the spirit who gives life - mudikamelbourne.com · tema tentang “the spirit who gives life” ,...

12
Love Mudika coz’ Mudika Loves You MAY 2017 Saturday, May 6 , 2017 Monastery Hall, St. Francis Church The Spirit who Gives Life

Upload: lenga

Post on 09-Mar-2019

213 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Love Mudika coz’ Mudika Loves You

m a y 2 0 1 7

Saturday, May 6 , 2017Monastery Hall, St. Francis Church

The Spirit who Gives Life

PAG

E 2

| M

ay 2

017

Kata Pengantar 3 Contact Person 3

MudiKalender 4

Voxpop 6

D.U.P. 7

Profil Mudika: Fila Tanessia 8

Article by Aaron Pribadi 10

PAG

E 3

| M

ay 2

017

Hai semua apakabarr? selamat datang ya di misa mudika bulan May. Gimana kemarin temen-temen yang ikut ret-ret genap? pastinya seru bgt kan dan nambah banyak temen juga. Buat semua temen-temen yang baru di Mudika, selalu ikut acara Mudika ya, dijamin seru banget ga akan nyesel deh hehe! Yang ga ikut retret juga ga papa, masih byk acara di Mudika yg diadain setiap minggu. Misa Mudika bulan ini mengangkat tema tentang “The spirit who gives life” , maksud dari tema mismud ini mau mengajak temen-temen untuk selalu berpegangan dalam Kristus dalam mengambil keputusan yang kadang sulit. Dengan mengandalkan Roh Kudus, pastinya kita diberi bantuan dalam memilih jalan yang benar dan terbaik dalam segala keputusan kita, terutama di kehidupan kita sehari-hari.

Kalau ada yang mau nyumbang content apapun ke Mudikalink, jangan sungkan hubungin Cia/Gabun/Feli/Thea ya! See you guys di mismud bulan depan!! :)

Love Mudika coz Mudika loves youuu <3

contact person

Buat kalian yang ingin tahu informasi lebih lanjut mengenai Mudika dari MudikaLink, atau sekedar ingin tulisan kalian dimuat disini (cerpen, puisi, karikatur), hubungi:

Anastasia Thea0431 097 062

Felicia Sabrina0432 541 057

Gabriela Bunjamin0450 529 238

Gracia Stephanie0451 232 905

PAG

E 4

| M

ay 2

017

CHOIR PRACTICEDate : Every Monday Time : 6:30-9:00 PM Location : Monastery Hall, St. Francis Church 326 Lonsdale St, Melbourne VIC 3000 (Melway Ref. 1B L2)CP : George (0403 808 630) Clinton (0451 189 478)

MISA MInGGu KE-3 KKI Date : Sunday, 21 May 2017Time : 2:30-4:00 PM Location : St. Francis Church 326 Lonsdale St, Melbourne VIC 3000 (Melway Ref. 1B L2)CP : Marcellina (0452 568 696) Christian (0401 609 485)

MISA MudIKA junE 2017Date : Saturday, 3 June 2017 Time : 11:45 PMLocation : Monastery Hall, St. Francis Church 326 Lonsdale St, Melbourne VIC 3000 (Melway Ref. 1B L2)CP : Marcellina (0452 568 696) Christian (0401 609 485)

PAG

E 4

| M

ay 2

017

PAG

E 5

| M

ay 2

017

PAG

E 6

| M

ay 2

017

Anastasia Kionggono

Kalo masa2 exam itu ga boleh stress! Harus dijalani

seneng2 malah hahahah. Intinya ga boleh kebut

semalem, soalnya kalo ga masuk2 pelajarannya mau

ga mau kita harus minum monster, which is minuman ga

sehat banget haha. Terus waktu d-day, ensure kita juga

udah tidur cukup sama jgn lupa makan biar bisa fokus

pas kerja soal2 nya

Fionny Hutama

I think there’s no one true answer to this soalnya everyone will have a different way of preparing for exams. Personally, salah satu kunci yg aku yakin can get me started is figuring out my studying pattern (that is, knowing what works best for me). Some learn through mind maps/lists, others learn through conversing with their peers. Because I’m majoring in psychology, I learn best through stories and case studies. So I think figuring out what works best for you is important. Kedua, understand the rhythm/speed at which you follow your studying pattern (sehari biasanya bisa cover brp lecture/chapter?). Once you figure that out, make an outline for the first two weeks misalnya supaya bahan2 ujiannya bisa di cicil dari jauh2 hari. If you find that you can follow through with this plan, extend this exam prep outline for the next month misalnya. If you can’t, start contemplating what you’re willing to sac-rifice be it sleep/social life and keep experimenting till you know what works best! Finally, it can only work if you’re consistent everyday!! I always remind myself sebenernya slow progress no matter how small is better than no progress at all. Outlinenya actually gak usah ribet2 bgt, asal bisa di ikutin everyday, then that should be good enough

do you have any tips in dealing with exams?

PAG

E 7

| M

ay 2

017

D: PR Mudika MelbourneU: SemuaP: Halo yang baru dateng di Mudika, ditunggu yah di acara acara mudika yang lain :)

D: ClintonU: GabunP: Jangan menyerah cari DUP!

D: AnonU: Fionna and FionnyP: yang mana yg adek yg mana yg kakak sih?

D: AnonymousU: Retret GenapP: Saling menjaga ya!

D: KarinU: Alumni GENAPP: Selamat pagi teman-teman! kumpul di small hall 30 menit lagi yah!

D: AaronU: MudikansP: next mismud pada pake sneakers yokkk LOL

D: AaronmanU: CarolinaP: Lin... Rawon apa kabar HAHAHA

PAG

E 8

| M

ay 2

017

1. Hai Fila! Apa kabar? Perkenalan dulu dongg hehehe Halooo, kabar baik. Nama gw Filatie, tapi biasa dipanggil Fila. Ini tahun ke 4 gw di Melbourne, sebelumnya gw anak Swinburne Uni dan sekarang lagi studi di William Angliss.

2. Pertama kali kamu tau Mudika darimana dan kenapa mau join?Pertama tau Mudika itu sebenernya dari tahun 2014, tapi baru join dan aktif tahun 2016 setelah diajakin temen ikut retret Lentera. Waktu itu setelah retret, gw ditawarin untuk bantu team meal dan ikut choir mudika, ternyata jadi semakin terpanggil buat pelayanan, sampai akhirnya jadi aktif sekarang.

3. Kira- kira pengalaman apa nih di Mudika menurut kamu paling berkesan dr pertama kamu join sampe sekarang?Nah yang berkesan banyakkk, tapi ada dua kalo disuruh yang paling berkesan. Pertama pas retret 2016 soalnya dari situ gw mulai tertarik untuk join Mudika. Kedua pas retret 2017 kemarin. Dari mulai persiapannya, rapat-rapatnya, bantuin fundraising di camberwell, sampe dag dig dug nungguin hari H. Tapi semuanya dilakuin dengan fun kok, karena kita semua bisa kompak dan saling support satu sama lain.

Fila Tanessia

PAG

E 9

| M

ay 2

017

4. Then, apa yang bikin kamu tertarik jadi komite Mudika? Mmmm.. Sebelumnya gw gak pernah ikut pelayanan, jadi pas diajak Dinda, komite meal sebelumnya kalo ada yang belum tau, gw tertarik untuk coba, dan ternyata fun loh.

5. Ada perubahan apa ga kira-kira di diri kamu after kamu join Mudika? Banyak banget !! Paling kerasa, dari segi spiritualitas semakin berkembang, gw semakin termotivasi juga untuk rajin ke gereja, yang tadinya suka bolong-bolong hehe. Terus banyak new experiences yang makin membuka wawasan gw, dari pengalaman berorganisasinya sampe ketemu dan kenalan sama anggota-anggota baru Mudika lain. Puji Tuhan, semuanya membawa perubahan positif ke diri gw.

6. Random question, describe yourself in 3 words!Apa ya? Chill, Random, Loyal

7. Finally, pesan buat anak-anak yang baru join Mudika dong 🙂Buat temen-temen yang baru dateng, jangan malu-malu untuk dateng dan join acara-acara Mudika. You are more than welcome :D

PAG

E 10

| M

ay 2

017

“Hidup yang tidak direnungkan tidak layak untuk dihidupi”

–Sokrates

Ga berasa udah mau seminggu abis retret, banyak banget pelajaran2 atau materi baru

yang kita dapet dari retret kemarin. Salah satunya ialah dimana kita mempersiapkan

diri kita untuk menarik diri untuk menemukan kembali diri kita dari rutinitas, tugas atau

pekerjaan, serta kecemasan akan suatu hal. Dari retret kemarin juga kita tau apa yang

pengen banget kita cari seperti halnya kita mau mencari Tuhan, mencari keheningan untuk

berdoa, merefleksikan pengajaran ke kehidupan kita pula, tak lupa juga mencari tahu akan

apa sakramen2 yang ada di Gereja Katolik. Retret GENAP sendiri memiliki beberapa nilai

penting: merenungkan hidup dan menimba kekuatan.

SUMBER KEKUATAN HIDUP KITA:

Ketaatan merupakan jalan menuju berkat, yang dimulai dengan melakukan Firman Tuhan.

Pada hal ini Tuhan menciptakan kita dengan maksud dan tujuan tertentu untuk memuji Tuhan

serta melayaniNYA juga. Kita juga harus siap untuk dipakai sesuai kehendak Tuhan. GENAP

yang berarti Generasi Anak Panah, maksud dari anak panah tersebut mengarah juga kepada

kalimat sebelumnya yangmana bertujuan Anak Panah tersebut supaya tepat pada sasaran

harus Fokus dan memiliki Energi yang cukup.

“Mandat pertama Allah bagi manusia ialah berbuah”.

GENAP (Generasi Anak Panah)Menarik Diri untuk Menemukan KembaliGeraldus Aaron Pribadi

TUHAN

DIRI SEJATI KOMUNITAS

PAG

E 11

| M

ay 2

017“Berbuah adalah tujuan hidup kita. Tetapi, jika aku harus hidup di dunia ini, itu berarti

bagiku bekerja memberi buah”. – Filipi 1:22A.

“Ye have not chosen me, but I have chosen you, and ordained you, that ye should go and

bring forth fruit, and that your fruit should remain: that whatsoever ye shall ask of the

Father in my name, he may give it you”. – John 15:16.

Berakar Dalam Kristus:

• Sadar dan berjaga – 1 Petrus 5:8-9.

• Menghidupi sabda Tuhan – Yoh 14:15.

• Berdoa – 1 Tesalonika 5:17.

• Merayakan Ekaristi – Lukas 22:19.

• Hidup dalam komunitas – Ibrani 10:24-25.

Hidup Bermakna Hidup Bagi Sesama – Bertumbuh Dalam Kasih

“A new commandment I give unto you, that ye love one another; as I have loved you, that

ye also love one another. By this shall all men know that ye are my disciples, if ye have love

one to another”. – John 13:34-35.

Hidup kita akan bermakna apabila kita bisa membawa perubahan yang baik bagi hidup

orang lain karena di dunia ini kita hidup berdampingan maka dari itu hidup juga untuk

sesama. Memulai hal tersebut bisa dari hal yang paling simple contohnya dimulai dari

tempat kita tinggal dengan kekuatan yang kita miliki dan juga dari perubahan2 kecil,

serta dengan kepercayaan yang besar. Seperti halnya Yesus, Yesus mengenali tujuan

hidupnya dan membawa perubahan dalam hidup orang lain dan bagi sesama. Di sisi lain

pula kita juga ingin bertumbuh dalam kasih, yangmana kasih itu sabar, murah hati, dan

tidak mencari keuntungan. Dalam bertumbuhnya kasih, kita juga membutuhkan komunitas

untuk menghayati kasih tersebut juga untuk terlibat dalam pelayanan. Kasih juga menjadi

motivasi utama pelayanan kita kepada Gereja: kita berkomitmen dan kita tidak mencari

pengakuan, karena kita melakukannya dengan kasih yang bisa diartikan kasih itu tulus dan

iklas.

Beberapa hal yang bisa kita refleksikan dari retret:

Sudahkah kita menjalankan janji kita kepada Tuhan, diri sendiri, serta komunitas?

Perubahan apa yang akan kita lakukan dalam hidup kita?

Apa yang akan kita lakukan untuk membawa perubahan yang baik dalam hidup orang

lain?

Love Mudika cos Mudika Loves You

PAG

E 12

| M

ay 2

017