presentasi ipang wahid - pesta saudagar muhammadiyah

29
REVOLUSI INDUSTRI KREATIF MENUJU INDONESIA BERDAYA Ipang Wahid

Upload: ipangwahidslide

Post on 13-Jan-2017

118 views

Category:

Economy & Finance


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

REVOLUSI INDUSTRI KREATIF MENUJU

INDONESIA BERDAYA

Ipang Wahid

Page 2: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

Ekonomi kreatif akan jadi pilar perekonomian RI

(Presiden jokowi)

http://finance.detik.com/read/2015/08/04/115513/2982682/1036/jokowi-ekonomi-kreatif-

pilar-perekonomian

Page 3: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

DUNIA MENGINCAR INDONESIA, MENGAPA?

Page 4: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

INDONESIA MENUJU TUJUH BESAR PEREKONOMIAN DUNIA

Sumber: Laporan McKinsey “The Archipelago Economy: Unleashing Indonesia’s Potential

Page 5: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

INDONESIA DI PUNCAK BONUS DEMOGRAFI

Pada periode bonus demografi, jumlah penduduk berusia

produktif akan semakin banyak. Indonesia akan

berada pada puncak periode tersebut hingga

2030 mendatang.

Sumber: Bank Dunia

Page 6: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

Sumber: Maplecroft

Jumlah produksi barang dan jasa yang dihasilkan pada suatu negara di saat tertentu

INDONESIA, PEREKONOMIAN TERBESAR DI ASEAN

PDB

Page 7: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

Sumber: http://www.asean.org/

INDONESIA, NEGARA TERLUAS DAN BERPENDUDUK TERBANYAK DI ASEAN

Page 8: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

Apa itu Trans Pacific Partnership (TPP) ?

• Kesepakatan perdagangan antara 12 negara yang secara geografis terletak di lingkar Pasifik: Amerika Serikat, Australia, Brunei Darussalam, Chile, Jepang, Kanada, Malaysia, Meksiko, Peru, Selandia Baru, Singapura, dan Vietnam.

• 12 negara ini merepresentasikan sekitar 40% Produk Domestik Bruto (PDB) dunia

• Hingga saat ini Indonesia belum secara resmi bergabung

TPP BERGULIR, INDONESIA JADI TARGET

Page 9: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah
Page 10: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

79 JUTA

Page 11: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

JADI, APA SESUNGGUHNYA "EMAS" TERBESAR INDONESIA? MANUSIANYA

Page 12: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

daya kreasiKUALITAS MANUSIA

INDONESIA NAIK

MANUSIA SEPERTI APA?

daya saing

daya juang

rr

Page 13: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

SUMBER DAYA ALAM MEMILIKI KETERBATASANKREATIFITAS TAK TERBATAS

INVESTASI SDM, SEBAGAI ASET JANGKA PANJANG

TREN PEREKONOMIAN GLOBAL

PENYERAPAN TENAGA KERJA

MENGAPA HARUS INDUSTRI KREATIF?

Page 14: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

16 SUB SEKTOR EKONOMI KREATIF

Page 15: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah
Page 16: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

INDUSTRI KREATIF BERKONTRIBUSI SEBESAR 7% DARITOTAL PDB INDONESIA PADA 2014. TAHUN INI, ANGKATERSEBUT DITARGETKAN TUMBUH MENJADI 12%

(BEKRAF; 2016)

Page 17: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

Bagi saya industri kreatif bukan sekadar hitungan angka pertumbuhan ekonomi saja.

Tetapi kita sedang berbicara tentang standing position kita di depan negara lain.

Page 18: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah
Page 19: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

RIPPLE EFFECT POKEMON

Page 20: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

• Masukin poster serial Descendants of The Sun

Page 21: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

Dampak Ekonomi “Descendants of The Sun”

Dengan modal produksi 13 miliar Won, memberikan sumbangan terhadap perekonomian Korsel sebesar lebih dari 3 triliun Won

Menghasilkan advertising effect senilai 110 miliar Won bagi Hyundai Motor yang mengiklankan produknya melalui serial ini

Sejak penayangannya, penjualan merek lipstick yang ditampilkan dalam serial ini meningkat hingga 10 kali lipat di sebuah situs e-commerce Korsel berbahasa Tiongkok

Page 22: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

ALLEGRIUM, GAME DEVELOPER INDONESIA YANG MENDUNIA

Ada yang pernah memainkan mobile

game “Icon Pop Quiz” yang secara global, sudah

diunduh lebih dari 20 juta kali dari iOS Store?

Pembuatnya adalah pengembang asal

Indonesia, Allegrium!

Page 23: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah
Page 24: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

SEBAGAI SALAHSATU PILAR

PENTING BANGSAINDONESIA,

MUHAMMADIYAHHARUS MENGAMBIL

PERAN

Page 25: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

MUHAMMADIYAH, SANG PENCERAH

Sumber: http://www.muhammadiyah.or.id/content-8-det-amal-usaha.html

Menumbuhkan budaya kreatif dan inovatif semenjak dini melalui kurikulum di institusi

pendidikan yang dikelola oleh Muhammadiyah

Page 26: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

DEMI INDONESIA BERJAYA DI PASAR DUNIA

Indonesia adalah negara dengan penduduk muslim terbesar di dunia, tapi…

Global Islamic Economy Indicator (GIEI) adalah indeks untuk menilai performa sektor ekonomi islam di sebuah negara. Indeks ini diformulasikan oleh ThomsonReuters dan DinarStandard.

Berdasarkan data terbaru edisi 2015-2016, Indonesia tidak masuk di peringkat 5 besar negara dengan GIEI terbaik, di semua kateegori.

Sumber: http://www.zawya.com/giei/

Page 27: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

POTENSI KITA: KEKUATAN SEKTOR UMKM

Program-program untuk mengakselerasi proses digitalisasi UMK yang

diinisiasi Muhammadiyah

Potensi UMKM kita: 99% pangsa pasar dan 97%

penyerapan tenaga kerja*

UMKM kita siap untuk menyongsong era ekonomi digital!

*Sumber: http://www.depkop.go.id/berita-informasi/data-informasi/data-umkm/

Page 28: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

POTENSI KITA: INDUSTRI FASHION MUSLIM

Page 29: Presentasi Ipang Wahid - Pesta Saudagar Muhammadiyah

BE THE CHANGEYOU WANT TO SEE!

-MAHATMA GANDHI-

Sumber foto: iamwire.com