mengubah pengalaman diri sendiri dan orang lain ke dalam bentuk cerpen

14
Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen Oleh : 1. Syeilla Rizqiah 2. Syifa Agistia Putri 3. Tedy Suroto 4. Titania Rita Dewi

Upload: dheayulia-ningsih

Post on 19-Jul-2015

1.412 views

Category:

Presentations & Public Speaking


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen

Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan OrangLain ke dalam Bentuk Cerpen

Oleh : 1. Syeilla Rizqiah2. Syifa Agistia Putri3. Tedy Suroto4. Titania Rita Dewi

Page 2: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen

Pengertian Cerpen

jenis karya sastra yang

memaparkan kisah atau

cerita tentang manusia dan

seluk beluknya lewat tulisan

pendek.

Page 3: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen

a. Menentukan Tema

Tema merupakan sesuatu yang menjiwai

sebuah cerita. Tema menjadi dasar dalam

bercerita.Ruh sebuah cerita terletak di

dalam tema. Dalam menulis cerita tema

harus dihayati betul oleh penulis.Tema-tema

yang sering dipakai dalam penulisan cerpen

misalnya masalah sosial, keagamaan,

kemiskinan, kesenjangan, perjuangan,

percintaan, dan lain-lain. Tema yang paling

diminati bagi kalanan remaja adalah tema

percintaan selain tema-tema yang lain.

Page 4: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen

b. Sudut Pandang

Dalam menulis cerpen kalian harus konsisten dalam menggunakan

sudut pandang. Kalau kalian menggunakan sudut pandang sebagai

orang pertama, dari awal sampai akhir cerita harus tetap menggunakan

sudut pandang orang pertama dengan menggunakan sudut pandang

aku atau saya dalam bercerita. Keajegan dalam menggunakan sudut

pandang akan membantu pembaca dalam menikmati cerita yang kamu

sampaikan.

c. Penokohan

Pengungkapan karakter tokoh dalam cerita harus

logis. Pengarang harus dapat menciptakan

gambaran yang tepat untuk watak orang yang

ditampilkan. Berawal dari penciptaan karakter

tokoh inilah jalan cerita akan terbentuk.

Page 5: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen

d. Alur atau plotBiasanya karakter tokoh yang dibangun dalam cerita terdiri atas

tokoh yang berkarakter baik dan berkarakter burukDi samping itu

akan diciptakan pula tokoh yang netral sebagai penengah ketika

terjadi konflik antara tokoh yang berkarakter baik dan tokoh yang

berkarakter buruk. Dari konflik yang terjadi inilah jalan cerita atau

alur akan dibangun. Alur harus diterapkan dengan tepat. Alur

yang baik akan

memberikan kesan mendalam bagi pembaca. Terdapat

bermacammacam alur dalam sebuah cerita, di antaranya adalah

sebagai berikut.1) Alur sirkuler, yaitu cerita yang dimulai dari A dan kembali lagi ke

A.

2) Alur linier, yaitu alur yang dibangun searah, maju atau lurus.

3) Alur foref shadowing, yaitu alur yang dibangun dengan

menceritakan

masa datang, meloncat ke masa lalu, dan pada akhir ceritameloncat lagi ke masa datang.

4) Alur flash back, yaitu cerita yang sesungguhnya adalah cerita

masa lalu tetapi justru cerita itu dimlai dari hari ini. Olahraga

Page 6: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen

e. Menentukan Judul

Judul dapat ditulis setelah keseluruhan cerita selesai

ditulis. Judul dapat ditentukan dari bagian yang

paling menarik dari cerita itu. Pemilihan judul harus

menarik bagi pembaca, sebab judul merupakan

pintu gerbang yang dapat pula diibaratkan sebagai

sebuah etalase. Dengan membaca judul pembaca

akan membayangkan isinya.

Page 7: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen

Contoh Cerpen

Page 8: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen

"Allahu akbar Allahu akbar.........

." Kumandang adzan mulai menyeru,itu tandanya

waktu ashar telah tiba. Aku lekas mandi,sholat,dan

bersiap-siap diri dengan acara ku hari ini. Ya acara

ku hari ini adalah buka puasa bersama bersana

teman-teman lama ku. Dengan suasana yang

serba terburu-buru aku mulai mengeluarkan

sepeda motorku untuk aku pakai menuju

ketempat tujuan yang jaraknya lumayan jauh dari

rumahku

ku Harap Ini Bukan Buka Puasa Bersama

yang Terakhir Bersama Kalian

Page 9: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen

Setelah kita berkumpul disebuah tempat yang

disepakati kita mulai memulai perjalanan kita.

Tiba-tiba ada tetesan air tepat didepan kaca

helmku. "wah hujan" teriakku. "sudah tidak apa-

apa,ayo tetap lanjutkan perjalanan ini hanya

gerimis saja" sahut salah seorang temanku. Dan

kita tetap melanjutkan perjalanan dalam

keadaan hujan. Lalu....... "kritik kritik kritik kritik

kritik" hujan semakin membesar,kita semua

panik dan mencari tempt untuk berteduh.

Page 10: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen
Page 11: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen
Page 12: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen

Akhirnya kita memutar otak semua sekaligus memutar

stang sepeda motor kami semua dan mencari jalan

yang bisa kami lewati. Dengan penuh kekhawatiran

kami semua mulai menelusuro semua jalan yang bisa

untuk kami lewati. Dan kita terjebak di sebuah banjir

pada jalan yang beda. Senua anak panik dengan

hebatnya,dan akhirnya bisa keluar dari banjir itu

dengan memutar balik. Dan teng pukul "18.00" kita

masih berada ditengah jalan. Baru 5% perjalanan

menuju ketempat tujuan,ya salah satunya adalah

karena kami sudah dua kali memutar balik

perjalanan.

Page 13: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen

Dan ketika tiba waktu berbuka kita semua berisirahat dibawah pohon

dipinggir jalan. Ya kurang lebih ada 13 orang disana. Kita hanya

memakan sebuah buah jambu yang dibawa oleh temanku. "tidak

adakah yang membawa air mineral ??" tanya temanku dengan

penuh harap. Temanku menyahut "Tunggu,biar akan kubelikan dulu

air mineral di seberang sana".

Tiba-tiba temanku yang ingin membeli air mineral itu kembali

dengan tangan kosong. "Disana banjir juga :( " keluh temanku. Dan

suasana mulai memecah dengan tawa " Hahahahahaha... Wuuu..

Dasar.. Makanya jangan sotau. Disinikan memang banjir semua.

Setelah it kami melanjutkan perjalanan kami

Page 14: Mengubah Pengalaman Diri Sendiri dan Orang Lain ke dalam Bentuk Cerpen