenal. Hal ini juga diartikan sebagai "tiga berlian".

Mitsubishi memiliki tiga filo-sofi yang terus ada dan dijun-jung tinggi di perusahaan sam-pai saat ini, yakni:

"Shoki Hoko" Tanggung •Jawab = Perusahaan untuk MasyarakatMengupayakan untuk mem-perkaya masyarakat, secara material dan spiritual, den-gan kontribusi terhadap pele-starian lingkungan global."Shoji Komei" = Integritas •dan KeadilanMenjaga prinsip-prinsip trans-paransi dan keterbukaan, melakukan bisnis dengan in-tegritas dan keadilan."Ritsugyo Boeki" Memaha-•mi = Internasional melalui PerdaganganMemperluas bisnis, berdasar-kan perspektif mencakup se-mua global.

Sejarah Mitsubishi dalam memproduksi mobil bertolak kembali ke tahun 1937 dima-na Mitsubishi Heavy Industries selaku induk Mitsubishi Mo-tors corporation saat itu per-tama kali meluncurkan mo-bil Mitsubishi PX33 dengan teknologi penggerak empat roda yang sekaligus menjadikannya sebuah pabrikan otomotif yang pertama kali meluncurkan ken-daraan ber-penggerak empat roda di Jepang.

Sampai Agustus 2012 ini Mit-subishi telah mengumumkan bahwa total produksi di Jepang telah meningkat 13,5% diband-ing tahun sebelumnya yakni di 87.250 unit. Sedangkan to-tal produksi di berbagai negara mencapai 48,683 unit, naik 33,5 persen. Peningkatan produksi di Thailand naik 94,2 persen se-bagian disebabkan oleh pening-katan produksi Mirage.

Total ekspor dari Jepang men-capai 30,194 unit, dengan rin-cian ekspor ke Asia 1,574 unit, ekspor ke America Utara 4,083 unit, dan ekspor ke Eropa 15,865 unit.

Di Indonesia, Mitsubishi masuk dan didistribusikan melalui PT. Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB). Semuan-ya berawal dari sebuah ide bril-lian yang tercetus dari cara berfikir cemerlang dalam me-manfaatkan peluang. Peluang tersebut muncul sejalan dengan kebijakan pemerintah mengenai penanaman modal, baik mod-al asing, maupun modal dalam negeri.

Tahun 1970, berdirilah PT. New Marwa 1970 Motors seba-gai distributor tunggal Mitsub-ishi Indonesia. Kemudian pada tahun 1973 berganti nama men-jadi PT. Krama Yudha Tiga Ber-lian Motors (KTB).

Dengan tiga pilar penjualan yaitu Light Commercial Vehicle (LCV), Commercial Vehicle (CV) dan Passenger Car (PC), KTB terus memperkenalkan produk-produk kendaraan baik untuk kebutuhan bisnis maupun ken-daraan pribadi yang sesuai den-gan kebutuhan dan permintaan

masyarakat Indonesia. Jaja-ran produk kendaraan niaga di kelas light dan medium truck dari Mitsubishi Fuso dengan bermacam variannya meleng-kapi semua kebutuhan niaga di Indonesia mulai dari pertam-bangan, perkebunan, hingga perdagangan retail.

Sementara hadirnya kend-araan niaga ringan seperti L300 dan Strada Triton pun menjadi pilihan kepercayaan konsumen untuk menunjang transporta-si bisnis mereka. Dan di kelas kendaraan penumpang, sukses revitalisasi kendaraan pen-umpang Mitsubishi Motors pun diraih dengan lengkapnya selu-ruh varian passenger car mulai dari sedan, MPV, Double Cab-in hingga suksesnya SUV terba-ru kami Pajero Sport yang mem-berikan kontribusi penjualan yang sangat baik di kelas kend-araan penumpang, dengan vari-an nya yang juga lengkap mulai dari 4x2 hingga 4x4.

Upaya untuk memberi kepua-san pada seluruh pelanggan terus dilakukan oleh seluruh jajaran KTB. Kini keberadaan KTB semakin nyata sesuai den-gan tujuan semula, yaitu beru-saha memenuhi kebutuhan masyarakat akan kendaraan yang handal.

Kondisi pasar yang tidak se-lalu baik bagi sektor otomotif, terutama terkait dengan har-ga minyak dunia yang terus bergejolak. Namun pada kondisi pasar yang tidak kondusif pun KTB tetap berhasil duduk di tiga besar perusahaan otomotif nasional dengan pangsa pasar yang tetap terjaga baik.

Tahun 2005 mencetak presta-si tersendiri bagi KTB dengan dirayakannya penjualan ke 1,5 juta unit, semenjak tahun 1970.

Di tahun 2006 saat pasar kembali tidak kondusif akibat naiknya harga minyak dunia di akhir periode tahun 2005, KTB menduduki posisi kedua den-gan angka penjualan yang tidak mengecewakan.

Dan pada tahun 2007, den-gan dikeluarkannya produk-produk baru seperti Colt Diesel baru dengan Intercooler Turbo Charger dan kenyamanan baru, serta Strada Triton, kendaraan 4x4 yang stylish dan multifing-si, KTB kembali berjaya di posisi kedua dengan melampaui target penjualan 50.000 unit yang te-lah dicanangkan di tahun sebe-lumnya, yaitu dengan angka 61.547 unit dan pangsa pasar 14.2%.

Tahun 2007 ini KTB pun ber-jaya memimpin di segmen Light Commercial Vehicle dan Com-mercial Vehicle dengan produk-produk andalannya seper-ti L300, Strada / Strada Triton dan Colt Diesel.

Di tahun 2008, KTB kembali memimpin di segmen ini dengan memperkenalkan jenis kend-araan penumpang terbarunya yang semakin baik, semakin stylish dan akan semakin dimi-nati konsumennya di Indonesia. Tahun ini dicanangkan program revitalisasi kendaraan penump-ang Mitsubishi di Indonesia yang dibuktikan KTB dengan pelun-curan produk kendaraan pen-umpang yang lengkap.

Tahun 2009, merupakan ta-hun penuh tantangan, dima-na dampak krisis global mem-pengaruhi berbagai sektor termasuk sektor otomotif. Na-mun dengan kerja keras, kerja sama dari berbagai pihak dan tentunya dukungan konsumen setia Mitsubishi. Krisis ini dapat dilewati baik oleh KTB dan KTB pun dapat melebihi target pen-jualan dengan total penjualan 61.735 unit

Tahun 2010, KTB berha-sil melampaui target penjualan dengan membukukan angka

Di Indonesia, Mitsubishi masuk dan didistribusikan melalui PT. Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB). Semuanya berawal dari sebuah ide brillian yang tercetus dari cara berfikir cemerlang dalam memanfaatkan peluang. Peluang tersebut muncul sejalan dengan kebijakan pemerintah mengenai penanaman modal, baik modal asing, maupun modal dalam negeri.

Kini produk-produk Mitsubishi yang dapat ditemui di Indonesia antara lain: Kendaraan penumpang seperti Outlander Sport,

Mirage, Pajero, Pajero Sport, Lancer, Strada Triton, juga kendaraan niaga seperti Mitsubishi Colt L300, Mitsubishi Colt

T120SS, dan Mitsubishi Fuso.

www.wallpaperup.com

Page 5: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

A5

Otomotifwww.thepresidentpostindonesia.com Edisi Oktober 2012 No. 5

PT Mercedes-Benz In-donesia melaksana-kan wisuda kepada 17 (tujuh belas) siswa yang telah berhasil

melewati program pelatihan dan pendidikan Automotive Mecha-tronic selama tiga tahun untuk periode 2009-2012 pada Rabu (26/9). Presiden & CEO Mer-cedes-Benz Indonesia, Dr. Claus Weidner, After Sales Director Heinrich Schromm dan Depu-ty Director Central Training Eko Setiyodiwarno memimpin up-acara wisuda, disaksikan oleh masing-masing orang tua dan keluarga siswa, dealers dan per-wakilan dari pemilik armada Mercedes-Benz.

Dr. Weidner dalam kata samb-utannya mengatakan, “Di Mer-cedes-Benz, sumber daya ma-nusia merupakan salah satu aset terbesar perusahaan. Tan-pa orang-orang yang memili-ki kualitas dan pelatihan yang baik, kami tidak akan pernah berada dalam posisi puncak saat ini, terkait teknologi, ino-vasi, dan kinerja bisnis perusa-haan.”

“Kami memiliki komitmen yang tinggi dan memberikan dukungan berkesinambungan terhadap pusat pelatihan kami,

untuk memastikan implemen-tasi menyeluruh terhadap pengembangan sumber daya manusia yang berfokus pada kualitas demi peningkatan kar-ir mereka di masa depan. Tentu saja, tujuan utama kami ada-lah setiap individu dapat mem-berikan layanan premium ke-pada pelanggan Mercedes-Benz kami,” tambah Dr Weidner.

Pusat pelatihan Mercedes-Benz di Indonesia telah berdi-ri sejak 1978, dengan senan-tiasa melakukan peningkatan kualitas dan penyesuaian yang dilakukan guna mengikuti perkembangan teknologi yang pesat, termasuk dengan kom-pleksitas di dalamnya, serta untuk memenuhi persyaratan standar yang ditentukan dari Mercedes-Benz Regional. Kuri-kulum dan silabus regional atas

Mercedes-Benz Indonesia Wisuda 17Siswa Lulusan Automotive MechatronicMercedes-Benz Indonesia telah melakukan wisuda terhadap 785 siswa sejak berdirinya pusat pelatihan 34 tahun yang lalu.

Mercedes-Benz SL 350

Mercedes-Benz CLS Shooting Brake

program pelatihan 3 tahun Au-tomotive Mechatronic yang dit-erapkan di wilayah Asia Teng-gara dan North-East Asia telah diawali dan disusun di Indone-sia sejak beberapa tahun lalu. Selain, pusat pelatihan kami memiliki Certified Trainer den-gan standar kualifikasi Mer-cedes-Benz internasional, yang langsung dikeluarkan oleh Glob-al Training Germany.

Selama masa pelatihan, para siswa menjalankan beberapa aktivitas yang tidak hanya ber-fokus pada teori, tetapi juga ter-jun langsung dalam program magang dilapangan.

Heinrich menjelaskan, “Pro-gram magang dilaksanakan langsung di bengkel resmi Mer-cedes-Benz dengan rasio 80:20, 80% praktek dan 20% teori yang menitikberatkan pada

BMW Indonesia mendu-kung program penghema-tan energi yang dicanan-gkan pemerintah melalui teknologi efficient dynam-ics di semua jajaran model-nya dan mendorong teknolo-gi advanced diesel di segmen mobil premium.

“Efficient dynamics ada-lah teknologi penghema-tan bahan bakar dan penurunan emisi tanpa mengorbankan performa kendaraan. Saat ini, BMW pastikan bahwa semua model baru dan setiap unit-nya memberikan kontribusi dalam upaya penghematan energi dan mendorong ter-ciptanya lingkungan yang lebih baik,” kata Presiden Direktur BMW Indonesia, Ramesh Divyanathan, pada ajang Indonesia Internation-al Motor Show (IIMS) 2012 di Jakarta, Kamis (20/9).

Pada IIMS 2012, menurut Ramesh, pihaknya melun-curkan model papan atas, yakni BMW Seri 7 terbaru.

“BMW 740Li terba-ru berwarna Havana den-gan mesin bensin 6 silinder. Pada sedan premium ini te-lah disematkan mesin yang mampu menghasilkan ten-aga hingga 320 hp dan tor-si maksimum 450 Nm pada putaran mesin yang cukup

rendah, yakni 1.300 rpm,” pa-parnya.

Untuk konsumsi bahan ba-kar, lanjut Ramesh, mobil ini ter-golong irit dan emisi gas buang-nya sangat rendah.

“Seliter bensin mampu men-empuh jarak 12,7 kilometer dan emisi CO2 hanya 184 gram per kilometer,” ujarnya.

Ramesh menambahkan, model terbarunya ini telah dita-mbahkan fitur entertainment untuk penumpang di bangku belakang dan dilengkapi den-gan layar datar 9,2 inci.

“Fitur entertainment akan menyenangkan bagi penump-ang sekalipun menempuh jarak jauh atau di tengah kemacetan. Tempat duduknya juga sangat nyaman dengan fungsi pemijat pada sandarannya,” tandasnya.

BMW 740Li Resmi Meluncur di Tanah Air

Saat ini, BMW pastikan bahwa semua model baru dan setiap unitnya memberikan kontribusi dalam upaya penghematan energi dan mendorong terciptanya lingkungan yang lebih baik

www.boldride.com

layanandan diagnose kend-araan Mercedes-Benz dengan menggunakan teknologi terki-ni pada passenger car dan com-mercial vehicles. Ini adalah jam-inan kami bahwa seluruh siswa saat ini memiliki kapasitas yang sesuai untuk mengatasi set-iap problem teknis yang mung-kin terjadi pada kendaraan Mer-cedes-Benz.”

Program pelatihan 3 tahun ini mencakup aspek teknis dan non-teknis, dimana hal ini kon-sisten dengan standar Mer-cedes-Benz. Dengan menyele-saikan program pelatihan ini, para lulusan kami siap hada-pi tantangan yang lebih besar di arena kompetisi antar mere-ka untuk meraih kinerja terbaik melalui kerjasama tim. “Mereka mulai hari ini memangku tang-gung jawab untuk menyelesai-kan tantangan nyata di lapan-gan yang mungkin terjadi pada kendaraan Mercedes-Benz.”

Mercedes-Benz Indonesia te-lah melakukan wisuda terh-adap 785 siswa sejak berdirinya pusat pelatihan 34 tahun yang lalu. Melalui program pengem-bangan dan kualifikasi selan-jutnya, kesempatan karir yang lebih besar terbuka tanpa batas, tentu saja bagi setiap insan yang bisa memberikan kontribusi berdasarkan tingkat ekspek-tasi yang ditetapkan demi pen-ingkatan kualitas layanan Mer-cedes-Benz dan demi kepuasan pelanggan. Dengan kualifikasi yang lebih tinggi, sebagian dari mereka bahkan telah mendudu-ki posisi manajemen di dealer dan di PT Mercedes-Benz Indo-nesia.

Di Mercedes-Benz, sumber daya manusia merupakan salah satu aset terbesar perusahaan. Tanpa orang-orang yang memiliki kualitas dan pelatihan yang baik, kami tidak akan pernah berada dalam posisi puncak saat ini, terkait teknologi, inovasi, dan kinerja bisnis perusahaan”

Dr. Claus WeidnerPresiden & CEO Mercedes-Benz Indonesia

Mercedes-Benz Indonesia

Page 6: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

A6

Hukumwww.thepresidentpostindonesia.comEdisi Oktober 2012 No. 5

Format usaha waral-aba atau yang leb-ih populer dengan istilah franchise berkembang pesat di

masyarakat. Siapa yang tidak kenal Mc Donalds, Pizza Hut, beberapa minimart seperti Alfa-mart, Indomaret, yang tersebar di mana-mana? Bukan hanya dalam sektor penjualan maka-nan dan kebutuhan sehari hari saja, format usaha waralaba bahkan mencakup usaha di bi-dang jasa seperti misalnya laun-dry dan automotive station.

Format usaha waralaba di-minati oleh masyarakat kare-na mengusung nama produk atau merek dagang yang sudah terkenal,sehingga dianggap da-pat memberikan keuntungan finansial yang cukup menjanji-kan bagi pelaku usaha yang be-rani menjalankan format ini.

Dalam tulisan ini, akan diba-has secara garis besar menge-nai format bisnis waralaba, baik dari aspek bisnis maupun dari aspek hukumnya.

Apa yang dimaksud dengan Franchise, Siapa saja pihak yang terlibat didalamnya?

Di dalam Pasal 1 Peraturan Pemerintah Nomor 42 tahun 2007 tentang Waralaba didefi-nisikan:

Waralaba adalah hak khusus 1. yang dimiliki oleh orang perse-orangan atau badan usaha terhadap sistem bisnis dengan ciri khas usaha dalam rang-ka memasarkan barang dan/atau jasa yang telah terbuk-ti berhasil dan dapat diman-faatkan dan/atau digunakan oleh pihak lain berdasarkan perjanjian waralaba. Pemberi Waralaba adalah 2. orang perseorangan atau ba-dan usaha yang memberikan hak untuk memanfaatkan dan/atau menggunakan War-alaba yang dimilikinya kepa-da Penerima Waralaba. Penerima Waralaba adalah 3. orang perseorangan atau ba-dan usaha yang diberikan hak oleh Pemberi Waralaba untuk memanfaatkan dan/atau menggunakan Waralaba yang dimiliki Pemberi Waral-aba

Dari definisi di atas, dapat kita lihat bahwa di dalam bisnis dengan format waralaba:a. Pihak yang terlibat dalam per-

janjian:Franchisor/Pemberi waralaba

: pihak yang memiliki merk da-gang dan pola operasional bisnis yang memberikan hak untuk memanfaatkan miliknya kepa-da pihak penerima waralaba.

Franchisee/Penerima warala-ba : pihak yang diberi hak me-manfaatkan “property rights” milik franchisor.

Mengenal Format Bisnis danAspek Hukum Usaha WaralabaOleh Paulus KhierawanFormat usaha

waralaba diminati oleh masyarakat

karena mengusung nama produk atau

merek dagang yang sudah

terkenal,sehingga dianggap dapat

memberikan keuntungan

finansial yang cukup menjanjikan bagi

pelaku usaha yang berani menjalankan

format ini.

Berlangganan Sekarang! YA! SAYA INGIN BERLANGGANAN

The President Post

1 bulan

3 bulan

6 bulan

12 bulan

Rp. 40,000

Rp. 108,000

Rp. 204,000

Rp. 384,000

-

10%

15%

20%

Jabodetabek HEMAT

KIRIM MELALUI FAX FORM DAN BUKTI PEMBAYARAN KE: 021 572 7338INFORMASI LEBIH LANJUT, HUBUNGI: 021 703 360 99 / 0812 8000 6090

CARA PEMBAYARANHarap transfer ke:

Bank BCA No. Rek. 546 030 1001Atas nama PT. Kawasan Industri Jababeka

The President PostT H E S P I R I T O F I N D O N E S I A

EDISI INDONESIA

The President Post - Circulation DepartmentsMenara Batavia 25th Floor

Jl. K.H. Mas Mansyur Kav. 126Jakarta 10220, Indonesia

Phone: +62 21 703 360 99 Fax.: +62 21 572 7338Email: [email protected]

Fax.

Telp.

HP

Email

Koran lain yang anda baca? Sebutkan jika ada

Nama Tn. Ny.

Alamat Rumah Kantor

Tanggal Lahir

Perusahaan Jabatan

Kode Pos

PERSONAL INFORMATION

EdisiIndonesia

Franchisor haruslah yang memiliki reputasi baik.

Reputasi ini salah satunya digambarkan

dengan tingkat Top Of Mind/spontaneous awareness yang dapat

diartikan sebagai tingkat pengenalan

pasar terhadap merk dagang/nama dari

Franchisor tersebut.

Dalam Peraturan Pemerintah tentang Waralaba, dinyatakan bahwa waralaba terkait dengan bisnis yang memiliki ciri khas usaha. Ciri khas yang dimak-sud adalah: a. Bidang usaha yang dapat di-

waralabakan adalah bidang usaha yang unik, serta telah terbukti berhasil.

b. Adanya transfer of know how dan ekspertis managerial.

c. Adanya pembayaran initial fee pada awal terjadinya per-janjian, dan pembayaran roy-alti secara periodik,

d. Adanya transfer / pengalihan metode kerja yang mengaki-batkan suatu bisnis tidak per-lu dimulai dari nol.

Franchise sebagai sebuah format usaha, memiliki berbagai tipe, diantaranya:

Product Distribution Fran-1. chise/Manufacturing Fran-chise: Franchisee berhak menjual produk franchisor di wilayah tertentu, yang dil-isensikan hanya merk dagang saja, tidak beserta sistem op-erasional bisnisnya.Product and Trademark 2. Franchising: Franchisor memberikan hak pada fran-chisee untuk menjual secara luas produk atau brand ter-

tentu. Franchisee diwajibkan menyediakan outlet untuk menjual produk milik fran-chisor. Business Format Franchise:3. Franchisee berhak menggu-nakan produk, pelayanan jasa, merek, beserta keselu-ruhan sistem operasi lengkap milik franchisor. Tipe Fran-chise ini diistilahkan dengan Operating System Franchise. Contoh: Waralaba Makanan Cepat Saji.

Pola Kesepakatan di dalam bisnis dengan format waralaba juga memiliki berbagai bentuk diantaranya:

Single Unit Franchise:1. Fran-chisee berhak membuka satu unit franchise. Jika unit pertama berhasil, ia boleh mengembangkan unit-unit berikutnya.Multi Unit Franchise:2. Fran-chisee berhak membuka lebih dari satu unit franchise.a. Area development franchise

: franchisee mengembang-kan usaha di satu wilayah tertentu

b. Master Franchise : franchi-see berkedudukan sebagai franchisee utama yang har-us me-waralaba-kan usaha nya kembali pada franchi-

b. Pola hubungan kontraktual:Hubungan para pihak di-

dasarkan pada perjanjian, di mana Franchisee berhak men-jalankan usaha dengan nama dagang/merk milik Franchisor yang sudah dikenal. Dalam per-janjian diatur hal-hal serta tin-dakan apa saja yang menjadi kewajiban masing-masing, serta perihal hak-hak yang diperoleh masing-masing pihak termasuk hak-hak yang bersifat finansi-al. Secara garis besar, hak dan kewajiban para pihak di dalam perjanjian waralaba antara lain:

Franchisor berhak atas 1. pembayaran “fee” dan roy-alti, Franchisee memper-oleh keuntungan ekono-mi dari hasil penjualan produknyaPihak Franchisor berkewa-2. jiban menunjang pengem-bangan usaha yang dirin-tis oleh franchisee, dengan mendukung supply bahan baku, memberikan pelati-han untuk pengemban-gan karyawan. Franchisee berkewajiban mengikuti standard operational proce-dure yang telah ditetapkan oleh Franchisor, mematuhi setiap klausul dalam per-janjian waralaba.

see-franchisee lainnya. c. Area Representative Fran-

chise : Terdapat agen / per-wakilan franchisor yang menghubungkan franchi-sor dengan franchisee-fran-chisee di wilayah tertentu.

Resiko-resiko umum berbisnis dengan pola Franchise yang perlu diantisipasi: a. Apabila franchisor bukan

perusahaan yang memiliki bonafiditas yang baik, akan terjadi resiko saat bisnis su-dah mulai dijalankan, ke-mudian terjadi gangguan ter-hadap stabilitas keuangan franchisor yang berpengar-uh pada kelangsungan bisnis franchisee

b. Pasar yang sulit diprediksi, sehingga terjadi resiko keru-gian finansial manakala tar-get penjualan tidak tercapai, tetapi franchisee tetap harus membayar royalti dalam jum-lah yang terbilang besar

c. Apabila ada franchisee yang melakukan suatu tindakan pelanggaran hukum ataupun pelanggaran etika bisnis dan berakibat pada menurun-nya kepercayaan konsumen, maka hal tersebut akan mem-pengaruhi kepercayaan kon-

sumen pada franchisee lain yang tidak melakukan pe-langgaran apa-apa (alasannya karena yang dinilai oleh kon-sumen adalah citra produk yang menyandang merek da-gang yang sama)

d. Kontrak antara franchisee dan franchisor dibuat dalam bentuk kontrak standard, di mana hak dan kewajiban para pihak seringkali tidak seimbang. Dalam kontrak standard juga telah ditentu-kan berbagai biaya yang dibe-bankan pada franchisee dan franchisee tidak dapat mene-gosiasikannya lagi.

e. Resiko juga dapat muncul apabila terjadi kesalahan da-lam pemilihan lokasi usaha. Lokasi sangat menentukan laku atau tidaknya barang di pasaran.

Pertimbangan dalam Memilih Franchisor

Saat hendak memulai bisnis dengan format waralaba pada bidang tertentu, hal yang ke-mudian harus ditentukan ada-lah franchisor yang mana yang akan kita pilih? Hal ini sangat mempengaruhi kemajuan usa-ha yang akan dijalani.

Franchisor haruslah yang memiliki reputasi baik. Repu-tasi ini salah satunya digam-barkan dengan tingkat Top Of Mind/spontaneous awareness yang dapat diartikan sebagai tingkat pengenalan pasar terh-adap merk dagang/nama dari Franchisor tersebut. Dengan kata lain, top of mind adalah merek yang pertama kali diin-gat pelanggan saat memikirkan sebuah jenis produk. Mengin-gat franchisee harus membayar berbagai macam biaya, maka biaya yang menjadi kewajiban franchisee juga harus disesuai-kan dengan tingkat Top Of Mind tersebut.

Pihak franchisor harus memiliki track record yang su-dah terbukti berkenaan den-gan kesuksesan bisnis yang dijalankan./“they have a proven track record”

Dari aspek legalitasnya, fran-chisor harus telah memiliki STPW (Surat Tanda Pendaft-aran Waralaba), yang diperoleh setelah ia mendaftarkan pros-pektus penawaran waralaba.

Di mana dapat ditemukan peraturan tentang Waralaba?

Buku III KUH Perdata, berke-1. naan dengan prinsip-prinsip perjanjian.Peraturan Pemerintah Nomor 2. 42 tahun 2007 tentang War-alaba, berisi ketentuan umum penyelenggaraan waralabaPeraturan Menteri Perdagan-3. gan Indonesia Nomor 31/M-dag/Per/ 8 / 2008 tentang Penyelenggaraan Waralaba , merupakan ketentuan yang bersifat lebih teknis, terkait dengan aspek prosedural pendaftaran usaha waralaba.

FRANCHISOR

FRANCHISEE

FRANCHISEE

FRANCHISEE

FRANCHISEE

FRANCHISEE

FRANCHISEE

FRANCHISEE

FRANCHISEE

Page 7: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

A7

Peristiwawww.thepresidentpostindonesia.com Edisi Oktober 2012 No. 5

The President Post/Rians Rivco

Nokia telah memperkenalkan secara global Nokia Asha 308 dan Nokia Asha 309. Kedua anggota baru di keluarga Asha ini melengkapi seri Nokia Asha Full Touch yang sudah diluncurkan sebelumnya di pertengahan tahun ini. Peluncuran pertama kalinya Nokia Asha 308 dan Nokia Asha 309 di seluruh dunia ini dilakukan di Indonesia. Hal ini menunjukan salah satu bentuk komitmen Nokia bagi pasar Indonesia.

Peluncuran Nokia Asha 308 & 309

Diskusi: Peran Media dalam Pemilihan Umum Amerika@america mengadakan ac-

ara berjudul “Peran Media da-lam Pemilihan Umum Ameri-ka” bersama Profesor Burdett Loomis dari Universitas Kansas. Perwakilan dari Kedutaan Be-sar Amerika hadir sebagai mod-erator dan satu pembicara lain datang dari Indonesia—Tina Talisa, seorang jurnalis TV ber-pengalaman yang akan berbagi mengenai pengalamannya meli-put pemilihan presiden AS pada tahun 2008 silam.

Profesor Burdett Loomis me-nekankan bahwa dengan adan-ya sarana media sosial seperti Twitter dan Facebook serta si-aran TV langsung ke jutaan pe-

Diva Pop asal Amerika Serikat, Jennifer Lopez, akan menggelar konser bertajuk 'JLo Dance Again World Tour 2012' pada 30 November mendatang di Mata Elang International Stadium (MEIS), Ancol. Melalui sebuah video singkat yang ditayangkan perdana dalam konferensi pers di Nutz Culture, Senayan City, Jakarta beberapa hari lalu. Lopez berkata sekaligus mengonfirmasi: “Halo, Indonesia. Saya akan tampil di Jakarta pada 30 November dalam rangkaian Dance Again World Tour. See you there.” Promotor menargetkan lebih dari 8.000 penonton hadir ke MEIS tersebut. Untuk tiket, presale sudah bisa didapat pada tanggal 29 September dengan harga sebagai berikut:

Presscon JLo Dance AgainWorld Tour 2012

Lokakarya Nasional dan Pencapaian Standar Pelayanan Minimal (SPM) dilaksanakan di Hotel Aryaduta Jakarta, 26-29 September 2012. SPM melalui Perencanaan Responsif Gender (PPRG) dapat terjalin berkat kerjasama antara Kementerian Dalam Negeri dengan CIDA (Canadian International Development Agency) dengan tujuan untuk mensosialisasikan Instruksi Presiden No 3 Tahun 2010 tentang Program yang Berkeadilan, dalam konteks peningkatan kualitas pelayanan dasar yang berhak diperoleh setiap warga negara secara minimal melalui penetapan SPM.

Lokakarya Nasional Pencapaian Standar Pelayanan Minimal

Dalam rangka Sail Morotai 2012 Presiden Direktur PT Jababeka bersama rombongan TETO (Taiwan Economic Trade Organisation) berkunjung ke Morotai guna untuk melihat perkembangan infrastruktur dan fasilitas yang ada. Pada kesempatan ini juga disepakati MOU antara kedua belah pihak untuk meningkatkan pembangunan di daerah Morotai.

Kunjungan TETO di Morotai

nonton di seluruh dunia, para kandidat harus sangat hati – hati dengan apa yang mereka ucapkan. Satu kesalahan dan kampanye kandidat yang ber-sangkutan bisa mendapat pen-citraan buruk yang bisa meng-hancurkan seluruh upaya yang telah dilakukan. Hal ini terjadi pada salah satu kandidat pres-iden AS yang mencalonkan diri di tahun 2012 ini.

Anggaran untuk media sosial juga meningkat beberapa kali li-pat hanya dalam beberapa ta-hun terakhir. Presiden Obama dikabarkan akan menghabis-kan 50-60 juta dolar untuk ang-garan media sosialnya saja.

The President Post/Rians Rivco

Discover Utah, America’s Outdoor Paradise di @americaPusat kebudayaan Amerika

di Indonesia @america menja-di tuan rumah acara “Discov-er Utah, America’s Outdoor Par-adise”. Acara ini kedatangan tamu khusus yang diterbang-kan jauh – jauh dari Salt Lake City Utah, yakni Brett Heim-burger, Direktur Regional Asia, dari Kantor Gubernur Utah un-tuk Pengembangan Ekonomi.

Brett Heimburger telah berkesempatan untuk mengun-jungi Indonesia sebanyak 15 kali, sehingga dia bisa berbaha-

sa sedikit bahasa Indonesia. Mr. Heimburger juga lancar berba-hasa Jepang dan Mandarin. Na-mun beliau tidak tampil sendiri. Ada beberapa pembicara lain-nya, yakni wakil dari Kedutaan Besar Amerika, bagian Kekon-suleran dan wakil dari beberapa maskapai penerbangan di Amer-ika. Brett Heimburger membu-ka acara diskusi ini dengan pre-sentasi mengenai Utah dan Salt Lake City. Di Utah, para turis bisa bermain ski, arung jeram, menunggang kuda atau bere-nang di Danau Powell.

The President Post/Rians Rivco

The President Post/Rians Rivco

The President Post/Rians Rivco

1. Silver Rp 800.0002. Gold Rp 1.000.0003. Platinum Rp 1.250.0004. Festival Rp 1.750.000

5. VIP Rp 2.750.0006. Super VIP Rp 3.000.0007. Red Box Rp 3.500.000

The President Post/Rians Rivco

Page 8: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

A8

Peristiwawww.thepresidentpostindonesia.comEdisi Oktober 2012 No. 5

The President Post/Heros Barasakti

PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) kembali menyelenggarakan BTN Property Expo 2012 mulai 22 sampai 30 September 2012 di Jakarta Conventional Center (JCC), Jakarta. Sebanyak 32 pengembang perumahan berpartisipasi dalam pameran tersebut. Produk yang dipamerkan meliputi rumah, apartemen premium, ruko, rumah tapak dan rumah susun. Selama pameran, BTN juga menawarkan transaksi khusus antara lain suku bunga kredit di bawah 10 persen selama jangka waktu tertentu dalam kredit tertentu. Uang muka ringan, diskon biaya asuransi kebakaran 50 persen, diskon biaya asuransi jiwa 35 persen, diskon biaya provisi 50 persen, dan bebas biaya administrasi.

BTN Property Expo 2012

Ulang Tahun Mercantile Athletic Club Jakarta ke 20 tahunMercantile Athletic Club, sebuah klub eksekutif di Jakarta merayakan hari jadi ke 20 tahun pada bulan September 2012. Pada perayaan tersebut hadir para member yang merupakan CEO, tokoh bisnis, perwakilan dari kamar dagang, dan kedutaan asing.

Akademi Tehnik Mesin Industri (ATMI) Cikarang mengadakan Misa pemberkatan gedung Loyola pada Jumat (28/9). Misa ini dimulai pada pukul 4 sore dan dipimpin oleh Mgr. Ignatius Suharyo, Romo BB. Triatmoko, Romo V. Istanto Pramudja, Romo Rio M, dan Romo H. Handy Lenggawa. Misa ini diselenggarakan dengan tujuan memohon berkat kepada Tuhan Jesus Kristus atas pembangunan gedung Loyola yang sudah hampir rampung dibangun. Setelah Misa Mgr.Ignatius Suharyo, Romo BB. Triatmoko, Romo V. Istanto Pramudja, Romo Rio M, dan Romo H.Handy Lenggawa berkeliling gedung untuk melakukan ritual memercikan air suci keseluruh area gedung Loyola.

Misa Pemberkatan Gedung Loyola ATMI Cikarang

GB Club Jababeka Residence bekerjasama dengan Djarum Mild Talk mengadakan event talk show yang diselenggarakan pada rabu (26/9) di Hollywood Plaza kota Jababeka Cikarang. Acara Mild Talk in Jababeka mengambil tema “ From Blogger become Entreprenuer” dengan menghadirkan Raditya Dika yang kita sebagai penulis, komedian dan entrepreneur. Hadir pula sebagai pengisi acara pasangan musisi Endah N Rhesa dengan membawakan lagu- lagu andalan mereka. Dalam acara ini para peserta diajak untuk bisa mencetak sebuah profesi tanpa harus bekerja dalam sebuah lingkup perkantoran.

“Pada dasarnya kami sangat mendukung kreatifitas anak muda dan merespon beragam komunitas yang ada di kota jababeka, dan cikarang pada umumnya. Karena melalui komunitas dan anak muda, masa depan sebuah kota bisa di bangun”. Ujar Eric Limansantoso, GM Marketing & Promotion, PT. Graha Buana Cikarang.

Talk Show GB Club Jababeka Residence dan Djarum Mild Talk

Finansial Club (FC), kembali menggelar acara Breakfast Dialogue (BD) pada kamis (27/9) di FC lantai 27 Graha CIMB Niaga Jakarta. Pada BD kali ini menghadirkan Sri Urip dari Mitra Bhadra Consulting sebagai pembicara dengan mengusung tema “Sustainable Marketing”. Acara ini dimulai pada pukul 8- 11 pagi dan dihadiri oleh sekitar 20 tamu undangan.

Breakfast Dialogue: Sustainable Marketing

FOTO: Mercantile Athletic Club

The President Post/Heros Barasakti

The President Post/Heros Barasakti

The President Post/Heros Barasakti

Page 9: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

BISNISwww.thepresidentpostindonesia.com

Edisi Oktober 2012No. 5

BAGIAN B

The President Post

Perekonomian IndonesiaBerpeluang Saingi China

Kerja Sama Indonesia – OECD DiperkuatMenteri Keuangan Agus D.W. Martowardo-

jo dan Sekretaris Jenderal Organization for Eco-nomic Cooperation and Development (OECD) Angel Gurria menandatangani kerja sama antara Indonesia dan OECD. Kerja sama ini menja-di tonggak penting dalam road map peningka-tan kerja sama yang saling memberikan manfaat bagi kedua belah pihak. “Pemerintah Indonesia menyambut baik kerja sama dengan OECD dan menyambut OECD sebagai mitra,” kata Agus di

Aula Djuanda 1, Kementerian Keuangan, Jakarta pada Kamis (27/9).OECD dalam acara ini juga memperkenalkan penerbitan laporan

OECD mengenai survei ekonomi dan reformasi regulasi di Indonesia. Pemerintah berkeyakinan bahwa laporan tersebut merangkum berba-gai fakta keberhasilan pembangunan di Indonesia di bidang ekonomi dan pembangunan, dan tantangan serta kendala yang harus diatasi

melaui rekomendasi kebijakan dari OECD yang kredibel. Meskipun be-berapa rekomendasi masih memerlukan pembahasan lebih lanjut. “Jadi, achievement ini juga menantang kita untuk menjadi jauh lebih baik lagi ke depannya,” kata Agus.

Di kesempatan yang sama, Wakil Menteri PPN Lukita Dinarsyah Tuo juga menyampaikan bahwa riviu yang dikeluarkan oleh OECD ini sejalan dengan apa yang dilakukan pemerintah. Salah satunya adalah yang terkait regulations reform. “UU 17 (tentang Keuangan Negara) sudah mu-lai menunjukkan upaya regulations reform,” katanya. Maksudnya ada-lah melalui dasar hukum yang kuat, pemerintah telah memiliki niat untuk melakukan perbaikan pada bidang keuangan negara.

Tata Motors Indonesia SiapLuncurkan Produk CNG

Tata Motors Indonesia (TMI) mendukung program pemerintah melalui teknologi ramah lingkungan dengan menampilkan beberapa kendaraan berbahan bakar alternatif, seperti Compressed Natural Gas (CNG).

“Tata Motors telah siap dengan energi alternatif dalam portofolio produknya mulai dari hybrid, diesel-electric hybrid, fuel cell, dan elektric. Pada ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2012, kami me-nampilkan koleksi kendaraan CNG seperti Tata Xenon CNG (single cab),

KILAS BISNISTata Nano CNG, Tata Starbus CNG, dan Tata Magic CNG,” kata Pres-iden Direktur PT TMI, Biswadev Sengupta, di sela ajang IIMS 2012 di Jakarta, Senin (24/9).

Pasar kendaraan Tata Motors dengan bahan bakar CNG, menurut Biswadev, telah meluas di seluruh dunia.

“Tata Motors mengembangkan CNG secara in-house terpadu dilaku-kan langsung oleh mekanik Tata Motors, tidak melalui tangan ketiga atau after market. Keuntungan pengembangan secara langsung ada-lah konsumen dapat menikmati sistem CNG dan instalasinya yang leb-ih aman dan terjamin,” paparnya.

Sistem CNG yang dikembangkan oleh Tata Motors, lanjut Biswadev, adalah memasok bahan bakar melalui electronic injectors atau CNG In-jection System yang menjamin suplai bahan bakar sangat presisi dan membuat kenyamanan berkendara optimal.

“CNG injection system Tata Motors telah diuji langsung dan dinyata-kan lolos uji oleh Tata Motors Engineering baik kualitas keamanannya yang sesuai dengan standar kelayakan global,” ujarnya.

Biswadev menambahkan, keuntungan sistem CNG Tata Motors juga menyangkut dibekalinya 16 bit CNG ECU yang menjamin respons bah-an bakar ke mesin lebih cepat dan ECU-nya dapat diprogram ulang dan data ECU dapat dikirim melalui internet.

“Hal ini sangat membantu saat konsumen membutuhkan layanan af-ter sales darurat,” tandasnya.

Perekonomian Indonesia berpeluang bertumbuh leb-ih baik, bahkan menyaingi China dan India jika pemer-intah bersama pelaku usa-ha bekerja sama mengatasi kendala-kendala pertumbu-han.

“Pemerintah diharapkan fokus pada pelaksanaan rencana-rencana pemban-gunan, terutama target-tar-get dalam Masterplan Per-cepatan Pembangunan dan Perluasan Ekonomi Indo-nesia (MP3EI),” kata Ketua Umum Asosiasi Pengusa-ha Indonesia (Apindo) Sof-

kendala pembangunan dan mempercepat perekonomian.

“Penetapan koridor-kori-dor ekonomi dalam MP3EI dis-usun secara bersama dan se-mua pihak berkomitmen untuk mengimplementasikan master-plan tersebut,” ujarnya.

Jika kendala-kendala per-tumbuhan ekonomi dapat dise-lesaikan secepatnya, lanjut Sof-jan, Indonesia sangat mungkin mendekati, bahkan menyaingi prestasi pertumbuhan dan daya saing China, India, serta Viet-nam.

“Secara potensi yang dimi-liki, Indonesia mungkin saja

Indonesia berhasil menghimpun nilai tran-saksi lebih dari $ 1 juta da-lam partisipasinya di pa-meran China International Furniture Fair (CIFF) 2012 pada 7-10 September 2012, di Guangzhou China. Dari nilai tersebut, sebanyak $ 970,5 ribu berbentuk order langsung, sementara sisan-ya sekitar $ 200 ribu meru-pakan nilai transaksi mela-lui inquiry.

Dirjen Pengembangan Ekspor Nasional Kemen-terian Perdagangan Gus-mardi Bustami menyatakan kegembiraannya atas ha-sil yang dicapai para pengu-saha Indonesia pada pamer-an CIFF. “Ini menunjukkan bahwa produk-produk Indo-nesia mampu bersaing den-gan produk internasional lainnya, dan ternyata ban-yak diminati oleh buyers in-ternasional,” ujarnya.

Produk-produk Indone-sia yang diminati pada pa-meran ini, antara lain furni-tur daur ulang yang terbuat dari kombinasi kayu, kaleng bekas dan ban bekas, ter-masuk juga kerajinan tan-gan dan aksesoris furnitur dari kayu.

Selain itu, para pengusa-ha Indonesia juga mendapat-kan 116 inquiry, yang terdi-

Indonesia Raup $ 1 Juta dari Keikutsertaan di CIFF

ri dari 38 inquiry untuk furnitur daur ulang, 22 inquiry untuk furnitur teak garden, 25 inqui-ry aksesoris furnitur, 12 inqui-ry furnitur luar ruang dan meja makan, 2 inquiry lemari kayu, 11 inquiry meja dan kursi, 1 in-quiry sofa dan lemari pajangan, 1 inquiry kuris makan, 2 inqui-ry kursi lipat 1 inquiry root con-sul, 1 inquiry satu set furnitur untuk ruang tamu.

Pameran CIFF 2012 merupa-kan salah satu pameran terbe-sar berskala internasional di China Tengah dan Asia untuk produk furniture. Pameran ini dapat menarik lebih dari 40 ribu

jan Wanandi di Jakarta, Jumat (28/9).

MP3EI, menurut Sofjan, dis-usun untuk mengatasi semua

Wakil Menteri Perdagan-gan RI Bayu Krisnamurthi menyatakan pihaknya se-dang menyusun dua kebi-jakan terkait pengaturan harga jual kedelai.

“Kami sedang menyiap-kan kebijakan agar ada reg-ulasi yang bisa menstabil-kan harga kedelai ditingkat petani dan harga yang akan kami stabilkan di tingkat pengrajin,” kata Bayu saat jumpa pers di Kementerian Perdagangan, Jakarta, Ju-mat.

Kedua kebijakan itu, jelas

Bayu, bernama harga pemer-intah pembelian dan harga pe-merintah penjualan kedelai.

Menurut Bayu, kendati terda-pat stabilisasi harga, bukan be-rarti tidak ada kenaikan harga kedelai.

Dia menambahkan kalau ter-jadi kenaikan maupun penu-runan harga kedelai maka tidak akan terjadi dalam hitungan hari tapi dalam periode yang di-anggap dapat memberi kelelua-saan kepada pengusaha untuk lakukan penyesuaian harga.

Untuk kebijakan harga pemer-intah pembelian kedelai, target-

Kemendag Siapkan Dua Kebijakan Harga Kedelainya adalah untuk mengamank-an harga di tingkat petani.

Sedangkan harga pemerintah penjualan kedelai itu menarget-kan pengamanan harga bahan baku bagi pengrajin tahu dan tempe serta produk kedelai lain.

Pemerintah, dengan kebi-jakan tersebut, akan menggel-ontorkan subsidi yang diambil dari Anggaran Pendapatan dan belanja Negara (APBN).

“Kami akan melihat bagaima-na anggaran bisa menanggung selisih harga kedelai,” jelas Bayu.

Kemendag belum bisa mem-

PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) telah mener-bitkan sekitar 2,7 juta kartu kred-it hingga Agustus

2012, dengan nilai transaksi mencapai Rp 11 triliun, menin-gkat 22% dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya.

Direktur Utama Bank Mandi-ri Zulkifli Zaini mengungka-kan, pertambahan jumlah masyarakat kelas menengah di Indonesia telah meningkatkan kebutuhan atas layanan trans-portasi udara yang aman dan terjangkau sehingga kerjasama promosi dengan salah satu pe-main utama di segment low cost carrier perlu dilakukan.

“Menurut data Bank Dunia, jumlah masyarakat kelas me-nengah Indonesia pada tahun 2010 tercatat sebanyak 56,5% dari total populasi, mening-kat signifikan dari situasi pada

2003 yang mencapai 37,7%. Dan tentunya sebagian adalah nasabah kami. Sehingga kenya-manan dan kemudahan dalam melakukan perjalanan jauh,” ungkap Zulkifli dalam samb-utannya pada acara penanda-tangan kerjasama Bank Mandi-ri dan Think Big Digital, SDN, BHD, di Jakarta, Jumat (28/9).

Ia mengungkapkan, Bank Mandiri bersama Think BIG DigitalSDN, BHD perusahaan afiliasi AirAsia Group, menan-datangani perjanjian kerjasa-ma yang bertujuan untuk men-ingkatkan nilai transaksi kartu kredit Mandiri.

“Kami optimis kerjasama ini akan mendapatkan tangga-pan positif dari pemegang kar-tu, mengingat saat ini transaksi pembelian tiket Air Asia meru-pakan salah satu transaksi cu-kup tinggi yang dilakukan pe-

Mandiri Telah Terbitkan2,7 Juta Kartu Kredit

megang kartu kredit Mandiri.Pemegang kartu kredit Bank

Mandiri juga mendapatkan kes-empatan memperoleh tiket gra-tis dari poin yang dimiliki, ten-tu memberi manfaat lebih bagi pemegang kartu dan pada akh-irnya dapat meningkatkan loy-alitas nasabah.

Bank Mandiri membukukan laba bersih pada kuartal II 2012 sebesar Rp7,1 triliun. Capaian ini didukung kinerja positif da-lam penyaluran kredit, di mana pertumbuhan kartu kredit 26,6% menjadi Rp350,4 triliun.

Pertumbuhan tertinggi peny-aluran kredit perseroan, yakni segmen mikro tumbuh 77,2% menjadi Rp15,1 triliun. Jum-lah nasabah kredit mikro turut meningkat dari 592,6 ribu na-sabah pada Juni 2011 menjadi 764,7 ribu nasabah pada Juni 2012.

pengunjung. Para pengunjung terdiri dari kalangan yang berg-erak di sektor produksi dan manufaktur, industri, peneli-tian/pusat teknologi, institusi dan asosiasi, universitas, arsi-tektur, desain interior, desainer, importir, agen dan pengecer. Pa-meran ini diikuti oleh 973 exhib-itors dari 5 negara yakni Jepang, Korea, Irlandia, Viet Nam, Indo-nesia dan China.

Penyelenggaraan Pameran CIFF 2012 merupakan penye-lenggaraan yang ke-30, namun ini merupakan keikutsertaan pertama bagi Indonesia. “Kami berharap pameran ini dapat menjadi ujung tombak dalam memasuki pasar wilayah Asia,” lanjut Gusmardi.Paviliun Indo-nesia pada pameran CIFF 2012 berada di Hall 3.2 D16. Pada pa-meran ini, Indonesia diwakili oleh 11 perusahaan yakni Aida Furniture, Astika Furniture, Indojati Furniture, CV. Nuan-sa Kayu Bekas, Phoros Galleri, Teak 123, Top Mebel Furniture, Abiyasa, Elmas Natura, Griya Kriyasta Nugraha dan Mahara-ni Kreasi Abadi.

Dirjen PEN Gusmardi melihat bahwa produk Indonesia yang diminati dalam pameran ini se-bagian besar berbahan kayu dan natural. “Sebanyak 99% produk yang dibeli adalah fur-nitur berbahan dasar kayu dan bahan daur ulang,” imbuhnya.

mendekati posisi China saat ini. Keunggulan kita lengkap, den-gan 250 juta populasi penduduk serta kekayaan sumber daya alam (SDA) dan iklim yang men-dukung,” paparnya.

Sofjan menambahkan, masalah-masalah yang meng-hambat daya saing selama ini adalah terkait ketersediaan in-frastruktur dan produktivitas tenaga kerja.

“Diharapkan semua rencana dijalankan dengan komprehen-sif dan tepat waktu, terutama mengatasi sistem logistik na-sional yang selama ini jadi per-soalan,” tandasnya.

Agus Martowardojo

Bank Mandiri membukukan laba bersih pada kuartal II 2012 sebesar Rp7,1 triliun. Capaian ini didukung kinerja positif dalam penyaluran kredit, di mana pertumbuhan kartu kredit 26,6% menjadi Rp350,4 triliun.

Ketua Umum Apindo Sofjan Wanandi

berikan kepastian mengenai berapa harga kedelai di dalam kedua kebijakan tersebut.

Dia menilai transaksi kede-lai untuk Januari - Maret 2013 diperkirakan turun sekitar 5% dari harga sekarang.

Menurut data Kemendag RI, harga kedelai impor pada hari ini berada di Rp 9.338, sedan-gkan harga kedelai lokal Rp 9.517.

Harga rata-rata kedelai impor pada Agustus 2012 naik men-jadi Rp 9.136 dibanding bulan yang sama pada 2011 sebesar Rp 8.375.

Ini menunjukkan bahwa produk-produk Indonesia mampu bersaing dengan produk internasional lainnya, dan ternyata banyak diminati oleh buyers internasional.”

Gusmardi BustamiDirjen Pengembangan Ekspor Nasional Kementerian Perdagangan

Direktur Utama Bank Mandiri Zulkifli Zaini (kiri) menerima cinderamata dari CEO AirAsia Group Tony Fernandes usai penandatanganan perjanjian kerjasama antara Bank Mandiri bersama Think BIG DigitalSDN, BHD perusahaan afiliasi AirAsia Group yang bertujuan untuk meningkatkan nilai transaksi kartu kredit Mandiri.

www.tempo.co/Eko Siswono Toyudho

Page 10: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

B2

Investasiwww.thepresidentpostindonesia.comEdisi Oktober 2012 No. 5

Pada awal abad ke 19 , seorang ahli matema-tika dari prancis ber-nama Louis Bache-lier menerbitkan

tesis yang berjudul “The Theo-ry of Speculation”. Dalam tesis-nya Bachelier memperkenalkan teorinya yang terkenal yaitu Ef-ficient Market Hypothesis. Teori ini mempercayai bahwa dida-lam pasar finansial yang infor-masinya sudah tersebar secara efisien akan sangat sulit bagi seorang investor untuk bisa se-cara konsisten menghasilkan return diatas rata-rata pasar. Dalam bahasa yang lebih seder-hana, artinya tidak akan ada reksa dana saham yang secara konsisten mampu mengalah-kan kinerja IHSG(Indeks Harga Saham Gabungan).

Teori tersebut memang masih banyak menuai pro dan kon-tra namun kenyataan menun-jukkan di Amerika Serikat yang diasumsikan sebagai pasar sa-ham terbesar di dunia, Dalam 25 tahun terakhir rata rata re-turn tahunan reksa dana sa-ham nya dibawah return tahu-nan indeks Standard & Poor 500. Hal ini menjadi cikal bakal tumbuh berkembanganya reksa dana indeks dan ETF (Exchange Traded Fund).

Reksa dana Indeks dan ETF adalah reksa dana yang men-gacu pada indeks saham terten-tu. Keunggulan dari reksa dana ini dibandingkan dengan rek-sa dana konvensional lainnya adalah biaya pengelolaan (man-agement fee) yang lebih rendah karena pengelolaannya yang cenderung lebih pasif. Logika yang dipakai pada reksa dana ini adalah daripada bayar ma-hal-mahal kepada Manajer In-

vestasi dan hasilnya kalah den-gan kinerja indeks, mending beli saja reksa dana yang kinerjanya sama persis dengan indeks.

Bagaimana dengan di Indone-sia? Sebagai negara berkembang pasar saham kita sering diklaim belum efisien dari sisi penyeba-ran informasi, oleh karena itu potensi untuk mendapatkan ke-untungan di atas indeks sangat besar. Lalu apakah ada manajer investasi yang produknya secara konsisten mampu mengalahkan indeks? Untuk menjawab per-tanyaan ini marilah kita meli-hat return produk reksa dana saham dibanding return pasar yang diwakili oleh Indeks Har-ga Saham Gabungan selama 10 tahun terakhir dari tahun 2002 - 2011, apakah ada reksa dana saham yang secara konsisten 10 tahun berturut-turun mampu mengalahkan indeks?

Hasilnya dapat dilihat pada ditabel dibawah ini.

Kolom dicetak tebal dan di highlight ketika return reksa dana pada tahun tersebut lebih tinggi dari Indeks Harga saham Gabungan (IHSG). Dari tabel di-atas ternyata dari 11 reksa dana saham yang sudah berumur 10 tahun dan masih aktif hingga tahun 2012 tidak terdapat rek-sa dana saham yang konsisten selalu mengalahkan IHSG. Rek-sadana dengan konsistensi tert-inggi (8 dari 10) adalah yaitu BNP Paribas Pesona dari PT BNP Paribas Investments Part-ners, Phinisi Dana Saham dari PT Manulife Aset manajemen Indonesia, Panin Dana Maksi-ma dan PT Panin Asset man-agement dan Schroder Dana Prestasi Plus dari PT Schrod-er Investment Management In-donesia. Terlihat bahwa men-galahkan indeks bukan prestasi yang mudah karena dalam 10 tahun ini IHSG sudah mengala-mi masa bullish dan masa bear-ish.

Bagaimana dengan kinerja 2012? Bila dihitung dari awal tahun hingga 28 September

ReviewDi Minggu ke 4 Septem-

ber 2012 Indeks Harga Sa-ham Gabungan kembali mencetak rekor tertinggin-ya sepanjang sejarah sete-lah kekhawatiran atas krisis ekonomi di Spanyol mereda dengan komitmen perdana menteri Mariano Rajoy un-tuk melakukan penghema-tan anggaran walapun men-uai banyak protes dan juga didukung oleh data pen-jualan rumah di amerika yang membaik. IHSG sem-pat mengalami koreksi hing-ga level 4180 sebelum mela-ju dan bertengger di level 4262

Kenaikan IHSG da-lam 1 minggu dimotori oleh sektor properti yang men-guat 3.08%, disusul keuan-gan menguat 1.65 % dan industri dasar menguat 1.3%. Sedangkan sektor yang kinerjanya menurun adalah sektor pertamban-gan yang melemah - 3.51%, sector pertanian melemah -1.09% . Diminggu ke 1 ok-tober IHSG diperkirakan masih bergerak flat dengan kecenderungan menguat ti-pis, berita protes di Portugal dan Yunani dapat memberi-kan sentiment negatif bagi rally IHSG dan menjadi ala-san untuk melakukan prof-it taking, namun demikian tren masuknya dana asing ke pasar modal Indonesia diperkirakan masih akan berlanjut dan menopang IHSG untuk kembali menc-etak rekor baru.

Setelah efek QE3 mulai mereda investor diperkira-

kan akan kembali berfokus pada sector domestic teruta-ma pada emiten yang membu-kukan kenaikan profit. Sektor konsumsi dan keuangan diper-kirakan akan menjadi peng-gerak IHSG seiring ekspekta-si laporan keuangan yang baik di kuartal ke 3. Sektor lain ada-lah infrastruktur mengingat umumnya pemerintah akan menggenjot penyelesaian proyek di akhir tahun.

Trading IdeaSecara teknikal IHSG mulai •overbought dan memiliki re-sistance di 4290, investor har-us waspada bila IHSG menu-ju ke 4211 dan menembus lvl support di 4185. Saham yang dapat dicermati :-sektor keuangan: rendahnya •inflasi dan pencapaian tar-get pertumbuhan penyaluran kredit sebesar 25% ditahun ini menjadi katalis positif bagi saham perbankan, saham yang dapat di koleksi BMRI dan BBCA -sektor konsumsi : fundamen-•tal untuk industry konsumsi Indonesia masih sangat solid dan tren investor asing yang masih memburu sektor ini dapat menjadi sentiment un-tuk menguat emiten pilihan INDF dan UNVR-sektor infrastruktur: dengan •meredanya persaingan di bi-dang telekomunikasi dapat dimanfaatkan emiten untuk menaikkan margin laba, se-mentara itu berjalanya proyek jalan tol di akhir tahun juga menambah ekspektasi un-tuk sektor ini, emiten pilihan TLKM dan JSMR.

Happy Investing!www.infovesta.com

Ulasan Pasar SahamMinggu ke-4 Sep 2012Konsistensi Reksadana Saham

2012 IHSG membukukan kin-erja sebesar 11.53%, dan dari ke sebelas reksa dana saham diatas kinerjanya belum mam-pu mengalahkan IHSG. Namun tentu saja hasil ini masih sangat prematur karena masih terda-pat 3 bulan berjalan bagi reksa dana saham lain untuk mem-perbaiki performanya.

Lalu bagaimana investor me-nyikapi hal ini? Salah satu hal yang bijaksana dalam anali-sa reksa dana adalah dengan memperhatikan kinerja histo-ris. Kinerja masa lalu memang tidak mencerminkan kinerja di masa mendatang, tetapi pal-ing tidak memberikan gamba-ran bagaimana sepak terjang manajer investasi dalam men-gelola uang nasabah.

Meski demikian, tidak dap-at diasumsikan begitu saja bah-wa reksa dana yang tingkat re-turnnya mengalahkan indeks adalah reksa dana yang bagus karena informasi di atas belum memperhitungkan faktor risiko. Jika suatu reksa dana memiliki

kebijakan dan strategi investasi yang agresif, maka adalah wa-jar jika tingkat returnnya di atas IHSG pada saat market sedang bullish dan lebih rendah pada saat market sedang bearish.

Untuk itu, selain konsistensi, kita juga perlu melihat seberapa besar selisih return antara rek-sa dana saham dengan IHSG pada masing-masing periode tersebut. Sebagai contoh, pada tahun 2009, BNP Paribas Peso-na, Phinisi Dana Saham dan Schroder Dana Prestasi Plus membukukan return antara 100.07% - 101.35%, meski lebih baik daripada IHSG tingkat re-turn ini masih di bawah Panin Dana Maksima yang membu-kukan return 123.59%. Demiki-an pula, apabila investor melihat kinerja reksa dana pada tahun 2008.

Lalu, apakah jenis reksa dana yang anda minati? Yang konsis-ten atau yang menguntungkan? Silakan anda pilih sendiri.

Happy Investing!

Oleh Wawan Hendrayana (Research & Investment Analyst) Oleh Wawan Hendrayana (Research & Investment Analyst)

Nama Reksa Dana SahamReturn

2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011

Axa Citradinamis 0.72% 32.07% 32.11% 24.90% 46.40% 55.54% -54.23% 90.89% 26.34% -2.33%

Bahana Dana Prima 16.91% 71.58% 48.04% 10.73% 57.64% 66.93% -52.31% 106.80% 31.08% -0.25%

Batavia Dana Saham 14.92% 58.40% 66.57% 27.29% 52.71% 49.03% -43.77% 113.66% 33.09% -2.37%

BNP Paribas Ekuitas 21.26% 58.82% 51.65% 33.35% 60.53% 83.96% -54.38% 112.83% 39.45% -0.04%

BNP Paribas Pesona 20.62% 64.22% 61.72% 22.88% 69.98% 66.48% -48.09% 101.35% 38.02% 2.17%

Danareksa Mawar 19.24% 59.44% 43.87% 17.93% 52.13% 60.78% -52.62% 94.41% 36.41% 5.09%

Panin Dana Maksima 16.98% 65.45% 35.98% 26.64% 70.36% 32.64% -36.10% 123.59% 102.10% 9.70%

Phinisi Dana Saham 15.46% 71.92% 46.56% 26.78% 59.97% 59.77% -48.27% 100.91% 32.69% -1.18%

Rencana Cerdas 17.39% 66.66% 57.66% 29.14% 57.79% 48.19% -48.15% 96.08% 40.66% 0.80%

Schroder Dana Prestasi Plus 32.26% 78.83% 60.81% 18.35% 57.52% 56.03% -41.85% 100.07% 33.75% 2.06%

TRIM Kapital -11.28% 36.75% 55.85% 36.73% 74.20% 67.94% -57.24% 99.87% 38.61% 8.98%

Indeks Harga Saham Gabungan 8.39% 62.82% 44.56% 16.24% 55.29% 52.08% -50.64% 86.98% 46.13% 3.20%

Sumber data: www.infovesta.com

Page 11: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

B3

Infrastrukturwww.thepresidentpostindonesia.com Edisi Oktober 2012 No. 5

Kamar Dagang Dan Industri (Ka-din) Indonesia me-nilai pembangu-nan infrastruktur

Indonesia masih buruk, karena peringkat infrastruktur Indone-sia sangat rendah dibandingkan dengan peringkat negara lain.

“Pembangunan infrastruk-tur dapat meningkatkan daya saing investasi. Infrastruktur merupakan sarana pendukung yang sangat vital bagi kemajuan ekonomi, terutama untuk men-jamin kelancaran arus barang dan mengurangi biaya transak-si atau ekonomi biaya tinggi,” kata Wakil Ketua Kadin Bidang Teknologi Informasi dan Komu-

da di peringkat dua, Malaysia peringkat 32, Thailand pering-kat 46 dan Brunei peringkat 57.

“Buruknya logisitik di Indo-nesia mendorong ekonomi bia-ya tinggi, sehingga mengurangi daya saing investasi. Biaya lo-gistik di Indonesia sangat ma-hal, yakni sekitar 30 persen dari PDB,” kata Dedi dalam samb-utannya usai melantik Ketua Kadin Banten Tubagus Chaeri Wardhana dan Pengurus Ka-din Banten 2012--2013 di Kan-tor Gubernur Banten.

Dedi juga mengatakan, Kadin mengajak pemerintah dan DPR untuk berfikir jernih agar ang-garan nasional yang bersum-ber dari pajak dunia usaha dan

masyarakat luas untuk dibebas-kan dari pemborosan dan bebas dari subsidi yang sangat besar.

Kadin menyampaikan saran kepada pemerintah untuk se-cara tegas melakukan pemoton-gan subsidi sekitar Rp150 trili-un agar tersedia anggaran yang lebih besar bagi pembangunan daerah, khususnya pembangu-nan infrastruktur di daerah.

Kadin: Pembangunan Infrastruktur Indonesia Masih Buruk

Pembangunan infrastruktur di Indonesia masih buruk karena posisi peringkat infrastruktur Indonesia masih rendah dibandingkan dengan peringkat negara-negara lain di sekitarnya.

nikasi Dedi B Suwondo di Se-rang, Banten, Jumat.

Ia mengatakan, pembangu-nan infrastruktur di Indone-sia masih buruk karena posisi peringkat infrastruktur Indone-sia masih rendah dibandingkan dengan peringkat negara-nega-ra lain di sekitarnya.

Laporan `World Economic Fo-rum ̀ 2012-2013 menunjukan bahwa Indonesia berada di per-ingkat 78 dari lebih dari 100 negara yang disurvei.

Posisi tersebut, kata Dedi, leb-ih buruk dibandingkan tahun sebelumnya yakni pada pering-kat 76.

Sedangkan, Singapura bera-

Investasi adalah kunci pent-ing pertumbuhan ekonomi. Tiga faktor penting berperan dalam penumbuhan investasi.

Dengan memacu infrastruk-tur, pertumbuhan ekonomi di Banyuwangi mencapai 7,22 persen hingga akhir tahun lalu, melampaui pertumbuhan na-sional yang hanya 6,4 persen.

Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas menegaskan, un-tuk memacu investasi, pihaknya melakuan tiga hal. Pertama, perbaikan infrastruktur. Kedua, konektivitas antarwilayah yang sangat penting bagi investor un-

tuk memastikan bisnisnya bisa terintegrasi dari hulu ke hilir.

Ketiga, standardisasi regula-si dan perizinan investasi. Da-lam hal ini, Banyuwangi sudah mempunyai Badan Pelayanan Perizinan Terpadu (BPPT).

Anas mengatakan, infrastruk-tur menjadi prioritas, karena menjadi kunci untuk mendeka-tkan diri dengan pusat-pusat pertumbuhan ekonomi na-sional dan dunia. Terutama in-frastruktur transportasi menja-di salah satu alat penting untuk meningkatkan ekonomi daer-ah. Aksesibilitas dan mobilitas

Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur, Pertumbuhan Ekonomi Banyuwangi Capai 7,22%

Pelibatan swasta dalam proyek pembangunan in-frastruktur mampu mengurangi beban utang pemerintah seban-yak 26-34 persen atau setara Rp 11 triliun. Direktur Pengemban-gan Badan Perencanaan Pem-bangunan Nasional (Bappenas) Bastary Pandji Indra berharap keterlibatan swasta di proyek infrastruktur bisa mengurangi nilai utang.

Menurut dia, anggaran penda-patan belanja nasional untuk pembangunan infrastruktur ta-hun ini hanya terpenuhi seki-tar Rp 188 triliun atau 49 pers-en dari total kebutuhan Rp 380 triliun.

“Sisanya diusahakan dari pihak swasta dengan cara men-

jalin kerja sama dengan inves-tor,” ujarnya saat menghadiri penandatanganan kerja sama antara Pemerintah Kota Sema-rang dengan swasta, Jumat, 28 September 2012.

Dia mengatakan biaya pem-bangunan infrastruktur ini ter-golong besar ketika anggaran belanja negara sudah dibagi-ba-gi dengan kebutuhan lain. Se-hingga pelibatan swasta sangat penting untuk membantu me-realisasikan pembangunan in-frastruktur nasional.

“Kalau tak melibatkan swasta justru akan menambah biaya hutang luar negeri,” dia men-gungkapkan.

Dia menjelaskan, Bappenas terus mendorong keterlibatan pihak swasta guna membantu

pembangunan nasional. Baik untuk proyek yang dilakukan oleh pemerintah daerah mau-pun pusat.

Presiden Direktur Indonesia Infrastruktur Finance Kartiko Wirjoatmodjo mengaku telah berupaya mendorong keterliba-tan swasta dalam memenuhi kebutuhan pembangunan in-frastruktur yang cenderung memberatkan negara ini.

Langkah yang dilaku-kan dengan cara memfasilita-si kemitraan pihak ketiga, yak-ni swasta, dengan pemerintah daerah. “Termasuk menggan-deng Lembaga Penjamin In-frastruktur Indonesia serta se-jumlah konsultan teknis dan hukum,” Kartiko berujar.

Bappenas: Pelibatan Swasta Mampu Kurangi Utang Pemerintah 34%

CEO Japan Bank for Inter-national Cooperation (JBIC) Hi-roshi Watanabe menegaskan komitmen untuk membantu Indonesia melalui skema pem-biayaan Kemitraan Pemerin-tah-Swasta untuk proyek pem-bangkit listrik.

“Kalau untuk sektor listrik, se-lama ini JBIC fokus membiayai proyek pembangkit dan kami ingin membiayai proyek efisiensi distribusi listrik,” ujarnya di Ja-karta, Jumat.

Menurut dia, pemerintah Jepang memiliki teknologi un-tuk mendistribusikan listrik se-cara efisien ke daerah dan siap membantu Indonesia dalam pengembangan infrastruktur tersebut.

“Jepang mempunyai teknologi tinggi untuk mendistribusikan listrik dengan efisien. Kami siap membantu kalau pemerintah Indonesia berminat,” ujarnya.

Namun, JICA tidak hanya fokus untuk membantu pembi-ayaan infrastruktur pembang-kit listrik tetapi juga sarana pemeliharaan air bersih dan sa-luran pembuangan serta trans-portasi kota.

Hiroshi juga menambah-kan ada lima kriteria negara yang dapat dibantu melalui ske-ma pembiayaan infrastruktur JICA yaitu negara tersebut dap-at melaksanakan proyek secara efisien dan melakukan trans-paransi dalam prosedur.

Kemudian, ia melanjutkan, negara tersebut tidak memili-ki masalah korupsi, peduli ter-hadap masalah lingkungan hidup dan mendukung perda-maian dunia.

“Dari kriteria tersebut Indo-nesia tidak mendapat nilai 100 persen, tapi secara umum Indo-nesia nilainya sangat tinggi, se-hingga investasi JBIC paling be-

sar ke Indonesia dibandingkan negara lain di dunia,” ujarnya.

Jembatan Selat SundaHiroshi bahkan mengatakan

JBIC bisa mempertimbangkan untuk ikut terlibat dalam pem-biayaan infrastruktur Jembatan Selat Sunda, namun tidak sepa-kat mengenai dasar pengelolaan jembatan tersebut.

“Pada dasarnya kalau proyek ini dijalankan dengan biaya tol tinggi agar biaya jembatan itu dapat dikembalikan dari penda-patan tol, JBIC mulai berpikir ulang karena bisa menawarkan pembiayaan tol lebih rendah dari swasta,” ujarnya.

Namun, apabila pemerintah ingin membangun Jembatan dengan alasan untuk kepent-ingan sosial dan non profit, Hi-roshi menyarankan agar Japan International Cooperation Agen-cy (JICA) yang terlibat dalam skema pembiayaan.

JBIC: Pembiayaan Infrastruktur Pembangkit Listrik Diutamakan

masyarakat modern semakin tinggi, sehingga membutuhkan sarana untuk mendorong perce-patan pengembangan wilayah.

“Teori pembangunan itu yang pertama infrastruktur, ked-ua infrastruktur, dan ketiga in-frastruktur. Itu kunci untuk membangun ekonomi daerah,” kata Anas, Kamis (20/9).

Selain bandara, pelabuhan ditingkatkan dengan pemanjan-gan dermaga. Tahun ini Banyu-wangi membenahi dan mem-bangun jalan sepanjang 250 kilometer, lebih panjang dari ta-hun-tahun sebelumnya yang hanya 90 kilometer per tahun.

Laporan `World Economic Forum` 2012-2013 menunjukan bahwa Indonesia berada di peringkat 78 dari lebih dari 100 negara yang disurvei.

“Penyisihan dana tersebut di-alokasikan untuk setiap daer-ah provinsi sebesar Rp4 sampai Rp5 triliun, sehingga terjadi ̀ big push ̀pembangunan di daerah,” katanya.

Kadin pusat juga mendorong Kadin di daerah agar mampu menyentuh sektor usaha kecil dan menengah agar terjadi pe-merataan dalam pembangunan ekonomi.

Pembangunan infrastruktur dapat meningkatkan daya saing investasi. Infrastruktur merupakan sarana pendukung yang sangat vital bagi kemajuan ekonomi, terutama untuk menjamin kelancaran arus barang dan mengurangi biaya transaksi atau ekonomi biaya tinggi.”

Dedi B Suwondo Wakil Ketua Kadin Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi

www.indonesiainfrastructurenews.com

Page 12: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

B4

Pendidikanwww.thepresidentpostindonesia.comEdisi Oktober 2012 No. 5

Sebanyak 19.238 ma-hasiswa perguru-an tinggi negeri dan swasta di 33 provinsi, Selasa (25/9) ini, ser-

entak mengikuti seleksi ting-kat provinsi penyelenggaraan Olimpiade Sains Nasional (OSN) Pertamina 2012. Pemenang di seleksi akhir di tingkat provinsi ini akan mewakili kampus dan daerahnya untuk bertarung di babak final tingkat nasional di Universitas Indonesia (UI) pada 26-30 November mendatang.

Pembukaan dilaksanakan di Kampus Universitas Indonesia (UI) Depok yang dihadiri Wakil Mendikbud Musliar Kasim. OSN Pertamina kelima ini mengambil tema "Mencetak Generasi Sobat Bumi Berprestasi". Total hadiah yang disediakan Rp 2,8 miliar.

Seusai seleksi provinsi kemu-dian dilanjutkan dengan seleksi nasional. Penyelenggaraan OSN Pertamina diselenggarakan PT Pertamina, Universitas Indo-nesia, dan Direktorat Jender-al Pendidikan Tinggi Kemendik-bud.

Direktur Utama Pertamina Karen Agustiawan menyatakan penyelenggaran OSN Pertamina tahun kali ini sedikit mengala-mi improvement karena nantin-ya para pemenang dari masing masing propinsi akan diwajib-kan untuk membuat proyek sains. Dengan terobosan ini, diharapkan mahasiswa peme-nang OSN tida hanya jago se-cara teori ,namun juga mampu

19.000 Mahasiswa Ikuti Olimpiade Sains Nasional Pertamina

menciptakan inovasi teknologi energi baru dan terbarukan.

Hanya mahasiswa di tingkat S-1 yang minimal telah duduk di semester tiga dan bukan pe-menang ajang ini di tahun sebe-lumnya atau mahasiswa yang pernah mengikuti ajang seru-pa di tingkat internasional yang bisa mengikuti ajang ini.

Para peserta bisa memilih un-tuk ikut di kategori theory dan science project. Kategori the-ory meliputi bidang Matema-tika, Fisika, Kimia dan Biolo-gi, sedangkan kategori science project dirancang untuk men-jaring pemenang secara kelom-pok yang memiliki karya inova-si dan applied science di bidang energi dan pengembangannya yang disampaikan dalam karya prototipe dan dipresentasikan di hadapan dewan juri.

Wakil Menteri Pendidikan Kemendikbud RI Musliar Kasim (kedua dari kiri) Didampingi Oleh Vice President Corporate Communication PT Pertamina (Persero) Ali Mundakir (kanan) Membuka Babak Seleksi Tingkat Provinsi Olimpiade Sains Nasional Pertamina (OSN- Pertamina), Di Kampus Universitas Indonesia, Depok.

www.seruu.com

Hanya mahasiswa di tingkat S-1 yang minimal telah duduk di semester tiga dan bukan pemenang ajang ini di tahun sebelumnya atau mahasiswa yang pernah mengikuti ajang serupa di tingkat internasional yang bisa mengikuti ajang ini.

Pada tahun sebelumnya, ajang ini diikuti oleh 16.748 ma-hasiswa dari puluhan perguru-an tinggi di Indonesia.

Para mahasiswa yang ber-hasil menjadi juara dalam OSN Pertamina 2012 memperoleh kesempatan untuk meraih ge-lar doktor dengan beasiswa. VP Corporate Communication PT Pertamina Ali Mundakir men-gatakan, langkah ini diambil karena kebutuhan yang besar akan doktor-doktor muda di Ta-nah Air.

"Sebagai pemenang OSN san-gat mungkin untuk mereka kami sekolahkan sampai ge-lar doktor, terutama jika skripsi mahasiswa atau peserta itu ten-tang energi baru dan terbaru-kan," katanya.

Ali berharap, program ini nantinya bisa menyiapkan

calon-calon doktor yang mampu mengembangkan energi baru dan terbarukan. Dengan de-mikian, mereka bisa mendorong kemajuan produksi energi baru dan terbarukan dalam negeri.

Ali juga menambahkan calon doktor nanti akan diminta un-tuk memfokuskan penelitian-

nya dalam menghasilkan ino-vasi sesuai dengan kreativitas masing-masing.

"Sengaja biar penemuan mer-eka itu suatu riset yang baru, soal energi baru, terserah, biofu-el, bahkan energi baru dari alga, dan tumbuh-tumbuhan bisa saja dikembangkan oleh mere-ka," katanya lagi.

Mendikbud Bentuk Tim Khusus Tangani Bentrokan Pelajar

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Mohammad Nuh akan membentuk tim khusus un-tuk memantau proses per-damaian setelah bentrokan antara siswa SMA Negeri 70 dan SMA Negeri 6 di Jakarta yang menewaskan seorang siswa pada Senin (24/9).

Usai menghadiri per-temuan dengan pimpinan kedua sekolah di SMA Negeri 6 Jakarta, Selasa, Mendik-bud mengatakan pemerin-tah akan terus memonitor perkembangan penanganan kasus tawuran antar pelajar tersebut.

"Solusinya kita rancang sistem kegiatan-kegiatan positif bagi para siswa, dan saya akan bentuk desk atau tim khusus yang mung-kin berada dibawah Dirjen Pendidikan Menengah yang akan memantau progress apa saja yang terjadi antara kedua belah pihak dari hari ke hari," katanya.

Dia menjelaskan, tim khusus yang meliputi selu-ruh pihak terkait termasuk Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Komite Sekolah, Kepolisian dan to-koh masyarakat tersebut akan mencari solusi bersa-ma untuk memastikan ke-jadian serupa tak terulang.

"Tokoh masyarakat diper-lukan untuk memberikan masukan atas kajian sosi-ologis. Karena kajian sosiol-ogis sangat diperlukan un-tuk masalah seperti ini," ujar dia.

"Pengawasan tentu bukan dengan penjagaan petugas keamanan yang membawa

laras panjang. Pengawasan yang dilakukan harus tetap menjaga suasana sekolah," tambah dia.

Pembentukan tim khusus, kata dia, akan dise-lesaikan pekan ini sehingga Senin pekan depan mereka sudah bisa mulai bekerja.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) men-girim tiga tim untuk berpartisi-pasi dalam tiga ajang bergengsi, yaitu International Earth Sci-ence Olympiad di Olavarri, Ar-gentina, International Olimpyad In Informatics ke-24 di Sirmione, Italia, dan International Astron-omy Olympiad (IAO) di Gwangju, Korea. Pelepasan tim olimpiade tersebut dilakukan Rabu (19/9), di Kantor Kemdikbud Cipete Ja-karta Selatan.

The 6th International Earth Science Olympiad (IESO) di Ar-gentina akan berlangsung dari tanggal 8 hingga 12 Oktober 2012. Tim IESO terdiri dari em-pat orang siswa, yaitu Dovian Emely Suteja (SMK 1 Penabur, Jakarta), Ratika Benita Nare-swari (SMA Dwiwarna, Bogor), Thomas Teguh Wijaya (SMK Pe-tra Surabaya), dan Fenin Rega Randitama (SMAN 1 Banjarne-gara). Para siswa tersebut akan didampingi beberapa pembi-na yaitu Dr. D. Hendra Amijaya (Jurusan Teknik Geologi UGM), Drs. Zadrach L. Dupe, MSc (Prodi Meteorologi ITB), dan Dr

Chatief Kunjaya (Prodi Astrono-mi ITB).

Sedangkan ajang The 24th International Olimpyad In Infor-matics di Sirmione, Italia, ber-langsung dari tanggal 23 sam-pai tanggal 30 September 2012. Anggota tim yang akan menjadi duta bangsa tersebut adalah Na-than Azaria (SMAN 2 Purwoker-to), Jonathan Irvin Gunawan (SMK 1 BPK Penabur Band-ung), Cakra Wishnu Wardhana (SMAN 8 Yogyakarta), dan Mu-hammad Aji Muharrom (MAN Insan Cendikia Serpong). Tim Indonesia ke Italia akan dip-impin oleh Dr. Ir Inggriani Liem (Koordinator Pembinaan TOKI dan Dosen STEI ITB) dan di-dampingi oleh Julio Adisantoso M. Sc (Dosen FMIPA, IPB) dan Risan (Peraih medali perunggu-dalam IOI 2008 dan 2009) yang juga menjadi pendamping para siswa selama pelatihan berlang-sung.

Ajang The 17th Internation-al Astronomy Olympiad (IAO) akan berlangsung dari tanggal 15 hingga 24 Oktober 2012 di Gwangju, Korea. IAO tahun ini akan diikuti 16 negara peserta.

Dalam arena 17th IAO ini, Indo-nesia mengirimkan tim yang ter-diri dari dua orang siswa yang akan mengikuti grup senior (β) yaitu Andy Einsten (SMA St. Petrus, Pontianak, Kalimantan Barat) dan Rizki Wahyu Panges-tu (SMAN 1 Banjarnegara, Jawa Tengah). Tim ini didampingi oleh dua staf dari kelompok keahl-ian/program studi astronomi, FMIPA, ITB, yaitu, Dr. Suryadi Siregar, DEA yang bertindak se-bagai Pedagogical Jury dan Dr. Hakim L. Malasan, M.Sc. seba-gai pimpinan tim.

Direktur Jenderal Pendidi-kan Menengah, Hamid Muham-mad, berpesan kepada ang-gota tim supaya dapat berperan menjadi duta budaya Indonesia juga, selain menjadi duta pen-didikan. Hamid juga berpesan agar para peserta menjaga kes-ehatan, menjaga mental, dan mempertahankan tradisi juara. "Targetkan emas, karena pen-dahulu-pendahulu kalian bisa, kenapa sekarang tidak bisa, jadi usahakan bisa, saya yakin ka-lian bisa," ujarnya memberi se-mangat.

Kemdikbud Kirim Tiga Tim ke Olimpiade Sains Internasional

Solusinya kita rancang sistem kegiatan-kegiatan positif bagi para siswa, dan saya akan bentuk desk atau tim khusus yang mungkin berada dibawah Dirjen Pendidikan Menengah yang akan memantau progress apa saja yang terjadi antara kedua belah pihak dari hari ke hari."

Mendikbud Mohammad Nuh

Pelepasan tim olimpiade di Kantor Kemdikbud Cipete Jakarta Selatan

www.kemdiknas.go.id

Page 13: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

B5

Energiwww.thepresidentpostindonesia.com Edisi Oktober 2012 No. 5

tidak menangkap peluang-pel-uang itu, maka bank asing-lah yang akan mengambilnya, teru-tama di saat ASEAN Free Trade (AFTA) mulai beroperasi di ta-hun 2015 mendatang,” jelas Set-iawan lebih lanjut.

Sebenarnya dalam urusan perlindungan lingkungan yang melibatkan perbankan, Indone-sia tidak begitu tertinggal jauh dari negara-negara tetangga di Asia. Beberapa bank besar sep-erti BNI, Mandiri, dan bebera-pa bank swasta termasuk bank asing dalam praktek telah mu-lai memperlakukan isu ling-kungan dengan serius, namun sayangnya belum semua bank melakukan hal yang sama. Fil-ipina adalah salah satu negara yang cukup aktif mempersiap-kan sektor keuangannya untuk membantu negara itu berger-ak menuju pelaksanaan konsep ekonomi hijau.

Pada umumnya bank ber-sikap konservatif dalam memil-ih bisnis atau proyek yang akan melibatkan mereka, dan dalam hal ini biasanya mereka akan memilih untuk tetap berada da-lam wilayah dimana mereka merasa nyaman (comfort zone), seperti bisnis beresiko terendah, rendemen besar, payback cepat, dan adanya jaminan yang cuk-up.

Menurut Setiawan, BI akan menunggu sementara waktu sebelum mengeluarkan kebi-jakan semacam itu, karena saat ini BI sedang fokus pada pelak-sanaan operasional dari Otori-ta Jasa Keuangan/OJK, sebuah badan khusus yang belum lama ini dibentuk oleh pemerintah di sektor finansial. OJK mempu-

nyai tugas untuk mengatur sek-tor keuangan dengan lebih efek-tif dan akan mulai beroperasi pada Januari, 2013 mendatang. OJK akan dipimpin oleh Mulia-man D. Hadad, mantan Deputi Gubernur BI yang dikenal san-gat mendukung praktek green banking. Kebijakan-kebijakan baru yang mengarah pada green banking diharapkan akan dike-luarkan oleh OJK yang mempu-nyai otoritas regulasi penuh di sektor perbankan Indonesia.

Green Banking di Indonesia? Bank Indonesia Mendukung Green Financing

Berbagai Tantangan Bagi Sektor Riil Energi Hijau

Proyek pengembangan ener-gi hijau seperti mikro dan mini-hidro, surya, dan angin yang kebanyakan ditangani oleh pe-rusahaan kecil - menengah swasta (yang diprioritaskan oleh pemerintah), masih dihadap-kan pada berbagai tantangan untuk memperoleh pendanaan proyek yang diperlukan. PLN, yang merupakan pembeli tung-gal tenaga listrik yang diproduk-si pengembang swasta, baru-ba-ru ini mengungkapkan bahwa dari banyak Perjanjian Jual Beli Listrik (Power Purchase Agree-ment/PPA) yang telah ditanda-tangani oleh pengembang dan PLN, hanya sekitar 10-15% yang benar-benar dilaksanakan oleh para pengembang.

Sisanya masih menghada-pi bermacam-macam masalah mulai dari kurangnya pengal-aman dan pengetahuan teknis sampai kelemahan dalam pe-nyediaan modal yang cukup untuk melaksanakan proyek. Salah satu kesulitan un-tuk memperoleh pembiayaan proyek-proyek’hijau’ adalah be-lum adanya lembaga keuan-gan khusus yang bisa memban-tu memberi jaminan keamanan pelaksanaan proyek energi hijau kepada pihak bank.

Sebetulnya pemerintah In-donesia telah menawarkan berbagai insentif fiskal seper-ti penundaan kewajiban pa-jak (taxbreak), pembebasan pajak untuk peralatan yang di-impor untuk keperluan proyek berteknologi hijau dsb, namun sayangnya insentif-insentif semacam ini masih belum cu-kup menarik bagi investor un-

tuk membangun proyek energi hijau. Seperti di negara-nega-ra lain yang bermaksud mem-bangun industri domestik berteknologi hijau, dukungan kebijakan kuat dan efektif sep-erti feed-in tariff yang menarik diperlukan untuk lebih mendor-ong investor lokal maupun inter-nasional untuk memasuki bis-nis berteknologi hijau.

Kebijakan Green Banking Indonesia

Di konferensi nasional tentang pengembangan energi terbaru-kan (EBTKE Conex 2012) yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Energi Baru dan Ter-barukan dan Konservasi Ener-gi Kementrian ESDM, bersama Masyarakat Energi Terbarukan Indonesia (METI) baru-baru ini, Setiawan mengatakan bah-wa perangkat Kebijakan Green Banking rencananya akan dike-luarkan oleh BI sebelum akh-ir tahun ini. Kebijakan ini mem-punyai landasan hukum UU Perlindungan Lingkungan Ta-hun 2009 dan pertimbangan-pertimbangan khusus seper-ti komitmen pemerintah untuk mengurangi emisi CO2 di ta-hun 2020; mengantisipasi re-alisasi kesepakatan pasar be-bas ASEAN di tahun 2015, yang akan menumbuhkan persain-gan ketat di antara lembaga-lembaga keuangan, dan menin-gkatnya kesadaran masyarakat akan pentingnya proteksi ling-kungan agar terhindar dari ber-bagai bencana serius di bumi. Faktor-faktor ini dapat secara strategis mempengaruhi indus-tri perbankan nasional.

Indonesia tertinggal dari neg-ara lain dalam hal penyedi-aan fasilitas finansial yang did-

Pengembangkan energi ramah lingkungan (green energy) di Indonesia semakin meningkat akhir-akhir ini, tetapi untuk memperoleh sumber pembiayaan yang diperlukan oleh proyek-proyek energi bersih tsb masih dihadapkan

pada berbagai kendala. Kebanyakan lembaga keuangan reguler masih meragukan kelayakan proyek-proyek semacam itu, dan masalah perlindungan lingkungan masih belum menjadi bahan pertimbangan penting bagi perbankan dalam menilai kelayakan sebuah proyek. Tetapi Bank Indonesia (BI) sebagai Bank Sentral saat ini

sedang mempersiapkan kebijakan-kebijakan yang diperlukan untuk mendorong perbankan nasional memberi porsi lebih besar kepada proyek-proyek berteknologi hijau dalam portofolio kredit mereka, dan meminta

perbankan untuk lebih memperhatikan isu-isu lingkungan dalam proses analisis kredit mereka.

Menurut Edi Se-tiawan, Asisten Direktur dan Periset Senior pada Bagian Riset dan Reg-

ulasi Bank di BI, instansinya sudah sejak lebih dari lima ta-hun terakhir ini mempertim-bangkan perlunya sektor fi-nansial untuk terlibat dalam usaha-usaha perlindungan ling-kungan. Berdasarkan Nota Kes-epahaman yang dibuat dengan Kementrian Lingkungan Hidup pada tahun 2006, BI menghim-bau lembaga perbankan untuk meminta klien mereka melaku-kan ‘studi lingkungan’ sebelum mengajukan kredit bagi proyek-proyek yang dianggap berpo-tensi menghadapi masalah yang berkaitan dengan lingkungan.

Namun pada prakteknya, mayoritas bank tidak memper-lakukan isu-isu lingkungan se-bagai prioritas yang perlu diper-hatikan. Meskipun mereka memasukkan Analisis Menge-nai Dampak Lingkungan (AM-DAL) sebagai salah satu faktor yang diperlukan dalam prose-dur pengevaluasian kelaya-kan kredit (credit compliance), isu lingkungan tetap belum di-anggap sebagai faktor yang me-nentukan dalam proses analisa kredit. Setiawan mengakui bah-wa isu tersebut memang pada dasarnya bukan merupakan perhatian utama bagi BI dalam menjalankan operasinya. Bah-kan menurut dia, Bank Sentral di negara-negara maju seperti Uni Eropa biasanya tidak terli-bat sama sekali dalam masalah-masalah lingkungan. Masalah pemeliharaaan lingkungan bi-asanya menjadi tanggung jawab pemerintah negara-negara tersebut dan untuk itu pemer-intah membangun sistem yang mendukung gagasan-gagasan dan usaha-usaha yang bertu-juan melindungi dan memeli-hara lingkungan, yang dalam pelaksanaannya melibatkan se-luruh komunitas termasuk lem-baga-lembaga keuangan.

Pemerintah Indonesia telah mengeluarkan UU No.32/2009 mengenai Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup, yang antara lain mengatur ke-wajiban bagi industri untuk me-lindungi alam dan lingkungan. Untuk itu, sejak tahun 2010, BI telah mendorong bank-bank ko-mersial untuk memasukkan isu lingkungan ke dalam praktek pengelolaan resiko mereka. Para eksekutif bank diwajibkan un-tuk meningkatkan kesadaran mereka terhadap resiko ke-mungkinan terjadinya masalah lingkungan pada proyek yang dibiayainya yang mungkin ber-dampak negatif pada reputa-si bank yang bersangkutan. Masalah lingkungan yang men-impa sebuah proyek yang dib-iayai oleh sebuah bank dapat berpotensi mengganggu kesela-matan bank itu sendiri. Bank yang terjerat di dalam proses pengadilan mengenai masalah lingkungan tak bisa terjebak dalam perkara-perkara hu-kum yang rumit dan menguras banyak tenaga dan biaya dalam menghadapi otoritas pemerintah atau organisasi perlindungan alam. Jika bank dikalahkan da-lam perkara semacam itu, repu-tasi bank ybs akan menjadi tar-uhan.

Selama dua tahun terakh-ir ini BI berfokus pada usaha untuk mendorong bank kom-ersial agar berkomitmen untuk lebih menaruh perhatian pada masalah lingkungan dalam proses analisis kredit. Dalam kaitan itu Setiawan beserta tim-nya telah menyelenggarakan se-jumlah lokakarya dan program-program pelatihan bagi para eksekutif menengah perbank-an untuk meningkatkan kesa-

daran mereka mengenai isu-isu lingkungan hidup.

Lembaga dunia seperti UNEP, UNESCO, dan International Fi-nance Corporation (IFC) salah satu anak perusahaan World-bank, sudah beberapa tahun ini mengembangkan program pelatihan on-line tentang berba-gai aspek green financing. BI me-manfaatkan bantuan dari lem-baga-lembaga tersebut untuk melaksanakan program-pro-gram pelatihan off-line bagi para eksekutif perbankan khususnya yang terlibat dalam pengelolaan resiko kredit dan kepatuhan (compliance). Program tersebut juga memasukkan topik-topik seperti pengenalan terhadap isu-isu pemanfaatan energi ter-barukan dan efisiensi energi.

Menurut Setiawan, kebanya-

kan dari para peserta pelatihan, yang berasal dari 120 bank ko-mersial lokal, menyambut baik rencana BI untuk mengeluar-kan regulasi menyangkut isu lingkungan yang harus dipatuhi oleh sektor perbankan.

“Mereka mulai menyadari bahwa menaruh perhatian se-rius pada resiko perlindungan alam merupakan bagian ke-pentingan bisnis mereka send-iri,” jelas Setiawan. Pelatihan juga berisikan tentang praktek-praktek terbaik yang sudah ber-hasil dilaksanakan oleh industri perbankan internasional yang mendukung pengembangan teknologi hijau. “Kami menco-ba untuk menyampaikan pesan ini kepada industri perbankan lokal bahwa Indonesia dan ASE-AN mempunyai prospek dan pel-uang sangat besar dalam ‘bisnis hijau’. Jika mereka (bank lokal)

Kami mencoba untuk menyampaikan pesan ini kepada industri

perbankan lokal bahwa Indonesia dan ASEAN mempunyai prospek dan peluang sangat besar dalam ‘bisnis hijau’. Jika mereka (bank lokal) tidak

menangkap peluang-peluang itu, maka

bank asing-lah yang akan mengambilnya,

terutama di saat ASEAN Free Trade

(AFTA) mulai beroperasi di tahun 2015 mendatang.”

edikasikan untuk mendorong pengembangan industri hijau. Dengan adanya mekanisme baru perdagangan karbon da-lam kerangka REDD+ mau-pun Mekanisme Perdagangan Karbon Nasional, maka sektor perbankan cepat atau lambat akan terlibat di dalam kegiatan pengembangan industri hijau. Setiawan mengatakan bahwa regulasi-regulasi yang akan datang akan memberi ruang untuk persaingan yang sehat di antara industri perbankan, setidaknya di tingkat nasional dan dalam wilayah ASEAN.

Setiawan membedakan antara Green Banking yang mewajibkan bank mematuhi prinsip-prinsip ‘keberkelanju-tan’ yang sering disebut den-gan 3P (Profit-People-Planet) dan Green Financing, yang me-wajibkan bank untuk melaku-kan bisnisnya sesuai dengan regulasi tentang lingkungan dan mendukung program-pro-gram perlindungan alam. Ked-ua kategori ini akan dicakup secara spesifik dan jelas da-lam kebijakan yang akan diter-bitkan nanti.

Di bawah premis-premis yang disebutkan di atas, kebi-jakan yang baru akan diarah-kan untuk:

Meningkatkan kemampuan 1. bank untuk mengelola resiko yang berkaitan dengan per-lindungan lingkungan hidup. Meningkatkan daya saing 2. bank menyangkut kemam-puan mereka untuk menda-nai bisnis-bisnis yang terkait dengan perlindungan ling-kungan.Memberi ruang persaingan 3. untuk meningkatkan por-tofolio kredit di sektor yang mendukung kegiatan per-lindungan lingkungan.

Untuk melaksanakan ke-bijakan baru diperlukan pe-nyempurnaan regulasi bank yang berlaku sekarang, un-tuk memastikan bahwa prinsip perlindungan lingkungan dan keberlanjutan mendapat tem-pat yang terkemuka. Kebijakan itu juga memerlukan koordi-nasi yang efektif untuk men-jamin pelaksanaan yang tepat sasaran dan mampu memberi insentif bagi para pemangku kepentingan untuk mensuk-seskan program-program ‘hi-jau’. Setiawan juga mengatakan bahwa pelaksanaan kebijakan baru perlu diberlakukan se-cara bertahap dan bila per-lu pada nantinya disesuaikan dengan situasi-situasi spesifik yang dihadapi bank saat men-jalani kegiatan operasionalnya.

Perubahan Cara Pandang Pemangku Kepentingan

Namun untuk bisa berha-sil mencapai tujuan, kebijakan perlu mengubah cara pandang para pemangku kepentingan, terutama pola pikir para ekse-kutif bank yaitu dari yang di-dasarkan pada prinsip tradis-ional perbankan ke pola pikir yang sejalur dengan prinsip ekonomi hijau. Perubahan-pe-rubahan tersebut juga membu-tuhkan kemampuan sumber daya manusia yang berbeda-be-da sehingga dapat menghasil-kan pengertian baru, pemben-tukan prinsip keberlanjutan, serta orang-orang yang cakap teknologi khususnya teknologi informasi dan komunikasi.

Setiawan lebih lanjut men-jelaskan bahwa semenjak be-berapa fungsi BI selain sebagai pengawas sektor perbankan akan beralih ke OJK yang baru dibentuk, maka kebijakan baru sangat mungkin untuk segera dikeluarkan. RESPECTS akan melaporkan dan mengkajinya lebih lanjut di edisi berikutnya.

Edi SetiawanAsisten Direktur dan Periset Senior

pada Bagian Riset dan Regulasi Bank di Bank Indonesia

www.markify.com

Page 14: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

B6

Kesehatanwww.thepresidentpostindonesia.comEdisi Oktober 2012 No. 5

ering mungkin dan istirahat sejenak untuk meregangkan badan atau berjalan-jalan ke sekitar.

6. Olahraga ringana. Olahraga mata

Setiap 20 menit bekerja •di layar komputer, lihat keluar jendela ke sebuah objek yang jauh selama 10 detik Tempatkan gambar per-•bukitan atau hutan (gambar harus sebagian besar berwarna hijau) dan istirahatkan mata Anda menatapnya untuk beberapa saat

b. Olahraga leherMemutar kepala•Menggelengkan kepala•Melipat dagu•

c. Olahraga bahu Memutar bahu •Merenggangkan bahu •

Pencegahan Nyeri Punggung di Kantor

Hampir semua orang dapat mengalami ny-eri punggung pada suatu saat dalam hidup mereka. Sakit

punggung bervariasi dari satu orang ke orang lain dan dap-at berkisar dari ringan sampai parah, dan jangka waktunya bisa singkat maupun jangka panjang. Sakit punggung mer-upakan salah satu cedera fisik paling umum untuk pekerja, tidak hanya mereka yang bek-erja di lapangan tetapi juga bagi mereka yang bekerja di kantor.

Nyeri punggung tidak han-ya terjadi untuk mereka yang bekerja mengangkat benda be-rat. Anda dapat terpapar risiko ini jika Anda duduk di depan komputer sepanjang hari, atau Anda berdiri untuk jangka wak-tu yang panjang. Hal yang lebih buruk adalah nyeri punggung bisa menjadi sesuatu yang seri-us. Hal ini dapat menjadi cede-ra jangka panjang. Sakit pung-gung sulit untuk dipulihkan, maka lebih baik untuk mence-gahnya. Ada banyak hal yang dapat menyebabkan sakit pung-gung. Beberapa di antaranya adalah karena kerja fisik terlalu banyak, duduk terlalu lama di depan komputer, dan lain lain

Untuk menghindari ny-eri punggung di tempat kerja, mengetahui ilmu ergonomi da-pat membantu kita. Ergonomi didefinisikan sebagai ilmu yang berkaitan dengan manusia dan pekerjaannya; mengkombinasi-kan prinsip anatomi, fisiologis, dan mekanik yang mempengar-uhi efisiensi penggunaan energi manusia.

Ilmu ergonomi sendiri memili-ki pedoman untuk berbagai po-

kaki Anda saat Anda berdi-ri

d. Berpegang pada kursi atau meja terdekat untuk du-kungan saat Anda meraih benda yang ingin diangkat

3. Menaruh barang pada rak a. Bergerak sedekat mungkin

ke rak b. Regangkan kaki Anda da-

lam posisi cukup lebar, tempatkan satu kaki di de-pan yang lain untuk mem-berikan dasar yang kokoh

c. Jika rak lebih tinggi dari dada Anda, gunakan bang-ku sehingga Anda tidak akan berada dalam posisi yang tidak nyaman

4. Jangan melakukan berbagai pekerjaan sekaligus yang me-nyebabkan Anda meletakkan gagang telepon di antara leher dan bahu karena posisi ini tidak wajar dan menempat-kan banyak ketegangan pada otot leher Anda. Jika Anda harus memakai kedua tan-gan Anda sambil berbicara di telpon, coba gunakan headset atau atur telpon pada posisi speakerphone

5. Istirahat dan variasikan kece-patan kerja. Ubah posisi ses-

Mengayun lengan dan •bahu

Berbagai posisi kerja dan olahraga ringan di atas dapat membantu kita mencegah sakit punggung dan karenanya akan meningkatkan produktivitas kerja apabila dilakukan secara teratur.

Pengobatan Banyak cara yang dilakukan

orang untuk dapat sembuh dari nyeri punggung. Mulai dari tera-pi pijat, membekam, memasang koyo dll. Tapi menurut dok-ter hal tersebut tidaklah efek-tif, karena sebagian dari pasien yang sudah mencoba metode di-atas akan mengalami hal yang sama dikemudian hari. Cara-cara tradisional memang tidak ada bukti sainstifik-nya. Cara sembuh efektif tradisional dan digunakan adalah berenang.

Berenang merupakan cara ampuh pengobatan nyeri pung-gung, dan nyeri-nyeri lain sete-lah berolahraga berat, banyak bekerja dan salah posisi saat mengangkat barang. Tubuh ma-nusia saat di dalam air menga-lami “zero” gratify (nol Grafita-si). Sehingga tulang-tulang yang nyeri atau urat-urat yang salah dapat diperbaiki dengan motode fisioterapi ini.

Suntik steroid merupakan cara yang lain untuk mengoba-ti nyeri punggung, biasa dokter akan memberikan suntikan ini jika pasien sudah sangat akut. Tambahan analgesic (obat peng-hilang rasa sakit) dan anti per-adangan.

Jika seorang sudah mempu-nyai nyeri punggung, ada beber-apa hal yang akan di sarankan dokter untuk menghindari dari penyakit ini seperti:

Nyeri punggung tidak hanya terjadi untuk mereka yang bekerja mengangkat benda berat. Anda dapat terpapar risiko ini jika Anda duduk di depan komputer sepanjang hari, atau Anda berdiri untuk jangka waktu yang panjang.

sisi kerja yang akan membantu kita mencegah sakit punggung. Berikut ini adalah beberapa po-sisi kerja yang ergonomis:1. Jika Anda menggunakan

komputer desktop, terdap-at faktor ergonomis penggu-naan komputer untuk diper-timbangkan seperti:a. Monitor

Letakkan lurus di de-•pan Anda dan jaraknya dibuat sejauh mungkin tetapi masih memung-kinkan Anda untuk membaca layar tanpa memajukan atau me-mundurkan kepala, le-her atau batang badanBagian atas layar bera-•da sejajar atau di bawah tingkat mata sehing-ga Anda dapat memba-ca tanpa harus me-nekuk kepala atau leher ke bawah

b. KursiSandaran untuk me-•nyokong punggung bagian bawah bawahUndakan kaki diguna-•kan jika kaki Anda tidak menyentuh lantai untuk mencapai sudut yang te-pat

c. Keyboard dan mouseKeyboard harus dipo-•sisikan sejajar atau di bawah siku untuk men-jaga pergelangan tangan sejajar dengan lengan bawahMouse diletakkan tepat •di samping keyboard se-hingga dapat dioperasi-kan tanpa menyebabkan posisi penjangkauannya tidak nyaman

2. Posisi mengangkat a. Posisikan diri dekat dengan

objek yang ingin diangkat b. Tekuk lutut c. Angkat dengan otot-otot

Berhenti mengangkat beban •berat atau pekerjaan berat lainnyaMenurunkan berat badan•Memperbaiki postur berdiri, •duduk, dan berbaringMenghindari berdiri dalam •waktu lamaMengambil waktu istirahat •saat mengemudi lama atau aktivitas duduk lainnyaMenggunakan bangku dan •bantal yang suportifMelakukan latihan relaksasi•Menghindari potensi terjatuh •dan cederaMenghindari olah raga “keras” •seperti sepak bola, rugby, hoki, gulat, dan permainan fisik lainnyaMeningkatkan kelenturan •punggung melalui latihan peregangan yang teraturFisioterapi dan latihan untuk •memperkuat otot punggung

www.ergo21.com

Oleh dr. Isyani Noviasellie

Cinnamon merupakan nama lain dari kayu manis yang be-rasal dari bahasa Yunani yang berarti kayu yang manis. Tana-man ini banyak tumbuh di Pu-lau Jawa. Termasuk dalam fami-li Laureceae, pohon kayu manis (atau nama ilmiahnya Cinnamo-mum zeylanicum), pohon kayu manis memiliki tinggi maksi-mum 9 meter dengan kulit kayu berwarna abu-abu licin. Daun-nya berbentuk mata tombak dengan panjang sekitar 20 cm dan lebar 5 cm. Daun berwarna hijau pada bagian atas dan war-na putih pada bagian bawah. Berbunga kecil dengan warna putih atau kekuning-kuningan yang membentuk gugusan.

Bagian dari pohon kayu man-is yang dimanfaatkan adalah kayu bagian dalam yang ber-warna lebih gelap karena pada bagian dalam tercium bau yang harum sedangkan kulit bagian luar tidak berbau har-um. Bagian dalam kulit kayu ini akan dikeringkan di bawah sinar matahari. Hasilnya, ku-lit kayu akan membentuk gu-lungan yang kemudian dipo-tong sepanjang 5-8 cm menjadi batang-batang kecil atau ditu-mbuk menjadi bentuk bubuk. Bentuk seperti inilah yang bia-sa kita temukan dan dimanfaat-kan sebagai pengharum dan pe-nambah rasa pada makanan, minuman atau dijadikan bahan aromaterapi dan parfum.

Beberapa cara penyajian kayu manis sebagai penikmat pada makanan dan minuman antara lain:

Gunakan batang kayu man-•is ukuran kecil sebagai pen-gaduk pada minuman panas seperti cokelat, susu panas atau pada minuman serealDiseduh bersamaan dengan •teh.Campurkan bubuk kayu •manis pada kue atau tambah-

kan potongan-potongan kecil kayu manis sebagai penghias kue Anda.Dipakai sebagai bumbu pada •masakan seperti saat mem-mbuat nasi, pasta, daging atau sayur.

Selain sebagai pengharum dan penguat rasa pada maka-nan dan minuman, kayu manis atau cinnamon memiliki beber-apa khasiat untuk meredakan masalah kesehatan karena kayu manis mengandung mangan, zat besi dan kalsium. Manfaat-

Manisnya Kayu Manis

nya untuk keluhan kesehatan, antara lain untuk menurunk-an gula darah, menurunkan kolestrol, menurunkan tekanan darah, meningkatkan daya in-gat, meredakan nyeri otot dan sendi, mengatasi masalah gusi dan gigi, sariawan, meredakan sakit kepala, migren, menga-tasi radang tenggorokan, mer-ingankan masalah perut dan kram saat haid serta menghil-angkan masalah bau mulut.

Anda dapat meminum rebu-san parutan kayu manis untuk mencoba mengatasi masalah kesehatan yang Anda alami apabila Anda tidak mencamp-ur dengan makanan atau mi-numan. Untuk masalah radang tenggorokan, sariawan atau bau mulut, cukup dengan berkumur dengan rebusan air dengan per-bandingan ½ sendok teh kayu manis dengan 1 gelas air.

Untuk penyimpanan lebih lama, kayu manis dalam ben-tuk bubuk lebih tepat karena dapat disimpan selama 6 bu-lan, sedangkan kayu manis ba-tangan tidak selama kayu man-is dalam bentuk bubuk. Simpan kayu manis dalam tempat yang sejuk, kering dan gelap.

Bagian dari pohon kayu manis yang dimanfaatkan adalah kayu bagian dalam yang berwarna lebih gelap karena pada bagian dalam tercium bau yang harum sedangkan kulit bagian luar tidak berbau harum.

Berenang merupakan cara ampuh pengobatan nyeri punggung, dan nyeri-nyeri lain setelah berolahraga berat, banyak bekerja dan salah posisi saat mengangkat barang. Tubuh manusia saat di dalam air mengalami “zero” gratify (nol Grafitasi). Sehingga tulang-tulang yang nyeri atau urat-urat yang salah dapat diperbaiki dengan motode fisioterapi ini.

Page 15: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

B7

Olahragawww.thepresidentpostindonesia.com Edisi Oktober 2012 No. 5

Liverpool sebagai juara bertahan piala liga in-ggris, yang bergan-ti nama dari Carling Cup menjadi Capital

One Cup, harus menghadapi uji-an berat di babak 32 besar. Liv-erpool harus menghadapi West Bromwich Albion yang pernah mengalahkan mereka pada laga pembukaan liga Inggris, tiga gol tanpa balas.

Liverpool juga sedang men-jalani performa yang buruk di Liga Inggris dengan mengkolek-si 2 poin dari lima laga.

Berlaga di The Hawthorns,

markas West Bromwich, pada hari Kamis dinihari kemarin, The Reds pada menit-menit awal sudah tertinggal 0-1. Ke-tika pertandingan baru masuk menit ketiga, Sebastien Gabri-el Tamas membuat gol setelah memanfaatkan kesalahan kip-er Liverpool dalam menangkap bola. Liverpool berhasil menya-makan skor setelah Nuri Sahin mencetak gol, yang juga gol per-dananya bersama klub itu, di menit ke-18. Tendangan speku-lasinya dari luar kotak penalti tak mampu ditepis Ben Foster.

Kemenangan Liverpool akh-irnya dipastikan setelah Nuri

Capital One Cup:Klub Kuat Masih Berjaya

Sahin mencetak gol keduan-ya di menit ke-82 setelah bek-erja sama dengan Oussama As-saidi. Dengan kemenanga 2-1, Liverpool selain mampu mem-balas kekalahan atas WBA di Liga Inggris juga berhak melaju ke babak selanjutnya Piala Cap-ital One.

Sedangkan di laga lainnya, Manchester United meraih tiket babak keempat Piala Liga In-ggris usai menundukkan tim sesama Liga Primer Inggris, Newcastle United, dengan skor 2-1. Tiket serupa juga diraih klub Premier League lain, Tot-tenham Hotspur.

Unggulan utama tung-gal putra bulutangkis In-donesia, Simon Santoso, di luar dugaan berhasil ditum-bangkan oleh Alamsyah Yu-nus. Langkah Simon San-toso di Indonesia Terbuka Grand Prix Gold terhenti di delapan besar. Simon tum-bang dari rekannya di Pelat-nas, Alamsyah Yunus 17-21, 13-21. Kemenangan perta-ma Alamsyah atas Simon itu mengantar ia menem-bus semifinal turnamen bu-lutangkis Indonesia Terbuka Grand Prix Gold di Palem-bang, Sumatera Selatan.

Alamsyah menyatakan, ia tidak menyangka akhirnya bisa mengalahkan Simon, yang senantiasa menjegal-nya jika saling berhada-pan di beberapa turnamen. “Bisa dikatakan ini adalah kemenangan pertama saya atas Simon. Saya bermain lepas saja dan nothing to lose, karena memang target

awal tembus babak perem-pat final. Bersyukur seka-li dapat melampaui harapan dengan masuk semifinal,” katanya.

Babak pertama pertand-ingan berlangsung cukup seru. Skor saling susul me-nyusul, namun akhirnya Simon harus mengakui keg-igihan Alamsyah dan ditak-lukkan dengan skor (17-21). Pada babak kedua, Simon terlihat memperlambat tem-po permainan sehingga ser-ing kalah dalam permain-an cepat yang disuguhkan Alamsyah yang akhirnya berhasil diselesaikan den-gan skor (13-21) dengan waktu 40 menit.

Statistik pertandingan menyatakan, Simon menc-etak 10 smash winner dan 8 netting winner, sementa-ra Alamsyah membukukan 13 smash winner dan 6 net-ting winner.

Indonesia Terbuka : Simon Santoso Tumbang di Perempat Final

Mercedes secara resmi men-gumumkan bahwa Lewis Ham-ilton akan menggantikan Mi-chael Schumacher sejak tahun 2013. Juara dunia Formula 1 2008 itu menandatangani kon-trak tiga tahun dan mening-galkan tim lamanya, McLaren. Hamilton akan berpartner ber-sama Nico Rosberg, mengganti-kan sang juara dunia tujuh kali Michael Schumacher di tim. Se-mentara Mercedes mengaku tidak menentukan apa rencana Schumacher setelah tidak ber-sama tim ini.

Lewis Hamilton Gabung Mercedes,Posisinya di McLaren Diganti Sergio Perez

tantangan baru. Dia pun men-gaku senang memulai bab baru dalam karier balapnya bersa-ma tim Mercedes. Karier Ham-ilton didukung oleh Mercedes dan McLaren selama beberapa tahun.

Pasalnya, dia menggunakan mesin Mercedes-Benz di For-mula 3 Euro Series, dan sela-ma kariernya di F1 bersama tim yang bermarkas di Woking itu.

Sementara bos Mercedes, Ross Brawn, mengatakan bah-wa ia percaya bila duet Lewis

Liverpool, Manchester United, dan Tottenham Spurs berhasil mengatasi lawan-lawannya

dan Nico akan menjadi pasan-gan yang dinamis dan menarik di musim depan.

Ini bukan pertama kalinya Lewis Hamilton berpasangan dengan Nico Rosberg. Hamil-ton dan Rosberg merupak-an rekan setim saat mer-eka masih membalap di kelas karting. Keduan-ya memiliki hubun-gan pertemanan yang baik meski sama-sama berada di ke-juaraan balap mobil terakbar di dunia.

Dalam partai babak ketiga di Old Trafford, MU unggul terlebih dulu lewat gol Anderson semenit sebelum turun minum. Meneri-ma bola di kotak luar penalti, ia berlari mencari ruang tembak sebelum melepaskan tendangan keras kaki kiri yang berbuah gol pertama untuk MU. Keunggu-lan MU bertambah di pertenga-han babak kedua, tepatnya me-nit 58. Di tengah kerumunan pemain lawan, Tom Cleverley masih mampu mengirim bola masuk ke dalam gawang Rob-ert Elliot. Di menit ke-61, Papis Demba Cisse masuk sebagai pe-main pengganti Newcastle. Han-ya semenit kemudian, ia berhasil

mencetak gol untuk menipiskan ketinggalan timnya.

Di Brunton Park, Spurs tidak kesulitan mengatasi tuan ru-mah Carlise yang tim divisi Championship alias kasta ked-ua kompetisi sepakbola di Ing-gris. Spurs memimpin terlebih dulu saat pertandingan me-masuki menit 37. Sebuah ump-an dari Gylfi Sigurdsson berha-sil diteruskan Jan Vertonghen untuk jadi gol. Keunggulan tim tamu bertambah pada me-nit 53 melalui tendangan kaki kiri yang dilepaskan Andre Townsend dari luar kotak pen-alti. Hasil 2-0 bertahan hingga pertandingan berakhir.

Pembalap Inggris itu resmi pindah setelah McLaren meng-umumkan Sergio Perez sebagai penggantinya pada Jumat pagi waktu setempat. Sergio Perez te-lah resmi menandatangani kon-trak untuk Formula 1 2013. Per-ez yang kini masih membalap untuk tim Sauber, menarik per-hatian dengan meraih tiga podi-um musim ini.

Hamilton, yang sudah mem-perkuat McLaren sejak debut-nya di F1 pada 2007, mengat-akan bahwa dia memerlukan

www.

fans

shar

e.co

m

Lewis Hamilton

www.f1ofakind.com

Sergio Perez

Page 16: Twitter: @TPP Indonesia Facebook: The President Postold.presidentpost.id/wp-content/uploads/2012/10/The-President-Post... · "Jokowi" nama populernya dengan Basuki Tja- ... sebuah

B8

Wisatawww.thepresidentpostindonesia.comEdisi Oktober 2012 No. 5

Tiba-tiba langit yang cerah, seketika berubah mendung dan gelap “mau hujan rupanya”, saya pun secara otomatis mendongak melihat ke permukaan air, dan sungguh kaget bukan main! Ada seekor hiu paus berukuran 10 meter melintas dengan anggunnya, tepat di atas kepala saya! membentuk siluet berbentuk ikan hiu yang besaar!

Tak hanya didiami oleh ragam suku dan budaya, neg-eri pertiwi Indonesia pun dihuni oleh be-ragam flora dan fau-

na, salah satunya adalah hiu terbesar di dunia, whale shark! Atau hiu paus.

Mahluk bertulang rawan ini memiliki daya tarik tersendiri bagi para penikmat alam, dapat berenang satu dimensi bersama hiu paus merupakan sensasi tersendiri, karena itulah begi-tu mendengar di daerah Nabi-re, Propinsi Papua, ada sebuah lokasi dimana kita bisa bere-nang bersama hiu paus, tanpa pikir panjang, rencana perjalan-an pun langsung saya susun.

Untuk mencapai tempat ber-diamnya para raksasa lautan ini, terlebih dahulu kita harus ke Nabire, dari Nabire perjalanan dilanjutkan ke Desa Kwatisore, dengan speed boat berkekua-tan 200 pk selama kurang leb-ih 2 jam. Banyak pilihan pener-bangan menuju Nabire, kita bisa menggunakan Lion Air, transit di Ambon dan Kaimana, atau bisa juga menggunakan Garuda Indonesia dan Merpati Indonesia menuju Biak. Dari Biak, kita da-pat menggunakan pesawat dari maskapai Susi Air atau Express Air untuk mencapai Nabire.

Desa Kwatisore merupak-an desa pesisir yang tenang, se-nyum lebar para penduduknya senantiasa menyapa, kala ter-tawa terlihat gigi merah mer-eka, mengunyah pinang me-mang menjadi kebiasaan disini,

bagannya, segera sang kapten kapal cepat kami menyandark-an speedboatnya ke bagan.

Dari atas bagan saya dapat melihat sosok tubuh ikan rak-sasa sepanjang 10 meter me-nyembul di permukaan, ada rasa penasaran dan rasa takut bercampur jadi satu.

“Benarkah hiu ini tidak ma-kan daging? Benarkah dia tidak akan menabrak saya? Be-narkah ia tidak akan memuku-lkan buntutnya?” Dan masih banyak pertanyaan keraguan lainnya.

Jantung rasanya mau copot ketika sang gurano membuka mulutnya dan menyedot ikan-ikan kecil beserta bergalon ga-lon air yang ada di sekitarnya. Begitu lah cara gurano menyan-tap makanan, dengan membu-

karena itu cocok juga membawa pinang dari Nabire untuk mere-ka.

Tanpa banyak buang waktu, saya segera ke lokasi perairan berdiamnya para whale shark. Rupanya para hiu paus ini bera-da di bawah bagan-bagan pen-angkap teri. Teri yang lolos atau-pun dibuang oleh para nelayan menjadi penarik para hiu. Mes-ki namanya hiu, hiu paus ini merupakan pemakan plankton, udang-udang dan ikan kecil.

Speed boat mengantar saya berkeliling mencari bagan mana yang sedang dikunjun-gi si gurano babintang, begi-tu masyarakat disini menju-luki sang hiu totol ini. Begitu salah satu nelayan yang berada di atas bagan memberikan tan-da ada seekor gurano di bawah

Oleh Iqbal Alaik

ka mulutnya labar lebar dan menyedotnya ke dalam mulut.. “bagaimana kalau kaki saya yang tersedot mulutnya?”

Meski ragu, saya segera me-makai peralatan scuba, masker dan fin. Kamera bawah laut su-dah siap di tangan, tentu.. per-istiwa istimewa ini harus dia-badikan. Dalam sekejap saya sudah di dalam air. Mata meli-hat sekeliling, ibu jari siap me-nekan tombol REC, tapi objek yang dicari hilang entah kem-

ana. Cahaya matahari menem-bus permukaan air, memben-tuk garis-garis cahaya menuju ke kedalaman. Saya mencoba mencari lebih dalam, menuju ke tengah bagan. Gurano masih belum nampak, saya coba kem-bali mencari keluar bagan, na-mun sejauh mata meman-dang, tak tampak satu pun hiu paus. Tiba-tiba langit yang cer-ah, seketika berubah mendung dan gelap “mau hujan rupanya”, saya pun secara otomatis men-dongak melihat ke permukaan air, dan sungguh kaget bukan main! Ada seekor hiu paus beru-kuran 10 meter melintas dengan anggunnya, tepat di atas kepala saya! membentuk siluet berben-tuk ikan hiu yang besaar!

Terpukau, sampai sampai saya lupa merekam kejadian itu dan membiarkan gurano lewat dari hadapan. Luar Biasa! Un-tung saya segera sadar dan ce-pat mengambil gambar. Gurano itu ternyata tidak pergi jauh, dia berputar di sekitar bagan men-cari ikan teri hasil tangkapan nelayan.

Berenang dengan Hiu Paus? Siapa Takut!Lalu datang gurano ked-

ua yang ukurannya lebih ke-cil, yaitu berukuran sekitar de-lapan meter. Lalu datang yang ketiga, keempat dan kelima! Semuanya ada lima gurano, ukurannya berkisar antara 6 meter hingga 12 meter. Saya se-lalu menjaga jarak minimal 3 meter dengan para gurano ini, karena takut terkena sabetan tubuhnya yang sangat besar dan tentu agar mereka mera-sa tidak terganggu akan kehad-iran saya, namun usaha ini sia-sia, karena justru mereka yang mendekati, jaraknya bisa han-ya setengah meter saja! Meski begitu, tak satupun dari mere-ka yang mengenai tubuh saya. Hal ini membuat saya bisa den-gan nyaman mengambil gam-bar, nampaknya gurano sudah terbiasa dengan kehadiran ma-nusia.

Tak terasa sudah hampir tiga jam saya berenang bersama hiu-hiu ini namun mereka masih belum juga mau beranjak, akh-irnya saya yang menyerah, saya memutuskan untuk kembali ke desa Kwatisore karena perut sudah terasa sangat lapar, tak apa…masih ada hari esok, mer-eka akan tetap di perairan ini, sebetulnya ikan hiu paus ker-ap melakukan migrasi melin-tasi negara-negara yang memi-liki perairan hangat, namun disini, mereka seakan mene-tap, mungkin karena makanan yang melimpah disini. Sebuah keistimewaan yang dimiliki oleh perairan Kabupaten Nabire, kita tentu jangan sampai menyia-nyiakannya, caranya adalah dengan mengelola potensi wisa-ta ini dengan bijak dan penuh perhitungan matang, salah membangun bisa jadi hiu paus-nya akan menghilang.

Terpukau, sampai sampai saya lupa merekam kejadian itu dan membiarkan gurano lewat dari hadapan. Luar Biasa! Untung saya segera sadar dan cepat mengambil gambar.