proposal agustusan 2014

Upload: deni-sadikin

Post on 10-Oct-2015

49 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    1/19

    PROPOSAL

    PERINGATAN KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIAYANG KE 69 TAHUN 2014

    TINGKAT DESA

    DESA TUNGGILIS

    KECAMATAN KALIPUCANG KABUPATEN PANGANDARAN

    TAHUN 2014

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    2/19

    PANITIA PERINGATAN HARI BESAR NASIONAL

    HARI ULANG TAHUN KEMERDEKAAN RI KE 69 TAHUN 2014

    DESA TUNGGILIS KECAMATAN KALIPUCANGJln Desa Tunggilis Kecamatan Kalipucang Kabupaten Pangandaran

    KATA PENGANTAR

    Seraya mengucapkan Puji dan Syukur kehadirat Allah SWT, atas segala rahmat dan karunianya,

    Sholawat dan salam semoga tercurahkan kepada Nabi Besar Muhammad SAW, kepada keluarganya,

    pada sahabatnya dan kepada para pengikutnya sampai hari kemudian. Amin.

    Dengan segala kerendahan hati, kami sajikan proposalini yang disusun secara sederhana sebagai

    bahan acuan Panitia Peringatan Hari Besar Nasional Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Ri Ke 69 Tahun

    2014 maupun pihak lain, sehingga dapat mendukung terselenggaranya acara tersebut.

    Besar harapan kami semoga dalam kegiatan menyamput HUT kemerdekaan RI yang ke 68 tahun

    2014 ini di Desa Tunggilis dapat berjalan dengan lancar.

    Penyusun

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    3/19

    PANITPERINGATAN HARI BESAR NASIONAL

    HARI ULANG TAHUN KEMERDEKAAN RI KE 69 TAHUN 2014

    DESA TUNGGILIS KECAMATAN KALIPUCANGJln Desa Tunggilis Kecamatan Kalipucang Kabupaten Pangandaran

    Nomor : 01/Pan-PHBN/Ds/2014 Tunggilis, 23 Juli 2014

    Lampiran : 1 (satu) berkas Kepada :

    Perihal : Permohonan Bantuan Dana Yth. Para Donatur

    Di Tempat

    Assalamualaikum Wr. Wb

    Disampaikan dengan hormat, kami Panitia Peringatan Hari Besar Nasional Hari Ulang

    Tahun Kemerdekaan Ri Ke 69 Tahun 2014 Desa Tunggilis Kecamatan Kalipucang

    Kabupaten Pangandaran bermaksud memohon bantuan dana.

    Adapun besarnya anggaran yang direncanakan pada kegiatan peringatan HUT RI ke

    69 Desa Tunggilis adalah Rp 8.000.000 ( Delapan juta rupiah ) . Dan sebagai bahan

    pertimbangan Bapak/Ibu kami lampirkan Rencana Pendapatan dan Rencana Anggaran

    Biaya.

    Besar harapan kami akan partisipasi Bapak/Ibu dalam bentuk Materil dan Semangat

    sehingga kegiatan ini berjalan lancar tanpa kendala apapun.

    Demikian permohonan ini kami sampaikan atas perhatian dan terkabulkannya

    permohonan ini, kami ucapkan terimakasih.

    Wassalamualaikum Wr. Wb

    Ketua Panitia Sekretaris

    DENI SADIKIN, S.Pd YENI

    Mengetahui,

    Kepala Desa Tunggilis

    ILAN GUMILAR, SH

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    4/19

    PANITIA PERINGATAN HARI BESAR NASIONAL

    HARI ULANG TAHUN KEMERDEKAAN RI KE 69 TAHUN 2014

    DESA TUNGGILIS KECAMATAN KALIPUCANGJln Desa Tunggilis Kecamatan Kalipucang Kabupaten Pangandaran

    I. PENDAHULUAN

    Dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI yang ke 69 tahun 2014 dan dalam upaya

    meningkatkan dan mempererat hubungan silaturahmi antara sesama warga masyarakat wilayah

    Desa Tunggilis Kecamatan Kalipucang Kabupaten Pangandaran, perlu ditunjang dengan kondisi

    kesehatan dan kreatifitas masyarakat yang baik melalui kegiatan untuk menyemarakan,

    memotivasi dan memberdayakan potensi masyarakat antara lain diselenggarakannya berbagai

    kegiatan Keagamaan, Seni, dan Olahraga. Masyarakat juga dapat memperoleh kesempatan

    mendapatkan ilmu, berlatih, mencoba berkompetisi dan bersosialisasi antar warga masyarakat

    Desa Tunggilis.

    II.

    DASAR

    Program Pemerintah Desa Tunggilis

    III.TUJUAN

    A. Umum

    1.

    Menunjang Pemerintah dalam hal mengenang perjuangan, pembinaan generasi dalam

    mempererat tali silaturahmi.

    2.

    Sebagai usaha mencari peserta yang unggul dalam bidang keagamaan, bibit olahragawan

    dan penyalur bakat.

    3. Melihat sifat disiplin, sportif, tanggungjawab dan menanamkan semangat kompetisi

    secara sehat.

    B. Khusus

    Melalui penyelenggaraan kegiatan HUT kemerdekaan RI yang ke 69 tahun 2014

    diharapkan menjadi sarana mempererat ikatan persaudaraan antar masyarakat di desa

    Tunggilis khususnya dan masyarakat luas umumnya, menjaring bakat untuk membina di

    tingkat desa dalam menyambut HUT kemerdekaan RI yang ke 69 tahun 2014.

    IV.LATAR BELAKANG

    Kami sajikan proposal ini yang disusun secara sederhana sebagai bahan acuan kepada panitia

    kegiatan menyambut HUT kemerdekaan RI yang ke 69 ( pemerintah Desa Tunggilis) kegiatan ini

    selain kerjasama dan kemauan panitia dalam menyelenggarakan kegiatan ini, disesuaikan dengan

    kegiatan yang sangat padat dalam kegiatan ini dan minimnya dana yang ada, untuk itu kami

    panitia memohon bantuan kepada Bapak/Ibu sudilah kiranya bisa membantu kesulitan ini

    sehingga terlaksana dan suksesnya acara tersebut.

    V.

    NAMA DAN BENTUK KEGIATAN

    Nama Kegiatan : Peringatan HUT RI ke 69 Desa Tunggilis Tahun 2014

    Bentuk kegiatan : Keagamaan, olahraga, kesenian dan resepsi

    VI.THEMA

    Dengan peringatan HUT RI ke 69 kita tanamkan jiwa Cinta Tanah Air.

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    5/19

    VII. WAKTU KEGIATAN

    Kegiatan dilaksanakan tanggal 1-17 Agustus 2014

    VIII. TEMPAT KEGIATAN

    Untuk semarak dan gebyarnya terlihat maka penyelenggaraan kegiatan peringatan HUT RI ke69 di pusatkan dilapangan olah raga Desa Tunggilis.

    IX.

    PESERTA

    Pemuda pemudi, masyarakat dan seluruh komponen masyarakat dalam wilayah Desa Tunggilis

    X. SUMBER DANA

    1. Pemerintah Desa

    2.

    Pengusaha

    3.

    Warga Masyarakat Desa Tunggilis

    XI. RENCANA PENDAPATAN DAN PENGELUARAN

    A. PENDAPATAN

    No URAIAN RENCANA BIAYA

    1 Pemerintah Desa Tunggilis 4.000.000

    2 Pengusaha 2.000.000

    3 Warga masyarakat 2.000.000

    Jumlah 8.000.000

    B PENGELUARAN

    No BIDANG RENCANA BIAYA

    1 BIDANG OLAH RAGA 2.525.000

    2 KEAGAMAAN 784.500

    3 KESENIAN 500.000

    4 PKK 300.000

    5 PERALATAN 150.000

    6 SOSIAL 250.000

    7 KEAMANAN 100.000

    8 KONSUMSI 300.000

    9 RESEPSI 1.600.000

    10 UPACARA 300.00011 Foto Cofy + ATK 200.000

    12 PHBN Tingkat Kecamatan 200.000

    13 Lain-lain 790.500

    Jumlah Total 8.000.000**Rincian Biaya pengeluaran Terlampir

    XII.

    PENUTUP

    Demikian proposal yang kami ajukan, atas nama Pemerintahan Desa Tunggilis kami

    mengucapkan terima kasih atas dukungan dan partisipasi seluruh warga masyarakat dan

    pengusaha di wilayah Desa Tunggilis.

    Ketua Panitia Sekretaris

    DENI SADIKIN, S.Pd YENI

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    6/19

    PANITIA PERINGATAN HARI BESAR NASIONAL

    HARI ULANG TAHUN KEMERDEKAAN RI KE 69 TAHUN 2014

    DESA TUNGGILIS KECAMATAN KALIPUCANGJln Desa Tunggilis Kecamatan Kalipucang Kabupaten Pangandaran

    SUSUNAN PANITIA

    Ketua : DENI SADIKIN

    Sekretaris : YENI

    Bendahara : LATIFAH

    Seksi-seksi :

    1. Seksi Upacara

    Koordinator : H. DARYAMAN

    Anggota : M. SUDARTO, ADE TOLIB

    2. Seksi Olahraga

    Koordinator : RENDRA

    Anggota : RULI, AGUS3.

    Seksi Kegamaan

    Koordinator : UST. DIDIN

    Anggota : ANWAR NASIHIN, AFNI SA

    4. Seksi Kesenian

    Koordinator : IBU HENI

    Anggota : IBU YAYU, IBU KHODIZAH, NIA

    5.

    Seksi Konsumsi

    Koordinator : IBUIBU PKK

    6. Seksi P3K

    Koordinator : BIDAN KARTINI

    Anggota : H. ENDAY HIDAYAT, H. ABDUL WAHAB7. Seksi Usaha

    Koordinator : KADUS TIAP DUSUN

    8.

    Seksi Keamanan

    Koordinator : BABINMAS/BABINSA

    Anggota : LINMAS, KARANG TARUNA

    9. Seksi PKK

    Koordinator : IBU KADES

    Anggota : ANGGOTA PKK DESA TUNGGILIS

    10.

    Seksi Hiburan

    Koordinator : NARTO

    Anggota : KARANG TARUNA11.Seksi Peralatan

    Koordinator : AHRI

    Anggota : PAIMAN

    12.

    Seksi lampu

    Koordinator : WALTIMIN

    13.Seksi Sosial

    Koordinator : H. ENDANG Z.A

    14.Seksi Dekorasi

    Koordinator : PA TATA/PA SAHIDI

    15.

    Pengerahan Masa

    Koordinator : PARA KADUS

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    7/19

    JADWAL KEGIATAN

    PERINGATAN HARI ULANG TAHUN KEMERDEKAAN R1 KE 69DESA TUNGGILIS KECAMATAN KALIPUCANG

    NO KEGIATANWAKTU

    PELAKSANAAN

    PENANGGUNG JAWAB

    KEGIATANA BIDANG OLAH RAGA + PERMAINAN

    1 Sepak Bola Dewasa 1-17 Agustus 2014*

    KOORDINATOR SEKSI

    2 Volyball 16-17 Agustus 2014

    3 Gerak Jalan 14 Agustus 2014

    4 Tenis Meja 15 Agustus 2014

    5 Putsal Anak dan Dewasa 17 Agustus 2014

    6 Tepuk Air

    14 Agustus 2014 KOORDINATOR SEKSI

    7 Makan Kerupuk

    8 Balap Karung

    9 Koin dalam tepung

    10 Koin dalam pepaya

    11 Kelereng

    12 Memasukan paku ke Botol

    B KEAGAMAAN

    1 Cerdas Cermat

    16 Agustus 2014 KOORDINATOR SEKSI

    2 Tahfidz Jud 30

    3 Kaligrafi

    4 Murotal + Imla

    5 Pidato Bahasa Arab6 Pidato Bahasa indonesia

    C KESENIAN

    1Lomba Himne Pangandaran dan

    Kalipucang

    17 Agustus 2014 KOORDINATOR SEKSI2 Karaoke

    3 Lomba Bedug

    4 Lomba MC sunda

    D PKK

    1 Pameran Pecel 17 Agustus 2014 KOORDINATOR SEKSI

    E RESEPSI 17 Agustus 2014 KOORDINATOR SEKSI

    F UPACARA 17 Agustus 2014 KOORDINATOR SEKSI

    * Catatan pelaksanaan disesuaikan dengan kodisi lapangan

    Mengetahui, Tunggilis, Juli 2014

    Kepala Desa Tunggilis Ketua Panitia

    ILAN GUMILAR, SH DENI SADIKIN, S.Pd

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    8/19

    RINCIAN RENCANA PENDAPATAN DAN PENGELUARAN KEGIATAN

    PERINGATAN HARI ULANG TAHUN KEMERDEKAAN R1 KE 69DESA TUNGGILIS KECAMATAN KALIPUCANG

    A PENDAPATAN

    1. Pemerintah Desa Tunggilis : 4.000.0002. Pengusaha : 2.000.000

    3. Warga masyarakat Desa Tunggilis : 2.000.000

    Jumlah : 8.000.000

    B PENGELUARAN

    No Uraian Satuan Harga Satuan Jumlah

    A BIDANG OLAH RAGA

    1 Sepak Bola Dewasa

    Bola 1 250.000 250.000

    Wasit 1 400.000 400.000

    Hadiah 1 250.000 250.000

    Pembersihan lapang 1 200.000 200.000

    2 Volyball

    Bola 1 200.000 200.000

    Wasit 1 75.000 75.000

    Hadiah 1 250.000 250.000

    3 Gerak Jalan 1 400.000 400.000

    4 Tenis Meja 1 250.000 250.000

    5 Putsal Anak dan Dewasa 1 250.000 250.000

    Jumlah 2.525.000B KEAGAMAAN

    1 Cerdas Cermat 1 70.000 70.000

    2 Tahfidz Jud 30 1 70.000 70.000

    3 Kaligrafi 1 70.000 70.000

    4 Murotal + Imla 1 70.000 70.000

    5 Pidato Bahasa Arab 1 70.000 70.000

    6 Pidato Bahasa indonesia 1 70.000 70.000

    7 ADM 1 70.000 70.000

    8 Konsumsi Juri 1 200.000 200.000

    9 Air minum 1 94.500 94.500

    Jumlah 784.500

    C KESENIAN

    1

    Lomba Himne pnd dan

    klp 1 125.000 125.000

    2 Karaoke 1 125.000 125.000

    3 Lomba Bedug 1 125.000 125.000

    4 Lomba MC sunda 1 125.000 125.000

    Jumlah 500.000

    D PKK

    1 Pameran Pecel 1 300.000 300.000

    Jumlah 300.000

    E PERALATAN

    1 Alat Penerangan 1 150.000 150.000

    Jumlah 150.000

    F SOSIAL

    1

    Santunan Orang tua

    jompo 275.000 250.000

    Jumlah 250.000

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    9/19

    G KEAMANAN

    1 Babinsa, babinmas 100.000 100.000

    Jumlah 100.000

    H KONSUMSI

    1 Konsumsi 300.000 300.000

    Jumlah 300.000I RESEPSI

    1 Sounsistem 1.000.000 1.000.000

    2 Artis 200.000 200.000

    3 Organ 400.000 400.000

    Jumlah 1.600.000

    J UPACARA

    1 Upacara 300.000 300.000

    Jumlah 300.000

    K Foto Cofy + ATK 200.000

    LPHBN TingkatKecamatan 200.000

    M Lain-lain 790.500

    Jumlah Total 8.000.000

    Mengetahui, Tunggilis, Juli 2014

    Kepala Desa Tunggilis Ketua Panitia

    ILAN GUMILAR, SH DENI SADIKIN, S.Pd

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    10/19

    CATATAN DONASI UNTUK KEGIATAN

    PERINGATAN KEMERDEKAAN RI KE 69

    No Nama Alamat Jumlah Donasi

    1

    2

    3

    4

    5

    6

    7

    8

    9

    10

    11

    12

    13

    14

    15

    16

    17

    18

    19

    20

    21

    22

    23

    24

    25

    26

    27

    28

    29

    30

    31

    32

    33

    Jumlah

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    11/19

    PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

    KECAMATAN KALIPUCANG

    KEPALA DESA TUNGGILISJalan Raya Tunggilis No. 10 E-mail : [email protected]

    Nomor : 003/Ds-45/Ds/2014

    Sifat : Penting

    Lampiran : -

    Perihal : Undangan

    Assalamualaikum Wr. Wb

    Salam sejahtera kami sampaikan semoga kita selalu ada dalam lindungan Allah SWT.

    Selanjutnya kami sampaikan, bahwa dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun

    Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-69 tahun 2014.

    Maka dengan ini kami mengundang kepada Bapak/Ibu/Saudara agar dapat hadir dan

    mengikuti upacara pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera Merah Putih dalam rangka

    HUT RI ke-69 tahun 2014, yang akan dilaksanakan pada :

    Hari : Sabtu

    Tanggal : 16 Agustus 2014

    Pukul : 20.00 WIB

    Tempat : Pendopo Desa Tunggilis

    Demikian atas kehadiran dan partisipasinya kami ucapkan terima kasih.

    Wassalamualaikum Wr. Wb

    Tunggilis, 15 Agustus 2014

    Kepala Desa Tunggilis

    ILAN GUMILAR, SH

    Kepada :

    Yth, Bapak/Ibu/Saudara .................................................

    ........................................................................................

    Di tempat

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    12/19

    PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

    KECAMATAN KALIPUCANG

    KEPALA DESA TUNGGILISJalan Raya Tunggilis No. 10 E-mail : [email protected]

    Nomor : 003/Ds-45/Ds/2014

    Sifat : Penting

    Lampiran : 1 (satu) berkas

    Perihal : Undangan

    Assalamualaikum Wr. Wb

    Salam sejahtera kami sampaikan semoga kita selalu ada dalam lindungan Allah SWT.

    Selanjutnya kami sampaikan, bahwa dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun

    Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-69 tahun 2014.

    Maka dengan ini kami mengundang kepada Bapak/Ibu agar dapat hadir dan

    mengikuti upacara pengibaran Bendera Merah Putih dalam rangka HUT RI ke-69 tahun

    2014, yang akan dilaksanakan pada :

    Hari : Minggu

    Tanggal : 17 Agustus 2014

    Pukul : 08.00 WIB

    Tempat : Lapang Desa Tunggilis

    Demikian atas kehadiran dan partisipasinya kami ucapkan terima kasih.

    Wassalamualaikum Wr. Wb

    Tunggilis, 14 Agustus 2014

    Kepala Desa Tunggilis

    ILAN GUMILAR, SH

    Catatan : Disertakan pula Bapak/Ibu Guru serta peserta didiknya

    Kepada :

    Yth, 1. Kepala Mts

    2. Kepala SD/MI

    3. Kepala TK/RA

    Di tempat

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    13/19

    PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

    KECAMATAN KALIPUCANG

    KEPALA DESA TUNGGILISJalan Raya Tunggilis No. 10 E-mail : [email protected]

    Nomor : 003/Ds-45/Ds/2014

    Sifat : Penting

    Lampiran : -

    Perihal : Perintah

    Assalamualaikum Wr. Wb

    Salam sejahtera kami sampaikan semoga kita selalu ada dalam lindungan Allah SWT.

    Selanjutnya kami sampaikan, bahwa dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun

    Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-69 tahun 2014.

    Maka dengan ini kami memrintahkan kepala seluruh Anggota Linmas untuk

    mengikuti upacara pengibaran Bendera Merah Putih dalam rangka HUT RI ke-69 tahun

    2014, yang akan dilaksanakan pada :

    Hari : Minggu

    Tanggal : 17 Agustus 2014

    Pukul : 08.00 WIB

    Tempat : Lapang Desa Tunggilis

    Demikian atas kehadiran dan partisipasinya kami ucapkan terima kasih.

    Wassalamualaikum Wr. Wb

    Tunggilis, 14 Agustus 2014

    Kepala Desa Tunggilis

    ILAN GUMILAR, SH

    Kepada :

    Yth, ANGGOTA LINMAS

    Di tempat

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    14/19

    PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

    KECAMATAN KALIPUCANG

    KEPALA DESA TUNGGILISJalan Raya Tunggilis No. 10 E-mail : [email protected]

    SURAT TUGAS

    Nomor : ___________/Ds.008/VIII/2014

    Yang bertanda tangan dibawah ini Kepala Desa Tunggilis, Kecamatan Kalipucang,

    Kabupaten Pangandaran, dengan ini menugaskan kepada nama-nama yang tercantum dibawah ini :

    No Nama/Gruop Tugas Sebagai

    1. Babinsa Desa Tunggilis Pengatur Upacara ( Tura )

    2. Bapak Sahidi, S.Pd Komandan Upacara

    3. Bapak Anna Saomi, S.Pd Ajudan

    4. Ibu Hena Zahrotul F, S.Pd.I Pembawa Acara

    5. Bapak Yayan Heryanto, S.Pd Pembaca Teks Pancasila

    6. Bapak Asep Deni, s.Pd Pembaca Teks Undang-undang Dasar 1945

    7. Bapak Umar Sutisna Pembaca Teks Proklamasi

    8. PASKIBRA MTS ALFATTAH Pengibar Bendera Merah Putih

    9. Group Drumband Penyanyi lagu Indonesia Raya

    10. Bapak H. Endang ZA Pembaca Doa

    Sebagai petugas upacara pada Peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI ke-69 tingkat Desa

    Tunggilis.

    Demikian agar dilaksanakan sebagaimana mestinya.

    Tunggilis, 14 Agustus 2014

    Kepala Desa Tunggilis

    ILAN GUMILAR, SH

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    15/19

    SUSUNAN ACARA PENGIBARAN BENDERA

    MOHON PERHATIAN, UPACARA PENGIBARAN BENDERA MERAH PUTIH DALAM RANGKAMEMPERINGATI HARI ULANG TAHUN KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA KE-69 AKAN SEGERA DI

    MULAI.

    I. ACARA PENDAHULUAN

    1. Acara Siap,

    2.

    Masing-masing Pasukan Disiapkan

    3. Komandan Upacara Memasuki Lapangan Upacara

    II.

    ACARA POKOKDENGAN UCAPAN BISMILLAHHIRAOHMAANIRROHIM, UPACARA PENGIBARAN BENDERA

    MERAH PUTIH DALAM RANGKA MEMPERINGATI HARI ULANG TAHUN KEMERDEKAAN

    REPUBLIK INDONESIA KE-69, MINGGU 17 AGUSTUS 2014 TINGKAT DESA TUNGGILIS

    KECAMATAN KALIPUCANG KABUPATEN CIAMIS ,DI MULAI.

    1. Inspektur Upacara menempati mimbar Upacara, (Pasukan disiapkan)

    2. Penghormatan Pasukan.

    3.

    Laporan Komandan Upacara kepada inspektur upacara bahwa upacara siap dimulai

    4. Pengibaran bendera merah putih diiringi Lagu Indonesia Raya (Tamu Undangan

    dimohon Berdiri)

    5.

    Mengheningkan Cipta dipimpin oleh inspektur Upacara

    6. Pembacaan Teks Pancasila oleh Bpk. Anwar Nasihin , S.Pd dan Pembacaan Teks

    Pembukaan Undang-undang Dasar 1945 oleh Bpk Asep Deni S.Pd

    7.

    Pembacaan Teks Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia Oleh Bpk Umar

    Sutisna.

    8. Mengenang detik-detik Proklamasi dipimpin oleh Inspektur Upacara dengan

    menyalakan sirine selama 60 detik.

    9.

    Amanat Inspektur Upacara Pasukan diistirahatkan.

    10.Pembacaan Doa

    11.Andhika Bayangkari

    III.

    ACARA PENUTUP

    1. Menyanyikan Lagu Nasional

    2.

    Laporan Komandan Upacara.

    3.

    Penghormatan Pasukan

    4. Inspektur Upacara berkenan meninggalkan mimbar upacara.

    5. Komandan Upacara meninggalkan Upacara

    DENGAN UCAPAN ALHAMDULILLAAHIROBBIL ALAMIIN, MAKA SELESAI SUDAH UPACARA

    PENGIBARAN BENDERA MERAH PUTIH DALAM RANGKA MEMPERINGATI HARI ULANG TAHUN

    KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA KE-69, MINGGU 17 AGUSTUS 2014 .

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    16/19

    PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

    KECAMATAN KALIPUCANG

    KEPALA DESA TUNGGILISJalan Raya Tunggilis No. 10 E-mail : [email protected]

    Nomor : 003/Ds-45/Ds/2014

    Lampiran : 1 (satu) berkas

    Perihal : Pemberitahuan

    Assalamualaikum Wr. Wb

    Salam sejahtera kami sampaikan semoga kita selalu ada dalam lindungan Allah SWT.

    Selanjutnya kami sampaikan, bahwa dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun

    Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-69 tahun 2014.

    Maka dengan ini di informasikan bahwa di wilayah kami Desa Tunggilis akan

    mengadakan kegiatan dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Kemerdekaan

    Republik Indonesia dan upacara pengibaran Bendera Merah Putih dalam rangka HUT RI

    ke-69 tahun 2014, yang akan dilaksanakan pada :

    Hari : Minggu

    Tanggal : 17 Agustus 2014

    Pukul : 08.00 WIB

    Tempat : Lapang Desa Tunggilis

    Demikian atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

    Wassalamualaikum Wr. Wb

    Tunggilis, 14 Agustus 2014

    Kepala Desa Tunggilis

    ILAN GUMILAR, SH

    Kepada :

    Yth, Kapolsek Kec. Kalipucang

    Di tempat

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    17/19

    PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

    KECAMATAN KALIPUCANG

    KEPALA DESA TUNGGILISJalan Raya Tunggilis No. 10 E-mail : [email protected]

    Nomor : 003/Ds-45/Ds/2014

    Lampiran : 1 (satu) berkas

    Perihal : Pemberitahuan

    Assalamualaikum Wr. Wb

    Salam sejahtera kami sampaikan semoga kita selalu ada dalam lindungan Allah SWT.

    Selanjutnya kami sampaikan, bahwa dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun

    Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-69 tahun 2014.

    Maka dengan ini di informasikan bahwa di wilayah kami Desa Tunggilis akan

    mengadakan berbagai macam kegiatan dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun

    Kemerdekaan Republik Indonesia dan upacara pengibaran Bendera Merah Putih dalam

    rangka HUT RI ke-69 tahun 2014, jadwal kegiatan terlampir

    Demikian atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

    Wassalamualaikum Wr. Wb

    Tunggilis, 14 Agustus 2014

    Kepala Desa Tunggilis

    ILAN GUMILAR, SH

    Kepada :

    Yth, Kapolsek Kec. Kalipucang

    Di tempat

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    18/19

    PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

    KECAMATAN KALIPUCANG

    KEPALA DESA TUNGGILISJalan Raya Tunggilis No. 10 E-mail : [email protected]

    Nomor : 003/Ds-45/Ds/2014

    Lampiran : 1 (satu) berkas

    Perihal : Pemberitahuan

    Assalamualaikum Wr. Wb

    Salam sejahtera kami sampaikan semoga kita selalu ada dalam lindungan Allah SWT.

    Selanjutnya kami sampaikan, bahwa dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun

    Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-69 tahun 2014.

    Maka dengan ini di informasikan bahwa di wilayah kami Desa Tunggilis akan

    mengadakan berbagai macam kegiatan dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun

    Kemerdekaan Republik Indonesia dan upacara pengibaran Bendera Merah Putih dalam

    rangka HUT RI ke-69 tahun 2014, jadwal kegiatan terlampir

    Demikian atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

    Wassalamualaikum Wr. Wb

    Tunggilis, 14 Agustus 2014

    Kepala Desa Tunggilis

    ILAN GUMILAR, SH

    Kepada :

    Yth, Danramil Kec. Kalipucang

    Di tempat

  • 5/20/2018 Proposal Agustusan 2014

    19/19

    KATAKATA PENGUKUHAN

    DENGAN RAHMAT ALLAH YANG MAHA ESA /

    SAYA KUKUHKAN /

    ANAKANAKKU SEKALIAN /

    SEBAGAI PASUKAN PENGIBAR BENDERA/

    DESA TUNGILIS KECAMATAN KALIPUCANG

    TAHUN 2014 /

    SEMOGA AMAL BHAKTI KITA SEMUA /

    MENDAPAT RIDHO DARI ALLAH SWT /

    DENGAN SEGENAP TAUFIK DAN HIDAYAH NYA/

    SERTA DENGAN INAYAH-NYA