sintaks model pembelajaran

5
Sintaks Model Pembelajaran Sintaks Model Inquiry Training Sintaks Model Problem Based Learning Fase1: Menghadapkan siswa dengan masalah Menjelaskan prosedur-prosedur penelitian Menyajikan peristiwa/situasi yang bertentangan Fase 1: Orientasi siswa kepada masalah Guru membahas tujuan pelajaran, mengorientasikan siswa terhadap sutau permasalahan, dan memotivasi peserta didik untuk terlibat dalam kegiatan mengatasi masalah Fase2: Menemukan masalah Memeriksa hakikat objek dan kondisi yang dihadapi Mengidentifikasi masalah Fase 2: Mengorganisasikan peserta didik untuk meneliti Dengan bimbingan guru, peserta didik mendefinisikan dan mengorganisasikan tugas- tugas belajar yang terkait dengan permasalahannya Fase3: Mengkaji data dan eksperimen Mengontrol variabel yang berkaitan Merumuskan hipotesis Fase 3: Membantu investigasi mandiri dan kelompok Guru mendorong peserta didik untuk mendapatkan informasi yang tepat, melaksanakan eksperimen, dan mencari penjelasan serta solusi dari permasalahan yang dibahas. Fase4: Mengorganisasikan, merumuskan, dan menjelaskan Siswa mengorganisasikan hasil data eksperimen, merumuskan dan menjelaskan hasil eksperimen yang telah dilakukan Fase 4: Mengembangkan dan mempresentasikan hasil karya Dengan bimbingan dari guru peserta didik dalam merencanakan dan menyiapkan hasil karya yang tepat, seperti laporan, rekaman video, dan model-model, dan menyampaikannya kepada orang

Upload: desita-tri-arifien

Post on 24-Oct-2015

234 views

Category:

Documents


15 download

DESCRIPTION

Sintaks beberapa model pembelajran berbasis konstruktivis

TRANSCRIPT

Page 1: Sintaks Model Pembelajaran

Sintaks Model Pembelajaran

Sintaks Model Inquiry Training Sintaks Model Problem Based Learning

Fase1: Menghadapkan siswa dengan masalah

Menjelaskan prosedur-prosedur penelitian Menyajikan peristiwa/situasi yang bertentangan

Fase 1: Orientasi siswa kepada masalah

Guru membahas tujuan pelajaran, mengorientasikan siswa terhadap sutau permasalahan, dan memotivasi peserta didik untuk terlibat dalam kegiatan mengatasi masalah

Fase2: Menemukan masalah

Memeriksa hakikat objek dan kondisi yang dihadapi Mengidentifikasi masalah

Fase 2: Mengorganisasikan peserta didik untuk meneliti

Dengan bimbingan guru, peserta didik mendefinisikan dan mengorganisasikan tugas-tugas belajar yang terkait dengan permasalahannya

Fase3: Mengkaji data dan eksperimen

Mengontrol variabel yang berkaitan Merumuskan hipotesis

Fase 3: Membantu investigasi mandiri dan kelompok

Guru mendorong peserta didik untuk mendapatkan informasi yang tepat, melaksanakan eksperimen, dan mencari penjelasan serta solusi dari permasalahan yang dibahas.

Fase4: Mengorganisasikan, merumuskan, dan menjelaskan

Siswa mengorganisasikan hasil data eksperimen, merumuskan dan menjelaskan hasil eksperimen yang telah dilakukan

Fase 4: Mengembangkan dan mempresentasikan hasil karya

Dengan bimbingan dari guru peserta didik dalam merencanakan dan menyiapkan hasil karya yang tepat, seperti laporan, rekaman video, dan model-model, dan menyampaikannya kepada orang lain

Fase5: Menganalisis proses penelitian untuk memperoleh prosedur penyelidikan yang lebih efektif

Siswa dibimbing guru menganalisis proses penelitian yang telah dilakukan siswa yang kemudian dievaluasi untuk memperoleh penyelidikan penelitian yang lebih efektif

Fase 5: Menganalisis dan mengevaluasi proses mengatasi masalah

Guru membimbing peserta didik untuk melakukan refleksi terhadap penyelidikannya solusi yang paling baik untuk mengatasi permasalahan yang dibahas dan proses-proses yang mereka gunakan selama kegiatan pembelajaran

(Sumber: Joyce & Weil, 1980) (sumber: Arends, 2008:57)

Page 2: Sintaks Model Pembelajaran

Sintaks Model Inquiry Training Sintaks Model Group InvestigationFase1: Konfrontasi dengan masalah

Menjelaskan prosedur-prosedur inkuiri Menyajikan peristiwa yang bertentangan

Fase 1: Organisasi kelompok kooperatif

Guru dapat terlebih dahulu mengorganisasikan siswa ke dalam kelompok-kelompok kooperatif sebelum mengidentifikasi topik pembelajaran, atau sebaliknya terlebih dahulu mengidentifikasi topik, baru kemudian mengorganisasikan siswa ke kelompok-kelompok.

Fase2: Pengumpulan dan verifikasi data Guji keadaan dan kondisi dari objek Menguji bagaimana terjadinya situasi dari problem yang dibahas

Fase 2: Perencanaan Kelompok

Selama fase perencanaan kelompok, siswa harus menentukan batasan/cakupan penyelidikan mereka, mengevaluasi sumber daya yang mereka miliki, merencanakan suatu aksi/tindakan, dan menugaskan /memberikan tanggung jawab yang berbeda kepada setiap anggota kelompok.

Fase3: Pengumpulan data-eksperimentasi Memisahkan varaibel-variabel yang relevan Berhipotesa (dan mneguji) hubungan-hubungan kasual

Fase 3: Mengimplementasikan penyelidikan (investigasi)

Pada fase ini setiap kelompok akan mengimplementasikan penyelidikan/inkuiri. Setiap kelompok diinta mendesain prosedur pengambilan data, mengambil data, menganalisis, dan mengevaluasi data, dan mengambil kesimpulan (mengarah pada kegiatan yang efektif dan produktif bagi siswa)

Fase4: mengorganisasi dan merumuskan penjelasan Merumuskan hukum-hukum atau penjelasan-penjelasan

Fase 4: Menganalasis hasil penyelidikan dan menyiapkan laporan

Kelompok siswa melakukan analisa dan evaluasi dari hasil penyelidikan yang diperoleh dari fase berikutnya

Fase5: Menganalisis proses inkuiri Menentukan strategi inkuiri serta mengembangkan strategi yan

lebih efektif

Fase 5: Mempresentasikan hasil penyelidikan

Kelompok siswa mempresentasikan hasil dan analisa penyelidikan. Untuk fase ini ada dua tujuan yang harus dilakukan. Pertama adalah mendesiminasikan informasi; yang kedua mengajarkan kepada siswa bagaimana mempresentasikan informasi dengan jelas dan dengan cara yang menarik.

Page 3: Sintaks Model Pembelajaran

Persamaan dan perbedaan Model Pembelajaran

Aspek Model 5E learning cycle Model PBL Model Inquiry Training Model GI

Teori yang melandasi model

Konstruktivis Konstruktivis Konstruktivis Kooperatif

Pendekatan Pembelajaran

Student centered Student centered Student centered Student centered

Karakteristik Berupa siklus belajar Menekankan pada suatu permasalahan yang kontekstual

Pengajuan pertanyaan dengan jawaban ya atau tidak oleh guru

Kelompok kooperatif

Pendekatan Kontekstual Ya Ya Ya Ya

Peran guru Sebagai fasilitator Sebagai fasilitator Sebagai fasilitator Sebagai fasilitator

Pembelajaran dengan membagi menjadi kelompok siswa

Ya, sebagai bagian dari belajar kooperatif namun tidak mempengaruhi penilaian

Ya, sebagai bagian dari belajar kooperatif namun tidak mempengaruhi penilaian

Ya, sebagai bagian dari belajar kooperatif namun tidak mempengaruhi penilaian

Ya, kelompok siswa merupakan cara untuk mencapai tujuan (konsekuensi pembelajaran kooperatif)

Penilaian belajar lebih menekankan pada kinerja dan pemahaman siswa

lebih menekankan pada kinerja dan pemahaman siswa

lebih menekankan pada kinerja dan pemahaman siswa

Penilaian kelompok juga diperhitungkan

Aktivitas Siswa Menekankan pada hands on activity dan kognitif siswa

Menekankan pada perencanaan solusi dari permasalahan yang diberikan

Menekankan pada hands on activity dan kognitif siswa

Kegiatan penyelidikan dan diskusi dalam kelompok belajar siswa (secara kooperatif)

Pengakuan Tim Tidak ada TIdak ada TIdak ada Ada, penghargaan terhadap tim yang berprestasi

Kegiatan Penyelidikan/Investigasi

Ada Ada Ada Ada

Page 4: Sintaks Model Pembelajaran

Arends, Richard. (2008). Learning to Teach. Penerjemah: Helly Prajitno & Sri Mulyani. New York: McGraw Hill Company.