panduan pengelolaan konten materi kuliah · 2013. 1. 9. · kalender menampilkan acara yang terjadi...

26
Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus 1 PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN PADA E-LEARNING Pendahuluan Perkembangan Teknologi Informasi (TI) sudah mempengaruhi berbagai aspek kehidupan masyarakat. Pada bidang Pendidikan, dampak yang muncul ialah kegiatan belajar dan mengajar yang dikenal dengan konsep e-Learning. Pada Artikel ini, saya tidak perlu lagi membahas asal muasal e-Learning, keuntungan, perkembangan dan stategi pengelolaan e- Learning. Mas Romi Satria Wahono sebagai Pakar Profesional berpengalaman telah memaparkan secara lugas dan jelas pada tulisan sebelumnya. Tulisan ini membahas secara singkat salah satu aplikasi e-Learning yang ada, yaitu MOODLE. MOODLE adalah paket software yang diproduksi untuk kegiatan belajar berbasis internet dan website. MOODLE terus mengembangkan rancangan sistem dan desain user interface setiap minggunya (up to date). MOODLE tersedia dan dapat digunakan secara bebas sebagai produk open source dibawah lisensi GNU. MOODLE merupakan singkatan dari Modular Object-Oriented Dynamic Learning Environment yang berarti tempat belajar dinamis dengan menggunakan model berorientasi objek. Dalam penyediannya MOODLE memberikan paket software yang lengkap (MOODLE + Apache + MySQL + PHP) yang dapat di download di : http://download.moodle.org/download.php/windows/MoodleWindowsInstaller-latest-17.zip MOODLE Beberapa hal gambaran dan kelebihan tentang moodle, yaitu : 100% cocok untuk kelas online dan sama baiknya dengan belajar tambahan yang langsung berhadapan dengan dosen/guru. Sederhana, ringan, efisien, dan menggunakan teknologi sederhana. Mudah di Install pada banyak program yang bisa mendukung PHP. Hanya membutuhkan satu database. Menampilkan penjelasan dari pelajaran yang ada dan Pelajaran tersebut dapat dibagi kedalam beberapa kategori. MOODLE dapat mendukung 1000 lebih pelajaran. Mempunyai Kemanan yang kokoh. Formulir pendaftaran untuk pelajar telah diperiksa validitasnya dan mempunyai cookies yang terenkripsi.

Upload: others

Post on 02-Oct-2020

5 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus1

PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN

PADA E-LEARNINGPendahuluan

Perkembangan Teknologi Informasi (TI) sudah mempengaruhi berbagai aspek

kehidupan masyarakat. Pada bidang Pendidikan, dampak yang muncul ialah kegiatan belajar

dan mengajar yang dikenal dengan konsep e-Learning. Pada Artikel ini, saya tidak perlu lagi

membahas asal muasal e-Learning, keuntungan, perkembangan dan stategi pengelolaan e-

Learning. Mas Romi Satria Wahono sebagai Pakar Profesional berpengalaman telah

memaparkan secara lugas dan jelas pada tulisan sebelumnya.

Tulisan ini membahas secara singkat salah satu aplikasi e-Learning yang ada, yaitu

MOODLE. MOODLE adalah paket software yang diproduksi untuk kegiatan belajar berbasis

internet dan website. MOODLE terus mengembangkan rancangan sistem dan desain user

interface setiap minggunya (up to date). MOODLE tersedia dan dapat digunakan secara

bebas sebagai produk open source dibawah lisensi GNU.

MOODLE merupakan singkatan dari Modular Object-Oriented Dynamic Learning

Environment yang berarti tempat belajar dinamis dengan menggunakan model berorientasi

objek. Dalam penyediannya MOODLE memberikan paket software yang lengkap (MOODLE

+ Apache + MySQL + PHP) yang dapat di download di :

http://download.moodle.org/download.php/windows/MoodleWindowsInstaller-latest-17.zip

MOODLEBeberapa hal gambaran dan kelebihan tentang moodle, yaitu :

100% cocok untuk kelas online dan sama baiknya dengan belajar tambahan yang

langsung berhadapan dengan dosen/guru.

Sederhana, ringan, efisien, dan menggunakan teknologi sederhana.

Mudah di Install pada banyak program yang bisa mendukung PHP. Hanya membutuhkan

satu database.

Menampilkan penjelasan dari pelajaran yang ada dan Pelajaran tersebut dapat dibagi

kedalam beberapa kategori.

MOODLE dapat mendukung 1000 lebih pelajaran.

Mempunyai Kemanan yang kokoh. Formulir pendaftaran untuk pelajar telah diperiksa

validitasnya dan mempunyai cookies yang terenkripsi.

Page 2: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus2

Paket bahasa disediakan penuh untuk berbagai bahasa. Bahasa yang tersedia dapat diedit

dengan menggunakan editor yang telah tersedia. Lebih dari 45 bahasa yang tersedia.

Termasuk Bahasa Indonesia. Mungkin “Bahasa Indonesia” inilah menjadi kelebihan

MOODLE sehingga fakultas MIPA UGM menggunakannya sebagai website e-Learning.

Management MOODLESite Management

Website diatur oleh Admin, yang telah ditetapkan ketika membuat website.

Tampilan (Themes) diizinkan pada admin untuk memilih warna, jenis huruf, susunan dan

lain sebagainya untuk kebutuhan tampilan.

Bentuk kegiatan yang ada dapat ditambah.

Source Code yang digunakan ditulis dengan menggunakan PHP. Mudah untuk

dimodifikasi dan sesuai dengan kebutuhan.

User management

Tujuannya ialah untuk mengurangi keterlibatan admin menjadi lebih minimum, ketika

menjaga keamanan yang berisiko tinggi.

Metode Email standar : Pelajar dapat membuat nama pemakai untuk login. Alamat email

akan diperiksa melalui konfirmasi.

Tiap orang disarankan cukup 1 pengguna saja untuk seluruh sever. Dan tiap pengguna

dapat mempunyai akses yang berbeda.

Pengajar mempunyai hak istimewa, sehingga dapat mengubah (memodifikasi) bahan

pelajaran.

Ada “kunci pendaftaran” untuk menjaga akses masuk dari orang yang tidak dikenal

Semua Pengguna dapat membuat biografi sendiri, serta menambahkan photo.

Setiap pengguna dapat memilih bahasa yang digunakan. Bahasa Indonesia, Inggris,

Jerman, Spanyol, Perancis, dan Portugis dll.

Course management

Pengajar mengendalikan secara penuh untuk mengatur pelajaran, termasuk melarang

pengajar yang lain.

Memilih bentuk/metode pelajaran seperti berdasarkan mingguan, berdasarkan topik atau

bentuk diskusi.

Page 3: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus3

Terdapat Forum, Kuis, Polling, Survey, Tugas, Percakapan dan Pelatihan yang digunakan

untuk mendukung proses belajar.

Semua kelas-kelas untuk forum, Kuis – kuis dan tugas-tugas dapat ditampilkan pada satu

halaman (dan dapat didownload sebagai file lembar kerja).

Bahan pelajaran dapat dipaketkan dengan menggunakan file zip.

Berikut Tahapan dalam penggunaan E-Learning MOODLE

1. User Account atau Login

a. Perlu diperhatikan bahwa apakah Anda sudah punya account pada e-learning

b. Jika sudah mempunyai user account, silahkan login dulu untuk bisa memanfaatkan

infrastruktur e-learning

c. Jika belum mempunyai user account silahkan daftar dulu

2. Daftar User Baru

a. Klik link Silahkan daftar untuk jadi anggota baru

Page 4: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus4

b. Silahkan isi Form berikut (isi dengan data yang jelas)

c. Klik tombol Create my new account untuk merekam biodata Anda

d. Tunggu sampai user account Anda di konfirmasi oleh Administrator e-learning (user

account Anda dapat digunakan apabila telah dikonfirmasi)

3. Aktivias User Account oleh Admin

Jika Anda sudah mendaftar sebagai user (pengguna) dari E-learning MODDLE, Anda

belum bisa meng-aksess apa pun yang ada sebelum di-aktivasi oleh Admin atau aktivasi

sendiri via link yang dikirimkan ke e-mail Anda saat Anda mendaftar.

a. Konfirmasikan user account Anda ke Admin E-learning jika belum bisa login.

b. Langkah-langkah aktivasi oleh Admin sebagai Berikut:

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus4

b. Silahkan isi Form berikut (isi dengan data yang jelas)

c. Klik tombol Create my new account untuk merekam biodata Anda

d. Tunggu sampai user account Anda di konfirmasi oleh Administrator e-learning (user

account Anda dapat digunakan apabila telah dikonfirmasi)

3. Aktivias User Account oleh Admin

Jika Anda sudah mendaftar sebagai user (pengguna) dari E-learning MODDLE, Anda

belum bisa meng-aksess apa pun yang ada sebelum di-aktivasi oleh Admin atau aktivasi

sendiri via link yang dikirimkan ke e-mail Anda saat Anda mendaftar.

a. Konfirmasikan user account Anda ke Admin E-learning jika belum bisa login.

b. Langkah-langkah aktivasi oleh Admin sebagai Berikut:

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus4

b. Silahkan isi Form berikut (isi dengan data yang jelas)

c. Klik tombol Create my new account untuk merekam biodata Anda

d. Tunggu sampai user account Anda di konfirmasi oleh Administrator e-learning (user

account Anda dapat digunakan apabila telah dikonfirmasi)

3. Aktivias User Account oleh Admin

Jika Anda sudah mendaftar sebagai user (pengguna) dari E-learning MODDLE, Anda

belum bisa meng-aksess apa pun yang ada sebelum di-aktivasi oleh Admin atau aktivasi

sendiri via link yang dikirimkan ke e-mail Anda saat Anda mendaftar.

a. Konfirmasikan user account Anda ke Admin E-learning jika belum bisa login.

b. Langkah-langkah aktivasi oleh Admin sebagai Berikut:

Page 5: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus5

Loginlah sebagai Admin

Pilih menu Users, Account, Browse list of users

Cari penggalan dari nama user, jika user sudah banyak

Jika sudah ketemu, klik kata Confirm di kolom paling kanan dari daftar user

c. Jika berhasil, maka kata Confirm akan hilang (dihapus)

4. Mengelola Konten Matakuliah

a. Jika Anda belum login, silahkan Login dulu dan jika Anda sudah login dan tidak

berada halaman paling depan klik e-Learning.

b. Selanjutnya pilih jurusan/program studi pada Course categories

Page 6: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus6

c. Pilih mata kuliah yang akan diakses/dikelola, jika mata kuliah belum tampil di layar

silahkan klik nomor halaman 1,2,3, dst… atau klik (next).

d. Selanjutnya akan tampil konfirmasi apakah Anda akan mengikuti kuliah dari mata

kuliah ini jika mata kuliah ini bukan hak akses Anda untuk mengelola. Dan jika mata

Page 7: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus7

kuliah ini adalah hak akses penuh Anda, maka akan tampil halaman untuk

pengelolaan mata kuliah sebagai berikut:

e. Klik tombol untuk mengaktifkan Mode Edit atau tombol

untuk meng-nonaktifkan Mode Edit.

f. Tempatkan materi kuliah mulai dari urutan 1 dengan memilih Link to a file or web

site pada combo

Page 8: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus8

g. Selanjutnya akan tampil lembar kerja untuk meng-input nama topik mata kuliah dan

meng-upload file materi kuliah

h. Klik tombol untuk memilih file yang akan di-upload

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus8

g. Selanjutnya akan tampil lembar kerja untuk meng-input nama topik mata kuliah dan

meng-upload file materi kuliah

h. Klik tombol untuk memilih file yang akan di-upload

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus8

g. Selanjutnya akan tampil lembar kerja untuk meng-input nama topik mata kuliah dan

meng-upload file materi kuliah

h. Klik tombol untuk memilih file yang akan di-upload

Page 9: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus9

i. Klih tombol untuk upload file

j. Klik tombol untuk memilih file yang akan diupload

k. Klik tombol untuk eksekusi upload file, perlu diperhatikan bahwa

ukuran file yang diupload terbatas.

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus9

i. Klih tombol untuk upload file

j. Klik tombol untuk memilih file yang akan diupload

k. Klik tombol untuk eksekusi upload file, perlu diperhatikan bahwa

ukuran file yang diupload terbatas.

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus9

i. Klih tombol untuk upload file

j. Klik tombol untuk memilih file yang akan diupload

k. Klik tombol untuk eksekusi upload file, perlu diperhatikan bahwa

ukuran file yang diupload terbatas.

Page 10: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus10

l. Klik file yang akan dipilih (pelajaran1.ppt) dari baris file yang akan di tempatkan

pada lembar kerja mata kuliah.

m. Klik tombol untuk merekam kegiatan satu topik materi kuliah atau cancel u

membatalkn.

n. Klik kode kode matakuliah (P4011-S) paling bawah lembar kerja untuk kembali ke

lembar kerja untuk topik materi kuliah berikutnya.

o. Lakukan hal yang sama untuk materi kuliah pada urutan berikutnya, dan jika sudah

beberapa yang telah diupload akan tampil seperti berikut:

Page 11: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus11

5. Editing Materi Kuliah

Untuk melakukan pemindahan, penghapusan, perbaikan/perubahan, dan

menyembunyikan materi kuliah dilakukan dengan cara memilih salah satu dari icon

berikut:

a. Memindahkan materi kuliah ke sub topik atau sebagai potik

Klik icon untuk memindahkan topik mater ke sub topik dan klik icon

untuk mengembalikan.

b. Memindakan materi ke urutan lain

Page 12: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus12

Klik icon pada materi pada baris yang yang akan dipindahkan ke lokasi lain

Tampil lembar kerja dimana akan materi akan dipindahkan

Klik icon/tanda untuk melaksanakan pemindahan materi

Klik link Cancel yang berada paling atas dari kembar kerja materi

c. Melakukan perubahan topik dan file upload

Untuk melakukan perubahan baik keterangan maupun pemilihan materi klik icon

dan selanjutnya, sama caranya dengan cara melakukan pembuatan/upload materu baru

seperti pada point 3 di atas.

d. Menghapus materi per topik mata kuliah

Untuk menghapus materi kuliah pertopik klik icon

Klik tombol jika penghapusan matakuliah benar-benar dilakukan dan klik

tombol untuk membatalkan pelaksanaan penghapusan.

e. Menyembunyikan materi kuliah per topik

Untuk menyembunyikan materi dari user lain, klik icon

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus12

Klik icon pada materi pada baris yang yang akan dipindahkan ke lokasi lain

Tampil lembar kerja dimana akan materi akan dipindahkan

Klik icon/tanda untuk melaksanakan pemindahan materi

Klik link Cancel yang berada paling atas dari kembar kerja materi

c. Melakukan perubahan topik dan file upload

Untuk melakukan perubahan baik keterangan maupun pemilihan materi klik icon

dan selanjutnya, sama caranya dengan cara melakukan pembuatan/upload materu baru

seperti pada point 3 di atas.

d. Menghapus materi per topik mata kuliah

Untuk menghapus materi kuliah pertopik klik icon

Klik tombol jika penghapusan matakuliah benar-benar dilakukan dan klik

tombol untuk membatalkan pelaksanaan penghapusan.

e. Menyembunyikan materi kuliah per topik

Untuk menyembunyikan materi dari user lain, klik icon

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus12

Klik icon pada materi pada baris yang yang akan dipindahkan ke lokasi lain

Tampil lembar kerja dimana akan materi akan dipindahkan

Klik icon/tanda untuk melaksanakan pemindahan materi

Klik link Cancel yang berada paling atas dari kembar kerja materi

c. Melakukan perubahan topik dan file upload

Untuk melakukan perubahan baik keterangan maupun pemilihan materi klik icon

dan selanjutnya, sama caranya dengan cara melakukan pembuatan/upload materu baru

seperti pada point 3 di atas.

d. Menghapus materi per topik mata kuliah

Untuk menghapus materi kuliah pertopik klik icon

Klik tombol jika penghapusan matakuliah benar-benar dilakukan dan klik

tombol untuk membatalkan pelaksanaan penghapusan.

e. Menyembunyikan materi kuliah per topik

Untuk menyembunyikan materi dari user lain, klik icon

Page 13: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus13

6. Setting Materi Kuliah

Tampilan dari halaman depan materi kuliah dapat diubah, apakah tampilan dengan format

topik atau format mingguan atau format lainya.

a. Klik link Setting pada menu Administration

b. Laukan perubahan sesuai dengan keinginan jika sudah muncul lembar kerja sebagai

berikut:

7. Menambahkan blok.

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus13

6. Setting Materi Kuliah

Tampilan dari halaman depan materi kuliah dapat diubah, apakah tampilan dengan format

topik atau format mingguan atau format lainya.

a. Klik link Setting pada menu Administration

b. Laukan perubahan sesuai dengan keinginan jika sudah muncul lembar kerja sebagai

berikut:

7. Menambahkan blok.

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus13

6. Setting Materi Kuliah

Tampilan dari halaman depan materi kuliah dapat diubah, apakah tampilan dengan format

topik atau format mingguan atau format lainya.

a. Klik link Setting pada menu Administration

b. Laukan perubahan sesuai dengan keinginan jika sudah muncul lembar kerja sebagai

berikut:

7. Menambahkan blok.

Page 14: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus14

Jika anda menghapus suatu blok dan ingin menambahkan kembali, maka anda dapat mengklik

pada menu “Add” dibawah “Blocks” section bagian kanan atas layar. Menu “Add” akan menampilkan

blok-blok yang ada.

8. Calendar

Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal

penutupan ujian, forum, quiz, dsb., maka akan dimunculkan juga pada kalender.

Tanggal hari ini adalah yang diberi kitak hitam. Sedangkan acara lainnya ditandai dengan

warna yang sudah diberi kode sesuai kegiatan( terdapat di bawah kalender). Untuk melihat kegiatan

dengan lebih detail, klik pada tanggal kegiatan .

Contoh jika anda klik pada tanggal 16 seperti pada contoh maka akan tampil sebagai berikut:

Page 15: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus15

Maka akan tampil kegiatan pada tanggal tersebut. Jika diklik pada bulan Juli 2012 maka akan

tampil daftar kegiatan pada bulan tersebut lebih detail.

Baik tampilan perhari maupun perbulan dari kegiatan mempunyai tombol preferences,

jika diklik maka akan tampil :

Page 16: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus16

Dua setting “Maximum upcoming events” dan “Upcoming events look-ahead” memberikan

efek pada blok informasi “Upcoming Events” .Anda dapat merubah setting ini sesuai kebutuhan kelas.

Kalau sudah selesai klik “Save changes”.

Anda dapat menambahkan user event, group event, atau course event. User event adalah

private – tidak ada orang lain yang dapat melihat user events anda. Group event hanya dapat dilihat

oleh anggota kelompok yang anda pilih pada menu pull-down. Course event dapat dilihat oleh

seluruh personal yang terdaftar pada kelas. Jika sudah maka klik “OK”.

9. Course Summary

Jika diinginkan anda dapat menambahkan “Summary” ke dalam kelas. Sebagai contoh seperti

di bawah ini :

Page 17: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus17

10. Online Users

Blok “Online Users” menampilkan nama dan gambar dari setiap orang yang online sepuluh

menit terakhir.

12. Menu Add an activityMenu “Add an activity” digunakan untuk membuat tugas, forum, dan sebagainya. Menu ini

bersifat interaktif. Menu ini di beberapa kasus tertentu membutuhkan partisipasi dari mahasiswa.

Terdapat beberapa pilihan dalam menu ini dimana di setiap halaman menunya selalu disertai dengan

tombol untuk menampilkan halaman bantuan. Menu-menu tersebut anatara lain :

Assignment

Chat

Choice

Forum

Glossary

Journal

Lesson

Quiz

Scorm

Survey (Note: khusus untuk evaluasi secara online)

Wiki

Workshop

Assignment

aktifitas ini digunakan untuk memberikan tugas kepada mahasiswa. Pertama-tama pada

bagian “Assignment name“ ketikkan nama dari tugas yang akan diberikan, selanjutnya anda dapat

menjelaskan isi tugas secara lengkap pada bagian “Description”. Anda juga dapat menentukan tipe

dari tugas, batas nilai, batas maksimum ukuran file yang boleh di-upload mahasiswa (jika tugas

dikirimkan secara online), dan menentukan apakah mahasiswa boleh mengirim ulang atau tidak hasil

tugas yang diberikan.

Page 18: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus18

Contoh : Tugas (terjemahkan dalam bahasa inggris) :

1.Masuklah Ke situs BMG Indonesia untuk melihat prakiraan cuaca setiap harinya.

2.Buat laporan tentang prakiraan cuaca yang didapat dari situs BMG selama 1 minggu untuk

daerah Bali dan sekitarnya serta buat analisa singkat tentang data tersebut dihubungkan

dengan teori yang sudah anda baca pada materi yang ada.

3.Tugas dikumpulkan dalam bentuk file *.DOC ke situs ini.

Maka hasilnya adalah sebagai berikut :

Jika “Tugas pertama” di-klik, maka tugas tersebut akan tampil, disertai dengan sebuah link

untuk melihat beberapa tugas yang telah di-upload

Page 19: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus19

Catatan : Seorang pengajar mempunyai tombol pilihan untuk melihat hasil tugas yang telah

dikirimkan . Untuk kembali ke tampilan awal, klik nama kelas yang berada di kiri atas

ChatChat adalah sebuah ruang obrolan. Digunakan untuk berdiskusi secara langsung. Moodle juga

menyediakan tempat diskusi berupa papan pengumuman (lihat “Forum“). Perbedaan yang paling

utama adalah Chat adalah cara yang paling efisien untuk mendiskusikan sesuatu secara langsung. Jika

anda mengharapkan mahasiswa anda bisa terhubung lebih dari beberapa hari pada waktu yang

berbeda, maka forum adalah pilihan yang terbaik.

Page 20: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus20

Dalam aktifitas chat ini, anda dapat menentukan topik chat yang akan dilakukan, kapan dan

berapa lama chat akan dilakukan, apakah setiap orang dapat melihat chat yang pernah ada, dan

sebagainya. Jika anda telah selesai mengisi halaman chat, klik “Save changes.” maka akan tampil

hasilnya sebagai berikut :

Choice

Choice pada dasarnya adalah sebuah jajak pendapat (survey). Saat anda membuat sebuah

aktifitas choice, anda membuat sebuah pertanyaan dan memberikan dua atau lebih jawaban

pertanyaan. Kemudian mahasiswa boleh memilih. Hanya satu pertanyaan untuk satu waktu, jadi

sangat cocok sebagai jajak pendapat, tapi tidak cocok sebagai ujian pilihan ganda (terdapat pada

modul kuis).

Page 21: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus21

Pada aktifitas jajak pendapat ini, anda dapat menentukan batasan mahasiswa yang akan

memberikan jawaban (tanggapan), apakah mahasiswa dapat mengubah jawaban yang telah mereka

berikan atau tidak, bagaimana hasil jajak pendapat tersebut akan disampaikan dan sebagainya. Jika

anda telah selesai mengisi halaman choice, Jika anda telah selesai mengisi halaman choice, klik “Save

changes.” maka akan tampil hasilnya sebagai berikut :

Forum

Forum ini adalah dasar dari papan berita. Anda dapat membuat sebuah forum diskusi dengan

topik bervariasi sesuai keinginan anda.

Pada aktifitas forum ini anda dapat menentukan jenis forum, menentukan apakah orang

lain/mahasiswa dapat mengirim topik ke dalam forum ini, menentukan apakah setiap

orang/mahasiswa dapat menerima copy dari setiap isi dari forum, dan sebagainya.

Jika anda telah selesai mengisi halaman Forum, klik “Save changes.” maka akan tampil

hasilnya sebagai berikut :

Page 22: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus22

GlossaryAktifitas ini memudahkan anggota untuk membuat dan mengorganisasikan daftar dari

definisi-definisi, seperti kamus. Isian dapat di cari (search) dengan menggunakan format yang berbeda.

glossary juga memudahkan pengajar untuk mengirimkan isi dari glossary yang satu ke yang lainnya

dalam kelas yang sama. Pada akhirnya, memungkinkan untuk membuat link otomatis ke isi glossary

tersebut dari dalam kelas. Adapun halamannya adalah seperti berikut :

Page 23: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus23

Lesson

Fasilitas ini digunakan untuk menambahkan seluruh pelajaran yang membimbing siswa

berdasarkan pertanyaan dari siswa itu sendiri. Ini akan sangat berguna untuk memahami pelajaran

seperti layaknya flowchart. Mahasiswa membaca beberapa isi, selanjutnya, anda menanyakan

beberapa pertanyaan kepada mahasiswa. Berdasarkan dari jawaban yang mahasiswa berikan , sistem

akan mengirimkan halaman yang lain, contoh, jika seorang mahasiswa memilih jawaban 1,

selanjutnya sistem pergi ke halaman 3. jika mahasiswa memilih jawaban 2, sistem pergi ke halaman 1,

jika mahasiswa menjawab 3, sistem pergi ke halaman 5. aktifitas “Lesson” sangat fleksibel tetapi

tetap membutuhkan beberapa setting.

Quiz

Page 24: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus24

Aktifitas ini untuk menambahkan kuis ke dalam kelas. Kuis ini dapat berisi beberapa jenis

pertanyaan, antara lain: Benar/Salah, Pilihan ganda, dan isian, dan lain-lain. Kuis yang anda buat

dapat disertai saran, yang dapat menjelaskan jawabannya ke mahasiswa

Pada halaman kuis ini, anda dapat menentukan kapan kuis akan dibuka dan ditutup, berapa

lama waktu yang dibutuhkan mahasiswa untuk menjawab, apakah mahasiswa dapat melakukan

percobaan kuis terlebih dahulu, disamping itu anda juga dapat menentukan apakah soal kuis akan

diacak, bagaimana sistem penilainnya dan skala nilai, apakah diperlukan password,dan sebagainya.

Jika telah selesai selanjutnya klik “Continue and display” pada tampilan awal quiz belum terisi, untuk

mengisinya klik edit kuis, lalu akan tampil form berikut :

Jika belum pernah memasukkan daftar pertanyaan pada bank soal, maka akan ditampilkan sbb:

Page 25: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus25

Untuk membuat pertanyaan baru, caranya pilih kategori. Selanjutnya pada bagian “add

question” pilih jenis pertanyaan yang akan anda buat.

Pada halaman ini anda dapat mengambil pertanyaan yang sudah ada dari file, mengirimkan

pertanyaan yang sudah ada ke suatu file.

Jika anda sudah selesai mengisi pertanyaan, jawaban, saran, dan nilai klik tombol “Save

changes.” Anda akan kembali ke tampilan kuis kembali dengan daftar pertanyaan yang baru.

Adapun jenis – jenis pertanyaan yang dapat anda buat antara lain :

Multiple Choice

Cara kerjanya sama dengan pertanyaan standar pilihan ganda yang membedakannya yaitu

bobot, Ada dua jenis dari pertanyaan Pilihan Ganda yaitu jawaban tunggal dan beberapa jawaban.

Pertanyaan jawaban tunggal membolehkan satu dan hanya satu jawaban yang dapat dipilih.

Secara umum semua penilaian untuk pertanyaan seperti ini sebaiknya selalu bernilai positif.

Pertanyaan dengan beberapa jawaban membolehkan satu atau lebih jawaban yang dipilih -

tiap jawaban mungkin bernilai prositif atau negatif, jadi bila memilih SEMUA pilihan jawaban tidak

Page 26: PANDUAN PENGELOLAAN KONTEN MATERI KULIAH · 2013. 1. 9. · Kalender menampilkan acara yang terjadi di kelas anda. Jika anda menambahkan tanggal penutupan ujian, forum, quiz, dsb.,

Materi Pelatihan e-Learning UNM Makassar – Abd. Wahid Yunus26

akan menghasilkan nilai yang baik. Jika total nilai adalah negatif maka total nilai untuk pertanyaan ini

akan diberlakukan nilai 0 (kosong). Hati-hati, ini memungkinkan untuk membuat pertanyaan yang

bernilai lebih besar dari 100%.

Yang terakhir, setiap jawaban (benar atau salah) sebaiknya memasukkan saran (feedback) -

saran ini akan diperlihatkan pada mahasiswa pada tiap setelah jawaban mereka (jika kuis itu sendiri

diatur untuk memperlihatkan saran).

True/False

Pada jawaban terhadap pertanyaan (mungkin mengikutkan gambar) mahasiswa memilih dari

dua pilihan.

Jika saran (feedback) diaktifkan, maka saran yang cocok akan diperlihatkan kepada

mahasiswa setelah menjawab kuis tersebut. Sebagai contoh, jika jawaban yang benar adalah "Salah",

tetapi mereka menjawab "Benar" (menjadikan ini jawaban yang salah) maka saran untuk jawaban

yang "Benar" akan ditampilkan.

Short Answer

Pada jawaban terhadap pertanyaan (mungkin mengikutkan gambar) mahasiswa mengetikkan

kata atau kalimat singkat.

Ada berbagai kemungkinan jawaban yang benar, masing-masing dengan nilai yang berbeda.

Jika pilihan "Huruf Besar/Kecil Berpengaruh" dipilih, maka Anda akan mendapatkan nilai yang

berbeda untuk "Word" atau "word".

Jawaban akan dibandingkan dengan persis tepat, jadi hati-hati dengan pengucapan/pengetikan

Anda!