sap asur aziz

Upload: fathulalim-safii

Post on 07-Jul-2018

214 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Sap Asur Aziz

    1/8

    SATUAN ACARA PENYULUHAN

    ASAM URAT

    Disusun Oleh :

    Abd.Aziz

    PROGRAM STUDI PROFESI NERS

    SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

    NGUDIA HUSADA MADURABANGKALAN

    2016

  • 8/19/2019 Sap Asur Aziz

    2/8

    LEMBAR PENGESAHAN

    Dengan ini kami menyatakan bahwa:

     Nama Penulis : Abd.Aziz

    Judul : Penyuluhan Tentang Asam Urat kepada Keluarga

    Uian

    Me!e"#$%i

    Pembimbing Akademik !idan Desa

    "Ns. #$%i &uliant$ .' #. Kep'. (. Kes )

    Disahkan di : !angkalan

    Pada Tanggal: *+ ,ebruari -*/

  • 8/19/2019 Sap Asur Aziz

    3/8

    SATUAN ACARA PENYULUHAN

    T$pik :Asam Urat

    #ubT$pik : Pen0egahan dan Penanganan Asam Urat

    #asaran : Keluarga Uian

    Tempat : Dusun Durinan

    1ari2Tanggal : Kamis *+ ,ebruari -*/

    3aktu : *4.** 5 *6.7* 38!

    I. TU&UAN INSTRUKSIONAL UMUM

    #etelah dilakukan penyuluhan diharapkan keluarga uian di Dusun Durinan

    yang telah mengikuti a0ara penyuluhan dapat mengetahui 9ara Pen0egahan

    dan Penanganan Asam Urat

    II. TU&UAN INSTRUKSIONAL KHUSUS

    #etelah diberikan penyuluhan selama 7* menit keluarga uian di Dusun

    Durinan mampu :

    . (enelaskan Pengertian Asam Urat

    -. (enelaskan Penyebab Asam Urat

    7. (ampu mengetahui Tanda dan eala Asam Urat

    +. (ampu mengetahui K$mplikasi Asam Urat

    ;. (ampu mengetahui Pen0egahan Asam Urat

    /. (ampu mengetahui 9ara Penanganan Asam Urat

    III. SASARANKeluarga uian di Dusunn Durinan

    I'. MATERI

    . Pengertian Asam Urat

    -. Penyebab Asam Urat

    7. Tanda dan eala Asam Urat

    +. K$mplikasi Asam Urat

    ;. Pen0egahan Asam Urat

  • 8/19/2019 Sap Asur Aziz

    4/8

    /. 9ara Penanganan Asam Urat

    '. METODE

    . 9eramah

    -. Tanya Jawab

    7. Dem$nstrasi

    'I. MEDIA

    .

  • 8/19/2019 Sap Asur Aziz

    5/8

    7. *

    (enit

     Evaluasi  *

    a. (enanyakan kepada warga

    tentang materi yang telah

    diberikan.

    a. (enawab pertanyaan

    +. -

    (enit

    Terminasi  *

    a. (engu0apkan terimakasih

    atas peran serta warga.

     b. (engu0apkan salam penutup

    a. (endengarkan

     b. (enawab salam

    'III. KRITERIA E'ALUASI

    . >?aluasi #truktur 

    a. #emua angg$ta keluarga uian mengikuti kegiatan penyuluhan

    yang diselenggarakan di rumah keluarga uian di Dusun

    Karengan Penyelenggaraan penyuluhan dilaksanakan di @umah

    Tn. 1

     b. Peng$rganisasian penyelenggaraan penyuluhan dilakukan

    sebelumnya

    -. >?aluasi Pr$ses

    a. #emua angg$ta keluarga mengikuti penyuluhan

     b. #emua angg$ta keluarga tidak meninggalkan tempat penyuluhan

    0. #emua angg$ta keluarga dapat mengaukan pertanyaan dan

    menawab pertanyaan se0ara benar 

    7. >?aluasi 1asil

    a. Angg$ta keluarga bisa menelaskan Pengertian Asam Urat

     b. Angg$ta keluarga bisa menelaskan Penyebab Asam Urat

    0. Angg$ta keluarga bisa mengetahui Tanda dan eala Asam Urat

    d. Angg$ta keluarga bisa mengetahui K$mplikasi Asam Urat

    e. Angg$ta keluarga bisa mengetahui Pen0egahan Asam Urat

    %. Angg$ta keluarga bisa mengetahui 9ara Penanganan Asam Urat

  • 8/19/2019 Sap Asur Aziz

    6/8

    MATERI PENYULUHAN ASAM URAT

    1. De+ii,i

    Asam urat "uri0 a0iddalam bahasa 8nggris) adalah hasil akhir dari

    katab$lisme "peme0ahan) purin. Purin adalah salah satu kel$mp$k struktur 

    kimia pembentuk DNA. &ang termasuk kel$mp$k purin adalah Aden$sin

    dan uan$sin. #aat DNA dihan0urkan' purin pun akan dikatab$lisme.

    Karena merupakan hasil buangan' maka asam urat harus dibuang dari

    dalam tubuh mealui urin dan sebagian ke0il melalui %eses.

    Kadar urat di darah tergantung usia dan enis kelamin. Umunya'

    anakanak memiliki kadar asam urat antara 7'*+'* mg2dl. Kadar ini akan

    meningkat dengan bertambahnya usia dan menurun saat men$pause. @ata

    rata kadar asam urat pada lakilaki dewasa dan wanita premen$pause

    sekitar /.4 dan /'* mg2dl. Kadar asam urat pada $rang dewasa 0enderung

    meningkat dengan bertambahnya usia' berat badan' tekanan darah'

    k$nsumsi al0$h$l dan gangguan %ungsi ginal.

    2. Pe-eb#b

    a.

  • 8/19/2019 Sap Asur Aziz

    7/8

    . T#d# d# Ge/##

    a. Kesemutan dan linu

     b. Nyeri terutama malam hari atau pagi hari saat bangun tidur 

    0. #endi yang terkena asam urat terlihat bengkak' kemerahan' panas dan

    nyeri luar biasa pada malam dan pagi.

    . C## 3e#!## 3e-#4i"

    a. (elakukan peng$batan hingga kadar asam urat kembali n$rmal. Kadar 

    n$rmalnya adalah -.+ hingga / untuk wanita dan 7.* hingga B untuk 

     pria.

     b. K$ntr$l makanan yang dik$nsumsi.0. !anyak minum air putih. Dengan banyak minum air putih' kita dapat

    membantu membuang purin yang ada dalam tubuh.

    d. Det$ksi%ikasi pembuangan asam urat melalui hiamah

    Jenis 1erbal untuk Penderia 1iperurisemia

    e. #yzigium p$lyanthum "Daun #alam)

    %. Phaleria ma0r$0arpa "(ahk$ta Dewa)

    g. TridaC pr$0umbens "#$ngg$

  • 8/19/2019 Sap Asur Aziz

    8/8

    U8 : (edia Aes0ullapius.

    Pri0e' #yl?ia A. -**-. Pat$%isi$l$gi $l -. Jakarta : Penerbit !uku Ked$kteran

    >9.

    #('