mppl charter

4
Project Charter Project Name Sistem Informasi Pengiriman Barang Project Number MPPL/2017/01 Date 6 Maret 2017 Revision Number 1.0 1. Project Description and Goals Proses pengiriman barang adalah hal krusial yang diperlukan dalam segala macam proses bisnis. Logistik adalah permasalahan dasar yang dimana prosesnya memakan tenaga yang cukup besar. Dewasa ini banyak pelaku bisnis yang memfokuskan penawaran bisnis untuk jasa logistik, salah satunya adalah perusahaan kami, Grower. Kebutuhan akan kelayakan jasa logistik yang kami tawarkan menuntut untuk adanya aplikasi pelacak lokasi pengiriman barang secara real-time demi menambah tingkat kenyamanan dan keaman Maksud dan tujuan yang dikehendaki adalah pembangunan Aplikasi Sistem Informasi Pengiriman Barang demi mempermudah pelacakan logistik Grower Corp. berbasis mobile 2. Risks Risiko dari sistem informasi pengiriman barang ini telah diidentifikasi. Manajer proyek akan menentukan dan menerapkan mitigasi risiko diperlukan strategi penghindaran untuk meminimalkan kemungkinan risiko. Risiko tersebut diantaranya : a. Terjadinya kebocoran data b. Terjadinya kepalsuan data akibat human error c. Terjadinya bug pada saat proses penjalanan aplikasi d. Kesalahan dalam pengelolaan aplikasi oleh admin 3. Deliverables Keluaran dari pekerjaan ini diantara lain:

Upload: rian-pratama

Post on 12-Apr-2017

89 views

Category:

Business


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Mppl charter

Project CharterProject Name

Sistem Informasi Pengiriman BarangProject Number

MPPL/2017/01Date

6 Maret 2017Revision Number

1.0

1. Project Description and GoalsProses pengiriman barang adalah hal krusial yang diperlukan dalam segala macam proses bisnis. Logistik adalah permasalahan dasar yang dimana prosesnya memakan tenaga yang cukup besar. Dewasa ini banyak pelaku bisnis yang memfokuskan penawaran bisnis untuk jasa logistik, salah satunya adalah perusahaan kami, Grower.

Kebutuhan akan kelayakan jasa logistik yang kami tawarkan menuntut untuk adanya aplikasi pelacak lokasi pengiriman barang secara real-time demi menambah tingkat kenyamanan dan keaman

Maksud dan tujuan yang dikehendaki adalah pembangunan Aplikasi Sistem Informasi Pengiriman Barang demi mempermudah pelacakan logistik Grower Corp. berbasis mobile

2. RisksRisiko dari sistem informasi pengiriman barang ini telah diidentifikasi. Manajer proyek akan menentukan dan menerapkan mitigasi risiko diperlukan strategi penghindaran untuk meminimalkan kemungkinan risiko. Risiko tersebut diantaranya :

a. Terjadinya kebocoran datab. Terjadinya kepalsuan data akibat human errorc. Terjadinya bug pada saat proses penjalanan aplikasid. Kesalahan dalam pengelolaan aplikasi oleh admin

3. DeliverablesKeluaran dari pekerjaan ini diantara lain:

1. Aplikasi sistem informasi pengiriman barang2. Buku manual tat acara penggunaan dan pengelolaan sistem informasi pengiriman barang3. Pelatihan penggunaan dan pengelolaan sistem informasi pengiriman barang

4. Scope DefinitionBatasan proyek ini adalah :

a. Tidak membahas tentang penggajian pengurusb. Tidak membahas tentang pengeluaran internal

Page 2: Mppl charter

c. Tidak membahas tentang pembuatan neraca

Kebutuhan Fungsional yang harus ada dalam sistem:

Sistem harus dapat melayani dan memenuhi cek keberadaan armada Sistem harus dapat mempermudah pengecekan ketersediaan armada Sistem harus dapat mengelola aktivitas armada Sistem harus dapat mempermudah pengurus dalam memproses dan melakukan kegiatan

secara transparent, jelas, cepat, tepat, dan akurat.

5. Project MilestonesProject milestones Target DateProject start 27 Februari 2017Complete solution analyst 5 Maret 2017Complete solution design 19 Maret 2017Complete solution simulation with software 19 April 2017Complete installation software 30 Mei 2017Manual book printing and distribution 6 Juni 2017Admin training 18 Juli 2017Project complete 20 Juli 2017

6. Budget SummaryProject Component CostSurvey dan Analisa Rp. 2.000.000,00Desain dan Implementasi sistem Rp. 30.000.000,00Biaya Lisensi Rp. 8.000.000,00Training Aplikasi Rp. 1.000.000,00Dokumentasi Rp. 5.000.000,00Total Rp. 46.000.000,00

7. Assumptions, Constraints & DependenciesAsumsi dari proyek ini adalah:

1) Survey dan hari bekerja dilakkan selama 1 minggu yang terdiri dari 5 hari (Sabtu dan Minggu tidak dihitung)

2) Biaya telah ada didalam akun yang jelas dan sudah ada di Grower Corp.

Batasan untuk sistem ini, antara lain:

1) User biasa hanya bisa mengakses laporan dan biodata2) Admin bisa melakukan insert, update, approve dan delete data

Page 3: Mppl charter

8. Project Organizational StructureFunction Name RoleTeam Leader Rian Pratama Menjadwalkan

pelaksanaan dan manajemen proyek.

Memantau kinerja proyek pelaksanaan dari analisis sampai implementasi

Membuat dokumen yang mendefinisikan proyek

System Analyst + Design Naufan Arifie Menganalisa proses bisnis

Mendefinisikan prosedur

Membuat dokumen SRS dan dokumen Design

Programmer Dimas Hirda Membuat aplikasi yang telah dirancang dan direncanakan

Trainer Trastian Wibowo Melatih calon admin sistem dari karyawan Grower Corporation

Dokumentator Anandi Jaya Control keselarasan dan kelengkapan dokumen

Membuat manual penggunaan dan pengelolaan sistem

9. AuthorizationApproved By Project Manajer

Rian Pratama

Date

6 Maret 2017Approved By Project Sponsor

Aldi Febriansyah

Date

6 Maret 2017