silabuskomkes14

Upload: adlestari

Post on 05-Jan-2016

221 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

komunikasi kesehatan

TRANSCRIPT

SILABUS

SILABUS MATA KULIAH KOMUNIKASI KESEHATAN

JURUSAN FISIOTERAPI

SEMESTER III TA 2014/2015Nama Mata Kuliah:KOMUNIKASI KESEHATAN

Kode Mata Kuliah: FT 5.03.3

Penempatan:Semester III

Bobot SKS:2 SKS ( T )

Periode: 2014 - 2015

Nama Penanggungjawab :HERMANSYAH, SH.,MARS.

Tim:DR. Faiq Bahfen,SHDrg.Naydial Roesdal,MSc.PH.,FICD

Dwi Agustina,SKM,MPH.

Ahmad Syakib,SST.Ft.,SKM

JURUSAN FISIOTERAPIPROGRAM STUDI D-IV FISIOTERAPIPOLTEKKES KEMENKES JAKARTA III

2014SILABUS1. Nama Mata Kuliah : Komunikasi Kesehatan2. Nama Penanggung Jawab : Hermansyah, SH.,MARS (PJ) HS Anggota Tim : DR. Faiq Bahfen,SH (FB)Drg.Naydial Roesdal,MSc.PH.,FICD (NAY)Dwi Agustina,SKM,MPH. (DA)Ahmad Syakib,SST.Ft.,SKM (AS)

3. Nama Jurusan/PRODI : D-IV Fisioterapi

4. Identitas Mata Kuliah : FT 5.03.3

5Diskripsi Mata Kuliah:Dalam pelayanan kesehatan sasaran, tujuan, dan pendekatannya adalah manusia. Manusia adalah makhluk biopsikososiokultural, sebagai makhluk sosiokultural manusia dengan manusia yang lainnya tidak lepas dari komunikasi. Oleh karena itu, dalam upaya peningkatan kesehatan perorangan dan masyarakat, calon tenaga fisioterapi sangat memerlukan kemampuan dalam bidang komunikasi. Mata kuliah ini membahas tentang teori model, strategi, sasaran, media komunikasi, dan perencanaan, aplikasi komuniksi kesehatan dalam penyelenggaraan pekayanan / tindakan fisioterapi

6Kompetensi yang akan dicapai/Tujuan Pembelajaran:Setelah selesai mengikuti mata kuliah ini mahasiswa memahami dan mampu penjelaskan dan mampu melakukan komunikasi fisioterapi

7Garis Besar Materi Pembelajaran:7.1 Konsep Dasar Komunikasi: Pengertian komunikasi, unsur-unsur komunikasi, proses komunikasi, bentuk bentuk komuniksi, peranan dan fungsi komunikasi.7.2 Bahasa dan komunikasi, dan teknik berbicara: Pengertian dan fungsi bahasa dalam kehidupan manusia, faktor-faktor yang mempengaruhi kelancaran berkomunikasi,Teknik berbicara, mendengar dengan efektif, keterampilan dan gaya berbicara7.3 Karateristik komunikasi: Model- model komunikasi, tahapan berkomunikasi, Konteks komunikasi, kriteria

keberhasilan komunikasi7.4 Mendengar Aktif; proses mendengar aktif,

keuntungan mendengar aktif, faktor

penghambat mendengar aktif, empat teknik

mendengar yang mendasar.

7.5 Membangun komunikasi yang efektif; Aspek-aspek, Strategi membangun komunikasi, efektifitas komunikasi (verbal dan non verbal), pengaruh budaya dalam komunikasi.7.6 Motivasi dalam komunikasi ; pengertian, teori

kepuasan, teori proses, kegagalan dalam

memotivasi7.7 Komunikasi kesehatan (fisioterapi); filosofi mempelajari komunikasi, tujuan dan manfaat komunikas tantangan masa depan

komunikasi 7.8 Peranan komunikator dalam komunikasi

Kesehatan (fisioterapi): Peranan utama komunikator Prinsip umum kredilitas komunikator, dimensi dan tipe kredibilitas

komunikator.

.7.9 Mengelola pesan dalam komunikasi

Kesehatan (fisioterapi)7.10 Memilih media dalam komunikasi kesehatan (fisioterapi).7.11 Strategi komunikasi antar personal efektif dalam komunikasi kesehatan (fisioterapi)7.12 Perencanaan dalam komunikasi fisioterapi; .7.13 Penerapan komunikasi efektif dalam pelaksanaan pelayanan/tindakan fisioterapi

8Jabaran/ Uraian Beban Studi:2 SKS (2 SKS Teori )

9Strategi Pembelajaran:Ceramah, diskusi, tanya jawab, role play, penugasan, simulasi

10Evaluasi:1. Evaluasi I (UTS) : 40 %

2. Evaluasi II (UAS) : 40 %

3. TUGAS /role play/seminar : 20%

12 Jadual Pembelajaran:Setiap hari : Rabu pukul : 07.30 sd 10.301. 07.30-08.30 :Teori/penugasan;

2. 08.30-10.30 :Role Play/simulasi)

PertemuanHari/TanggalMateriDosen

1Rabu, 3-9-20141. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play Kontrak kuliah; corak komunikasi; Kaidah mendengar yang baik; Pembentukan Kelompok.HS

2Rabu, 10-9-20141. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play Konsep Dasar Komunikasi: Pengertian komunikasi, unsur-unsur komunikasi, proses komunikasi, bentuk bentuk komuniksi, peranan dan fungsi komunikasi.

HS

3Rabu, 17-9-2014. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play Mendengar Aktif; proses mendengar aktif, keuntungan mendengar aktif, faktor penghambat mendengar aktif, empat teknik mendengar yang mendasar.

HS

4Rabu, 24-9-2014. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play Bahasa dan komunikasi, dan teknik berbicara: Pengertian dan fungsi bahasa dalam kehidupan manusia, faktor-faktor yang mempengaruhi kelancaran berkomunikasi,Teknik berbicara, mendengar dengan efektif, keterampilan dan gaya berbicaraDA

5Rabu,1-10-20141. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play Karateristik komunikasi:Model- model komunikasi, tahapan

berkomunikasi,Konteks komunikasi, kriteria keberhasilan komunikasiDA

6Rabu, 8-10-20141. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play Membangun komunikasi yang efektif; Aspek-aspek, Strategi membangun komunikasi, efektifitas komunikasi (verbal dan non verbal), pengaruh budaya dalam komunikasiNAY

7Rabu,15-10-20141. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play Motivasi dalam komunikasi ; pengertian, teori kepuasan, teori proses, kegagalan dalam memotivasi

NAY

8Rabu,22-10-2014 07.30 10.30UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)

PJ

9Rabu, 29-10-20141. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play Peranan komunikator dalam komunikasi Kesehatan (fisioterapi): Peranan utama komunikator Prinsip umum kredilitas komunikator, dimensi dan tipe kredibilitas komunikator.

FB

10Rabu,5-11-20141. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play Komunikasi kesehatan (fisioterapi); filosofi mempelajari komunikasi, tujuan dan manfaat komunikas tantangan masa depan komunikasi

FB

11Rabu, 12-11-20141. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play Mengelola pesan dalam komunikasi

Fisioterapi.FB

12Rabu, 19-11-20141. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play Memilih media dalam komunikasi fisioterapi.

HS

13Rabu, 26-11-20141. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play Strategi komunikasi antar personal efektif dalam komunikasi fisioterapi.

AS

14Rabu, 3-12-20141. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play 07.30 10.30Perencanaan dalam komunikasi fisioterapi;AS

15Rabu, 10-12-20141. 07.30 08.30;Teori

2. 08.30-10.30; Simulasi,Role Play Penerapan komunikasi efektif dalam pelaksanaan pelayanan/tindakan fisioterapi AS

16Rabu, 17 Des. 2014 07.30 10.30UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)PJ

13Buku Sumber1. Aloliliweri, Dasar dasar Komunikasi Kesehatan.2. Dewi K Sudarsono, Sistem Manajemen Komunikasi, Teori, Model, dan Aplikasi, Simbiosa Rekatama Media.3. Hoeta Soehut, Media Komunikasi

4. Renata Schiavo.,2007.Health Communication from Theory to Practice San Francisco, CA: Jossey Bass.

5. Hafield Cangara.2008, Pengantar Ilmu Komunikasi, Rajawali Pers6. Kemenkes RI, 2013, Modul Pelatihan Komunikasi interpersonal antara dosen dan mahasiswa.7. LAN RI, 2006, komunikasi yang efektif, Jakarta

8. LAN RI, 2001, Teknik Komunikasi dan Presentasi yang efektif, Jakarta.9. Morissan, 2010, Psikologi Komunikasi, Ghalia Indonesia.10. Onong Uhyana Effendy, 2008, Dinamika Komunikasi, Remaja Rosdakarya.

14. KISI-KISI SOAL

No.MateriJumlah SoalTipe SoalWaktu

Pilihan GandaEsai

1Konsep Komunikasi:Pengertiankomuni kasi, unsur-unsur komunikasi, proses komunikasi, bentuk bentuk komuniksi, peranan dan fungsi komunikasi.

1010-

2Mendengar Aktif; proses mendengar aktif, keuntungan mendengar aktif, faktor penghambat mendengar aktif, empat teknik mendengar yang mendasar. 1010 -

3Bahasa dan komunikasi, dan teknik berbicara:

Pengertian dan fungsi bahasa dalam kehidupan manusia, faktor-faktor yang mempengaruhi kelancaran berkomunikasi,Teknik berbicara, mendengar dengan efektif, keterampilan dan gaya berbicara

1010-

4Karateristik komunikasi:Model- model komunikasi, tahapan

berkomunikasi,Konteks komunikasi, kriteria keberhasilan komunikasi1010-

5Membangun komunikasi yang efektif; Aspek-aspek, Strategi membangun komunikasi, efektifitas komunikasi (verbal dan non verbal), pengaruh budaya dalam komunikasi1010-

6Motivasi dalam komunikasi ; pengertian, teori kepuasan, teori proses, kegagalan dalam memotivasi

1010-

7Jumlah Soal UTS4040-60 menit

8Peranan komunikator dalam komunikasi fisioterapi: Peranan utama komunikator, Prinsip umum kredilitas komunikator

dan tipe kredibilitas komunikator1010 -

9Konsep komunikasi kesehatan: filosofi mempelajari komunikasi kesehatan, tujuan dan manfaat komunikasi kesehatan tantangan masa depan komunikasi kesehatan1010-

10Mengelola pesan dalam komunikasi fisioterapi: Isi media, kategori fungsi-isi pesan, isi pesan merefleksikan realitas, memahami,memahami simbol pesan komunikasi non verbal, pesan verbal dalam komunikasi fisioterapi.1010-

11Memilih media dalam komunikasi fisioterapi :Media sensoris dan institusional manusia, media masa dalam proses komunikasi masa, pemanfaatan media dalam komunikasi fisioterapi.1010-

12Strategi komunikasi antar personal efektif dalam komunikasi fisioterapi: Hambatan komunikasi,jenis-jnis hambatan komunikasi,komunikasi antar personal yang efektif, periksa dan atasi faktor-faktor penghambat komunikasi1010-

13Perencanaan dalam komunikasi fisioterapi; Pengertian, tujuan dan tipe perencanaan komkes,perencanaan komkes yang efektif, cara sederhana merumuskan perencanaan, model perencanaan.

1010-

14Penerapan komunikasi efektif dalam pelaksanaan pelayanan/tindakan fisioterapi 10 10-

15Jumlah Soal UAS4040-60 menit

Mengetahui,

Ketua Program Studi D IV Fisioterapi, Penanggung Jawab

Mata Kuliah,

Siti Masitoh,S.Kp.,M.Kes. NIP.196406111988032002 Hermansyah, SH., MARS NIP. 195205131981031002

Mengnyetujui,

Ketua Jurusan Fisioterapi

Ns.OmiHaryati,S.Sos.,S.Kep.,MKM. NIP. 19650915198903200

Contoh SAP.

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)1. Nama Mata Kuliah

: Komunikasi Kesehatan

2. Topik/Pertemuan

: Komunikasi / I3. Waktu Pelaksanaan

: Rabu, 5 September 20124. Nama Dosen

: Hermansyah, SH.,MARS5. Sasaran

: Mahasiswa Semester III

6. Kompetensi yang akan dicapai: Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa memahami dan mampu menjelaskan Konsep komunikasi: Pengertian komunikasi,

unsur-unsur komunikasi, bentuk-bentuk

proses komunikasi peranan dan fungsi

komunikasi 7. Lingkup Bahasan/Garis besar materi: a. Pengertian Komunikasib. Unsur-unsur Komunikasic. Bentuk bentuk komunikas

d. Proses komunikasi

e. Peranan dan fungsi komunikasi

8. Strategi/Metode Pembelajaran : Strategi Pembelajaran:a. Pendahuluan : Dosen mengucapkan salam pembuka, membangun

suasana, curah pendapat, menjelaskan pokok bahasan b. Kegiatan inti : Dosen meyampaikan materi,, mahasiswa menyimak; Dosen menjawab pertanyaan/klarifikasi mahasiswa; Dosen merangkum dan meminta klarifikasi dari

mahasiswa, mahasiswa menanggapic. Penutup

: Dosen menyampaikan kesimpulan dan menutup pertemuan

dengan mengucapkan salam penutup

Metode Pembelajaran: Ceramah, Tanya jawab, diskusi, role play9. Media dan alat bantu

: Laptop, lcd, hand out10. Strategi Evaluasi

: Ujian tulis melalui UTS dan UAS11. Sumber/Rujukan: 1. Hafield Cangara.2008, Pengantar Ilmu

Komunikasi, Rajawali Pers

2.LAN RI, 2006, komunikasi yang efektif,

Jakarta

3.LAN RI, 2001, Teknik Komunikasi dan

Presentasi yang efektif, Jakarta12. Lampiran Materi/hand out

: Terlampir13. Penanggung Jawab Mata Kuliah, Dosen/Pengajar,

Hermansyah, SH.,MARS

NIP.195205131981031002 NIP.

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

1. Nama Mata Kuliah

: Komunikasi Kesehatan

2. Topik/Pertemuan : Bahasa dan komunikasi, teknik berbicara / II3. Waktu Pelaksanaan

: Rabu, 12 September 2012

4. Nama Dosen

: Hermansyah, SH.,MARS

5. Sasaran

: Mahasiswa Semester III

6. Kompetensi yang akan dicapai: Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa memahami dan mampu menjelaskan Pengertian dan fungsi bahasa dalam kehidupan manusia, faktor-faktor yang mempengaruhi kelancaran berkomunikasi, Teknik berbicara, mendengar dengan efektif, keterampilan dan gaya berbicara7. Lingkup Bahasan/Garis besar materi:Pengertian dan fungsi bahasa dalam kehidupan manusia, faktor-faktor yang mempengaruhi kelancaran berkomunikasi,Teknik berbicara, mendengar dengan efektif, keterampilan dan gaya berbicara8. Strategi/Metode Pembelajaran

:

Strategi Pembelajaran:

a. Pendahuluan

: Dosen mengucapkan salam pembuka, membangun

suasana, curah pendapat, menjelaskan pokok bahasan b. Kegiatan inti

: Dosen meyampaikan materi, mahasiswa menyimak;

Dosen menjawab pertanyaan/klarifikasi mahasiswa;

Dosen merangkum dan meminta klarifikasi dari

mahasiswa, mahasiswa menanggapi

c. Penutup: Dosen menyampaikan kesimpulan dan menutup pertemuan dengan mengucapkan salam penutup

Metode Pembelajaran: Ceramah, Tanya jawab, diskusi, role play9. Media dan alat bantu

: Laptop, lcd, hand out

10. Strategi Evaluasi

: Ujian tulis melalui UTS dan UAS bentuk

Soal pilihan ganda11. Sumber/Rujukan : 1. Hafield Cangara.2008, Pengantar Ilmu Komunikasi, Rajawali Pers

2. LAN RI, 2006, komunikasi yang efektif,

Jakarta

3 .LAN RI, 2001, Teknik Komunikasi dan

Presentasi yang efektif, Jakarta

12. Lampiran Materi/hand out

: Terlampir

13. Penanggung Jawab Mata Kuliah, Dosen/Pengajar,

Hermansyah, SH.,MARS. .

NIP.195205131981031002 NIP.19

EMBED Word.Picture.8

PAGE 7

_1373734546.doc