rpp ptk

4
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus 1 Satuan Pendidikan : MI Miftahul Ulum 02 Mata Pelajaran : Al-Qur’an Hadis Kelas/Semester : IV/I Alokasi Waktu : 2 x 35 menit Standar Kompetensi : 3. Memahami kaidah ilmu tajwid Kompetensi Dasar : 3.2. Menerapkan hukum bacaan Izhar Halqi dan Ikhfa’ Haqiqi Indikator : 1. Dapat menyebutkan huruf-huruf ikhfa’ haqiqi 2. Dapat menyebutkan macam-macam ikhfa’ haqiqi 3. Dapat mendemonstrasikan contoh-contoh bacaan ikhfa’ haqiqi dengan baik dan benar A. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa mampu menyebutkan huruf-huruf ikhfa’ haqiqi 2. Siswa mampu menyebutkan macam-macam ikhfa’ haqiqi 3. Siswa mampu mendemonstrasikan contoh-contoh bacaan ikhfa’ haqiqi dengan baik dan benar B. Materi ajar Bacaan ikhfa’ haqiqi C. Metode Ceramah, Reading aloud, demonstrasi D. Langkah-langkah Pembelajaran Kegiatan Langkah Pembelajaran Siswa Waktu Pendahuluan - Appersepsi - Penjelasan materi secara singkat - Memperkenalkan metode Reading aloud Klasikal 10 menit Kegiatan Inti - Memilih contoh- contoh bacaan ikhfa’ haqiqi yang akan dibaca keras atau inti materi - Menjelaskan pin-poin materi - Meminta salah satu siswa untuk membaca keras pada bagian- bagian berbeda/inti - Ketika contoh-contoh bacaan ikhfa’ haqiqi dibaca dengan keras, guru menghentikan di beberapa tempat untuk menekankan poin-poin yang berhubungan dengan bacaan ikhfa’ haqiqi, kemudian Klasikal 40 menit

Upload: ali-shodikin

Post on 11-Aug-2015

132 views

Category:

Documents


15 download

TRANSCRIPT

Page 1: RPP PTK

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Siklus 1Satuan Pendidikan : MI Miftahul Ulum 02Mata Pelajaran : Al-Qur’an HadisKelas/Semester : IV/IAlokasi Waktu : 2 x 35 menitStandar Kompetensi : 3. Memahami kaidah ilmu tajwidKompetensi Dasar : 3.2. Menerapkan hukum bacaan Izhar Halqi dan Ikhfa’ HaqiqiIndikator : 1. Dapat menyebutkan huruf-huruf ikhfa’ haqiqi

2. Dapat menyebutkan macam-macam ikhfa’ haqiqi 3. Dapat mendemonstrasikan contoh-contoh bacaan ikhfa’ haqiqi dengan baik

dan benar

A. Tujuan Pembelajaran1. Siswa mampu menyebutkan huruf-huruf ikhfa’ haqiqi2. Siswa mampu menyebutkan macam-macam ikhfa’ haqiqi3. Siswa mampu mendemonstrasikan contoh-contoh bacaan ikhfa’ haqiqi dengan baik dan

benarB. Materi ajar

Bacaan ikhfa’ haqiqiC. Metode

Ceramah, Reading aloud, demonstrasiD. Langkah-langkah Pembelajaran

Kegiatan Langkah Pembelajaran Siswa WaktuPendahuluan - Appersepsi

- Penjelasan materi secara singkat

- Memperkenalkan metode Reading aloud

Klasikal 10 menit

Kegiatan Inti - Memilih contoh-contoh bacaan ikhfa’ haqiqi yang akan dibaca keras atau inti materi

- Menjelaskan pin-poin materi- Meminta salah satu siswa

untuk membaca keras pada bagian-bagian berbeda/inti

- Ketika contoh-contoh bacaan ikhfa’ haqiqi dibaca dengan keras, guru menghentikan di beberapa tempat untuk menekankan poin-poin yang berhubungan dengan bacaan ikhfa’ haqiqi, kemudian memunculkan beberapa pertanyaan atau contoh

- Guru meminta siswa membaca lagi contoh-contoh bacaan ikhfa’ haqiqi

Klasikal 40 menit

Penutup - Refleksi pembelajaran dengan memberikan kesimpulan, klarifikasi dan tindak lanjut

- Tes akhir dengan soal lisan

Klasikal

Individu

20 menit

E. Media- Buku paket al-Qur’an Hadis kelas IV- Juz ‘Amma

Page 2: RPP PTK

F. Penilaian1. Tes Proses = keaktifan siswa2. Tes Akhir = lisan

G. Instrumen Soal1. Sebutkan huruf-huruf ikhfa’ haqiqi!2. Sebutkan macam-macam ikhfa’ haqiqi!3. Bacalah ayat-ayat di bawah ini dengan tajwid dan makhraj yang benar!

�ْم� �ُك �ِل �ِه�ْم� ِم�ْن� َقْب ِت ِه�ْو�َن َعْن� َصَال �َت ْن �َداًد� َي ْن �ْم� َأ �ِط�ُق�ِم�ْن� َفْو� َق�ُك ْن َيٍس

� ْأ &ِذ�ْي� ِم�ْن� َك �ِف� ِمْن� َجا َء ِم�ْن� َذااَّل ًة� َعْن� َضْي َث َال ا َث َواَج� ْز� ِمْن� ُظ�ِل�َأ

Semarang, Mei 2012 Kepala Madrasah Guru al-Qur’an hadis

Muhamad Jamil, S.Pd. SD. Muhammad Muhib, S.Pd.I.

Page 3: RPP PTK

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Siklus 2Satuan Pendidikan : MI Miftahul Ulum 02Mata Pelajaran : Al-Qur’an HadisKelas/Semester : IV/IAlokasi Waktu : 2 x 35 menitStandar Kompetensi : 3. Memahami kaidah ilmu tajwidKompetensi Dasar : 3.2. Menerapkan hukum bacaan Izhar Halqi dan Ikhfa’ HaqiqiIndikator : 1. Dapat mengidentifikasi hukum bacaan ikhfa’ haqiqi dalam ayat-ayat pilihan

2. Dapat mendemonstrasikan contoh-contoh hukum ikhfa’ haqiqi dalam ayat-ayat pilihan

A. Tujuan Pembelajaran1. Siswa mampu mengidentifikasi hukum bacaan ikhfa’ haqiqi dalam ayat-ayat pilihan2. Siswa mampu mendemonstrasikan contoh-contoh hukum ikhfa’ haqiqi dalam ayat-ayat

pilihanB. Materi ajar

Bacaan ikhfa’ haqiqiC. Metode

Ceramah, Reading aloud, Demonstrasi, DiskusiD. Langkah-langkah Pembelajaran

Kegiatan Langkah Pembelajaran Siswa WaktuPendahuluan - Appersepsi

- Penjelasan materi yang akan diajarkan secara singkat

Klasikal 10 menit

Kegiatan Inti - Menyiapkan surat al-Insyirah dan surat al-Bayyinah yang akan dibaca keras atau inti materi

- Menjelaskan pin-poin materi

- Meminta sukarelawan untuk membaca keras pada bagian-bagian yang berbeda/inti

- Ketika surat al-Insyirah dan surat al-Bayyinah dibaca, guru menghentikan di beberapa tempat untuk menekankan poin-poin tertentu.

- Guru merangsang siswa untuk berdiskusi singkat, kemudian memunculkan beberapa pertanyaan atau contoh-contoh untuk menguji apa ada dalam bacaan tersebut

Klasikal 40 menit

Penutup - Refleksi pembelajaran dengan memberikan kesimpulan, klarifikasi dan tindak lanjut

- Tes akhir dengan soal lisan

Klasikal

Individu

20 menit

Page 4: RPP PTK

E. Media- Buku paket al-Qur’an Hadis kelas IV- Juz ‘Amma

F. Penilaian- Tes Proses = keaktifan siswa dalam berdiskusi dan menjawab pertanyaan- Tes Akhir = membaca surat al-Insyiroh dan surat al-Bayyinah

G. Instrumen Soal1. Bacalah surat al-Insyirah dan surat al-bayyinah dengan tajwid dan makhraj yang benar!2. Ada berapakah hukum bacaan ikhfa’ haqiqi dalam surat al-Insyirah dan surat al-

Bayyinah?

Semarang, Mei 2012 Kepala Madrasah Guru al-Qur’an hadis

Muhamad Jamil, S.Pd. SD. Muhammad Muhib, S.Pd.I.