documentok

37
PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA Tbk AND SUBSIDIARIES LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DESEMBER 2010 DAN 2009 31 DECEMBER 2010 AND 2009 DAN/ AND LAPORAN AUDITOR INDEPENDEN INDEPENDENT AUDITORS’ REPORT

Upload: hanifmuammar

Post on 01-Feb-2016

217 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

lol

TRANSCRIPT

Page 1: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA Tbk

AND SUBSIDIARIES

LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

31 DECEMBER 2010 AND 2009

DAN/ AND

LAPORAN AUDITOR INDEPENDEN

INDEPENDENT AUDITORS’ REPORT

Page 2: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

NERACA KONSOLIDASI CONSOLIDATED BALANCE SHEETS

31 DESEMBER 2010 DAN 2009 31 DECEMBER 2010 DAN 2009

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

2010 Catatan/ 2009

Notes

A S E T A S S E T S

ASET LANCAR CURRENT ASSETS

Kas dan setara kas 28.672.339.248 2c,e, 5 706.101.946 Cash and cash equivalents

Piutang usaha Trade receivables

Pihak hubungan istimewa 883.671.718 2d, 6 165.591.006 Related parties

Pihak ketiga, bersih 6.833.342.471 2g, 6 874.059 Third parties, net-of

Piutang lain - lain 29.870.591 100.821.554 Other receivables

Persediaan 544.971.790 2h, 7 2.550.546.003 Inventories

Pajak dibayar dimuka 5.901.762.968 2t,28 711.194.739 Prepaid tax

Uang muka pembelian 38.908.039 245.957.951 Advance payment

Biaya dibayar dimuka 511.798.301 734.039.163 Prepaid expenses

Jumlah Aset Lancar 43.416.665.126 5.215.126.421 Total Current Assets

ASET TIDAK LANCAR NON-CURRENT ASSETS

Beban ditangguhkan 704.277.994 2i,m 1.178.791.756 Deferred expenses

Piutang pada pihak hubungan istimewa 6.830.648.910 2d,8 7.341.988.833 Due from related parties

Investasi pada perusahaan asosiasi 2.261.433.353 2j,9 2.261.433.353 Investment in asociated company

Aset Tetap, bersih 730.972.471.107 2k,I,10 1.080.782.660.621 Property, plant and equipment, net-of

Uang jaminan 158.418.750 201.663.613 Guarantee deposit

Aset pajak tangguhan 1.819.631.249 2t,28 1.518.576.163 Deferred tax assets

Jumlah aset tidak lancar 742.746.881.362 1.093.285.114.339 Total non-current assets

JUMLAH ASET 786.163.546.488 1.098.500.240.760 TOTAL ASSETS

dikurangi penyisihan piutang ragu - ragu

sebesar Rp116.502.809 di 2010

(2009:Rp1.070.093.361)

allowance of Rp 116,502,809 in 2010

(2009:Rp 1,070,093,361)

dikurangi akumulasi penyusutan sebesar

Rp20.616.458.220 di 2010

(2009:Rp147.335.827.314)

accumulated depreciation amounted

to Rp 20,616,458,220 in 2010

(2009:Rp 147,335,827,314)

The accompanying notes form an integral part of these consolidated

financial statements

Catatan atas laporan keuangan konsolidasi merupakan bagian yang tidak

terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasi

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 1 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 3: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

NERACA KONSOLIDASI CONSOLIDATED BALANCE SHEETS

31 DESEMBER 2010 DAN 2009 31 DECEMBER 2010 DAN 2009

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

2010 Catatan/ 2009

Notes

KEWAJIBAN DAN EKUITAS LIABILITIES AND EQUITY

KEWAJIBAN LANCAR CURRENT LIABILITIES

Hutang bank 1.860.000.000 11 2.661.500.000 Bank loan

Hutang usaha Trade payables

Pihak hubungan istimewa 725.629.185 2d,12 7.953.094.874 Related parties

Pihak ketiga 15.405.271.804 19.666.723.840 Third parties

Biaya yang masih harus dibayar 3.644.424.359 2s,13 7.162.270.301 Accrued expenses

Uang muka penjualan 121.082.100 14 11.233.556.649 Sales advance

Hutang lain-lain 62.901.887.105 15 81.711.638.943 Other payables

Hutang pajak 27.051.970.529 2t,28 7.756.080.424 Taxes payable

Hutang jangka panjang yang jatuh Current maturities

tempo dalam waktu satu tahun of long-term liabilities

Pihak hubungan istimewa - 2.164.180.800 Related parties

Bank - 9.613.292.322 Bank

Sewa guna usaha 83.180.000 94.629.373 Lease

Pinjaman jangka panjang 13.486.500.000 18 - Long-term loan

Jumlah kewajiban lancar 125.279.945.082 150.016.967.526 Total current liabilities

KEWAJIBAN TIDAK LANCAR NON-CURRENT LIABILITIES

Hutang pada pihak hubungan istimewa 5.655.521.463 16 18.473.433.333 Liabilities to related parties

Hutang jangka panjang, Long-term loan

Bank - 17 18.980.931.896 Bank

Sewa guna usaha - 83.182.160 Lease

- 18 362.696.517.045

Post-employment benefits

Kewajiban imbalan pasca kerja 12.629.442.782 2n,19 14.702.386.060 obligation

Jumlah kewajiban tidak lancar 18.284.964.245 414.936.450.494 Total non-current liabilities

GOODWILL NEGATIF 7.284.037.124 2q,4 7.700.267.817 NEGATIVE GOODWILL

HAK MINORITAS 840.971.419 20 2.135.772.602 MINORITY INTEREST

EKUITAS EQUITY

Modal saham 1.234.314.668.600 21 636.005.752.000 Share capital

Agio saham 200.617.668.382 22 201.907.883.004 Share premium

Transaksi perubahan Difference arising from changes

ekuitas anak perusahaan 1.648.357.377.084 2o,23 1.648.357.377.084 in the subsidiary company

Restructuring transaction of

Selisih transaksi restrukturisasi among entities under common

entitas sepengendali 7.803.435.210 2p,3 7.803.435.210 control

Saldo rugi (2.456.619.520.658) (1.970.363.664.977) Deficits

Jumlah Ekuitas 634.473.628.618 523.710.782.321 Total Equity

JUMLAH KEWAJIBAN DAN EKUITAS 786.163.546.488 1.098.500.240.760 TOTAL LIABILITIES AND EQUITY

Pinjaman jangka panjang setelah dikurangi

bagian jatuh tempo

Long-term loan net-of current

maturities

Catatan atas laporan keuangan konsolidasi merupakan bagian yang tidak

terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasi

The accompanying notes form an integral part of these consolidated

financial statements

Setelah dikurangi bagian yang jatuh tempo after net-of current maturities

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 2 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 4: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

LAPORAN LABA RUGI KONSOLIDASI CONSOLIDATED INCOME STATEMENTS

UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL FOR THE YEARS ENDED

31 DESEMBER 2010 DAN 2009 31 DECEMBER 2010 AND 2009(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

2010 2009

PENDAPATAN USAHA 76.279.430.933 2s,24 108.938.486.350 REVENUE

BEBAN POKOK USAHA 76.658.281.713 2s,25 119.873.272.622 COST OF REVENUE

RUGI KOTOR (378.850.780) (10.934.786.272) GROSS LOSS

BEBAN USAHA 2s,26 OPERATING EXPENSES

Beban penjualan 432.542.251 568.625.359 Sales expenses

Beban umum dan administrasi 16.235.431.367 23.162.917.551 General and administration expenses

Jumlah beban usaha 16.667.973.618 23.731.542.910 Total operating expenses

RUGI USAHA (17.046.824.398) (34.666.329.182) OPERATING LOSS

PENDAPATAN (BEBAN) LAIN-LAIN OTHER INCOME (CHARGES)

Gain on sale of property,

Laba penjualan aset 14.336.752.765 2k,I,10 206.550.000 plant and quipment

Laba kurs mata uang asing - Bersih 15.917.390.206 2c 59.995.479.014 Gain on foreign exchange rate-Net

Beban premium pinjaman jangka panjang (211.475.915.082) 18 - Long-term loan premium cost

Laba penjualan anak perusahaan 49.288.392.387 2d,4 - Gain on sale of subsidiary company

Beban atas penurunan nilai aset Impairments of asset under

dalam penyelesaian (310.538.885.487) 2k,I,10 - construction cost

Beban bunga (1.616.187.747) (6.939.956.028) Interest expenses

Beban jasa restrukturisasi pinjaman (45.454.545.455) 18 - Loan restructuring services cost

Lain-lain - bersih 19.383.094.122 1.163.803.516 Others - net

Jumlah pendapatan/(beban) lain - lain (470.159.904.292) 54.425.876.502 Total other income (charges)

PAJAK PENGHASILAN INCOME TAX

Pendapatan pajak tangguhan 301.055.086 2t,28 575.964.278 Deferred tax income

HAK MINORITAS 649.817.923 (180.887.913) MINORITY INTEREST

LABA (RUGI) BERSIH (486.255.855.681) 20.154.623.685 NET INCOME (LOSS)

Notes

Catatan/

INCOME (LOSS) BEFORE INCOME

TAX

LABA (RUGI) SEBELUM PAJAK

PENGHASILAN (487.206.728.690) 19.759.547.320

Catatan atas laporan keuangan konsolidasi merupakan bagian yang

tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasi

The accompanying notes form an integral part of these

consolidated financial statements

LABA (RUGI) SEBELUM HAK

MINORITAS

INCOME (LOSS) BEFORE MINORITY

INTEREST(486.905.673.604) 20.335.511.598

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 3 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 5: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS KONSOLIDASI CONSOLIDATED STATEMENT OF CHANGES IN EQUITY

UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL FOR THE YEARS ENDED

31 DESEMBER 2010 DAN 2009 31 DECEMBER 2010 AND 2009

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

Modal saham/ Agio saham/

Selisih transaksi

perubahan ekuitas anak

perusahaan/

Selisih transaksi

restrukturisasi entitas

pengendalian/ Saldo rugi/ Jumlah ekuitas/ Share capital Share premium Difference arising from

changes in the equity of

subsidiaries

Restructuring

transaction of among

entities under

common control

Deficits Total Equity

Saldo per Balance as of

31 Desember 2008 636.000.000.000 201.898.392.204 1.648.357.377.084 7.803.435.210 (1.990.518.288.662) 503.540.915.836 31 December 2008

Tambahan modal disetor 5.752.000 - - - - 5.752.000 Addition paid in capital

Agio saham - 9.490.800 - - - 9.490.800 Share premium

Laba bersih tahun 2009 - - - - 20.154.623.685 20.154.623.685 Net income year 2009

Saldo per Balance as of

31 Desember 2009 636.005.752.000 201.907.883.004 1.648.357.377.084 7.803.435.210 (1.970.363.664.977) 523.710.782.321 31 December 2009

Tambahan modal disetor 598.308.916.600 - - - - 598.308.916.600 Addition paid in capital

Agio saham - (1.290.214.622) - - - (1.290.214.622) Share premium

Rugi bersih tahun 2010 - - - - (486.255.855.681) (486.255.855.681) Net loss for

the year 2010

Saldo per Balance as of

31 Desember 2010 1.234.314.668.600 200.617.668.382 1.648.357.377.084 7.803.435.210 (2.456.619.520.658) 634.473.628.618 31 December 2010

The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial statementsCatatan atas laporan keuangan konsolidasi merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan

konsolidasi

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 4 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 6: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

LAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASI CONSOLIDATED STATEMENT OF CASH FLOWS

UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL FOR THE YEARS ENDED

31 DESEMBER 2010 DAN 2009 31 DECEMBER 2010 AND 2009(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

2010 2009

ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI CASH FLOW FROM OPERATING ACTIVITIES

Penerimaan kas dari pelanggan 70.292.980.766 98.873.931.568 Cash receipt from customer

Pembayaran kas kepada: Cash payment to:

Pemasok (68.565.512.402) (95.666.254.893) Supplier

Direksi dan karyawan (3.747.457.820) (4.094.615.466) Directors and employees

Kas dihasilkan dari operasi Cash receipt from operation

Pembayaran beban administrasi dan umum (6.714.887.193) (11.539.956.443) General and administration expenses payment

Pembayaran bunga dan beban keuangan (1.616.187.746) (6.939.956.028) Interest and finance cost payment

Pembayaran pajak (2.182.904.263) (443.123.040) Tax payment

Kas bersih digunakan untuk Net cash used in

aktivitas operasi (12.533.968.658) (19.809.974.302) operating activities

ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI CASH FLOW FROM INVESTING ACTIVITIES

Pelepasan saham anak perusahaan 1.374.500.000 7.500.000.000 Share disposal on subsidiary company

Kepemilikan saham di anak perusahaan - (540.000.000) Share ownership on subsidiary company

Proceeds on sale of property,

Hasil penjualan aset tetap 25.413.800.000 206.550.000 plant and equipment

Hasil pembatalan uang muka penjualan 12.000.000.000 - Proceeds on cancellation of sales advance

Penambahan aset tetap (182.395.000) (444.043.000) Addition of property, plant and equipment

Penambahan aset dalam penyelesaian (1.215.466.855) (1.281.066.153) Addition of asset under construction

Penurunan (kenaikan) aset lain-lain (291.483.814) 113.004.158 Increase (decrease) other assets

Penurunan (kenaikan) uang muka Increase (decrease) advance payment

dan biaya dibayar dimuka (339.854.626) 113.629.006 and prepaid expenses

Kas bersih diperoleh dari Net cash provided from

aktivitas investasi 36.759.099.705 5.668.074.011 investing activities

ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAAN CASH FLOW FROM FINANCING ACTIVITIES

Penambahan (pembayaran) hutang pada Proceeds from (repayment) of liabilities to

pihak hubungan istimewa (15.093.222.670) 4.637.614.133 related parties

Penurunan (kenaikan) piutang pada Decrease (increase) due from

pihak hubungan istimewa 439.517.154 1.569.025.836 related parties

Kenaikan (penurunan) hutang bank (801.500.000) 4.938.234.559 Increase (decrease) bank loans

Pembayaran hutang sewa guna usaha (102.811.200) (102.811.200) Repayment of Lease payable

Pembayaran pinjaman jangka panjang (349.210.017.045) - Repayment of long-term loan payments

Pembayaran bunga pinjaman jangka panjang (190.328.323.574) - Repayment of long term loan's interest

Pembayaran jasa restrukturisasi pinjaman Repayment of fees for restructuring of

jangka panjang (45.454.545.455) - long-term loan

Penambahan modal dari pelaksanaan Additon of paid-in capital from

penawaran umum terbatas I 604.292.003.746 - execute of right issue I

Penambahan modal dari pelaksanaan waran 5.300 15.242.800 Addittion of paid-in capital from warrant

Kas bersih diperoleh dari Net cash provided from

aktivitas pendanaan 3.741.106.256 11.057.306.128 financing activities

Catatan atas laporan keuangan konsolidasi merupakan bagian yang tidak

terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasi

The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial

statements

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 5 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 7: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

LAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASI CONSOLIDATED STATEMENT OF CASH FLOWS

UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL FOR THE YEARS ENDED

31 DESEMBER 2010 DAN 2009 31 DECEMBER 2010 AND 2009(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

2010 2009

Kenaikan / (penurunan) bersih Net increase / (decrease)

kas dan setara kas 27.966.237.303 (3.084.594.163) cash and cash equivalents

Cash and Cash Equivalents

Kas dan Setara Kas Awal Tahun 706.101.945 3.790.696.108 Beginning Balance

Cash and Cash Equivalents

Kas dan Setara Kas Akhir Tahun 28.672.339.248 706.101.945 Ending Balance

PENGUNGKAPAN TAMBAHAN ADDITIONAL DISCLOSURE

Aktivitas yang tidak mempengaruhi kas: Activity not affecting by cash flow

Pengalihan kewajiban lancar lain-lain Transfer of other payables to

kepada pemegang saham pendiri - 2.321.805.013 founding stockholders

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan bagian yang tidak

terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian

The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial

statements

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 6 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 8: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

1. UMUM 1. GENERAL

a. Pendirian dan informasi umum a. Establishment and general information

b. Penawaran umum saham perusahaan b. Company's initial public offering

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia Tbk (formerly PT Indhasana, the

"Company") was established based on the deed No. 21, dated

14 February 1978 by Notary of Edison Sianipar, SH in Jakarta, the deed

of establishment was approved by the Minister of Justice of Republic of

Indonesia in his decree No. Y.A.5/231/24 dated 12 October 1979. The

Company’s articles of association has been amended based on the

General of Stockholders’ Meeting dated 17 January 2008 by Notary

Sutjipto S.H., M.Kn. No. 22 dated 5 Pebruary 2008 concerning the

changes of Company's Initial of Public Offering, changes of Company’s

name become PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia Tbk, to increase of

Company’s paid-in capital, change of Company’s par value of stock and

changes of Company’s articles of association to comply with Law

No. 40 year 2007 regarding Limited Liability Company and Capital

Market Law No. 8 of 1995. This changes of Company’s articles of

association was approved by the Minister of Justice and Human Right

of Republic of Indonesia in his decree No. No. AHU-06707.AH.01.02 in

2008 dated 2 February 2008.

Based on the notary deed of Humberg Lie No. 64 regarding the decree

of the extraordinary shareholders meeting dated 19 August 2010, the

Company changed share serie B (non-reverse stock) to be Share Seri

C (reversed stock) with the following scheme: 2 share into 1 share; par

value of share seri A Rp 200,- to be Rp 400, par value of share Seri B

Rp 100,to be Rp 200. Share Serie C was offered to the Company's

shareholders in Rights Issue I with pre-emptive rights ("HMETD"). This

above changes has been reported to the ministry of Justice and Human

Rights based on the notice of receipt No. AHU-AH01.10-22712 dated

1 September 2010.

Subsequently, based on the Extra Ordinary shareholders Meeting dated

22 November 2010, with the deed No. 183 the Company had approved

to execute Right Issue I, changing of the Company's management,

dated 24 November 2010 with the deed No. 231 and the lastest of

amended of Company's article of association dated 20 January 2011

with the deed No. 112 which all of documents based on notarial deed

Humberg Lie, S.H., S.E., Mkn.

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia Tbk (dahulu PT Indhasana,

"Perusahaan") didirikan berdasarkan akta No. 21 tanggal 14 Pebruari 1978

dibuat dihadapan Notaris Edison Sianipar, SH di Jakarta, akta ini telah

disahkan oleh Menteri Kehakiman Republik Indonesia dengan Surat

Keputusan No. Y.A.5/231/24 tanggal 12 Oktober 1979. Perusahaan telah

melakukan perubahan anggaran dasar berdasarkan Rapat Umum

Pemegang Saham tanggal 17 Januari 2008 dengan akta Notaris Sutjipto

S.H., M.Kn. No. 22 tanggal 5 Pebruari 2008 sehubungan dengan perubahan

yang diadakan dalam rangka Penawaran Umum Perdana saham

perusahaan perubahan nama perusahaan menjadi PT Kertas Basuki

Rachmat Indonesia Tbk, peningkatan modal dasar, perubahan nilai nominal

saham dan perubahan anggaran dasar sesuai dengan ketentuan UU No. 40

Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas dan UU No. 8 Tahun 1995 tentang

Pasar Modal dan peraturan pelaksanaannya. Perubahan anggaran dasar

tersebut telah disahkan oleh Menteri Hukum dan HAM RI dengan Surat

Keputusan No. AHU-06707.AH.01.02 Tahun 2008 tanggal 2

Pebruari 2008.

Based on the letter of BAPEPAM & LK No. S-10512/BL/2008 dated

19 November 2010, the Company has obtained an effective notice to

offer Rights Issue I ("RI I") to public amounted to 5,983,089,146 shares

Serie C with par value of Rp 100,- with the execution price of Rp 101,-.

As a result, all issued share would be Rp 604,292,003,746,-

The Company is engaged in paper manufacturing and distribution. The

Company is domiciled in Center Jakarta and has office in Graha Niaga

26 Floor , Jl. Jend. Sudirman Kav. 58 South Jakarta.

Berdasarkan Berita Acara RUPSLB Perusahaan No. 64 tanggal

19 Agustus 2010 yang dibuat dihadapan Notaris Humberg Lie, SH di

Jakarta, Perusahaan melakukan perubahan jenis saham Seri B yang

terdapat dalam portepel (non-reverse) menjadi saham Seri C dan

penggabungan nilai nominal saham (reverse stock) yaitu; 2 saham menjadi

1 saham dengan merubah nilai nominal saham Seri A dari Rp 200,- menjadi

Rp 400,-, saham Seri B dari Rp 100,- menjadi Rp 200,-

. Saham Seri C ditawarkan kepada pemegang saham Perusahaan melalui

Penawaran Umum Terbatas I (PUT I) dalam rangka Hak Memesan Efek

Terlebih Dahulu (HMETD). Perubahan tersebut telah diberitahukan kepada

Menteri Kehakiman berdasarkan Penerimaan Pemberitahuan Perubahan

Anggaran Dasar Perseroan No. AHU-

AH01.10-22712 tanggal 1 September 2010.

Selanjutnya, berdasarkan RUPSLB tanggal 22 Nopember 2010 dengan akta

No. 183 Perusahaan telah menyetujui untuk melakukan PUT I, melakukan

perubahan susunan pengurus Perusahaan tanggal 24 Nopember 2010

dengan akta No. 231dan terakhir melakukan perubahan anggaran dasar

tanggal 20 Januari 2011 dengan akta No. 112 yang semuanya berdasarkan

akta notaris Humberg Lie, S.H., S.E., Mkn.

Ruang lingkup kegiatan usaha Perusahaan antara lain bergerak dalam

industri dan distribusi kertas. Perusahaan berdomisili di Jakarta Pusat dan

berkantor di Gedung Graha Niaga, Lantai 26, Jalan Jend. Sudirman Kav. 58

Jakarta Selatan.

Berdasarkan surat dari Bapepam dan LK No. S-10512/BL/2008 tanggal

19 Nopember 2010, Perusahaan memperoleh pemberitahuan efektif untuk

melakukan Penawaran Umum Terbatas I (PUT I) kepada masyarakat

sebanyak 5.983.089.146 saham biasa Seri C dengan nilai nominal Rp 100.-

per saham yang ditawarkan dengan harga pelaksanaan Rp 101,- per saham

sehingga seluruhnya berjumlah sebesar Rp 604.292.003.746.

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 7 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 9: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

1. UMUM (Lanjutan) 1. GENERAL (Continued)

b. Penawaran umum saham perusahaan b. Company's initial public offering

c. Dewan komisaris, direksi dan karyawan c. Board of commissioners, directors and employee

Komisaris utama : Anton BS. Hudyana Bambang Susanto : Presiden commissioner

Komisaris : Adam Ariaji : Commisioner

Komisaris independen : Farid Harianto Amor Kodrat : Independent Commissioner

Direktur utama : Glenn M S Yusuf Yusuf Ardhi : Presiden director

Direktur : Theo Satria Krisman Tarigan : Directors

Bassa Suseno

Tiur Simamora

On 4,5 and 7 July 2008, the Company has conducted initial public

offering with the results of Rp 353,600,000,000,-. The number of shares

sold to public investors amounted to 1,360,000,000 series B shares at

a price of Rp 200,- per share.

Pada tanggal 4, 5 dan 7 Juli 2008 Perusahaan telah melaksanakan

penawaran umum perdana saham dengan hasil sebesar

Rp 353.600.000.000,-. Jumlah saham yang dijual kepada publik adalah

sebanyak 1.360.000.000 saham seri B dengan harga Rp 260,- per lembar.

In the RI I, the Company will issue warrant Serie II (for Share Serie C)

amounted to 199,436,305, equivalent to Rp 20.940,812,046,-. Each 30

exercised HMETD (Preemptive rights) for purchase of 30 offered shares

will receive 1 warrant Seri II for free. This warrant can be used to

purchase 1 common share Seri C with a par value of Rp 100,- and an

exercise price at RP 105,- during exercise period of warrant Serie II

starting from 6 July 2011 until 5 December 2013.

On 31 December 2010 and 2009, the Company and its subsidiaries

have 229 and 577 permanent employees, respectively (unaudited).

Susunan pengurus Perusahaan pada tanggal 31 Desember 2010 adalah

sebagai berikut:

The Company's board of management as of 31 December 2010, as

follows:

Pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009, Perusahaan dan anak

Perusahaan mempunyai karyawan tetap sebanyak msing-masing 229 dan

577 orang (tidak diaudit).

Biaya remunerasi Direksi dan honorarium Dewan Komisaris Perusahaan

dan anak Perusahaan untuk tahun 2010 dan 2009 masing-masing sebesar

Rp 1.368.000.000 dan Rp 2.590.366.667.

Berdasarkan RUPSLB tanggal 22 Nopember 2010, Sdr. Krisman Tarigan

telah diberhentikan dengan hormat dari jabatannya sebagai Direktur

Perusahaan.

Based on letter of BAPEPAM & LK No. S-4213/BL/2008 dated

30 June 2008, the Company obtained the notice of effectivity for public

offering of common stock 1,360,000,000.

Efektif tanggal 25 Juni 2010 dan berdasarkan RUPS Tahunan Perusahaan,

Sdr. Bassa Suseno telah diberhentikan dengan hormat dari jabatannya

sebagai Direktur Perusahaan.

Efektif tanggal 15 Oktober 2009 dan berdasarkan RUPSLB tanggal

22 Januari 2010, Sdri. Tiur Simamora telah mengundurkan diri dari

jabatannya sebagai Direktur Perusahaan.

The remuneration expense for the Board of Direction and honorarium

for Board of Commissioners for 2010 and 2009 amounted to

Rp 1.368.000.000 and Rp 2,590,366,667, respectively.

Based on the shareholders' extraordinary meeting dated 22 November

2010, Krisman Tarigan has been released from the Company's director.

Based on shareholders' annual meeting effective 25 June 2010

Bassa Suseno has been released from the Company's director.

Effective 15 October 2009, Tiur Simamora resigned from the

Company's director. Her resignation was approved in shareholders'

meeting on 22 January 2010.

Setelah reverse stock, waran Seri I (atas saham Seri B) yang diterbitkan

berubah dari 875.000.000 menjadi sebanyak 437.500.000 dengan harga

pelaksanaan dari Rp 265,- menjadi sebesar Rp 530,- per saham, dan

dengan ketentuan bahwa setiap pemegang 272 saham baru hasil

penawaran umum melekat 175 waran Seri I secara cuma-cuma, dan setiap

pemegang 1 waran Seri I yang terdaftar dalam daftar pemegang waran Seri I

berhak untuk membeli saham baru dengan cara melakukan pelaksanaan

pada hari bursa selama masa berlaku pelaksanaan mulai tanggal 9 Januari

2009 sampai dengan tanggal 8 Juli 2011.

After reverse stocck, issued warrant Serie I (for share series B) is

changed from 875,000,000 shares with the initial exercise price of

Rp 265,- per share reversed to 437,500,000 shares with exercise price

of Rp 530,- per share, and with the condition, each holders of 272 new

shares from initial public offering are entitiled to receive free 175

warrant Serie I, and each holder of 1 warrant Seri I registered in the list

of warrant Seri I holders have rights to purchase new common shares

by exercising it during stock exchange working days effective starting

from 9 January 2009 until 8 July 2011.

Berdasarkan surat dari Bapepam dan LK No. S-4213/BL/2008 tanggal

30 Juni 2008, Perusahaan memperoleh pernyataan efektif untuk melakukan

penawaran umum perdana kepada masyarakat sebanyak 1.360.000.000

saham.

20092010

Dalam PUT I ini, Perusahaan akan menerbitkan waran Seri II (atas saham

Seri C) sebanyak 199.436.305 dengan nilai yang akan diperoleh sejumlah

Rp 20.940.812.046,-. Setiap pelaksanaan 30 HMETD dalam rangka

membeli 30 saham yang ditawarkan dalam PUT I akan memperoleh 1

waran Seri II secara cuma-cuma, dimana 1 waran Seri II dapat digunakan

untuk membeli 1 saham biasa atas nama Seri C yang bernilai nominal Rp

100,- per saham dengan harga pelaksanaan sebesar Rp 105,- selama

periode pelaksanaan waran Seri II yaitu mulai tanggal 6 Juli 2011 sampai

dengan 5 Desember 2013.

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 8 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 10: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

1. UMUM (Lanjutan) 1. GENERAL (Continued)

d. Struktur perusahaan dan anak perusahaan d. Structure of the company and subsidiaries

PT Kertas Basuki

Rachmat

PT Kertas Blabak

PT HTI Basuki

Rachmat industri

2. KEBIJAKAN AKUNTANSI 2. ACCOUNTING POLICY

a. Penyajian laporan keuangan konsolidasi a. Presentation of consolidated financial statements

Not yet active

Anak Perusahaan/

Tanaman Jakarta

Pabrik kertas

Daftar anak Perusahaan yang dikonsolidasi dalam laporan keuangan untuk

tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009 adalah

sebagai berikut:

Subsidiaries

The list of consolidated subsidiaries in the financial statements for the

year ended 31 December 2010 and 2009 are as follows:

Business type

Prosentase

kepemilikan/

Percentage of

ownership

99.56%

Domicile

Banyuwangi

Jumlah asset

Magelang

Pabrik kertas

Tahun operasional

komersial/

Commercial operating

year

1971

1955

Domisili/ Jenis Usaha/ 31 Desember 2010

Total assets

31 December 2010

Jumlah asset

31 Desember 2009

Total assets

31 December 2009

1.044.329.772.262

40.053.894.243

501.121.000

99.16%

90% Belum aktif/

-

500.000.000

1.040.900.868.489

PT HTI Basuki Rachmat, anak Perusahaan (“HTIBR”) didirikan berdasarkan

Akta Notaris Wahyu Nuraini, SH di Jakarta No. 12 tanggal 5 Pebruari 2008

dan telah mendapat pengesahan oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi

Manusia Republik Indonesia dengan Surat Keputusan Nomor AHU-

10509.AH.01.01 tahun 2008 tanggal 3 Maret 2008. Modal yang ditempatkan

dan disetor penuh adalah sebesar Rp 500.000.000.

PT HTI Basuki Rachmat, a subsidiary company ("HTIBR") was

established based on the notarial deed of notary Wahyu Nuraini SH No.

12 dated 5 February 2008 in Jakarta. This has been approved by the

ministry of Justice and Human Rights of the Government of Indonesia

in its letter No. AHU-10509.AH.01.01 Year of 2008 dated 3 March

2008. Its authorized capital has been fully paid amounted to Rp

500,000,000.

Laporan keuangan konsolidasi disusun dengan dasar akrual, kecuali untuk

laporan arus kas yang menggunakan konsep biaya perolehan (historical

cost).

The consolidated financial statements are prepared based on accrual

basis, except for statements of cash flows are using the historical cost

method of accounting.

Laporan arus kas konsolidasi disusun dengan menggunakan metode

langsung (direct method) dengan mengelompokan arus kas ke dalam

aktivitas operasi, investasi dan pendanaan.

Mata uang pelaporan yang digunakan dalam penyusunan laporan keuangan

konsolidasi ini adalah Rupiah.

The consolidated statements of cash flows are prepared using direct

method by classifying cash flows into operating, investing and financing

activities.

The reporting currency used in the preparation of these consolidated

financial statements is Indonesian Rupiah.

PT Kertas Blabak, anak Perusahaan (“KB”) didirikan berdasarkan Akta

Notaris Raden Meester Soewandi No. 51 tanggal 17 Mei 1955 Anggaran

Dasar KB telah mengalami beberapa kali perubahan. Perubahan terakhir

diperbaharui dengan Akta Sutjipto, SH No. 99 tanggal 6 Pebruari 1997 dan

telah mendapat pengesahan oleh Menteri Kehakiman Republik Indonesia

dengan Surat Keputusan Nomor C2- 3953.HT.01.04.TH.1997 tanggal

20 Mei 1997. Modal yang ditempatkan dan disetor penuh adalah sebesar

Rp 63.531.000.000. Setelah Perusahaan melakukan pembelian atas seluruh

saham KB yang dimiiki oleh Pemerintah Negara Republik Indonesia

berdasarkan Akta Jual Beli Saham dengan Noratis Aulia Taufani, SH, No 26,

tanggal 14 Januari 2010, kemudian berdasarkan akta Notaris Sutjipto, SH,

No. 77, tanggal 25 Januari 2010 Perusahaan telah menjual saham yang

dimiliki di KB kepada PT Satya Mitra Mandiri ("Satya"), pihak ketiga dengan

nilai penjualan sebesar Rp 8.874.500.000. Sehingga efektif sejak tanggal

tersebut KB tidak dikonsolidasikan kembali ke dalam laporan keuangan

Perusahaan.

Laporan keuangan konsolidasi disusun sesuai dengan prinsip dan praktik

akuntansi yang berlaku umum di Indonesia yang meliputi Pernyataan

Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) yang dikeluarkan oleh Ikatan Akuntan

Indonesia (IAI), dan Peraturan Badan Pengawas Pasar Modal (BAPEPAM)

No. VIII.G.7 tentang pedoman penyajian laporan keuangan emiten atau

perusahaan publik bagi perusahaan pabrikasi.

These consolidated financial statements are prepared in conformity

with accounting principles generally accepted in Indonesia, that are

covered by Statements of Financial Accounting Standard (SFAS)

issued by the Indonesian Institute of Accountants (IAI), and the Decree

of the Capital Market Supervisory Agency (BAPEPAM) No. VIII.G.7

regarding the guidelines for financial statement presentation for listed

company in manufacture.

Based on notarial deed No. 51 of notary Raden Meester Soewandi, PT

Kertas Blabak, a subsidiary company ("KB") was established on 17

May 1955. Its article of association has been amended several times.

the latest amendment based on notarial deed No. 99 of notary Soetjipto

SH dated 6 February 1997. This amendment has been approved by the

ministry of Justice in its letter No. C2-3953.HT.01.04.TH.1997 dated

20 May 1997. Its authorized, issued and paid capital of

Rp 63,531,000,000. Based on notarial deed No. 26 of notary Aulia

Taufani dated 14 January 2010 and No. 77 of the same notary dated

25 January 2010, After the Company purchased all KB shared owned

by the Governmnent of Indonesia, the Company sold out all KB shares

to PT Satya Mitra Mandiri, a third party, with the value of

Rp 8,874,500,000. Consequently, since the date of its sale transaction,

financial statements of KB was not consolidated into the Company's

financial statements.

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 9 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 11: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

2. KEBIJAKAN AKUNTANSI (lanjutan) 2. ACCOUNTING POLICY (continued)

b. Prinsip - prinsip konsolidasi b. Principles of consolidation

c. Transaksi dan saldo dalam mata uang asing c. Foreign currency transactions and translations

d. Transaksi dengan pihak yang mempunyai hubungan istimewa d. Related parties transactions

e. Kas dan setara kas e. Cash and cash equivalents

f. Aset dan kewajiban keuangan f. Financial assets and liabilities

Effective on January 1, 2010, the Company has adopted SFAS 55

(Revised 2006) "Financial Instruments: Recognition and Measurement"

and SFAS 50 (Revised 2006), "Financial Instruments: Presentation and

Disclosure" which replaces SFAS 55 (Revised 1999) "Accounting for

Instruments Derivatives and Hedging Activities "and SFAS 50"

Accounting for Certain Investments in Securities. "

The interest of the minority shareholders is stated at the minority’s

proportion of the historical cost of the net assets. The minority interest

is subsequently adjusted for the minority's share of movements in

equity.

Efektif tanggal 1 Januari 2010, Perusahaan telah menerapkan PSAK 55

(Revisi 2006) “Instrumen Keuangan: Pengakuan dan Pengukuran” dan

PSAK 50 (Revisi 2006), “Instrumen Keuangan: Penyajian dan

Pengungkapan” yang menggantikan PSAK 55 (Revisi 1999) “Akuntansi

Instrumen Derivatif dan Aktivitas Lindung Nilai” dan PSAK 50 “Akuntansi

Investasi Efek Tertentu”.

Laporan keuangan konsolidasi menggabungkan laporan keuangan

Perusahaan dan entitas yang dikendalikan oleh Perusahaan yang disusun

sampai dengan 31 Desember setiap tahunnya. Pengendalian dianggap ada

apabila Perusahaan mempunyai hak untuk mengatur dan menentukan

kebijakan finansial dan operasional dari investee untuk memperoleh

manfaat dari aktivitasnya. Pengendalian juga dianggap ada apabila induk

perusahaan memiliki baik secara langsung atau tidak langsung melalui

anak Perusahaan lebih dari 50% hak suara.

Pada tanggal neraca, aset dan kewajiban moneter dalam mata uang asing

dijabarkan ke dalam Rupiah menggunakan kurs yang diumumkan oleh Bank

Indonesia yang berlaku pada tanggal tersebut (per 31.Desember 2010 dan

2009 kurs tukar yang digunakan adalah USD1 = Rp 8.991 dan

USD1 = Rp 9.400). Laba atau rugi selisih kurs dibebankan pada laporan

laba rugi tahun berjalan.

On balance sheets date, monetary assets and liabilities denominated in

foreign currencies are translated into Rupiah using the excange rate

prevailing at such date as published by Bank Indonesia (December 31,

2010 and 2009 are USD1 = Rp 8,991 and USD 1 = Rp 9,400). The

resulting gains or losses are credited or charged to the current

statement of income

Pada saat akuisisi, aset dan kewajiban anak Perusahaan diukur sebesar

nilai wajarnya pada tanggal akuisisi.

Penyesuaian dapat dilakukan terhadap laporan keuangan anak Perusahaan

agar kebijakan akuntansi yang digunakan sesuai dengan kebijakan

akuntansi yang digunakan oleh Perusahaan.

Transaksi dalam mata uang asing dicatat berdasarkan kurs yang berlaku

pada saat transaksi dilakukan.

Transactions involving foreign currencies are recorded at the exchange

rate prevailing at the time the transactions are made.

Perusahaan dan anak Perusahaan telah melakukan transaksi dengan

beberapa pihak yang mempunyai hubungan istimewa, sebagaimana

didefinisikan pada PSAK No. 7 ”Pengungkapan Pihak-Pihak yang

Mempunyai Hubungan Istimewa”.

The Company and subsidiaries have transactions with related parties,

as defined under PSAK No.7 "Related Party Disclosure".

Setara kas terdiri dari deposito jangka pendek dengan jangka waktu jatuh

tempo 3 (tiga) bulan atau kurang sejak tanggal penempatannya, tidak

digunakan sebagai jaminan dan tidak dibatasi penggunaannya.

Cash equivalents consist of short-term time deposits with maturities of

3 (three) months or less since the time of their placement, not pledged

as collateral and unrestricted.

Where necessary, adjustments are made to the financial statements of

the subsidiaries to bring the accounting policies used in line with those

used by the Company.

Seluruh transaksi antar perusahaan, saldo, penghasilan dan beban

dieliminasi pada saat konsolidasi.

All intra-group transactions, balances, income and expenses are

eliminated on consolidation.

On acquisition, the assets and liabilities of a subsidiary are measured at

their fair values at the date of acquisition.

The consolidated financial statements incorporate the financial

statements of the Company and entities controlled by the Company

made up to 31 December each year. Control is achieved where the

Company has the power to govern the financial and operating policies

of the investee entity so as to obtain benefits from its activities. Control

is presumed to exist when the Company owns directly or indirectly

through subsidiaries, more than 50% of the voting rights.

Hak pemegang saham minoritas dinyatakan sebesar bagian minoritas dari

biaya perolehan historis aset bersih. Hak minoritas akan disesuaikan untuk

bagian minoritas dari perubahan ekuitas.

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 10 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 12: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

2. KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan) 2. ACCOUNTING POLICY (Continued)

f. Aset dan kewajiban keuangan f. Financial assets and liabilities

1. 1.

2. 2.

a. a.

b. b.

c. c.

3. 3.Pinjaman yang diberikan dan piutang Loans and receivables

Pinjaman yang diberikan dan piutang meliputi piutang usaha dan piutang

lain-lain pada neraca konsolidasian.

Receivables include accounts receivable and other receivables on

the consolidated balance sheets.

Pinjaman yang diberikan dan piutang adalah aset keuangan non-derivatif

dengan pembayaran tetap atau telah ditentukan dan tidak mempunyai

kuotasi di pasar aktif.

investment hat has the definition of loans and receivables.

These are initially recognised at fair value including transaction

costs and subsequently measured at amortised cost, using the

effective interest method.

Pada tahun 2010, tidak ada aset keuangan Perusahaan yang diklasifikasi

sebagai investasi dalam kelompok dimiliki hingga jatuh tempo.

Pada saat pengakuan awal, investasi dalam kelompok dimiliki hingga

jatuh tempo diakui pada nilai wajarnya ditambah biaya transaksi dan

selanjutnya diukur pada biaya perolehan diamortisasi dengan

menggunakan suku bunga efektif.

Loans and receivables are non-derivative financial assets with fixed

or predetermined payment and have not quoted in active markets.

Loans and receivables are initially recognised at fair value plus

transaction costs and subsequently measured at amortised cost

using the effective interest rate method, except for loans and

receivables whereby the calculation of interest in not material.

In the year of 2010, there were no financial assets classified as

investments held to maturity.

Investments classified as held to maturity

investasi yang pada saat pengakuan awal ditetapkan sebagai aset

keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugi;

investasi yang memiliki definisi pinjaman yang diberikan dan piutang.

investments at initial recognition, designated as financial

assets measured at fair value through the statement of

investment set by the entity are classified as available for sale;

and

Investment in held to maturity are non-derivative financial assets

with fixed or predetermined payment and maturity have been

defined, and management has the positive intention and ability to

hold these financial assets to maturity, unless:

In the application of SFAS 50 (Revised 2006) and SFAS 55

(Revised 2006), the Company classifies its financial instruments in the

form of financial assets and financial liabilities.

Aset keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugi

adalah aset keuangan yang ditujukan untuk diperdagangkan (trading),

yaitu jika dimiliki terutama untuk tujuan dijual kembali dalam waktu dekat

atau terdapat bukti mengenai pola ambil untung dalam jangka pendek

yang terkini. Instrumen derivatif masuk dalam kelompok ini kecuali bila

derivatif tersebut merupakan instrumen lindung nilai. Investasi dalam efek

yang termasuk dalam kelompok ini dicatat sebesar nilai wajarnya.

Laba/rugi yang belum direalisasi pada tanggal neraca dikreditkan atau

dibebankan pada usaha tahun berjalan.

Financial assets are measured at fair value through the statement of

income are financial assets that are designated for trading,

especially if it is owned primarily for the purpose of resale in the

near future or there is evidence of a pattern of short-term profit

taking in the most recent. Derivative instruments included in this

group except when the derivative is a hedge. Investments in

securities are included in this group are accounted for at fair value.

Unrealized profit/loss from the balance sheet date are credited or

charged to current operations.

Pada tahun 2010, tidak ada aset keuangan Perusahaan yang diklasifikasi

sebagai aset keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan laba

rugi.

In the year of 2010, there were no financial assets classified as

financial assets measured at fair value through the statement of

income.

Financial assets are measured at fair value through the statement of

income.

Financial assets are classified as follows:Aset Keuangan diklasifikasikan dalam kelompok berikut:

investasi yang ditetapkan oleh entitas dalam kelompok tersedia untuk

dijual; dan

Aset Keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugi.

Pada saat pengakuan awal, pinjaman yang diberikan dan piutang diakui

pada nilai wajarnya, ditambah dengan biaya transaksi dan selanjutnya

diukur pada biaya perolehan dan diamortisasi dengan menggunakan

metode suku bunga efektif, kecuali untuk pinjaman yang diberikan dan

piutang jangka pendek dimana perhitungan bunga tidak material.

Dalam rangka penerapan PSAK 50 (Revisi 2006) dan PSAK 55 (Revisi

2006), Perusahaan mengklasifikasikan instrumen keuangan dalam bentuk

aset keuangan dan kewajiban keuangan.

Investasi dalam kelompok dimiliki hingga jatuh tempo

Investasi dalam kelompok dimiliki hingga jatuh tempo adalah aset

keuangan non-derivatif dengan pembayaran tetap atau telah ditentukan

dan jatuh temponya telah ditetapkan, serta Manajemen mempunyai

intensi positif dan kemampuan untuk memiliki aset keuangan tersebut

hingga jatuh tempo, kecuali:

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 11 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 13: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

2. KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan) 2. ACCOUNTING POLICY (Continued)

4. 4.

a. a.

b. b.

g. Piutang usaha g. Trade accounts receivable

Sebelum 1 Januari 2010, piutang usaha dinyatakan dalam jumlah kotor

dikurangi penyisihan piutang ragu-ragu.

Prior to 1 January 2010, trade receivables are stated at gross less

allowance for doubtful account.

Pada tahun 2010, tidak ada aset keuangan Perusahaan yang diklasifikasi

sebagai aset keuangan yang diklasifikasikan dalam kelompok tersedia

untuk dijual.

Perusahaan menggunakan akuntansi tanggal penyelesaian untuk

kontrak regular ketika mencatat transaksi aset keuangan.

The financial liabilities at amortized cost are, among others,

trade accounts payable, other payables, accrued expenses

and loans.

Nilai wajar kewajiban keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui

laporan laba rugi adalah kewajiban keuangan yang dapat

dipindahtangankan dalam waktu dekat. Derivatif diklasifikasikan

sebagai kewajiban yang diukur pada nilai wajar melalui laporan laba

rugi kecuali ditetapkan dan efektif sebagai instrumen lindung nilai.

The fair value of financial liabilities measured at fair value

through the statement of income are financial obligations that

can be transferred in the near future. Derivatives are classified

as liabilities are measured at fair value through the statement

of income unless specified, and effective as hedging

instruments.

Pada tahun 2010, tidak ada kewajiban keuangan Perusahaan yang

diklasifikasi sebagai kewajiban keuangan yang diukur pada nilai wajar

melalui laporan laba rugi.

Kewajiban keuangan diklasifikasikan pada kelompok berikut:

Kewajiban keuangan yang tidak diklasifikasikan sebagai kewajiban

keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugi

dikategorikan dan diukur pada biaya perolehan diamortisasi.

Financial liabilities not classified as financial liabilities

measured at fair value through the statement of income are

categorized and measured at amortized cost.

Financial liabilities are classified in the following groups:

The Company uses settlement date accounting for regular contracts

when recording transactions of financial assets.

Financial assets classified as available for sale are non-derivative

financial assets designated as available for sale or that do not meet

criteria for other groups. These financial assets are recorded at fair

value. The difference between the cost and fair value is a loss

(income) that have not been realized in the balance sheet date are

presented as part of equity.

In the year of 2010, there were no financial assets classified as

financial assets classified as available for sale.

Financial assets classified as available for saleAset Keuangan yang diklasifikasikan dalam kelompok tersedia untuk

dijual

Kewajiban keuangan yang diukur pada biaya perolehan diamortisasi

antara lain, hutang usaha, hutang lain-lain, biaya yang masih harus

dibayar dan pinjaman.

Aset Keuangan yang diklasifikasikan dalam kelompok tersedia untuk

dijual adalah aset keuangan non-derivatif yang ditetapkan sebagai

tersedia untuk dijual atau yang tidak memenuhi kriteria kelompok

lainnya. Aset keuangan ini dicatat sebesar nilai wajar. Selisih antara nilai

perolehan dan nilai wajar merupakan rugi (laba) yang belum

direalisasikan pada tanggal neraca yang disajikan sebagai bagian dari

ekuitas.

Penyisihan penurunan nilai dibentuk ketika terdapat bukti obyektif bahwa

Perusahaan tidak akan dapat menagih semua piutang sesuai dengan

persyaratan awal piutang. Kesulitan keuangan yang signifikan pada debitur,

probabilitas bahwa debitur akan dinyatakan pailit atau reorganisasi

keuangan, dan wanprestasi atau tunggakan dalam pembayaran dianggap

sebagai indikator bahwa piutang usaha telah turun nilainya. Jumlah

penyisihan tersebut adalah selisih antara nilai tercatat aset dengan nilai kini

estimasi arus kas masa depan, yang didiskontokan pada suku bunga efektif

awal.

An allowance for impairment is established when there is objective

evidence that the Company will not be able to collect all amounts due

according to the original terms of receivables. Significant financial

difficulties of the debtor, the probability that the debtor will enter

bankruptcy or financial reorganization, and default or delinquency in

payments are considered indicators that the trade accounts receivables

is impaired. The amount of allowance is the difference between the

assets’ carrying amount and the present value of estimated future cash

flows, discounted at the original effective interest rate.

Efektif 1 Januari 2010, pada saat pengakuan awal piutang usaha diukur

sebesar nilai wajar dan setelah pengakuan awal diukur pada biaya

perolehan diamortisasi dengan menggunakan metode suku bunga efektif,

dikurangi penyisihan penurunan nilai sebagai mana yang diungkapkan pada

Catatan 2f atas laporan keuangan konsolidasi.

Effective 1 January 2010, trade accounts receivable are recognized

initially at fair value and subsequently measured at amortized cost

using effective interest method, less allowance for impairment as

disclosed in Note 2f of the consolidated financial statements.

Nilai tercatat aset tersebut dikurangi melalui penggunaan akun penyisihan,

dan jumlah kerugian yang terjadi diakui dalam laporan laba rugi

konsolidasian. Ketika piutang usaha tidak dapat ditagih, piutang tersebut

dihapuskan terhadap akun penyisihan. Penerimaan kemudian atas jumlah

yang sebelumnya telah dihapuskan dikreditkan terhadap laporan laba rugi

konsolidasi.

The carrying amount of the asset is reduced through the use of an

allowance account, and the amount of the loss is recognized in the

statement of income. When a trade accounts receivables is

uncollectible, it is written-off against the allowance account for

receivables. Subsequent recoveries of amounts previously written-off

are credited against the statement of income.

Kewajiban keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan

laba rugi

Kewajiban keuangan yang diukur dengan biaya perolehan

diamortisasi.

Financial liabilities measured at fair value through the

statement of income

Financial liabilities are measured using amortized cost.

In the year of 2010, there were no financial liabilities classified

as financial liabilities measured at fair value through the

statement of income.

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 12 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 14: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

2. KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan) 2. ACCOUNTING POLICY (Continued)

h. Persediaan h. Inventories

i. Beban ditangguhkan i. Deferred expenses

j. Investasi saham j. Investments in shares of stock

k. Aset tetap k. Property, plant and equipment

/

Bangunan Building

Mesin dan perlengkapan Machinaries and equipments

Kendaraan bermotor Motor vehicles

Peralatan dan inventaris kantor Office equipments

Tahun Years

Aset tetap dipertanggungjawabkan dengan menggunakan model biaya yang

dinyatakan sebesar biaya perolehan dikurangi akumulasi penyusutan dan

akumulasi rugi penurunan nilai. Hak atas tanah tidak disusutkan dan

disajikan sebesar biaya perolehan. Penyusutan dihitung dengan

menggunakan metode garis lurus berdasarkan taksiran masa manfaat

ekonomis aset tetap sebagai berikut:

Property, plant and equipment is accounted for by using cost model

which stated at cost less their accumulated depreciation and decline in

value. Landrights are not depreciated and presented at acquisition cost.

The depreciation were calculated using the straight line method over

the estimated useful lives of the assets as follows:

Beban pemeliharaan dan perbaikan dibebankan langsung ke laporan laba

rugi pada saat terjadinya. Sedangkan biaya-biaya yang sifatnya

meningkatkan masa manfaat aset secara signifikan, dikapitalisasi. Apabila

suatu aset tetap tidak digunakan lagi atau dijual, biaya perolehan dan

akumulasi penyusutan aset tetap tersebut dikeluarkan dari kelompok aset

tetap, dan laba atau rugi yang terjadi dilaporkan dalam laporan laba rugi

tahun bersangkutan.

The cost of maintenance and repairs is directly charged to statement of

income as incurred. While significant renewal and betterments which

increase the property, plant and equipment condition are capitalized.

When property, plant and equipment are retired or otherwise disposed

of, their cost and related accumulated depreciation are removed from

the account and any resulting gain or loss is reflected in the statement

of income for the year.

A new assesment is carried out based on the net realizable value at

each subsequent period. If the condition of the declining inventory value

below its cost does not exist or if there is increasing inventory value due

to the change of economic condition, the declining inventory value

should be reversed (in this case, the recovery is limited for the initial

declining inventory). The new carrying amount of inventory is the lowest

cost of or the revised net realizable value.

Investasi saham dimana Perusahaan dan perusahaan anak mempunyai

pemilikan paling sedikit 20% tetapi tidak lebih dari 50% dicatat dengan

menggunakan metode ekuitas. Berdasarkan metode ini, investasi awal

dinyatakan sebesar harga perolehan, disesuaikan dengan bagian

Perusahaan dan perusahaan anak atas laba (rugi) bersih perusahaan

asosiasi setelah tanggal akuisisi, dividen yang diterima dan amortisasi

dengan menggunakan metode garis lurus (straight-line method) selama 20

(dua puluh) tahun atas selisih antara harga perolehan investasi dan bagian

atas aset bersih perusahaan asosiasi pada tanggal akuisisi. Investasi di

mana Perusahaan mempunyai penyertaan dengan pemilikan kurang dari

20% dan harga pasar tidak tersedia dinyatakan sebesar harga perolehan.

Perusahaan menelaah dan mengevaluasi nilai tercatat atas selisih antara

harga perolehan investasi dan bagian atas aset bersih perusahaan asosiasi

secara berkala, dengan mempertimbangkan hasil usaha tahun berjalan dan

prospek di masa yang akan datang dari perusahaan asosiasi tersebut.

Deferred expenses are amortized over the periods benefitted by using

the straight-line method.

Suatu penilaian baru (new assessment ) dilakukan atas nilai realisasi neto

pada setiap periode berikutnya. Ketika kondisi yang semula mengakibatkan

penurunan nilai persediaan dibawah biaya ternyata tidak ada lagi atau ketika

terdapat bukti yang jelas terhadap peningkatan nilai realisasi neto karena

perubahan keadaan ekonomi, maka jumlah penurunan nilai harus dibalik

(dalam hal ini pemulihan adalah terbatas untuk jumlah penurunan nilai awal)

sehingga jumlah tercatat yang baru dari persediaan adalah yang terendah

dari biaya atau nilai realisasi neto yang telah direvisi.

Beban ditangguhkan diamortisasi selama masa manfaatnya dengan

menggunakan metode garis lurus.

Tanah dinyatakan berdasarkan biaya perolehan dan tidak disusutkan. Land is carried at cost and not depreciated.

Investments in shares of stock wherein the Company and subsidiaries

have an ownership interest of at least 20% but not exceeding 50% are

accounted for under the equity method. Under this method, the

investments are initially stated at cost, adjusted for the Company's and

subsidiaries' share in the net earnings (losses) of the associated

companies after the date of acquisition, dividends received and straight-

line amortization over a 20 (twenty) years period of the difference

between the cost of such investment and the investor's proportionate

share in the underlying net assets of the investee at the date of

acquisition. Investment wherein the Company and subsidiaries have an

ownership interest of less than 20% and its market price is not readily

determinable are stated at cost. The Company reviews and evaluates

periodically the carrying values of goodwill, taking into consideration

current results and future prospects of the related associate.

Pada tanggal neraca nilai aset tetap direview terhadap kemungkinan

penurunan nilai, apakah terdapat peristiwa atau kondisi yang menunjukkan

bahwa nilai tercatat aset tetap tidak dapat dipulihkan. Penyisihan atas

penurunan nilai aset tetap diakui pada periode terjadinya penurunan nilai.

Pada tahun 2010 KBR, anak perusahaan telah melakukan penurunan nilai

aset dalam penyelesaian sebesar Rp 310.538.885.887 (lihat Catatan 10).

At the balance sheet date the carrying value of property, plant and

equipment is reviewed for impairment whenever events and

circumstances that the carrying value of property, plant and equipment

may not be recoverable. The provision for impairment of value is

recognized in the period it occurred. In 2010, KBR, a subsidiary

company had impaired the asset under construction amounted to

Rp 310.538.885.887 (see Note 10).

5

5

15 - 30

10 - 15

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 13 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 15: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

2. KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan) 2. ACCOUNTING POLICY (Continued)

l. Kapitalisasi biaya pinjaman l. Assets under constructions

m. Aset lain-lain m. Other assets

n. Kewajiban imbalan pasca kerja n. Post - Employment benefits obligation

a. a.

b. b.

o. Selisih transaksi perubahan ekuitas anak perusahaan o. Difference arising from changes in the subsidiary company

menyediakan pesangon bagi pekerja yang menerima penawaran

terminate an employee or group of employees before the normal

Imbalan pasca kerja diakui sebesar jumlah yang diukur dengan

menggunakan dasar diskonto ketika pekerja telah memberikan jasanya

kepada perusahaan dalam suatu periode akuntansi. Kewajiban dan beban

diukur dengan menggunakan teknik aktuaria yang mencakup pula

kewajiban konstruktif yang timbul dari praktik kebiasaan perusahaan. Dalam

perhitungan kewajiban, imbalan harus didiskontokan dengan menggunakan

metode projected unit credit.

Post-employment benefits are recognized at a discounted amount when

an employee has rendered service to the Company during an

accounting period. Liabilities and expenses are measured using

actuarial techniques which include constructive obligation that arises

from the Company’s informal practices. In calculating the liabilities,

benefits should be discounted by using projected unit credit method.

Pesangon pemutusan kontrak kerja diakui jika, dan hanya jika, perusahaan

berkomitmen untuk:

Termination benefits are recognized when, and only when, the

Company is demonstrably committed to either:

Pos-pos yang tidak dapat secara layak digolongkan dalam aset tetap, dan

juga tidak dapat digolongkan dalam aset lancar, investasi/ penyertaan

maupun aset tak berwujud, seperti: aset tetap yang tidak digunakan, piutang

kepada pemegang saham, beban yang ditangguhkan dan aset lancar

lainnya disajikan dalam kelompok aset lain-lain. Biaya yang tidak dilaporkan

sebagai beban pada periode terjadinya karena dianggap memberikan

manfaat bagi periode-periode selanjutnya digolongkan sebagai beban yang

ditangguhkan.

Accounts of assets which can not reasonably be classified in fixed

assets, and also can not be classified under current assets,

investment/participation as well as intangible assets, such as fixed

assets are not used, the receivables to a shareholder, deferred expense

and other current assets presented in the other assets. Cost is not

reported as expense in the period because it is considered beneficial

for subsequent periods are classified as a deferred expense.

Imbalan kerja jangka pendek diakui sebesar jumlah tak terdiskonto ketika

pekerja telah memberikan jasanya kepada perusahaan dan anak

perusahaan dalam suatu periode akuntansi.

Short-term employee benefits are recognized at undiscounted amount

when an employee has rendered service to the Company and

subsidiary companies during an accounting period.

Sesuai dengan PSAK No. 26 (Revisi), "Biaya Pinjaman", beban bunga, rugi

kurs yang timbul atas pinjaman dan biaya-biaya lainnya yang digunakan

untuk biaya pembangunan dan instalasi fasilitas-fasilitas penting

dikapitalisasi. Kapitalisasi biaya pinjaman berakhir pada saat aset dalam

penyelesaian tersebut selesai dibangun dan aset tersebut siap digunakan

atau pembangunan aset tersebut dihentikan sementara.

In accordance with PSAK No. 26 (Revised), "Borrowing Cost", interest

expense, foreign exchange losses incurred on loans and other costs

that are used to finance the construction and installation of necessary

facilities are capitalized. Capitalization of borrowing costs cease when

the assets in the settlement completed and the asset is ready for use or

development of these assets is suspended.

Sesuai dengan PSAK No. 40, "Akuntansi Perubahan Ekuitas Anak

Perusahaan atau Perusahaan Asosiasi", selisih nilai tercatat penyertaan

Perusahaan dan bagian proporsional saham atas nilai buku aset bersih

anak Perusahaan yang timbul dari perubahan pada ekuitas anak

Perusahaan, yang bukan berasal dari transaksi antara perusahaan dan anak

Perusahaan terkait, dicatat dan disajikan sebagai bagian dari ekuitas dalam

neraca konsolidasi pada akun "Selisih Transaksi Perubahan Ekuitas Anak

Perusahaan ".

In accordance with PSAK No. 40, "Accounting for Changes in Equity

Subsidiary or associated company", the difference between the carrying

value of investments in companies and the proportionate share of the

net asset book value of the Subsidiaries arising from changes in equity

Subsidiary, which is not derived from transactions between the

Company and related subsidiaries, recorded and presented as part of

the equity in the consolidated balance sheet account "Difference in

Transactions of Changes in Equity of Subsidiaries"

provide termination benefits as a result of an offer made in order to

memberhentikan seorang atau sekelompok pekerja sebelum tanggal

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 14 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 16: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

2. KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan) 2. ACCOUNTING POLICY (Continued)

p. Transaksi restrukturisasi entitas sepengendali p.

q. Goodwill q. Goodwill

r. Biaya emisi saham r. Stock issuance costs

Efektif tanggal 1 Januari 2000, sesuai dengan Surat Keputusan Badan

Pengawas Pasar Modal (BAPEPAM) No. KEP-06/PM/2000 tanggal

13 Maret 2000, beban yang terjadi sehubungan dengan penawaran saham

Perusahaan kepada masyarakat dibebankan ke “Tambahan Modal Disetor”.

Effective January 1, 2000, in accordance with the decree of the Capital

Market Supervisory Agency (BAPEPAM) No. KEP-06/PM/2000 dated

March 13, 2000, the expenses incurred in regard with the shares offered

by the Company to public will be recorded as “Paid In Capital”.

Jika biaya perolehan lebih rendah dari bagian kepemilikan atas nilai wajar

aset dan kewajiban yang dapat diidentifikasi yang terjadi pada tanggal

transaksi, maka nilai wajar aset nonmoneter yang dibeli harus diturunkan

secara proporsional, sampai seluruh selisih tersebut dieliminasi. Apabila

setelah nilai wajar aset non-moneter sudah diturunkan seluruhnya, namun

masih terdapat sisa selisih yang belum dieliminasi, maka sisa selisih

tersebut diakui sebagai goodwill negatif dan diberlakukan sebagai

pendapatan ditangguhkan dan diakui sebagai pendapatan secara sistematis

selama satu periode yang tidak kurang dari 20 tahun.

If the aqcuisition cost is lower than the portion of ownership on the fair

value of assets and liabilities which may be identified which occurred

on the transaction, the fair value of nonmonetary assets purchased

must be reduced proportionally, until the difference is eliminated. If the

fair value of non-monetary assets are derived entirely, but still there are

remaining differences that have not been eliminated, the remaining

difference is recognized as negative goodwill and enforced as deferred

revenue and recognized as income systematically over a period of not

less than 20 years.

While the substance between entities under common control, who had

conducted the restructuring of entities under common control

transactions to other parties who are not under common control, the

account balance is the difference between the value of the restructuring

of entities under common control transactions are recorded as a

income or loss realized on consolidated income statements.

Biaya emisi saham merupakan biaya yang berkaitan dengan penerbitan

saham Perusahaan. Biaya ini mencakup fee dan komisi yang dibayarkan

kepada penjamin emisi, lembaga dan profesi penunjang pasar modal, serta

biaya pencetakan dokumen pernyataan pendaftaran, biaya pencatatan efek

ekuitas di bursa efek, dan biaya promosi. Biaya-biaya yang berkaitan

dengan pencatatan saham di bursa efek atas saham yang sudah beredar

dan biaya yang berkaitan dengan dividen saham dan pemecahan saham

tidak termasuk dalam pos biaya emisi efek ekuitas.

Stock issuance costs represent expenses which relate to the issuance

of the stock of the Company. These expenses include fee and

commission which paid to underwriter, stock exchanges’ supporting

institutions and professionals, and registration document printing

expenses, listing at stock exchange expense and promotion expenses.

Expenses relate to the listing of outstanding stock at stock exchange

and expenses relate to stock dividend and stock split does not include

in this stock issuance cost.

Jika substansi sepengendali antara entitas yang pernah melakukan

transaksi restrukturisasi entitas sepengendali kepada pihak lain yang tidak

sepengendali, maka saldo akun selisih nilai transaksi restrukturisasi entitas

sepengendali dicatat sebagai laba atau rugi yang direalisasikan pada

laporan laba rugi konsolidasi.

Restructuring transactions of among entities under common control

Transaksi restrukturisasi antara entitas sepengendali berupa pengalihan

aset, kewajiban, saham, atau instrumen kepemilikan lainnya yang dilakukan

dalam rangka reorganisasi entitas yang berada dalam satu kelompok usaha

yang sama tidak mengakibatkan perubahan substansi ekonomi

kepemilikan, dan oleh karena itu, transaksi tersebut tidak menimbulkan laba

atau rugi bagi seluruh kelompok perusahaan maupun bagi entitas individu

dalam kelompok perusahaan tersebut. Berdasarkan PSAK No. 38 (Revisi

2004), "Akuntansi Restrukturisasi Entitas Sepengendali ", transaksi tersebut

harus dicatat sesuai dengan nilai buku seperti penggabungan usaha

berdasarkan metode penyatuan kepemilikan (pooling of interests method )

Restructuring transactions between entities under common control

comprise transfer of assets, liabilities, shares or other ownership

instrument in the context of reorganization in the same business group

does not result in a change of ownership of economic substance, and

therefore, these transactions do not generate profits or loose for the

group of companies as well as for individual entities within the group

companies. Based PSAK No. 38 (Revised 2004), "Accounting for

Restructuring of Entities Under Common Control", the transaction must

be recorded based on its book value as business combination using

pooling of interests method.

Dalam menerapkan metode penyatuan kepemilikan, unsur laporan

keuangan dari entitas yang direstrukturisasi untuk periode terjadinya

restrukturisasi tersebut dan untuk periode perbandingan yang disajikan,

harus disajikan sedemikian rupa seolah - olah perusahaan tersebut telah

tergabung sejak permulaan periode perbandingan yang disajikan tersebut.

Selisih antara harga pengalihan dalam nilai buku dalam transaksi

restrukturisasi entitas sepengendali dicatat dalam akun "Selisih Nilai

Transaksi Restrukturisasi Entitas Sepengendali " yang disajikan sebagai

bagian dari ekuitas pada neraca konsolidasi.

In the application of pooling of interest methods, elements of financial

statements of the restructured entity for a period of restructuring and for

comparative periods presented, must be presented in such a way as - if

the company has been incorporated since the beginning of the period of

comparison is presented. The difference between the transfer price of

the book value of the restructuring of entities under common control

transactions are recorded under "Difference in Transactions

Restructuring of Entities Under Common Control" is presented as part

of the equity in the consolidated balance sheet.

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 15 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 17: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

2. KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan) 2. ACCOUNTING POLICY (Continued)

s. Pengakuan pendapatan dan beban s. Revenue and expenses recognition

t. Manfaat (Beban) pajak penghasilan t. Income tax benefit (Expense)

u. Laba (rugi) per saham u. Earning (Loss) per share

v. Informasi segmen v. Segment information

Laba (Rugi) per saham (LPS) dihitung dengan membagi laba (rugi) bersih

dengan rata-rata tertimbang dari jumlah saham yang beredar pada tahun

yang bersangkutan, sedangkan untuk LPS dilusian dihitung dengan

membagi laba (rugi) bersih dengan jumlah rata rata tertimbang saham

biasa dalam 1 (satu) periode pelaporan ditambah efek berpotensi saham

biasa. Jumlah rata-rata tertimbang saham beredar masing-masing dalam

tahun-tahun yang berakhir pada 31 Desember 2010 dan 2009 adalah

2.428.619.527 saham dan 3.860.020.008 saham.

Earning (Loss) per share (EPS) is calculated by dividing net income

(loss) with the weighted average number of shares outstanding during

the year, while for diluted EPS is calculated by dividing net income

(loss) with the weighted average number of shares outstanding during

the year plus dilutive potential common stocks. The total weighted

average number of shares outstanding for the years ended 31

December 2010 and 2009 are 2.428.619.527 shares and 3.860.020.008

shares, respectively.

Informasi segmen disajikan menurut pengelompokkan (segmen) usaha dan

segmen geografis.

Segmen usaha menyajikan komponen yang dapat dibedakan

(distinguishable components ) dalam suatu produk dan jasa yang memiliki

risiko dan imbalan yang berbeda dengan risiko dan imbalan dari segmen

usaha lain. Segmen geografis menyajikan informasi produk dan jasa pada

wilayah ekonomi tertentu yang memiliki risiko dan imbalan yang berbeda

dengan risiko dan imbalan pada komponen yang beroperasi pada wilayah

ekonomi tertentu.

Segment information is presented based on business segments and

geographical segments.

Business segment is a distinguishable component in products and

services that are subjected to risks and returns that are different from

those of other business segments. Geographical segments provide

product and services information within a particular economic

environment that is subject to risk and returns that are different from

those of components operating in other economic environment.

Disamping itu, tidak terdapat ketidakpastian yang signifikan mengenai arus

penerimaan pendapatan dari penjualan dan biaya-biaya terkait penjualan

tersebut serta kemungkinan terjadinya pengembalian barang (retur)

Beside that, there is no significant uncertainty related to flows in income

from sales, expenses regarding to those sales and the probability

returned incurred.

Seluruh perbedaan temporer antara jumlah tercatat aset dan kewajiban

dengan dasar pengenaan pajaknya diakui sebagai pajak tangguhan dengan

metode kewajiban (liability). Pajak tangguhan dihitung dengan tarif pajak

yang berlaku saat ini.

All temporary differences arising between the tax bases of assets and

liabilities and their carrying value are recognized as deferred tax using

liability method. Currently enacted tax rates are used to determine

deferred income tax.

Saldo rugi fiskal yang dapat dikompensasi diakui sebagai aset pajak

tangguhan apabila besar kemungkinan bahwa jumlah laba fiskal dimasa

mendatang akan memadai untuk dikompensasi. Penilaian penyisihan

dibentuk atas bagian aset pajak tangguhan yang diperkirakan tidak dapat

direalisasi di masa yang akan datang. Koreksi terhadap kewajiban

perpajakan diakui saat surat ketetapan pajak diterima atau jika mengajukan

keberatan, pada saat keputusan atas keberatan tersebut telah ditetapkan.

Deferred tax assets relating to the carryforward of unused tax losses

are recognized to the extent that it is probable that the future taxable

profit will be available against which the unused tax losses can be

utilized. A valuation allowance is provided for the portion of deferred tax

assets which is not expected to be realized in the future. Amendment to

tax obligations are recorded when an assessment is received or, if

appealed against, when the result of the appeal is determined.

Pajak kini dihitung berdasarkan laba kena pajak, yakni laba yang telah

disesuaikan dengan peraturan perpajakan yang berlaku.

Current tax is recognized based on taxable income for the year, which

is commercial income adjusted in accordance with the current tax

regulation.

Pendapatan diakui pada saat penyerahan, beban diakui pada saat terjadinya

(accrual basis).

Revenue is recognized at the time of delivery, and expenses are

recognized as incurred on accrual basis.

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 16 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 18: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

3. TRANSAKSI RESTRUKTURISASI ENTITAS SEPENGENDALI 3.

Nilai transfer saham Share transfer amount

PT Indhasana Purisejahtera PT Indhasana Purisejahtera

PT Sinar Pedoman Abadi PT Sinar Pedoman Abadi

PT Tridiantara Alvindo PT Tridiantara Alvindo

Jumlah nilai transfer Total transfer amount

Aset bersih bagian Perusahaan di anak Perusahaan The Company net asset portion in subsidiary company

PT Indhasana Purisejahtera PT Indhasana Purisejahtera

PT Sinar Pedoman Abadi PT Sinar Pedoman Abadi

PT Tridiantara Alvindo PT Tridiantara Alvindo

Jumlah aset bersih bagian Perusahaan Total Company net asset portion

Difference restructuring transaction of among entities

Selisih transaksi restrukturisasi entitas sepengendali under common control

4. PEMBELIAN DAN PELEPASAN ANAK PERUSAHAAN 4.

Nilai wajar aset KBR - bersih

Nilai wajar aset bersih atas Fair value of net asset on

kepemilikan GTA (65,91%) GTA's ownership (65,91%)

Harga pembelian saham Share purchase price

Goodwill negatif Negative goodwill

Akumulasi goodwill : Accumulated goodwill:

Saldo awal Beginning balance

Tahun berjalan Current year

Goodwill negatif - bersih Negative goodwill - net

Source of fund for the above share purchase arose from the proceed of the

Company's initial public offering.

Sumber pendanaan untuk pembelian saham tersebut berasal dari hasil

penawaran umum perdana saham Perusahaan.

Fair value of asset KBR - net

7.284.037.124

317.074.613.851

308.750.000.000

8.324.613.851

208.115.341

416.230.693

624.346.034

7.700.267.817

416.230.693

7.803.435.210

Berdasarkan akta Notaris Sutjipto, SH, No. 118, tanggal 15 Juli 2008,

Perusahaan telah membeli 440.700 lembar saham KBR, anak Perusahaan

yang sahamnya dimiliki oleh Goal Trading Assets Ltd (GTA) dengan harga

perolehan sebesar Rp 308.750.000.000 dimana harga tersebut berada di

bawah nilai wajar aset KBR. Akibat dari transaksi tersebut menimbulkan

goodwill negatif sebesar Rp 8.324.613.851 yang diamortisasi selama 20 tahun,

dengan perhitungan sebagai berikut:

2009

481.072.088.987 481.072.088.987

317.074.613.851

308.750.000.000

8.324.613.851

624.346.034

1.040.576.727

Based on the notarial deed of notary Sutjipto SH No. 118 dated

18 July 2008, the Company has bought 440,700 shares of KBR, a

subsidiary, owned by Goal Trading Assets Ltd ("GTA") with the price of

Rp 308,750,000,000,- where as the price was below the market value of

KBR. Consequently, from the transaction it resulted in a negative goodwill

of Rp 8,324,613,851,- that would be amortized over 20 years, with the

following calcultaion:

Rp

4.750.000.000

1.000.000.000

34.662.564.790

4.750.000.000

4.043.000.000

39.423.000.000

48.216.000.000

40.412.564.790

RESTRUCTURING TRANSACTION OF AMONG ENTITIES UNDER

COMMON CONTROL

Pada bulan Pebruari 2008, Perusahaan menjual tiga anak Perusahaan (PT

Indhasana Purisejahtera, PT Sinar Pedoman Abadi dan PT Tridiantara Alvindo)

dengan nilai transfer sebesar Rp 48.216.000.000 kepada PT Sinar Semindo

Rezeki (sekarang bernama PT Petroneks Energy, perusahaan asosiasi),

transaksi penjualan tidak dalam bentuk tunai tetapi diselesaikan dengan cara

pengalihan piutang Perusahaan atas penjualan saham tersebut kepada Quest

Corporation (Catatan 24), dengan rincian adalah sebagai berikut:

In February 2008, the Company spinned off its three subsidiaries namely

PT Indhasana Puri Sejahtera, PT Sinar Pedoman Abadi and PT Tridiantara

Alvindo with the transaction value of Rp 48,216,000,000,- to PT Sinar

Semindo Rezeki (currently PT Petroneks Energy, an affiliated company).

No cash settlement for the transaction. The transaction was settled by

offsetting receivable against the Company's payable to Quest Corporation

(Note 24), that are as follows:

ACQUISITION AND SALE OF SUBSIDIARY COMPANY

2010

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 17 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 19: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

4. 4.

Nilai penjualan saham Value of share sale

Dikurang: Deducted :

Piutang hubungan istimewa Due from affiliated company

Goodwill positif Positive goodwill

Ditambah: Added:

Aset bersih bagian perusahaan di KB (100%) Net asset on Company portion in KB (100%)

5. KAS DAN SETARA KAS 5. CASH AND CASH EQUIVALENTS

Kas ditangan Cash on hand

Kas pendapatan usaha Cash from revenue

Kas kecil Petty cash

Jumlah kas Total cash on hand

Kas di bank Cash in bank

Rupiah Rupiah

Bank DBS Indonesia Bank DBS Indonesia

Bank BNI Bank BNI

Rabo Bank Rabo Bank

Bank Panin Bank Panin

Bank Muamalat Bank Muamalat

Bank Mayapada Bank Mayapada

Bank Mandiri Bank Mandiri

Bank Sinarmas Bank Sinarmas

Bank Mega Bank Mega

Bank BCA Bank BCA

Bank Capital Bank Capital

Bank CIMB Niaga Bank CIMB Niaga

Jumlah kas dibank - rupiah Total cash in bank - rupiah

Dollar Amerika US Dollar

Bank DBS Indonesia Bank DBS Indonesia

Bank BNI Bank BNI

Bank Muamalat Bank Muamalat

Bank Mega Bank Mega

Total cash in bank - US Dollar

Jumlah Total

Laba atas penjualan anak perusahaan Gain on sale of subsidiary company

1.251.074

31.589.173

-

-

54.223.670

8.448.753

49.858.346

9.820.420

28.672.339.248

284.150.000 28.612.203.694

138.701.021

-

710.520 -

83.009.441

8.542.720

36.847.864

8.833.086

(1.895.327.143)

10.277.209 367.728.276

49.288.392.386

2009

-

6.141.992

26.298.938

-

161.348.469.375

-

24.425.688

28.314.626.056

6.702.368

34.568.228

26.502.038

-

15.231.180

98.920.487

1.314.046

28.754.027

330.376.054

37.352.222 10.277.209

7.242.056

71.215.939

-

Furthermore, based on the notarial deed of the same notary No. 77 dated

25 January 2010, the Company has sold all shares in KB to PT Satya Mitra

Mandiri, a third party, 63,531 shares with the salling price of

Rp 8,874,500,000,- with the following calculation:

PEMBELIAN DAN PELEPASAN ANAK PERUSAHAAN (Lanjutan)

Kemudian, sesuai dengan akta notaris Sutjipto,SH No. 26, tanggal

14 Januari 2010 dan berdasarkan surat kesepakatan harga dari Menteri

Negara Badan Usaha Milik Negara No. S-559/MBU/2009 tanggal 10 Agustus

2009 tentang Penjualan Saham Milik Negara RI di KB,Perusahaan telah

membeli 531 lembar saham KB, anak Perusahaan dengan harga perolehan

sebesar Rp 540.000.000 dimana harga tersebut lebih besar

daripada nilai wajar aset KB. Akibat dari transaksi tersebut menimbulkan

goodwill positif sebesar Rp 1.895.327.143 yang diperhitungkan

kedalam perhitungan laba atas penjualan saham anak Perusahaan.

ACQUISITION AND SALE OF SUBSIDIARY COMPANY (Continued)

Subsequently, based on notarial deed of Sutjipto, SH, dated

14 January 2010 and based on the price agreement of the Ministry of

State Owned Enterprise No. S-559/MBU/2009 dated 10 August 2009

concerning sale of KB share owned by the Government of Indonesia, the

Company has bought 531 shares of KB, a subsidiary, with the purchase

price of Rp 540,000,000,- where as the purchase

price was above the fair value of KB. This transaction resulted in a positive

goodwill of Rp

1,895,327,143,- that was accounted into the gain on subsidiary disposal.

2010

10.738.595

8.874.500.000

(119.039.249.846)

Selanjutnya, berdasarkan Notaris yang sama, No. 77, tanggal 25 Januari 2010

Perusahaan telah melepas seluruh saham yang dimiliki di KB kepada PT Satya

Mitra Mandiri, pihak ketiga sejumlah 63.531 lembar saham dengan harga

penjualan sebesar Rp 8.874.500.000, dengan perhitungan sebagai berikut:

706.101.946

Pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009 tidak terdapat saldo kas dan setara

kas yang dibatasi pengunaannya dan seluruhnya ditempatkan pada pihak

ketiga.

As of 31 December 2010 and 2009 cash and cash equivalent are

unrestricted and placed in the third party.

Rp

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 18 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 20: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

6. PIUTANG USAHA 6. TRADE RECEIVABLES

a. Piutang usaha berdasarkan pelanggan adalah sebagai berikut: a. Trade receivables based on customer, as follows:

Pihak ketiga Third parties

PT Pertamina (Persero) PT Pertamina (Persero)

PT Pusaka Buana Pratama PT Pusaka Buana Pratama

UD Siong Khong, Surabaya UD Siong Khong, Surabaya

CV Tri Inti Pratama, Malang CV Tri Inti Pratama, Malang

Percetakan Angkasa, Bandung Percetakan Angkasa, Bandung

Penjilidan Dian, Banyuwangi Penjilidan Dian, Banyuwangi

Koperasi Insani, Jakarta Koperasi Insani, Jakarta

Indonesia Cone Indonesia Cone

Tatimel Tatimel

PT Sabnani PT Sabnani

Suryo Renggo Suryo Renggo

Filipus Nasib, Surabaya Filipus Nasib, Surabaya

PT Yapanto, Surabaya PT Yapanto, Surabaya

PT Masco Indonesia PT Masco Indonesia

Lain-lain (dibawah Rp 10 juta) Others (under Rp 10 million)

Penyisihan piutang ragu-ragu Allowance for bad debts

Pihak hubungan istimewa Related parties

Jumlah Total

b. Piutang usaha berdasarkan umur (hari) adalah sebagai berikut: b. Trade receivables based on aging (days), as follows:

Belum jatuh tempo Current

Lewat jatuh tempo 1 s/d 30 hari Overdue 1 up to 30 days

Lewat jatuh tempo 31 s/d 60 hari Overdue 31 up to 60 days

Lewat jatuh tempo 61 s/d 90 hari Overdue 61 up to 90 days

Lewat jatuh tempo 91 s/d 120 hari Overdue 91 up to 120 days

Lewat jatuh tempo >120 hari Overdue over 120 days

Penyisihan piutang ragu-ragu Allowance for bad debts

Piutang usaha - bersih Trade receivables - net

Mutasi penyisihan piutang ragu-ragu The movement of allowance for bad debts

Saldo awal Beginning balance

Penambahan Addition

Penghapusan Write off

Saldo akhir Ending balance

- 557.566.031

166.465.065

166.465.065

The management also believe that there would be no significant

concentrated risk over receivables to third parties.

874.059

37.904.209

193.543.235

1.070.967.420

165.591.006

(1.070.093.361)

(1.070.093.361)

10.549.263

6.548.809.090 -

15.739.028

280.498.381

10.868.034

15.739.028

2010

-

-

931.127.333

6.829.307.471

Manajemen juga berpendapat bahwa tidak terdapat risiko yang

terkonsentrasi secara signifikan atas piutang kepada pihak ketiga.

1.236.558.426

-

-

-

1.043.015.191

57.904.193 131.632.818

2010

7.717.014.189

-

2009

6.949.845.280

(116.502.809)

883.671.718

6.833.342.471

10.118.281

110.364.736

-

-

22.879.214

10.118.281

15.359.010

29.565.845

-

(953.590.552) -

116.502.809

15.359.010

-

-

1.070.093.361

- 690.929.458

-

10.549.263

-

10.868.034

80.000.000

38.420.951

(116.502.809)

7.760.434.804

-

-

Sebagaimana dijelaskan pada Catatan 1d atas laporan keuangan

konsolidasi, dengan telah dijualnya KB, anak perusahaan kepada Satya,

pihak ketiga pada tanggal 25 Januari 2010, maka seluruh saldo piutang

usaha KB telah dialihkan kepada Satya sebesar Rp 953.590.552.

2010 2009

1.070.093.361

2009

379.163.903

The Company's management believe that allowance for doubtful accounts

is suffecient to cover any potential uncollectible receivable from third

parties, while for receivables from affiliated companies, the management

believe that all receivables are collectible.

7.643.931.995

Manajemen berpendapat bahwa penyisihan piutang ragu-ragu atas piutang

pada pihak ketiga adalah cukup untuk menutupi kerugian yang mungkin

timbul dari tidak tertagihnya piutang tersebut, sedangkan terhadap piutang

pada pihak yang mempunyai hubungan istimewa tidak diadakan penyisihan

piutang ragu-ragu karena manajemen berpendapat seluruh piutang tersebut

dapat ditagih.

As disclosed in Note 1d on consolidated financial statements, after the

sale of KB, a subsidiary company to Satya, a third party, dated

25 January 2010, all of trade receivables balance in KB has been

transferred to Satya amounted to Rp 953,590,552.

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 19 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 21: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

7. PERSEDIAAN 7. INVENTORIES

Bahan Baku dan Pembantu Raw material and supporting

Barang dalam proses Work in process

Perlengkapan suku cadang Sparepart

Bahan bakar minyak dan Pelumas Fuel and oil

Barang Jadi Finished goods

Penyisihan barang usang Allowance for obsolete stock

Jumlah - bersih Total - net

SPBU Gas station

Kertas Paper

Jumlah Total

8. PIUTANG PADA PIHAK HUBUNGAN ISTIMEWA 8. DUE FROM RELATED PARTIES

PT Tridiantara Alvindo PT Tridiantara Alvindo

PT Indhasana Energy PT Indhasana Energy

Ahli waris Tn. Boediono Heirs of Mr. Boediono

Jumlah Total

9. INVESTASI PADA PERUSAHAAN ASOSIASI 9. INVESTMENT IN ASOCIATED COMPANY

PT KHI Pipe Industries Tbk (kepemilikan 1,52%) PT KHI Pipe Industries Tbk (1,52% ownership)

10. ASET TETAP 10. PROPERTY, PLANT AND EQUIPMENT

Biaya Perolehan: Acquisition Cost :

Tanah Land

Bangunan dan prasarana Building

Mesin dan peralatan Machine and equipment

Kendaraan Vehicle

Peralatan kantor Office equipment

Aset dalam penyelesaian Asset under construction

Jumlah Total

Akumulasi Penyusutan: Accumulated Depreciaton :

Bangunan dan prasarana Building

Mesin dan peralatan Machine and equipment

Kendaraan Vehicle

Peralatan kantor Office equipment

Jumlah Total

Nilai Buku Net book value

733.304.629

104.094.919

(424.384.163)

134.146.835.827

310.538.885.487

1.048.376.083

477.927.420.464

2009

2009

2.261.433.353

107.064.998

128.234.946.959

8.051.496.061

1.228.747.171

1.176.941.589

20.616.458.220

96.735.407

1.515.577.865

116.103.889.493

2.321.676.626

147.335.827.314

3.443.358.799

1.486.892.018 406.685.836

1.851.496.500

1.021.827.332.231

1.228.118.487.935

17.286.458.484

4.441.652.526

37.786.508.354

27.545.001

771.898.155 9.402.695.003

144.925.039.840

-

154.850.000

-

3.024.998.681

18.714.079.215

11.004.925.984

190.027.454 632.999.905

456.154.630

544.971.790 2.974.930.166

-

354.944.336

-

-

2010 2009

-

Rincian persediaan menurut segmen usaha per 31 Desember 2010 dan 2009,

adalah sebagai berikut :

The details of inventories based on operating segment as of 31 December

2010 and 2009, are as follows:

544.971.790 2.550.546.003

6.368.362.509 6.567.491.583

Perusahaan tidak membentuk penyisihan penurunan nilai persediaan karena

manajemen berpendapat bahwa seluruh persediaan masih dapat dijual dengan

harga di atas nilai tercatat persediaan.

The Company has been insuring its inventories to PT Asuransi Wahana

Tata for fire risk with sum assured of Rp 5,000,000,000,-.

The Company does not make allowance for inventories impairment as the

management believe that all inventories can be salable over its carrying

value.

537.449.529

544.971.790

2010 2009

733.304.629

2.241.625.537

-

2.974.930.166 544.971.790

Perusahaan telah mengasuransikan persediaan kepada PT Asuransi Wahana

Tata terhadap risiko kebakaran dengan jumlah pertanggungan sebesar

Rp 5.000.000.000.

2010

237.047.721

323.047.197

Pengurangan/

Piutang kepada pihak yang mempunyai hubungan istimewa merupakan

pinjaman tanpa bunga, tidak memiliki jadual pembayaran dan tidak ditentukan

jatuh temponya.

Related parties receivables are loan without interest, no payment schedule

and maturity date is not specified.

2010

Penambahan/

139.239.203

6.830.648.910 7.341.988.833

2.261.433.353

1 Jan 2010

Jan 1, 2010

Rp Rp

Deduction

Rp

Additions

31 Des 2010

Dec 31, 2010

Rp

1.381.346.231

19.072.429.139

-

6.281.532.500

10.778.204.013

1.571.503.845

497.695.270

1.215.466.855

1.397.861.856

18.790.070.248

123.615.506.249 539.879.305

751.588.929.327

10.159.273.399

712.503.913.599

1.080.782.660.621 730.972.471.107

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 20 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 22: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

10. ASET TETAP (Lanjutan) 10. PROPERTY, PLANT AND EQUIPMENT (Continued)

Biaya Perolehan: Acquisition Cost :

Tanah Land

Bangunan dan prasarana Building

Mesin dan peralatan Machine and equipment

Kendaraan Vehicle

Peralatan kantor Office equipment

Aset dalam penyelesaian Asset under construction

Jumlah Total

Akumulasi Penyusutan: Accumulated Depreciaton :

Bangunan dan prasarana Building

Mesin dan peralatan Machine and equipment

Kendaraan Vehicle

Peralatan kantor Office equipment

Jumlah Total

Nilai Buku Net book value

Hasil penjualan asset tetap

Net book value on sale

Nilai buku asset tetap yang dijual

Laba penjualan aset tetap Gain on sale of property, plant and equipment

1.652.348.274

-

All Company's and its' subsidiaries property, plant and equipment are used

as collateral for loans (Notes 11, 17 and 18).

2009

-

1.725.109.152

66.810.923

Aset tetap KBR, anak Perusahaan diasuransikan dengan jumlah

pertanggungan per 31 Desember 2010 sebesar Rp 84.646.800.000. Menurut

pendapat manajemen jumlah tersebut cukup untuk menanggung aset tetap

yang diasuransikan.

Property, plant and equipment in KBR, a subsidiary company had been

covered by insurance with the insured value of Rp 84,646,800,000,-.

The management believe the insurance coverage is sufficient.

354.076.049

5.720.000

2010

Perhitungan penjualan asset tetap, adalah sebagai berikut:

Proceeds on sale

(11.077.047.235)

Aset tetap Perusahaan dan anak Perusahaan dijadikan jaminan atas pinjaman

yang diterima (Catatan 11,17 dan 18).

14.336.752.765 206.550.000

206.550.000 25.413.800.000

The computation of sale on property, plant and equipment, are as follows:

1.080.782.660.621

1.228.118.487.935

18.790.070.248

11.645.057.263

490.934.614

1.090.868.418.418

332.939.659

9.412.047.628 123.615.506.249

3.443.358.799

1.486.892.018

147.335.827.314

105.433.014

935.001.520

17.182.038.298 44.316.324

3.459.065.066

114.270.269.544

475.228.347

1.714.398.663

136.625.771.571

Deduction

31 Des 2009

Dec 31, 2009

1.227.494.189.989

277.515.406

1.100.811.206

1.294.546

-

462.205.205

2.160.714.549

1.020.823.781.484

44.858.000

1.281.066.153

Jan 1, 2009

42.000.000 4.861.857.731

144.567.854.841

-

357.184.999

37.787.802.900

17.292.178.484

Penambahan/ Pengurangan/1 Jan 2009

37.786.508.354

144.925.039.840

As discloused in Note 1d on consolidated financial statements, after the

sale of KB, a subsidiary company to Satya, a third party, dated 25 January

2010, all of property, plant and equipment in KB has been transferred to

Satya with net book value of property, plant and equipment amounted to

Rp 28.076.687.700 (Note 4).

of property, plant and equipment

of property, plant and equipment

1.851.496.500

17.286.458.484

Additions

4.441.652.526

1.021.827.332.231

Aset dalam penyelesaian merupakan biaya yang terjadi sehubungan dengan

pengadaan mesin dan pembangunan pabrik kertas baru Paper Mill Project-2

(PM-2) dan HTI untuk ekspansi kertas HVS di KBR, anak perusahaan termasuk

biaya terkait dengan perolehan pinjaman yang digunakan untuk pembiayaan

proyek selama periode konstruksi dengan saldo per tanggal 31 Desember 2009

sebesar Rp 1.021.827.332.231 dan prosentase penyelesaian 90%. Pada tahun

2010 manejemen mengindikasikan adanya potensi penurunan nilai atas nilai

aset dalam penyelesaian PM-2. Sehingga berdasarkan laporan penilai

independen KJPP Herly, Ariawan & Rekan No. AV.01.11.026, tanggal 4 Maret

2011 manejemen telah melakukan penyesuaian atas saldo aset dalam

penyelesaian tersebut sebesar Rp 310.538.885.487 menjadi sebesar Rp

710.795.005.088 yang dibebankan pada laporan laba (rugi) tahun berjalan. Nilai

ini merupakan nilai pasar dari aset dimaksud.

Assets under contruction represents the costs incurred in connection with

procurement of machinery and the construction of a new paper mill Paper

Mill Project-2 (PM-2), the industrial plantation (HTI) for expansion paper

HVS in KBR, a subsidiary company including the cost of associated with

the acquisition loans used to finance the project during the construction

period with the balance as of 31 December 2009 amounted to

Rp 1,021,827,332,231 and the completion of 90%. In 2010 management

had indicated impairment value of asset under construction PM-2.

Accordingly based on independent appraisal report of KJPP Herly, Ariawan

& Rekan No. AV.01.11.026. dated 4 March 2011 management had made

adjustment to asset under construction amounted to Rp 310,538,885,487

become amounted to Rp 710,795,005,088 which charged to the profit

(loss) statement in current year. This amount represent the market value

of the respective assets.

Sebagaimana dijelaskan pada Catatan 1d atas laporan keuangan konsolidasi,

dengan telah dijualnya KB, anak perusahaan kepada Satya, pihak ketiga pada

tanggal 25 Januari 2010, maka seluruh aset tetap KB telah dialihkan kepada

Satya dengan nilai buku aset tetap yang dialihkan sebesar Rp 28.076.687.700

(Catatan 4).

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 21 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 23: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

11. HUTANG BANK 11. BANK LOAN

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk

12. HUTANG USAHA 12. TRADE PAYABLES

Pihak ketiga Other parties

PT Alida Perkasa PT Alida Perkasa

PT Klorin Inti PT Klorin Inti

PT Sirara Agung Jaya PT Sirara Agung Jaya

PT Inti Kaliasin, Surabaya PT Inti Kaliasin, Surabaya

PT Indimex SAG PT Indimex SAG

CV Artha Perdana CV Artha Perdana

CV Putra Tunggal, Semarang CV Putra Tunggal, Semarang

CV Andhika Jaya Abadi CV Andhika Jaya Abadi

PT Jaya Mandiri PT Jaya Mandiri

PT CBC Indonesia PT CBC Indonesia

PD Sumber Tehnik, Magelang PD Sumber Tehnik, Magelang

PT GSP Teknik PT GSP Teknik

Greta / GSP Greta / GSP

CV Nine Stars & Stockpile, Semarang CV Nine Stars & Stockpile, Semarang

Lain-lain (dibawah Rp 200 juta) Others (under Rp 200 million)

Pihak hubungan istimewa Related parties

PT Sinar Pedoman Abadi PT Sinar Pedoman Abadi

PT Petroneks Energy PT Petroneks Energy

Jumlah Total

Seluruh saldo hutang usaha dalam mata uang Rupiah.

13. BIAYA YANG MASIH HARUS DIBAYAR 13. ACCRUED EXPENSES

Gaji, astek dan tunjangan Salaries, labor insurance and allowances

Jamsostek Jamsostek

Air, listrik dan telepon Water, electricity and telephone

Asuransi Insurance

Bunga Interest

Purna Kerja/Pesangon pensiun Pension fund

Denda pajak Tax fine

Angkutan kertas Paper transportation

PPh Final Income tax on final in nature

Lain-lain (dibawah Rp 10 juta) Others (under IDR 10 milion)

Jumlah Total

283.141.433

1.058.452.440

-

4.070.212.363

-

-

1.369.916.213

814.222.800

2009

6.023.353.533

-

-

264.129.972

384.335.211

2010 2009

1.860.000.000 2.661.500.000

667.823.608

-

Pinjaman yang diperoleh tersebut di atas merupakan fasilitas pinjaman KMK

Post-Financing dengan maksimum kredit sebesar Rp 1.860.000.000, dengan

suku bunga 13% per tahun dan berjangka waktu 1 (satu) tahun yang dijamin

dengan tanah/bangunan kantor dan persediaan (Catatan 9 dan 14).

Bank loan represents a loan facility for post-financing with maximum credit

of Rp 1,800,000,000,- with interest rate at 13 % per annum and one year

tenor. The Company's office land and building are used as collateral for the

loan (Note 9 and 14).

Akun ini merupakan kewajiban Perusahaan kepada pemasok atas pembelian

bahan baku, suku cadang, bahan pembantu dan lainnya, dengan rincian

sebagai berikut:

This account represents the Company's payable to supplier for purchase of

raw material, spare parts, supporting materials and others, with the details

as follows:

2010

2.162.422.350

643.823.608

240.129.972

286.000.000

724.720.605

3.791.284.605

-

450.173.981

345.428.960

7.486.008.328

-

-

-

2.215.340.890

- 363.547.263

15.405.271.804 19.666.723.840

-

908.580

7.953.094.874

6.222.460.477

Saldo kepada CV Putra Tunggal (“Putra”) merupakan hutang atas pinjaman

modal kerja tanpa bunga dan tanpa jadual pembayaran sehubungan dengan

transaksi makloon kertas di KBR, anak Perusahaan. Hutang tersebut akan

dikompensasi dengan jasa makloon yang akan diterima dari Putra.

Payable balance to CV Putra Tunggal ("Putra") represents working capital

loan with no interest bearing and no repayment schedule in relation to

makloon (toll manufacturing) transaction in KBR. This payable will be

compensated againts makloon fee from Putra.

2010 2009

725.629.185 7.953.094.874

16.130.900.989 27.619.818.714

1.952.299.801

10.265.312

Saldo kepada PT Sinar Pedoman Abadi, pihak yang mempunyai hubungan

istimewa merupakan jasa pengelolaan operasional dan hutang atas penebusan

bahan bakar minyak untuk SPBU Mampang.

1.514.384.404 806.594.809

225.087.973

266.651.429

The balance due to PT Sinar Pedoman Abadi, an affiliated company,

represents operator fees and fuel purchase for the Company's fuel station

in Mampang.

332.387.529

-

266.651.429

446.733.943

3.644.424.359 7.162.270.301

81.879.065

80.000.000

-

161.920.023

-

-

141.835.637

449.790.943

All of trade payables balances are in Indonesian Rupiah

-

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 22 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 24: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

14. UANG MUKA PENJUALAN 14. SALES ADVANCE

CV Putra Tunggal, Semarang CV Putra Tunggal, Semarang

PT Satya Mitra Mandiri PT Satya Mitra Mandiri

Uang Muka Lainnya (dibawah Rp 200 juta) Others (under Rp 200 million)

Jumlah Total

15. HUTANG LAIN - LAIN 15. OTHER PAYABLES

Pihak ketiga Other parties

PT. Greta Sastra Prima PT. Greta Sastra Prima

Valmet Corporation Inc. Valmet Corporation Inc.

PT Weltes Energi Nusantara PT Weltes Energi Nusantara

PT Trirta Kreasi Amrita PT Trirta Kreasi Amrita

PT Arianto Darmawan, Bandung PT Arianto Darmawan, Bandung

PT Grama Bazita PT Grama Bazita

Niigata Engineering Co. Niigata Engineering Co.

PT Purna Sentana Baja, Cilegon PT Purna Sentana Baja, Cilegon

PT Saka PT Saka

PT Seltech Utama PT Seltech Utama

HA Simons Ltd. HA Simons Ltd.

PT Dinda Pradana Insurance Broker PT Dinda Pradana Insurance Broker

Pengobatan dan Pakaian Dinas Medical and uniform

DPLK DPLK

Gaji Salaries

Taspen Taspen

Pesangon Karyawan Severance

Lain-lain (dibawah Rp 200 juta) Others (under Rp 200 million)

Pihak hubungan istimewa Related parties

PT Sinar Pedoman Abadi PT Sinar Pedoman Abadi

Jumlah hutang lain - lain Total other payables

16. HUTANG PADA PIHAK HUBUNGAN ISTIMEWA 16. DUE TO RELATED PARTIES

PT Petroneks Energy PT Petroneks Energy

PT Sinar Pedoman Abadi PT Sinar Pedoman Abadi

PT Indhasana Energy PT Indhasana Energy

PT MNC PT MNC

Ahli Waris Tn. Boediono Ahli Waris Tn. Boediono

Yusuf Ardhi Boediono Yusuf Ardhi Boediono

Kewajiban jatuh tempo dalam setahun Due within one year

PT Sinar Pedoman Abadi PT Sinar Pedoman Abadi

Jumlah bagian yang jangka panjang Total long-term portion

359.029.698

238.806.984

-

15.814.668.140

51.916.742.076 62.456.674.834

Saldo kepada PT Greta Sastra Prima merupakan transaksi dari penjualan

kertas.

-

359.029.698

-

713.716.450

2009

1.140.980

5.655.521.463

Saldo kepada PT Malindo Nusantara Cemerlang, pemegang saham

merupakan pinjaman untuk modal kerja Perusahaan sebesar Rp

2.500.000.000, tanpa dikenakan bunga dan jadual pengembalian kembali yang

tetap.

-

2.500.000.000

2.321.805.013

18.473.433.333

249.670.298

-

-

-

61.662.946.105

1.440.102.000

-

2.362.966.684

407.554.323

Balance to PT. Malindo Nusantara Cemerlang, a shareholder represent

loan for company's working capital amounted to Rp 2,500,000,000, no

interest bearing and repayment schedule has not been fixed yet.

(2.164.180.800)

2.500.000.000

2010

2.321.805.013

120.000.000

2.639.520.000

2010 2009

-

14.082.100

2.403.645.593

7.500.000.000

1.329.911.056

107.000.000

121.082.100 11.233.556.649

Saldo kepada PT Satya Mitra Mandiri, pihak ketiga merupakan saldo atas

uang muka penjualan seluruh saham yang dimiliki Perusahaan di KB, anak

Perusahaan sejumlah 63.000 lembar saham .

Balance payable to PT Satya Mitra Mandiri, a third party represents

balance of advance payments received in relation to the sale of 63,000

shares of KB, a subsidiar.

2010 2009

212.430.200

359.640.000

630.857.262

374.248.728

745.385.015

212.430.200

2.524.672.800

387.763.653

1.094.800.000

745.385.015

422.297.411

387.763.653

1.094.800.000

422.297.411

5.655.521.463 20.637.614.133

-

1.238.941.000 1.238.941.000

62.901.887.105 81.171.638.943

79.932.697.943

346.848.606

2.498.878.907

388.292.500

618.202.000

1.558.591.035

3.179.874.738

960.088.320

-

Balance payable to PT Greta Sastra Prima arose from paper sales

transactions.

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 23 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 25: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

16. HUTANG PADA PIHAK HUBUNGAN ISTIMEWA (Lanjutan) 16. DUE TO RELATED PARTIES (Continued)

17. PINJAMAN BANK 17. BANK LOAN

Bank DBS (TL-1 dan TL-2) Bank DBS (TL- dan TL-2)

Bagian yang jatuh tempo dalam setahun Due date portion within one year

Bagian jangka panjang Long-term portion

18. PINJAMAN JANGKA PANJANG 18. LONG-TERM LIABILITY

Quest Corporation: Quest Corporation:

Tranche A - US$ 10.000.000 Tranche A - US$ 10,000,000

Tranche B - US$ 19.000.000 Tranche B - US$ 19,000,000

Tranche C - US$ 1.500.000 Tranche C - US$ 1,500,000

(2009 : USD 9.584.736) (2009 : USD 9,584,736)

Bagian yang jatuh tempo dalam setahun Due date portion within one year

Bagian pinjaman jangka panjang Long-term liability portion

(13.486.500.000) -

After being restructured, the Loan Tranche A of USD 10,000,000, with

interest rate of 2 % per annum, will mature within10 years including 4 years

grace period.

The Loan Tranche B of USD 19,000,000, with interest rate of

2.5 % per annum, will mature within12 years including 4 years grace

period.

Pinjaman kepada Quest Corporation ("Quest') pada awalnya merupakan

pinjaman kepada Goal Trading Assets Ltd (“GTA”) yang telah diresktrukturisasi

pada tanggal 29 Mei 2006. Pada tanggal 30 Agustus 2007, GTA mengalihkan

piutangnya kepada Quest yang kemudian merestrukturisasi hutang tersebut

menjadi 3 (tiga) fisilitas Tranche, dengan rincian berikut:

Setelah direstrukturisasi, hutang Tranche A sebesar US$ 10.000.000 dengan

bunga 2% per tahun akan jatuh tempo dalam 10 tahun termasuk 4 tahun masa

tenggang.

Hutang Tranche B sebesar US$ 19.000.000 dengan bunga 2,5% per tahun

akan jatuh tempo dalam 12 tahun termasuk 4 tahun masa tenggang.

2010

Saldo kepada PT Sinar Pedoman Abadi merupakan pinjaman untuk modal

kerja Perusahaan sebesar Rp 16.000.000.000, dengan jangka waktu selama

72 bulan terhitung sejak tanggal 30 Juni 2008, addendum pada tanggal 10 Juli

2008 termasuk masa tenggang 12 bulan dengan bunga 14,50 % per tahun.

Pinjaman ini dijamin dengan tanah dan bangunan SPBU Mampang milik

Perusahaan. Pada tanggal 16 Juli 2010, seluruh sisa pinjaman ini telah

dilunasi oleh Perusahaan dengan dana dari hasil penjualan SPBU Mampang,

Jakarta.

Saldo kepada Ahli Waris Tuan Boediono (“Boediono”), pemegang saham di

KBR, anak Perusahaan sebesar Rp 2.321.805.013, tanpa dikenakan bunga dan

jadual pemgembalian kembali yang tetap. Saldo tersebut merupakan piutang

PT Indhatama Laksana Perdana yang telah dialihkan kepada Boediono sesuai

Akta Perjanjian Pengalihan Piutang No. 38 tanggal 27 Juli 2009.

-

-

2010

The loan to Quest Corporation ("Quest") was initially loan to Goal Trading

Assets Ltd ("GTA") which had been restructured on 29 May 2006.

On 30 August 2007, GTA transferred the loan to Quest and then Quest

Corporation restructured the loan into 3 (Three) Tranches Facilities, with

following details:

- 362.696.517.045

178.600.000.000

90.096.517.045

-

13.486.500.000

- 94.000.000.000

2009

2009

-

28.594.224.218

(9.613.292.322)

Saldo tersebut merupakan pinjaman kepada PT Bank DBS Indonesia di KB,

anak Perusahaan yang telah direstrukturisasi menjadi Term Loan-1 dan Term

Loan-2 dengan maksimum kredit sebesar Rp 28.788.438.000 dengan masa

tenggang sampai dengan 25 Desember 2009 serta tingkat suku bunga sebesar

11 % per tahun. Pinjaman ini dijamin dengan mesin-mesin, peralatan dan

pemberian tanah-tanah milik KB, anak Perusahaan. Dengan telah dijualnya KB

kepada PT Satya Mitra Mandiri, laporan keuangan KB tidak dikonsolidasikan ke

dalam laporan keuangan konsolidasi Perusahaan pada tahun 2010 (lihat

Catatan 1d).

The balance represents a loan from PT DBS Indonesia Bank in KB, a

subsidiary company which had been restructured into Term Loan 1 and

Term Loan 2 with maximum credit of Rp 28,788,438,000 with a grace

period up to 25 December 2009 and the interest rate of 11% per annum.

KB's machines, equipments and lands were used as collaterals of the loan.

As KB was sold to PT Satya Mitra Mandiri in January 2010, KB's financial

statements was not consolidated into the Company's consolidated financial

statements in 2010 (see Note 1d.)

Balance to PT. Sinar Pedoman Abadi is loan for company working capital

amounted to Rp 16,000,000,000. The loan's term was 72 months starting

on June 30, 2008 with addendum on 10 July 2008 including a grace period

of 12 months by margin equivalent to 14,50% per annum. This loan was

covered with collateral of land and buildings on Mampang Fuel station. On

16 July 2010, all the remaining loans are being repaid by the company with

funds from sale of Mampang fuel station, Jakarta.

Balance to heirs of Mr. Boediono ("Boediono"), KBR shareholders,

a subsidiary amounted to Rp 2,321,805,013, without interest and no

payment schedule. The existing balance is a receivable from PT Indhasana

Laksana Perdana that have been transferred to to Boediono in accordance

with the transfers of receivable agreement No. 38 dated 27 July 2009.

18.980.931.896

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 24 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 26: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

18. PINJAMAN JANGKA PANJANG (Lanjutan) 18. LONG-TERM LIABILITIES (Continued)

-Pinjaman Tranche A dan B -Loan Tranche A and B

-Pinjaman Tranche C -Loan Tranche C

19. KEWAJIBAN IMBALAN PASCA KERJA 19. POST-EMPLOYMENT BENEFITS OBLIGATION

Beban jasa kini Current service cost

Beban bunga Interest cost

Amortisasi keuntungan aktuaria Amortisation of actuarial gains

Amortisasi jasa masa lalu Amortisation of past service cost

Employee benefits expense - subsidiary

Beban imbalan pasca kerja - anak perusahaan

Beban imbalan pasca kerja - perusahaan Empoyee benefits expense - Company

Sisa saldo pinjaman Tranche C sebesar Rp13.486.500.000 direncanakan akan

dilunasi seluruhnya oleh perusahaan pada tahun 2011 setelah penjualan kantor

Perusahaan di Jl. Abdul Muis 46 Jakarta.

The remaining balance of Loan Tranche C amounting to Rp

13.486.500.000 is planning to be repaid by the Company within 2011 after

sale of the Company's office building located in Jl.Abdul Muis

No. 46 Jakarta.

Loans- Tranches A and B were secured by all assets of the KBR,

a subsidiary company, consisting of property, plant and equipment,land

and building, including asset under construction -PM-2 ( Note 10)

2009

The Company and subsidiaries have determined the estimated liabilities

on their employee’s termination, gratuity and compensation benefits in

case of employment dismissal based on employees’ number of years of

service provided. The estimated liabilities are calculated based on existing

manpower regulations and SFAS No. 24 (Revised 2004) regarding

“Employee Benefits”.

For loans Tranche A and B totalling USD 29,000,000, equivalent to

Rp 261,000,000,000,-, KBR was charged by Quest a premium amounted to

Rp 159,293,546,425,-. These loans and premium should be repaid

on 3 December 2010 at the latest.

36.146.739

Untuk pinjaman Tranche A dan B sejumlah USD 29.000.000,-, ekuivalent

dengan Rp 261.000.000.000,-, KBR dibebankan oleh Quest premi sebesar Rp

159.293.546.425,-. Pinjaman dan premium ini harus dibayar paling lambat

3 Desember 2010.

2010

Pinjaman Tranche A dan B dijamin dengan seluruh aset tetap KBR, anak

Perusahaan yang meliputi mesin, tanah dan bangunan termasuk aset dalam

penyelesaian-PM-2 (Catatan 10).

Pada tanggal 31 Maret 2008, Perusahaan dan Quest mengadakan perjanjian

untuk mengoffset hutang ini dengan piutang Perusahaan dari Pemegang

Saham dan PT Petroneks Energy, perusahaan asosiasi (dahulu bernama PT

Sinar Semindo Rezeki)(Catatan 10).

Untuk pinjaman Tranche C sejumlah USD 9,500,000,-, ekuivalent dengan

Rp 85.500.000.000,-, Perusahaan dibebankan oleh Quest premi sebesar

Rp 52.182.368.657,-. Pinjaman dan premium ini harus dibayar paling lambat

3 Desember 2010.

Pada tanggal 16 Desember 2010, pinjaman Tranche A, B dan sebagian

pinjaman Tranche C telah dilunasi oleh Perusahaan. Sumber pendanaan untuk

melunasi pinjaman tersebut diperoleh dari hasil Penawaran Umum Terbatas I

Perusahaan.

Pinjaman Tranche C sebesar US$ 16.000.000 dengan bunga 3 % per tahun

akan jatuh tempo dalam 15 tahun termasuk masa tenggang selama 4 tahun.

Pinjaman ini tidak dijamin.

Perusahaan dan perusahaan anak menghitung kewajiban estimasi atas

pemberhentian karyawan dan imbalan kerja pada kasus pemecatan karyawan

berdasarkan masa tahun kerja karyawan. Kewajiban estimasi dihitung

berdasarkan Peraturan Ketenagakerjaan dan PSAK No. 24 (Revisi 2004)

mengenai Imbalan Kerja.

Pada tanggal 11 Oktober 2007, pinjaman Tranche C dialihkan menjadi hutang

Perusahaan. Pengalihan hutang ini tidak dalam bentuk tunai.

(238.074.806)

Loan Tranche C of USD 16,000,000, with interest rate of 3% per annum,

will mature within 15 year including 4 years grace period. This loan is

unsecured.

On 11 October 2007, loan Tranche C was transferred to the Company

without cash settlement.

On 31 March 2008, the Company entered in an agreement with Quest to

offset this loan against the Company's receivables from its former

shareholder and PT Petroneks Energy, an affiliated company (formerly PT

Sinar Semindo Rezeki) (Note 10).

Based on Corporate Guarantee agreement between Quest with the

Company on 12 October 2010, the Company provided a corporate

guarantee over the repayment of loans Tranche A and B in KBR.

1.976.025.676

(4.880.707)

171.140.905

144.586.806

313.997.205 85.786.679

155.465.541

272.518.252 666.619.908

446.110.703

1.703.507.424

For loans Tranche C of USD 9,500,000, equivalent to

Rp 85,500,000,000,000,-, the Company was charged by Quest a premium

amounted to Rp 52,182,368,657,-. This loan and premium should be repaid

on 3 December 2010 at the latest.

On 16 December 2010, loans Tranche A, B and a part of loan Tranche C

including premiums had been paid by the Company. Source of fund for

repaying the loans was from the proceed of the Company's rights issue I.

company

837.760.813

Berdasarkan Perubahan Perjanjian Restrukturisasi Pinjaman antara Quest

Corporation dengan Perusahaan dan KBR Pada tanggal 12 Oktober 2010,

pinjaman Tranche A, B dan C tersebut direstrukturisasi sebagai berikut:

Based on Amendment to the Debt Restructuring Agreement between

Quest Corporation with the Company and KBR dated 12 October 2010,

Loans Tranche A, B and C had been restructured as follows:

Berdasarkan perjanjian Jaminan Perusahaan antara Quest dengan Perusahaan

pada tanggal 12 Oktober 2010, Perusahaan memberikan jaminan perusahaan

atas pembayaran pinjaman Tranche A dan B di KBR.

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 25 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 27: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

19. KEWAJIBAN IMBALAN PASCA KERJA (Lanjutan) 19. POST-EMPLOYMENT BENEFITS OBLIGATION (Continued)

Kewajiban imbalan pasca kerja dineraca adalah sebagai berikut: Employee benefits liabilities on balance sheets, are as follows:

Nilai kini kewajiban

Biaya jasa lalu yang belum diakui-non vested

Keuntungan aktuarial yang belum diakui

Saldo akhir Ending balance

Mutasi kewajiban bersih adalah sebagai berikut : The movement of net obligation as follows:

Saldo awal Beginning balance

Pembayaran manfaat

Beban tahun berjalan

Kewajiban imbalan pasca kerja

- Perusahaan

Saldo akhir Ending balance

Tingkat diskonto per tahun

Tingkat kenaikan gaji per tahun

Tingkat mortalitas

Tingkat cacat

Tingkat pengunduran diri per tahun 10% dari 20 - 29 tahun/ 10% of 20 - 29 years old

sampai 1% dari 50 - 54 tahun/ up to 1% of 50 - 54 years old

Tingkat pensiun normal

20. HAK MINORITAS 20. MINORITY INTEREST

21. MODAL SAHAM 21. SHARE CAPITAL

31 Desember 2010 31 December 2010

Lembar saham/ Persentase kepemilikan/

Number of shares Percentage of ownership

Seri saham Share series

Seri A A series

Seri B B series

Seri C C series

2010 2009

(6.672.291.488)

275.822.830

(704.465.835)

(7.100.934.493)

Payment benefits

(5.528.508.289)

(6.280.068.257)

(8.422.317.803)

(6.280.068.257)

(548.347.984)

(14.702.386.060)

2010

351.425.500

(272.518.252)

(7.100.934.493)

(5.528.508.289) (8.422.317.803)

Asumsi utama yang digunakan dalam menentukan biaya manfaat pensiun

Perusahaan oleh PT Mitra Jasa Prima, aktuaris independen, adalah sebagai

berikut:

598.308.914.600

16%

7.913.117.916

(666.620.058)

100%

(14.702.386.060)

5% x mortalitas/ 5% x mortality

100%

1.234.314.668.600

75%

Akun ini merupakan hak minoritas atas aset bersih anak Perusahaan pada

tanggal 31 Desember 2010 dan 2009 sebesar Rp 840.971.419

(2009: Rp2.135.772.602).

This account represents minority interest of net asset on subsidiary

company as of 31 December 2010 and 2009 amounted to

Rp 840,971,419 (2009: IDR 2,135,772,602).

Jumlah modal ditempatkan dan disetor penuh Perusahaan pada tanggal

31 Desember 2010 dan 2009 berdasarkan catatan yang dibuat oleh Kantor

Adminstrasi Saham, PT Ficomindo Buana Registrar, adalah sebagai berikut :

Capital stock, issued and fully paid as of 31 December 2010 and 2009

based on the report of stock administration agency, PT Ficomindo Buana

Registrar, are as follows:

680.028.770

5.983.089.146

(12.629.442.782)

10%

10% (2009 : 8%)

TMI-II 1999

136.005.754.000

Paid in capital

9%

The major assumptions used by PT Mitra Jasa Prima, independent

actuary, for the calculation of pension benefit expenses of the Company,

are as follows:

500.000.000.000

Modal disetor/

1.250.000.000

(6.280.068.257)

2009

(5.964.873.699)

(5.764.951.771)

Unrecognized past service cost

Unrecognized actuarial losses

Employee benefits liabilities

(899.379.534)

384.263.048

Present value of obligation

Current expense

Kewajiban imbalan pasca kerja

- anak perusahaan

Kewajiban imbalan pasca kerja

- Perusahaan

-subsidiary company

Employee benefits liabilities

(12.629.442.782)

Employee benefits liabilities

-subsidiary company

Employee benefits liabilities

Disability rate

Resignation rate

- Company

Normal retirement

Salary increment rate

Mortality rate

- Company

Discount rate

Kewajiban imbalan pasca kerja

- anak perusahaan

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 26 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 28: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

21. MODAL SAHAM (Lanjutan) 21. SHARE CAPITAL (Continued)

31 Desember 2009 31 December 2009

Lembar saham/ Persentase kepemilikan/

Number of shares Percentage of ownership

Seri saham Share series

Seri A A series

Seri B B series

31 Desember 2010 31 December 2010

Jumlah modal disetor Persentase/

Total paid in capital Percentage

Riverton Group Holdings Limited Riverton Group Holdings Limited

Suisee Charter Investment Ltd Suisee Charter Investment Ltd

Wyoming International Ltd Wyoming International Ltd

Yusuf Ardhi Boediono Yusuf Ardhi Boediono

Masyarakat (kepemilikan dibawah 5%) Public (owneship below 5%)

Jumlah saham ditempatkan dan disetor Total share issued and fully paid

31 Desember 2009 31 December 2009

Jumlah modal disetor Persentase/

Total paid in capital Percentage

Adam Ariaji Adam Ariaji

PT Malindo Nusantara Cemerlang PT Malindo Nusantara Cemerlang

Rennier AR Latief Rennier AR Latief

Masyarakat (kepemilikan dibawah 5%) Public (ownership below 5%)

Jumlah saham ditempatkan dan disetor Total share issued and fully paid

Modal disetor/

7.913.117.916

34%

100%

Susunan para pemegang saham pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009

adalah sebagai berikut:

The shareholders composition as of 31 December 2010 and 2009 as

follows:

1.500.000.000

1.750.005.000

2.500.000.000 65% 500.000.000.000

1.360.057.520 35%

19%

100% 636.005.754.000

18%

22%

Paid in capital

136.005.754.000

1.174.936.641

1.186.021.500 31%

960.000.000 25%

3.860.057.520

2.708.989.734

Berdasarkan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) tanggal

23 Agustus 2010, dengan akta Notaris Humberg Lie, SH, No. 87, Perusahaan

melakukan perubahan jenis saham Seri B yang terdapat dalam portepel (non-

reverse) menjadi saham Seri C dan penggabungan nilai nominal saham

(reverse stock) yaitu 2 saham menjadi 1 saham dan 2 waran Seri I menjadi 1

waran Seri I, dengan merubah nilai nominal saham Seri A dari Rp 200 menjadi

Rp 400, saham Seri B dari Rp 100 menjadi Rp 200. Saham Seri C ditawarkan

kepada pemegang saham Perusahaan melalui Penawaran Umum Terbatas I

(PUT I) dalam rangka Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD).

Perubahan tersebut telah diberitahukan kepada Menteri Kehakiman

berdasarkan Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Anggaran Dasar

Perseroan No. AHU-AH01.10-22712 tanggal 1 September 2010.

Based on the notarial deed of Humberg Lie SH No. 87 dated 23 August

2010, the Company has changed unissued shares Series B (non reversed

shares) to be shares Series C with its reversed par value from 2 shares to

be 1 share and 2 Warrant Series I to be 1 warrant Series 1, by changing par

value of share Series A from Rp 200,- to be Rp 400,-; par value of share

Series B from Rp 100,- to be Rp 200,-. Shares Seris C was offered to the

entitled shareholders through the Company's rights issue I ("PUT I") under

preemptive rights ("HMETD"). The above change has been submitted to

the Ministry of Justice and Human Rights based on its letter

No. AHU-AH01.10-22712 dated 1 September 2010.

Berturut-turut pada tanggal 16 Januari 2009, 3 Agustus 2009, 1 Oktober 2009

dan 1 Juli 2010 telah terjadi pelaksanaan waran Seri I menjadi Saham KBRI

masing-masing sejumlah 50.000 lembar, 7.500 lembar, dan 20 lembar saham

atau dengan jumlah keseluruhan 57.540 lembar saham.

On 16 January 2009, 3 August 2009, 1 October 2009 and 1 July 2010,

there were warrant Series I exercised into KBRI shares amounted to

50,000 shares, 7,500 shares and 20 shares respectively; the total amount

was 57,540 shares.

1.428.362.441

7%

3.859.967.520 100%

539.009.379 14%

525.760.741

30%

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 27 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 29: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

22. AGIO SAHAM 22. SHARE PREMIUM

Saldo awal Beginning balance

Hasil penawaran umum Prooced from initial public offering

Biaya emisi saham Stock issuance costs

Pelasanaan waran seri I Exercise of warrant Serie I

Saldo akhir Ending balance

23. SELISIH PERUBAHAN EKUITAS ANAK PERUSAHAAN 23.

24. PENDAPATAN USAHA 24. REVENUE

SPBU Fuel station

Perdagangan Trading

Jasa Makloon Kertas Makloon (toll manufacturing) paper service

Jumlah pendapatan usaha Total revenue

25. BEBAN POKOK USAHA 25. COST OF REVENUE

SPBU Gas station

Perdagangan Trading

Jasa Makloon Kertas Makloon (toll manufacturing) paper service

Jumlah beban pokok usaha Total cost of revenue

2010 2009

Sehubungan restrukturisasi hutang KBR, anak Perusahaan dengan GTA,

disepakati bahwa nilai tercatat hutang yang direstrukturisasi sebesar

Rp 1.971.951.858.618 dan dikonversi menjadi modal saham sejumlah 440.700

lembar dengan nilai nominal sebesar Rp 440.700.000.000. Selisih antara

hutang yang dikonversi dengan nilai wajar saham yang diperoleh sebesar

Rp 1.531.251.858.618 diakui sebagai agio saham. Jumlah selisih perubahan

ekuitas anak Perusahaan adalah sebesar Rp 1.648.357.377.084 yang

merupakan selisih nilai aset bersih bagian Perusahaan di anak Perusahaan

sesudah dan sebelum konversi hutang menjadi modal efektif.

In relation to debt restructuring of KBR with GTA, it has been agreed that

balance of payable restructured amounted to Rp 1,971,951,858,618,- and

has been converted into capital stock of 440,700 shares with value of

Rp 440,700,000,000. The difference between loan conversion and fair

value of share amounted to Rp 1,531,251,858,618,- is recognized as share

premium (agio shares). Total amount of the differences arising form the

equity of subsidiaries amounted to Rp 1,648,357,377,084,- that represents

the difference in net asset value of the Company's portion in its

subsidiaries.

-

9.490.800

(7.273.307.068)

3.300

DIFFERENCE ARISING FROM CHANGES IN THE EQUITY OF

SUBSIDIARIES

201.907.883.004

201.907.883.004

200.617.668.382

Agio saham per 31 Desember 2010 sebesar Rp 200.617.668.382 berasal dari

selisih nilai saham pada saat penawaran umum perdana dan terbatas masing-

masing sebesar Rp 353.600.000.000 dan Rp 604.292.003.746 dengan nilai

nominal saham masing-masing sebesar Rp 136.000.000.000 dan

Rp 598.308.914.600 kemudian dikurangi dengan biaya emisi masing-masing

sebesar Rp 15.701.607.796 dan Rp 7.273.307.068 serta ditambah dengan agio

saham atas pelaksanaan waran Seri I sebesar Rp 3.300 (2009: Rp9.490.800).

Share premium as of 31 December 2010 amounted to Rp

200,617,668,382,- arose from the difference in the value of share at the

time of initial public and rights issue amounted to Rp 353,600,000,000,-

and Rp 604,292,003,746,- with the par value of Rp 136,000,000,000,- and

Rp 598,308,914,000,- less stock issuance costs of Rp 15,701,607,796,-

and Rp 7,273,307,068,- respectively, plus share premium of exercise

warrant Serie I amounted to Rp 3,300,- (2009: Rp 9,490,800,-).

5.983.089.146

201.898.392.204

-

2010 2009

6.326.126.035 30.608.110.100

59.773.099.771 58.731.615.988

108.938.486.350

5.953.462.809

10.552.868.353

76.279.430.933

30.556.174.694

19.650.695.668

Seluruh transaksi pendapatan usaha dilakukan dengan pihak ketiga.Transaksi

makloon dilakukan oleh KBR, anak Perusahaan dengan cara memproduksi

bahan baku menjadi kertas, yang mana bahan baku dan modal kerja

disediakan oleh Putra (Catatan 30d).

Pendapatan usaha yang melebihi 10 % berasal dari Publik (konsumen akhir)

terdiri dari pendapatan usaha dari SPBU dan pendapatan usaha dari jasa

makloon kertas.

All of revenue transactions perform with third party. Makloon (toll

manufacturing) transaction held by KBR, a subsidiary company with

production process from raw material to paper, which is the raw material

had provided by Putra (Note 30d).

Beban pokok usaha dan pembelian yang melebihi 10% berasal dari

PT Pertamina (Persero) untuk pembelian BBM.

Revenue in excess of 10% is coming from the Public (end of consumer)

consisting of revenue from gas station and makloon (toll manufacturing)

paper service revenue.

119.873.272.622

Cost of revenue and purchase in excess of 10% are coming from PT

Pertamina (Persero) for purchase of fuel oil.

57.171.144.390

2010 2009

58.654.547.780

11.677.607.898 32.094.018.132

76.658.281.713

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 28 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 30: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

26. BEBAN USAHA 26. OPERATING EXPENSES

Beban pemasaran Sales expenses

Beban Umum dan Administrasi General and administrative expenses

Gaji, upah dan tunjangan Salaries, wages and allowances

Administrasi bank Bank charges

Listrik, air dan telepon Electricity, water and telephone

Penyusutan Depreciation

Jasa profesional Professional fees

Biaya kantor Office expenses

Perjalanan dinas Travelling expenses

Perbaikan dan pemeliharaan Maintenance and reparation

Jamuan tamu dan representasi Entertainment

Manfaat karyawan employee benefits

Pajak Tax

Asuransi Insurance

Penyisihan Piutang Allowance to bad debt

Lain-lain Others

Jumlah Total

27. PENDAPATAN (BEBAN) LAIN-LAIN 27. OTHER INCOME (CHARGES)

Pendapatan lain-lain Others income

Amortisasi Goodwill Negatif Negative goodwill amortization

Pembatalan uang muka penjualan aset Cancelation of asset sale advance

Lain-lain Others

Jumlah - Bersih Total - Net

28. PERPAJAKAN 28. TAXATION

Pajak Dibayar Dimuka Prepaid tax

PPh 22 Income tax article 22

PPh 23 Income tax article 23

PPh 25 Income tax article 25

PPN Masukan Value Added Tax In

Jumlah pajak dibayar dimuka Total prepaid tax

Hutang pajak Tax payables

PPh 21 Income tax article 21

PPh 22 final Income tax article 22 (final)

PPh 23 Income tax article 23

PPh 26 Income tax article 26

VAT Jasa restrukturisasi VAT of restructuring service fees

PPN Keluaran Value Added Tax Out

Pajak Bumi dan Bangunan Building and land tax

Jumlah pajak dibayar dimuka Total tax payables

-

568.625.359

2010

10.483.008.966

157.990.693

443.123.040

432.542.251

786.537.138

524.382.470

753.580.957

3.061.571.460

1.559.566.566

555.895.963

1.976.025.676 2.106.901.711

8.184.271.084

2009

381.497.359

70.104.638

406.876.022

425.915.258

1.250.768.920

696.657.901

376.822.156

331.087.717 128.771.962

952.957.818

129.465.883

155.523.796

-

2.271.793.253

1.126.369.510

23.162.917.551

100.881.000

16.235.431.367

16.667.973.618

416.230.693

747.572.823

23.731.542.910

2010 2009

(1.069.597.751)

416.230.693

20.036.461.180

1.163.803.516 19.383.094.122

205.117.284

401.238.543

208.822.274

401.238.543

101.133.922

-

101.133.922

5.194.273.219

2010 2009

47.938.722

246.865.942

-

47.938.722

490.682.378

711.194.739 5.901.762.968

542.340.187 1.067.972.570

4.545.454.545 -

21.147.591.508

61.516.766

7.756.080.424

6.298.314.282

216.446.423 94.988.908

27.051.970.529

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 29 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 31: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

28. PERPAJAKAN (Lanjutan) 28. TAXATION (Continued)

Pajak kini Current tax

Laba (Rugi) pada laporan keuangan konsolidasi Profit (Loss) in consolidated financial statement

Laba (Rugi) pada anak perusahaan Profit (Loss) in subsidiary company

Laba (Rugi) sebelum pajak penghasilan Profit before income tax

Perbedaan temporer: Temporary differences:

Beban imbalan pasca kerja Post-employment benefit expense

Beban penyusutan Depreciation expenses

Jumlah perbedaan temporer Total temporary differences

Perbedaan permanen Permanent differences

Beban yang tidak dapat dikurangkan Undeductable expences

Laba atas penjualan anak perusahaan

Rugi penjualan anak perusahaan

Pendapatan yang dikenakan

pajak bersifat final

Jumlah perbedaan permanen Total permanent differences

Laba (rugi) fiskal tahun berjalan Income (loss) fiscal current year

Kompensasi kerugian tahun sebelumnya

Jumlah rugi pajak yang dapat dikompensasikan Total tax losses to be compensated

Pajak tangguhan Deferred tax

Aset pajak tangguhan Deferred tax assets

Kewajiban pajak tangguhan Deferred tax liabilitiy

Beban penyusutan Depreciation expence

Aset pajak tangguhan-bersih Deferred tax assets-net

29. LABA (RUGI) PER SAHAM 29. EARNING (LOSS) PER SHARE

Laba (rugi) Per Saham Dilusian

111.423.447

Total (loss) profit per share amounted to Rp (200) (2009: Rp 5).

Net loss (profit) using by the Company to calculate basic loss per share

amounted to Rp 486,255,855,681 (2009: Rp 20,154,623,685), respectively.

Jumlah (rugi) laba pe saham sebesar Rp (200) (2009: Rp 5)

Perusahaan tidak menghitung laba per saham dilusian karena Perusahaan

tidak memiliki efek berpotensi saham.

67.018.774

Rugi (Laba) bersih yang digunakan Perusahaan untuk perhitungan rugi per

saham dasar masing-masing rugi bersih sebesar Rp 486.255.855.681 (2009:

laba bersih sebesar Rp 20.154.623.685).

Kewajiban imbalan

161.168.763

942.611.885 575.964.278 1.518.576.163

1.407.152.716 251.309.770 pasca kerja

Post-employment

benefit obligation

(5.180.625.272)

(5.180.625.272)

Diluted Earnings per Share

301.055.086 1.819.631.249

Jumlah rata-rata tertimbang saham yang beredar masing-masing untuk tahun

2010 sejumlah 2.428.619.527 (2009: 3.860.020.008) saham.

The total weighted averaged number of shares outstanding was 2010

amounting 2.428.619.527(2009: 3,860,623685) shares.

The Company did not calculate diluted earnings per share since there were

no dilutive potential ordinary shares.

Gain on sale of subsidiary company

Loss on sale of subsidiary company

(487.206.728.690)

(15.601.289.436)

4.158.257.884

(447.107.906.067)

(40.098.822.623)

66.957.098.376

2009

53.636.168.859

Rekonsiliasi antara rugi sebelum pajak menurut laporan laba rugi dengan

taksiran pajak penghasilan, adalah sebagai berikut:

A reconciliation between loss before tax based on statement of income

with estimated of income tax, are as follows:

22.511.055

19.759.547.320

174.544.971

2.106.901.711

2010

(59.581.817.960)

- (54.656.500.000)

902.333.066

924.844.121

(49.288.392.387)

(135.743.590.473)

(4.921.767.403)

1.517.937.163

(96.569.611.971)

The details of Company deferred tax asset and liability, are as follows:

Charged to income

statements

Charged to

income

statements

(140.924.215.745)

Rincian dari aset dan kewajiban pajak tangguhan Perusahaan adalah sebagai

berikut:

Income subject final tax in nature

Compensation accumulated fiscal looses(6.698.562.435)

-

2.281.446.682

Dibebankan ke

laporan laba rugi/

Dibebankan ke

laporan laba rugi/

(58.557.936.262)

1.658.462.486

2008 2009 2010

875.593.111 531.559.605

49.745.316 44.404.673

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 30 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 32: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

30. PERJANJIAN-PERJANJIAN PENTING 30. SIGNIFICANT AGREEMENTS

a. a.

b. b.

c. c.

d. d.

31. KELANGSUNGAN USAHA 31. GOING CONCERN

1. 1.

2. 2.

3. 3.

Sampai dengan tanggal 31 Desember 2010 Perusahaan masih mengalami

kerugian kumulatif sebesar Rp 2.456.619.520.658. Hal ini menyebabkan

kesangsian dalam kelangsungan usaha sebagai entitas yang

berkesinambungan.

Up to 31 December 2010 the Company had suferred accumulated losses

amounted to Rp 2,456,619,520,658. This is a subtantial doubt to Company

to continue as a going corncern.

Pada tanggal 8 Maret 2010, Perusahaan telah melakukan perjanjian

pengalihan tagihan dengan KBR, anak Perusahaan yang isinya adalah

pengalihan seluruh piutang KBR kepada KB, anak perusahaan dialihkan

kepada Perusahaan dengan jumlah tagihan sebesar Rp 1.504.274.162.

Menjual aset tidak produktif untuk membayar pesangon karyawan, modal

kerja dan revitalisasi mesin PM-2 serta untuk modal kerja Hutan Tanaman

Industri di KB, anak perusahaan.

Untuk mengatasi hal tersebut Perusahaan telah dan akan melakukan tindakan-

tindakan sebagai berikut:

To overcome these condition the Company has and will take actions as

follows:

On 8 Maret 2010, the Company had entered into a receivable collectible

agreement with KBR, a subsidiary company to transfer KBR's

receivable to KB to the Company with total amount of Rp

1,504,274,162.

Pada tanggal 21 Juni 2010, Perusahaan melakukan perjanjian jual-beli

dengan PT Pusaka Buana Utama ("Pusaka"), pihak ketiga atas 1 (satu)

bidang tanah dan SPBU yang berlokasi di Jalan Mampang Prapatan Raya,

Jakarta dengan harga penjualan sebesar Rp 23.640.000.000. Selanjutnya

pada tanggal 1 Desember 2010 seluruh saldo tersebut

telah dilunasi oleh Pusaka.

Sale of non perfoming asset to finance post-employeement benefits,

working capital and revitalisation of machine PM-2 also for investing in

Industrial Plantation Forest in KBR a subsidiary company.

Menjual gedung kantor milik Perusahaan di Jalan Abdul Muis, No. 46,

Jakarta untuk membayar dan melunasi sisa hutang Perusahaan di Quest

Corporation.

Sale of office building owned by the Company on Jalan Abdul Muis, No.

46, Jakarta to pay it's loan to Quest Corporation.

Melanjutkan proyek PM-2 di KBR, anak perusahaan dengan dana dari

perbankan sesuai dengan Surat Keputusan Kredit yang telah diperoleh dari

salah satu bank nasional pada tanggal 10 Februari 2011.

On 21 Juni 2010, the Company had entered an sale purchase

agreement with PT Pusaka Buana Utama ("Pusaka"), a third party

regarding with 1 (one) land and gas station on Jalan Mampang

Prapatan Raya , Jakarta with selling price amounted to

Rp 23,640,000,000. Further on 1 December 2010 all of such balance

had been paid by Pusaka.

KBR, anak Perusahaan melakukan perpanjangan kerja sama makloon

kertas dengan Putra pada tanggal 1 Februari 2010, dimana KBR akan

menerima pinjaman untuk modal kerja dan mengolah bahan baku kertas

yang disediakan oleh Putra yang hasil produksi kertas tersebut akan

diserahkan kepada Putra. Atas transaksi tersebut KBR akan menerima

jasa/fee sebesar Rp2.700 per kg kertas yang diproduksi oleh KBR, anak

Perusahaan.

KBR, a subsidiary company has extended makloon (toll manufacturing)

paper agreement with Putra dated 1 February 2010. KBR will receive

loan for working capital and to process raw material (or afval and pulp)

which is provided by Putra, therefore their products shall be delivered

to Putra. KBR will obtain production service fee of Rp 2.700/kg paper

which is produced by KBR, a subsidiary company.

Berdasarkan Keputusan Menteri Kehutanan Republik Indonesia No.

SK.59/Menhut-II/2007 tanggal 22 Pebruari 2007, KBR, anak perusahaan

telah memiliki Izin Usaha Pemanfaatan Hasil Hutan Kayu (IUPHHK) pada

Hutan Tanaman Industri (HTI) atas areal hutan produksi seluas

100.150 hektar yang berlokasi di Kecamatan Kendawangan dan Marau,

Kabupaten Ketapang, Propinsi Kalimantan Barat, terdiri dari Blok

Kendawangan seluas 62.170 hektar dan Blok Air Hitam seluas 37.980

hektar. Sampai saat ini, IUPHHK tersebut belum dialihkan kepada HTIBR,

anak Perusahaan. Kemudian pada tanggal 25 Oktober 2010 KBR, anak

Perusahaan telah menyelesaikan Pedoman dan Trace Tata Batas HTI ,

terakhir pada tanggal 28 Desember 2010, anak Perusahaan telah

menyelesaikan izin Peta Dasar Areal Kerja (PDAK).

Based on the Decree of the Minister of Forestry of the Republic of

Indonesia No. SK.59/Menhut-II/2007 dated 22 February 2007 PT KBR, a

subsidiary company has obtained the Business License for Timber

Forest Product Utilization (IUPHHK) on Industrial Plantation Forest (HTI)

for the production forest area covering 100,150 hectares located in

Kecamatan Kendawangan dan Marau, Kabupaten Ketapang, West

Kalimantan province, consist of Blok Kendawangan of 62,170 hectares

and Blok Air Hitam of 37,980 hectares. Until now, IUPHHK has not

been transferred yet to HTIBR, a subsidiary company which is

completes for Pedoman dan Trace Tata Batas HTI, lastest

on 28 December 2010, a sudsidiary company had completed

permission for Peta Dasar Areal Kerja (PDAK).

To continue project PM-2 in KBR, a subsidiary company which funded

by a national bank that has provided letter of loan facility decision

on 10 February 2011.

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 31 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 33: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

32. 32. TRANSACTION WITH RELATED PARTIES

Piutang Usaha Accounts Receivable

PT Tridiantara Alvindo PT Tridiantara Alvindo

PT. Indhasana Energy PT. Indhasana Energy

Piutang Lain-lain Others Receivable

Piutang karyawan Employees

Piutang Hubungan Istimewa Due from Related Parties

PT. Tridiantara Alvindo PT. Tridiantara Alvindo

PT. Indhasana Energy PT. Indhasana Energy

Ahli Waris Boediono Heir of Boediono

Yusuf Ardhi Yusuf Ardhi

Jumlah Total

Hutang Usaha Accounts Payable

PT Sinar Pedoman Abadi PT Sinar Pedoman Abadi

PT. Petroneks Energy PT. Petroneks Energy

Hutang Hubungan Istimewa Due to Related Parties

PT. Petroneks Energy PT. Petroneks Energy

PT. Indhasana Energy PT. Indhasana Energy

PT. Top Energy PT. Top Energy

PT. Malindo Nusantara Cemerlang PT. Malindo Nusantara Cemerlang

Ahli Waris Boediono Heir of Boediono

Yusuf Ardhi Yusuf Ardhi

PT Sinar Pedoman Abadi PT Sinar Pedoman Abadi

Hutang Lain-lain Others Payable

PT Indhatama Laksana Perdana PT Indhatama Laksana Perdana

PT Sinar Pedoman Abadi PT Sinar Pedoman Abadi

Jumlah Total

TRANSAKSI DENGAN PIHAK YANG MEMPUNYAI HUBUNGAN

ISTIMEWA

Shareholders

Affiliated

2.500.000.000

Pemegang saham/

Persentase hutang kepada pihak yang mempunyai hubungan istimewa

terhadap jumlah kewajiban masing-masing sebesar 5,28% dan 1,17%

pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009.

The percentage of debt to the parties having a special relationship to

the amount of each obligation were 5,28% and 1,17%

at 31 December 2010 and 2009

Pemegang saham/

29.829.650.007 7.620.091.648

15.814.668.140

Afiliasi/

Affiliated

Afiliasi/ 1.238.941.000

Affiliated

Afiliasi/

Pemegang saham/

Shareholders

Affiliated

Shareholders

Sifat hubungan/

Nature of relationship

Afiliasi/

Affiliated

Employee

Afiliasi/

Affiliated

Shareholders

1.238.941.000

908.580 Afiliasi/

713.716.450

-

-

Nature of relationship

Affiliated

Afiliasi/

Karyawan/

Affiliated

Afiliasi/

Afiliasi/

Shareholders

Affiliated

Afiliasi/

Affiliated

Pemegang saham/

Pemegang saham/

2.321.805.013

2.500.000.000

2.321.805.013

120.000.000

-

-

1.140.980

Affiliated

537.449.529

125.815.274

Sifat hubungan/

13.423.930

7.720.830.469

7.953.094.874

-

-

2009

The percentage of receivable to the parties having a special

relationship to the amount of each asset were 0,98% and 0.68%

at 31 December 2010 and 2009

9.541.646 6.509.841

2010

394.870.977

488.800.741

2009

165.951.006

-

6.368.362.509

111.232.447

323.047.197

125.815.274

7.517.481.485

6.567.491.583

Persentase piutang kepada pihak yang mempunyai hubungan istimewa

terhadap jumlah aset masing-masing sebesar 0,98% dan 0,68% pada

tanggal 31 Desember 2010 dan 2009.

2010

724.720.605

Afiliasi/

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 32 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 34: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

33. ASET DAN KEWAJIBAN DALAM MATA UANG ASING 33. ASSETS AND LIABILITIES IN IN FOREIGN CURRENCY

Akun Account

Kas dan bank Cash and cash equivalent

Hutang Lain-lain Others Payables

Hutang jangka panjang lainnya Other long term loan

Jumlah Total

Akun Account

Kas dan bank Cash and cash equivalent

Hutang Usaha Others Payables

Hutang Lain-lain

Hutang jangka panjang lainnya Other long term loan

Jumlah Total

34. PERISTIWA SETELAH TANGGAL NERACA 34. SUBSEQUENT EVENTS

35. INFORMASI SEGMEN 35. SEGMENT OF INFORMATION

a. Infromasi Segmen Primer Berdasarkan Segmen Usaha a. Primary Segment Information by Business Segment

(dalam ribuan rupiah) (in thousand rupiah)

Perdagangan/

Pendapatan Usaha Revenues

Beban Pokok Usaha Cost Of Revenue

Laba (Rugi) Kotor Gross Profit Margin

Beban Usaha Operating Expenses

Lain-lain - Bersih Others - Net

Laba (Rugi) Sebelum Manfaat Income (Loss) before Income

(Beban) Pajak Penghasilan Tax Benefits (Expenses)

Manfaat (Beban) Pajak Penghasilan Income Tax Benefit (Expenses)

Hak Minoritas Minority Interest

Laba (Rugi) Bersih Net Income (Loss)

-

(372.663)

-

(372.663)

-

(372.663)

-

(335.127.382)

-

SPBU/ Kertas/

313.167.616

On 10 February 2011, KBR, a subsidiary company had received a Letter of

Credit Approval from one of the national bank for investment credit facility

for financing of revitalisation of machine PM-2 with maximum credit

amounted USD 37,674,780 and interest rate 8% per annum, for a period of

72 months and for working capital credit facility amounted to

Rp 18.600.000.000 and USD 11,367,109 for LC/Working Capital Post

Financing Facility.

Pada tanggal 24 Januari 2011 berdasarkan akta Notaris Sutjipto, S.H. No 143

pemerintah Republik Indonesia, pemegang saham KBR, anak Perusahaan

telah menjual seluruh kepemilikan saham di KBR sebesar Rp 2.925.000.000

(2.925 lembar saham, Nominal Rp 1.000.000) kepada Perusahaan.

On 24 January 2011 based on the notarial Deed of Sujipto, SH, No. 143,

Government of Republic Indonesia, a KBR's stockholder had sold their all

share at KBR amounted to Rp 2,925,000,000 (2,925 shares, Nominal

Rp 1,000,000) to the Company.

Paper

13.486.500.000

3.481.895.479

Eliminasi/ Jumlah/

Eliminate Total

2009

Dalam mata uang asal/

Pada tanggal 10 Februari 2011, KBR, anak Perusahaan telah menerima surat

Keputusan Kredit dari salah satu bank nasional atas fasilitas kredit investasi

untuk keperluan pembiayaan revitalisasi mesin PM-2 dengan maksimum kredit

sebear USD 37.674.780 dan suku bunga 8% per tahun, berjangka waktu 72

bulan dan untuk fasilitas kredit modal kerja sebesar Rp 18.600.000.000 serta

USD 11.367.109 sebagai fasilitas LC/KMK Post Financing.

2010

Fuel Station Trading

76.279.431

58.654.548 11.677.608 - 76.658.282

59.773.100 10.552.868 - 5.953.463

6.326.126

(378.851)

12.097.720 5.370.254 - 17.467.974

1.118.552 (1.124.740) - (372.663)

-

(364.673.800)

(43.034.547) (341.622.375) 2.508.960 (382.520.625)

(32.055.379)

301.055 301.055

2.508.960

Laba (Rugi) Bersih Sebelum Hak

Minoritas

Net Income (Loss) Before

Minority Interest(42.733.492) (341.622.375) 2.508.960 (382.219.570)

649.818

(42.733.492) (341.622.375) 3.158.778 (381.569.752)

- - 649.818

387.265

44.863

USD

USD

SGD

USD

Equivalent Rupiah

2010

Dalam mata uang asal/

300.512.354

In original currency Equivalent Rupiah

44.863 633.675.387

17.281.563.095

5.545

1.500.000

Setara Rupiah/

1.932.127

49.858.346

3.640.286.676

EUR 4.283 57.864.704

SGD

Setara Rupiah/

362.696.517.045

39.066.009 367.328.856.166

In original currency

USD 387.265

44.863

USD 38.584.736

SGD

USD 5.768 54.233.670

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 33 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 35: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

35. INFORMASI SEGMEN (Lanjutan) 35. SEGMENT OF INFORMATION (Continued)

Perdagangan/

Pendapatan Usaha Revenues

Beban Pokok Usaha Cost Of Revenue

Laba (Rugi) Kotor Gross Profit Margin

Beban Usaha Operating Expenses

Lain-lain - Bersih Others - Net

Laba (Rugi) Sebelum Manfaat Income (Loss) before Income

(Beban) Pajak Penghasilan Tax Benefits (Expenses)

Manfaat (Beban) Pajak Penghasilan Income Tax Benefit (Expenses)

Hak Minoritas Minority Interest

Laba (Rugi) Bersih Net Income (Loss)

b. Infromasi Segmen Sekunder Berdasarkan Segmen Geografis b. Secondary Segment Information by Geographical Segment

(dalam ribuan rupiah) (in thousand rupiah)

Pendapatan Revenues

Daerah Khusus Ibukota (DKI) Capital of Indoensia

Jawa Timur East Java

Jumlah Pendapatan Total Revenue

Kertas/

Pendapatan Revenues

Daerah Khusus Ibukota (DKI) Capital of Indoensia

Jawa Tengah Central Java

Jawa Timur East Java

Jumlah Pendapatan Total Revenue

36. MANAJEMEN RESIKO KEUANGAN 36. Financial Risk Management

PaperFuel Station

58.731.616

-

Trading Paper Eliminate

2009

SPBU/ Kertas/ Eliminasi/ Jumlah/

TotalFuel Station

108.938.487

57.171.144 32.094.018 - 119.873.272

58.731.616 19.650.696 -

(10.934.785)

(10.576.167) (13.155.376) - (23.731.543)

1.560.472 (12.443.322) -

54.425.877

5.218.310 30.194.463 15.601.289 19.759.549

14.234.005 55.793.161 15.601.289 -

(51.935)

575.964

Laba (Rugi) Bersih Sebelum Hak

Minoritas

Net Income (Loss) Before

Minority Interest5.794.274 30.194.463 15.601.289 20.335.513

575.964 - -

Fuel Station Paper

180.888

5.794.274 30.194.463 15.420.401 20.154.625

- - 180.888

10.552.868

-

10.552.868

2010

Perdagangan/ Jumlah/

Trading Total

SPBU/ Kertas/

Trading Total

SPBU/

10.552.868 5.953.463

5.953.463 65.726.563 59.773.100

- -

30.556.175 89.287.791

- 7.905.432

-

76.279.431 59.773.100

2009

Perdagangan/ Jumlah/

- 11.745.264

-

7.905.432

11.745.264

30.556.175 108.938.487 11.745.264

-

(51.935)

58.731.616

-

(51.935)

30.556.175

30.608.110

(51.935)

-

Instrumen keuangan Perusahaan dan anak perusahaan yang mempunyai

potensi atas risiko kredit terdiri dari kas dan setara kas di bank, piutang usaha

dan piutang lain. Jumlah eksposur risiko kredit maksimum sama dengan nilai

tercatat atas akun-akun tersebut.

Company'and subsidiary company financial instruments that have the

potential for credit risk consist of cash and cash equivalents at the bank,

accounts receivable and other receivables. Total maximum credit risk

exposure is equal to the carrying value of these accounts.

Untuk risiko kredit yang berhubungan dengan bank, hanya bank-bank dengan

predikat baik yang dipilih. Selain itu, kebijakan Perusahaan dan anak

perusahaan adalah untuk tidak membatasi eksposur hanya kepada satu

institusi tertentu, sehingga Perusahaan dan anak perusahaan memiliki kas dan

setara kas di berbagai bank.

For credit risk associated with banks, only banks with well chosen

predicate. In addition, Company and subsidiary company policy is to not

limit the exposure only to one particular institution, so that the Company

and subsidiary company had cash and cash equivalents at various banks.

Risiko keuangan utama yang dihadapi Perusahaan dan anak perusahaan

adalah risiko kredit, risiko mata uang, risiko suku bunga, risiko likuiditas.

Melalui pendekatan manajemen risiko, Perusahaan dan anak perusahaan

mencoba untuk meminimalkan potensi dampak negatif dari risiko-risiko di atas.

The main financial risks facing the Company and subsidiary companyare

credit risk, currency risk, interest rate risk and liquidity risk. Through a risk

management approach, the Company and subsidiary has been tried to

minimize the potential negative impact of the above risks.

(i) Risiko Kredit

Risiko kredit adalah risiko dimana salah satu pihak atas instrumen keuangan

akan gagal memenuhi kewajibannya dan menyebabkan pihak lain mengalami

kerugian keuangan.

(i) Credit Risk

Credit risk is the risk that one party of a financial instrument will fail to meet

its obligations and cause the other party suffered financial losses.

(ii) Risiko Mata Uang

Risiko mata uang adalah risiko fluktuasi nilai instrumen keuangan yang

disebabkan perubahan nilai tukar mata uang asing.

(ii) Currency Risk

Currency risk is the risk of fluctuations in the value of financial instruments

due to changes in foreign currency exchange rates.

Perusahaan dan anak perusahaan melakukan transaksi-transaksi dengan

menggunakan mata uang asing, diantaranya adalah pembiayaan modal kerja

Perusahaan. Sehingga, Perusahaan dan anak perusahaan harus

mengkonversikan Rupiah ke mata uang asing, terutama Dolar Amerika, untuk

memenuhi kebutuhan kewajiban dalam mata uang asing pada saat jatuh

tempo. Fluktuasi nilai tukar mata uang Rupiah terhadap mata uang Dollar

Amerika dapat memberikan dampak pada kondisi keuangan Perusahaan dan

anak perusahaan .

The Company and subsidiary company conduct transactions using foreign

currencies, including the financing of working capital.Thus, the Company

and subsidiary company shall convert the amount into foreign currency,

mainly U.S. dollars, to meet obligations denominated in foreign currencies

at maturity. Fluctuations in currency exchange rate of Rupiah against the

U.S. Dollar may impact the Company and subsidiary company financial

condition.

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 34 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 36: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

36. MANAJEMEN RESIKO KEUANGAN (Lanjutan) 36. Financial Risk Management (Continued)

37. 37.

38. PERNYATAAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN YANG DIREVISI 38. REVISED STATEMENTS OF FINANCIL ACCOUNTING STANDARDS

• PSAK 01 (Revisi 2009) “Penyajian Laporan Keuangan” SFAS 01 (Revised 2009) “Presentation of Financial Statement •

• PSAK 02 (Revisi 2009) “Laporan Arus Kas” SFAS 02 (Revised 2009) “Statements of Cash Flows” •

• •

• PSAK 05 (Revisi 2009) ”Segmen Operasi” SFAS 5 (Revised 2009) “Operating Segments” •

• PSAK 07 (Revisi 2009) ”Pihak-pihak Berelasi” SFAS 7 (Revised 2009) “Related Parties” •

• PSAK 15 (Revisi 2009) ”Investasi Pada Entitas Asosiasi” SFAS 15 (Revised 2009) “Investment In Association Entity” •

• PSAK 19 (Revisi 2010) ”Aset Tak Berwujud” SFAS 19 (Revised 2010) “Intangible Assets” •

• PSAK 23 (Revisi 2010) ”Pendapatan” SFAS 23 (Revised 2010) “Revenue” •

Presentations of account in the consolidated financial statements as of 31

December 2009 has been reclassified to conform with the presentation of

financial statements as of 31 December 2010, i.e. sales advance to other

current liability of PT Greta Sastra Prima amounted to Rp 51.916.742.076

(2009: Rp 62.456.674.834).

Penyajian akun dalam laporan keuangan konsolidasi yang berakhir pada

tanggal 31 Desember 2009 telah direklasifikasi untuk menyesuaikan dengan

penyajian laporan keuangan konsolidasi yang berakhir pada tanggal 31

Desember 2010, yaitu uang muka penjualan ke akun hutang lancar lain-lain

kepada PT Greta Sastra Prima sebesar Rp 51.916.742.076

(2009: Rp 62.456.674.834).

ACCOUNT RECLASSIFICATIONREKLASIFIKASI AKUN

SFAS 04 (Revised 2009) “Consolidated and Separate Financial

Statements”

Berikut ini revisi Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) yang

diterbitkan oleh Institut Akuntan Indonesia (IAI):

a. Applied to financial reporting period beginning on or after January 1,

2011:a. Untuk laporan keuangan yang dimulai pada atau setelah tanggal 1 Januari

2011:

Perusahaan dan anak perusahaan memiliki risiko suku bunga terutama karena

melakukan pinjaman menggunakan suku bunga mengambang. Perusahaan

melakukan pengawasan terhadap dampak pergerakan suku bunga untuk

meminimalisasi dampak negatif terhadap Perusahaan dan anak perusahaan.

Informasi mengenai suku bunga pinjaman yang dikenakan kepada Perusahaan

dan anak perusahaan dijelaskan pada Catatan 11 dan 12.

Information regarding the interest rate of loans bored by the Company and

subsidiary company was described in Note 11 and 12.

Perusahaan dan anak perusahaan mengelola risiko mata uang dengan

melakukan pengawasan terhadap fluktuasi nilai tukar mata uang secara terus

menerus sehingga dapat melakukan tindakan yang tepat seperti penggunaan

transaksi lindung nilai apabila diperlukan untuk mengurangi risiko mata uang

asing.

The Company and subsidiary company manages currency risk by

monitoring the fluctuation of currency exchange rate continuously so that it

can perform appropriate actions such as the use of appropriate hedging

transactions to mitigate foreign currency risk.

(iii) Risiko suku bunga

Risiko suku bunga adalah risiko fluktuasi nilai instrumen keuangan yang

disebabkan perubahan suku bunga pasar.

(iii) Interest Rate Risk

Interest rate risk is the risk of fluctuations in the value of financial

instruments due to the changes in market interest rate.

The Company and subsidiary company exposures to interest rate risk

mainly due to the loans using floating interest rate. The Company monitor

the impact of interest rate movement to minimize negative impact on the

Company and subsidiary company.

(iv) Risiko Likuiditas

Risiko Likuiditas adalah risiko di mana Perusahaan dan anak perusahaan akan

mengalami kesulitan dalam rangka memperoleh dana untuk memenuhi

komitmennya terkait dengan instrumen keuangan.

(iv) Liquidity Risk

Liquidity risk is the risk in which the Company and subsidiary company will

experience difficulties in acquiring funds to meet commitments associated

with financial instruments.

Perusahaan dan anak perusahaan mengelola risiko likuiditas dengan

mempertahankan kas dan setara kas yang mencukupi untuk memungkinkan

Perusahaan dalam memenuhi komitmen Perusahaan dan anak perusahaan

untuk operasi normal Perusahaan dan anak perusahaan. Selain itu Perusahaan

dan anak perusahaan juga melakukan pengawasan proyeksi dan arus kas

aktual secara terus menerus serta pengawasan tanggal jatuh tempo aset dan

kewajiban keuangan.

The Company and subsidiary company manages liquidity risk by

maintaining cash and cash equivalents are sufficient to enable the

Company and subsidiary company to meet its commitment to the normal

operation of the Company and subsidiary company. In addition the

Company and subsidiary company also controls the cash flow projections,

actual cash flow and continuous supervision of final maturity date of assets

and financial liabilities.

PSAK 04 (Revisi 2009) “Laporan Keuangan Konsolidasian dan Laporan

Keuangan Tersendiri”

Here is the revised Statement of Financial Accounting Standards (SFAS)

issued by the Indonesian Institute of Accountants (IAI):

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 35 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries

Page 37: Documentok

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 DESEMBER 2010 DAN 2009

SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA

TANGGAL TERSEBUT

(Dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)

PT KERTAS BASUKI RACHMAT INDONESIA, Tbk

31 DECEMBER 2010 AND 2009

AND FOR THE YEARS THEN ENDED

NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

38. 38.

• •

• PSAK 48 (Revisi 2009) ”Penurunan Nilai Aset” SFAS 48 (Revised 2009): Impairment of Assets •

• •

• •

b. Untuk laporan keuangan yang dimulai pada atau setelah tanggal

1 Januari 2012:

• PSAK 10 (Revisi 2010) “Pengaruh Perubahan Kurs Valuta Asing” SFAS 10 (Revised 2010) “Affect of Foreign Currency Changes” •

39. PERSETUJUAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 39. APPROVAL OF CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

b. Applied to financial reporting period beginning on or after

1 January 2012:

SFAS 57 (Revised 2009): Provisions, Contingent Liabilities and

Contingent Assets

SFAS 58 (Revised 2009): Non-Current Assets Held for Sale and

Discontinued Operations

Manajemen Perusahaan bertanggung jawab atas penyusunan laporan

keuangan konsolidasi yang diselesaikan pada tanggal 7 Maret 2011.

The management of the Company is responsible for the preparation of the

consolidated financial statements that were completed on 7 March 2011.

Perusahaan tidak menerapkan lebih dini revisi PSAK tersebut dan belum

menentukan dampaknya terhadap laporan keuangan konsolidasian.

PSAK 58 (Revisi 2009) ”Aset Tidak Lancar yang dimiliki untuk dijual dan

operasi yang dihentikan

Company has not applied this revised SFAS earlier and has not

determined the effects of this revised SFAS to the consolidated financial

statements.

PSAK 25 (Revisi 2009) ”Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi

Akuntansi, dan Kesalahan”

PSAK 57 (Revisi 2009) ”Provisi, Liabilitas Kontinjensi, dan Aset Kontinjensi”

SFAS 25 (Revised 2009): Accounting Policies, Changes in Accounting

Estimates and Errors

PERNYATAAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN YANG DIREVISI

(Lanjutan)

REVISED STATEMENTS OF FINANCIL ACCOUNTING STANDARDS

(Continued)

PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan 36 PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Tbk and Subsidiaries