tetanus

35
LUKA GIGITAN, TETANUS, GAS GANGRENE

Upload: arrizal-numero-uno

Post on 03-Dec-2015

219 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

materi kuliah

TRANSCRIPT

Page 1: Tetanus

LUKA GIGITAN, TETANUS, GAS GANGRENE

Page 2: Tetanus

LUKA GIGITAN

Page 3: Tetanus

Luka Gigitan Penyebab : 1. Binatang liar. 2. Binatang piaraan. 3. Manusia Akibat Gigitan : 1. Kerusakan jaringan 2. Masuknya Toksin 3. Masuknya kuman patogen infeksi 4. Menularnya penyakit ( mis : rabies ) 5. Reaksi alergi

Page 4: Tetanus

Penanggulangan

Identifikasi penggigit. Membersihkan luka Mengeluarkan racun eksisi,

keluarkan darah dari sekitar luka. Batasi penyebaran racun Berikan serum anti racun / vaksin Jahit situasi

Page 5: Tetanus
Page 6: Tetanus
Page 7: Tetanus
Page 8: Tetanus

TETANUS

Page 9: Tetanus

COUNCIL OF STATE AND TERITORIAL EPIDEMIOLOGIST :

ONSET AKUT HIPERTONIA ATAU KONTRAKSI OTOT YANG BERSIFAT NYERI( OTOT LEHER DAN RAHANG)DANSPASME OTOT SECARA MENYELURUHTANPA SEBAB LAIN YANG MENYERTAI

PENGERTIAN

Page 10: Tetanus

TANDA KLINIS PENTING

• generalized weakness or stiffness• trismus• generalized spasms• opisthotonus and abdominal rigidity• respiratory failure• tachycardia, hypertension• fever, diaphoresis

Page 11: Tetanus

• Preventable dengan vaksinasi yang adekuat• Belum pernah hilang• Lebih sering pada sosial ekonomi rendah• Lebih sering pada musim panas• Tidak ditularkan orang ke orang

Page 12: Tetanus

Clostridium tetani

Bakteri bentuk batang, gram positif, tak berkapsulAnaerobikSpore-forming

Biasa ditemukan di tanah, debu, terutama yang terkontaminasi kotoran

Spora bisa bertahan tahunan

Berubah bentuk menjadi vegetative dalam lingkungan anaerobik yang cocok

Page 13: Tetanus

vegetatif tetanospamin

transinaptichematogenlimfoge

n

Bind to presinaptic inhibitory neuron

Prevent Release of acetylcholine

Loss of inhibitory neuron

Rigidity, spasm

spore

Page 14: Tetanus

Manifestasi lain

KejangGangguan autonomic nervus sistem1. sweating2. tekanan darah tak stabil3. takikardi4. aritmia5. peningkatan produksi

catecolamin

Page 15: Tetanus

Gambaran klinis

Generalized tetanusLocal tetanusCephalic tetanus

Page 16: Tetanus
Page 17: Tetanus
Page 18: Tetanus

Dari mana Clostridium tetani masuk ?

Luka kontaminasi feses, tanah, saliva, Luka tusuk, luka crush, burn, dekubitus, Luka operasiChronic otitis mediaCaries

Page 19: Tetanus

Tetanus - 1995-1997Injuries and Conditions

Puncture37%

Laceration17%

IDU18%

Abrasion9%

Diabetes3%

Unknown6%

Surgery3%

Chr wound7%

Page 20: Tetanus

Perjalanan penyakit

Masa inkubasi 1 – 54 hari (umumnya < 14 hari)

Kelemahan dan kekakuan umumTrismus

Risus sardonikus sulit menelanOpisthotonus rasa tercekikAbdominal rigidity

Severe generalized reflex spasmDisfungsi otonom

Rangsangan ringanGaduhGerakan tempat tidur

Page 21: Tetanus

Komplikasi tetanus

PneumoniaVenous thrombosisEmboli paruFraktur Gagal nafas

Prognosa yang jelek berkaitan dengan :Kekacauan sistem otonomInkubasi pendekLuka sangat kotor

Page 22: Tetanus

PENCEGAHAN

PERAWATAN LUKA YANG ADEKUAT DEBRIDEMENT, NEKROTOMI

IMUNISASI :

- AKTIF : TOXOID TETANUS ------- ANTIBODY

- PASIF : ANTITOXIN HETEROLOG (ATS) ANTITOXIN HOMOLOG (TETAGLOBULIN) (tidak bisa membentuk kekebalan)

( DIBERIKAN BERDASARKAN RIWAYAT IMUNITAS DAN JENIS LUKA )

Page 23: Tetanus

IMUNISASI SEBELUMNYA LUKA BERSIH LUKA KOTORTOXOID ATS TOXOID ATS

tidak ada/tidak pasti ya* tidak ya* ya1x DT atau DTP ya* tidak ya* ya2x DT atau DTP ya* tidak ya* ya3x DT/DTP atau lebih tidak + tidak tidak++ tidak

* : SERI IMUNISASINYA HARUS DILENGKAPI+ : KECUALI BOOSTER TERAKHIR 10 TH YG LALU ATAU LEBIH++ : KECUALI BOOSTER TERAKHIR 5 TAHUN ATAU LEBIH

(CARA PEMBERIAN IM ATS 1500 IU / IMUNOGLOBULIN 250 IUDT : VAKSINASI DIFTERI-TETANUSDTP : VAKSINASI DIFTERI, TETANUS, PERTUSIS

Page 24: Tetanus

PENGOBATAN

• ERADIKASI SUMBER INFEKSI/TOXIN 2 langkah

• NETRALISASI TOXIN YANG BEREDAR

• ATASI KEJANG

• ANALGETIK ADEKUAT

• ASUPAN NUTRISI ADEKUAT

• KESEIMBANGAN CAIRAN ELEKTROLIT

• ATASI PENYULIT

• IMUNISASI AKTIF

• REHABILITASI

Page 25: Tetanus

PROGNOSA

Mortalitas 25-50 %Prognosa jelek : - umur ekstrem

- inkubasi pendek- ko-morbiditas

Prognostik score : Phillips, Dakkar, Ablett, Cole-Spooner

PENCEGAHAN LEBIH BAIKALWAYS DO THE BEST

Page 26: Tetanus

GAS GANGRENE

Page 27: Tetanus

ETIOLOGI : Clostridium welchii (C. perfringens)- FLORA NORMAL USUS- ANAEROB- GRAM (+)

- SPORA (TINJA)tanah kering, tahan desinfektantidak mati dalam air mendidih 100o C

LUKA OPERASIKEADAAN ANAEROB(abortus provokatus, jaringan nekrosis)

Page 28: Tetanus

CLOSTRIDIUM

EKSOTOXIN

SUBCUTAN (SELULITIS)

JARINGAN OTOT H2

KARBOHIDRAT HANCUR CO2 ASAM LAKTAT

TEKANAN JARINGAN MENINGKAT

ISKEMIA

NEKROSIS OTOT (MIONEKROSIS)

Page 29: Tetanus

MASA TUNAS : 1 - 3 HARILOKAL : - TANDA INFLAMASI AKUT, KREPITASI

- CAIRAN MERAH MUDA - KECOKLATAN

UMUM : - PUCAT, LEMAS, APATI- KERINGAT DINGIN- DEMAM (>38,5 OC)- SESAK NAFAS, SYOK SEPTIK

X-FOTO : - UDARA BEBAS DALAM OTOT

LAB : LEUKOSITOSIS CAIRAN LUKA : GRAM (+)

Page 30: Tetanus

DIAGNOSA : - KLINIS

- X-FOTO

- LABORATORIK, MIKROBIOLOGIS

DIAGNOSA BANDING : GANGREN• NOMA : GANGREN PROGRESIF DAERAH MULUT

CAUSA : FUSOBACTERIUM Sp

ANAK MALNUTRISI• FASIITIS NEKROTIKANS• MIOSITIS

Page 31: Tetanus
Page 32: Tetanus
Page 33: Tetanus
Page 34: Tetanus
Page 35: Tetanus

PENCEGAHAN :

® PERAWATAN LUKA ADEKUAT® PEMBUANGAN JARINGAN NEKROSIS® PENCEGAHAN ISKEMIA JARINGAN® PEMBUANGAN BENDA ASING® ANTITOKSIN

PENGOBATAN :

® DEBRIDEMEN ADEKUAT® OKSIGENASI JARINGAN---- OKSIGEN HIPERBARIK® PENISILIN DOSIS TINGGI® ANTITOKSIN