perancangan pembelajaran (daring) · lks pembelajaran penjas kelas xi smk modul materi softball i....

23
Perancangan Pembelajaran (Daring) Satuan Pendidikan : SMK NEGERI JATILUHUR Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani dan Olahraga kesehatan Materi : Permainan Bola Kecil Softball Kelas / Semester : XI (Sebelas) / 1 Alokasi Waktu : 2 X 45 Menit (1 X pertemuan) A. KOMPETENSI INTI (KI) 1. KI 1dan KI 2“Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya”. Adapun rumusan Kompetensi Sikap Sosial yaitu, “Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching), yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah dengan memperhatikan karakteristik mata pelajaran, serta kebutuhan dan kondisi peserta didik. 2. KI 3 Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 3. KI4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan penge mbangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, ser ta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan B. KOMPETENSI DASAR (KD) DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPTENSI KD IPK 3.2 Menganalisis keterampilan gerak salah satu permainan bola kecil serta menyusun rencana perbaikan* 3.2.1 Mengidentifikasi Keterampilan gerak memukul bola dengan ayunan penuh (swing) dalam permainan bola softball. 3.2.2 Menganalisis Keterampilan gerak memukul bola dengan ayunan penuh (swing) dalam permainan bola softball.

Upload: others

Post on 29-Aug-2021

16 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

Perancangan Pembelajaran (Daring)

Satuan Pendidikan : SMK NEGERI JATILUHUR

Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani dan Olahraga kesehatan

Materi : Permainan Bola Kecil Softball

Kelas / Semester : XI (Sebelas) / 1

Alokasi Waktu : 2 X 45 Menit (1 X pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI (KI)

1. KI 1dan KI 2“Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya”. Adapun rumusan

Kompetensi Sikap Sosial yaitu, “Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli

(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan

alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi

tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching), yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah dengan memperhatikan karakteristik mata pelajaran, serta

kebutuhan dan kondisi peserta didik.

2. KI 3 Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan

metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,

dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait

penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

3. KI4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan penge

mbangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, ser

ta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. KOMPETENSI DASAR (KD) DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPTENSI

KD IPK

3.2 Menganalisis keterampilan gerak salah

satu permainan bola kecil serta menyusun rencana

perbaikan*

3.2.1 Mengidentifikasi Keterampilan

gerak memukul bola dengan ayunan

penuh (swing) dalam permainan bola

softball.

3.2.2 Menganalisis Keterampilan

gerak memukul bola dengan ayunan

penuh (swing) dalam permainan bola

softball.

Page 2: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

4.2 Mempraktikkan hasil analisis keterampilan

gerak salah satu permainan bola kecil serta

menyusun rencana perbaikan*

4.2.1 Mempraktikan Keterampilan

gerak memukul bola dengan ayunan

penuh (swing) dalam permainan bola

softball.

4.2.2 Melakukan Keterampilan gerak

memukul bola dengan ayunan penuh

(swing) dalam permainan bola

softball.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

Dengan cara belajar berkelompok, mengkaji berbagai sumber pelajaran dan mengamati

video diharapkan:

Peserta didik memiliki kesadaran tentang arti penting melakukan aktivitas olahraga, menjaga

kesehatan di masa pandemik sebagai wujud syukur terhadap Tuhan Yang Maha Esa.

Peserta didik dapat mengidentifikasi gerak memukul bola dengan ayunan penuh

(swing) dalam permainan softball.

Peserta didik dapat menganalisis gerak memukul bola dengan ayunan penuh (swing)

dalam permaianan softball.

Peserta didik dapat Melakukan gerakan memukul bola dengan ayunan penuh (swing)

dengan baik.

Peserta didik dapat Mempraktikan gerakan memukul bola dengan ayunan penuh

(swing) dengan baik.

Fokus Penguatan Karakter

Religius

Mandiri

Disiplin

Percaya Diri

D. MATERI PEMBELAJARAN

Tema : Permainan Bola kecil Softball

Sub Tema : Keterampilan gerakan memukul bola softball

1. Materi Pembelajaran

Keterampilan memukul dengan ayunan penuh (swing)

2. Materi Pembelajaran Pengayaan

Diberikan kepada siswa yang sudah memiliki kompetensi diatas nilai 75, diberikan

penguatan materi yang lebih tinggi dengan penambahan pengetahuan HOTS atau

pengembangan gerak.

Page 3: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

3. Materi Pembelajaran Remedial

Diberikan kepada siswa yang belum menguasai seluruh atau sebagian materi atau

kompetensi yang dipelajari kurang dari nilai 75. Metoda dilakukan dengan cara

mengurangi tugas gerak yang lebih sederhana, dan melalui pembelajaran ulang,

bimbingan perorangan, belajar kelompok dan pemanfaatan tutor sebaya bagi siswa yang

belum mencapai ketuntasan belajar sesuai hasil analisis penilaian.

E. METODA PEMBELAJARAN

Pendekatan : Saintifik, TPACK

Model : Discovery Learning

Metode : Ceramah, Demonstrasi, Tanya jawab

F. Media/alat, Bahan, dan Sumber Belajar

a. Media:

Power point

Google zoom meet/google meet

Gambar gerakan memukul dengan ayunan penuh dan tanpa ayunan permainan softball

Video pembelajaran gerakan memukul dengan ayunan penuh

Permainan bola softball

b. Alat dan Bahan:

Lapangan/halaman rumah, ruangan yang aman.

Koran yang dilipat, tongkat pelastik dll

Internet

HP/laptop/Tablet

Google form

H. SUMBER BELAJAR

Sumber belajar dari internet yang relevan Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball

I. KEGIATAN PEMBELAJARAN

I. Pertemuan Pertama

Kegiatan Pembelajaran

Pendahuluan Apersepsi Mottivasi Pemberi acuan

Kegiatan pendahuluan yang dapat dilakukan oleh guru antara lain:

a. Guru memberikan link zoom untuk mengawali

pembelajaran (berdoa, tilawah 3 menit,

pengecekan kehadiran) secara Syncronus via

zoom meeting/google meet.

https://docs.google.com/forms/d/17NDIa4ZOby4

EW1gI6D9LbnSxtVWIPD_fNbC6n80AvXA/edit?

usp=forms_home&ths=true

https://classroom.google.com/h

b. Guru memberikan motivasi dan menanyakan

kesiapan belajar peserta didik.

c. Guru mengajukan pertanyaan yang sudah di pelajari dan terkait materi yang akan dilakukan.

d. Guru memberikan gambaran tentang manfaat

mempelajari pelajaran yang akan di pelajari

dalam kehidupan sehari-hari.

e. Kemudian guru menyiapkan materi

pembelajaran, lembar kerja peserta didik (LKPD),

tujuan yang harus dicapai, dan penilaian

10 Menit (religius)

Page 4: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

pembelajaran melalui zoom meet/google meet

Inti 70 menit

Tahap 1

(Stimulasi)

Tahap 2

(Identifikasi

Masalah)

Tahap 3

(Pengumpul

an data)

Tahap 4

(Pengolahan

data)

(Kegiatan Literasi)

(Mengamati)

Peserta didik membaca materi dalam bentuk

power point, modul materi ajar ataupun materi

berupa link yang di sediakan oleh guru.

https://www.youtube.com/watch?v=9e-

wkLADvG0

Peserta didik diminta untuk menyaksikan video

tentang orang yang sedang memukul bola softball

dengan ayunan tangan penuh (swing).

Peserta didik diberikan motivasi atau rangsangan

untuk memusatkan perhatian pada topik materi

menganalisis gerakan memukul bola dengan

ayunan penuh (swing).

(Berfikir Kritik)

(Menanya)

Guru memberikan kesempatan kepada peserta

didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin

pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang

disajikan. Baik melalui materi power point,

modul, ataupun video pembelajaran.

(Kegiatan Literasi)

(Pengumpulan data)

Peserta didik mengumpulkan informasi yang

relevan untuk menjawab pertanyaan yang telah di

identifikasikan melalui : pengamatan video,

membaca buku, praktik/mencoba.

..\..\Downloads\ softball.pptx

(Mengasosiasikan)

Peserta didik melakukan pemanasan secara

mandiri yang dilakukan secara sistematis mulai

dari gerakan atas kepala sampai gerakan kaki

dengan melihat video pemanasan.

Peserta didik mempraktikan sambil melihat video

gerakan memukul bola softball dengan ayunan

penuh (swing).

Peserta didik mempraktikan gerakan memukul

bola softball tanpa melihat video.

Peserta didik mempraktikan gerakan memukul

menggunakan modifikasi bola atau bola virtual.

Peserta didik menuliskan hasil analisis gerak yang

diperoleh dari hasil pengamatan dan praktik

materi gerak memukul bola softball dengan

ayunan penuh (swing).

Peserta didik mengolah hasil pengamatan dengan

berdiskusi melalui media Zoom meet/google

meet

(Mandiri)

(disiplin)

Page 5: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

Tahap 5

(Pembuktian)

Tahap 6

(kesimpulan)

(Mengkomunikasikan)

Peserta didik mempresentasikan hasil analisinya,

baik individu ataupun kelompok sesuai kondisi.

(Colaboratif)

Guru dan peserta didik bersama-sama membahas

hasil analisis yang dikerjakan oleh peserta didik

(Kreatifitas)

Peserta didik menyimpulkan point-point penting

yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang

baru dilakukan berupa laporan hasil pengamatan

dari materi, menganalisis keterampilan gerak

memukul bola dengan ayunan penuh (swing)

permainan bola softball.

(Percaya Diri)

Penutup 10 menit

Melakukan evaluasi terhadap proses aktivitas

berkenaan dengan materi aktivitas yang telah

diberikan.

Memberikan penghargaan kepada siswa yang

mampu melakukan aktivitas gerak dengan baik, dan

memberikan tugas remedial kepada siswa yang

belum mampu melakukan aktivitas gerak dengan

baik.

Melakukan tanya-jawab dengan siswa yang

berkenaan dengan materi pembelajaran yang telah

diberikan.

Melakukan pelemasan secara mandiri, dan guru

menjelaskan kepada siswa tujuan dan manfaat

melakukan pelemasan setelah melakukan aktivitas

fisik/olahraga yaitu agar dapat melemaskan otot

dan tubuh tetap bugar (segar).

Guru memberikan tugas berupa lkpd yang harus di

isi di rumah.

Setelah melakukan aktivitas pembelajaran seluruh

siswa dan guru berdoa.

(Religius)

Page 6: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

J. Penilaian

1. Penilaian Sikap : Jurnal Guru

2. Penilaian Keterampilan : Penugasan gerak

3. Penilaian Pengetahuan : Pilihan essay

4. Rubrik Penilaian : Terlampir

K. PENILAIAN

Penilaian mencakup dalam 2 ranah penilaian yaitu ; Pengetahuan (P) dan Keterampilan (K).

Hasil yang dicapai diolah dengan rumus N :𝑷+𝟐𝑲

𝟑, dengan KKM = 75

1. Penilaian Pengetahuan

Penilaian pengetahuan melalui Tes Tertulis melalui google Form. Soal

https://docs.google.com/form/d/1XG77B-

KC3LccQ4sokXmJt5_EOt2OdLZuTppQKnhYQ

No Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal BentukSoal JumlahSoal

1 3.2 Menganalisis

keterampilan gerak salah

satu permainan bola

kecil serta menyusun

rencana perbaikan*

Permainan

Softball

Keterampilan

memukul bola

dengan

ayunan

penuh(swing)

3.2.1

Mengidentifikasi

Keterampilan gerak

memukul bola

dengan ayunan

penuh (swing)

dalam permainan

bola softball.

3.2.2 Menganalisis

Keterampilan gerak

memukul bola

dengan ayunan

penuh (swing)

dalam permainan

bola softball.

Essay 10

Soal Pengtahuan !!

1. Apa yang kalian ketahui tentang permainan softball ?

2. Jelasakan Bagaimana cara melakukan pegangan grip pada stik batt ?

3. Jelaskan Posisi kaki stand saat memukul bola softball ?

4. Jelaskan Pergeseran kaki saat memukul bola softball ?

5. Jelaskan cara melakukan gerakan ayunan memukul bola soft ball ?

6. Coba uraikan keterampilan memukul bola softball secara bertahap ?

7. Kesulitan yang kalian hadapi saat mempraktikan keterampilan ini ?

8. Solusi apa yang harus kalian lakukan ?

9. Tuliskan kesalahan-kesalahan dalam memukul bola softball ?

10. menurut kalian gerakan seperti apa yang efektif dilakukan saat memukul bola

softball ?

Page 7: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

2. Penilaian Keterampilan

Pedoman penilaian :

Nilai 5, bila menguasai 5 komponen gerak,

Nilai 4, bila menguasai 4 komponen gerak,

Nilai 3, bila menguasai 3 komponen gerak,

Nilai 2, bila menguasai 2 komponen gerak,

Nilai 1, jika bila menguasai 1 komponen gerak.

Hasil diolah dengan rumus N :∑𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ

𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑀𝑎𝑥 (20)𝑋 100

3. Penilaian Sikap

No Nama

Siswa

Sikap Nilai

Religius Mandiri Disiplin Percaya Diri

1

2

3

4

Rubrik penilaian :

NI NILAI

( s (Skala 0 – 100) KRITERIA

90 – 100 Amat Baik ( AB)

78 – 89 Baik (B)

66 – 77 Cukup (C)

≤ 65 Kurang (K)

1. Remedial

N NO M MATERI C CAKUPAN P PENILAIAN ( v )

11 1 22 2 3 3 4 4 5

11. Keterampilan

memukul bola Swing

St Pegangan grip pada stik/batt

Cara berdiri (stand)

G Cara mengeserkan kaki (stride)

G Cara mengayunkan stik/batt (swing)

Kk Gerakan Lanjutan (follow through)

J JUMLAH SKOR MAX : 20

Page 8: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

Remidial dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi yang telah diajarkan

pada peserta didik, nilai yang dicapai tidak memenuhi KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal)

yang telah ditentukan, berikut contoh formatnya: remidial terhadap satu peserta didik.

No No Sis

Siswa

Tar

target

KI As

Aspek M Materi

Ind

Indikator

K KBM/

KKM

Bentuk

Remedial

Nil Nilai

KET.

KD Aw

Awal

Re

Remedial

1

2

3

4

5

dst.

Keterangan Orang Tua Siswa:

1. Pengayaan

Pengayaan dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi yang telah diajarkan

pada peserta didik, nilai yang dicapai melampaui KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) yang

telah ditentukan, berikut contoh formatnya :pengayaan terhadap satu peserta didik.

No No Sis

Siswa

Tar

target

KI As

Aspek M Materi

Ind

Indikator

K KBM/

KKM

Bentuk

Remedial

Nil Nilai

KET.

KD Aw

Awal

Re

Remedial

1

2

3

4

5

dst.

Keterangan Orang Tua Siswa:

Mengetahi Purwakarta , Juli 2021

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dudi Setiadi, S.Pd Rahmat Hidayat S.Pd NIP.

Page 9: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

KETERAMPILAN GERAK MEMUKUL BOLA DENGAN

AYUNAN PENUH (SWING)

MODUL PEMBELAJARAN

SERTA DIDIK (LKPD)

Page 10: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

Pengertian Permainan Softball

Permainan softball pertama kali diciptakan oleh George Hancock dari Amerika Serikat pada tahun

1887. Pada 1906 Lewis Robert membuat sebuah peraturan dalam permainan softball,

kemudian peraturan permainan ini diperbaiki kembali oleh Mathew pada tahun 1916. Softball pertama

kalinya dimainkan di negara bagian Chicago (Amerika Serikat) pada tahun 1933.

Permaian softball mulai dikenal di Asia ketika diadakannya kejuaraan di Manila (Filipina) pada tahun

1968. Di negara Indonesia induk organisasi olahraga softball dikenal dengan PERBASASI (Perserikatan

Baseball dan Softball Amatir Seluruh Indonesia).

Lapangan Permainan Softball

Gambar 1. Lapangan Permainan Softball

Dalam permainan yang sebenarnya, permainan softball pada sebuah lapangan yang berbentuk bujur sangkar

dengan ukuran :

1. Panjang tiap–tiap sisinya: 16,76 meter

2. Jarak home base ke tempat pelempar: 13,07 meter

3. Tempat pelempar bending: 60 x 15 cm

4. Terdapat tiga tempat hingga pelari yang dinamakan Base, yakni base I, base II, base III sedangkan base

IV merupakan temapy memukul, ukuran base itu sendiri 38 x 38 cm kecuali IV (home base) berukuran

42,5-43 x 21,5 cm

Peralatan Permainan Softball

Peralatan pokok yang digunakan dalam permaian softball terdiri atas alat pemukul, bola, sarung

tangan, dan tempat hinggap (base).

Gambar 2. Peralatan Permainan Softball

Page 11: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

Teknik memukul dengan ayunan penuh dalam permainan softball

Teknik memukul dalam permainan softball, yaitu melewati atau mencapai base di depannya

dengan selamat dan mencetak nilai jika dapat melewati semua base dengan selamat.

Terdapat dua macam cara memukul dalam permainan softball, yaitu memukul bola dengn ayunan

penuh (swing) dan memukul bola tanpa ayunan (bunting).

Gambar 4. Teknik Memukul Tanpa Ayunan (Bunting) dan Memukul Ayunan Penuh (Swing)

Silahkan simak materi teknik memukul bola dengan ayunan penuh permainan softbal berikut ini.

Posisi Kaki Stand dalam melakukan pukuln.

Hal-hal yang diperhatikan pada saat memukul sebagai berikut.

1.) Cara berdiri (stand), berdiri dalam batter boxes dengan kedua kaki kangkang, dengan berat badan di

kaki belakang.

Gambar 4. Posisik sikap saat memeukul bola

1. Luruskan kedua kaki di bawah bahu. Buka kaki selebar atau agak lebih lebar dari bahu. Kedua kaki

harus saling sejajar dan persis di bawah bahu. Jika Anda bertangan dominan kanan, sisi kiri badan Anda

menghadap ke pelempar (pitcher), dan kepala menunjuk ke arah datangnya bola. Jika Anda bertangan

dominan kiri, sisi kanan tubuh Anda menghadap pelempar. Yang terpenting, sikap Anda harus terasa

Page 12: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

nyaman.

Berdirilah dengan pangkal jari-jari kaki supaya gerakan Anda lebih cepat dan sikap Anda lebih reaktif.

2. Tekuk kedua lutut Anda. Jagalah kedua lutut tetap ditekuk dan tumpukan berat badan pada pangkal

jari-jari kaki. Jangan berjongkok atau menunduk terlalu rendah. Pastikan ada sedikit daya lenting pada

lutut dan panggul Anda. Merendahkan pusat gravitasi akan membantu Anda menghasilkan tenaga

ayunan dan menstabilkan tubuh saat memukul.

Anda harus menjaga sikap yang kokoh dan membumi supaya tidak mengganggu keseimbangan.

Jangan condongkan bokong atau tubuh bagian atas Anda terlalu jauh.

3. Jejakkan kaki belakang Anda. Pertahankan kedua kaki tetap tertanam kuat di tanah sampai Anda

siap untuk mulai mengayun bat. Semakin kokoh sikap Anda, tenaga pukulan yang dihasilkan tubuh

akan semakin besar. Saat Anda mulai memukul, ambil langkah kecil dengan kaki depan dan tindak

lanjuti dengan puntiran kaki belakang. Namun, kedua kaki harus terus terkunci sampai tongkat pemukul

menyentuh bola.

Berat badan Anda harus berada agak di atas kaki belakang untuk mempersiapkan tubuh masuk ke

langkah ayunan nanti.

Gambar 5. Posisik sikap stand kaki yang siap

4. Jaga tubuh tetap relaks dan siap. Lenturkan otot-otot Anda dan bersiaplah untuk menggerakkan

tubuh dalam satu gerakan halus. Jika terlalu tegang, gerakan Anda akan tidak menentu sehingga

mengurangi kecepatan dan akurasi pukulan. Guncangkan bahu, panggul dan pergelangan kaki sebelum

bersiap memukul. Selalu ingatkan diri untuk tetap relaks dan siap saat akan memukul.

Peneliti menemukan bahwa atlet bergerak lebih cepat dan halus ketika sedang relaks.

Memegang Bat dengan Baik.

Cara memegang stick softball sangat menentukan berhasil atau tidaknya gerakan memukul bola.

Untuk itu, alat pemukul (stick) dipegang erat-erat dengan kedua tangan dan tidak kaku. Ada tiga macam

cara memegang stick softball yaitu pegangan bawah, pegangan tengah, pegangan atas.

Gambar 5. Posisik pegangan grip pada stick

Page 13: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

5. Letakkan tangan di posisi yang benar. Untuk memperoleh genggaman yang efektif,

rebahkan pegangan bat di sepanjang jari-jari kedua tangan, lalu kepalkan tangan untuk

menggenggam bat. Jangan genggam bat di telapak tangan karena Anda tidak akan bisa

melenturkan dan memutar pergelangan tangan saat mengayun bat. Tetap

genggam bat dengan ringan sampai saat Anda akan mengenai bola untuk memaksimalkan

kecepatan dan reaktivitas pukulan.

Jangan menggenggam pegangan bat terlalu erat karena akan menumpulkan ayunan. Anda

harus memberi sedikit jarak antara jari kelingking tangan bawah dengan kenop bat.

Selalu ingat untuk menggengam bat dengan jari-jari, bukan seluruh telapak tangan.

6. Deretkan buku-buku jari Anda. Atur buku-buku jari sehingga segaris di sepanjang

pegangan bat. Bat akan bergeser di tangan saat Anda mengayun, dan kedua tangan Anda akan

memutari pegangannya secara alami. Gunakan jari-jari untuk menekan bat dan memantapkannya di

tangan Anda. Namun, jangan genggam terlalu erat.

Jika Anda tidak merasa nyaman memegang bat dengan ujung buku-buku jari yang berderet, coba putar

kedua telapak tangan ke dalam sampai buku-buku tengah jari menunjuk ke arah yang sama.

Genggaman ini dinamakan box grip.

7. Biarkan bat mengambang di atas bahu Anda. Bat Anda menunjuk ke atas dan membentuk sudut di

atas bahu alih-alih bersandar di punggung Anda. Jaga bat tetap terangkat dari bahu dan siap untuk

memukul. Bat Anda sama sekali tidak boleh menyentuh punggung, leher, atau bahu.

Sudut pegangan bat harus sekitar atau melebihi 45 derajat.

Ayunan akan lebih mudah dimasuki jika sudah ada tekanan otot pada bat. Ayunan Anda akan lebih

lamban jika sebelumnya bat Anda berhenti penuh.

Gambar 6. Posisik stand dan grip pada posisi siap memukul

8. Pertahankan tubuh dalam garis lurus. Letakkan pusat gravitasi Anda di atas kedua telapak kaki dan

jaga ujung jari kaki, lutut, panggul, dan bahu tetap segaris. Selalu arahkan dagu pada mound supaya

selalu bisa memantau bola. Dari posisi ini, tubuh Anda akan meledak dan mengorak ketika bola sudah

dalam jangkauan pukulan.

Jika ada bagian tubuh Anda yang menyimpang dari sikap lurus tubuh, kecepatan, kekuatan, dan kontrol

ayunan Anda akan berkurang.

Page 14: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

Mengayun Bat dengan Baik

Gambar 8. Posisik mengayun kan stick batt

1. Majukan kaki satu langkah ke depan untuk meningkatkan kekuatan. Setelah bola lepas dari tangan

pelempar, melangkah sedikit dengan kaki depan. Kaki cukup dimajukan sejauh 5-8 cm, dan pastikan Anda

tidak merusak sikap lurus atau kehilangkan kekencangan otot inti saat melangkah. Kekuatan ayunan akan

bertambah dengan menambahkan gaya pada gerakan panggul dan bahu.

Berhati-hati jangan sampai kehilangan keseimbangan saat melangkah. Langkah ini harus cepat, pendek,

dan menciptakan posisi dengan dasar solid untuk memukul bola

2. Awali ayunan dengan panggul Anda. Putar panggul dengan satu gerakan cepat untuk menghasilkan

momentum ayunan. Saat memutar, jangan sampai panggul Anda terayun atau menyimpang dari sikap

tubuh yang lurus. Jika Anda bertangan kidal, putar panggul searah jarum jam, dan sebaliknya untuk

pemain bertangan dominan kanan. Sebagian besar kekuatan ayunan yang baik berasal dari panggul.

Ayunan harus dimulai dari panggul, yang kemudian langsung diikuti oleh bahu. Banyak pemain yang

cedera saat mencoba “memaksa” memukul bola dengan gerakan puntiran bahu yang tiba-tiba.

Usahakan tubuh tetap tegak saat berputar sehingga Anda tidak keluar dari sumbu.

3. Jangan lepaskan pandangan dari bola. Jatuhkan dagu dan jaga kepala tetap rendah selama ayunan

Anda. Jalur pandangan Anda harus selalu terkunci pada bola, mulai dari awal lemparan sampai saat bola

menyentuh bat, atau Anda terkena strike out. Pertahankan fokus dan bersiaplah untuk

menentukan timing ayunan. Turunkan dagu supaya kepala tetap lurus dengan seluruh tubuh karena Anda

akan membungkuk dan menekuk pinggang sedikit sembari bersiap-siap memukul.

Jangan terlalu memiringkan kepala saat menurunkan dagu. Jika kedua mata Anda tidak sama tinggi,

perspektif Anda akan terganggu dan mengurangi kemampuan memukul bola.

Selama latihan memukul, perhatikan jalur bola dengan baik supaya semakin mahir dalam memantau

gerakan bola saat menuju Anda.

4. Putar bahu Anda masuk ke ayunan. Bawa kedua bahu menyeberangi tubuh dan mengikuti panggul.

Tetap relaks sampai persis sebelum bat memukul bola. Seluruh tubuh harus mengorak layaknya pegas,

mulai dari kaki terus sampai panggul, dan diakhiri dengan putaran bahu.

Batang bat harus tetap kokoh selama bagian pertama ayunan. Aturan utamanya, semakin jauh

ujung bat dari tubuh, semakin kecil tumpuan yang Anda miliki

Page 15: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

Gambar 9. Posisik tindak lanjut (follow throught)

5. Tindak lanjuti (follow through) untuk memukul bola sejauh mungkin. Setelah bat menyentuh bola,

teruskan menindaklanjuti ayunan sampai bat memanjang di atas bahu yang satu lagi. Pada akhir putaran,

tubuh bagian atas Anda harus menghadap pelempar. Gerakan tindak lanjut yang baik akan menambah

gaya pada bola sehingga melayang sampai keluar lapangan.

Gerakan tindak lanjut memaksimalkan momentum rotasi, menghentikan gerakan bola ke depan dan

mengembalikannya sekuat mungkin.

Sebagian pemain lebih suka menjaga kedua tangan tetap menggenggam bat saat gerakan tindak lanjut.

Sebagian lagi suka membiarkan tangan atas melepaskan bat dan terayun seperti backhand. Cobalah

keduanya, dan pilih yang paling terasa nyaman.

Page 16: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Page 17: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

Tema : Permainan Bola Besar

Sub Tema : Keterampilan Gerka Memukul Swing

Kelas : XI (Sebelas)

Semester : Ganjil

Materi : Keterampilan Gerak Memukul bola Swing

Alokasi waktu : 2 Jp (1 Kali Pertemuan)

Pembelajaran : Daring

A. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR KOMPETENSI

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.2 Menganalisis keterampilan gerak

salah satu permainan bola kecil serta

menyusun rencana perbaikan*

3.2.1 Mengidentifikasi Keterampilan

gerak memukul bola dengan ayunan

penuh (swing) dalam permainan bola

softball.

3.2.2 Menganalisis Keterampilan gerak

memukul bola dengan ayunan penuh

(swing) dalam permainan bola softball.

4.2 Mempraktikkan hasil analisis

keterampilan gerak salah satu

permainan bola kecil serta

menyusun rencana perbaikan*

4.2.1 Melakukan Keterampilan gerak

memukul bola dengan ayunan penuh

(swing) dalam permainan bola softball.

4.2.2 Mempraktikan Keterampilan gerak

memukul bola dengan ayunan penuh

(swing) dalam permainan bola softball.

TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti proses pembelajran secara daring peserta didik diharapkan dapat:

Peserta didik memiliki kesadaran tentang arti penting melakukan aktivitas olahraga,

menjaga kesehatan di masa pandemik sebagai wujud syukur terhadap Tuhan Yang Maha

Esa.

Peserta didik dapat mengidentifikasi gerak memukul bola dengan ayunan

penuh (swing) dalam permainan softball.

Peserta didik dapat menganalisis gerak memukul bola dengan ayunan

penuh (swing) dalam permaianan softball.

Peserta didik dapat Melakukan gerakan memukul bola dengan ayunan

penuh (swing) dengan baik.

Peserta didik dapat Mempraktikan gerakan memukul bola dengan ayunan

penuh (swing) dengan baik.

Setelah mengikuti pembelajaran dengan model Discavery leraning, peserta didik diharapkan mampu:

Page 18: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

Nama :

NISN :

Kelas :

Jurusan :

Kelompok :

Sebelum kalian belajar, sudahkah kalian berdo’a? Sudah Belum

1. Buatlah bola dengan gulungan kertas, kemudian siapkan 2 buah

balon yang berbeda warnanya ?

2. Buatlah bola dengan gulungan kertas, kemudian siapkan 2 buah

balon yang berbeda warnanya ?

3. Carilah sebilah bambu yang bias digunakan sebagai alat pukul bola

softball ?

4. Carilah sebilah bambu yang bisa di pakai untuk menaruh bola softball yang kita buat ?

URAIKANLAH PERTANYAAN DI BAWAH INI ?

5. Coba praktikan pukulan bola dengan

bahan yang kalian siapkan ?

Hasil Percobaan ?

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

6. Coba Praktikan dengan teknik

keterampilan memukul bola (swing) ? Hasil Percobaan ?

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

PETUNJUK BELAJAR

1. Berdo’a dulu sebelum memulai !

2. Tuliska identitas nama, kelas, jurusan dan kelompok !

3. Isilah pertanyaa dengan benar ?

Page 19: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

…………………………………………………

7. Coba praktikan keterampilan bola

softball dengan lemparan dari teman ? Hasil Percobaan?

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

8. Coba praktikan keterampilan gerak

melempar bola softball dengan

lemparan melambung ?

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

9. Keseulitan apa yang kalian temui pada

saat mempraktikan keterampilan gerak

melempar bola dengan ayunan penuh

(swing) ?

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

10. Bagaimana solusi memperbaiki

kesulitan dalam mempraktikan gerakan

memukul bola dengan ayunan penuh

(swing) ?

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

KESIMPULAN :

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

Page 20: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………………….

KOMENTAR PAK GURU

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

Tanda tangan peserta didik Mengetahui

Orang tua Guru Mpel PJOK

Page 21: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara

POWER POINT BAHAN PEMBELAJARAN

Page 22: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara
Page 23: Perancangan Pembelajaran (Daring) · Lks Pembelajaran penjas kelas XI smk Modul Materi Softball I. KEGIATAN PEMBELAJARAN I. Pertemuan Pertama Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan antara