pengaruh pemberian ekstrak daun ketul (bidens...

28
PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens pilosa L.) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA SAYAT PADA PUNGGUNG TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI SKRIPSI OLEH: NOFALIA PEBRIANI 201210070311006 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2016

Upload: phamcong

Post on 08-Mar-2019

233 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens

pilosa L) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA SAYAT PADA

PUNGGUNG TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) SEBAGAI

SUMBER BELAJAR BIOLOGI

SKRIPSI

OLEH

NOFALIA PEBRIANI

201210070311006

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2016

ii

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens

pilosa L) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA SAYAT PADA

PUNGGUNG TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) SEBAGAI

SUMBER BELAJAR BIOLOGI

SKRIPSI

Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

sebagian Salah Satu Prasyarat untuk Mendapatkan

Gelar Sarjana Pendidikan Biologi

Oleh

NOFALIA PEBRIANI

201210070311006

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2016

iii

LEMBAR PERSETUJUAN

Skripsi dengan Judul

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens pilosa L)

TERHADAPPENYEMBUHAN LUKA SAYAT PADA PUNGGUNG TIKUS

PUTIH (Rattus norvegicus) SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI

YANG SEDANG DISELESAIKAN OLEH MAHASISWA DIBIMBING

SECARA INTENSIF OLEH DOSEN PEMBIMBING

Oleh

NOFALIA PEBRIANI

201210070311006

telah memenuhi persyaratan untuk dipertahankan

di depan Dewan Penguji dan disetujui

pada tanggal 29 Oktober 2016

Menyetujui

Pembimbing I

(Dr Elly Purwanti MP)

Pembimbing II

(Drs Wahyu Prihanta MKes)

iv

LEMBAR PENGESAHAN

Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Skripsi

Program Studi Pendidikan Biologi

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

dan Diterima untuk memenuhi Persyaratan

Memperoleh Gelar Sarjana (S1)

Pendidikan Biologi

pada Tanggal 29 Oktober 2016

Mengesahkan

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

Dekan

(Dr Poncojari Wahyono MKes)

Dewan Penguji Tanda Tangan

1 Dr Elly Purwanti MP 1

2 Drs Wahyu Prihanta MKes 2

3 Dr Lud Waluyo MKes 3

4 Fuad Jaya Miharja MPd 4

v

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini

Nama Nofalia Pebriani

Tempattgl Lahir Payolebar 6 Februari 1994

Nim 201210070311006

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Program Studi Pendidikan Biologi

Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa

1 Skripsi dengan judul ldquoPengaruh Pemberian Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa

L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada Punggung Tikus Putih (Rattus

norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo adalah hasil karya saya dan

dalam naskah skripsi ini tidak terdapat karya ilmiah suatu Perguruan Tinggi

dan tidak terdapat karya atau pendapat yang keseluruhan kecuali secara tertulis

dikutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber kutipan atau daftar

pustaka

2 Apabila ternyata di dalam naskah skripsi ini terdapat unsur-unsur plagiasi saya

bersedia skripsi ini digugurkan dan gelar akademik yang telah saya peroleh

dibatalkan serta diproses dengan ketentuan hukum yang berlaku

3 Skripsi ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan hak bebas royalty

non eksklusif

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan

sebagaimana mestinya

Malang 29 Oktober 2016

yang menyatakan

Nofalia Pebriani

201210070311006

vi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

ldquoDan apakah mereka tidak memperhatikan bumi berapakah banyaknya

Kami tumbuhkan di bumi itu berbagai macam tumbuh-tumbuhan yang

baik Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat suatu

tanda kekuasaan Allah dan kebanyakan mereka tidak berimanrdquo

[Asy-Syuaraa 7-8]

ldquoIdeals nothing in this world will come true if you have a strong belief and never despairrdquo (Nofalia Pebriani)

Kupersembahkan karya yang telah kuperjuangkan dengan penuh

kesabaran keikhlasan hingga tetesan air mata ini untuk

Ayahanda Pujinoto dan Ibunda Endang Setiowati tercinta

Adikku Suci Puspita Sari dan Keluarga Besar Alm H Suparto

Terimakasih atas segala doa kasih sayang nasehat dan motivasinya

yang tak henti tercurahkan untukku Terimakasih untuk semua

dukungan dan dorsquoanya selama ini hanya Allah yang dapat membalas

semua kebaikan engkau di kemudian hari

vii

ABSTRAK

Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap

Penyembuhan Luka Sayat Pada Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Sebagai Sumber Belajar Biologi

Oleh Nofalia Pebriani (201210070311172)

Luka sayat merupakan luka yang sering menimbulkan rusaknya

pembuluh-pembuluh yang cukup besar bila irisannya cukup dalam Kulit

merupakan organ tubuh yang letaknya paling luar dan berfungsi sebagai barrier

tubuh kulit mudah mengalami luka Daun ketul merupakan tanaman tradisional

yang memiliki khasiat menyembuhkan berbagai penyakit Kandungan flavonoid

dan saponin didalamnya dapat diindikasi dapat berpengaruh dalam penyembuhan

luka Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak daun

ketul sebagai penyembuh luka sayat dan mengetahui konsentrasi yang efektif

dalam mempercepat penyembuhan luka sayat

Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimental dengan sampel yang

digunakan tikus putih jantan umur 2-3 bulan sejumlah 28 ekor dengan berat badan

berkisar 100-200 gram Data dianalisis dengan menggunakan aplikasi SPSS versi

21 dengan Uji One Way Anova dan dilanjutkan dengan Uji Duncanrsquos 5

Penelitian dilakukan selama 2 minggu pada tanggal 10 sampai 23 Oktober 2016

bertempat di Laboratorium Kimia Universitas Muhammadiyah Malang

Pemberian ekstrak Daun Ketul secara topikal dibagi menjadi 7 kelompok

perlakuan yaitu kelompok 1) kontrol negatif (tanpa perlakuan) 2) kontrol positif

(povidone iodine 10) 3) konsentrasi ekstrak daun ketul 5 4) konsentrasi

ekstrak daun ketul 75 5) konsentrasi ekstrak daun ketul 10 6) konsentrasi

ekstrak daun ketul 125 7) konsentrasi ekstrak daun ketul 15

Hasil penelitian menunjukan ada pengaruh konsentrasi ekstrak daun ketul

terhadap penyembuhan luka sayat yang meliputi fase inflamasi fase proliferasi

dan fase maturasi Senyawa flavonoid dan saponin dari ekstrak daun ketul mampu

mempercepat penyembuhan luka sayat Konsentrasi ekstrak daun ketul 15

paling cepat menyembuhkan luka sayat dibandingkan dengan dosis yang lain

Bentuk pemanfaatan hasil penelitian ini sebagai sumber belajar Biologi berupa

Leaflet mengacu pada mata pelajaran Biologi SMA kelas X semester ganjil KD

42 mengenai pemanfaatan tanaman yang dapat dimanfaatkan sebagai obat

tradisional

Kata kunci Daun Ketul (Bidens pilosa L) Luka Sayat Kulit Sumber

Belajar

Pembimbing I Penulis

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

viii

ABSTRACT

The Effect Of Blackjack Leaf (Bidens pilosa L) Extract Towards Healing

Cuts on the Backs of the White Rats (Rattus Norvegicus) as a Learning

Resources Biology

By Nofalia Pebriani (201210070311006)

The cut is a wound that often cause damage to vessels large enough if the

cut is too deep The skin is an organ that is the furthest to the outside and serves as

a barrier to the body so that the skin is injured Blackjack leaf is a traditional crop

that has the effect of curing various diseases The content of flavonoids and

saponins indicated therein can be influential in healing wounds The purpose of

this study to determine the effect of Blackjack leaf extract as a healer cuts and

determine the concentration effective in accelerating the healing of cuts

This type of research is experimental research used 28 male rats aged 2-3

months with weight ranges from 100-200 grams as the samples Data were

analyzed using SPSS 21 version with One Way ANOVA followed by Duncans

Test 5 The research was conducted for 2 weeks on July 10 to October 23

2016 held at the Chemical Laboratory in University of Muhammadiyah Malang

The Blackjack leaf extract topically divided into 7 treatment groups group 1)

negative control (no treatment) 2) positive control (povidone iodine 10) 3)

concentration blackjack leaf extract of 5 4) concentration blackjack leaf extract

of 7 5 5) concentration blackjack leaf extract of 10 6) concentration

blackjack leaf extract of 125 7) concentration blackjack leaf extract of 15

The results showed the effect of Blackjack leaf extract concentration

towards healing cuts which included are inflammatory phase proliferative phase

and maturation phase Flavonoids and saponins from Blackjack leaf extract is able

to accelerate the healing of cuts Blackjack leaf extract concentration of 15 of

the fastest curing cuts compared to other doses The utilization of this research as

a source of studying Biology in the form of leaflets referring to the subjects of

high school biology X grades first semester on KD 42 regarding the use of plants

that can be used as traditional medicine

Keywords Blackjack leaf (Bidens pilosa L) Cut injury Leather Learning

Resources

Supervisor I Author

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

ix

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan berkah rahmat taufik hidayah dan juga inayah-Nya sehingga

penulis mampu menyelesaikan skripsi yang berjudul ldquoPengaruh Pemberian

Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada

Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo

Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada teladan kita Sang Pelopor Ilmu

Pengetahuan untuk membaca tanda-tanda kekuasaan-Nya Nabi Muhammad

SAW

Selama proses penyusunan hingga selesainya skripsi ini penulis telah

banyak mendapat bantuan bimbingan pengarahan dan motivasi dari berbagai

pihak Oleh karena itu penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada

1 Bapak DRDrsPoncojari Wahyono MKes selaku Dekan Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

2 Ibu Dr Yuni Pantiwati MMMPd selaku ketua jurusan Pendidikan Biologi

Universitas Muhammadiyah Malang

3 Ibu Dr Elly Purwanti MP selaku pembimbing I yang telah meluangkan

waktu untuk memberikan bimbingan petunjuk serta saran yang sangat

berharga dalam penyusunan skripsi ini

4 Bapak Drs Wahyu Prihanta MKes selaku pembimbing II yang dengan

penuh kesabaran memberikan bimbingan kepada penulis sampai skripsi ini

dapat terselesaikan dengan baik

5 Ibu Dr Nurul Mahmudati MKes selaku kepala Laboratorium Kimia yang

telah memberikan izin penelitian serta dukungan moril

6 Orang tuaku Bapak Pujinoto dan Ibu Endang Setiowati tercinta Adikku Suci

Puspita Sari terimakasih atas kasih sayang dan bantuan moril mapun spiritual

yang selama ini telah diberikan

x

7 Sahabat-sahabat tercinta Ismi Maulidah Desi Triwahyuni Lika Dwi Apriani

terimakasih atas segala semangat dan motivasinya Sahabat-sahabat Mursquoat

(Mursquoallimaat Malang) Mulia Sulistowati Kakak Ari Widya Nugraheni Dina

Kurniasih dan Dian Kurniawati akhirnya kita bisa mendapat gelar sarjana

bersama di tahun ini

8 Teman-teman kelas A Biologi angkatan 2012 yang telah banyak membantu

dan saling mendukung selama perkuliahan hingga sekarang

9 Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu terimakasih atas

dorsquoa dan dukungannya

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda Akhirnya

tak ada gading yang tak retak penulis menyadari bahwa skripsi ini masih belum

sempurna dan banyak kekurangan Oleh karena itu diharapkan kritik dan saran

yang konstruktif Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pengembangan IPTEK

di Indonesia

Malang 29 Oktober 2016

Penulis

Nofalia Pebriani

xi

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR SAMPUL LUAR i

LEMBAR SAMPUL DALAM ii

LEMBAR PERSETUJUAN iii

LEMBAR PENGESAHAN iv

SURAT PERNYATAAN v

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN vi

ABSTRAK vii

ABSTRACT viii

KATA PENGANTAR ix

DAFTAR ISI xi

DAFTAR TABEL xvi

DAFTAR GAMBAR xviii

DAFTAR LAMPIRAN xx

BAB I PENDAHULUAN 1

11 Latar Belakang Masalah 1

12 Rumusan Masalah 5

13 Tujuan Penelitian 6

14 Manfaat Penelitian 6

15 Batasan Masalah 7

16 Definisi Istilah 8

xii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 10

21 Tinjauan tentang Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

211 Asal dan Taksonomi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

212 Morfologi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

213 Kandungan Senyawa Kimia Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

214 Manfaat Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

215 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) sebagai penyembuh luka sayat

17

22 Tinjauan Tentang Kulit 18

221 Definisi Kulit 18

222 Anatomi Kulit 19

223 Fisiologi Kulit 20

23 Inflamasi 23

231 Definisi Inflamasi 23

232 Klasifikasi Inflamasi 24

233 Penyebab dan Gejala 25

234 Mekanisme terjadinya Inflamasi 26

24 Luka 27

241 Definisi Luka 27

242 Klasifikasi Luka 27

243 Penyembuhan Luka Sayat 30

244 Faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Luka 34

25 Tinjauan tentang Tikus (Rattus sp) 37

26 Ekstrak 38

261 Definisi Ekstrak 38

xiii

27 Teknologi Ekstraksi 39

271 Proses Pembuatan Ekstrak 39

272 Metode Ekstraksi 41

28 Sumber Belajar Biologi 43

281 Definisi Sumber Belajar 43

282 Kriteria Pemilihan Sumber Belajar 44

283 Macam-macam Sumber Belajar 44

29 Leaflet 46

291 Definisi Leaflet 46

292 Syarat-syarat Pembuatan Leaflet 46

293 Kelebihan Leaflet 47

294 Kekurangan Leaflet 47

295 Leaflet sebagai Sumber Belajar Biologi SMA Materi Keanekara-

gaman Hayati dan Pemanfaatannya 47

210 Kerangka Konsep 49

211 Hipotesis 49

BAB III METODE PENELITIAN 50

31 Jenis dan Rancangan Penelitian 50

311 Jenis Penelitian 50

312 Rancangan Penelitian 50

32 Waktu dan Tempat Penelitian 51

33 Populasi dan Sampel 51

331 Populasi 51

332 Sampel 51

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 2: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

ii

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens

pilosa L) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA SAYAT PADA

PUNGGUNG TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) SEBAGAI

SUMBER BELAJAR BIOLOGI

SKRIPSI

Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

sebagian Salah Satu Prasyarat untuk Mendapatkan

Gelar Sarjana Pendidikan Biologi

Oleh

NOFALIA PEBRIANI

201210070311006

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2016

iii

LEMBAR PERSETUJUAN

Skripsi dengan Judul

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens pilosa L)

TERHADAPPENYEMBUHAN LUKA SAYAT PADA PUNGGUNG TIKUS

PUTIH (Rattus norvegicus) SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI

YANG SEDANG DISELESAIKAN OLEH MAHASISWA DIBIMBING

SECARA INTENSIF OLEH DOSEN PEMBIMBING

Oleh

NOFALIA PEBRIANI

201210070311006

telah memenuhi persyaratan untuk dipertahankan

di depan Dewan Penguji dan disetujui

pada tanggal 29 Oktober 2016

Menyetujui

Pembimbing I

(Dr Elly Purwanti MP)

Pembimbing II

(Drs Wahyu Prihanta MKes)

iv

LEMBAR PENGESAHAN

Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Skripsi

Program Studi Pendidikan Biologi

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

dan Diterima untuk memenuhi Persyaratan

Memperoleh Gelar Sarjana (S1)

Pendidikan Biologi

pada Tanggal 29 Oktober 2016

Mengesahkan

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

Dekan

(Dr Poncojari Wahyono MKes)

Dewan Penguji Tanda Tangan

1 Dr Elly Purwanti MP 1

2 Drs Wahyu Prihanta MKes 2

3 Dr Lud Waluyo MKes 3

4 Fuad Jaya Miharja MPd 4

v

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini

Nama Nofalia Pebriani

Tempattgl Lahir Payolebar 6 Februari 1994

Nim 201210070311006

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Program Studi Pendidikan Biologi

Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa

1 Skripsi dengan judul ldquoPengaruh Pemberian Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa

L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada Punggung Tikus Putih (Rattus

norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo adalah hasil karya saya dan

dalam naskah skripsi ini tidak terdapat karya ilmiah suatu Perguruan Tinggi

dan tidak terdapat karya atau pendapat yang keseluruhan kecuali secara tertulis

dikutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber kutipan atau daftar

pustaka

2 Apabila ternyata di dalam naskah skripsi ini terdapat unsur-unsur plagiasi saya

bersedia skripsi ini digugurkan dan gelar akademik yang telah saya peroleh

dibatalkan serta diproses dengan ketentuan hukum yang berlaku

3 Skripsi ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan hak bebas royalty

non eksklusif

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan

sebagaimana mestinya

Malang 29 Oktober 2016

yang menyatakan

Nofalia Pebriani

201210070311006

vi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

ldquoDan apakah mereka tidak memperhatikan bumi berapakah banyaknya

Kami tumbuhkan di bumi itu berbagai macam tumbuh-tumbuhan yang

baik Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat suatu

tanda kekuasaan Allah dan kebanyakan mereka tidak berimanrdquo

[Asy-Syuaraa 7-8]

ldquoIdeals nothing in this world will come true if you have a strong belief and never despairrdquo (Nofalia Pebriani)

Kupersembahkan karya yang telah kuperjuangkan dengan penuh

kesabaran keikhlasan hingga tetesan air mata ini untuk

Ayahanda Pujinoto dan Ibunda Endang Setiowati tercinta

Adikku Suci Puspita Sari dan Keluarga Besar Alm H Suparto

Terimakasih atas segala doa kasih sayang nasehat dan motivasinya

yang tak henti tercurahkan untukku Terimakasih untuk semua

dukungan dan dorsquoanya selama ini hanya Allah yang dapat membalas

semua kebaikan engkau di kemudian hari

vii

ABSTRAK

Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap

Penyembuhan Luka Sayat Pada Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Sebagai Sumber Belajar Biologi

Oleh Nofalia Pebriani (201210070311172)

Luka sayat merupakan luka yang sering menimbulkan rusaknya

pembuluh-pembuluh yang cukup besar bila irisannya cukup dalam Kulit

merupakan organ tubuh yang letaknya paling luar dan berfungsi sebagai barrier

tubuh kulit mudah mengalami luka Daun ketul merupakan tanaman tradisional

yang memiliki khasiat menyembuhkan berbagai penyakit Kandungan flavonoid

dan saponin didalamnya dapat diindikasi dapat berpengaruh dalam penyembuhan

luka Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak daun

ketul sebagai penyembuh luka sayat dan mengetahui konsentrasi yang efektif

dalam mempercepat penyembuhan luka sayat

Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimental dengan sampel yang

digunakan tikus putih jantan umur 2-3 bulan sejumlah 28 ekor dengan berat badan

berkisar 100-200 gram Data dianalisis dengan menggunakan aplikasi SPSS versi

21 dengan Uji One Way Anova dan dilanjutkan dengan Uji Duncanrsquos 5

Penelitian dilakukan selama 2 minggu pada tanggal 10 sampai 23 Oktober 2016

bertempat di Laboratorium Kimia Universitas Muhammadiyah Malang

Pemberian ekstrak Daun Ketul secara topikal dibagi menjadi 7 kelompok

perlakuan yaitu kelompok 1) kontrol negatif (tanpa perlakuan) 2) kontrol positif

(povidone iodine 10) 3) konsentrasi ekstrak daun ketul 5 4) konsentrasi

ekstrak daun ketul 75 5) konsentrasi ekstrak daun ketul 10 6) konsentrasi

ekstrak daun ketul 125 7) konsentrasi ekstrak daun ketul 15

Hasil penelitian menunjukan ada pengaruh konsentrasi ekstrak daun ketul

terhadap penyembuhan luka sayat yang meliputi fase inflamasi fase proliferasi

dan fase maturasi Senyawa flavonoid dan saponin dari ekstrak daun ketul mampu

mempercepat penyembuhan luka sayat Konsentrasi ekstrak daun ketul 15

paling cepat menyembuhkan luka sayat dibandingkan dengan dosis yang lain

Bentuk pemanfaatan hasil penelitian ini sebagai sumber belajar Biologi berupa

Leaflet mengacu pada mata pelajaran Biologi SMA kelas X semester ganjil KD

42 mengenai pemanfaatan tanaman yang dapat dimanfaatkan sebagai obat

tradisional

Kata kunci Daun Ketul (Bidens pilosa L) Luka Sayat Kulit Sumber

Belajar

Pembimbing I Penulis

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

viii

ABSTRACT

The Effect Of Blackjack Leaf (Bidens pilosa L) Extract Towards Healing

Cuts on the Backs of the White Rats (Rattus Norvegicus) as a Learning

Resources Biology

By Nofalia Pebriani (201210070311006)

The cut is a wound that often cause damage to vessels large enough if the

cut is too deep The skin is an organ that is the furthest to the outside and serves as

a barrier to the body so that the skin is injured Blackjack leaf is a traditional crop

that has the effect of curing various diseases The content of flavonoids and

saponins indicated therein can be influential in healing wounds The purpose of

this study to determine the effect of Blackjack leaf extract as a healer cuts and

determine the concentration effective in accelerating the healing of cuts

This type of research is experimental research used 28 male rats aged 2-3

months with weight ranges from 100-200 grams as the samples Data were

analyzed using SPSS 21 version with One Way ANOVA followed by Duncans

Test 5 The research was conducted for 2 weeks on July 10 to October 23

2016 held at the Chemical Laboratory in University of Muhammadiyah Malang

The Blackjack leaf extract topically divided into 7 treatment groups group 1)

negative control (no treatment) 2) positive control (povidone iodine 10) 3)

concentration blackjack leaf extract of 5 4) concentration blackjack leaf extract

of 7 5 5) concentration blackjack leaf extract of 10 6) concentration

blackjack leaf extract of 125 7) concentration blackjack leaf extract of 15

The results showed the effect of Blackjack leaf extract concentration

towards healing cuts which included are inflammatory phase proliferative phase

and maturation phase Flavonoids and saponins from Blackjack leaf extract is able

to accelerate the healing of cuts Blackjack leaf extract concentration of 15 of

the fastest curing cuts compared to other doses The utilization of this research as

a source of studying Biology in the form of leaflets referring to the subjects of

high school biology X grades first semester on KD 42 regarding the use of plants

that can be used as traditional medicine

Keywords Blackjack leaf (Bidens pilosa L) Cut injury Leather Learning

Resources

Supervisor I Author

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

ix

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan berkah rahmat taufik hidayah dan juga inayah-Nya sehingga

penulis mampu menyelesaikan skripsi yang berjudul ldquoPengaruh Pemberian

Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada

Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo

Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada teladan kita Sang Pelopor Ilmu

Pengetahuan untuk membaca tanda-tanda kekuasaan-Nya Nabi Muhammad

SAW

Selama proses penyusunan hingga selesainya skripsi ini penulis telah

banyak mendapat bantuan bimbingan pengarahan dan motivasi dari berbagai

pihak Oleh karena itu penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada

1 Bapak DRDrsPoncojari Wahyono MKes selaku Dekan Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

2 Ibu Dr Yuni Pantiwati MMMPd selaku ketua jurusan Pendidikan Biologi

Universitas Muhammadiyah Malang

3 Ibu Dr Elly Purwanti MP selaku pembimbing I yang telah meluangkan

waktu untuk memberikan bimbingan petunjuk serta saran yang sangat

berharga dalam penyusunan skripsi ini

4 Bapak Drs Wahyu Prihanta MKes selaku pembimbing II yang dengan

penuh kesabaran memberikan bimbingan kepada penulis sampai skripsi ini

dapat terselesaikan dengan baik

5 Ibu Dr Nurul Mahmudati MKes selaku kepala Laboratorium Kimia yang

telah memberikan izin penelitian serta dukungan moril

6 Orang tuaku Bapak Pujinoto dan Ibu Endang Setiowati tercinta Adikku Suci

Puspita Sari terimakasih atas kasih sayang dan bantuan moril mapun spiritual

yang selama ini telah diberikan

x

7 Sahabat-sahabat tercinta Ismi Maulidah Desi Triwahyuni Lika Dwi Apriani

terimakasih atas segala semangat dan motivasinya Sahabat-sahabat Mursquoat

(Mursquoallimaat Malang) Mulia Sulistowati Kakak Ari Widya Nugraheni Dina

Kurniasih dan Dian Kurniawati akhirnya kita bisa mendapat gelar sarjana

bersama di tahun ini

8 Teman-teman kelas A Biologi angkatan 2012 yang telah banyak membantu

dan saling mendukung selama perkuliahan hingga sekarang

9 Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu terimakasih atas

dorsquoa dan dukungannya

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda Akhirnya

tak ada gading yang tak retak penulis menyadari bahwa skripsi ini masih belum

sempurna dan banyak kekurangan Oleh karena itu diharapkan kritik dan saran

yang konstruktif Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pengembangan IPTEK

di Indonesia

Malang 29 Oktober 2016

Penulis

Nofalia Pebriani

xi

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR SAMPUL LUAR i

LEMBAR SAMPUL DALAM ii

LEMBAR PERSETUJUAN iii

LEMBAR PENGESAHAN iv

SURAT PERNYATAAN v

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN vi

ABSTRAK vii

ABSTRACT viii

KATA PENGANTAR ix

DAFTAR ISI xi

DAFTAR TABEL xvi

DAFTAR GAMBAR xviii

DAFTAR LAMPIRAN xx

BAB I PENDAHULUAN 1

11 Latar Belakang Masalah 1

12 Rumusan Masalah 5

13 Tujuan Penelitian 6

14 Manfaat Penelitian 6

15 Batasan Masalah 7

16 Definisi Istilah 8

xii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 10

21 Tinjauan tentang Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

211 Asal dan Taksonomi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

212 Morfologi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

213 Kandungan Senyawa Kimia Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

214 Manfaat Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

215 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) sebagai penyembuh luka sayat

17

22 Tinjauan Tentang Kulit 18

221 Definisi Kulit 18

222 Anatomi Kulit 19

223 Fisiologi Kulit 20

23 Inflamasi 23

231 Definisi Inflamasi 23

232 Klasifikasi Inflamasi 24

233 Penyebab dan Gejala 25

234 Mekanisme terjadinya Inflamasi 26

24 Luka 27

241 Definisi Luka 27

242 Klasifikasi Luka 27

243 Penyembuhan Luka Sayat 30

244 Faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Luka 34

25 Tinjauan tentang Tikus (Rattus sp) 37

26 Ekstrak 38

261 Definisi Ekstrak 38

xiii

27 Teknologi Ekstraksi 39

271 Proses Pembuatan Ekstrak 39

272 Metode Ekstraksi 41

28 Sumber Belajar Biologi 43

281 Definisi Sumber Belajar 43

282 Kriteria Pemilihan Sumber Belajar 44

283 Macam-macam Sumber Belajar 44

29 Leaflet 46

291 Definisi Leaflet 46

292 Syarat-syarat Pembuatan Leaflet 46

293 Kelebihan Leaflet 47

294 Kekurangan Leaflet 47

295 Leaflet sebagai Sumber Belajar Biologi SMA Materi Keanekara-

gaman Hayati dan Pemanfaatannya 47

210 Kerangka Konsep 49

211 Hipotesis 49

BAB III METODE PENELITIAN 50

31 Jenis dan Rancangan Penelitian 50

311 Jenis Penelitian 50

312 Rancangan Penelitian 50

32 Waktu dan Tempat Penelitian 51

33 Populasi dan Sampel 51

331 Populasi 51

332 Sampel 51

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 3: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

iii

LEMBAR PERSETUJUAN

Skripsi dengan Judul

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens pilosa L)

TERHADAPPENYEMBUHAN LUKA SAYAT PADA PUNGGUNG TIKUS

PUTIH (Rattus norvegicus) SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI

YANG SEDANG DISELESAIKAN OLEH MAHASISWA DIBIMBING

SECARA INTENSIF OLEH DOSEN PEMBIMBING

Oleh

NOFALIA PEBRIANI

201210070311006

telah memenuhi persyaratan untuk dipertahankan

di depan Dewan Penguji dan disetujui

pada tanggal 29 Oktober 2016

Menyetujui

Pembimbing I

(Dr Elly Purwanti MP)

Pembimbing II

(Drs Wahyu Prihanta MKes)

iv

LEMBAR PENGESAHAN

Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Skripsi

Program Studi Pendidikan Biologi

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

dan Diterima untuk memenuhi Persyaratan

Memperoleh Gelar Sarjana (S1)

Pendidikan Biologi

pada Tanggal 29 Oktober 2016

Mengesahkan

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

Dekan

(Dr Poncojari Wahyono MKes)

Dewan Penguji Tanda Tangan

1 Dr Elly Purwanti MP 1

2 Drs Wahyu Prihanta MKes 2

3 Dr Lud Waluyo MKes 3

4 Fuad Jaya Miharja MPd 4

v

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini

Nama Nofalia Pebriani

Tempattgl Lahir Payolebar 6 Februari 1994

Nim 201210070311006

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Program Studi Pendidikan Biologi

Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa

1 Skripsi dengan judul ldquoPengaruh Pemberian Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa

L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada Punggung Tikus Putih (Rattus

norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo adalah hasil karya saya dan

dalam naskah skripsi ini tidak terdapat karya ilmiah suatu Perguruan Tinggi

dan tidak terdapat karya atau pendapat yang keseluruhan kecuali secara tertulis

dikutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber kutipan atau daftar

pustaka

2 Apabila ternyata di dalam naskah skripsi ini terdapat unsur-unsur plagiasi saya

bersedia skripsi ini digugurkan dan gelar akademik yang telah saya peroleh

dibatalkan serta diproses dengan ketentuan hukum yang berlaku

3 Skripsi ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan hak bebas royalty

non eksklusif

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan

sebagaimana mestinya

Malang 29 Oktober 2016

yang menyatakan

Nofalia Pebriani

201210070311006

vi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

ldquoDan apakah mereka tidak memperhatikan bumi berapakah banyaknya

Kami tumbuhkan di bumi itu berbagai macam tumbuh-tumbuhan yang

baik Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat suatu

tanda kekuasaan Allah dan kebanyakan mereka tidak berimanrdquo

[Asy-Syuaraa 7-8]

ldquoIdeals nothing in this world will come true if you have a strong belief and never despairrdquo (Nofalia Pebriani)

Kupersembahkan karya yang telah kuperjuangkan dengan penuh

kesabaran keikhlasan hingga tetesan air mata ini untuk

Ayahanda Pujinoto dan Ibunda Endang Setiowati tercinta

Adikku Suci Puspita Sari dan Keluarga Besar Alm H Suparto

Terimakasih atas segala doa kasih sayang nasehat dan motivasinya

yang tak henti tercurahkan untukku Terimakasih untuk semua

dukungan dan dorsquoanya selama ini hanya Allah yang dapat membalas

semua kebaikan engkau di kemudian hari

vii

ABSTRAK

Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap

Penyembuhan Luka Sayat Pada Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Sebagai Sumber Belajar Biologi

Oleh Nofalia Pebriani (201210070311172)

Luka sayat merupakan luka yang sering menimbulkan rusaknya

pembuluh-pembuluh yang cukup besar bila irisannya cukup dalam Kulit

merupakan organ tubuh yang letaknya paling luar dan berfungsi sebagai barrier

tubuh kulit mudah mengalami luka Daun ketul merupakan tanaman tradisional

yang memiliki khasiat menyembuhkan berbagai penyakit Kandungan flavonoid

dan saponin didalamnya dapat diindikasi dapat berpengaruh dalam penyembuhan

luka Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak daun

ketul sebagai penyembuh luka sayat dan mengetahui konsentrasi yang efektif

dalam mempercepat penyembuhan luka sayat

Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimental dengan sampel yang

digunakan tikus putih jantan umur 2-3 bulan sejumlah 28 ekor dengan berat badan

berkisar 100-200 gram Data dianalisis dengan menggunakan aplikasi SPSS versi

21 dengan Uji One Way Anova dan dilanjutkan dengan Uji Duncanrsquos 5

Penelitian dilakukan selama 2 minggu pada tanggal 10 sampai 23 Oktober 2016

bertempat di Laboratorium Kimia Universitas Muhammadiyah Malang

Pemberian ekstrak Daun Ketul secara topikal dibagi menjadi 7 kelompok

perlakuan yaitu kelompok 1) kontrol negatif (tanpa perlakuan) 2) kontrol positif

(povidone iodine 10) 3) konsentrasi ekstrak daun ketul 5 4) konsentrasi

ekstrak daun ketul 75 5) konsentrasi ekstrak daun ketul 10 6) konsentrasi

ekstrak daun ketul 125 7) konsentrasi ekstrak daun ketul 15

Hasil penelitian menunjukan ada pengaruh konsentrasi ekstrak daun ketul

terhadap penyembuhan luka sayat yang meliputi fase inflamasi fase proliferasi

dan fase maturasi Senyawa flavonoid dan saponin dari ekstrak daun ketul mampu

mempercepat penyembuhan luka sayat Konsentrasi ekstrak daun ketul 15

paling cepat menyembuhkan luka sayat dibandingkan dengan dosis yang lain

Bentuk pemanfaatan hasil penelitian ini sebagai sumber belajar Biologi berupa

Leaflet mengacu pada mata pelajaran Biologi SMA kelas X semester ganjil KD

42 mengenai pemanfaatan tanaman yang dapat dimanfaatkan sebagai obat

tradisional

Kata kunci Daun Ketul (Bidens pilosa L) Luka Sayat Kulit Sumber

Belajar

Pembimbing I Penulis

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

viii

ABSTRACT

The Effect Of Blackjack Leaf (Bidens pilosa L) Extract Towards Healing

Cuts on the Backs of the White Rats (Rattus Norvegicus) as a Learning

Resources Biology

By Nofalia Pebriani (201210070311006)

The cut is a wound that often cause damage to vessels large enough if the

cut is too deep The skin is an organ that is the furthest to the outside and serves as

a barrier to the body so that the skin is injured Blackjack leaf is a traditional crop

that has the effect of curing various diseases The content of flavonoids and

saponins indicated therein can be influential in healing wounds The purpose of

this study to determine the effect of Blackjack leaf extract as a healer cuts and

determine the concentration effective in accelerating the healing of cuts

This type of research is experimental research used 28 male rats aged 2-3

months with weight ranges from 100-200 grams as the samples Data were

analyzed using SPSS 21 version with One Way ANOVA followed by Duncans

Test 5 The research was conducted for 2 weeks on July 10 to October 23

2016 held at the Chemical Laboratory in University of Muhammadiyah Malang

The Blackjack leaf extract topically divided into 7 treatment groups group 1)

negative control (no treatment) 2) positive control (povidone iodine 10) 3)

concentration blackjack leaf extract of 5 4) concentration blackjack leaf extract

of 7 5 5) concentration blackjack leaf extract of 10 6) concentration

blackjack leaf extract of 125 7) concentration blackjack leaf extract of 15

The results showed the effect of Blackjack leaf extract concentration

towards healing cuts which included are inflammatory phase proliferative phase

and maturation phase Flavonoids and saponins from Blackjack leaf extract is able

to accelerate the healing of cuts Blackjack leaf extract concentration of 15 of

the fastest curing cuts compared to other doses The utilization of this research as

a source of studying Biology in the form of leaflets referring to the subjects of

high school biology X grades first semester on KD 42 regarding the use of plants

that can be used as traditional medicine

Keywords Blackjack leaf (Bidens pilosa L) Cut injury Leather Learning

Resources

Supervisor I Author

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

ix

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan berkah rahmat taufik hidayah dan juga inayah-Nya sehingga

penulis mampu menyelesaikan skripsi yang berjudul ldquoPengaruh Pemberian

Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada

Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo

Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada teladan kita Sang Pelopor Ilmu

Pengetahuan untuk membaca tanda-tanda kekuasaan-Nya Nabi Muhammad

SAW

Selama proses penyusunan hingga selesainya skripsi ini penulis telah

banyak mendapat bantuan bimbingan pengarahan dan motivasi dari berbagai

pihak Oleh karena itu penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada

1 Bapak DRDrsPoncojari Wahyono MKes selaku Dekan Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

2 Ibu Dr Yuni Pantiwati MMMPd selaku ketua jurusan Pendidikan Biologi

Universitas Muhammadiyah Malang

3 Ibu Dr Elly Purwanti MP selaku pembimbing I yang telah meluangkan

waktu untuk memberikan bimbingan petunjuk serta saran yang sangat

berharga dalam penyusunan skripsi ini

4 Bapak Drs Wahyu Prihanta MKes selaku pembimbing II yang dengan

penuh kesabaran memberikan bimbingan kepada penulis sampai skripsi ini

dapat terselesaikan dengan baik

5 Ibu Dr Nurul Mahmudati MKes selaku kepala Laboratorium Kimia yang

telah memberikan izin penelitian serta dukungan moril

6 Orang tuaku Bapak Pujinoto dan Ibu Endang Setiowati tercinta Adikku Suci

Puspita Sari terimakasih atas kasih sayang dan bantuan moril mapun spiritual

yang selama ini telah diberikan

x

7 Sahabat-sahabat tercinta Ismi Maulidah Desi Triwahyuni Lika Dwi Apriani

terimakasih atas segala semangat dan motivasinya Sahabat-sahabat Mursquoat

(Mursquoallimaat Malang) Mulia Sulistowati Kakak Ari Widya Nugraheni Dina

Kurniasih dan Dian Kurniawati akhirnya kita bisa mendapat gelar sarjana

bersama di tahun ini

8 Teman-teman kelas A Biologi angkatan 2012 yang telah banyak membantu

dan saling mendukung selama perkuliahan hingga sekarang

9 Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu terimakasih atas

dorsquoa dan dukungannya

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda Akhirnya

tak ada gading yang tak retak penulis menyadari bahwa skripsi ini masih belum

sempurna dan banyak kekurangan Oleh karena itu diharapkan kritik dan saran

yang konstruktif Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pengembangan IPTEK

di Indonesia

Malang 29 Oktober 2016

Penulis

Nofalia Pebriani

xi

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR SAMPUL LUAR i

LEMBAR SAMPUL DALAM ii

LEMBAR PERSETUJUAN iii

LEMBAR PENGESAHAN iv

SURAT PERNYATAAN v

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN vi

ABSTRAK vii

ABSTRACT viii

KATA PENGANTAR ix

DAFTAR ISI xi

DAFTAR TABEL xvi

DAFTAR GAMBAR xviii

DAFTAR LAMPIRAN xx

BAB I PENDAHULUAN 1

11 Latar Belakang Masalah 1

12 Rumusan Masalah 5

13 Tujuan Penelitian 6

14 Manfaat Penelitian 6

15 Batasan Masalah 7

16 Definisi Istilah 8

xii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 10

21 Tinjauan tentang Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

211 Asal dan Taksonomi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

212 Morfologi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

213 Kandungan Senyawa Kimia Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

214 Manfaat Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

215 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) sebagai penyembuh luka sayat

17

22 Tinjauan Tentang Kulit 18

221 Definisi Kulit 18

222 Anatomi Kulit 19

223 Fisiologi Kulit 20

23 Inflamasi 23

231 Definisi Inflamasi 23

232 Klasifikasi Inflamasi 24

233 Penyebab dan Gejala 25

234 Mekanisme terjadinya Inflamasi 26

24 Luka 27

241 Definisi Luka 27

242 Klasifikasi Luka 27

243 Penyembuhan Luka Sayat 30

244 Faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Luka 34

25 Tinjauan tentang Tikus (Rattus sp) 37

26 Ekstrak 38

261 Definisi Ekstrak 38

xiii

27 Teknologi Ekstraksi 39

271 Proses Pembuatan Ekstrak 39

272 Metode Ekstraksi 41

28 Sumber Belajar Biologi 43

281 Definisi Sumber Belajar 43

282 Kriteria Pemilihan Sumber Belajar 44

283 Macam-macam Sumber Belajar 44

29 Leaflet 46

291 Definisi Leaflet 46

292 Syarat-syarat Pembuatan Leaflet 46

293 Kelebihan Leaflet 47

294 Kekurangan Leaflet 47

295 Leaflet sebagai Sumber Belajar Biologi SMA Materi Keanekara-

gaman Hayati dan Pemanfaatannya 47

210 Kerangka Konsep 49

211 Hipotesis 49

BAB III METODE PENELITIAN 50

31 Jenis dan Rancangan Penelitian 50

311 Jenis Penelitian 50

312 Rancangan Penelitian 50

32 Waktu dan Tempat Penelitian 51

33 Populasi dan Sampel 51

331 Populasi 51

332 Sampel 51

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 4: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

iv

LEMBAR PENGESAHAN

Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Skripsi

Program Studi Pendidikan Biologi

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

dan Diterima untuk memenuhi Persyaratan

Memperoleh Gelar Sarjana (S1)

Pendidikan Biologi

pada Tanggal 29 Oktober 2016

Mengesahkan

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

Dekan

(Dr Poncojari Wahyono MKes)

Dewan Penguji Tanda Tangan

1 Dr Elly Purwanti MP 1

2 Drs Wahyu Prihanta MKes 2

3 Dr Lud Waluyo MKes 3

4 Fuad Jaya Miharja MPd 4

v

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini

Nama Nofalia Pebriani

Tempattgl Lahir Payolebar 6 Februari 1994

Nim 201210070311006

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Program Studi Pendidikan Biologi

Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa

1 Skripsi dengan judul ldquoPengaruh Pemberian Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa

L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada Punggung Tikus Putih (Rattus

norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo adalah hasil karya saya dan

dalam naskah skripsi ini tidak terdapat karya ilmiah suatu Perguruan Tinggi

dan tidak terdapat karya atau pendapat yang keseluruhan kecuali secara tertulis

dikutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber kutipan atau daftar

pustaka

2 Apabila ternyata di dalam naskah skripsi ini terdapat unsur-unsur plagiasi saya

bersedia skripsi ini digugurkan dan gelar akademik yang telah saya peroleh

dibatalkan serta diproses dengan ketentuan hukum yang berlaku

3 Skripsi ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan hak bebas royalty

non eksklusif

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan

sebagaimana mestinya

Malang 29 Oktober 2016

yang menyatakan

Nofalia Pebriani

201210070311006

vi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

ldquoDan apakah mereka tidak memperhatikan bumi berapakah banyaknya

Kami tumbuhkan di bumi itu berbagai macam tumbuh-tumbuhan yang

baik Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat suatu

tanda kekuasaan Allah dan kebanyakan mereka tidak berimanrdquo

[Asy-Syuaraa 7-8]

ldquoIdeals nothing in this world will come true if you have a strong belief and never despairrdquo (Nofalia Pebriani)

Kupersembahkan karya yang telah kuperjuangkan dengan penuh

kesabaran keikhlasan hingga tetesan air mata ini untuk

Ayahanda Pujinoto dan Ibunda Endang Setiowati tercinta

Adikku Suci Puspita Sari dan Keluarga Besar Alm H Suparto

Terimakasih atas segala doa kasih sayang nasehat dan motivasinya

yang tak henti tercurahkan untukku Terimakasih untuk semua

dukungan dan dorsquoanya selama ini hanya Allah yang dapat membalas

semua kebaikan engkau di kemudian hari

vii

ABSTRAK

Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap

Penyembuhan Luka Sayat Pada Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Sebagai Sumber Belajar Biologi

Oleh Nofalia Pebriani (201210070311172)

Luka sayat merupakan luka yang sering menimbulkan rusaknya

pembuluh-pembuluh yang cukup besar bila irisannya cukup dalam Kulit

merupakan organ tubuh yang letaknya paling luar dan berfungsi sebagai barrier

tubuh kulit mudah mengalami luka Daun ketul merupakan tanaman tradisional

yang memiliki khasiat menyembuhkan berbagai penyakit Kandungan flavonoid

dan saponin didalamnya dapat diindikasi dapat berpengaruh dalam penyembuhan

luka Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak daun

ketul sebagai penyembuh luka sayat dan mengetahui konsentrasi yang efektif

dalam mempercepat penyembuhan luka sayat

Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimental dengan sampel yang

digunakan tikus putih jantan umur 2-3 bulan sejumlah 28 ekor dengan berat badan

berkisar 100-200 gram Data dianalisis dengan menggunakan aplikasi SPSS versi

21 dengan Uji One Way Anova dan dilanjutkan dengan Uji Duncanrsquos 5

Penelitian dilakukan selama 2 minggu pada tanggal 10 sampai 23 Oktober 2016

bertempat di Laboratorium Kimia Universitas Muhammadiyah Malang

Pemberian ekstrak Daun Ketul secara topikal dibagi menjadi 7 kelompok

perlakuan yaitu kelompok 1) kontrol negatif (tanpa perlakuan) 2) kontrol positif

(povidone iodine 10) 3) konsentrasi ekstrak daun ketul 5 4) konsentrasi

ekstrak daun ketul 75 5) konsentrasi ekstrak daun ketul 10 6) konsentrasi

ekstrak daun ketul 125 7) konsentrasi ekstrak daun ketul 15

Hasil penelitian menunjukan ada pengaruh konsentrasi ekstrak daun ketul

terhadap penyembuhan luka sayat yang meliputi fase inflamasi fase proliferasi

dan fase maturasi Senyawa flavonoid dan saponin dari ekstrak daun ketul mampu

mempercepat penyembuhan luka sayat Konsentrasi ekstrak daun ketul 15

paling cepat menyembuhkan luka sayat dibandingkan dengan dosis yang lain

Bentuk pemanfaatan hasil penelitian ini sebagai sumber belajar Biologi berupa

Leaflet mengacu pada mata pelajaran Biologi SMA kelas X semester ganjil KD

42 mengenai pemanfaatan tanaman yang dapat dimanfaatkan sebagai obat

tradisional

Kata kunci Daun Ketul (Bidens pilosa L) Luka Sayat Kulit Sumber

Belajar

Pembimbing I Penulis

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

viii

ABSTRACT

The Effect Of Blackjack Leaf (Bidens pilosa L) Extract Towards Healing

Cuts on the Backs of the White Rats (Rattus Norvegicus) as a Learning

Resources Biology

By Nofalia Pebriani (201210070311006)

The cut is a wound that often cause damage to vessels large enough if the

cut is too deep The skin is an organ that is the furthest to the outside and serves as

a barrier to the body so that the skin is injured Blackjack leaf is a traditional crop

that has the effect of curing various diseases The content of flavonoids and

saponins indicated therein can be influential in healing wounds The purpose of

this study to determine the effect of Blackjack leaf extract as a healer cuts and

determine the concentration effective in accelerating the healing of cuts

This type of research is experimental research used 28 male rats aged 2-3

months with weight ranges from 100-200 grams as the samples Data were

analyzed using SPSS 21 version with One Way ANOVA followed by Duncans

Test 5 The research was conducted for 2 weeks on July 10 to October 23

2016 held at the Chemical Laboratory in University of Muhammadiyah Malang

The Blackjack leaf extract topically divided into 7 treatment groups group 1)

negative control (no treatment) 2) positive control (povidone iodine 10) 3)

concentration blackjack leaf extract of 5 4) concentration blackjack leaf extract

of 7 5 5) concentration blackjack leaf extract of 10 6) concentration

blackjack leaf extract of 125 7) concentration blackjack leaf extract of 15

The results showed the effect of Blackjack leaf extract concentration

towards healing cuts which included are inflammatory phase proliferative phase

and maturation phase Flavonoids and saponins from Blackjack leaf extract is able

to accelerate the healing of cuts Blackjack leaf extract concentration of 15 of

the fastest curing cuts compared to other doses The utilization of this research as

a source of studying Biology in the form of leaflets referring to the subjects of

high school biology X grades first semester on KD 42 regarding the use of plants

that can be used as traditional medicine

Keywords Blackjack leaf (Bidens pilosa L) Cut injury Leather Learning

Resources

Supervisor I Author

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

ix

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan berkah rahmat taufik hidayah dan juga inayah-Nya sehingga

penulis mampu menyelesaikan skripsi yang berjudul ldquoPengaruh Pemberian

Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada

Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo

Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada teladan kita Sang Pelopor Ilmu

Pengetahuan untuk membaca tanda-tanda kekuasaan-Nya Nabi Muhammad

SAW

Selama proses penyusunan hingga selesainya skripsi ini penulis telah

banyak mendapat bantuan bimbingan pengarahan dan motivasi dari berbagai

pihak Oleh karena itu penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada

1 Bapak DRDrsPoncojari Wahyono MKes selaku Dekan Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

2 Ibu Dr Yuni Pantiwati MMMPd selaku ketua jurusan Pendidikan Biologi

Universitas Muhammadiyah Malang

3 Ibu Dr Elly Purwanti MP selaku pembimbing I yang telah meluangkan

waktu untuk memberikan bimbingan petunjuk serta saran yang sangat

berharga dalam penyusunan skripsi ini

4 Bapak Drs Wahyu Prihanta MKes selaku pembimbing II yang dengan

penuh kesabaran memberikan bimbingan kepada penulis sampai skripsi ini

dapat terselesaikan dengan baik

5 Ibu Dr Nurul Mahmudati MKes selaku kepala Laboratorium Kimia yang

telah memberikan izin penelitian serta dukungan moril

6 Orang tuaku Bapak Pujinoto dan Ibu Endang Setiowati tercinta Adikku Suci

Puspita Sari terimakasih atas kasih sayang dan bantuan moril mapun spiritual

yang selama ini telah diberikan

x

7 Sahabat-sahabat tercinta Ismi Maulidah Desi Triwahyuni Lika Dwi Apriani

terimakasih atas segala semangat dan motivasinya Sahabat-sahabat Mursquoat

(Mursquoallimaat Malang) Mulia Sulistowati Kakak Ari Widya Nugraheni Dina

Kurniasih dan Dian Kurniawati akhirnya kita bisa mendapat gelar sarjana

bersama di tahun ini

8 Teman-teman kelas A Biologi angkatan 2012 yang telah banyak membantu

dan saling mendukung selama perkuliahan hingga sekarang

9 Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu terimakasih atas

dorsquoa dan dukungannya

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda Akhirnya

tak ada gading yang tak retak penulis menyadari bahwa skripsi ini masih belum

sempurna dan banyak kekurangan Oleh karena itu diharapkan kritik dan saran

yang konstruktif Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pengembangan IPTEK

di Indonesia

Malang 29 Oktober 2016

Penulis

Nofalia Pebriani

xi

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR SAMPUL LUAR i

LEMBAR SAMPUL DALAM ii

LEMBAR PERSETUJUAN iii

LEMBAR PENGESAHAN iv

SURAT PERNYATAAN v

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN vi

ABSTRAK vii

ABSTRACT viii

KATA PENGANTAR ix

DAFTAR ISI xi

DAFTAR TABEL xvi

DAFTAR GAMBAR xviii

DAFTAR LAMPIRAN xx

BAB I PENDAHULUAN 1

11 Latar Belakang Masalah 1

12 Rumusan Masalah 5

13 Tujuan Penelitian 6

14 Manfaat Penelitian 6

15 Batasan Masalah 7

16 Definisi Istilah 8

xii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 10

21 Tinjauan tentang Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

211 Asal dan Taksonomi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

212 Morfologi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

213 Kandungan Senyawa Kimia Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

214 Manfaat Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

215 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) sebagai penyembuh luka sayat

17

22 Tinjauan Tentang Kulit 18

221 Definisi Kulit 18

222 Anatomi Kulit 19

223 Fisiologi Kulit 20

23 Inflamasi 23

231 Definisi Inflamasi 23

232 Klasifikasi Inflamasi 24

233 Penyebab dan Gejala 25

234 Mekanisme terjadinya Inflamasi 26

24 Luka 27

241 Definisi Luka 27

242 Klasifikasi Luka 27

243 Penyembuhan Luka Sayat 30

244 Faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Luka 34

25 Tinjauan tentang Tikus (Rattus sp) 37

26 Ekstrak 38

261 Definisi Ekstrak 38

xiii

27 Teknologi Ekstraksi 39

271 Proses Pembuatan Ekstrak 39

272 Metode Ekstraksi 41

28 Sumber Belajar Biologi 43

281 Definisi Sumber Belajar 43

282 Kriteria Pemilihan Sumber Belajar 44

283 Macam-macam Sumber Belajar 44

29 Leaflet 46

291 Definisi Leaflet 46

292 Syarat-syarat Pembuatan Leaflet 46

293 Kelebihan Leaflet 47

294 Kekurangan Leaflet 47

295 Leaflet sebagai Sumber Belajar Biologi SMA Materi Keanekara-

gaman Hayati dan Pemanfaatannya 47

210 Kerangka Konsep 49

211 Hipotesis 49

BAB III METODE PENELITIAN 50

31 Jenis dan Rancangan Penelitian 50

311 Jenis Penelitian 50

312 Rancangan Penelitian 50

32 Waktu dan Tempat Penelitian 51

33 Populasi dan Sampel 51

331 Populasi 51

332 Sampel 51

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 5: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

v

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini

Nama Nofalia Pebriani

Tempattgl Lahir Payolebar 6 Februari 1994

Nim 201210070311006

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Program Studi Pendidikan Biologi

Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa

1 Skripsi dengan judul ldquoPengaruh Pemberian Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa

L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada Punggung Tikus Putih (Rattus

norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo adalah hasil karya saya dan

dalam naskah skripsi ini tidak terdapat karya ilmiah suatu Perguruan Tinggi

dan tidak terdapat karya atau pendapat yang keseluruhan kecuali secara tertulis

dikutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber kutipan atau daftar

pustaka

2 Apabila ternyata di dalam naskah skripsi ini terdapat unsur-unsur plagiasi saya

bersedia skripsi ini digugurkan dan gelar akademik yang telah saya peroleh

dibatalkan serta diproses dengan ketentuan hukum yang berlaku

3 Skripsi ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan hak bebas royalty

non eksklusif

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan

sebagaimana mestinya

Malang 29 Oktober 2016

yang menyatakan

Nofalia Pebriani

201210070311006

vi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

ldquoDan apakah mereka tidak memperhatikan bumi berapakah banyaknya

Kami tumbuhkan di bumi itu berbagai macam tumbuh-tumbuhan yang

baik Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat suatu

tanda kekuasaan Allah dan kebanyakan mereka tidak berimanrdquo

[Asy-Syuaraa 7-8]

ldquoIdeals nothing in this world will come true if you have a strong belief and never despairrdquo (Nofalia Pebriani)

Kupersembahkan karya yang telah kuperjuangkan dengan penuh

kesabaran keikhlasan hingga tetesan air mata ini untuk

Ayahanda Pujinoto dan Ibunda Endang Setiowati tercinta

Adikku Suci Puspita Sari dan Keluarga Besar Alm H Suparto

Terimakasih atas segala doa kasih sayang nasehat dan motivasinya

yang tak henti tercurahkan untukku Terimakasih untuk semua

dukungan dan dorsquoanya selama ini hanya Allah yang dapat membalas

semua kebaikan engkau di kemudian hari

vii

ABSTRAK

Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap

Penyembuhan Luka Sayat Pada Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Sebagai Sumber Belajar Biologi

Oleh Nofalia Pebriani (201210070311172)

Luka sayat merupakan luka yang sering menimbulkan rusaknya

pembuluh-pembuluh yang cukup besar bila irisannya cukup dalam Kulit

merupakan organ tubuh yang letaknya paling luar dan berfungsi sebagai barrier

tubuh kulit mudah mengalami luka Daun ketul merupakan tanaman tradisional

yang memiliki khasiat menyembuhkan berbagai penyakit Kandungan flavonoid

dan saponin didalamnya dapat diindikasi dapat berpengaruh dalam penyembuhan

luka Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak daun

ketul sebagai penyembuh luka sayat dan mengetahui konsentrasi yang efektif

dalam mempercepat penyembuhan luka sayat

Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimental dengan sampel yang

digunakan tikus putih jantan umur 2-3 bulan sejumlah 28 ekor dengan berat badan

berkisar 100-200 gram Data dianalisis dengan menggunakan aplikasi SPSS versi

21 dengan Uji One Way Anova dan dilanjutkan dengan Uji Duncanrsquos 5

Penelitian dilakukan selama 2 minggu pada tanggal 10 sampai 23 Oktober 2016

bertempat di Laboratorium Kimia Universitas Muhammadiyah Malang

Pemberian ekstrak Daun Ketul secara topikal dibagi menjadi 7 kelompok

perlakuan yaitu kelompok 1) kontrol negatif (tanpa perlakuan) 2) kontrol positif

(povidone iodine 10) 3) konsentrasi ekstrak daun ketul 5 4) konsentrasi

ekstrak daun ketul 75 5) konsentrasi ekstrak daun ketul 10 6) konsentrasi

ekstrak daun ketul 125 7) konsentrasi ekstrak daun ketul 15

Hasil penelitian menunjukan ada pengaruh konsentrasi ekstrak daun ketul

terhadap penyembuhan luka sayat yang meliputi fase inflamasi fase proliferasi

dan fase maturasi Senyawa flavonoid dan saponin dari ekstrak daun ketul mampu

mempercepat penyembuhan luka sayat Konsentrasi ekstrak daun ketul 15

paling cepat menyembuhkan luka sayat dibandingkan dengan dosis yang lain

Bentuk pemanfaatan hasil penelitian ini sebagai sumber belajar Biologi berupa

Leaflet mengacu pada mata pelajaran Biologi SMA kelas X semester ganjil KD

42 mengenai pemanfaatan tanaman yang dapat dimanfaatkan sebagai obat

tradisional

Kata kunci Daun Ketul (Bidens pilosa L) Luka Sayat Kulit Sumber

Belajar

Pembimbing I Penulis

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

viii

ABSTRACT

The Effect Of Blackjack Leaf (Bidens pilosa L) Extract Towards Healing

Cuts on the Backs of the White Rats (Rattus Norvegicus) as a Learning

Resources Biology

By Nofalia Pebriani (201210070311006)

The cut is a wound that often cause damage to vessels large enough if the

cut is too deep The skin is an organ that is the furthest to the outside and serves as

a barrier to the body so that the skin is injured Blackjack leaf is a traditional crop

that has the effect of curing various diseases The content of flavonoids and

saponins indicated therein can be influential in healing wounds The purpose of

this study to determine the effect of Blackjack leaf extract as a healer cuts and

determine the concentration effective in accelerating the healing of cuts

This type of research is experimental research used 28 male rats aged 2-3

months with weight ranges from 100-200 grams as the samples Data were

analyzed using SPSS 21 version with One Way ANOVA followed by Duncans

Test 5 The research was conducted for 2 weeks on July 10 to October 23

2016 held at the Chemical Laboratory in University of Muhammadiyah Malang

The Blackjack leaf extract topically divided into 7 treatment groups group 1)

negative control (no treatment) 2) positive control (povidone iodine 10) 3)

concentration blackjack leaf extract of 5 4) concentration blackjack leaf extract

of 7 5 5) concentration blackjack leaf extract of 10 6) concentration

blackjack leaf extract of 125 7) concentration blackjack leaf extract of 15

The results showed the effect of Blackjack leaf extract concentration

towards healing cuts which included are inflammatory phase proliferative phase

and maturation phase Flavonoids and saponins from Blackjack leaf extract is able

to accelerate the healing of cuts Blackjack leaf extract concentration of 15 of

the fastest curing cuts compared to other doses The utilization of this research as

a source of studying Biology in the form of leaflets referring to the subjects of

high school biology X grades first semester on KD 42 regarding the use of plants

that can be used as traditional medicine

Keywords Blackjack leaf (Bidens pilosa L) Cut injury Leather Learning

Resources

Supervisor I Author

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

ix

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan berkah rahmat taufik hidayah dan juga inayah-Nya sehingga

penulis mampu menyelesaikan skripsi yang berjudul ldquoPengaruh Pemberian

Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada

Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo

Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada teladan kita Sang Pelopor Ilmu

Pengetahuan untuk membaca tanda-tanda kekuasaan-Nya Nabi Muhammad

SAW

Selama proses penyusunan hingga selesainya skripsi ini penulis telah

banyak mendapat bantuan bimbingan pengarahan dan motivasi dari berbagai

pihak Oleh karena itu penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada

1 Bapak DRDrsPoncojari Wahyono MKes selaku Dekan Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

2 Ibu Dr Yuni Pantiwati MMMPd selaku ketua jurusan Pendidikan Biologi

Universitas Muhammadiyah Malang

3 Ibu Dr Elly Purwanti MP selaku pembimbing I yang telah meluangkan

waktu untuk memberikan bimbingan petunjuk serta saran yang sangat

berharga dalam penyusunan skripsi ini

4 Bapak Drs Wahyu Prihanta MKes selaku pembimbing II yang dengan

penuh kesabaran memberikan bimbingan kepada penulis sampai skripsi ini

dapat terselesaikan dengan baik

5 Ibu Dr Nurul Mahmudati MKes selaku kepala Laboratorium Kimia yang

telah memberikan izin penelitian serta dukungan moril

6 Orang tuaku Bapak Pujinoto dan Ibu Endang Setiowati tercinta Adikku Suci

Puspita Sari terimakasih atas kasih sayang dan bantuan moril mapun spiritual

yang selama ini telah diberikan

x

7 Sahabat-sahabat tercinta Ismi Maulidah Desi Triwahyuni Lika Dwi Apriani

terimakasih atas segala semangat dan motivasinya Sahabat-sahabat Mursquoat

(Mursquoallimaat Malang) Mulia Sulistowati Kakak Ari Widya Nugraheni Dina

Kurniasih dan Dian Kurniawati akhirnya kita bisa mendapat gelar sarjana

bersama di tahun ini

8 Teman-teman kelas A Biologi angkatan 2012 yang telah banyak membantu

dan saling mendukung selama perkuliahan hingga sekarang

9 Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu terimakasih atas

dorsquoa dan dukungannya

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda Akhirnya

tak ada gading yang tak retak penulis menyadari bahwa skripsi ini masih belum

sempurna dan banyak kekurangan Oleh karena itu diharapkan kritik dan saran

yang konstruktif Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pengembangan IPTEK

di Indonesia

Malang 29 Oktober 2016

Penulis

Nofalia Pebriani

xi

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR SAMPUL LUAR i

LEMBAR SAMPUL DALAM ii

LEMBAR PERSETUJUAN iii

LEMBAR PENGESAHAN iv

SURAT PERNYATAAN v

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN vi

ABSTRAK vii

ABSTRACT viii

KATA PENGANTAR ix

DAFTAR ISI xi

DAFTAR TABEL xvi

DAFTAR GAMBAR xviii

DAFTAR LAMPIRAN xx

BAB I PENDAHULUAN 1

11 Latar Belakang Masalah 1

12 Rumusan Masalah 5

13 Tujuan Penelitian 6

14 Manfaat Penelitian 6

15 Batasan Masalah 7

16 Definisi Istilah 8

xii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 10

21 Tinjauan tentang Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

211 Asal dan Taksonomi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

212 Morfologi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

213 Kandungan Senyawa Kimia Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

214 Manfaat Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

215 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) sebagai penyembuh luka sayat

17

22 Tinjauan Tentang Kulit 18

221 Definisi Kulit 18

222 Anatomi Kulit 19

223 Fisiologi Kulit 20

23 Inflamasi 23

231 Definisi Inflamasi 23

232 Klasifikasi Inflamasi 24

233 Penyebab dan Gejala 25

234 Mekanisme terjadinya Inflamasi 26

24 Luka 27

241 Definisi Luka 27

242 Klasifikasi Luka 27

243 Penyembuhan Luka Sayat 30

244 Faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Luka 34

25 Tinjauan tentang Tikus (Rattus sp) 37

26 Ekstrak 38

261 Definisi Ekstrak 38

xiii

27 Teknologi Ekstraksi 39

271 Proses Pembuatan Ekstrak 39

272 Metode Ekstraksi 41

28 Sumber Belajar Biologi 43

281 Definisi Sumber Belajar 43

282 Kriteria Pemilihan Sumber Belajar 44

283 Macam-macam Sumber Belajar 44

29 Leaflet 46

291 Definisi Leaflet 46

292 Syarat-syarat Pembuatan Leaflet 46

293 Kelebihan Leaflet 47

294 Kekurangan Leaflet 47

295 Leaflet sebagai Sumber Belajar Biologi SMA Materi Keanekara-

gaman Hayati dan Pemanfaatannya 47

210 Kerangka Konsep 49

211 Hipotesis 49

BAB III METODE PENELITIAN 50

31 Jenis dan Rancangan Penelitian 50

311 Jenis Penelitian 50

312 Rancangan Penelitian 50

32 Waktu dan Tempat Penelitian 51

33 Populasi dan Sampel 51

331 Populasi 51

332 Sampel 51

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 6: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

vi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

ldquoDan apakah mereka tidak memperhatikan bumi berapakah banyaknya

Kami tumbuhkan di bumi itu berbagai macam tumbuh-tumbuhan yang

baik Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat suatu

tanda kekuasaan Allah dan kebanyakan mereka tidak berimanrdquo

[Asy-Syuaraa 7-8]

ldquoIdeals nothing in this world will come true if you have a strong belief and never despairrdquo (Nofalia Pebriani)

Kupersembahkan karya yang telah kuperjuangkan dengan penuh

kesabaran keikhlasan hingga tetesan air mata ini untuk

Ayahanda Pujinoto dan Ibunda Endang Setiowati tercinta

Adikku Suci Puspita Sari dan Keluarga Besar Alm H Suparto

Terimakasih atas segala doa kasih sayang nasehat dan motivasinya

yang tak henti tercurahkan untukku Terimakasih untuk semua

dukungan dan dorsquoanya selama ini hanya Allah yang dapat membalas

semua kebaikan engkau di kemudian hari

vii

ABSTRAK

Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap

Penyembuhan Luka Sayat Pada Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Sebagai Sumber Belajar Biologi

Oleh Nofalia Pebriani (201210070311172)

Luka sayat merupakan luka yang sering menimbulkan rusaknya

pembuluh-pembuluh yang cukup besar bila irisannya cukup dalam Kulit

merupakan organ tubuh yang letaknya paling luar dan berfungsi sebagai barrier

tubuh kulit mudah mengalami luka Daun ketul merupakan tanaman tradisional

yang memiliki khasiat menyembuhkan berbagai penyakit Kandungan flavonoid

dan saponin didalamnya dapat diindikasi dapat berpengaruh dalam penyembuhan

luka Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak daun

ketul sebagai penyembuh luka sayat dan mengetahui konsentrasi yang efektif

dalam mempercepat penyembuhan luka sayat

Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimental dengan sampel yang

digunakan tikus putih jantan umur 2-3 bulan sejumlah 28 ekor dengan berat badan

berkisar 100-200 gram Data dianalisis dengan menggunakan aplikasi SPSS versi

21 dengan Uji One Way Anova dan dilanjutkan dengan Uji Duncanrsquos 5

Penelitian dilakukan selama 2 minggu pada tanggal 10 sampai 23 Oktober 2016

bertempat di Laboratorium Kimia Universitas Muhammadiyah Malang

Pemberian ekstrak Daun Ketul secara topikal dibagi menjadi 7 kelompok

perlakuan yaitu kelompok 1) kontrol negatif (tanpa perlakuan) 2) kontrol positif

(povidone iodine 10) 3) konsentrasi ekstrak daun ketul 5 4) konsentrasi

ekstrak daun ketul 75 5) konsentrasi ekstrak daun ketul 10 6) konsentrasi

ekstrak daun ketul 125 7) konsentrasi ekstrak daun ketul 15

Hasil penelitian menunjukan ada pengaruh konsentrasi ekstrak daun ketul

terhadap penyembuhan luka sayat yang meliputi fase inflamasi fase proliferasi

dan fase maturasi Senyawa flavonoid dan saponin dari ekstrak daun ketul mampu

mempercepat penyembuhan luka sayat Konsentrasi ekstrak daun ketul 15

paling cepat menyembuhkan luka sayat dibandingkan dengan dosis yang lain

Bentuk pemanfaatan hasil penelitian ini sebagai sumber belajar Biologi berupa

Leaflet mengacu pada mata pelajaran Biologi SMA kelas X semester ganjil KD

42 mengenai pemanfaatan tanaman yang dapat dimanfaatkan sebagai obat

tradisional

Kata kunci Daun Ketul (Bidens pilosa L) Luka Sayat Kulit Sumber

Belajar

Pembimbing I Penulis

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

viii

ABSTRACT

The Effect Of Blackjack Leaf (Bidens pilosa L) Extract Towards Healing

Cuts on the Backs of the White Rats (Rattus Norvegicus) as a Learning

Resources Biology

By Nofalia Pebriani (201210070311006)

The cut is a wound that often cause damage to vessels large enough if the

cut is too deep The skin is an organ that is the furthest to the outside and serves as

a barrier to the body so that the skin is injured Blackjack leaf is a traditional crop

that has the effect of curing various diseases The content of flavonoids and

saponins indicated therein can be influential in healing wounds The purpose of

this study to determine the effect of Blackjack leaf extract as a healer cuts and

determine the concentration effective in accelerating the healing of cuts

This type of research is experimental research used 28 male rats aged 2-3

months with weight ranges from 100-200 grams as the samples Data were

analyzed using SPSS 21 version with One Way ANOVA followed by Duncans

Test 5 The research was conducted for 2 weeks on July 10 to October 23

2016 held at the Chemical Laboratory in University of Muhammadiyah Malang

The Blackjack leaf extract topically divided into 7 treatment groups group 1)

negative control (no treatment) 2) positive control (povidone iodine 10) 3)

concentration blackjack leaf extract of 5 4) concentration blackjack leaf extract

of 7 5 5) concentration blackjack leaf extract of 10 6) concentration

blackjack leaf extract of 125 7) concentration blackjack leaf extract of 15

The results showed the effect of Blackjack leaf extract concentration

towards healing cuts which included are inflammatory phase proliferative phase

and maturation phase Flavonoids and saponins from Blackjack leaf extract is able

to accelerate the healing of cuts Blackjack leaf extract concentration of 15 of

the fastest curing cuts compared to other doses The utilization of this research as

a source of studying Biology in the form of leaflets referring to the subjects of

high school biology X grades first semester on KD 42 regarding the use of plants

that can be used as traditional medicine

Keywords Blackjack leaf (Bidens pilosa L) Cut injury Leather Learning

Resources

Supervisor I Author

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

ix

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan berkah rahmat taufik hidayah dan juga inayah-Nya sehingga

penulis mampu menyelesaikan skripsi yang berjudul ldquoPengaruh Pemberian

Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada

Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo

Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada teladan kita Sang Pelopor Ilmu

Pengetahuan untuk membaca tanda-tanda kekuasaan-Nya Nabi Muhammad

SAW

Selama proses penyusunan hingga selesainya skripsi ini penulis telah

banyak mendapat bantuan bimbingan pengarahan dan motivasi dari berbagai

pihak Oleh karena itu penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada

1 Bapak DRDrsPoncojari Wahyono MKes selaku Dekan Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

2 Ibu Dr Yuni Pantiwati MMMPd selaku ketua jurusan Pendidikan Biologi

Universitas Muhammadiyah Malang

3 Ibu Dr Elly Purwanti MP selaku pembimbing I yang telah meluangkan

waktu untuk memberikan bimbingan petunjuk serta saran yang sangat

berharga dalam penyusunan skripsi ini

4 Bapak Drs Wahyu Prihanta MKes selaku pembimbing II yang dengan

penuh kesabaran memberikan bimbingan kepada penulis sampai skripsi ini

dapat terselesaikan dengan baik

5 Ibu Dr Nurul Mahmudati MKes selaku kepala Laboratorium Kimia yang

telah memberikan izin penelitian serta dukungan moril

6 Orang tuaku Bapak Pujinoto dan Ibu Endang Setiowati tercinta Adikku Suci

Puspita Sari terimakasih atas kasih sayang dan bantuan moril mapun spiritual

yang selama ini telah diberikan

x

7 Sahabat-sahabat tercinta Ismi Maulidah Desi Triwahyuni Lika Dwi Apriani

terimakasih atas segala semangat dan motivasinya Sahabat-sahabat Mursquoat

(Mursquoallimaat Malang) Mulia Sulistowati Kakak Ari Widya Nugraheni Dina

Kurniasih dan Dian Kurniawati akhirnya kita bisa mendapat gelar sarjana

bersama di tahun ini

8 Teman-teman kelas A Biologi angkatan 2012 yang telah banyak membantu

dan saling mendukung selama perkuliahan hingga sekarang

9 Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu terimakasih atas

dorsquoa dan dukungannya

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda Akhirnya

tak ada gading yang tak retak penulis menyadari bahwa skripsi ini masih belum

sempurna dan banyak kekurangan Oleh karena itu diharapkan kritik dan saran

yang konstruktif Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pengembangan IPTEK

di Indonesia

Malang 29 Oktober 2016

Penulis

Nofalia Pebriani

xi

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR SAMPUL LUAR i

LEMBAR SAMPUL DALAM ii

LEMBAR PERSETUJUAN iii

LEMBAR PENGESAHAN iv

SURAT PERNYATAAN v

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN vi

ABSTRAK vii

ABSTRACT viii

KATA PENGANTAR ix

DAFTAR ISI xi

DAFTAR TABEL xvi

DAFTAR GAMBAR xviii

DAFTAR LAMPIRAN xx

BAB I PENDAHULUAN 1

11 Latar Belakang Masalah 1

12 Rumusan Masalah 5

13 Tujuan Penelitian 6

14 Manfaat Penelitian 6

15 Batasan Masalah 7

16 Definisi Istilah 8

xii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 10

21 Tinjauan tentang Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

211 Asal dan Taksonomi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

212 Morfologi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

213 Kandungan Senyawa Kimia Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

214 Manfaat Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

215 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) sebagai penyembuh luka sayat

17

22 Tinjauan Tentang Kulit 18

221 Definisi Kulit 18

222 Anatomi Kulit 19

223 Fisiologi Kulit 20

23 Inflamasi 23

231 Definisi Inflamasi 23

232 Klasifikasi Inflamasi 24

233 Penyebab dan Gejala 25

234 Mekanisme terjadinya Inflamasi 26

24 Luka 27

241 Definisi Luka 27

242 Klasifikasi Luka 27

243 Penyembuhan Luka Sayat 30

244 Faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Luka 34

25 Tinjauan tentang Tikus (Rattus sp) 37

26 Ekstrak 38

261 Definisi Ekstrak 38

xiii

27 Teknologi Ekstraksi 39

271 Proses Pembuatan Ekstrak 39

272 Metode Ekstraksi 41

28 Sumber Belajar Biologi 43

281 Definisi Sumber Belajar 43

282 Kriteria Pemilihan Sumber Belajar 44

283 Macam-macam Sumber Belajar 44

29 Leaflet 46

291 Definisi Leaflet 46

292 Syarat-syarat Pembuatan Leaflet 46

293 Kelebihan Leaflet 47

294 Kekurangan Leaflet 47

295 Leaflet sebagai Sumber Belajar Biologi SMA Materi Keanekara-

gaman Hayati dan Pemanfaatannya 47

210 Kerangka Konsep 49

211 Hipotesis 49

BAB III METODE PENELITIAN 50

31 Jenis dan Rancangan Penelitian 50

311 Jenis Penelitian 50

312 Rancangan Penelitian 50

32 Waktu dan Tempat Penelitian 51

33 Populasi dan Sampel 51

331 Populasi 51

332 Sampel 51

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 7: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

vii

ABSTRAK

Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap

Penyembuhan Luka Sayat Pada Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Sebagai Sumber Belajar Biologi

Oleh Nofalia Pebriani (201210070311172)

Luka sayat merupakan luka yang sering menimbulkan rusaknya

pembuluh-pembuluh yang cukup besar bila irisannya cukup dalam Kulit

merupakan organ tubuh yang letaknya paling luar dan berfungsi sebagai barrier

tubuh kulit mudah mengalami luka Daun ketul merupakan tanaman tradisional

yang memiliki khasiat menyembuhkan berbagai penyakit Kandungan flavonoid

dan saponin didalamnya dapat diindikasi dapat berpengaruh dalam penyembuhan

luka Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak daun

ketul sebagai penyembuh luka sayat dan mengetahui konsentrasi yang efektif

dalam mempercepat penyembuhan luka sayat

Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimental dengan sampel yang

digunakan tikus putih jantan umur 2-3 bulan sejumlah 28 ekor dengan berat badan

berkisar 100-200 gram Data dianalisis dengan menggunakan aplikasi SPSS versi

21 dengan Uji One Way Anova dan dilanjutkan dengan Uji Duncanrsquos 5

Penelitian dilakukan selama 2 minggu pada tanggal 10 sampai 23 Oktober 2016

bertempat di Laboratorium Kimia Universitas Muhammadiyah Malang

Pemberian ekstrak Daun Ketul secara topikal dibagi menjadi 7 kelompok

perlakuan yaitu kelompok 1) kontrol negatif (tanpa perlakuan) 2) kontrol positif

(povidone iodine 10) 3) konsentrasi ekstrak daun ketul 5 4) konsentrasi

ekstrak daun ketul 75 5) konsentrasi ekstrak daun ketul 10 6) konsentrasi

ekstrak daun ketul 125 7) konsentrasi ekstrak daun ketul 15

Hasil penelitian menunjukan ada pengaruh konsentrasi ekstrak daun ketul

terhadap penyembuhan luka sayat yang meliputi fase inflamasi fase proliferasi

dan fase maturasi Senyawa flavonoid dan saponin dari ekstrak daun ketul mampu

mempercepat penyembuhan luka sayat Konsentrasi ekstrak daun ketul 15

paling cepat menyembuhkan luka sayat dibandingkan dengan dosis yang lain

Bentuk pemanfaatan hasil penelitian ini sebagai sumber belajar Biologi berupa

Leaflet mengacu pada mata pelajaran Biologi SMA kelas X semester ganjil KD

42 mengenai pemanfaatan tanaman yang dapat dimanfaatkan sebagai obat

tradisional

Kata kunci Daun Ketul (Bidens pilosa L) Luka Sayat Kulit Sumber

Belajar

Pembimbing I Penulis

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

viii

ABSTRACT

The Effect Of Blackjack Leaf (Bidens pilosa L) Extract Towards Healing

Cuts on the Backs of the White Rats (Rattus Norvegicus) as a Learning

Resources Biology

By Nofalia Pebriani (201210070311006)

The cut is a wound that often cause damage to vessels large enough if the

cut is too deep The skin is an organ that is the furthest to the outside and serves as

a barrier to the body so that the skin is injured Blackjack leaf is a traditional crop

that has the effect of curing various diseases The content of flavonoids and

saponins indicated therein can be influential in healing wounds The purpose of

this study to determine the effect of Blackjack leaf extract as a healer cuts and

determine the concentration effective in accelerating the healing of cuts

This type of research is experimental research used 28 male rats aged 2-3

months with weight ranges from 100-200 grams as the samples Data were

analyzed using SPSS 21 version with One Way ANOVA followed by Duncans

Test 5 The research was conducted for 2 weeks on July 10 to October 23

2016 held at the Chemical Laboratory in University of Muhammadiyah Malang

The Blackjack leaf extract topically divided into 7 treatment groups group 1)

negative control (no treatment) 2) positive control (povidone iodine 10) 3)

concentration blackjack leaf extract of 5 4) concentration blackjack leaf extract

of 7 5 5) concentration blackjack leaf extract of 10 6) concentration

blackjack leaf extract of 125 7) concentration blackjack leaf extract of 15

The results showed the effect of Blackjack leaf extract concentration

towards healing cuts which included are inflammatory phase proliferative phase

and maturation phase Flavonoids and saponins from Blackjack leaf extract is able

to accelerate the healing of cuts Blackjack leaf extract concentration of 15 of

the fastest curing cuts compared to other doses The utilization of this research as

a source of studying Biology in the form of leaflets referring to the subjects of

high school biology X grades first semester on KD 42 regarding the use of plants

that can be used as traditional medicine

Keywords Blackjack leaf (Bidens pilosa L) Cut injury Leather Learning

Resources

Supervisor I Author

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

ix

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan berkah rahmat taufik hidayah dan juga inayah-Nya sehingga

penulis mampu menyelesaikan skripsi yang berjudul ldquoPengaruh Pemberian

Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada

Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo

Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada teladan kita Sang Pelopor Ilmu

Pengetahuan untuk membaca tanda-tanda kekuasaan-Nya Nabi Muhammad

SAW

Selama proses penyusunan hingga selesainya skripsi ini penulis telah

banyak mendapat bantuan bimbingan pengarahan dan motivasi dari berbagai

pihak Oleh karena itu penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada

1 Bapak DRDrsPoncojari Wahyono MKes selaku Dekan Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

2 Ibu Dr Yuni Pantiwati MMMPd selaku ketua jurusan Pendidikan Biologi

Universitas Muhammadiyah Malang

3 Ibu Dr Elly Purwanti MP selaku pembimbing I yang telah meluangkan

waktu untuk memberikan bimbingan petunjuk serta saran yang sangat

berharga dalam penyusunan skripsi ini

4 Bapak Drs Wahyu Prihanta MKes selaku pembimbing II yang dengan

penuh kesabaran memberikan bimbingan kepada penulis sampai skripsi ini

dapat terselesaikan dengan baik

5 Ibu Dr Nurul Mahmudati MKes selaku kepala Laboratorium Kimia yang

telah memberikan izin penelitian serta dukungan moril

6 Orang tuaku Bapak Pujinoto dan Ibu Endang Setiowati tercinta Adikku Suci

Puspita Sari terimakasih atas kasih sayang dan bantuan moril mapun spiritual

yang selama ini telah diberikan

x

7 Sahabat-sahabat tercinta Ismi Maulidah Desi Triwahyuni Lika Dwi Apriani

terimakasih atas segala semangat dan motivasinya Sahabat-sahabat Mursquoat

(Mursquoallimaat Malang) Mulia Sulistowati Kakak Ari Widya Nugraheni Dina

Kurniasih dan Dian Kurniawati akhirnya kita bisa mendapat gelar sarjana

bersama di tahun ini

8 Teman-teman kelas A Biologi angkatan 2012 yang telah banyak membantu

dan saling mendukung selama perkuliahan hingga sekarang

9 Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu terimakasih atas

dorsquoa dan dukungannya

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda Akhirnya

tak ada gading yang tak retak penulis menyadari bahwa skripsi ini masih belum

sempurna dan banyak kekurangan Oleh karena itu diharapkan kritik dan saran

yang konstruktif Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pengembangan IPTEK

di Indonesia

Malang 29 Oktober 2016

Penulis

Nofalia Pebriani

xi

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR SAMPUL LUAR i

LEMBAR SAMPUL DALAM ii

LEMBAR PERSETUJUAN iii

LEMBAR PENGESAHAN iv

SURAT PERNYATAAN v

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN vi

ABSTRAK vii

ABSTRACT viii

KATA PENGANTAR ix

DAFTAR ISI xi

DAFTAR TABEL xvi

DAFTAR GAMBAR xviii

DAFTAR LAMPIRAN xx

BAB I PENDAHULUAN 1

11 Latar Belakang Masalah 1

12 Rumusan Masalah 5

13 Tujuan Penelitian 6

14 Manfaat Penelitian 6

15 Batasan Masalah 7

16 Definisi Istilah 8

xii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 10

21 Tinjauan tentang Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

211 Asal dan Taksonomi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

212 Morfologi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

213 Kandungan Senyawa Kimia Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

214 Manfaat Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

215 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) sebagai penyembuh luka sayat

17

22 Tinjauan Tentang Kulit 18

221 Definisi Kulit 18

222 Anatomi Kulit 19

223 Fisiologi Kulit 20

23 Inflamasi 23

231 Definisi Inflamasi 23

232 Klasifikasi Inflamasi 24

233 Penyebab dan Gejala 25

234 Mekanisme terjadinya Inflamasi 26

24 Luka 27

241 Definisi Luka 27

242 Klasifikasi Luka 27

243 Penyembuhan Luka Sayat 30

244 Faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Luka 34

25 Tinjauan tentang Tikus (Rattus sp) 37

26 Ekstrak 38

261 Definisi Ekstrak 38

xiii

27 Teknologi Ekstraksi 39

271 Proses Pembuatan Ekstrak 39

272 Metode Ekstraksi 41

28 Sumber Belajar Biologi 43

281 Definisi Sumber Belajar 43

282 Kriteria Pemilihan Sumber Belajar 44

283 Macam-macam Sumber Belajar 44

29 Leaflet 46

291 Definisi Leaflet 46

292 Syarat-syarat Pembuatan Leaflet 46

293 Kelebihan Leaflet 47

294 Kekurangan Leaflet 47

295 Leaflet sebagai Sumber Belajar Biologi SMA Materi Keanekara-

gaman Hayati dan Pemanfaatannya 47

210 Kerangka Konsep 49

211 Hipotesis 49

BAB III METODE PENELITIAN 50

31 Jenis dan Rancangan Penelitian 50

311 Jenis Penelitian 50

312 Rancangan Penelitian 50

32 Waktu dan Tempat Penelitian 51

33 Populasi dan Sampel 51

331 Populasi 51

332 Sampel 51

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 8: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

viii

ABSTRACT

The Effect Of Blackjack Leaf (Bidens pilosa L) Extract Towards Healing

Cuts on the Backs of the White Rats (Rattus Norvegicus) as a Learning

Resources Biology

By Nofalia Pebriani (201210070311006)

The cut is a wound that often cause damage to vessels large enough if the

cut is too deep The skin is an organ that is the furthest to the outside and serves as

a barrier to the body so that the skin is injured Blackjack leaf is a traditional crop

that has the effect of curing various diseases The content of flavonoids and

saponins indicated therein can be influential in healing wounds The purpose of

this study to determine the effect of Blackjack leaf extract as a healer cuts and

determine the concentration effective in accelerating the healing of cuts

This type of research is experimental research used 28 male rats aged 2-3

months with weight ranges from 100-200 grams as the samples Data were

analyzed using SPSS 21 version with One Way ANOVA followed by Duncans

Test 5 The research was conducted for 2 weeks on July 10 to October 23

2016 held at the Chemical Laboratory in University of Muhammadiyah Malang

The Blackjack leaf extract topically divided into 7 treatment groups group 1)

negative control (no treatment) 2) positive control (povidone iodine 10) 3)

concentration blackjack leaf extract of 5 4) concentration blackjack leaf extract

of 7 5 5) concentration blackjack leaf extract of 10 6) concentration

blackjack leaf extract of 125 7) concentration blackjack leaf extract of 15

The results showed the effect of Blackjack leaf extract concentration

towards healing cuts which included are inflammatory phase proliferative phase

and maturation phase Flavonoids and saponins from Blackjack leaf extract is able

to accelerate the healing of cuts Blackjack leaf extract concentration of 15 of

the fastest curing cuts compared to other doses The utilization of this research as

a source of studying Biology in the form of leaflets referring to the subjects of

high school biology X grades first semester on KD 42 regarding the use of plants

that can be used as traditional medicine

Keywords Blackjack leaf (Bidens pilosa L) Cut injury Leather Learning

Resources

Supervisor I Author

Dr Elly Purwanti MP Nofalia Pebriani

ix

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan berkah rahmat taufik hidayah dan juga inayah-Nya sehingga

penulis mampu menyelesaikan skripsi yang berjudul ldquoPengaruh Pemberian

Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada

Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo

Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada teladan kita Sang Pelopor Ilmu

Pengetahuan untuk membaca tanda-tanda kekuasaan-Nya Nabi Muhammad

SAW

Selama proses penyusunan hingga selesainya skripsi ini penulis telah

banyak mendapat bantuan bimbingan pengarahan dan motivasi dari berbagai

pihak Oleh karena itu penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada

1 Bapak DRDrsPoncojari Wahyono MKes selaku Dekan Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

2 Ibu Dr Yuni Pantiwati MMMPd selaku ketua jurusan Pendidikan Biologi

Universitas Muhammadiyah Malang

3 Ibu Dr Elly Purwanti MP selaku pembimbing I yang telah meluangkan

waktu untuk memberikan bimbingan petunjuk serta saran yang sangat

berharga dalam penyusunan skripsi ini

4 Bapak Drs Wahyu Prihanta MKes selaku pembimbing II yang dengan

penuh kesabaran memberikan bimbingan kepada penulis sampai skripsi ini

dapat terselesaikan dengan baik

5 Ibu Dr Nurul Mahmudati MKes selaku kepala Laboratorium Kimia yang

telah memberikan izin penelitian serta dukungan moril

6 Orang tuaku Bapak Pujinoto dan Ibu Endang Setiowati tercinta Adikku Suci

Puspita Sari terimakasih atas kasih sayang dan bantuan moril mapun spiritual

yang selama ini telah diberikan

x

7 Sahabat-sahabat tercinta Ismi Maulidah Desi Triwahyuni Lika Dwi Apriani

terimakasih atas segala semangat dan motivasinya Sahabat-sahabat Mursquoat

(Mursquoallimaat Malang) Mulia Sulistowati Kakak Ari Widya Nugraheni Dina

Kurniasih dan Dian Kurniawati akhirnya kita bisa mendapat gelar sarjana

bersama di tahun ini

8 Teman-teman kelas A Biologi angkatan 2012 yang telah banyak membantu

dan saling mendukung selama perkuliahan hingga sekarang

9 Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu terimakasih atas

dorsquoa dan dukungannya

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda Akhirnya

tak ada gading yang tak retak penulis menyadari bahwa skripsi ini masih belum

sempurna dan banyak kekurangan Oleh karena itu diharapkan kritik dan saran

yang konstruktif Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pengembangan IPTEK

di Indonesia

Malang 29 Oktober 2016

Penulis

Nofalia Pebriani

xi

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR SAMPUL LUAR i

LEMBAR SAMPUL DALAM ii

LEMBAR PERSETUJUAN iii

LEMBAR PENGESAHAN iv

SURAT PERNYATAAN v

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN vi

ABSTRAK vii

ABSTRACT viii

KATA PENGANTAR ix

DAFTAR ISI xi

DAFTAR TABEL xvi

DAFTAR GAMBAR xviii

DAFTAR LAMPIRAN xx

BAB I PENDAHULUAN 1

11 Latar Belakang Masalah 1

12 Rumusan Masalah 5

13 Tujuan Penelitian 6

14 Manfaat Penelitian 6

15 Batasan Masalah 7

16 Definisi Istilah 8

xii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 10

21 Tinjauan tentang Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

211 Asal dan Taksonomi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

212 Morfologi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

213 Kandungan Senyawa Kimia Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

214 Manfaat Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

215 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) sebagai penyembuh luka sayat

17

22 Tinjauan Tentang Kulit 18

221 Definisi Kulit 18

222 Anatomi Kulit 19

223 Fisiologi Kulit 20

23 Inflamasi 23

231 Definisi Inflamasi 23

232 Klasifikasi Inflamasi 24

233 Penyebab dan Gejala 25

234 Mekanisme terjadinya Inflamasi 26

24 Luka 27

241 Definisi Luka 27

242 Klasifikasi Luka 27

243 Penyembuhan Luka Sayat 30

244 Faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Luka 34

25 Tinjauan tentang Tikus (Rattus sp) 37

26 Ekstrak 38

261 Definisi Ekstrak 38

xiii

27 Teknologi Ekstraksi 39

271 Proses Pembuatan Ekstrak 39

272 Metode Ekstraksi 41

28 Sumber Belajar Biologi 43

281 Definisi Sumber Belajar 43

282 Kriteria Pemilihan Sumber Belajar 44

283 Macam-macam Sumber Belajar 44

29 Leaflet 46

291 Definisi Leaflet 46

292 Syarat-syarat Pembuatan Leaflet 46

293 Kelebihan Leaflet 47

294 Kekurangan Leaflet 47

295 Leaflet sebagai Sumber Belajar Biologi SMA Materi Keanekara-

gaman Hayati dan Pemanfaatannya 47

210 Kerangka Konsep 49

211 Hipotesis 49

BAB III METODE PENELITIAN 50

31 Jenis dan Rancangan Penelitian 50

311 Jenis Penelitian 50

312 Rancangan Penelitian 50

32 Waktu dan Tempat Penelitian 51

33 Populasi dan Sampel 51

331 Populasi 51

332 Sampel 51

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 9: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

ix

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan berkah rahmat taufik hidayah dan juga inayah-Nya sehingga

penulis mampu menyelesaikan skripsi yang berjudul ldquoPengaruh Pemberian

Ekstrak Daun Ketul (Bidens pilosa L) Terhadap Penyembuhan Luka Sayat Pada

Punggung Tikus Putih (Rattus norvegicus) Sebagai Sumber Belajar Biologirdquo

Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada teladan kita Sang Pelopor Ilmu

Pengetahuan untuk membaca tanda-tanda kekuasaan-Nya Nabi Muhammad

SAW

Selama proses penyusunan hingga selesainya skripsi ini penulis telah

banyak mendapat bantuan bimbingan pengarahan dan motivasi dari berbagai

pihak Oleh karena itu penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada

1 Bapak DRDrsPoncojari Wahyono MKes selaku Dekan Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

2 Ibu Dr Yuni Pantiwati MMMPd selaku ketua jurusan Pendidikan Biologi

Universitas Muhammadiyah Malang

3 Ibu Dr Elly Purwanti MP selaku pembimbing I yang telah meluangkan

waktu untuk memberikan bimbingan petunjuk serta saran yang sangat

berharga dalam penyusunan skripsi ini

4 Bapak Drs Wahyu Prihanta MKes selaku pembimbing II yang dengan

penuh kesabaran memberikan bimbingan kepada penulis sampai skripsi ini

dapat terselesaikan dengan baik

5 Ibu Dr Nurul Mahmudati MKes selaku kepala Laboratorium Kimia yang

telah memberikan izin penelitian serta dukungan moril

6 Orang tuaku Bapak Pujinoto dan Ibu Endang Setiowati tercinta Adikku Suci

Puspita Sari terimakasih atas kasih sayang dan bantuan moril mapun spiritual

yang selama ini telah diberikan

x

7 Sahabat-sahabat tercinta Ismi Maulidah Desi Triwahyuni Lika Dwi Apriani

terimakasih atas segala semangat dan motivasinya Sahabat-sahabat Mursquoat

(Mursquoallimaat Malang) Mulia Sulistowati Kakak Ari Widya Nugraheni Dina

Kurniasih dan Dian Kurniawati akhirnya kita bisa mendapat gelar sarjana

bersama di tahun ini

8 Teman-teman kelas A Biologi angkatan 2012 yang telah banyak membantu

dan saling mendukung selama perkuliahan hingga sekarang

9 Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu terimakasih atas

dorsquoa dan dukungannya

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda Akhirnya

tak ada gading yang tak retak penulis menyadari bahwa skripsi ini masih belum

sempurna dan banyak kekurangan Oleh karena itu diharapkan kritik dan saran

yang konstruktif Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pengembangan IPTEK

di Indonesia

Malang 29 Oktober 2016

Penulis

Nofalia Pebriani

xi

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR SAMPUL LUAR i

LEMBAR SAMPUL DALAM ii

LEMBAR PERSETUJUAN iii

LEMBAR PENGESAHAN iv

SURAT PERNYATAAN v

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN vi

ABSTRAK vii

ABSTRACT viii

KATA PENGANTAR ix

DAFTAR ISI xi

DAFTAR TABEL xvi

DAFTAR GAMBAR xviii

DAFTAR LAMPIRAN xx

BAB I PENDAHULUAN 1

11 Latar Belakang Masalah 1

12 Rumusan Masalah 5

13 Tujuan Penelitian 6

14 Manfaat Penelitian 6

15 Batasan Masalah 7

16 Definisi Istilah 8

xii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 10

21 Tinjauan tentang Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

211 Asal dan Taksonomi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

212 Morfologi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

213 Kandungan Senyawa Kimia Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

214 Manfaat Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

215 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) sebagai penyembuh luka sayat

17

22 Tinjauan Tentang Kulit 18

221 Definisi Kulit 18

222 Anatomi Kulit 19

223 Fisiologi Kulit 20

23 Inflamasi 23

231 Definisi Inflamasi 23

232 Klasifikasi Inflamasi 24

233 Penyebab dan Gejala 25

234 Mekanisme terjadinya Inflamasi 26

24 Luka 27

241 Definisi Luka 27

242 Klasifikasi Luka 27

243 Penyembuhan Luka Sayat 30

244 Faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Luka 34

25 Tinjauan tentang Tikus (Rattus sp) 37

26 Ekstrak 38

261 Definisi Ekstrak 38

xiii

27 Teknologi Ekstraksi 39

271 Proses Pembuatan Ekstrak 39

272 Metode Ekstraksi 41

28 Sumber Belajar Biologi 43

281 Definisi Sumber Belajar 43

282 Kriteria Pemilihan Sumber Belajar 44

283 Macam-macam Sumber Belajar 44

29 Leaflet 46

291 Definisi Leaflet 46

292 Syarat-syarat Pembuatan Leaflet 46

293 Kelebihan Leaflet 47

294 Kekurangan Leaflet 47

295 Leaflet sebagai Sumber Belajar Biologi SMA Materi Keanekara-

gaman Hayati dan Pemanfaatannya 47

210 Kerangka Konsep 49

211 Hipotesis 49

BAB III METODE PENELITIAN 50

31 Jenis dan Rancangan Penelitian 50

311 Jenis Penelitian 50

312 Rancangan Penelitian 50

32 Waktu dan Tempat Penelitian 51

33 Populasi dan Sampel 51

331 Populasi 51

332 Sampel 51

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 10: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

x

7 Sahabat-sahabat tercinta Ismi Maulidah Desi Triwahyuni Lika Dwi Apriani

terimakasih atas segala semangat dan motivasinya Sahabat-sahabat Mursquoat

(Mursquoallimaat Malang) Mulia Sulistowati Kakak Ari Widya Nugraheni Dina

Kurniasih dan Dian Kurniawati akhirnya kita bisa mendapat gelar sarjana

bersama di tahun ini

8 Teman-teman kelas A Biologi angkatan 2012 yang telah banyak membantu

dan saling mendukung selama perkuliahan hingga sekarang

9 Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu terimakasih atas

dorsquoa dan dukungannya

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda Akhirnya

tak ada gading yang tak retak penulis menyadari bahwa skripsi ini masih belum

sempurna dan banyak kekurangan Oleh karena itu diharapkan kritik dan saran

yang konstruktif Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pengembangan IPTEK

di Indonesia

Malang 29 Oktober 2016

Penulis

Nofalia Pebriani

xi

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR SAMPUL LUAR i

LEMBAR SAMPUL DALAM ii

LEMBAR PERSETUJUAN iii

LEMBAR PENGESAHAN iv

SURAT PERNYATAAN v

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN vi

ABSTRAK vii

ABSTRACT viii

KATA PENGANTAR ix

DAFTAR ISI xi

DAFTAR TABEL xvi

DAFTAR GAMBAR xviii

DAFTAR LAMPIRAN xx

BAB I PENDAHULUAN 1

11 Latar Belakang Masalah 1

12 Rumusan Masalah 5

13 Tujuan Penelitian 6

14 Manfaat Penelitian 6

15 Batasan Masalah 7

16 Definisi Istilah 8

xii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 10

21 Tinjauan tentang Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

211 Asal dan Taksonomi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

212 Morfologi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

213 Kandungan Senyawa Kimia Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

214 Manfaat Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

215 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) sebagai penyembuh luka sayat

17

22 Tinjauan Tentang Kulit 18

221 Definisi Kulit 18

222 Anatomi Kulit 19

223 Fisiologi Kulit 20

23 Inflamasi 23

231 Definisi Inflamasi 23

232 Klasifikasi Inflamasi 24

233 Penyebab dan Gejala 25

234 Mekanisme terjadinya Inflamasi 26

24 Luka 27

241 Definisi Luka 27

242 Klasifikasi Luka 27

243 Penyembuhan Luka Sayat 30

244 Faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Luka 34

25 Tinjauan tentang Tikus (Rattus sp) 37

26 Ekstrak 38

261 Definisi Ekstrak 38

xiii

27 Teknologi Ekstraksi 39

271 Proses Pembuatan Ekstrak 39

272 Metode Ekstraksi 41

28 Sumber Belajar Biologi 43

281 Definisi Sumber Belajar 43

282 Kriteria Pemilihan Sumber Belajar 44

283 Macam-macam Sumber Belajar 44

29 Leaflet 46

291 Definisi Leaflet 46

292 Syarat-syarat Pembuatan Leaflet 46

293 Kelebihan Leaflet 47

294 Kekurangan Leaflet 47

295 Leaflet sebagai Sumber Belajar Biologi SMA Materi Keanekara-

gaman Hayati dan Pemanfaatannya 47

210 Kerangka Konsep 49

211 Hipotesis 49

BAB III METODE PENELITIAN 50

31 Jenis dan Rancangan Penelitian 50

311 Jenis Penelitian 50

312 Rancangan Penelitian 50

32 Waktu dan Tempat Penelitian 51

33 Populasi dan Sampel 51

331 Populasi 51

332 Sampel 51

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 11: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

xi

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR SAMPUL LUAR i

LEMBAR SAMPUL DALAM ii

LEMBAR PERSETUJUAN iii

LEMBAR PENGESAHAN iv

SURAT PERNYATAAN v

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN vi

ABSTRAK vii

ABSTRACT viii

KATA PENGANTAR ix

DAFTAR ISI xi

DAFTAR TABEL xvi

DAFTAR GAMBAR xviii

DAFTAR LAMPIRAN xx

BAB I PENDAHULUAN 1

11 Latar Belakang Masalah 1

12 Rumusan Masalah 5

13 Tujuan Penelitian 6

14 Manfaat Penelitian 6

15 Batasan Masalah 7

16 Definisi Istilah 8

xii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 10

21 Tinjauan tentang Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

211 Asal dan Taksonomi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

212 Morfologi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

213 Kandungan Senyawa Kimia Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

214 Manfaat Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

215 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) sebagai penyembuh luka sayat

17

22 Tinjauan Tentang Kulit 18

221 Definisi Kulit 18

222 Anatomi Kulit 19

223 Fisiologi Kulit 20

23 Inflamasi 23

231 Definisi Inflamasi 23

232 Klasifikasi Inflamasi 24

233 Penyebab dan Gejala 25

234 Mekanisme terjadinya Inflamasi 26

24 Luka 27

241 Definisi Luka 27

242 Klasifikasi Luka 27

243 Penyembuhan Luka Sayat 30

244 Faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Luka 34

25 Tinjauan tentang Tikus (Rattus sp) 37

26 Ekstrak 38

261 Definisi Ekstrak 38

xiii

27 Teknologi Ekstraksi 39

271 Proses Pembuatan Ekstrak 39

272 Metode Ekstraksi 41

28 Sumber Belajar Biologi 43

281 Definisi Sumber Belajar 43

282 Kriteria Pemilihan Sumber Belajar 44

283 Macam-macam Sumber Belajar 44

29 Leaflet 46

291 Definisi Leaflet 46

292 Syarat-syarat Pembuatan Leaflet 46

293 Kelebihan Leaflet 47

294 Kekurangan Leaflet 47

295 Leaflet sebagai Sumber Belajar Biologi SMA Materi Keanekara-

gaman Hayati dan Pemanfaatannya 47

210 Kerangka Konsep 49

211 Hipotesis 49

BAB III METODE PENELITIAN 50

31 Jenis dan Rancangan Penelitian 50

311 Jenis Penelitian 50

312 Rancangan Penelitian 50

32 Waktu dan Tempat Penelitian 51

33 Populasi dan Sampel 51

331 Populasi 51

332 Sampel 51

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 12: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

xii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 10

21 Tinjauan tentang Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

211 Asal dan Taksonomi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 10

212 Morfologi Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

213 Kandungan Senyawa Kimia Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

214 Manfaat Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 13

215 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) sebagai penyembuh luka sayat

17

22 Tinjauan Tentang Kulit 18

221 Definisi Kulit 18

222 Anatomi Kulit 19

223 Fisiologi Kulit 20

23 Inflamasi 23

231 Definisi Inflamasi 23

232 Klasifikasi Inflamasi 24

233 Penyebab dan Gejala 25

234 Mekanisme terjadinya Inflamasi 26

24 Luka 27

241 Definisi Luka 27

242 Klasifikasi Luka 27

243 Penyembuhan Luka Sayat 30

244 Faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Luka 34

25 Tinjauan tentang Tikus (Rattus sp) 37

26 Ekstrak 38

261 Definisi Ekstrak 38

xiii

27 Teknologi Ekstraksi 39

271 Proses Pembuatan Ekstrak 39

272 Metode Ekstraksi 41

28 Sumber Belajar Biologi 43

281 Definisi Sumber Belajar 43

282 Kriteria Pemilihan Sumber Belajar 44

283 Macam-macam Sumber Belajar 44

29 Leaflet 46

291 Definisi Leaflet 46

292 Syarat-syarat Pembuatan Leaflet 46

293 Kelebihan Leaflet 47

294 Kekurangan Leaflet 47

295 Leaflet sebagai Sumber Belajar Biologi SMA Materi Keanekara-

gaman Hayati dan Pemanfaatannya 47

210 Kerangka Konsep 49

211 Hipotesis 49

BAB III METODE PENELITIAN 50

31 Jenis dan Rancangan Penelitian 50

311 Jenis Penelitian 50

312 Rancangan Penelitian 50

32 Waktu dan Tempat Penelitian 51

33 Populasi dan Sampel 51

331 Populasi 51

332 Sampel 51

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 13: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

xiii

27 Teknologi Ekstraksi 39

271 Proses Pembuatan Ekstrak 39

272 Metode Ekstraksi 41

28 Sumber Belajar Biologi 43

281 Definisi Sumber Belajar 43

282 Kriteria Pemilihan Sumber Belajar 44

283 Macam-macam Sumber Belajar 44

29 Leaflet 46

291 Definisi Leaflet 46

292 Syarat-syarat Pembuatan Leaflet 46

293 Kelebihan Leaflet 47

294 Kekurangan Leaflet 47

295 Leaflet sebagai Sumber Belajar Biologi SMA Materi Keanekara-

gaman Hayati dan Pemanfaatannya 47

210 Kerangka Konsep 49

211 Hipotesis 49

BAB III METODE PENELITIAN 50

31 Jenis dan Rancangan Penelitian 50

311 Jenis Penelitian 50

312 Rancangan Penelitian 50

32 Waktu dan Tempat Penelitian 51

33 Populasi dan Sampel 51

331 Populasi 51

332 Sampel 51

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 14: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

xiv

333 Teknik Sampling 51

334 Rancangan Percobaan 52

34 Jenis Variabel 54

341 Variabel Bebas 54

342 Varibel Terikat 54

343 Variabel Kontrol 54

35 Definisi Operasional Variabel 55

36 Prosedur Penelitian 56

361 Persiapan Penelitian 56

362 Pelaksanaan Penelitian 59

363 Pengamatan Penelitian 60

37 Prosedur Pengambilan Data 60

371 Data dan Sumber Data 60

372 Metode Pengambilan Data 60

38 Tahap Pengembangan Pembuatan Leaflet Sebagai Sumber Belajar 61

39 Teknik Analisis Data 62

391 Uji Normalitas 62

392 Uji Homogenitas 64

393 Uji One Way Anova 65

394 Uji Duncanrsquos 68

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 69

41 Hasil Penelitian 69

42 Foto Pengamatan 75

43 Proses Pembuatan Produk Sumber Belajar Biologi (Leaflet) 78

431 Prototype Leaflet I 78

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 15: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

xv

432 Prototype Leaflet II 79

433 Prototype Leaflet III 81

44 Analisis Data 82

45 Pembahasan 95

46 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi 99

BAB V PENUTUP 103

51 Kesimpulan 103

52 Saran 104

DAFTAR PUSTAKA 105

LAMPIRAN 113

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 16: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 31 Alat dan Bahan 56

Tabel 41 Lama Waktu Hilangnya Eritema pada Punggung tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Inflamasi 69

Tabel 42 Lama Waktu Hilangnya Peradangan pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 43 Lama Waktu Luka Mulai Menutup pada Punggung

tikus putih (Rattus norvegicus) pada Fase Proliferasi 70

Tabel 44 Lama Waktu Luka Menutup pada Punggung Tikus putih

(Rattus norvegicus) pada Fase Maturasi 71

Tabel 45 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 46 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 83

Tabel 47 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 84

Tabel 48 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Eritema (Fase Inflamasi) 85

Tabel 49 Hasil Uji Normalitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 86

Tabel 410 Hasil Uji Homogenitas Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 411 Hasil Uji Anova One Way Hilangnya Pembengkakan

(Fase Proliferasi) 87

Tabel 412 Hasil Uji Duncanrsquos Hilangnya Peradangan (Fase Proliferasi) 88

Tabel 413 Hasil Uji Normalitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 89

Tabel 414 Hasil Uji Homogenitas Luka Mulai Menutup (Fase Proliferasi) 90

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 17: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

xvii

Tabel 415 Hasil Uji Anova One Way Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 90

Tabel 416 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Mulai Menutup

(Fase Proliferasi) 91

Tabel 417 Hasil Uji Normalitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 418 Hasil Uji Homogenitas Luka Sembuh (Fase Maturasi) 92

Tabel 419 Hasil Uji Anova One Way Luka Sembuh (Fase Maturasi) 93

Tabel 420 Hasil Uji Duncanrsquos Luka Sembuh (Fase Maturasi) 94

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 18: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 21 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 11

Gambar 22 Tanaman Ketul (Bidens pilosa L) 12

Gambar 23 Kerangka C6-C3-C6 Flavonoid 15

Gambar 24 Kerangka Sapogenin 16

Gambar 25 Anatomi Kulit 19

Gambar 26 Fase Inflamasi 30

Gambar 27 Fase Proliferasi 31

Gambar 28 Fase Maturasi 32

Gambar 29 Tikus Putih (Rattus norvegicus) 37

Gambar 210 Kerangka Konsep Penelitian 49

Gambar 31 Pelaksanaan Penelitian 59

Gambar 41 Laju Hilangnya Eritema Berdasarkan Hari 72

Gambar 42 Laju Hilangnya Pembengkakan Berdasarkan Hari 73

Gambar 43 Laju Hilangnya Luka Mulai Menutup Berdasarkan Hari 73

Gambar 44 Laju Hilangnya Luka Menutup Berdasarkan Hari 74

Gambar 45 Luka Sayat Pada Hari Pertama 75

Gambar 46 Luka Sayat Pada Hari Ketujuh 76

Gambar 47 Luka Sayat Pada Hari Keempat belas 77

Gambar 48 Prototype I Bagian Awal 78

Gambar 49 Prototype I Bagian Kedua 79

Gambar 410 Prototype II Bagian Awal 79

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 19: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

xix

Gambar 411 Prototype II Bagian Kedua 80

Gambar 412 Prototype III Bagian Awal 81

Gambar 413 Prototype III Bagian Kedua 82

Gambar 414 Prototype III Bagian Awal 99

Gambar 415 Prototype III Bagian Kedua 101

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 20: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1Proses Pembuatan Ekstrak Daun Ketul 113

Lampiran 2 Perlakuan Luka Sayat 116

Lampiran 3 Tabel Pengamatan Penyembuhan Luka Sayat 117

Lampiran 4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Ketul 120

Lampiran 5 Silabus Kelas X SMA 122

Lampiran 6 Gambar Leaflet 124

Lampiran 7 Surat Pengantar Penelitian 125

Lampiran 8 Surat Izin Penelitian 126

Lampiran 9 Surat Keterangan Penelitian 127

Lampiran 10 Biodata Mahasiswa 128

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 21: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

105

DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahmat SA 2014 Luka Peradangan dan Pemulihan Jurnal Enteropi

Volume 9 Nomor 1 ISSN 1907-1965 Jurusan Pendidikan Kimia Fakultas

MIPA Universitas Negeri Gorontalo (Online)

(httprepositoryungacidgetkaryailmiah468luka-peradangan-dan-

pemulihanpdf) diakses pada tanggal 6 Sepetember 2016

Akbar B 2010 Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi

Sebagai Bahan Antifertilitas Adabia Press UIN Jakarta (Online)

(httpportalkopertis3oridhandle1234567891705) diakses pada tanggal

4 Juni 2016

Amaliya S Soemantri B amp Utami YW 2013 Efek Ekstrak Daun Pegagan

(Centella asiantica) dalam Mempercepat Penyembuhan Luka

Terkontaminasi pada Tikus Putih (Rattus norvegicus) Galur Wistar Jurnal

Ilmu Keperawatan Vol 1 No 1 Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (Online) (wwwjikubacid)

diakses pada tanggal 12 Februari 2017

Anief M 1990 Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik Gadjah Mada University

Press Yogyakarta

Arthur GD Naidoo KK amp Coopoosamy RM 2012 Bidens pilosa L

Agricultural and Pharmaceutical Importance Journal of Medical Plants

Research Vol 6 (17) pp3282-3287 ISSN 1996-0875 Mangosuthu

University of Technology Durban South Afrika (Online)

(httpwwwacademiacjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 15

Agustus 2016

Apriani R D 2011 Uji Efek Antiinflamasi Kombinasi Ekstrak Air Akar

Tanaman Akar Kucing (Acalypha indica L) dan Ekstrak Etanol 70

Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale R) Terhadap Udem Telapak

Kaki Tikus yang Diinduksi Karaginan Skripsi Diterbitkan Universitas

Indonesia (Online) (httplibuiacidfilefile=pdfabstrak-20169700pdf)

diakses pada tanggal 5 februari 2017

Astuti M 1986 Uji Gizi I Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi UGM

Yogyakarta

Badan POM RI 2007 Acuan Sediaan Herbal Badan Pengawasan Obat dan

Makanan Republik Indonesia Jakarta

Balqis U Masyitha D amp Febrian Fera 2014 Proses Penyembuhan Luka Bakar

dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias dulcis F) dan Vaselin pada

Tikus Putih (Rattus norvegicus) Secara Histopatologis Jurnal Medika

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 22: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

106

Veterinaria ISSN 0853-1943 Fakultas Kedokteran Hewan Universitas

Syiah Kuala Aceh

(Online) (httpjurnalunsyiahacidJMVarticledownload33183113)

diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Bartolome AP Villasenor IM amp Yang W 2013 Bidens pilosa L

(Asteraceae) Botanical Properties Tradisional Uses Phytochemistry and

Pharmacology Review Articel Volume ID 340215 Hindawi Publishing

Corporation Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine

(Online) (httpdxdoiorg1011552013340215) diakses pada tanggal 10

Agustus 2016

Baroroh BD 2011 Konsep Luka Basic Nursing Department PSIK FIKES

UMM (Online) (httpwwwfoxitsoftwarecom ) diakses pada tanggal 6

September 2016

Budiasih G 2010 Uji Antiinflamasi Ekstrak Herba Ajeran (Bidens pilosa L)

pada Tikus Putih Jantan Skripsi tidak Diterbitkan Surabaya Fakultas

Farmasi Unika Widya Mandala Surabaya

Darmawan D 2013 Metode Penelitian Kuantitatif Penerbit PT Remaja

Rosdakarya Bandung

Darmono 2007 Pengembangan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumber Belajar

Jurnal Perpustakaan Sekolah Tahun 1 Nomor 1 April 2007 ISSN 1978-

9548 Universitas Negeri Malang Malang

Departement Kesehatan RI 2000 Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan

Obat Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Jakarta

Department of Agriculture Forestry and Fisheries 2011 Blackjack Production

Guideline Republic of South Afrika

(Online)(wwwndaagriczadocsBrochuresBlackjackPGpdf) diakses

pada tanggal 7 Juni 2016

Dewantari RD amp Sugihartini N 2015 Formulasi dan Uji Aktivitas Gel Ekstrak

Daun Petai Cina (Leucaena glauca B) Sebagai Sediaan Obat Bakar

Farmasains Vol 2 No 5 Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan

Yogyakarta (Online) (httpfarmasainsuhamkaacidwp-

contentuploads201512naskah-vol-2-no-5-217-222pdf) diakses pada

tanggal 5 Agustus 2016

Dewi IA Damriyasa IM amp Dada IK 2013 Bioaktivitas Ekstrak Daun Tapak

Dara (Catharanthus roseus) Terhadap Periode Epitelisasi dalam Proses

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 23: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

107

Penyembuhan Luka Pada Tikus Wistar Indonesia Medicus Veterinus 2(1)

58-75 ISSN 2301-78 Fakultas Kedokteran Hewab Universitas Udayana

Bali

(Online)(httpdownloadportalgarudaorgarticlephparticle=14740ampval=

974) diakses pada tanggal 13 Juni 2016

EdefiaA Benissan AT Awaga K amp Akpagana K 2015 Review of Twelve

West Africa Medical Plants Active Phytochemical Combination in Direct

Biochemically Wound Healing Proses Journal of Medicinal Plant

Research ISSN 1996-0875 Vol 9(34) Biochemistry Department Faculty

of Sciences Universite de Lome Togo (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgJMPR) diakses pada tanggal 14

Agustus 2016

Effendi C 1999 Perawatan Pasien Luka Bakar Penerbit Buku Kedokteran

EGC Jakarta

Ekayanti IGA Putrai IKA amp Suadnyana IN 2014 Implementasi Model

Pembelajaran Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Matematika Siswa Kelas IV SD N 5 Baler Agung Jembrana Tahun

Pelajaran 20122013 E-Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan

Ganesha Jurusan PGSD (Vol 2 No 1 Tahun 2014)Universitas

Pendidikan Ganesha Singaraja (Online) (ejournalundikshaacid) diakses

pada tanggal 9 Februari 2017

Ezeonwumelu JOC Julius AK Muhoho CN amp Ajayi AM 2011 Biological

and Histological Studies of Aqueous Extract of Bidens pilosa Leaves from

Ugandan Rift Valley in Rats British Journal of Pharmacology and

Toxicology 2 (6) 302-309 ISSN2044-2467 Faculty of Biomedical

Sciences POBox amp1 Bushenyi Uganda India (Online)

(httpmaxwellscicomprintbjptv2-302-309pdf) diakses pada tanggal 6

Juni 2016

Fallo OJ 2013 Uji Normalitas Berdasarkan Metode Anderson-Darling Cramer-

Von Mises dan Lilliefors Menggunakan Metode Bootstrap Prosiding

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

ISBN 978-979-16353-9-4 FMIPA Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Fridiana D 2012 Uji Antiinflamasi Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus

rotundus L) pada Kaki Tikus Wistar Jantan yang Diinduksi Karegen

Skripsi Diterbitkan Fakultas Kedokteran Universitas Jember Jember

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 24: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

108

(Online)(httprepositoryunejacidbitstreamhandle1234567893410Sk

ripsipdfsequence=1) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Gunawan D amp Mulyani S (2004) Ilmu Obat Alam (Farmakognosi) Jilid I

Penerbit Penebar Swadaya Jakarta

Hamdani 2011 Strategi Belajar Mengajar Penerbit Pustaka Setia Bandung

Hassan KA Deogratius O Nyafuono JF amp Francis O 2011 Wound Healing

Potential of the Ethanolic Extracts of Bidens pilosa and Ocium suave

African Journal of Pharmacy and Pharmacology Vol5 (2) pp 132-136

Departement of Pharmacology and Therapeutics Makerere University

College of Health Sciences Kampala Uganda (Online)

(httpwwwacademicjournalsorgajpp) diakses pada tanggal 5

Sepetember 2016

Heyne K 1987 Tumbuhan berguna Indonesia Edisi II Depertemen Kehuatanan

Jakarta

Hidayat R 2010 Efek Analgesik dan Anti-Inflamasi Jus Buah Nanas (Ananas

comosus L) pada Mencit Betina Galur Swiss Skripsi Diterbitkan

Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Yogyakarta (Online)

(wwwlibraryusdacidData20PDFF20FarmasiFarmasi068114123_

fullpdf) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Jayanti C 2011 Efektivitas Penyuluhan Dan Media Leaflet Terhadap

Pengetahuan Dan Sikap Ibu Balita Gizi Buruk Di Kecamatan Medan

Denai Tesis Diterbitkan Universitas Sumatera Utara Medan (Online)

(httprepositoryusuacidhandle12345678921989) diakses pada tanggal

12 Juni 2016

Jun Yi Yan-Bin Wu amp Wei Peng 2016 Antioxidant and Anti-proliferative

Activities of Flavonoids from Bidens pilosa L var radiata Sch Bip

Tropical Journal of Pharmaceutical Research February 15 (2) 341-348

Chengdu University of Traditional Chinese Medicene Chengdu (Online)

(httpdxdoiorg10431tjprv15i217) diakses pada tanggal 13 Juni

2016

Kabany H amp Ibrahim SI 2013 Effect of Bidens pilosa exctract on renal

function and some tumor marker of Ehrlich Ascites Carcinoma bearing

mice exposed to α-radiation Jurnal of Radiation Research and Applied

Sciences Departement National Centre for Radiation Research and

Technology Egypt (Online) (hananelkabanyyahoocom) diakses pada

tanggal 13 Juni 2016

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 25: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

109

Kakki D Bayan H amp Prasad H 2016 Wound Healing with Bidens pilosa and

Cassia Tora in Rabbits The Indian Veterinary Journal 93(03)27-29

Central Agricultural University Aizawl Mizoram-796014

(Online) (httpivjorgindownloads4192865pg 27-29pdf) diakses pada

tanggal 14 Agustus 2016

Kasrina Irawati S amp Jayanti WE 2012 Ragam Jenis Makroalga di Air Rawa

Kelurahan Bentiring Permai Kota Bengkulu Sebgai Alternatif Sumber

Belajar Biologi SMA Jurnal Exacta Vol X No 1 Juni ISSN 1412-3617

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Bengkulu Bengkulu

(Online)(httprepositoryunibacid0520Isi20vol20x202012

20-20Kasrina20036-0) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Kawuriansari R Fajarsari D dan Maulidah S 2010 Studi Efektivitas Leaflet

Terhadap Skor Pengetahuan Remaja Putri tentang Dismenorea di SMP

Kristen 01 Purwokerto Kabupaten Banyumas Jurnal Ilmiah Kebidanan

Vol 1 No 1 Edisi Desember Akademik Kebidanan YLPP Purwokerto

(Online)

(wwwakbidylppacidojsindexphpPradaarticleviewFile4543) diakses

pada tanggal 12 Juni 2016

Lumbessy M Abidjulu J amp Paendonga JJ 2013 Uji Total Flavonoid Pada

Beberapa Tanaman Obat Tradisional Di Desa Waitina Kecamatan Mangoli

Timur Kabupaten Kepulauan Sula Provinsi Maluku Utara Jurnal MIPA

UNSRAT 2 (1) 50-55 Jurusan Kimia FMIPA Unsrat Manado (Online)

(httpejournalunsratacidindexphpjmuo) diakses pada tanggal 14 Juni

2016

Majid A S amp Prayogi SA 2013 Buku Pintar Perawatan Pasien Luka Bakar

Goysen Publishing Yogyakarta

Martono N 2011 Metode Penelitian Kuantitatif Jakarta PT Raya Grafindo

Persada

McGrath JA Eady RA amp Pope FM 2004 Anatomy and Organization of

Human Skin

Online)(httpsscholargooglecoidscholarum=1ampie=UTF-

8amplrampq=relatedYRVCyayog1QNIMscholargooglecom) diakses pada

tanggal 10 Agustus 2016

Mien JD Carolin WA amp Firhani PA 2015 Penetapan Kadar Saponin Pada

Ekstrak Daun Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata Prain varietas S

Laurentii) secara Gravimetri Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan Vol

2 Nomor 2 Maret 2015 hlm 65-69) Jurusan Farmasi Politeknik

Kesehatan Kemenkes Manado

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 26: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

110

(Online)

(ejurnalpoltekkesjakarta3acidindexphpJITEKarticleview9487)

diakses pada tanggal 6 Februari 2017

Morison JM 2004 Manajemen Luka Penerbit Buku Kedokteran EGC IKAPI

Jakarta

Purnomo DwitoIndrowati M amp Karyanto P 2012 Pengaruh Penggunaan

Modul Hasil Penelitian Pencemaran Di Sungai Pepe Surakarta Sebagai

Sumber Belajar Biologi Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan

Terhadap Hasil Belajar Siswa Skripsi di Terbitkan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta (Online)

(httpbiologifkipunsacidwp-contentuploads201202DWITO-

PURNOMO_K4308083pdf) diakses pada tanggal 12 Juni 2016

Putra SW 2015 Kitab Herbal Nusantara Katahati Yogyakarta

PutriAS Sutadipura N amp Roekmantara T 2014 Efek Ekstrak Etanol Daun

Cocor Bebek (Kalanchoe Pinnata ) terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Sayat pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar Prosiding Pendidikan Dokter

ISSN 2460-657X Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung

(Online)

(httpwwwkaryailmiahunisbaacidindexphpdokterarticleviewFile14

93pdf ) diakses pada tanggal 27 Mei 2016

Qomariah S 2014 Efektivitas Salep Ekstrak Batang Patah Tulang (Euphorbia

tirucalli) Pada Penyembuhan Luka Sayat Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Skripsi Diterbitkan FMIPA Universitas Negeri Semarang (Online)

(httpslibunnesacid2019214450408029pdf ) diakses pada tanggal 5

September 2016

Rajab W2009 Buku Ajar Epidemimologi Jakarta EGC

Redha A 2010 Flavonoid Struktur Sifat Antioksidatif dan Peranannya Dalam

Sistem Biologis Jurnal Belian Vol ( No 2 Sep 2010 196-202Jurusan

Teknologi Pertanian Politeknik Negeri Pontianak (Online)

(httprepositorypolnepacidxmluihandle123456789144) diakses pada

tanggal 6 Februari 2017

Ruswanti EO Cholil amp Sukmana BI 2014 Efektifitas Ekstrak Etanol Daun

Pepaya (Carica papaya) 100 Terhadap Waktu Penyembuhan Luka

Tinjauan Studi pada Mukosa Mulut Mencit (Mus musculus) Dentino

Jurnal Kedokteran Gigi Vol II No 2 162-166 Program Studi Kedokteran

Gigi Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin

Sastroamidjojo S 2001 Obat Asli Indonesia Penerbit Dian Rakyat Jakarta

Timur

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 27: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

111

Setiawati W Murtiningsih R Gunaeni N amp Rubianti T 2008 Tumbuhan

Bahan Pestisida Nabati Prima Tani Balitsa ISBN 978-979-8304-58-3

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bandung

(Online)(httpwebcachegoogleusercontentcomsearchq=cache49F_pI

2_ED0Jbalitsalitbangpertaniangoidindindexphpdirektori-

filecategory5-buku-publikasihtml3Fdownload3D93m-48-

tumbuhan-bahan-pestisida-nabati-dan-cara

pembuatannya26start3D42+ampcd=6amphl=idampct=clnkampgl=id) diakses

pada tanggal 23 Juni 2016

Setyarini H 2009 Uji Antiinflamasi Gel Ekstrak Etanol Jahe 10 (Zingiber

officinale Roscoe) yang Diberikan Topikal Terhadap Udem Kaki Tikus

yang Diinduksi Karagenin Skripsi Diterbitkan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Online) (httpeprintsumsacid59271K100050143pdf) diakses pada

tanggal 26 Juni 2016)

SolikhahIY Puspita R amp Samigun 2011 Pengaruh Pemberian Ekstrak Air

Herba Bidens pilosa L Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit

yang Diinfeksi Listeria monocytogenes Simposium Nasional XV

PERHIPBA Solo 9-10 November 2011 Litbang Kesehatan Kementerian

Kesehatan RI dan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

(Online)

(wwwfarmakounsacidperhipbawp-

contentuploads201211MBM4pdf ) diakses pada tanggal 29 Mei 2016

Suckow MA et al 2006 The Laboratory Rat Press Elsevier Amerika Serikat

Sudjana 2005 Metoda Statistika BandungTarsito

Sukaina I 2013 Uji Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Herba Kemangi (Ocimum

americanum L) terhadap Udem pada telapak Kaki Tikus Putih Jantan

yang Diinduksi Karagenan Skripsi DiterbitkanProgram Studi Farmasi

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Online)

(httprepositoryuinjktaciddspacebitstream123456789264581IRA

20SUKAINA-FKIKPDF) diakses pada tanggal 5 Februari 2017

Sukiyono K 2010 Prosiding Seminar Nasional dan Rapat Tahunan Dekan ISBN

978-602-966609-82 Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Wilayah

Barat Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu (Online)

(httpeprintsunsriacid13211Seminar_Nasional_Mei_2010pdf)

diakses tanggal 23 Juni 2016

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA
Page 28: PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN KETUL (Bidens …eprints.umm.ac.id/35037/1/jiptummpp-gdl-nofaliapeb-47423-1-pendahul... · Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian

112

Sutjipto WJ amp Widiyastuti Y 2009 Pengaruh Cara Pengeringan Terhadap

Perubahan Fisikokimia Daun Kumis Kucing (Orthosipon stamineus

Benth) Jurnal Tumbuhan Obat Indonesia Volume 2 No1

(Online)(httpejournallitbangdepkesgoidindexphptoiarticleview127

5) diakses pada tanggal 17 Agustus 2016

Sugiyono 2013 Metode Penelitian Pendidikan Penerbit Alfabeta Bandung

Tarigan Rosina 2007 Perawatan Luka Moist Wound Healing Program Magister

Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

(Online)

(httppkkofikuiacidfilesMOIST20WOUND20HEALING20tren

ddoc) diakses pada tanggal 6 September 2016

Tim Bantuan Medis 2015 Modul Penanganan Luka BEM IKM Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia (Online) (httptbmfkuiorgwp-

contentuploads201508Modul-Penanganan-Luka-TBM-BEM-IKM-

FKUIpdf) diakses pada tanggal 5 September 2016

Wijaya AR 2013 Formulasi Krim Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Sebagai

Alternatif Penyembuhan Luka Bakar Skripsi diterbitkan Jurusan Kimia

FKIP Universitas Negeri Semarang (Online) (httpjornalunnesacid)

diakses pada tanggal 14 Juni 2016

Yanhendri amp Yenny WS 2012 Berbagai Bentuk Sediaan Topikal dalam

Dermatologi CDK-194 Vol 39 No 6 Bagian Ilmu Kesehatan Kulit dan

Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang (Online)

(wwwkalbemedcom08_194Berbagai20Bentuk20Sediaan20Topi

kal20dala) diakses tanggal 20 Juni 2016

Young-soo Shin 2009 Medicinal Plant in Papua New Guinea World Health

Organization Wastern Pacific Region

(Online)(wwwwhointmedicinedocsdocumentss21363enpdf) diakses

pada tanggal 6 Juni 2016

  • PENDAHULUAN
  • DAFTAR PUSTAKA