tafsiran perbandingan injil sinoptis

11
HERMENEUTIK PERJANJIAN BARU II DOSEN: PDT. DR. H. W. B. SUMAKUL Fakultas Teologi UKI Tomohon Nama : Stefanus Mawitjere II. TABEL PERBANDINGAN INJIL SINOPTIS “Matius 4:1-11, Markus 1:12-13, Lukas 4:1-13” Pencobaan di padang gurun MATIUS MARKUS LUKAS 4:1Maka Yesus dibawa oleh Roh ke padang gurun untuk dicobai Iblis. 4:2Dan setelah berpuasa 1:12Segera sesudah itu Roh memimpin Dia ke padang gurun. 1:13 Di padang gurun itu Ia tinggal empat 4:1 Yesus, yang penuh dengan Roh Kudus, kembali dari sungai Yordan, lalu dibawa oleh Roh Kudus ke padang gurun. 4:2 Di situ Ia tinggal Dalam Matius dan Markus terdapat kemiripan mengenai bagian ini. hal ini dikarenakan, mereka berdua. Matius memiliki ciri, menjelaskan sesuatu dengan singkat dan jelas. Dalam bagian ini, Markus menjelaskannya dengan singkat karena dia tak terlalu banyak menjelaskan sesuatu dengan panjang lebar, kecuali mengenai tanda-tanda ajaib yang dilakukan Yesus. Dalam Lukas menuliskannya dengan cukup lengkap, karena kitab Lukas memang memiliki ciri seperti itu, yakni melukiskan sesuatu dengan cara yang lebih spesifik dan sistematis. Dijelaskan juga terlebih dahulu Yesus kembali dari sungai Yordan (’ lalu dibawa oleh Roh Kudus ( ke padang gurun PAGE

Upload: evan-love-noe

Post on 26-Jun-2015

196 views

Category:

Documents


18 download

DESCRIPTION

HERMENEUTIK PERJANJIAN BARU II Fakultas Teologi UKI TomohonDOSEN: PDT. DR. H. W. B. SUMAKULNama : Stefanus MawitjereII. TABEL PERBANDINGAN INJIL SINOPTIS “Matius 4:1-11, Markus 1:12-13, Lukas 4:1-13” Pencobaan di padang gurunMATIUSMARKUSLUKAS 4:1Yesus, yang penuh dengan Roh Kudus, kembali dari sungai Yordan, lalu dibawa oleh Roh Kudus ke padang gurun. Dalam Matius dan Markus terdapat kemiripan mengenai bagian ini. hal ini dikarenakan, mereka berdua. Matius memiliki ciri, menjelaskan

TRANSCRIPT

Page 1: Tafsiran Perbandingan Injil Sinoptis

HERMENEUTIK PERJANJIAN BARU II DOSEN: PDT. DR. H. W. B. SUMAKUL

Fakultas Teologi UKI Tomohon

Nama : Stefanus Mawitjere II. TABEL PERBANDINGAN INJIL SINOPTIS

“Matius 4:1-11, Markus 1:12-13, Lukas 4:1-13”

Pencobaan di padang gurun

MATIUS MARKUS LUKAS

4:1Maka Yesus dibawa oleh Roh ke padang gurun untuk dicobai Iblis.

4:2Dan setelah berpuasa empat puluh hari dan empat puluh malam, akhirnya laparlah Yesus.

1:12Segera sesudah itu Roh memimpin Dia ke padang gurun.

1:13Di padang gurun itu Ia tinggal empat puluh hari lamanya, dicobai oleh Iblis. Ia berada di sana di antara binatang-binatang liar dan malaikat-malaikat melayani Dia.

4:1Yesus, yang penuh dengan Roh Kudus, kembali dari sungai Yordan, lalu dibawa oleh Roh Kudus ke padang gurun.

4:2Di situ Ia tinggal empat puluh hari lamanya dan dicobai Iblis. Selama di situ Ia tidak makan apa-apa dan sesudah waktu itu Ia lapar.

Dalam Matius dan Markus terdapat kemiripan mengenai bagian ini. hal ini dikarenakan, mereka berdua. Matius memiliki ciri, menjelaskan sesuatu dengan singkat dan jelas. Dalam bagian ini, Markus menjelaskannya dengan singkat karena dia tak terlalu banyak menjelaskan sesuatu dengan panjang lebar, kecuali mengenai tanda-tanda ajaib yang dilakukan Yesus.Dalam Lukas menuliskannya dengan cukup lengkap, karena kitab Lukas memang memiliki ciri seperti itu, yakni melukiskan sesuatu dengan cara yang lebih spesifik dan sistematis. Dijelaskan juga terlebih dahulu Yesus kembali dari sungai

Yordan (’ lalu dibawa oleh Roh Kudus

(ke padang gurun

Matius: ia menjelaskan bahwa Yesus telah berpuasa selama 40 hari 40 malam, dan setelah itu merasa lapar. Pada bagian ini, memiliki perspektif bahwa ia menjelaskan hal ini setelah dia melihat kejadian tersebut sudah berlangsung.Markus: ini adalah ayat terakhir dalam kitab ini yang membicarakan pencobaan di padang gurun, karena Markus hanya menjelaskannya dalam 2 ayat. Ini sangat logis, disesuaikan dengan ciri dan sifat dari kitab Markus yang lebih menyukai tentang tanda-tanda ajaib yang dilakukan Yesus. Markus melengkapi bagian ini dengan menjelaskan bahwa di

padang gurun terdapat binatang-binatang liar (dan

PAGE

Page 2: Tafsiran Perbandingan Injil Sinoptis

HERMENEUTIK PERJANJIAN BARU II DOSEN: PDT. DR. H. W. B. SUMAKUL

Fakultas Teologi UKI Tomohon

4:3Lalu datanglah si pencoba itu dan berkata kepada-Nya: "Jika Engkau Anak Allah, perintahkanlah supaya batu-batu ini menjadi roti."

4:4Tetapi Yesus menjawab: "Ada tertulis: Manusia hidup bukan dari roti saja, tetapi dari setiap firman yang keluar dari mulut Allah."

4:3Lalu berkatalah Iblis kepada-Nya: "Jika Engkau Anak Allah, suruhlah batu ini menjadi roti."

4:4Jawab Yesus kepadanya: "Ada tertulis: Manusia hidup bukan dari roti saja."

malaikat-malaikat (Lukas: Lukas lebih memperjelas lagi, yaitu selama di padang gurun, Yesus tidak makan apa-apa dan tinggal di padang gurun selama 40 hari.

Matius: hanya menjelaskan bahwa pencoba (itu datang dan berkata pada Yesus. Tapi, dalam Lukas menjelaskan

bahwa itu adalah Iblis (. Hal ini tentunya, dilihat dari latar belakang Lukas yang merupakan seorang berpendidikan dan juga adalah seorang sejarawan, sehingga ia menjelaskan dengan memakai kata yang lebih spesifik.

Kedua Kitab ini memakai kata Yunani yang sama, yaitu : katakanlah.

Matius: memiliki kemiripan dengan cara Lukas dalam menjelaskan bagian ini. namun Matius menjelaskannya lebih teologis, yaitu “Manusia hidup bukan dari roti saja, tetapi dari setiap firman yang keluar dari mulut Allah."Dalam bahasa Yunani:

hal ini, karena Matius sangat menekankan tentang ajaran-ajaran

Yesus, seperti khotbah Yesus.

PAGE

Page 3: Tafsiran Perbandingan Injil Sinoptis

HERMENEUTIK PERJANJIAN BARU II DOSEN: PDT. DR. H. W. B. SUMAKUL

Fakultas Teologi UKI Tomohon

4:5Kemudian Iblis membawa-Nya ke Kota Suci dan menempatkan Dia di bubungan Bait Allah,

4:6lalu berkata kepada-Nya: "Jika Engkau Anak Allah, jatuhkanlah diri-Mu ke bawah, sebab ada tertulis: Mengenai Engkau Ia akan memerintahkan malaikat-malaikat-Nya dan mereka akan menatang Engkau di atas tangannya, supaya

Matius: menjelaskan lebih spesifik, karena Matius adalah orang

Yahudi yang merupakan murid Yesus, sehingga ia menyebutkan

“Kota Suci (dan Bait Allah (”,

berbeda dengan Lukas hanya menjelaskannya dengan “tempat

tinggi”. Hal ini dikarenakan Lukas merupakan orang non-

Yahudi, yaitu orang Yunani, yang pada awalnya merupakan

bangsa-bangsa kafir. Nanti pada ayat berikutnya, barulah Lukas

menjelaskan mengenai hal ini.

Bagian ini memiliki kemiripan dengan yang ada dalam kitab

Lukas 4:9, yaitu mengenai tantangan Iblis: Jika Engkau Anak

Allah, jatuhkanlah diri-Mu ke bawah

(

Hal ini dijelaskan dengan cukup spesifik, karena Matius adalah

seorang yang mengerti dengan jelas mengenai hal-hal yang

terkait dengan tanda-tanda ajaib yang dapat dilakukan Yesus,

disesuaikan juga dengan ciri khusus dalam Matius.

PAGE

Page 4: Tafsiran Perbandingan Injil Sinoptis

HERMENEUTIK PERJANJIAN BARU II DOSEN: PDT. DR. H. W. B. SUMAKUL

Fakultas Teologi UKI Tomohon

kaki-Mu jangan terantuk kepada batu."

4:7Yesus berkata kepadanya: "Ada pula tertulis: Janganlah engkau mencobai Tuhan, Allahmu!"

4:8Dan Iblis membawa-Nya pula ke atas gunung yang sangat tinggi dan memperlihatkan kepada-Nya semua kerajaan dunia dengan kemegahannya,

4:5Kemudian ia membawa Yesus ke suatu tempat yang tinggi dan dalam sekejap mata ia memperlihatkan kepada-Nya semua kerajaan dunia.

4:6Kata Iblis kepada-Nya: "Segala kuasa itu serta kemuliaannya akan kuberikan

Bagian ini memiliki hubungan dengan Lukas 4:12, namun dijelaskan lebih banyak oleh Matius, karena dia cukup mengerti akan ajaran Yesus, yaitu Janganlah engkau mencobai Tuhan, Allahmu!

(

Matius memakai kata “Iblis” (, sedangkan Lukas

hanya memakaikata “ia” . keduanya juga memakai kata yang

berbeda dalam “kerajaan dunia”. Matius memakai

dan menambahkan kata

kemegahannya (kebesaran)sedangkan Lukas

memakai

Hanya dalam kitab Lukas yang mencantumkan dan mengatakan

tentang hal ini. dalam Matius dan Markus tidak memberitahukan

tentang hal ini. hal ini, ada kemungkinan karena Lukas yang

merupakan orang Yunani lebih paham akan sesuatu yang

PAGE

Page 5: Tafsiran Perbandingan Injil Sinoptis

HERMENEUTIK PERJANJIAN BARU II DOSEN: PDT. DR. H. W. B. SUMAKUL

Fakultas Teologi UKI Tomohon

4:9dan berkata kepada-Nya: "Semua itu akan kuberikan kepada-Mu, jika Engkau sujud menyembah aku."

4:10Maka berkatalah Yesus kepadanya: "Enyahlah, Iblis! Sebab ada tertulis: Engkau harus menyembah Tuhan,

kepada-Mu, sebab semuanya itu telah diserahkan kepadaku dan aku memberikannya kepada siapa saja yang kukehendaki

4:7Jadi jikalau Engkau menyembah aku, seluruhnya itu akan menjadi milik-Mu."

4:8Tetapi Yesus berkata kepadanya: "Ada tertulis: Engkau harus menyembah Tuhan, Allahmu, dan hanya kepada

berhubungan dengan kuasa-kuasa jahat, dikarenakan ia berasal

dari Yunani

Inti dari kedua bagian ini adalah Iblis ingin agar Yesus

menyembah dia dengan jaminan akan memberikan kerajaan-

kerajaan dan kemegahannya. Tapi, memakai kalimat yang

berbeda

Bagian ini memiliki persamaan, tapi dalam Matius lebih lengkap

lagi dengan adanya kalimat “Enyahlah Iblis!”

( pergilah, hai Iblis). Keduanya sama-

sama memakai kalimat “Engkau harus menyembah Tuhan, dan

hanya kepada Dia sajalah engkau berbakti!”

(

PAGE

Page 6: Tafsiran Perbandingan Injil Sinoptis

HERMENEUTIK PERJANJIAN BARU II DOSEN: PDT. DR. H. W. B. SUMAKUL

Fakultas Teologi UKI Tomohon

Allahmu, dan hanya kepada Dia sajalah engkau berbakti!"

4:11Lalu Iblis meninggalkan Dia, dan lihatlah, malaikat-malaikat datang melayani Yesus.

Yunani:

Dia sajalah engkau berbakti!

4:9Kemudian ia membawa Yesus ke Yerusalem dan menempatkan Dia di bubungan Bait Allah, lalu berkata kepada-Nya: "Jika Engkau Anak Allah, jatuhkanlah diri-Mu dari sini ke bawah,

4:10sebab ada tertulis: Mengenai Engkau, Ia akan

Bagian ini hanya ada dalam kitab Matius, karena berbicara

mengenai malaikat-malaikat datang melayani Yesus, rasanya

wajar karena Matius adalah murid Yesus yang cukup mengenal

akan hal-hal seperti ini.

Bagian ayat ini berhubungan dengan yang terdapat dalam kitab

Matius 4:5-6.

Yerusalem : ’I

Bubungan Bait Allah :

Jika Engkau Anak Allah, jatuhkanlah diri-Mu dari sini ke

bawah:

(

Malaikat-malaikat-Nya :

Melindungi Engkau :

PAGE

Page 7: Tafsiran Perbandingan Injil Sinoptis

HERMENEUTIK PERJANJIAN BARU II DOSEN: PDT. DR. H. W. B. SUMAKUL

Fakultas Teologi UKI Tomohon

memerintahkan malaikat-malaikat-Nya untuk melindungi Engkau,

4:11dan mereka akan menatang Engkau di atas tangannya, supaya kaki-Mu jangan terantuk kepada batu."

4:12Yesus menjawabnya, kata-Nya: "Ada firman: Jangan engkau mencobai Tuhan, Allahmu!"

4:13Sesudah Iblis mengakhiri semua pencobaan itu, ia mundur dari pada-Nya dan

Mereka akan menatang Engkau: Supaya kaki-Mu jangan terantuk batu :

Jangan engkau mencobai Tuhan, Allahmu!

(

Adapun sesudah mengakhiri setiap penggodaan, Iblis pergi dari-

Nya sampai ada waktu/kesempatan.

PAGE

Page 8: Tafsiran Perbandingan Injil Sinoptis

HERMENEUTIK PERJANJIAN BARU II DOSEN: PDT. DR. H. W. B. SUMAKUL

Fakultas Teologi UKI Tomohon

menunggu waktu yang baik.

PAGE