pengantar software

12

Click here to load reader

Upload: ka-bamz

Post on 26-May-2015

523 views

Category:

Education


0 download

DESCRIPTION

Pengantar Software merupakan materi dari bagian Mata Kuliah Pengantar Teknik Informatika. *** Materi ini insyAllah akan di update kembali untuk melengkapi kekurangnnya.

TRANSCRIPT

Page 1: Pengantar software

Pengantar Software

Bambang Karyadi website : http://b4mz.web.id e-mail : [email protected]

Page 2: Pengantar software

Pembahasan

√ Pengertian Software

√ Fungsi Software

√ Kategori Software

√ Jenis-jenis Software

√ Pembangunan Software

√ Sejarah Perkembangan Software

Pengantar

Software

Bambang Karyadi

Page 3: Pengantar software

Pengertian Software

◎Secara harfiah Sotware adalah Perangkat lunak.

◎kumpulan instruksi yang memungkinkan pengguna untuk berinteraksi dengan komputer atau komputer melakukan tugas tertentu bagi mereka.

◎Software merepresentasikan masalah di dunia nyata kedalam sistem komputer.

Pengantar

Software

Bambang Karyadi

Page 4: Pengantar software

Fungsi Software

◎Perantara antara pengguna (brainware)

dengan perangkat keras (hardware) untuk

melakukan aktifitas dengan perintah yang

harus dilakukan dalam software.

◎menginstruksikan hardware atau yang

mengolah dan menyediakan fasilitas untuk

software lainnya

Pengantar

Software

Bambang Karyadi

Page 5: Pengantar software

Kategori Software

◎ Berdasarkan Penggunaannya: √ Single-user License: Software hanya bisa digunakan oleh satu pengguna pada

waktu tertentu.

√ Multi-user License: Software yang dapat digunakan oleh lebih dari satu user.

√ Concurrent-user License: Sejumlah copy software yang dapat digunakan pada waktu yang sama.

√ Site License: Software yang digunakan pada komputer yang berada pada tempat tertentu (Kantor, Kampus, Sekolah)

◎ Berdasarkan Jenisnya: √ Software Produktifitas: Software yang membantu kegiatan/aktifitas kerja untuk

memudahkan pekerjaan

√ Software Multimedia: Software yang dibuat dan digunakan untuk memainkan atau mengedit media digital seperti file audio, video, dan image.

√ Software Games: Software ini termasuk kategori software entertainment.

√ Software Driver: Software yang digunakan untuk mengenalkan alat yang terkoneksi dengan Sistem Operasi.

Pengantar

Software

Bambang Karyadi

Page 6: Pengantar software

Kategori Software Lanjutan...

◎ Berdasarkan Pendistribusiannya:

√ Software License: Software yang penggunaanya harus membayar atau membeli license pada pihak yang mendistribusikannya, tujuannya komersial.

√ Open Source Software: Software yang bebas digunakan, dapat didistribusikan dan dimodifikasi lebih lanjut oleh orang lain.

√ Freeware: Software yang mempunyai hak cipta yang gratis untuk digunakan tanpa batas waktu. didistribusikan tanpa biaya tambahan.

√ Shareware: Software yang dapat digunakan dalam jangka waktu tertentu, dan agar tidak berjangka untuk menggunakannya, harus membayar kepada pihak yang mendistribusikannya.

Pengantar

Software

Bambang Karyadi

Page 7: Pengantar software

Jenis-jenis Software

◎ Software Sistem/ Sistem Operasi: Perangkat lunak yang memanajemen dan memantau sumber daya yang ada dalam komputer. - Sistem Operasi: Unix, Ms. Dos, Ms. Windows, Linux, Mac OS

◎ Software Aplikasi : Perangkat Lunak yang digunakan untuk tujuan tertentu/khusus. - Pengolahan Kata

- Pengolahan Numerik

- Pengolahan Gambar

- Pengolahan Suara

- Driver

- Malware

◎ Software Pemrograman: Perangkat Lunak yang digunakan untuk membuat dan mengembangkan perangkat lunak. - Desktop: Java Desktop, Borland Delphi, VB. 6, VB.Net, etc

- Webase: PHP, HTML, Java Script, JQuery. etc

- Smartphone/Phone: JQuery Phone, HTML5, Java Phone, etc

Pengantar

Software

Bambang Karyadi

Page 8: Pengantar software

Pembangunan Software

◎Pembangunan Software disebut juga

dengan Rekayasan Perangkat Lunak

(RPL).

◎Dalam pembangunan perangkat lunak ada

beberapa model pembangunan yang

dirancang untuk membantu membangun

perangkat lunak. beberapa model yang dikenal

yaitu: Waterfall model, SDLC model, dan Spiral

model

Pengantar

Software

Bambang Karyadi

Page 9: Pengantar software

Pembangunan Software Lanjutan...

◎Model Pembangunan Software :

Pengantar

Software

Bambang Karyadi

Page 10: Pengantar software

Sejarah Perkembangan Software

◎Era Pioneer: Perangkat lunak yang hanya satu kesatuan dengan perangkat kerasnya.

◎Era Stabil: Baris-baris perintah perangkat lunak yang di jalankan oleh komputer bukan lagi satu-satu, tapi sudah seperti banyak proses yang di lakukan secara serempak (multi tasking). Sebuah perangkat lunak mampu menyelesaikan banyak pengguna (multi user) secara cepat/langsung (real time). Pada era ini mulai di kenal sistem basis data, yang memisahkan antara program (pemroses) dengan data (yang di proses).

Pengantar

Software

Bambang Karyadi

Page 11: Pengantar software

Sejarah Perkembangan Software

◎ Era Mikro: Sejalan dengan semakin luasnya PC dan jaringan komputer di era ini, perangkat lunak juga berkembang untuk memenuhi kebutuhan perorangan. Perangkat lunak dapat di bedakan menjadi perangkat lunak sistem yang bertugas menangani internal dan perangkat lunak aplikasi yang di gunakan secara langsung oleh penggunanya untuk keperluan tertentu. Automatisasi yang ada di dalam perangkat lunak mengarah ke suatu jenis kecerdasan buatan.

◎ Era Modern: Pembuatan sebuah perangkat lunak bukan lagi pekerjaan segelentir orang, tetapi telah menjadi pekerjaan banyak orang, dengan beberapa tahapan proses yang melibatkan berbagai disiplin ilmu dalam perancangannya. Tingkat kecerdasan yang ditunjukkan oleh perangkat lunak pun semakin meningkat, selain permasalahan teknis, perangkat lunak sekarang mulai bisa mengenal suara dan gambar.

Pengantar

Software

Bambang Karyadi

Page 12: Pengantar software

Referensi

◎ McLeod, R. and Schell, G., Management Information Systems, 10th

edition. New Jersey: Prentice Hall. (Terjemah oleh Ali Akbar Y. dan

Afia R. Fitriati. Sistem Informasi Manajemen. Jakarta: Salemba

Empat).

◎ http://salhazan.staff.unri.ac.id/files/2012/04/04.-Pengantar-

Komputer-Sistem-Komputer-Software-Brainware.pdf (diunduh: 24

September 2013)

◎ http://lecturer.ukdw.ac.id/othie/Software.pdf (diunduh: 24 September

2013)

◎ http://softcomputeware.blogspot.com/2012/12/fungsi-software.html

(diakses: 27 September

2013)http://rudihd.wordpress.com/2007/05/09/sejarah-

perkembangan-perangkat-lunak/ (diakses: 27 September 2013)

Pengantar

Software

Bambang Karyadi