rencana kerja tahunan 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. july 2018/rkt...

13
%As % t* wiL %sass. * h p% lis.aisiiiraltswino KEN1ENTERIAN RADAN USAHA MILIK NEGARA REPUBLIK INDONESIA RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 KEDEPUTIAN BIDANG USAHA PERTAMBANGAN, INDUSTRI STATEGIS DAN MEDIA

Upload: hakhanh

Post on 28-Jul-2019

213 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. July 2018/RKT Deputi PISM_0.pdf · yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan

%As % t* wiL %sass.*

hp% lis.ai►siiiraltswino

KEN1ENTERIAN RADAN USAHA MILIK NEGARA

REPUBLIK INDONESIA

RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 KEDEPUTIAN BIDANG USAHA PERTAMBANGAN, INDUSTRI STATEGIS DAN MEDIA

Page 2: RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. July 2018/RKT Deputi PISM_0.pdf · yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan

Rencana Kinerja Tahunan 2018 Kedeputian Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

lmplementasi program dan kegiatan Kementerian BUMN dengan harapan semua kegiatan menjadi terarah dan terukur.

Sebagai bagian dari manajemen kinerja, perencanaan kinerja menjadi key-issue yang harus menjadi perhatian dan dipecahkan oleh pimpinan instansi sebagai manajer dan pemimpin yang mengarahkan instansinya kepada arah pelaksanaan misi dan pencapaian visi organisasi. Perencanaan kinerja juga merupakan tahap penting dalam melaksanakan renstra yang akan menuntun manajemen dan seluruh anggota organisasi pada capaian kinerja yang diinginkan. Dengan berdasarkan pada perencanaan kinerja yang baik maka pelaksananaan renstra juga dapat dipantau tingkat pencapaiannya secara lebih operasional serta dengan melihat berbagai kemungkinan dan alternative untuk meningkatkan dan memacu pencapaian tujuan dan sasaran organisasi secara lebih cepat.

Rencana Kerja Tahunan (RKT) Unit Kedeputian Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media ini merupakan penjabaran dari sasaran dan program yang telah ditetapkan dalam Rencana Strategis (Renstra), dan akan dilaksanakan oleh satuan organisasi melalui kegiatan tahunan. Penyusunan Dokumen dilakukan selaras dengan agenda penyusunan program dan kebijakan anggaran oleh pimpinan satuan yang akan dicapai pada tahun berjalan. Penyusunan RKT Kedeputian PISM ini didasarkan pada Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia No. 12 Tahun 2015 tentang Pedoman Evaluasi Atas Implementasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah.

Penyusunan RKT meliputi sasaran strategis, sasaran program, sasaran kegiatan utama, indikator kinerja utama (IKU), dan target yang ingin dicapai dalam tahun bersangkutan

Dalam SAKIP terdapat beberapa komponen yang harus dipenuhi yakni Perencanaan Kinerja, Pengukuran Kinerja, Pelaporan Kinerja, Evaluasi Internal, Capaian Kinerja. Rencana Kerja Tahunan (RKT) adalah salah satu sub komponen yang harus ada dari komponen Perencanaan Kinerja Kementerian BUMN. RKT Tahun 2018 ini merupakan bagian dari rencana implementasi program dan kegiatan Kementerian BUMN dengan harapan semua kegiatan menjadi terarah dan terukur untuk pencapaian Sasaran Strategis dan lndikator Kinerja Utama Kementerian

1 Page

Page 3: RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. July 2018/RKT Deputi PISM_0.pdf · yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan

I Rencana Kinerja Tahunan 2018 Kedeputian Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media

BUMN pada tahun anggaran 2018. Penyusunan RKT Kementerian BUMN ini didasarkan pada Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia No. 12 Tahun 2015

tentang Pedoman Evaluasi Atas Implementasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah.

B. Maksud dan Tujuan

Program dan Kegiatan menjadi acauan pencapaian target Kementerian pada tahun 2018

Penyusunan RKT Kedeputian PISM Tahun 2018 diharapkan dapat

memberikan gambaran Iangkah - langkah atas program dan kegiatan

yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan dapat memberikan informasi rencana kinerja yang terukur kepada pemberi mandate maupun unit atas kinerja yang harus dicapai

Maksud dari penyusunan RKT Kedeputian PISM Tahun 2018 adalah

untuk mewujudkan akuntabilitas kinerja pelaksanaan Tugas Pokok dan

Fungsi Kedeputian PISM Tahun 2018.

C. Kedudukan, Tugas, Fungsi, dan Struktur Organisasi

Berdasarkan Peraturan Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara Nomor PER-10/MBU/07/2014

tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Badan Usaha Milik Negara, maka struktur

organisasi Kedeputian PISM adalah sebagai berikut :

Deputi PISM

• Asdep se Asdep PISM II

Ka bid PISM IA

Kabid PISM IB

4114 Kabid PISM IIA

Kabid PISM 118

CA Kasubbid Kasubid

Kasubid

Kasubid

Kasubid

Kasubid

Kasubid

Kasubid

if* PISM IA1 PISM IA2

PISM 181

PISM 1B2

PISM I1A1

PISM IIA2

PISM IIB1 PISM IIB2

Pelaksana dan PPNPM

2 'Page

Page 4: RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. July 2018/RKT Deputi PISM_0.pdf · yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan

Rencana Kinerja Tahunan 2018 Kedeputian Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media

Dalam menjalankan fungsi tersebut, sesuai dengan Keputusan Menteri BUMN Nomor: SK-280/MBU/12/2017 bahwa Kedeputian PISM melakukan tugas pembinaan terhadap 18 (delapan belas) BUMN sebagai berikut :

1. PT Pertamina (Persero); 2. PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk; 3. PT Inalum (Persero); 4. PT Primissima (Persero); 5. Perum LKBN Antara; 6. Perum Percetakan Uang Republik Indonesia (Peruri); 7. Perum Percetakan Negara Republik Indonesia (PNRI); 8. PT Balai Pustaka (Persero). 9. PT Krakatau Steel (Persero), Tbk; 10. PT Barata Indonesia (Persero); 11. PT Boma Bisma India (Persero); 12. PT Pindad (Persero); 13. PT PAL Indonesia (Persero); 14. PT Dirgantara Indonesia (Persero); 15. PT Dahana (Persero); 16. PT Industri Nuklir Indonesia (Persero); 17. PT Industri Telekomunikasi Indonesia (Persero); 18. PT Len Industri (Persero).

Dalam pelaksanaan tugas sehari-hari selama Tahun 2017, jumlah SDM Kedeputian PISM adalah

sebanyak 23 orang, dengan rincian sebagai berikut:

NO. JABATAN JUMLAH PEGAWAI

1. Deputi 1 orang

2. Asisten Deputi 2 orang

3. Kepala Bidang 4 orang

4. Kepala Sub Bidang 8 orang

5. Staf/Pelaksana PNS 5 orang

6. Pelaksana Non PNS 2 orang

Total 22 orang

Dalam melaksanakan tugas dan fungsinya, Unit Kedeputian PISM didukung oleh fasilitas kerja

sebagai berikut:

a. Ruang rapat Kedeputian PISM dan Keasdepan PISM yang dilengkapi meja kursi rapat.

b. Ruang kerja seluruh pegawai dilengkapi dengan 1 (satu) unit komputer dekstop dan meja kursi

untuk masing-masing pegawai.

c. Printer hitam putih dan printer berwarna yang seluruhnya terhubung melalui jaringan LAN ke

komputer desktop masing-masing pegawai;

3 'Page

Page 5: RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. July 2018/RKT Deputi PISM_0.pdf · yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan

Rencana Kinerja Tahunan 2018 Kedeputian Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media

d. Scanner dan Telepon;

e. Perlengkapan alat tulis kantor untuk mendukung pelaksanaan kegiatan kerja;

f. Lemari (filing cabinet) untuk penyimpanan berkas-berkas Unit Kedeputian PISM .

Sebagai informasi ruang kerja Kedeputian PISM berada di lantai 6 dan lantai 9.

D. Portofolio BUMN

PT Pertamina (Persero)

PERTAMINA

JI. Medan Merdeka Timur 1A, Jakarta 10110 Website : www.pertmina.com Bidang usaha : penyelenggaraan usaha energi, yaitu minyak dan gas bumi, energi baru dan terbarukan, serta kegiatan lain yang terkait atau menunjang kegiatan usaha di bidang energi.

PT PGN (Persero) Tbk

PP

JI. K.H. Zainul Arifin No. 20 Jakarta 11140 Website : www.pgn.co.id/ Bidang usaha: Bidang usaha PGN adalah pengangkutan dan niaga gas bumi.

PT Inalum (Persero) A inalum

Kuala Tanjung, Kec. Sei Suka 21257, Kab. Asahan Sumut, Indonesia http://wwwinalum.co.id Bidang usaha: memproduksi logam aluminium

PT Primissima (Persero) PT. PRIMISSIMA

(Persero)

JI.Magelang Km.15, Medari, Sleman, Yogyakarta Bidang usaha: Produsen kain

Perum LKBN Antara < ANTARA

Didirikan pada tanggal 13 Desember 1937

JI. Medan Merdeka Selatan No. 17 Jakarta

Website: www.antara.net.id

Bidang usaha: Penyelenggaraan kegiatan peliputan dan/atau penyebarluasan informasi kegiatan kenegaraan dan kemasyarakatan, penyediaan jasa berita, foto jurnalistik, audio visual, multimedia, penyediaan pendidikan jurnalistik, pendidikan multimedia, penyelenggaraan media elektronik, penerbitan dan percetakan serta kegiatan usaha lain.

Perum Peruri

PERURI

Didirikan pada tahun 1971

JI. Palatehan No. 4, Blok K-V, Kebayoran Baru, Jakarta 12160 Kawasan Produksi: Desa Parung Mulya, Kecamatan Ciampel, Karawang, Jawa Barat 41361

4 'Page

Page 6: RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. July 2018/RKT Deputi PISM_0.pdf · yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan

PT Balai Pustaka (Persero)

PT Krakatau Steel, Tbk (Persero)

PT Barata Indonesia (Persero)

An SAW PUS.. t Pees.*

V KIMKATAIJ SIM

Ida mimosa

Rencana Kinerja Tahunan 2018 Kedeputian Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media

Website: http://www.peruri.co.id/

Bidang usaha: Produksi Perum Peruri antara lain berupa uang kertas, uang logam, materai, pita cukai rokok, buku pasport, dokumen pertanahan, serta percetakan dokumen-dokumen baik sekuriti maupun non atas permintaan instansi yang berwenang.

JI. PercetakanNegarta No. 21 Jakarta Pusat 10560

Website: http://www.pnri.co.id/

Bidang usaha : Melaksanakan penugasan Pemerintah di bidang percetakan dan penyebarluasan dokumen Negara; Mencetakkartu ATM, kartu kredit, kartu debit, smart card dengan solusi teknologi informasi, dan smart cardlainnya; Mencetak dokumen sekuriti, dokumen pemilihan umum, serta pencetakanlainnya; Penerbitan dan jasa grafika lainnya; dan Multimedia dan solusi dokumen (document solution information)

Produksi PT Balai Pustaka (Persero) antara lain berupa penerbitan buku-buku pelajaran sekolah,alat peraga, buku bacaan baik anak maupun umum serta buku-buku sastra. Didirikan pada tahun 1970 JI. Industri No. 5 P.O. Box 14 Cilegon-Banten,42435 Website : www.krakatausteel.com Bidang usaha : Produksi Baja

Didirikan pada tahun 1971 JI. Veteran No. 241 Gresik, 61123 Website : www.barata.com/id/ Bidang usaha: Pengecoran, Manufacturing, & EPC

Didirikan pada tahun 1971

JIn. KHM Mansyur 229 Surabaya 60162

Website : www.ptbbi.co.id

Bidang usaha: Manufaktur peratatan industri

Perum PNRI

PT Boma Bisma lndra (Persero) PT POMP 13131N1 MORA (POISE.)

Didirikan pada tahun 1983 JI. Jend. Gatot Subroto No. 517 Bandung 40284 Bidang usaha: Produsen Peralatan Pertahanan & Keamanan

PT Pindad (Persero)

PT PAL Indonesia (Persero) = === INDONESIA

Didirikan pada tahun 1939

JI. Ujung Surabaya PO BOX 1134

Website : www.pal.co.id

Bidang usaha: Pembangunan Kapal, Reparasi Kapal dan Rekayasa Umum

5 'Page

Page 7: RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. July 2018/RKT Deputi PISM_0.pdf · yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan

Mil ___ INDONESIA

Didirikan pada tahun 1939

JI. Ujung Surabaya PO BOX 1134

Website : www.pal.co.id

Bidang usaha: Pembangunan Kapal, Reparasi Kapal dan Rekayasa Umum

44....1.."4111111\.• IRCANTPRA 111013111.P

INDONESIAN AEROSPACE (IAe)

Didirikan pada tahun 1976

JI. Pajajaran 154 Bandung, 40174

Website : www.indonesian-aerospace.com

Bidang usaha: Industri Pesawat Terbang

Rencana Kinerja Tahunan 2018 Kedeputian Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media

PT PAL Indonesia (Persero)

PT Dirgantara Indonesia (Persero)

Didirikan pada tahun 1966

JI. Raya Subang - Cikamurang Km. 12 Cibogo, Subang 41285, Jawa Barat

Website : www.dahana.id

Bidang usaha : Layanan peledak terpadu untuk sektor Migas, Pertambangan Umum, dan Konstruksi serta sektor pertahanan keamanan

PT Dahana (Persero)

Habana

6 'Page

Page 8: RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. July 2018/RKT Deputi PISM_0.pdf · yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan

Rencana Kinerja Tahunan 2018 Kedeputian Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media

BAB II PERENCANAAN KINERJA

A. Capaian Kinerja Tahun Sebelumnya

Pencapaian target kinerja atas IKU Kedeputian PISM Tahun 2017 adalah sebagai berikut:

No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Satuan Target Realisasi

1 Terwujudnya BUMN

sebagai Agent of

Development yang

besar, kuat dan lincah

Jumlah Aset BUMN Rp T 428,42 447,71

Jumlah Laba BUMN Rp T 37,62 34,06

Jumlah Ekuitas BUMN Rp T 237,55 258,21

Jumlah Capex BUMN Rp T 57,42 44,33

Kontribusi BUMN

Terhadap Negara

Rp T 39,98 38,8

Skor Penilaian Kinerja BUMN

(KPKU) kategori Good Performance

BUMN 5 9

Persentase Pencapaian Roadmap

BUMN

)̀/0 100 75%

2 Kepatuhan BUMN yang

tinggi terhadap peraturan

perundang-undangan

dan kebiijakan

Kementerian BUMN

Nilai rata-rata GCG BUMN Point 85 82,5

Persentase kepatuhan proses

perencanaan BUMN

% 100 100

Persentase kepatuhan proses

operasional BUMN

% 100 100

Persentase kepatuhan pelaporan

BUMN

% 100 100

3 Pembinaan BUMN yang

optimal

Terpenuhinya waktu respon usulan

aksi korporasi sesuai standar

layanan

% 100 100

Penyelenggaraan RUPS Tepat

Waktu

% 100% 100

Ketersediaan Kontrak Kinerja

BUMN

% 100% 100

7IPage

Page 9: RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. July 2018/RKT Deputi PISM_0.pdf · yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan

IRencana Kinerja Tahunan 2018 Kedeputian Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media

No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Satuan Target Realisasi

4 Tersedianya informasi yang valid, handal dan mudah diakses

Ketersediaan Data BUMN yang Valid Melalui Portal FIS

% 90% 90

5 Pelaksanaan anggaran

yang optimal dan

akuntabel

Persentase Pemanfaatan Anggaran % .?_90')/0 96

6 Perencanaan dan rumusan kebijakan yang berkualitas dan Implementatif

Penyampaian Perjanjian Kinerja, Rencana Anggaran Biaya dan Kerangka Acuan Kerja kegiatan tepat waktu

% 100% respons sesuai batas waktu

90

7 Terselenggaranya pengendalian dan pengawasan secara efektif

Tindak Lanjut evaluasi pimpinan terhadap kinerja berkala dilakukan secara tepat waktu

% 100% respons sesuai batas waktu

100

8 Terwujudnya Organisasi Pengelola Korporasi yang Modern

Penyampaian laporan kinerja secara tepat waktu

% 100% respons sesuai batas waktu

100

B. Penetapan Kinerja (PK)

Berdasarkan cascading Sasaran Strategis Kementerian BUMN dan mandatory tugas pokok dan fungsi Kedeputian PISM, telah disusun Perjanjian Kinerja Kedeputian PISM Tahun 2018 sebagai berikut:

No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

1 Terwujudnya BUMN

sebagai Agent of

Development yang besar,

kuat dan lincah

Jumlah Aset BUMN (Rp) 1.051,37 Triliun

Jumlah Laba BUMN (Rp) 31,33 Triliun

Jumlah Ekuitas BUMN (Rp) 489,45 Triliun

Jumlah Capex BUMN (Rp) 85,12 Triliun

Kontribusi BUMN Terhadap Negara (Rp) 40,00 Triliun

Skor Penilaian Kinerja BUMN (KPKU) 7 BUMN

2 Kepatuhan BUMN yang

tinggi terhadap peraturan

perundang-undangan dan

Nilai rata-rata GCG BUMN 85 Point

Persentase kepatuhan proses perencanaan

BUMN

100%

8 'Page

Page 10: RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. July 2018/RKT Deputi PISM_0.pdf · yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan

IRencana Kinerja Tahunan 2018 Kedeputian Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media

No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

kebiijakan Kementerian

BUMN

Persentase kepatuhan proses operasional BUMN 100%

Persentase kepatuhan pelaporan BUMN 100%

3 Pembinaan BUMN yang

optimal

Terpenuhinya waktu respon usulan aksi korporasi

sesuai standar layanan

100%

Penyelenggaraan RUPS Tepat Waktu 100%

Ketersediaan Kontrak Kinerja BUMN 100%

4 Tersedianya informasi yang valid, handal dan mudah diakses

Ketersediaan Data BUMN yang Valid Melalui Portal FIS

90%

5 Pelaksanaan anggaran

yang optimal dan akuntabel

Persentase Pemanfaatan Anggaran 90%

6 Perencanaan dan rumusan kebijakan yang berkualitas dan Implementatif

Penyampaian Perjanjian Kinerja, Rencana Anggaran Biaya dan Kerangka Acuan Kerja kegiatan tepat waktu

100% respons sesuai batas waktu

7 Terselenggaranya pengendalian dan pengawasan secara efektif

Tindak Lanjut evaluasi pimpinan terhadap kinerja berkala dilakukan secara tepat waktu

100% respons sesuai batas waktu

8 Terwujudnya Organisasi Pengelola Korporasi yang Modern

Penyampaian laporan kinerja secara tepat waktu 100% respons sesuai batas waktu

9 'Page

Page 11: RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. July 2018/RKT Deputi PISM_0.pdf · yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan

IRencana Kinerja Tahunan 2018 Kedeputian Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media

BAB III PROGRAM KERJA

Program kerja/kegiatan yang akan dilakukan Kedeputian PISM dalam rangka mencapai sasaran strategis pada tahun 2018 adalah sebagai berikut:

No Kegiatan Bulan

Keterangan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 Pelaksanaan Pengesahan RKAP Tahun 2018 & 2019 .NI )1 .s/

2 Pelaksanaan Pengesahan Kontrak Manajemen Tahun 2018 & 2019

NI NI \I

3 Pelaksanaan Pengesahan RJPP NI \I

4 Pelaksanaan Pengesahan Laporan Tahunan Tahun Buku 2017

.NI NI

5 Pelaksanaan Persetujuan Aksi Korporasi \I NI N/

6 Monitoring dan Evaluasi Capaian Aset dan Capex/Investasi BUMN NI \I .NI Ni NI ■I

8 Monitoring dan Evaluasi Capaian Kinerja BUMN NI NI \/ NI N/ .Ni

10IPage

Page 12: RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. July 2018/RKT Deputi PISM_0.pdf · yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan

IRencana Kinerja Tahunan 2018 Kedeputian Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media

No Kegiatan Bulan

Keterangan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

9 Monitoring dan Evaluasi GCG 4 4 \I 4 4 4 4 4

10 Penyelenggaraan Pergantian Pengurus BUMN

4 4 4

11 Dukungan Pengembangan Bisnis BUMN

4 4 4 4

12 Pengawasan Penggunaan Dana PMN

\I \I 4 4 4 4 4 4 4 4 \I 4

13 Dukungan Pelaksanaan Sinergi BUMN

4 4 4 4 4

14 Dukungan Penyelesaian BPSYDS dan Hutang RDI/SLA

4 4 4 4 4

15 Proses Pelaksanaan Holding BUMN Migas

4 4 4 4

16 Proses Tindaklanjut Kajian Konsolidasi BUMN NPNC 4 4 4 4 4 4

17 Kajian Konsolidasi BUMN Pertahanan Strategis dan Teknologi Tinggi

4 \I J 4

18 Monitoring BUMN pelaksana program prioritas nasional .1 \I NI \I .1 \/ \I \I \I \I \I \I

11 Page

Page 13: RENCANA KERJA TAHUNAN 2 018 - bumn.go.idbumn.go.id/data/uploads/filemanager/source/07. July 2018/RKT Deputi PISM_0.pdf · yang menjadi target kinerja di tahun 2018, dengan harapan

IRencana Kinerja Tahunan 2018 Kedeputian Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media

BAB IV PENUTUPAN

Rencana Kerja Tahunan Kedeputian PISM Kementerian BUMN Tahun 2018 merupakan suatu dokumen dari yang dipersyaratkan dalam Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP). Dokumen ini merupakan salah satu komponen dari siklus akuntabilitas kinerja yang dimulai dari perencanaan strategis dan diakhiri dengan adanya Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKIP).

RKT ini merupakan turunan dari Renstra atau Rencana Strategis yang berjaka satu tahun. RKT disajikan dengan lebih menditail mengenai sasaran strategi, berisi mengenai program —program maupun kegiatan — kegiatan yang berfungsi untuk mencapai sasaran yang telah ditetapkan. Indikator Kinerja dari kegiatan berupa output dan indikator program berupa outcome ditentukan dalam dokumen ini.

Jakarta, Mei 2018

Deputi B dang Usaha Pertambangan,

Industri trategis dan Media

F. Harr Sampurno

12 !Page