penulisan hukum / skripsi overlapping perlindungan … · this research is “ overlapping law...

13
PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN HUKUM SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN TINDAKAN PASSING OFF Ditulisoleh : Bernardus Septian Krisna Dwi Wuryadi NPM : 080509816 Program Studi :Ilmu Hukum Program Kekhususan :Hukum Ekonomi Bisnis FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA 2013

Upload: others

Post on 21-Jul-2020

2 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN … · This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar

PENULISAN HUKUM / SKRIPSI

OVERLAPPING PERLINDUNGAN HUKUM SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN TINDAKAN PASSING OFF

Ditulisoleh :

Bernardus Septian Krisna Dwi Wuryadi

NPM : 080509816

Program Studi :Ilmu Hukum

Program Kekhususan :Hukum Ekonomi Bisnis

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

2013 

Page 2: PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN … · This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar

 

i

PENULISAN HUKUM / SKRIPSI

OVERLAPPING PERLINDUNGAN HUKUM SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN TINDAKAN PASSING OFF

Ditulisoleh :

Bernardus Septian Krisna Dwi Wuryadi

NPM : 080509816

Program Studi :Ilmu Hukum

Program Kekhususan :Hukum Ekonomi Bisnis

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

2013

Page 3: PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN … · This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar

 

ii

Page 4: PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN … · This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar

 

iii

Page 5: PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN … · This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar

 

iv

HALAMAN PERSEMBAHAN

Penulisan Hukum / Skripsi ini saya persembahkan kepada :

1. Tuhanku, Yesus Kristus atas berkatnya yang diberikan kepada saya

selama ini.

2. Kedua Orang Tua tercinta sebagai wujud kepercayaan yang mereka

berikan kepada saya dan serta kesabaran dan dukungan doa mereka

selama ini.

3. Teman-teman dari Universitas Atma Jaya Yogyakarta Angkatan

2008.

 

Page 6: PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN … · This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar

 

v

HALAMAN MOTO

“The best angle from which to approach any problem is the 'try' angle”

(I hate Quotes)

“If you want to be a champion, Act like a champion”

(Rifat Sungkar)

“Take a part of your life, and make it happen”

(B.Septian Krisna D.W)

Page 7: PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN … · This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar

 

vi

KATA PENGANTAR

Puji Tuhan penulis ucapkan kepada Tuhan Yesus Kristus yang selalu

melindungi dan mengasihi penulis untuk selalu berfikir positif sampai saat ini

sehingga penulisan hukum/ skripsi ini dapat penulis selesaikan untuk

melengkapi syarat menyelesaikan pendidikan tingkat tinggi Strata satu pada

Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta program Studi Ilmu Hukum

dengan judul penulisan:

“OVERLAPPING PERLINDUNGAN HUKUM SEBAGAI UPAYA

PENCEGAHAN TINDAKAN PASSING OFF”

Disini penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada pihak-pihak yang turut memberikan semangat dorongan, bimbingan dari

berbagai pihak, serta bantuan dan doa hingga penulisan hukum / skripsi ini dapat

selesai tepat pada waktunya, oleh karena itu penulis mengucapkan rasa terima

kasih kepada :

1. Dr. Y. Sari Murti Widiyastuti., SH., M.Hum selaku Dekan Fakultas

Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

2. Dosen Pembimbing Skripsi, yaitu bapak Dr. C. Kastowo S.H. M.H. yang

telah membimbing penulis dalam menyelesaikan penulisan hukum /

skripsi.

3. Seluruh Dosen Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

Page 8: PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN … · This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar

 

vii

4. Seluruh Staff Administrasi, Staff Pengajaran, Staff Perpustakaan, Staff

Laboratorium, Karyawan dan Karyawati Fakultas Hukum Universitas

Atma Jaya Yogyakarta.

5. Kedua Orang Tua saya, Bapak Nikolaus Sudjadi dan Ibu Yuliana Sri

Wuryanti yang selalu mendidik, membesarkan, menyekolahkan,

mendoakan dengan penuh kesabaran, dan masih banyak lagi kebaikan

yang tidak dapat saya ucapkan secara satu persatu.

6. Kakak kandung dan kakak ipar saya, Anastasius Prima Wuryadi dan

Christina Hadisucipto selalu mendoakan dan memberikan semangat.

7. Yesa Asa Dela, atas cinta, doa perhatian dan dukungan yang penuh

kasih. Terimakasih untuk tidak pernah lelah memberi semangat dan

dorongan untuk menyelesaikan penulisan hukum / skripsi.

8. Teman-teman kampus dan beberapa sahabat seperti, Hadi Spediaan,

Vicho, Edi, Yoga, Onin, Widi, Guntur, Anantha, Thomas, Agung,

Enggar, Dion, Nery Alberto (Ableh), Asri, Yudha, Dewa, Hendra, Eka,

Witra, Tito, Galih, Ve, Geby, Wulan, Zanuar, mas Dimas(Kulit), mas

Deka, Mas Rio (Coplo) Deky Sulist dan teman-teman lainnya.

Penulis menyadari bahwa penulisan hukum ini masih jauh dari sempurna, oleh

karena itu penulis mengharapkan adanya masukan, kritik, dan saran yang

sifatnya membangun sebagai bahan perbaikan dan penyempurnaan selanjutnya.

Page 9: PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN … · This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar

 

viii

Akhirnya ucapan terima kasih yang tulus ini penulis akhiri dengan doa

dan harapan agar penulisan hukum ini dapat bermanfaat bagi kemajuan ilmu

pengetahuan khususnya ilmu hukum internasional dan berguna bagi semua

pihak.

Yogyakarta, November 2013

Bernardus Septian Krisna Dwi Wuryadi

 

Page 10: PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN … · This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar

 

ix

ABSTRACT

This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar to others and the same used as those, it causes improper perceptionhighly emerge for people. The mark violation is usually called passing off. The formulation discusses, can the mark legal provision prevent the passing off and what kind of efforts do by the Indonesian licensees to solve that. The aim of this is to explore the efficiency of legal protection where here the packaging design licensee protection should be filled by the design industry protection so that the well-known marks protection can be applied effectively by Indonesian legislation. Based on thelaw research analysis using juridical normative approach, which is according to correspondence research of law secondary data. The mark legislation only sets the mark etiquette protection, whereas those integrated to design packaging that there is no protection on mark legislation. That’s why an effort can be done is the mark registration should enclose and support by there is packaging design registration of a mark also area registration design industry regulated by the legislation of No. 31 Year 2000, design industry.

Keywords: Overlapping, Passing off, juridical normative approach

Page 11: PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN … · This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar

 

x

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL……………………………………………..... i

HALAMAN PERSETUJUAN……………………………………. ii

HALAMAN PENGESAHAN…………………………………….. iii

HALAMAN PERSEMBAHAN…………………………………… iv

HALAMAN MOTTO……………………………………………… v

KATA PENGANTAR……………………………………………… vi

ABSTRACT………………………………………………………… ix

DAFTAR ISI……………………………..………………………... x

PERNYATAAN KEASLIAN…………...………………………… xii

BAB I PENDAHULUAN…………….………………………….. 1

A. Latar Belakang Masalah……..…………………. 1

B. Rumusan Masalah………………………………. 15

C. Tujuan Penelitian……………………………….. 16

D. Manfaat Penelitian……………………………… 16

E. Keaslian Penelitian…………….………………… 17

F. Batasan Konsep…………………………………. 18

G. Metode Penelitian……………………………….. 20

H. Sistematika Skripsi……………………………… 23

BAB II PEMBAHASAN……………………………………. 24

A. Pengertian dan fungsi merek………………….. 24

1. Pengertianmerek…...……………………….. 24

2. Fungsi merek………………………………... 25

B. Pengertian dan ruang lingkup desain industri..... 37

Page 12: PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN … · This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar

 

xi

1. Pengertian Desain Industri………………….. 37

2. Ruang Lingkup Desain Industri…………… 37

C. Upaya pencegahan terjadinya pemboncengan

merek…………………..…........ 49

BAB III PENUTUP………………………………..………… 53

A. Kesimpulan…………………………….……... 53

B. Saran………………………………………….. 54

DAFTAR PUSTAKA……………………………………………… 55

 

Page 13: PENULISAN HUKUM / SKRIPSI OVERLAPPING PERLINDUNGAN … · This research is “ Overlapping Law Protection as the Effort Prevention of Passing Off ”. The used of mark which similar

 

xii

PERNYATAAN KEASLIAN

Dengan ini penulis menyatakan bahwa penulisan hukum / skripsi ini

merupakan karya asli penulis dan bukan merupakan duplikasi ataupun plagiasi

dari hasil karya penulis lain. Penulisan hukum / skripsi ini adalah atas inisiatif

saya sendiri sebagai penulis. Skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan

oleh orang lain untuk memperoleh gelar sarjana di suatu universitas tertentu. Jika

penulisan hukum / skripsi ini terbukti merupakan duplikasi atau plagiasi dari hasil

karya orang lain, maka penulis bersedia untuk menerima sanksi akademik dan

atau sanksi hukum yang berlaku.

Yogyakarta,……………….2013

Yang menyatakan,

Bernardus Septian Krisna Dwi

Wuryadi