press release new smartfren andromax g2 (1)

3
New Smartfren Andromax G2, Smartphone dengan Kualitas Kamera Lebih Tajam New Smartfren Andromax G2 kini telah dilengkapi dengan kamera belakang 5MP autofokus dan sensor BSI untuk hasil foto lebih jernih dan terang Jakarta, 12 November 2014 – Smartfren kembali menghadirkan seri populer Andromax G dengan versi yang lebih inovatif. New Smartfren Andromax G2 dirilis untuk memenuhi kebutuhan masyarakat terhadap smartphone dengan dukungan fitur terkini dan harga terjangkau. New Smartfren Andromax G2 merupakan seri facelift dari Smartfren Andromax G2 yang kini mengalami peningkatan dari segi kamera sehingga kini pengalaman mengambil foto akan jauh lebih baik . New Smartfren Andromax G2 didukung dengan kamera belakang 5MP dengan BSI sensor yang dapat menghadirkan kualitas foto lebih baik walaupun dalam kondisi kurang cahaya serta mampu meminimalisir digital noise dari foto yang dihasilkan. Tidak hanya kamera belakang, kamera depan New Smartfren Andromax G2 juga ditingkatkan menjadi 2MP sehingga hasil selfie akan lebih tajam. Selain kamera, spesifikasi lain New Smartfren Andromax G2 tetap dipertahankan seperti layar 4.5-inci resolusi FWVGA (854x480 piksel), prosesor Snapdragon Quad Core 1.2GHz dengan perangkat grafis Adreno 302, internal memori sebesar 4GB dengan 512MB RAM. New Smartfren Andromax G2 mempunyai baterai dengan kapasitas sebesar 1750mAh dengan teknologi Snapdragon Quickcharge yang mampu membuat proses pengisian baterai 40% lebih cepat. Untuk yang senang bermain game, New Smartfren Andromax G2 juga masih dibenamkan Gameloft Hub, aplikasi khusus men-download games besutan Gameloft yang terkenal. Tersedia juga pre-loaded premium games yang bisa dimainkan langsung. Para gamers bahkan bisa membeli games dengan harga yang lebih murah dengan menggunakan pulsa dari kartu Smartfren. New Smartfren Andromax G2 tersedia dalam dua pilihan warna, yaitu putih dan hitam dengan harga Rp 899.000,- (termasuk PPN)

Upload: hansten04

Post on 18-Nov-2015

16 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

ada

TRANSCRIPT

Smartfren Untuk Indonesia Dukung Pemberdayaan UKM Komunitas Topi Bambu

PAGE

Siaran Pers Smartfren: 12 November 2014

Hal. 2 dari 2

New Smartfren Andromax G2, Smartphone dengan Kualitas Kamera Lebih TajamNew Smartfren Andromax G2 kini telah dilengkapi dengan kamera belakang 5MP autofokus dan sensor BSI untuk hasil foto lebih jernih dan terangJakarta, 12 November 2014 Smartfren kembali menghadirkan seri populer Andromax G dengan versi yang lebih inovatif. New Smartfren Andromax G2 dirilis untuk memenuhi kebutuhan masyarakat terhadap smartphone dengan dukungan fitur terkini dan harga terjangkau. New Smartfren Andromax G2 merupakan seri facelift dari Smartfren Andromax G2 yang kini mengalami peningkatan dari segi kamera sehingga kini pengalaman mengambil foto akan jauh lebih baik. New Smartfren Andromax G2 didukung dengan kamera belakang 5MP dengan BSI sensor yang dapat menghadirkan kualitas foto lebih baik walaupun dalam kondisi kurang cahaya serta mampu meminimalisir digital noise dari foto yang dihasilkan. Tidak hanya kamera belakang, kamera depan New Smartfren Andromax G2 juga ditingkatkan menjadi 2MP sehingga hasil selfie akan lebih tajam.Selain kamera, spesifikasi lain New Smartfren Andromax G2 tetap dipertahankan seperti layar 4.5-inci resolusi FWVGA (854x480 piksel), prosesor Snapdragon Quad Core 1.2GHz dengan perangkat grafis Adreno 302, internal memori sebesar 4GB dengan 512MB RAM. New Smartfren Andromax G2 mempunyai baterai dengan kapasitas sebesar 1750mAh dengan teknologi Snapdragon Quickcharge yang mampu membuat proses pengisian baterai 40% lebih cepat.Untuk yang senang bermain game, New Smartfren Andromax G2 juga masih dibenamkan Gameloft Hub, aplikasi khusus men-download games besutan Gameloft yang terkenal. Tersedia juga pre-loaded premium games yang bisa dimainkan langsung. Para gamers bahkan bisa membeli games dengan harga yang lebih murah dengan menggunakan pulsa dari kartu Smartfren.

New Smartfren Andromax G2 tersedia dalam dua pilihan warna, yaitu putih dan hitam dengan harga Rp 899.000,- (termasuk PPN) bersama kartu perdana Smartfren yang berisi paket gratis data 600 MB selama 7 hari.

Spesifikasi New Smartfren Andromax G2 :

CDMA 2000-1X EVDO Rev A (3.5G) + GSM Download Speed up to 3.1 Mbps (EVDO Rev.A) Dual Mode - Dual On Active EVDO + GSM Snapdragon Quad Core 1.2GHz Processor Adreno 302 Graphic Processor Unit Internal Memory 4GB ROM + 512MB RAM OS Android 4.4 KitKat Dual Camera 5 MPix (AF) BSI w/LED Flash + 2 MPix Support HD (720P) Video Recording and Playback Snapdragon Quick Charge 4.5 LCD with FWVGA Resolution Capacitive Multi Touch Screen with 5 fingers touch point Built-in GPS with A-GPS Support Wi-Fi Hotspot (Tethering) up to 5 Users Bluetooth 4.0 with A2DP support Accelerometer, Proximity, Ambience and Light sensor 3.5 mm Audio Port Stereo Micro-USB port Interface Multimedia FM Radio Support Micro-SDHC external memory up to 32GB Battery 1750mAh --Selesai--

Tentang PT Smartfren Telecom Tbk

PT Smartfren Telecom Tbk adalah operator penyedia jasa telekomunikasi berbasis teknologi CDMA yang memiliki lisensi selular dan mobilitas terbatas (fixed wireless access), serta memiliki cakupan jaringan CDMA EV-DO yang terluas di Indonesia. Smartfren juga merupakan operator telekomunikasi pertama di dunia yang menyediakan layanan CDMA EV-DO Rev. B (dengan kecepatan unduh s.d. 14,7 Mbps) dan operator CDMA pertama yang menyediakan layanan Blackberry. Jasa dan layanan Smartfren memiliki nilai-nilai (values) yaitu sebagai mitra yang terbaik bagi pelanggan dengan menawarkan solusi yang cerdas dalam layanan-layanan telekomunikasi untuk meningkatkan pengalaman hidup pelanggan dalam berkomunikasi dan diharapkan dapat meningkatkan kualitas hidup masyarakat Indonesia pada umumnya. Sebagai operator CDMA Smartfren berkomitmen untuk menjadi penyedia layanan telekomunikasi yang terjangkau bagi masyarakat dengan kualitas terbaik.Kontak MediaSmartfrenCiba GanggaHead of Public Relations

Jl. H. Agus Salim No. 45

Kel. Kebon Sirih, Menteng

Jakarta 10340

Email : [email protected]