ppt tht group 3.pptx

Upload: agustria-anggraeny

Post on 06-Jul-2018

230 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    1/17

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    2/17

    Merupakan peradangan sebagian atau seluruh bagianmukosa telinga tengah, tuba eusthacius, antrummastoid dan sel-sel mastoid yang berlangsungmendadak yang disebabkan oleh invasi bakteri maupun

    virus ke dalam telinga tengah baik secara langsungmaupun secara tidak langsung sebagai akibat dariinfeksi saluran napas atas yang berulang.

    OTITIS MEI! !"#T

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    3/17

    $enyebab utama otitis media akut %OM!& adalahinvasi bakteri piogenik ke dalam telinga tengah yangnormalnya adalah steril.

    Infeksi saluran napas atas yang berulang dan

    disfungsi tuba eustachii 'uga men'adi penyebabter'adinya O!M pada anak dan de(asa.

    ETIO)O*I

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    4/17

    Otitis media akut paling sering diderita oleh anak usia+ bulan- + tahun. Tetapi tidak 'arang 'uga mengenaiorang de(asa.

    E$IEMIO)O*I

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    5/17

    $!TO*EESIS

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    6/17

    Otalgia

    Otorea

    $endengaran berkurang

    asa penuh di telinga

    emam

    M!IEST!SI ")IIS

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    7/17

    Stadium Oklusi

     Tanda adanya oklusi tuba eustachius ialah adanyagambaran retraksi membran timpani akibat tekanannegatif didalam telinga tengah, karena adanya

    absorpsi udara.

    Stadium /iperemis

    $ada stadium ini tampak seluruh membrane timpanihiperemis serta edem.

    Stadium Supurasi

    Edema yang hebat pada mukosa telinga tengah danhancurnya sel epitel super0cial, serta terbentuknyasekret eksudat yang purulen di cavum timpanimenyebabkan membrane timpani menon'ol %bulging&

    ")!SII"!SI OM!

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    8/17

    Stadium $erforasi

    apat ter'adi rupture membrane timpani dannanah keluar mengalir dari telinga tengah ke

    telinga luar.

    Stadium esolusi

    1ila sudah ter'adi perforasi hingga perforasi

    membrane timpani menutup kembali dansekret purulen tidak ada lagi.

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    9/17

    $enyakit ini onsetnya mendadak %akut&

    itemukannya tanda efusi %efusi2pengumpulan cairan di suatu rongga tubuh&

    di telinga tengah.!danya tanda3ge'ala peradangan telinga

    tengah

    I!*OSIS

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    10/17

    GEJALA DAN TANDA OMAOMA

    EFUSINyeri telinga, demam,

    rewel4 -

    Efusi telinga tenga 4 4

    Gendang telingasuram

    4 43-

    Gendang yang

    menggem!ung43- -

    Gera"an gendang

    !er"urang4 4

    #er"urangnya

    $endengaran4 4

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    11/17

    Stadium oklusi

    Obat tetes hidung /5) efedrin

    Mengobati sumber infeksi lokal dengan

    antibiotika

    Stadium hiperemis

    !ntibiotikObat tetes hidung %decongestan&

    !nalgesik

    %ENATALA&SANAAN

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    12/17

    Stadium supurasi

    - Miringotomi dilakukan 'ika membranetimpani masih utuh

    - !ntibiotik

    !nalgetik

    Stadium perforasi- iberikan obat cuci telinga perhidrol atau/6O+ +7 selama +-8 hari

    !ntibiotika yang adekuat sampai + minggu.

    Stadium resolusi

    !ntibiotika dapat dilan'utkan sampai + minggubila tidak ada perbaikan

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    13/17

    $embedahan

    Miringotomi

     Timpanosintesis

    !denoidektomi

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    14/17

    "omplikasi melalui erosi tulang, invasi langsung dan

    trombo9ebitis."omplikasi ini dibagi 2

    "omplikasi intratemporal 2 mastoiditis akut, petrositis,labirintitis, perforasi pars tensa, paresis fasialis, dangangguan pendengaran.

    "omplikasi intrakranial yaitu meningitis, encefalitis,hidrosefalus otikus, abses otak, abses epidural,empiema subdural, dan trombosis sinus lateralis.

    "OM$)I"!SI

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    15/17

    ubia ad bonam

    $O*OSIS

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    16/17

    pencegahan ter'adinya IS$! pada bayi dananak

    pemberian !SI minimal : bulan,hindarimemberi makanan atau minuman ketika anak

    berbaringhindari dari pa'anan asap rokok

    hindari memaksa keluarkan terlalu keras mucus

    biasakan untuk tidak sering mengorek-ngorek

    telinga;aksin pneumokokus kon'ugat sebaiknya

    dimasukkan dalam strategi penatalaksanaananak usia 6-8 tahun yang menderita OM!

    rekuren . (American Academy of Pediat r ics (AAP) dan Advisory Committee onImmunizat ion Pract ices (ACIP) )

    $E5E*!/!

  • 8/17/2019 ppt THT group 3.pptx

    17/17

    Otitis media akut adalah peradangan yangberlangsung mendadak yang disebabkan oleh invasibakteri maupun virus ke dalam telinga tengah

    $rinsip penatalaksanaan dari otitis media akut 'uga

    tergantung pada stadium penyakitnya.$engobatan yang tidak adekuat dapat menyebabkan

    infeksi yang lebih serius salah satunya otitis mediasupuratif kronik %OMS"&.

    "ESIM$#)!