tugas vina

5
1. cover 2. Daftar isi 3. bab 1 pendahuluan 4. bab 2 pembahasan siknas d an sikda 5. bab 3 penutup 6. daftar pustaka BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah kesehatan masyarakat didominasi ketidakmampuan masyarakat dalam menangani kesehatan diri maupun lingkungannya, karena sebagian besar masyarakat masih tergantung pada peran pemerintah. Kondisi ini erat hubungannya dengan perkembangan sosial ekonomi dan transisi demografi yang berlangsung cepat. Disisi lain desentralisasi memerlukan paradigma baru dalam pengembangan kebijakan kesehatan masyarakat pada tingkat kabupaten yang memerlukan ketersediaan data dan informasi (Departemen Kesehatan RI, 2002). Salah satu upaya pokok dalam melaksanakan sistem desentralisasi adalah pengembangan sistem informasi kesehatan yang lebih baik. Saat ini sering terlihat

Upload: evhaneed-atrue-love

Post on 07-Jul-2016

218 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

vha

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas Vina

1. cover

2. Daftar isi

3. bab 1 pendahuluan

4. bab 2 pembahasan siknas d an sikda

5. bab 3 penutup

6. daftar pustaka

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Masalah kesehatan masyarakat didominasi ketidakmampuan masyarakat

dalam menangani kesehatan diri maupun lingkungannya, karena sebagian besar

masyarakat masih tergantung pada peran pemerintah. Kondisi ini erat

hubungannya dengan perkembangan sosial ekonomi dan transisi demografi yang

berlangsung cepat. Disisi lain desentralisasi memerlukan paradigma baru dalam

pengembangan kebijakan kesehatan masyarakat pada tingkat kabupaten yang

memerlukan ketersediaan data dan informasi (Departemen Kesehatan RI, 2002).

Salah satu upaya pokok dalam melaksanakan sistem desentralisasi adalah

pengembangan sistem informasi kesehatan yang lebih baik. Saat ini sering terlihat

pengambilan keputusan tidak dilandasi dengan informasi yang relevan, data yang

tidak fleksibel dan terlalu banyak, sehingga pimpinan tidak memanfaatkannya

(Pusat Data dan Informasi, 2011). Berdasarkan permasalahan tersebut sangat

diperlukan perbaikan manajemen data dan informasi yang terintegrasi melalui

pengembangan sistem informasi kesehatan secara menyeluruh.

Perkembangan bidang teknologi dan sistem informasi yang pesat memberi

pengaruh di segala bidang kehidupan manusia termasuk bidang kesehatan.

Berbagai aplikasi dibuat dan dikembangkan untuk menunjang dan membantu

operasional pelayanan kesehatan, aplikasi tersebut diharapkan dapat digunakan

dalam proses pengambilan keputusan yang bermanfaat di bidang kesehatan.

Departemen Kesehatan Republik Indonesia, (2006) telah mengisyaratkan

upaya-upaya yang dilakukan untuk memperbaiki dan memperkuat sistem

informasi dalam bidang kesehatan. Upaya-upaya tersebut tertuang melalui

Rencana Strategis 2005-2009 kemudian dilanjutkan oleh Kementrian Kesehatan

Republik Indonesia, (2010) melalui Rencana Strategis 2010-2014. strategi ketiga

Page 2: Tugas Vina

dalam Rencana Strategis 2010-2014 Kementerian Kesehatan Repubik Indonesia

adalah upaya untuk meningkatkan sistem surveilans, monitoring, dan informasi

kesehatan yang evidence based di seluruh Indonesia. Salah satu indikator

keberhasilan suatu kegiatan tersebut adalah pencatatan dan pelaporan.

BAB 3

PENUTUP

3.1 Kesimpulan

1. Pengembangan jaringan komputer Sistem Informasi Kesehatan Nasional (SIKNAS) online

ini telah ditetapkan melalui Keputusan Menteri Kesehatan (KEPMENKES) No. 837 Tahun

2007.

2. SIKNAS ONLINE mempunyai tujuan untuk mengintegrasikan semua komunikasi data

yang terfragmentasi ke dalam suatu jaringan serta menghapus hirarki antar instansi.

3.2 Saran

1. Sudah selayaknya dimanfaatkan dengan maksimal apa yang dilakukan oleh Depkes

dengan menyediakan jaringan beserta kelengakapannya kepada Dinas Kesehatan Provinsi

dan Kab/Kota di seluruh Indonesia. Banyak manfaat yang bisa diraih dengan adanya

fasilitas tersebut. Komunikasi dan informasi yang makin intensif dan lancar tentunya

antara Depkes Pusat dengan Dinas Kesehatan Provinsi maupun Kab/kota, juga antar Dinas

Kesehatan di seluruh Indonesia. Mari manfaatkan semua fasilitas itu dengan harapan akan

dapat meningkatkan jaringan dan komunikasi data terintegrasi di bidang kesehatan.

Page 3: Tugas Vina

2. Perlunya dilakukan kajian mengenai kendala-kendala yang dihadapi dalam pelaksanaan

sistem informasi kesehatan

3. Lebutuhan data dan informasi merupakan kebutuhan daerah, maka sebaiknya sistem

informasi yang dikembangkan disesuaikan dengan kebutuhan dan karakteristik daerah

Daftar pustaka

http://kesmas.unsoed.ac.id/wp-content/uploads/2011/01/SISTEM-INFORMASI-

MANAJEMEN-

KESEHATAN.doc

http://www.diskes.baliprov.go.id

http://angginianita.blogspot.com/ 8.54 pm 23.02.12

SIKNAS dan BANK DATA disajikan SEKJEN di Bidakara

Sanjoyo, Raden. SISTEM INFORMASI KESEHATAN