rpp pendidikan agama islam & budi pekerti (pai&bp) smp kelas vii

45

Click here to load reader

Upload: diva-pendidikan

Post on 17-Jan-2017

1.592 views

Category:

Education


38 download

TRANSCRIPT

Page 1: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMP ..............Mata Pelajaran : PAIKelas/Semester : VII/GanjilTema : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih MudahAlokasi Waktu : 12 x 40 Menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Inti1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, danprosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang

ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.4. Mencoba, mengolah, dan menyajikan dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,

memodifikasi, danmembuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, danmengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudutpandang/teori.

B. Kompetensi Dasar1.1 Menghayati Al-Quran sebagai implementasi dari pemahaman rukun iman.2.7 Menghargai perilaku semangat menuntut ilmu sebagai implementasi dari pemahaman sifat Allah (Al-

’Alim, al-Khabir, as-Sami’, dan al-Bashir) dan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman(55):33 serta hadis terkait

3.3 Memahami isi kandungan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33, serta hadi¡ terkaittentang menuntut ilmu.

4.3.1 Membaca Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33, dengan tartil4.3.2 Menunjukkan hafalan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33 dengan lancar

C. Indikator1.1.1 Menghayati Alquran sebagai implementasi dari pemahaman rukun Iman.2.7.1 Menampilkan contoh perilaku semangat menuntut ilmu sebagai implementasi surahar-

Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11, serta hadis terkait.3.3.1 Menyebutkan arti surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 serta hadis tentang

menuntut ilmu.3.3.2 Menjelaskan makna isi kandungan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadallah/58:11 serta

hadis tentang menuntut ilmu.4.3.1.1 Menjelaskan hukum bacaan mad dalam surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11

dengan benar.4.3.1.2 Mendemontrasikan bacaan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11dengan tartil.4.3.2.1 Melafalkan hapalan ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 dengan lancar.

D. Materi Pembelajaran1. Mari Membaca Al-Qur’an

Tahukah kamu, siapakah yang punya ilmu itu? Allah Swt. yang memiliki ilmu. Allah disebut al-‘Al³m artinya Maha Mengetahui (Maha Berilmu). Ilmu Allah Swt. sangat luas tanpa batas. Ada yangdiberikan kepada kita sudah tertulis dan ada yang tidak tertulis. Yang tertulis adalah kit±bull±h dan yangtidak tertulis adalah alam semesta serta isinya yang disebut sebagai ayat-ayat kauniyyah.Selain belajartentang alam semesta, kita juga wajib mempelajari ilmu Allah Swt. yang tertulis, yaitu al-Qur’±n.

Al-Qur’±n dapat dipelajari dengan cara membiasakan membaca tart³l, mempelajari artinya, danmemahami kandungannya. Mari membaca al-Qur’±n dengan tartil ayat-ayat berikut ini:a.Membaca Q.S Ar-rahman/55:33b.Membaca Q.S Al-mujadalah/58:11c.Menerapkan hokum bacaan panjang/Mad

a) Mad tabi’I atau mad asliMad tabi’I artinya bacaan panjang dua harakat atau dua ketukan. Bacaan mad yang dimaksud disini adalah cara membaca huruf dengan memanjang karena ada hukum mad.

b) Mad far’I atau cabang-cabang MadMad Far’³ adalah mad cabang, yakni cabang dari mad ¯ab³‘iatau mad a¡l³. Sebelum kalianmembahas mad Far’³, alangkah baiknya kalau kalian memahami secara tuntas tentang mad¯ab³‘i. Karena mad Far’³ sangat terkait dengan mad ¯ab³‘i atau mad a¡l³. Mad wajib Muttasiil Mad Jaiz munfasil Mad aridlisukun

Page 2: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

Mad iwadd.Mengartikan Q.S Ar-rahman/55:33

a) Arti mufradat (kosa kata/kalimat)

b) Terjemahan ayat“Wahai golongan jin dan manusia! Jika kamu sanggup menembus (melintasi) penjuru langit danbumi, maka tembuslah. Kamu tidak akan mampu menembusnya kecuali dengan kekuatan (dariAllah)”. (Q.S. ar-Rahm±n/55: 33)

e.Mengartikan Q.S Al-mujadalah/58:11a) Arti mufradat (kosa kata/kalimat)

b) Tejemahan ayat“Wahai orang-orang yang beriman! Apabila dikatakan kepadamu, “Berilah kelapangan di dalammajelis-majelis,” maka lapangkanlah, niscaya Allah akan memberi kelapangan untukmu. Danapabila dikatakan, “Berdirilah kamu,” maka berdirilah, niscaya Allah akan mengangkat (derajat)orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang yang diberi ilmu beberapa derajat. DanAllah Mahateliti apa yang kamu kerjakan.” (Q.S. al-Muj±dalah/58: 11)

2. Mari Memahami Al-Qur’ana. Kandungan Q.S. ar-Rahm±n/55: 33 serta Hadis Terkait

Isi kandungan Q.S. ar-Rahm±n/55: 33 sangat cocok untuk kalian pelajari karena ayat inimenjelaskan pentingnya ilmu pengetahuan bagi kehidupan umat manusia. Dengan ilmupengetahuan, manusia dapat mengetahui benda-benda langit. Dengan ilmu pengetahuan, manusiadapat menjelajahi angkasa raya. Dengan ilmu pengetahuan, manusia mampu menembus sekat-sekatyang selama ini belum terkuak. Hebat, bukan?

Manusia diberi potensi oleh Allah Swt. berupa akal. Akal ini harus terus diasah, diberdayakandengan cara belajar dan berkarya. Dengan belajar, manusia bisa mendapatkan ilmu dan wawasanyang baru. Dengan ilmu, manusia dapat berkarya untuk kehidupan yang lebih baik.Nabi Muhammad saw. bersabda:

“Dari Anas ibn Malik r.a. ia berkata, Rasulullah saw. bersabda: “Menuntut ilmu itu adalah kewajibanbagi setiap orang Islam”. (H.R. Ibn Majah)

b. Kandungan Q.S. al-mujadalah/58:11 serta Hadis TerkaitMenjelaskan keutamaan orang-orang beriman dan berilmu pengetahuan. Kalau Q.S.

arRahm±n/55:33 menjelaskan pentingnya ilmu pengetahuan, maka ayat ini menegaskan bahwaorang yang beriman dan berilmu pengetahuan akan diangkat derajatnya oleh Allah Swt.

Mengapa orang yang beriman dan berilmu pengetahuan akan diangkat derajatnya? Sudah tentu,orang yang beriman dan memiliki ilmu pengetahuan luas akan dihormati oleh orang lain, diberikepercayaan untuk mengendalikan atau mengelola apa saja yang terjadi dalam kehidupan ini. Iniartinya tingkatan orang yang beriman dan berilmu lebih tinggi dibanding orang yang tidak berilmu.

Page 3: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

Ayat ini juga menjelaskan tentang belapang-lapanglah kalian ketika berada di dalam majlis(tempat mencari ilmu). Yakni apabila kita berada di tempat menuntut ilmu, baik itu di kelas, masjid,majlis taklim dan lain sebagainya, kita harus memberikan kesempatan kepada orang lain untuksama-sama mendapatkan tempat duduk yang layak.

Akan tetapi perlu diingat bahwa orang yang beriman, tetapi tidak berilmu, dia akan lemah. Olehkarena itu, keimanan seseorang yang tidak didasari atas ilmu pengetahuan tidak akan kuat. Begitujuga sebaliknya, orang yang berilmu, tetapi tidak beriman, ia akan tersesat. Karena ilmu yangdimiliki bisa jadi tidak untuk kebaikan sesama.

3. Perilaku Orang yang Cinta Ilmu PengetahuanSikap dan perilaku terpuji yang dapat diterapkan sebagai penghayatan dan pengamalan Q.S. ar-

Rahm±n/55:33 dalam kehidupan sehari-hari adalah sebagai berikut.a. Senang membaca buku-buku pengetahuan sebagai bukti cinta ilmu pengetahuan.b. Selalu ingin mencari tahu tentang alam semesta, baik di langit maupun di bumi, dengan terus

menelaahnya.c. Meyakini bahwa alam semesta ini diciptakan oleh Allah Swt. untuk manusia. Oleh karena itu,

manusia harus merasa haus untuk terus menggali ilmu pengetahuan.d. Rendah hati atas kesuksesan yang diraihya dan tidak merasa rendah diri dan malu terhadap

kegagalan yang dialaminya.Sikap dan perilaku yang dapat diterapkan sebagai penghayatan dan pengamalan Q.S. al-

Muj±dalah/58:11 dalam kehidupan sehari-hari adalah sebagai berikut.a. Memiliki rasa ingin tahu yang tinggi dan berusaha untuk mendapatkan pengetahuan tersebut.b. Bersikap sopan saat belajar dan selalu menghargai dan menghormati guru.c. Senang mendatangi guru untuk meminta penjelasan tentang ilmu pengetahuan.b. Selalu menyeimbangkan ilmu pengetahuan yang dimilikinya dengan keyakinan terhadap kekuasaan

Allah Swt

E. Langkah-langkah Pembelajaran1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 45 menit ) Waktu Pendahuluan/Kegiatan Awal

Guru :o Orientasi

Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulaipembelajaran

Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan

pembelajaran.o Apersepsi

Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalamanpeserta didik dengan tema sebelumnya.

Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan

dilakukan.o Motivasi

Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akandipelajari.

Apabila materi ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapatmenjelaskan tentang, membaca Al-Qur’an surat ar-rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11 serta menerapkan hukum bacaan mad.

Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung Mengajukan pertanyaan.

o Pemberian Acuan; Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu. Memberitahukan tentang standar kompetensi, kompetensi dasar, indikator, dan

KKM pada pertemuan yang berlangsung Pembagian kelompok belajar Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan

langkah-langkah pembelajaran.

15menit

Kegiatan IntiPeserta didik di dalam kelompok belajar :Mengamatio Mengamatio Membacao Mendengar

90menit

Page 4: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

o MenyimakPenjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang Al-Qur’an surat ar-rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11 serta menerapkan hukum bacaan mad.

o Menontono MelihatMenanyao Membuat dan mengajukan Pertanyaan,o Tanya jawab,o Berdiskusi tentang informasi yang belum dipahami, informasi tambahan yang ingin

diketahui, atau sebagai klarifikasi.o Mengajukan pertanyaan tentang : Al-Qur’an surat ar-rahman/55:33 dan al-

mujadalah/58:11 serta menerapkan hukum bacaan madyang tidak dipahami dari apayang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yangdiamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaanuntuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjanghayat.Misalnya :

Mengumpulkan Data (Eksperimen/Mengeksplorasi)o Mengeksplorasi

Mengamati penjelasan tentang cabang-cabang mad ! Menjelaskan sebab-sebab dibaca cabang-cabang mad, kerjakan di kolom bagian

kanan! Membuat contoh lain tentang hukum bacaan cabang-cabang mad!

o Mencoba,o Berdiskusi,o Mendemonstrasikano Meniru bentuk/gerak,o Melakukan eksperimen,o Membaca sumber lain selain buku teks tentang Al-Qur’an surat ar-rahman/55:33 dan

al-mujadalah/58:11 serta menerapkan hukum bacaan mad.o Mengumpulkan data dari nara sumber melalui angket, wawancara, dan

memodifikasi/menambahi/mengembangkan tentangMengasosiasikano Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan,o Menganalisis data dalam bentuk membuat kategori, mengasosiasi atau menghubungkan

fenomena/informasi yang terkait dalam rangka menemukan suatu pola,o Menyimpulkan pelajaran yang sudah dipelajari yaitu tentang Al-Qur’an surat ar-

rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11 serta menerapkan hukum bacaan mad.Mengkomunikasikano Menyajikan laporan dalam bentuk bagan, diagram, atau grafik;o Mempresentasikan hasil kajian diskusi, pengamatan tentango Menyusun laporan tertulis tentang Al-Qur’an surat ar-rahman/55:33 dan al-

mujadalah/58:11 serta menerapkan hukum bacaan mad.o Menyajikan laporan meliputi proses, hasil, dan kesimpulan secara lisanCatatan:Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaranyang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguhmenghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)

PenutupPeserta didik: Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul

dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan. Mengagendakan pekerjaan rumah. Mengagendakan materi yang harus mempelajari pada pertemuan berikutnya di luar

jam sekolah atau dirumah.Guru: Memeriksa pekerjaan siswa yang selesa ilangsung diperiksa. Peserta didik yang

selesai mengerjakan soal dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat,untuk penilaian portofolio.

Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasamayang baik.

15menit

2. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 45 menit ) Waktu

Page 5: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

Pendahuluan/Kegiatan AwalGuru :o Orientasi

Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulaipembelajaran

Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan

pembelajaran.o Apersepsi

Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalamanpeserta didik dengan tema sebelumnya.

Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan

dilakukan.o Motivasi

Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akandipelajari.

Apabila materi ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapatmenjelaskan tentang, mengartikan Qur’an surat ar-rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11.

Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung Mengajukan pertanyaan.

o Pemberian Acuan; Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu. Memberitahukan tentang standar kompetensi, kompetensi dasar, indikator, dan

KKM pada pertemuan yang berlangsung Pembagian kelompok belajar Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan

langkah-langkah pembelajaran.

15menit

Kegiatan IntiPeserta didik di dalam kelompok belajar :Mengamatio Mengamatio Membacao Mendengaro Menyimak

Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang Mengartikan Qur’ansurat ar-rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11.

o Menontono MelihatMenanyao Membuat dan mengajukan Pertanyaan,o Tanya jawab,o Berdiskusi tentang informasi yang belum dipahami, informasi tambahan yang ingin

diketahui, atau sebagai klarifikasi.o Mengajukan pertanyaan tentang : Mengartikan Qur’an surat ar-rahman/55:33 dan al-

mujadalah/58:11 yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untukmendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaanfaktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas,rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritisyang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.Misalnya : apa terjemahan dari Qur’an surat ar-rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11?

Mengumpulkan Data (Eksperimen/Mengeksplorasi)o Mengeksplorasio Mencoba,o Berdiskusi,o Mendemonstrasikano Meniru bentuk/gerak,o Melakukan eksperimen,o Membaca sumber lain selain buku teks tentang Mengartikan Qur’an surat ar-

rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11.o Mengumpulkan data dari nara sumber melalui angket, wawancara, dan

90menit

Page 6: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

memodifikasi/menambahi/mengembangkan tentangMengasosiasikano Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan,o Menganalisis data dalam bentuk membuat kategori, mengasosiasi atau menghubungkan

fenomena/informasi yang terkait dalam rangka menemukan suatu pola,o Menyimpulkan pelajaran yang sudah dipelajari yaitu tentang Mengartikan Qur’an surat

ar-rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11.Mengkomunikasikano Menyajikan laporan dalam bentuk bagan, diagram, atau grafik;o Mempresentasikan hasil kajian diskusi, pengamatan tentango Menyusun laporan tertulis tentang Mengartikan Qur’an surat ar-rahman/55:33 dan al-

mujadalah/58:11.o Menyajikan laporan meliputi proses, hasil, dan kesimpulan secara lisanCatatan:Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaranyang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguhmenghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)

PenutupPeserta didik: Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul

dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan. Mengagendakan pekerjaan rumah. Mengagendakan materi yang harus mempelajari pada pertemuan berikutnya di luar

jam sekolah atau dirumah.Guru: Memeriksa pekerjaan siswa yang selesa ilangsung diperiksa. Peserta didik yang

selesai mengerjakan soal dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat,untuk penilaian portofolio.

Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasamayang baik.

15menit

3. Pertemuan Ke-3 ( 3 x 45 menit ) Waktu Pendahuluan/Kegiatan Awal

Guru :o Orientasi

Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulaipembelajaran

Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan

pembelajaran.o Apersepsi

Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalamanpeserta didik dengan tema sebelumnya.

Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan

dilakukan.o Motivasi

Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akandipelajari.

Apabila materi ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapatmenjelaskan tentang, memahami kandungan Al- Qur’an surat ar-rahman/55:33dan al-mujadalah/58:11.

Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung Mengajukan pertanyaan.

o Pemberian Acuan; Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu. Memberitahukan tentang standar kompetensi, kompetensi dasar, indikator, dan

KKM pada pertemuan yang berlangsung Pembagian kelompok belajar Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan

langkah-langkah pembelajaran.

15menit

Kegiatan IntiPeserta didik di dalam kelompok belajar :

90menit

Page 7: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

Mengamatio Mengamatio Membacao Mendengaro Menyimak

Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang Memahami kandunganAl- Qur’an surat ar-rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11.

o Menontono MelihatMenanyao Membuat dan mengajukan Pertanyaan,o Tanya jawab,o Berdiskusi tentang informasi yang belum dipahami, informasi tambahan yang ingin

diketahui, atau sebagai klarifikasi.o Mengajukan pertanyaan tentang : Memahami kandungan Al- Qur’an surat ar-

rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11 yang tidak dipahami dari apa yang diamati ataupertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulaidari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untukmengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untukmembentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.Misalnya : apa kandungan dari Al- Qur’an surat ar-rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11.

Mengumpulkan Data (Eksperimen/Mengeksplorasi)o Mengeksplorasio Mencoba,o Berdiskusi,o Mendemonstrasikano Meniru bentuk/gerak,o Melakukan eksperimen,o Membaca sumber lain selain buku teks tentang Memahami kandungan Al- Qur’an surat

ar-rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11.o Mengumpulkan data dari nara sumber melalui angket, wawancara, dan

memodifikasi/menambahi/mengembangkan tentangMengasosiasikano Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan,o Menganalisis data dalam bentuk membuat kategori, mengasosiasi atau menghubungkan

fenomena/informasi yang terkait dalam rangka menemukan suatu pola,o Menyimpulkan pelajaran yang sudah dipelajari yaitu tentang Memahami kandungan Al-

Qur’an surat ar-rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11.Mengkomunikasikano Menyajikan laporan dalam bentuk bagan, diagram, atau grafik;o Mempresentasikan hasil kajian diskusi, pengamatan tentango Menyusun laporan tertulis tentang Memahami kandungan Al- Qur’an surat ar-

rahman/55:33 dan al-mujadalah/58:11.o Menyajikan laporan meliputi proses, hasil, dan kesimpulan secara lisanCatatan:Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaranyang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguhmenghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)

PenutupPeserta didik: Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul

dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan. Mengagendakan pekerjaan rumah. Mengagendakan materi yang harus mempelajari pada pertemuan berikutnya di luar

jam sekolah atau dirumah.Guru: Memeriksa pekerjaan siswa yang selesa ilangsung diperiksa. Peserta didik yang

selesai mengerjakan soal dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat,untuk penilaian portofolio.

Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasamayang baik.

15menit

4. Pertemuan Ke-4 ( 3 x 45 menit ) Waktu

Page 8: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

Pendahuluan/Kegiatan AwalGuru :o Orientasi

Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulaipembelajaran

Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan

pembelajaran.o Apersepsi

Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalamanpeserta didik dengan tema sebelumnya.

Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan

dilakukan.o Motivasi

Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akandipelajari.

Apabila materi ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapatmenjelaskan tentang, perilaku orang yang cinta ilmu pengetahuan.

Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung Mengajukan pertanyaan.

o Pemberian Acuan; Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu. Memberitahukan tentang standar kompetensi, kompetensi dasar, indikator, dan

KKM pada pertemuan yang berlangsung Pembagian kelompok belajar Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan

langkah-langkah pembelajaran.

15menit

Kegiatan IntiPeserta didik di dalam kelompok belajar :Mengamatio Mengamatio Membacao Mendengaro Menyimak

Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang Perilaku orang yangcinta ilmu pengetahuan.

o Menontono MelihatMenanyao Membuat dan mengajukan Pertanyaan,o Tanya jawab,o Berdiskusi tentang informasi yang belum dipahami, informasi tambahan yang ingin

diketahui, atau sebagai klarifikasi.o Mengajukan pertanyaan tentang : Perilaku orang yang cinta ilmu pengetahuan yang tidak

dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahantentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yangbersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuanmerumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdasdan belajar sepanjang hayat.Misalnya :

Mengumpulkan Data (Eksperimen/Mengeksplorasi)o Mengeksplorasio Mencoba,o Berdiskusi,o Mendemonstrasikano Meniru bentuk/gerak,o Melakukan eksperimen,o Membaca sumber lain selain buku teks tentang Perilaku orang yang cinta ilmu

pengetahuan.o Mengumpulkan data dari nara sumber melalui angket, wawancara, dan

memodifikasi/menambahi/mengembangkan tentangMengasosiasikan

90menit

Page 9: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

o Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan,o Menganalisis data dalam bentuk membuat kategori, mengasosiasi atau menghubungkan

fenomena/informasi yang terkait dalam rangka menemukan suatu pola,o Menyimpulkan pelajaran yang sudah dipelajari yaitu tentang Perilaku orang yang cinta

ilmu pengetahuan.Mengkomunikasikano Menyajikan laporan dalam bentuk bagan, diagram, atau grafik;o Mempresentasikan hasil kajian diskusi, pengamatan tentango Menyusun laporan tertulis tentang Perilaku orang yang cinta ilmu pengetahuan.o Menyajikan laporan meliputi proses, hasil, dan kesimpulan secara lisanCatatan:Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaranyang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguhmenghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)

PenutupPeserta didik: Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul

dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan. Mengagendakan pekerjaan rumah. Mengagendakan materi yang harus mempelajari pada pertemuan berikutnya di luar

jam sekolah atau dirumah.Guru: Memeriksa pekerjaan siswa yang selesa ilangsung diperiksa. Peserta didik yang

selesai mengerjakan soal dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat,untuk penilaian portofolio.

Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasamayang baik.

15menit

F. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaana. Sikap

- Penilaian Diri- Penilaian Jurnal- Penilaian Observasi- Penilaian Teman Sebaya

b. Pengetahuan- Penugasan- Tes Lisan- Tertulis Uraian dan atau Pilihan Ganda

c. Keterampilan- Penilaian Portofolio- Penilaian Proyek- Penilaian Unjuk Kerja

1. Bentuk Instrumen dan instrument2. Pedoman Penskoran

Jenis/TeknikPenilaian Bentuk InstrumenDan Instrumen Pedoman Penskoran

a. Sikap Diri terlampir terlampirJurnal terlampir terlampirObservasi terlampir terlampirTeman Sebaya terlampir terlampir

b. Pengetahuan Penugasan terlampir terlampirTes Lisan terlampir terlampirTertulis Uraian dan atau PG terlampir terlampir

c. Keterampilan Portofolio terlampir terlampirProyek terlampir terlampirUnjuk Kerja terlampir terlampir

3 . Pembelajaran Remedial dan PengayaanPembelajaran Remedial dan Pengayaan dilakukan segera setelah kegiatan penilaian

G. Media, Alat, Bahan dan Sumber Pembelajaran

Page 10: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

Media :o Video pembelajaran

Alat/Bahan :o Infocuso Laptop

Sumber Belajar :o Al-Qur’an dan hadisto Buku teks PAI dan BP SMP kelas VII kemdikbudo E-dukasi neto Buku-buku lain yang relevan

Jakarta, 27 Juli 2015

MengetahuiKepala SMP .............. Guru Mata Pelajaran

…………………………………… …………………………………….NIP/NRK. NIP/NRK.

Catatan Kepala Sekolah................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................

Page 11: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENILAIAN SIKAPPENILAIAN DIRI

SatuanPendidikan : SMP Negeri ……………..Mata Pelajaran : PAI & BPKelas : VII (tujuh)Materi : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih Mudah

Kompetensi Dasar2.7 Menghargai perilaku semangat menuntut ilmu sebagai implementasi dari pemahaman sifat Allah

(Al-’Alim, al-Khabir, as-Sami’, dan al-Bashir) dan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman

Indikator:2.7.1 Menampilkan contoh perilaku semangat menuntut ilmu sebagai implementasi surahar-

Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11, serta hadis terkait.

PENILAIAN DIRI

Nama :

Kelas :

Kelompok : ………………………………………

Untuk pernyataan 1 sampai dengan 7,tulis masing-masing huruf sesuai dengan pendapatmu !

A = Selalu B = Sering C = Jarang D = Tidak pernah

1 Berdoa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan pembelajaran

2 Menunjukan sikap berusaha secara maksimal dalam melakukan pembelajaran

3 Kejujuran

4 Kedisiplinan

5 Tanggungjawab

6 Toleransi

7 Menghargai teman

.

....................................................................................................................................................

....................................................................................................................................................

....................................................................................................................................................

....................................................................................................................................................

....................................................................................................................................................

....................................................................................................................................................

....................................................................................................................................................

....................................................................................................................................................

....................................................................................................................................................

....................................................................................................................................................

....................................................................................................................................................

....................................................................................................................................................

Pedoman Penskoran: Skor 4, jika A = Selalu

Page 12: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

Skor 3, jika B = SeringSkor 2, jika C = JarangSkor 1, jika D = Tidak pernah

Skor Perolehan =

………………, 14 Juli 2015

MengetahuiGuru Mata Pelajaran, Siswa Peserta Didik,

………………………………….. ……………………………………NIP. NIS/NISN.

Page 13: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENILAIAN SIKAPPENILAIAN JURNAL

SatuanPendidikan : SMP Negeri ……………..Mata Pelajaran : PAI & BPKelas : VII (tujuh)Materi : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih Mudah

Kompetensi dasar:1.1 Menghayati Al-Quran sebagai implementasi dari pemahaman rukun iman.

Indikator :1.1.1 Menghayati Alquran sebagai implementasi dari pemahaman rukun Iman.

Jangka Waktu Pengamatan : ……………..Format Jurnal

Nama Siswa : ………………..Kelas : ………………

No. Hari/Tanggal Sikap/Perilaku KeteranganPositif Negatif

Kesimpulan :

………………………………………………………………………………………………………………………………, 14 Juli 2015

MengetahuiKepala SMPN ………………… Guru Mata Pelajaran

………………………………….. …………………………………..NIP. NIP.

Page 14: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAPPENILAIAN OBSERVASI

SatuanPendidikan : SMP Negeri ……………..Mata Pelajaran : PAI & BPKelas : VII (tujuh)Materi : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih Mudah

Kompetensi dasar :2.7 Menghargai perilaku semangat menuntut ilmu sebagai implementasi dari pemahaman sifat Allah (Al-’Alim,

al-Khabir, as-Sami’, dan al-Bashir) dan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33 serta hadisterkait

Indikator :2.7.1 Menampilkan contoh perilaku semangat menuntut ilmu sebagai implementasi surahar-

Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11, serta hadis terkait.

.Rubrik:Indikator sikap aktif dalam pembelajaran:1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha ambil bagian dalam pembelajaran tetapi belum

ajeg/konsisten3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran tetapi belum

ajeg/konsisten4. Sangat baik jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok secara

terus menerus dan ajeg/konsisten

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok.2. Cukupjika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi masih

belum ajeg/konsisten.3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi masih

belum ajeg/konsisten.4. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus

menerus dan ajeg/konsisten.

Indikator sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang

berbeda dan kreatif.2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan

masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah

yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.4. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan

masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

Page 15: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

PENILAIAN OBSERVASI

Kelas : VIIMateri :

Bubuhkan tanda √pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

No Nama Siswa

SikapTanggung Jawab Jujur Peduli Kerjasama Santun Percaya diri Disiplin

KR CK BA SB KR CK BA SB KR CK BA SB KR CK BA SB KR CK BA SB KR CK BA SB KR CK BA SB1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

123456789

10111213141516171819202122232425262728

Page 16: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

No Nama Siswa

SikapTanggung Jawab Jujur Peduli Kerjasama Santun Percaya diri Disiplin

KR CK BA SB KR CK BA SB KR CK BA SB KR CK BA SB KR CK BA SB KR CK BA SB KR CK BA SB1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

293031323334353637383940

K : Kurang C: Cukup B: Baik SB : Baik Sekali

…………………, 14 Juli 2014

MengetahuiKepala SMPN ………………… Guru Mata Pelajaran

………………………………….. …………………………………..NIP . NIP.

Page 17: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

REKAPITULASI PENILAIAN SIKAPPENILAIAN OBSERVASI

KELAS : VII………….

NO NAMA SISWASIKAP Skor

Rata-rata

TanggungJawab Jujur Pedul KerjaSama Santun PercayaDiri Disiplin

123456789

10111213141516171819202122232425262728293031323334353637383940

…………………, 14 Juli 2015

MengetahuiKepala SMPN ………………… Guru Mata Pelajaran

………………………………….. …………………………………..NIP. NIP.

Page 18: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENILAIAN SIKAPTEMAN SEBAYA

SatuanPendidikan : SMP Negeri ……………..Mata Pelajaran : PAI & BPKelas : VII (tujuh)Materi : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih MudahKompetensi dasar2.7 Menghargai perilaku semangat menuntut ilmu sebagai implementasi dari pemahaman sifat Allah (Al-’Alim,

al-Khabir, as-Sami’, dan al-Bashir) dan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33 serta hadisterkait

Indikator:2.7.1 Menampilkan contoh perilaku semangat menuntut ilmu sebagai implementasi surahar-

Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11, serta hadis terkait.

Instrumen

Kategori: 86 – 100 : SangatBaik 71 – 85 : Baik55 – 70 : Cukup < 55 : Kurang

…………………, 14 Juli 2015MengetahuiKepala SMPN ………………… Guru Mata Pelajaran

………………………………….. …………………………………..NIP. NIP.

Petunjuk:Berilah tanda (X) pada pilihan yang paling menggambarkan kondisi teman sejawat kamu dalam kurun waktu 1(satu) minggu terakhir.Nama Teman yang Dinilai : ……………………..Kelas : ……………………..Mata pelajaran : ……………………..

TidakPernah

Jarang

Sering

Selalu

3No. AspekPenilaian

4 2 11. Siswa tidak mencontek dalam mengerjakan ujian/ulangan/tugas2. Siswa tidak melakukan plagiat (mengambil/menyalin karya orang lain tanpa

menybutkan sumber) dalam mengerjakan setiap tugas.3. Siswa mengemukakan perasaam terhadap sesuatu apa adanya4. Siswa melaporkan data/informasi apa adanya

JumlahTotal Skor

Keterangan: Tidak Pernah (intensitas sikap yang diamati tidak muncul) Jarang (intensitasnya sikap yang diamati sebagian kecil muncul) Sering (intensitasnya sikap yang diamati sebagian besar muncul) Selalu (intensitasnya sikap yang diamati selalu muncul)

Nilai =

Page 19: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

FORMAT PENENTUAN KRITERIA KETUNTASAN

Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

SMP

KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.KI 2 : Menghargai, dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli(toleransi,gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan

lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,teknologi, seni budaya terkait penomena

dan kejadian yang tampak mata).KI 4 : Mencoba,mengolah, dan menyaji, dalam ranah konkret( menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,

menghitung, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori).

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

1 1.2 Beriman kepada AllahSWT.

3.1 Memahami maknaAsmau al-husna: al-’Alim, al-Khabir, as-Sami’, dan al-Bashir

4.1 Menyajikan contohperilaku yangmencerminkanketeladanan dari sifatal- Asmau al-husna: al-’Alim, al-Khabir, as-Sami’, dan al-Bashir

1.2.1 Menghayati makna berimankepada Allah melalui Asmaual-husna

3.1.1 Menyebutkan pengertianAsmau al-husna: al-’Alim, al-Khabir, as-Sami’, dan al-Bashir

3.1.2 Menjelaskan makna Asmaual-husna: al-’Alim, al-Khabir,as-Sami’, dan al-Bashir

4.1.1 Mencontohkan perilakuyang mencerminkanketeladanan dari sifat Asmaual-husna: al-’Alim

4.1.2 Mencontohkan perilakuyang mencerminkanketeladanan dari sifat Asmaual-husna: al-Khabir

4.1.3 Mencontohkan perilakuyang mencerminkanketeladanan dari sifat Asmaual-husna: as-Sami’,

4.1.4 Mencontohkan perilakuyang mencerminkanketeladanan dari sifat Asmaual-husna: dan al-Bashir

2 2.1 Menghargai perilakujujur sebagaiimplementasi daripemahaman Q.S. Al-Baqarah (2): 42 danhadis terkait

2.5 Menghargai perilakuamanah sebagaiimplementasi dariQ.S. Al-Anfal (8): 27dan hadis terkait

2.6 Menghargai perilakuistiqamah sebagaiimplementasi daripemahaman QS Al-Ahqaf (46): 13 danhadis terkait

3.6 Memahami makna

2.1.1 Membiasakan diriberperilaku jujur sebagaiimplementasi daripemahaman Q.S. Al-Baqarah (2): 42 dan hadisterkait dalam kehidupansehari-hari.

2.5.1 Membiasakan diriberperilaku amanah sebagaiimplementasi dari Q.S. Al-Anfal (8): 27 dan hadisterkait dlam kehidupansehari-hari

2.5.2 Membiasakan diriberperilaku amanah sebagaiimplementasi dari Q.S. Al-Anfal (8): 27 dan hadisterkait dlam kehidupan

Page 20: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

tentang perilakuamanah sebagaiimplementasi dariQ.S. al-Anfal/8: 27dan hadis terkait.

3.7 Memahami maknatentang perilakuistiqamah sebagaiimplementasi daripemahaman Q.S. al-Ahqaf/46: 13 danhadis terkait.

4.6 Mencontohkanperilaku amanahsebagai implementasidari Q.S. al-Anfal/8:27 dan hadis terkait

4.7 Mencontohkanperilaku Istiqamahsesuai kandungan Q.S.al- Ahqaf/46: 13 danhadis terkait

sehari-hari3.6.1 Menjelaskan pengertian

amanah sebagaiimplementasi dari surah al-Anfal/8:27 dan hadis yangterkait.

3.6.2 Menjelaskan makna amanahsebagai implementasi darisurah al-Anfal/8:27 danhadis yang terkait.

3.7.1 Menyebutkan pengertianistiqamah sebagaiimplementasi daripemahaman surah al-Ahqaf/46:13 dan hadis yangterkait.

3.7.2 Menjelaskan maknaistiqamah sebagaiimplementasi daripemahaman surah al-Ahqaf/46:13 dan hadis yangterkait.

4.6.1 Menunjukkan contohperilaku amanah sebagaiimplementasi dari surah al-Anfal/8:27 dan hadis yangterkait.

4.7.1 Menunjukkan contohperilaku istiqamah sebagaiimplementasi daripemahaman surah al-Ahqaf/46:13 dan hadis yangterkait.

3 1.4 Menerapkan ketentuanbersuci dari hadatskecil dan hadats besarberdasarkan syariatIslam

3.8 Memahami ketentuanbersuci dari hadaskecil dan hadas besar

4.8 Mempraktikkan tatacara bersuci dari hadaskecil dan hadas besar.

1.4.1 Membiasakan dirimenerapkan ketentuanbersuci dari hadats kecil danhadats besar berdasarkansyariat Islam dalamkehidupan sehari-hari

3.8.1 Menjelaskan ketentuanbersuci dari hadas kecil danhadas besar.

3.8.2 Menerangkan tata carabersuci dari hadas kecil danhadas besar.

3.8.3 Menjelaskan tata carabersuci dari hadas kecil danhadas besar berdasarkansyariat Islam.

4.12.1 Menunjukkan contohbersuci dari hadas kecil danhadas besar.

4.12.2 Mempraktikkan bersuci darihadas kecil dan hadas besardalam kehidupan sehari-hari

4.12.3 Mendemontrasikan tata carabersuci dari hadas kecil dan

Page 21: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

hadas besar berdasarkansyariat Islam

4 1.5 Menunaikan shalatwajib berjamaahsebagai implementasidari pemahamanrukun Islam

3.9 Memahami ketentuanshalat berjamaah

4.13 Mempraktikkan shalatberjamaah

1.5.1 Selalu menunaikan shalatwajib berjamaah sebgaiimplementasi daripemahaman rukun imandalam berbagai kondisi

3.9.1 Menjelaskan pengertianshalat berjamaah

3.9.2 Menjelaskan pengertianshalat munfarid

3.9.3 Menjelaskan keutamaanshalat berjama’ah

3.9.4 Menjelaskan syarat-syaratmendirikan shalatberjama’ah

3.9.5 Menjelaskan tatacara shalatberjama’ah

4.13.1 Mempraktikkan shalatberjama’ah

5 2.8 Meneladani perilakuperjuangan NabiMuhammad saw.periode Mekah danMadinah

3.12 Memahami sejarahperjuangan NabiMuhammad SAWPeriode Madinah.

4.12 Menyajikan strategiperjuangan yangdilakukan NabiMuhammad Saw.periode Mekah.

2.8.1 Siswa dapat menunjukkancontoh perilaku meneladaniperjuangan NabiMuhammad saw. periodeMekah dalam kehidupansehari-hari

3.12.1 Menerangkan sejarahperjuangan NabiMuhammad saw. periodeMekah

3.12.2 Menjelaskan strategiperjuangan yang dilakukanNabi Muhammad saw.periode Mekah.

4.12.1 Siswa dapatmendemonstrasikan contohperilaku meneladaniperjuangan NabiMuhammad saw. periodeMekah

4.12.2 Menunjukkan strategiperjuangan yang dilakukanNabi Muhammad saw.periode Mekah.

6 1.1 Menghayati Al-Quransebagai implementasidari pemahamanrukun iman.

2.7 Menghargai perilakusemangat menuntutilmu sebagaiimplementasi daripemahaman sifatAllah (Al-’Alim, al-Khabir, as-Sami’, danal-Bashir) dan Q.S.Al-Mujadilah (58): 11

1.1.1 Menghayati Alquran sebagaiimplementasi daripemahaman rukun Iman

2.7.1 Menampilkan contohperilaku semangat menuntutilmu sebagai implementasisurahar-Rahman/55:33 dansurah al-Mujadalah/58:11,serta hadis terkait.

3.4.1 Menyebutkan arti surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 serta hadistentang menuntut ilmu.

Page 22: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

dan Q.S. Ar-Rahman(55):33 serta hadisterkait

3.4 Memahami isikandungan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11dan Q.S. Ar-Rahman(55):33, serta hadi¡terkait tentangmenuntut ilmu.

4.3.1 Membaca Q.S. Al-Mujadilah (58): 11dan Q.S. Ar-Rahman(55):33, dengan tartil

4.3.2 Menunjukkan hafalanQ.S. Al-Mujadilah(58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33dengan lancar

3.4.2 Menjelaskan makna isikandungan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadallah/58:11 sertahadis tentang menuntutilmu.

4.4.1.1 Menjelaskan hukum bacaanmad dalam surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 denganbenar.

4.4.1.2 Mendemontrasikan bacaansurah ar-Rahman/55:33 dansurah al-Mujadalah/58:11dengantartil.

4.3.2.1 Melafalkan hapalan ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 denganlancar.

7 1.3 Beriman kepadamalaikat Allah SWT

3.2 Memahami maknaiman kepada malaikatberdasarkan dalil naqli

4.2 Menyajikan contohperilaku yangmmencerminkan imankepada malaikat

1.3.1 Menghayati makna berimankepada malaikat-malaikatAllah

3.2.1 Menjelaskan pengertianiman kepada malaikat-malaikat Allah

3.2.2 Menjelaskan dalil naqli danaqli tentang iman kepadaMalaikat.

3.2.3 Menjelaskan tugas-tugasmalaikat.

4.2.1 Menerangkan keterkaitantugas malaikat denganperbuatan.

4.2.2 Mengidentifikasi perilakuberiman kepada malaikat.

4.2.3 Menunjukkan contohperilaku beriman kepadamalaikat.

4.2.4 Melaksanakan perintahAllah atas dasar imankepada malaikat

8 2.2 Menghargai perilakuempati terhadapsesama sebagaiimplementasi darisurah an-Nisa’/4:8 danhadis yang terkait

3.4 Memahami maknaempati terhadapsesama sesuaikandungan Q.S. an-Nisa/4: 8 dan hadi¡terkait.

4.4 Mencontohkanperilaku empati

2.3.1 Siswa dapat menampilkanperilaku empati kepadasesama

2.3.2 Siswa dapat membiasakanperilaku empati dalamkehidupan sehari hari

3.4.1 Siswa dapat menjelaskan isikandungan QS an nisa’/4: 8dan hadits terkait

3.4.2 Siswa dapat menjelaskanmakna empati terhadapsesama

4.4.1 Siswa dapat memberikancontoh empati pada sesama

Page 23: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

terhadap sesamasesuai kandungan Q.S.An-Nisa (4): 8 danhadis terkait.

9 1.6 Menunaikan shalatJumat sebagaiimplementasi daripemahaman surah al-Jumu’ah /62: 9

3.10 Memahami ketentuanshalat Jumat

4.14 Mempraktikkan shalatJumat

1.6.1 Melaksanakan salat Jumatsebagai implementasi daripemahaman surah al-Jumu’ah /62: 9.

3.10.1 Menjelaskan pengertiansalat Jumat.

3.10.2 Menjelaskan hukum dasarsalat Jumat

3.10.3 Menjelaskan syaratmendirikan salat Jumat.

3.10.4 Menerangkan perbuatansunnah yang terkait denganSalat Jumat

3.10.5 Menerangkan beberapahalangan melaksanakanSalat Jumat

4.14.1 Menunjukkan contohpelaksanaan Salat Jumat

4.14.2 Mempraktikkan Salat Jumat10 1.7 Menunaikan shalat

jamak qasar ketikabepergian jauh(musafir) sebagaiimplementasi daripemahaman ketaatanberibadah

3.11 Memahami ketentuanshalat jamak qasar

4.15 Mempraktikkan shalatshalat jamak qasar

1.7.1 Melaksanakan shalat jamakqasar ketika bepergian jauh(musafir) sebagaiimplementasi daripemahaman ketaatanberibadah

3.11.1 Menjelaskan pengertianshalat jamak qasar

3.11.2 Menunjukkan dalil naqlimengenai shalat jamak qasar

3.11.3 Mengklasifikasi shalat yangbisa di jamak dan di qashar

3.11.4 Menyebutkan syaratdiperbolehkannyamelaksanakan shalat jamakqasar

3.11.5 Menyebutkan macam-macam shalat jamak.

3.11.6 Menyebutkan hikmah shalatjamak dan qasar

4.15.1 Mempraktikan shalat jamakdan qasar dengan benar

11 2.8 Meneladani perilakuperjuangan NabiMuhammad saw.periode Madinah

3.13 Memahami sejarahperjuangan NabiMuhammad SAWPeriode Madinah danMadinah.

4.13 Menyajikan strategiperjuangan yang

2.8.1 Siswa dapat menunjukkancontoh perilaku meneladaniperjuangan NabiMuhammad saw. periodeMadinah dalam kehidupansehari-hari

3.13.1 Menerangkan sejarahperjuangan NabiMuhammad saw. periodeMadinah

3.13.2 Menjelaskan strategi

Page 24: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

dilakukan NabiMuhammad Saw.periode Madinah.

perjuangan yang dilakukanNabi Muhammad saw.periode Madinah.

4.13.1 Siswa dapatmendemontrasikan contohperilaku meneladaniperjuangan NabiMuhammad saw. periodeMadinah

4.13.2 Menunjukkan strategiperjuangan yang dilakukanNabi Muhammad saw.periode Madinah.

12 2.9 Meneladani sikapterpuji al-KhulafaurAr-Rasyidμn

3.14 Mengetahui sikapterpuji al-KhulafaurAr-Rasyidμn

4.14 Mencontohkanperilaku terpuji darial-Khulafaur Ar-Rasyidμn

2.9.1 Siswa dapat menunjukkancontoh perilaku meneladanisikap terpuji al-KhulafaurAr-Rasyidμn dalamkehidupan sehari-hari.

3.14.1 Menyebutkan sikap terpujiyang dimiliki oleh al-Khulafaur Ar-Rasyidμn.

3.14.2 Menjelaskan sikap terpujiyang dimiliki oleh al-Khulafaur Ar-Rasyidμn.

3.14.3 menunjukkan contoh sikapterpuji al-Khulafaur Ar-Rasyidμn

4.14.1 menampilkan contoh sikapterpuji al-Khulafaur Ar-Rasyidμn

4.14.2 menampilkan contohperilaku meneladani sikapterpuji al-Khulafaur Ar-Rasyidμn

14 1.1 Menghayati Al-Quransebagai implementasidari pemahamanrukun iman.

2.4 Menghargai perilakuikhlas, sabar danpemaaf sebagaiimplementasi surahan- Nisa’/4:146, surahal-Baqarah/2:153, dansurah ²li-Imran/3:134,serta hadis terkait

3.5 Memahami isikandungan Q.S. An-Nisa (4):146, Q.S. AlBaqarah (2):153, danQ.S. Ali Imran (3):134, serta hadis terkaittentang ikhlas, sabardan pemaaf.

4.5.1 Membaca Q.S. An-Nisa (4):146, Q.S. AlBaqarah (2):153, dan

1.1.1 Menghayati Alquran sebagaiimplementasi daripemahaman rukun Iman

2.4.1 Menampilkan contohperilaku ikhlas, sabar, danpemaaf sebagaiimplementasi dari surah Q.S.An-Nisa (4) :146, Q.S. AlBaqarah (2):153, dan Q.S.Ali Imran (3): 134 sertahadis terkait dalamkehidupan sehari-hari.

3.5.1 Menyebutkan arti Q.S. An-Nisa (4) :146 tentang ikhlas,Q.S. Al Baqarah (2):153tentang sabar, dan Q.S. AliImran (3): 134 tentangpemaaf.

3.5.2 Menjelaskan makna isikandungan Q.S. An-Nisa (4):146 tentang ikhlas, Q.S. AlBaqarah (2):153 tentangsabar, dan Q.S. Ali Imran

Page 25: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

Q.S. Ali Imran (3):134, dengan tartil

4.5.2 Menunjukkan hafalanQ.S. An-Nisa (4):146,Q.S. Al Baqarah(2):153, dan Q.S. AliImran (3): 134,dengan lancar

(3): 134 tentang pemaaf4.5.1.1 Menyebutkan arti Q.S. An-

Nisa (4) :146 tentang ikhlas,Q.S. Al Baqarah (2):153tentang sabar, dan Q.S. AliImran (3): 134 tentangpemaaf.

4.5.1.2 Menjelaskan makna isikandungan Q.S. An-Nisa (4):146 tentang ikhlas, Q.S. AlBaqarah (2):153 tentangsabar, dan Q.S. Ali Imran(3): 134 tentang pemaaf.

4.5.2.1 Melafalkan hapalan Q.S.An-Nisa (4):146, Q.S. AlBaqarah (2):153, dan Q.S.Ali Imran (3):.

Kompleksitas : Tinggi= 1; Sedang= 2; Rendah =3Dayadukung : Tinggi= 3; Sedang= 2; Rendah =1Intake : Tinggi= 3; Sedang= 2; Rendah =1

………………., 14 Juli 2015

Mengetahui :Kepala SMP ……………….

Guru Mata Pelajaran,

…………………………………………….

…………………………………………….NIP/NRK. -

NIP/NRK.

Page 26: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENILAIAN PENGETAHUANPENILAIAN TERTULIS

(Pilihan Ganda)

SatuanPendidikan : SMP Negeri ……………..Mata Pelajaran : PAI & BPKelas : VII (tujuh)Materi : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih Mudah

Kompetensi Dasar :3.3 Memahami isi kandungan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33, serta hadi¡

terkait tentang menuntut ilmu.Indikator:3.3.1 Menyebutkan arti surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 serta hadis

tentang menuntut ilmu.3.3.2 Menjelaskan makna isi kandungan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadallah/58:11 serta

hadis tentang menuntut ilmu.a. Tes Pilihan Ganda

Pilih Satu Jawaban yang paling tepat !1. Al-Qur’an adalah kitab suci umat Islam yang berfungsi sebagai pedoman hidup. Yang dimaksud dengan

pedoman hidup adalah menjadi....A. Bahan untuk dipelajariB. Kitab yang selalu dibacaC. Rujukan dalam kehidupanD. Sumber hukum bernegara

2. Kalimat memiliki artiA. Wahai sekalian manusiaB. Wahai orang-orang yang berimanC. Wahai orang-orang yang beruntungD. Wahai seluruh isi alam

3. Pada kata mengandung bacaan mad, penyebab dibaca mad adalahA. fattah berhadapan dengan huruf ya sukunB. kasrah berhadapan dengan huruf ya sukunC. Domah berhadapan dengan huruf waw sukunD. fattah berhadapan dengan huruf dal sukun

4. kalimat dibacaA. yar fa‘ullohuB. yarfa‘illahaC. yarfa‘ullohaD. yarfa‘illahu

5. Q.S. ar-Rahman/55:33 menjelaskan tentang....A. Kewajiban berbuat baik kepada orang tuaB. Kewajiban menuntut ilmuC. Kewajiban menjauhi larangan-larangan Allah Swt.D. Kewajiban mengerjakan salat

Kunci Jawaban Piliahan Ganda dan Pedoman PenskoranAlternatifJawaban Penyelesaian Skor

1 C 12 B 13 B 14 D 15 B 1

Jumlah 5

Nilai = × 100

Page 27: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENILAIAN PENGETAHUAN (ANALISIS)PENILAIAN TES TERTULIS

KELAS : VII.………………..

NO

NAMA

PILIHAN GANDA ESSAY SKOR NI

LAI0

102

03

04

05

06

07

08

09

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

01

02

03

04

05

PG E

12345678910111213141516171819202122232425262728293

Page 28: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

NO

NAMA

PILIHAN GANDA ESSAY SKOR NI

LAI0

102

03

04

05

06

07

08

09

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

01

02

03

04

05

PG E

0

…………………, 14 Juli 2014

MengetahuiKepala SMPN ………………… Guru Mata Pelajaran

………………………………….. …………………………………..NIP . NIP.

Page 29: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENILAIAN PENGETAHUANPENILAIAN TES LISAN

Satuan Pendidikan : SMP Negeri ………………Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan SosialKelas : VII (delapan)Materi : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih Mudah

Kompetensi Dasar3.3 Memahami isi kandungan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33, serta hadi¡

terkait tentang menuntut ilmu.Indikator:3.3.1 Menyebutkan arti surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 serta hadis

tentang menuntut ilmu.3.3.2 Menjelaskan makna isi kandungan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadallah/58:11 serta

hadis tentang menuntut ilmu.

B. Rubrik Penilaian Tes Lisan

DAFTAR ALTERNATIF PERTANYAAN:

NO. KRITERIA YANG DINILAI/ALTERNATIF PERTANYAAN SKOR MAKSIMAL

A Mengidentifikasi macam-macam …………………………(Perhatikan gambar/teks) Meminta siswa menyebutkan ………………………………. Menanyakan alasan siswa menyebutkan ……………. yang disebut Menyebutkan ……………. pada gambar/teks, siswa diminta untuk menyebutkan ……….. dari

……….. tersebut

444

B Mengidentifikasi Unsur-unsur ................................(Perhatikan gamba/teksr) Sebutkan jumlah ……………….. dari masing-masing ………….. di atas! Menanyakan alasan siswa menyebutkan ………………… pada gambar/teks Menyebutkan ……………… pada gambar/teks, siswa diminta untuk menyebutkan

………………….. dimana ……………….. tersebut berada.

444

C Mengidentifikasi …………………………(Perhatikan gamba/teksr) Sebutkan gambar/teks ……………..yang …………………! Menanyakan alasan siswa menyebutkan ………………… yang dimaksud Menyebutkan ……………………, siswa diminta untuk menyebutkan ……………………………… yang

dipilih.

444

D Meminta siswa menggambar/menulis teks …………………………...…………..lengkap dengan…………………..nya

4

SKOR MAKSIMAL 40

PEDOMAN PENSKORANKRITERIA YANG DINILAI/

ALTERNATIF PERTANYAAN SKOR MAKSIMAL

Siswa dapat menyebutkan dengan benar ……………………………………………………….dengan baik dan benar. 4

Siswa dapat menyebutkan dengan benar ……………………………………………………….dengan baik dan benar, tapi kurang lengkap. 3

Siswa dapat menyebutkan dengan benar ……………………………………………………….tapi salah sebagian besar. 2

Siswa tidak dapat menyebutkan dengan benar …………………………………………………dengan baik dan benar sesuai dengan gambar/teks. 1

Page 30: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENILAIAN PENGETAHUANPENILAIAN LISAN

Disajikan gambar :Prinsp dan konsep keterampilan gerak (UH : teslisan)KELAS :VII.……………..

NO Nama SiswaA. …………………… B. …………………… C. …………………… D.

GambarSkorTotal Nilai

P1 P2 P3 P1 P2 P3 P1 P2 P3123456789

101112131415161718192021222324252627282930

Nilai × 100…………………, 14 Juli 2014

MengetahuiKepala SMPN ………………… Guru Mata Pelajaran

………………………………….. …………………………………..NIP . NIP.

Page 31: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENILAIAN PENGETAHUANPENILAIAN TERTULIS

(Bentuk Uraian)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri ………………Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan SosialKelas : VII (delapan)Materi : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih Mudah

Kompetensi Dasar :3.3 Memahami isi kandungan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33, serta hadi¡ terkait

tentang menuntut ilmu.

Indikator:3.3.1 Menyebutkan arti surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 serta hadis

tentang menuntut ilmu.3.3.2 Menjelaskan makna isi kandungan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadallah/58:11

serta hadis tentang menuntut ilmu.

Soal/tugas:1. Jelaskan kandungan Q.S. ar-Rahman/55: 33!2. Jelaskan kandungan Q.S. al-Mujadalah/58: 11!3. Berikan contoh perilaku yang mencerminkan kandungan Q.S. ar-Rahm±n/55:33!4. Berikan contoh perilaku yang mencerminkan kandungan Q.S. al-Muj±dalah/58: 115. Mengapa manusia wajib menuntut ilmu?

Kunci jawaban:1. Keutamaan orang-orang yang beriman dan berilmu pengetahuan.2. Orang yang beriman dan berilmu pengetahuan akan diangkat derajatnya oleh Allah Swt.3. Selalu ingin mencari tahu tentang alam semesta, baik di langit maupun di bumi, dengan terus

menelaahnya, meyakini bahwa alam semesta ini diciptakan Allah Swt. untuk manusia. Olehkarena itu, manusia harus merasa haus untuk terus menggali ilmu pengetahuan, tidak sombongatas kesuksesan yang diraihya, dan tidak merasa rendah diri dan malu terhadap kegagalan yangdialaminya.

4. Memiliki rasa ingin tahu yang tinggi dan berusaha untuk mendapatkan pengetahuan, bersikapsopan saat belajar dan selalu menghargai dan menghormati guru, senang mendatangi guru untukmeminta penjelasan tentang ilmu pengetahuan, selalu menyeimbangkan ilmu pengetahuan yangdimilikinya dengan keyakinan terhadap kekuasaan Allah Swt.

5. Perintah dari Allah yang terdapat dalam Q.S. ar-Rahm±n/55: 33 dan Q.S.al-Muj±dalah/58:11.

Kriteria Penilaian (Pengetahuan/Pemahaman)Skor yang diperoleh peserta didik untuk suatu perangkat tes uraian dihitung dengan rumus:

×Keterangan:Skor 20 = jika jawaban benar dan tepatSkor 0 = jika jawaban salah

........................, 14 Juli 2015MengetahuiKepala SMPN........................ Guru Mata Pelajaran

……………………………….. …………………………..NIP . NIP.

Page 32: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENILAIAN PENGETAHUANPENILAIAN PENUGASAN

Satuan Pendidikan : SMP Negeri ………………Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan SosialKelas : VII (tujuh)Materi : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih Mudah

Kompetensi dasar :3.3 Memahami isi kandungan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33, serta hadi¡

terkait tentang menuntut ilmu

Indikator:3.3.1 Menyebutkan arti surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 serta hadis

tentang menuntut ilmu.3.3.2 Menjelaskan makna isi kandungan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-

Mujadallah/58:11 serta hadis tentang menuntut ilmu.

Tugasa. Individu

Setelah kalian mempelajari ayat dan hadis tentang kewajiban menuntut ilmu, amatilah perilaku-perilaku yang mencerminkan kandungan Q.S. ar-Rahman/55:33 dan Q.S. al-Mujadalah/58: 11 dilingkungan sekolah dan di tempat tinggalmu!

Perilaku yang diamati TanggapanmuMencermati atau membaca sejarah tokoh-tokohdunia yang berpengaruh

Dapat mendorong kita untuk mencontohkehebatan mereka

b. Tugas kelompok1. Buatlah kelompok sesuai jumlah peserta didik di kelas (Maksimal 5 orang perkelompok)!2. Buatlah kaligrafi dari salah satu ayat-ayat tentang semangat mencari ilmu !3. Karya dibingkai dengan rapi dengan ukuran minimal 50 cm x 30 cm!

Rubrik Penilaian

No. KriteriaKelompok

9 8 7 6 5 4 3 2 1

1 Kesesuaian dengan konsep

2 Ketepatan memilih bahan

3 Kreativitas

4 Ketepatan waktu pengumpulan tugas

5 Kerapihan hasil

Jumlah skor

Keterangan: 4 = sangat baik, 3 = baik, 2 = cukup baik, 1 = kurang baik

Nilai Perolehan =

Page 33: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

DAFTAR NAMA SISWA PER KELOMPOK PENUGASANKELAS: …………….

No Absen Kelompok Nama Siswa Nilai Keterangan1234

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25

26

27

28

29

30

31

32

33

34

35

36

……………., 14 juli 2015Mengetahui :Kepala SMPN ........................, Guru Mata Pelajaran,

………………………………. ………………………………NIP. NIP.

Page 34: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

FORMAT PENENTUAN KRITERIA KETUNTASAN

Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

SMP

KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.KI 2 : Menghargai, dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli(toleransi,gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan

lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,teknologi, seni budaya terkait penomena

dan kejadian yang tampak mata).KI 4 : Mencoba,mengolah, dan menyaji, dalam ranah konkret( menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,

menghitung, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori).

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

1 1.3 Beriman kepada AllahSWT.

3.4 Memahami maknaAsmau al-husna: al-’Alim, al-Khabir, as-Sami’, dan al-Bashir

4.2 Menyajikan contohperilaku yangmencerminkanketeladanan dari sifatal- Asmau al-husna: al-’Alim, al-Khabir, as-Sami’, dan al-Bashir

1.3.1 Menghayati makna berimankepada Allah melalui Asmaual-husna

3.4.1 Menyebutkan pengertianAsmau al-husna: al-’Alim, al-Khabir, as-Sami’, dan al-Bashir

3.4.2 Menjelaskan makna Asmaual-husna: al-’Alim, al-Khabir,as-Sami’, dan al-Bashir

4.2.5 Mencontohkan perilakuyang mencerminkanketeladanan dari sifat Asmaual-husna: al-’Alim

4.2.6 Mencontohkan perilakuyang mencerminkanketeladanan dari sifat Asmaual-husna: al-Khabir

4.2.7 Mencontohkan perilakuyang mencerminkanketeladanan dari sifat Asmaual-husna: as-Sami’,

4.2.8 Mencontohkan perilakuyang mencerminkanketeladanan dari sifat Asmaual-husna: dan al-Bashir

2 2.3 Menghargai perilakujujur sebagaiimplementasi daripemahaman Q.S. Al-Baqarah (2): 42 danhadis terkait

2.7 Menghargai perilakuamanah sebagaiimplementasi dariQ.S. Al-Anfal (8): 27dan hadis terkait

2.8 Menghargai perilakuistiqamah sebagaiimplementasi daripemahaman QS Al-Ahqaf (46): 13 danhadis terkait

3.5 Memahami makna

2.3.1 Membiasakan diriberperilaku jujur sebagaiimplementasi daripemahaman Q.S. Al-Baqarah (2): 42 dan hadisterkait dalam kehidupansehari-hari.

2.5.3 Membiasakan diriberperilaku amanah sebagaiimplementasi dari Q.S. Al-Anfal (8): 27 dan hadisterkait dlam kehidupansehari-hari

2.5.4 Membiasakan diriberperilaku amanah sebagaiimplementasi dari Q.S. Al-Anfal (8): 27 dan hadisterkait dlam kehidupan

Page 35: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

tentang perilakuamanah sebagaiimplementasi dariQ.S. al-Anfal/8: 27dan hadis terkait.

3.6 Memahami maknatentang perilakuistiqamah sebagaiimplementasi daripemahaman Q.S. al-Ahqaf/46: 13 danhadis terkait.

4.9 Mencontohkanperilaku amanahsebagai implementasidari Q.S. al-Anfal/8:27 dan hadis terkait

4.10 Mencontohkanperilaku Istiqamahsesuai kandungan Q.S.al- Ahqaf/46: 13 danhadis terkait

sehari-hari3.6.3 Menjelaskan pengertian

amanah sebagaiimplementasi dari surah al-Anfal/8:27 dan hadis yangterkait.

3.6.4 Menjelaskan makna amanahsebagai implementasi darisurah al-Anfal/8:27 danhadis yang terkait.

3.6.1 Menyebutkan pengertianistiqamah sebagaiimplementasi daripemahaman surah al-Ahqaf/46:13 dan hadis yangterkait.

3.6.2 Menjelaskan maknaistiqamah sebagaiimplementasi daripemahaman surah al-Ahqaf/46:13 dan hadis yangterkait.

4.6.2 Menunjukkan contohperilaku amanah sebagaiimplementasi dari surah al-Anfal/8:27 dan hadis yangterkait.

4.10.1 Menunjukkan contohperilaku istiqamah sebagaiimplementasi daripemahaman surah al-Ahqaf/46:13 dan hadis yangterkait.

3 1.5 Menerapkan ketentuanbersuci dari hadatskecil dan hadats besarberdasarkan syariatIslam

3.7 Memahami ketentuanbersuci dari hadaskecil dan hadas besar

4.11 Mempraktikkan tatacara bersuci dari hadaskecil dan hadas besar.

1.5.1 Membiasakan dirimenerapkan ketentuanbersuci dari hadats kecil danhadats besar berdasarkansyariat Islam dalamkehidupan sehari-hari

3.10.1 Menjelaskan ketentuanbersuci dari hadas kecil danhadas besar.

3.10.2 Menerangkan tata carabersuci dari hadas kecil danhadas besar.

3.10.3 Menjelaskan tata carabersuci dari hadas kecil danhadas besar berdasarkansyariat Islam.

4.15.2 Menunjukkan contohbersuci dari hadas kecil danhadas besar.

4.15.3 Mempraktikkan bersuci darihadas kecil dan hadas besardalam kehidupan sehari-hari

4.15.4 Mendemontrasikan tata carabersuci dari hadas kecil dan

Page 36: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

hadas besar berdasarkansyariat Islam

4 1.6 Menunaikan shalatwajib berjamaahsebagai implementasidari pemahamanrukun Islam

3.11 Memahami ketentuanshalat berjamaah

4.16 Mempraktikkan shalatberjamaah

1.6.1 Selalu menunaikan shalatwajib berjamaah sebgaiimplementasi daripemahaman rukun imandalam berbagai kondisi

3.11.1 Menjelaskan pengertianshalat berjamaah

3.11.2 Menjelaskan pengertianshalat munfarid

3.11.3 Menjelaskan keutamaanshalat berjama’ah

3.11.4 Menjelaskan syarat-syaratmendirikan shalatberjama’ah

3.11.5 Menjelaskan tatacara shalatberjama’ah

4.16.1 Mempraktikkan shalatberjama’ah

5 2.9 Meneladani perilakuperjuangan NabiMuhammad saw.periode Mekah danMadinah

3.13 Memahami sejarahperjuangan NabiMuhammad SAWPeriode Madinah.

4.13 Menyajikan strategiperjuangan yangdilakukan NabiMuhammad Saw.periode Mekah.

2.9.1 Siswa dapat menunjukkancontoh perilaku meneladaniperjuangan NabiMuhammad saw. periodeMekah dalam kehidupansehari-hari

3.13.1 Menerangkan sejarahperjuangan NabiMuhammad saw. periodeMekah

3.13.2 Menjelaskan strategiperjuangan yang dilakukanNabi Muhammad saw.periode Mekah.

4.13.1 Siswa dapatmendemonstrasikan contohperilaku meneladaniperjuangan NabiMuhammad saw. periodeMekah

4.13.2 Menunjukkan strategiperjuangan yang dilakukanNabi Muhammad saw.periode Mekah.

6 1.2 Menghayati Al-Quransebagai implementasidari pemahamanrukun iman.

2.8 Menghargai perilakusemangat menuntutilmu sebagaiimplementasi daripemahaman sifatAllah (Al-’Alim, al-Khabir, as-Sami’, danal-Bashir) dan Q.S.Al-Mujadilah (58): 11

1.2.1 Menghayati Alquran sebagaiimplementasi daripemahaman rukun Iman

2.8.1 Menampilkan contohperilaku semangat menuntutilmu sebagai implementasisurahar-Rahman/55:33 dansurah al-Mujadalah/58:11,serta hadis terkait.

3.8.1 Menyebutkan arti surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 serta hadistentang menuntut ilmu.

Page 37: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

dan Q.S. Ar-Rahman(55):33 serta hadisterkait

3.8 Memahami isikandungan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11dan Q.S. Ar-Rahman(55):33, serta hadi¡terkait tentangmenuntut ilmu.

4.3.3 Membaca Q.S. Al-Mujadilah (58): 11dan Q.S. Ar-Rahman(55):33, dengan tartil

4.3.4 Menunjukkan hafalanQ.S. Al-Mujadilah(58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33dengan lancar

3.8.2 Menjelaskan makna isikandungan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadallah/58:11 sertahadis tentang menuntutilmu.

4.4.1.3 Menjelaskan hukum bacaanmad dalam surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 denganbenar.

4.4.1.4 Mendemontrasikan bacaansurah ar-Rahman/55:33 dansurah al-Mujadalah/58:11dengantartil.

4.3.2.2 Melafalkan hapalan ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 denganlancar.

7 1.4 Beriman kepadamalaikat Allah SWT

3.9 Memahami maknaiman kepada malaikatberdasarkan dalil naqli

4.3 Menyajikan contohperilaku yangmmencerminkan imankepada malaikat

1.4.1 Menghayati makna berimankepada malaikat-malaikatAllah

3.9.1 Menjelaskan pengertianiman kepada malaikat-malaikat Allah

3.9.2 Menjelaskan dalil naqli danaqli tentang iman kepadaMalaikat.

3.9.3 Menjelaskan tugas-tugasmalaikat.

4.3.1 Menerangkan keterkaitantugas malaikat denganperbuatan.

4.3.2 Mengidentifikasi perilakuberiman kepada malaikat.

4.3.3 Menunjukkan contohperilaku beriman kepadamalaikat.

4.3.4 Melaksanakan perintahAllah atas dasar imankepada malaikat

8 2.4 Menghargai perilakuempati terhadapsesama sebagaiimplementasi darisurah an-Nisa’/4:8 danhadis yang terkait

3.5 Memahami maknaempati terhadapsesama sesuaikandungan Q.S. an-Nisa/4: 8 dan hadi¡terkait.

4.5 Mencontohkanperilaku empati

2.3.3 Siswa dapat menampilkanperilaku empati kepadasesama

2.3.4 Siswa dapat membiasakanperilaku empati dalamkehidupan sehari hari

3.5.1 Siswa dapat menjelaskan isikandungan QS an nisa’/4: 8dan hadits terkait

3.5.2 Siswa dapat menjelaskanmakna empati terhadapsesama

4.5.1 Siswa dapat memberikancontoh empati pada sesama

Page 38: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

terhadap sesamasesuai kandungan Q.S.An-Nisa (4): 8 danhadis terkait.

9 1.6 Menunaikan shalatJumat sebagaiimplementasi daripemahaman surah al-Jumu’ah /62: 9

3.12 Memahami ketentuanshalat Jumat

4.17 Mempraktikkan shalatJumat

1.6.2 Melaksanakan salat Jumatsebagai implementasi daripemahaman surah al-Jumu’ah /62: 9.

3.11.1 Menjelaskan pengertiansalat Jumat.

3.11.2 Menjelaskan hukum dasarsalat Jumat

3.11.3 Menjelaskan syaratmendirikan salat Jumat.

3.11.4 Menerangkan perbuatansunnah yang terkait denganSalat Jumat

3.11.5 Menerangkan beberapahalangan melaksanakanSalat Jumat

4.17.1 Menunjukkan contohpelaksanaan Salat Jumat

4.17.2 Mempraktikkan Salat Jumat10 1.8 Menunaikan shalat

jamak qasar ketikabepergian jauh(musafir) sebagaiimplementasi daripemahaman ketaatanberibadah

3.12 Memahami ketentuanshalat jamak qasar

4.18 Mempraktikkan shalatshalat jamak qasar

1.8.1 Melaksanakan shalat jamakqasar ketika bepergian jauh(musafir) sebagaiimplementasi daripemahaman ketaatanberibadah

3.11.7 Menjelaskan pengertianshalat jamak qasar

3.11.8 Menunjukkan dalil naqlimengenai shalat jamak qasar

3.11.9 Mengklasifikasi shalat yangbisa di jamak dan di qashar

3.11.10 Menyebutkan syaratdiperbolehkannyamelaksanakan shalat jamakqasar

3.11.11 Menyebutkan macam-macam shalat jamak.

3.11.12 Menyebutkan hikmah shalatjamak dan qasar

4.18.1 Mempraktikan shalat jamakdan qasar dengan benar

11 2.10 Meneladani perilakuperjuangan NabiMuhammad saw.periode Madinah

3.14 Memahami sejarahperjuangan NabiMuhammad SAWPeriode Madinah danMadinah.

4.14 Menyajikan strategiperjuangan yang

2.8.2 Siswa dapat menunjukkancontoh perilaku meneladaniperjuangan NabiMuhammad saw. periodeMadinah dalam kehidupansehari-hari

4.13.1 Menerangkan sejarahperjuangan NabiMuhammad saw. periodeMadinah

4.13.2 Menjelaskan strategi

Page 39: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

dilakukan NabiMuhammad Saw.periode Madinah.

perjuangan yang dilakukanNabi Muhammad saw.periode Madinah.

5.13.1 Siswa dapatmendemontrasikan contohperilaku meneladaniperjuangan NabiMuhammad saw. periodeMadinah

5.13.2 Menunjukkan strategiperjuangan yang dilakukanNabi Muhammad saw.periode Madinah.

12 2.11 Meneladani sikapterpuji al-KhulafaurAr-Rasyidμn

3.15 Mengetahui sikapterpuji al-KhulafaurAr-Rasyidμn

4.15 Mencontohkanperilaku terpuji darial-Khulafaur Ar-Rasyidμn

2.11.1 Siswa dapat menunjukkancontoh perilaku meneladanisikap terpuji al-KhulafaurAr-Rasyidμn dalamkehidupan sehari-hari.

3.15.1 Menyebutkan sikap terpujiyang dimiliki oleh al-Khulafaur Ar-Rasyidμn.

3.15.2 Menjelaskan sikap terpujiyang dimiliki oleh al-Khulafaur Ar-Rasyidμn.

3.15.3 menunjukkan contoh sikapterpuji al-Khulafaur Ar-Rasyidμn

4.14.3 menampilkan contoh sikapterpuji al-Khulafaur Ar-Rasyidμn

4.14.4 menampilkan contohperilaku meneladani sikapterpuji al-Khulafaur Ar-Rasyidμn

14 1.2 Menghayati Al-Quransebagai implementasidari pemahamanrukun iman.

2.5 Menghargai perilakuikhlas, sabar danpemaaf sebagaiimplementasi surahan- Nisa’/4:146, surahal-Baqarah/2:153, dansurah ²li-Imran/3:134,serta hadis terkait

3.6 Memahami isikandungan Q.S. An-Nisa (4):146, Q.S. AlBaqarah (2):153, danQ.S. Ali Imran (3):134, serta hadis terkaittentang ikhlas, sabardan pemaaf.

4.5.3 Membaca Q.S. An-Nisa (4):146, Q.S. AlBaqarah (2):153, dan

1.1.2 Menghayati Alquran sebagaiimplementasi daripemahaman rukun Iman

2.5.1 Menampilkan contohperilaku ikhlas, sabar, danpemaaf sebagaiimplementasi dari surah Q.S.An-Nisa (4) :146, Q.S. AlBaqarah (2):153, dan Q.S.Ali Imran (3): 134 sertahadis terkait dalamkehidupan sehari-hari.

3.5.3 Menyebutkan arti Q.S. An-Nisa (4) :146 tentang ikhlas,Q.S. Al Baqarah (2):153tentang sabar, dan Q.S. AliImran (3): 134 tentangpemaaf.

3.5.4 Menjelaskan makna isikandungan Q.S. An-Nisa (4):146 tentang ikhlas, Q.S. AlBaqarah (2):153 tentangsabar, dan Q.S. Ali Imran

Page 40: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

No Kompetensi Dasar Indikator

KriteriaKetuntasan KKM KKM

Kompleksitas

DayaDukun

g

Intake

Indikator

KD

KI

Q.S. Ali Imran (3):134, dengan tartil

4.5.4 Menunjukkan hafalanQ.S. An-Nisa (4):146,Q.S. Al Baqarah(2):153, dan Q.S. AliImran (3): 134,dengan lancar

(3): 134 tentang pemaaf4.5.1.3 Menyebutkan arti Q.S. An-

Nisa (4) :146 tentang ikhlas,Q.S. Al Baqarah (2):153tentang sabar, dan Q.S. AliImran (3): 134 tentangpemaaf.

4.5.1.4 Menjelaskan makna isikandungan Q.S. An-Nisa (4):146 tentang ikhlas, Q.S. AlBaqarah (2):153 tentangsabar, dan Q.S. Ali Imran(3): 134 tentang pemaaf.

4.5.4.1 Melafalkan hapalan Q.S.An-Nisa (4):146, Q.S. AlBaqarah (2):153, dan Q.S.Ali Imran (3):.

Kompleksitas : Tinggi= 1; Sedang= 2; Rendah =3Dayadukung : Tinggi= 3; Sedang= 2; Rendah =1Intake : Tinggi= 3; Sedang= 2; Rendah =1

………………., 14 Juli 2015

Mengetahui :Kepala SMP ……………….

Guru Mata Pelajaran,

…………………………………………….

…………………………………………….NIP/NRK. -

NIP/NRK.

Page 41: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILANPENILAIAN PROYEK

SatuanPendidikan : SMP Negeri ……………..Mata Pelajaran : PAI & BPKelas : VII (tujuh)Materi : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih Mudah

Kompetensi dasar :4.3.1 Membaca Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33, dengan tartil4.3.2 Menunjukkan hafalan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33 dengan lancar

Indikator:4.3.1.1 Menjelaskan hukum bacaan mad dalam surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-

Mujadalah/58:11 dengan benar.4.3.1.2 Mendemontrasikan bacaan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11dengan

tartil.4.3.2.1 Melafalkan hapalan ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 dengan lancar.

Nama Siswa atau kelompok :………………….Mata pelajaran :………………….Nama proyek :………………….Kelas :………………….

No Tahap IndikatorNilai(1-4)

1

Perencanaan Menentukan proyek Merancang langkah-langkah penyelesaian

proyekdari awal sampai akhir Menyusun jadwal pelaksanaan proyek

2

Pelaksanaanlaporan

Menyelesaikan proyek dengan difasilitasi dandipantau oleh guru.

Mempresentasikan/memamerkan hasil proyek

3Laporan Proyek Evaluasi proses

Evaluasi hasilTotal nilai

Skor yang diperoleh peserta didik untuk suatu perangkat tes keterampilan dihitung dengan rumus:

Nilai × 100Rubrik penilaian proyek

No Tahap/indikator yang diamati Deskriptor Ya Tidak1. Perencanaan

1) Menentukan proyek Apakah judul sudah memunculkan cirri khas darisesuatu yang hendak diinformasikan ?

2) Merancang langkah-langkah penyelesaianproyek dari awal sampaiakhir

Apakah kegiatan sudah direncanakan secara matang ?

3) Menyusun jadwalpelaksanaan proyekpersiapan

Apakah jadwal pelaksanaan proyek sudah disusunsecara matang.

2. Pelaksanaan1) Menyelesaikan proyek

dengan difasilitasi dandipantau oleh guru

Apakah penyelesaian proyek difasilitasi dan dipantauoleh guru ?

2) Memamerkan/mempublikasikan hasilproyek

Apakah mempresentasikan/mempublikasikan hasilproyek ?

Page 42: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

3. EvaluasiApakah evaluasi proyek sudah dilaksanakan denganbaik ?Apakah evaluasi hasil sangat memperhatikan

…………….., Juli 2015

Mengetahui

Kepala SMPN Guru mata pelajaran

………………………………….. ……………………………..NIP. NIP.

Page 43: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILANPENILAIAN UNJUK KERJA

SatuanPendidikan : SMP Negeri ……………..Mata Pelajaran : PAI & BPKelas : VII (tujuh)Materi : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih Mudah

Kompetensi dasar :4.3.1 Membaca Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33, dengan tartil4.3.2 Menunjukkan hafalan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33 dengan lancar

Indikator:4.3.1.1 Menjelaskan hukum bacaan mad dalam surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-

Mujadalah/58:11 dengan benar.4.3.1.2 Mendemontrasikan bacaan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-

Mujadalah/58:11dengan tartil.4.3.2.1 Melafalkan hapalan ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 dengan lancar.

Tugas:Membaca surat Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33.

Rubrik penilaian:

No Nama peserta didikAspek yang dinilai Jumlah

skor NilaiKetentuan Tindak lanjut

1 2 3 4 T TT R P12345

Dst.Aspek yang dinilai:1. = Tajwid2. = Kelancaran3. = Artinya4. = MaknaKeterangan:T : Tuntas mencapai nilai .... ( disesuaikan dengan nilai KKM )TT : Tidak Tuntas jika nilai yang diperoleh kurang dari nilai KKMR : RemedialP : Pengayaan

Rubrik penilaiannya adalah:a. Tajwid1) Jika peserta didik dapat menyebutkan lebih dari 5 contoh hukum bacaan mad pada Q.S. ar-

Rahm±n/55:33 dan Q.S. al-Muj±dalah/58:11, skor 25.2) Jika peserta didik dapat menyebutkan 4 contoh hukum bacaan mad pada Q.S. ar-Rahm±n/55:33

dan Q.S. al-Muj±dalah/58:11, skor 20.3) Jika peserta didik dapat menyebutkan 3 contoh hukum bacaan mad pada Q.S. ar-Rahm±n/55:33

dan Q.S. al-Muj±dalah/58:11, skor 15.4) Jika peserta didik dapat menyebutkan 2 contoh hukum bacaan mad pada Q.S. ar-Rahm±n/55:33

dan Q.S. al-Muj±dalah/58:11, skor 10.5) Jika peserta didik dapat menyebutkan 1 contoh hukum bacaan mad pada Q.S. ar-Rahm±n/55:33

dan Q.S. al-Muj±dalah/58:11, skor 5.

b. Kelancaran1) Jika peserta didik dapat membaca Q.S. ar-Rahm±n/55:33 dan Q.S. al-Muj±dalah/58:11 dengan

lancar dan tartil skor 25.

Page 44: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

2) Jika peserta didik dapat membaca Q.S. ar-Rahm±n/55:33 dan Q.S. al-Muj±dalah/58:11 denganlancar dan kurang tartil skor 15.

3) Jika peserta didik dapat membaca Q.S. ar-Rahm±n/55:33 dan Q.S. al-Muj±dalah/58:11 kuranglancar dan kurang tartil skor 5.

c. Arti1) Jika peserta didik dapat mengartikan Q.S. ar-Rahm±n/55:33 dan Q.S.alMuj±dalah/58:11 dengan

benar dan sempurna, skor 25.2) Jika peserta didik dapat mengartikan Q.S. ar-Rahm±n/55:33 dan Q.S.alMuj±dalah/58:11dengan

benar dan kurang sempurna, skor 15.3) Jika peserta didik dapat mengartikan Q.S. ar-Rahm±n/55:33 dan Q.S.alMuj±dalah/58:11dengan

tidak benar, skor 5.d. Makna

1) Jika peserta didik dapat menjelaskan makna Q.S. ar-Rahm±n/55:33 dan Q.S. al-Muj±dalah/58:11dengan benar dan sempurna, skor 25.

2) Jika peserta didik dapat menjelaskan makna Q.S. ar-Rahm±n/55:33 dan Q.S. al-Muj±dalah/58:11dengan benar dan kurang sempurna, skor 15.

3) Jika peserta didik dapat menjelaskan makna Q.S. ar-Rahm±n/55:33 dan Q.S. al-Muj±dalah/58:11dengan tidak benar, skor 5.

........................, 14 Juli 2015MengetahuiKepala SMPN........................ Guru Mata Pelajaran

……………………………….. …………………………..NIP . NIP.Skor yang diperoleh peserta didik untuk suatu perangkat tes keterampilan dihitung dengan rumus:

Nilai × 100

Page 45: RPP Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti (PAI&BP) SMP Kelas VII

LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILANPENILAIAN PORTOFOLIO

SatuanPendidikan : SMP Negeri ……………..Mata Pelajaran : PAI & BPKelas : VII (tujuh)Materi : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih Mudah

Kompetensi dasar :4.3.1 Membaca Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33, dengan tartil4.3.2 Menunjukkan hafalan Q.S. Al-Mujadilah (58): 11 dan Q.S. Ar-Rahman (55):33 dengan

lancar.Indikator:4.3.1.1 Menjelaskan hukum bacaan mad dalam surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-

Mujadalah/58:11 dengan benar.4.3.1.2 Mendemontrasikan bacaan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11dengan tartil.4.3.2.1 Melafalkan hapalan ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 dengan lancar.

Tugas :

Rubrik PenilaianNama siswa : ………………….Kelas : ………………….

No Hasil PortofolioNilai Prestasi

Keterangan(1-4) T BT

123

Total NilaiKeterangan = T : Tuntas

BT : Belum Tuntas

Skor yang diperoleh peserta didik untuk suatu perangkat tes keterampilan dihitung dengan rumus:

Nilai × 100 :

…………….., Juli 2015

Mengetahui

Kepala SMPN Guru mata pelajaran

………………………………….. ……………………………..NIP NIP