prosedur usul pembelajaran penutup strata

Upload: isone-sories

Post on 05-Nov-2015

57 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

• Satuan kredit semester (sks) adalah takaran penghargaan terhadap pengalaman belajar yang diperoleh selama 14 - 16 minggu dalam satu semester melalui kegiatan terjadwalper minggu sebanyak 1 jam perkuliahan atau 2 jam praktikum atau 4 jam kerja lapangan, yang masing-masing diiringi oleh sekitar 1 sampai 2 jam kegiatan terstruktur dan sekitar 1 sampai 2 jam kegiatan mandiri. • Kartu Rencana Studi (KRS) adalah kartu yang berisi daftar matakuliah yang akan diikuti mahasiswa dalam satu semester.

TRANSCRIPT

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATANINSAN CENDEKIA MEDIKANo. Dokumen:

Revisi:

PROSEDUR PERMOHONAN CUTI AKADEMIKTanggal Berlaku:

Halaman:

PROSEDUR USUL PEMBELAJARANPENUTUP STRATA

DIBUAT OLEHMENYETUJUIMENGETAHUI

DAFTAR ISI

Lembar Pengesahan 1Daftar Isi21. Pendahuluan 32. Maksud dan Tujuan 33. Defenisi 34. Referensi35. Prosedur Operasional 46. Petunjuk Operasional 56.1. Unit Kerja/Jurusan56.2. Pembantu Dekan I 56.3. Kabag. Tata Usaha56.4. Sub Bagian Pendidikan57. Waktu Penyelesaian68. Daftar Dokumen69. Daftar Distribusi710. Lampiran Dokumen 711. Lembar Revisi 7

1. Pendahuluan Pembelajaran penutup strata merupakan usaha pembelajaran ulang pada akhir program pembelajaran seorang mahasiswa yang memenuhi syarat. Mahasiswa dapat mengikuti pembelajaran penutup strata setelah memenuhi syarat berikut : telah merampungkan tugas akhir dan seminar laporan hasil penelitian; paling banyak 3 matakuliah atau 9 sks yang belum lulus tidak termasuk tugas akhir; katakuliah yang dmaksud telah diikuti secara penuh, resmi terdaftar dalam KRS semester sebelumnya dan belum mendapat nilai lulus. 2. Maksud dan Tujuan a. Agar mekanisme layanan pembelajaran penutup strata menjadi tertib. b. Agar mahasiswa dapat mempercepat penyelesaikan studinya tanpa mengurangi bobot akademik kelulusannya; 3. Defenisi Satuan kredit semester (sks) adalah takaran penghargaan terhadap pengalaman belajar yang diperoleh selama 14 - 16 minggu dalam satu semester melalui kegiatan terjadwalper minggu sebanyak 1 jam perkuliahan atau 2 jam praktikum atau 4 jam kerja lapangan,yang masing-masing diiringi oleh sekitar 1 sampai 2 jam kegiatan terstruktur dan sekitar 1 sampai 2 jam kegiatan mandiri. Kartu Rencana Studi (KRS) adalah kartu yang berisi daftar matakuliah yang akan diikuti mahasiswa dalam satu semester. 4. Referensi Peraturan Akademik Unhas Pasal (SK Rektor No. 1870/H04/P/2009 tanggal 25 Mei 2009). Pedoman Pembelajaran Remedial dan Penutup Strata (SK Rektor No.58/H4/PP/2011 tanggal 4 Januari 2011).

5. Prosedur Operasional

6. Petunjuk Operasional 6.1. Unit Kerja/Jurusan 6.1.1. Mengusulkan pemberian layanan pembelajaran tutup strata. 6.1.2. Melampirkan data-data pendukung sesuai aturan pembelajaran penutup strata 6.2. Pembantu Dekan I 6.2.1. Menerima usul pemberian layanan pembelajaran penutup strata dari unit kerja/jurusan. 6.2.2. Mendisposisi ke Kabag. Tata Usaha 6.2.3. Menyetujui dan menandatangani 6.2.4. Melakukan koordinasi dengan Sub Bagian Pendidikan

6.3. Kabag. Tata Usaha 6.3.1. Menerima disposisi usul pemberian layanan pembelajaran penutup strata dari Pembantu Dekan I. 6.3.2. Meneliti, mempelajari, menyetujui dan memaraf. 6.3.3. Mendisposisi ke Sub Bagian Pendidikan

6.4. Sub Bagian Pendidikan 6.4.1. Menerima disposisi usul pemberian layanan pembelajaran penutup strata dari Kabag. Tata Usaha. 6.4.2. Memeriksa data-data sesuia aturan layanan pembelajaran penutup strata 6.4.3. Menyusun konsep surat pembelajaran penutup strata 6.4.4. Menyampaikan ke pemimpin untuk dikoreksi dan tandatangani. 6.4.5. Menerima surat yang telah ditandatangani. 6.4.6. Menyampaikan ke Sub Bagian Perlengkapan untuk dikirim. 6.4.7. Menyimpan arsip surat layanan pembelajaran penutup strata.

7. Waktu Penyelesaian layanan usul pembelajaran penutup strata menggunakan waktu 1 hari. 8. Daftar Dokumen NoNama DokumenFungsiPenanggung JawanPenanda tanganDistribusi

1Usulan layanan permohonan praktik kerja lapanganSebagai dasar untuk memberikan layanan permohonan izin praktek kerjaPemimpin unit kerja

Pemimpin unit kerjapemimpim fakultas

2Dokumen persyaratanSebagai bahan pertimbangan pemberian layanan permohonan izin praktik kerja lapangan. Sebagai acuan unit kerja untuk revisi susulan Pembantu Dekan I Kabag Jurusan Kabag Tata Usaha Kasubbag Pendidikanpimpinan fakultasUnit kerja terkait

3Surat Pengantar Permohonan izin pengambilan dataSebagai dokumen resmi pemberi layanan permohonan izin praktik kerja lapangan Pembantu Dekan I Kabag Jurusan Kabag Tata Usaha Kasubbag Pendidikan

pimpinan fakultasUnit kerja terkait

9. Daftar Distribusi Dikirim sesuai dengan tujuan dan tembusannya sesuai kebutuhan unit kerja.

10. Lampiran Dokumen 1. KRS 2. Transkrip

11. Lembar RevisiNoUraianTanggalTanda tangan