mengenal-batuan2

20
Drs.Dedi Suryadi SMAN 2 TASIKM ALAYA 1

Upload: amc-marfer-el-messak

Post on 24-Nov-2015

10 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

  • Drs.Dedi Suryadi SMAN 2 TASIKMALAYA

  • KonglomeratBatuan yang terbentuk dari proses pengendapan bahan lepas berupa fragmen batuan/mineral hasil perombakan/pelapukan batuan lain yang terangkut dari tempat asalnya oleh air, es atau angin, yang kemudian mengalami litifikasi/pembatuan.

  • Batuan Sedimen Klastik/Mekanik (Clastic Sedimentary Rock)terbentuk dari pengendapan bahan rombakan batuan asalContoh : breksi, konglomerat, batupasir, batulanau, batulempung + Batuan Piroklastik (Pyroclastic Rock) terbentuk dari pengendapan bahan letusan gunungapiContoh : breksi volkanik, aglomerat, ignimbrit, tufa

    Batuan Sedimen Non-Klastik (Nonclastic Sedimentary Rock)Batuan Sedimen Kimiawi (Chemical Sedimentary Rock)terbentuk dari pengendapan akibat proses kimiawi (evaporasi / presipitasi)Contoh : batugaram (halit), batugipsum, anhidrit, travertin, chertBatuan Sedimen Organik/Biogenik (Organogenetic Sed.Rock)terbentuk dari pengendapan bahan organis (sisa-sisa hewan & tumbuhan)Contoh : batugamping, batubara, dolomit, diatomit, radiolaritberdasarkangenesanya

  • Batuan Sedimen Detritus Kasar (Coarse Clastic Sedimentary Rock)Contoh : breksi, konglomerat, kokuinaBatuan Sedimen Detritus Sedang (Medium Clastic Sedimentary Rock)Contoh : batupasir, arkosa, grewakBatuan Sedimen Detritus Halus (Fine Clastic Sedimentary Rock)Contoh : batulanau, batulempung, batulumpur, serpihBatuan Sedimen Karbonat (Carbonatic/Calcareous Sed.Rock)Contoh : batugamping, dolomit, kapur (chalk), kalkarenitBatuan Sedimen Evaporit (Evaporite Sedimentary Rock)Contoh : batugipsum, batugaram, anhidrit, travertinBatuan Sedimen Silikaan/Kersikan (Siliceous Sedimentary Rock)Contoh : batuapi (flint), rijang, jasper, fosforit, diatomit, radiolarit Batuan Sedimen Besian (Ferriferous Sedimentary Rock)Contoh : batu silikat besi, batu oksida besi, batu sulfida besiBatuan Sedimen Fosfatik (Phosphatic Sedimentary Rock)Contoh : fosforit, kolofanit, batugamping fosfatik Batuan Sedimen Organik (Organic Sedimentary Rock)Contoh : serpih organik, batubara, lignit, bituminus, antrasitberdasarkankomposisi utamanya

  • Tekstur KlastikBesar butir (Grain size)Pemilahan (Sorting)Pembundaran (Roundness)Kemas (Fabric)Besar butirPemilahanPembundaran

  • Tekstur Non-KlastikAmorf (Amorphous)Olit (Oolitic)Pisolit (Pisolitic)Sferolit (Spherulitic)Membungkal (Saccharoidal)MembungkalPisolitSferolitOlit

  • Struktur Klastik/FisikaPerlapisan (Bedding)Perlapisan arus (Current bedding)Perlapisan bersusun (Graded bedding) Perlapisan silang siur (Cross bedding)Perarian sejajar (Parallel lamination)Perarian terpelintir (Convolute lamination)Tikas beban (Load cast)Tikas garut (Flute cast)Gelembur gelombang (Ripple mark)Gerus & Isi (Scour & Fill)Rekah kerut (Mudcrack)Convolute laminationFlute castRipple markGraded beddingCross beddingMudcrack

  • Struktur KimiawiStilolit (Stylolite)Konkresi (Concretion)Septaria (Septaria)Geoda (Geode)Kerucut dlm kerucut (Cone-in-cone)Struktur Organik/BiologiBioherma (Bioherm)Biostroma (Biostrome)Cone-in-coneGeodaKonkresiStilolitBiohermaSeptaria

  • BreksiBatupasirBatugampingKonglomeratBatulumpurRijangGrewak

  • Komposisi utama

    Besar butir

    Pembundaran

    Tekstur

    Jenis batuan

    Nama

    KonglomeratAgak membundar Membundar baik Batuan Sedimen KlastikDetritus (hasil rombakan batuan asal)Kerikil, kerakal, berangkal(diameter butiran > 2mm)Klastik

  • Batuan yang terbentuk dari proses perubahan batuan asal, baik perubahan bentuk/struktur maupun susunan mineralnya akibat pengaruh panas dan/atau tekanan yang sangat tinggi atau reaksi kimia Marmer

  • Batuan Metamorf Kontak/Termal (Contact/Thermal Metamorphic Rock)terbentuk akibat temperatur yang sangat tinggi (akibat intrusi/kontak langsung dengan magma)Contoh : batusabak, batutanduk (hornfels), marmer

    Batuan Metamorf Dinamik/Kataklastik (Dynamic /Cataclastic Met. Rock)terbentuk akibat tekanan yang sangat tinggi(akibat gesekan sepanjang zona sesar)Contoh : milonit + Batuan Metamorf Terkubur (Burial Met.Rock) terbentuk akibat terpendam di dasar cekungan/geosinklin dan tertekan sedimen yang sangat tebal Contoh : batusabak

    Batuan Metamorf Regional/Dinamo-Termal (Regional Met.Rock) terbentuk akibat tekanan dan temperatur sangat tinggi (akibat tektonik kuat pada jalur gunungapi) Contoh : filit, sekis, genes, kuarsit, eklogit, marmer

    berdasarkanfaktor pengaruhnya

  • Batuan Metamorf Foliasi(Foliated Metamorphic Rock)Contoh : batusabak, filit, sekis, genes, milonitBatuan Metamorf Non-Foliasi (Non-Foliated Metamorphic Rock)Contoh : kuarsit, marmer, hornfels, amfibolit, granulit, eklogit, saponit

    berdasarkanteksturnya

  • Struktur Foliasi/ParalelKenampakan berlapis/berlembar akibat orientasi penjajaran mineral penyusun batuannya (berbeda dengan perlapisan pada batuan sedimen)Struktur Non-Foliasi Kenampakan tidak berlapis/berlembarContoh : kuarsit, marmerSlaty (menyabak), Phyllitic (memfilit), Schistose (menyekis), Gneissic (menggenes)

  • BatusabakFilitSekisGenesMilonitBatutandukMarmerKuarsit

  • Komposisi mineral

    Ukuran butiran

    Orientasi butiran

    Struktur

    Jenis foliasi

    Tekstur

    Jenis batuan

    Nama

    Batusabak (Slate)Menyabak (Slaty)Sangat halus(tidak tampak dg mata telanjang)Mika dan KuarsaParalel / penjajaran FoliasiBerlembar halus dan mudah belahBatuan malihan berfoliasi

  • Kebenaran ilmiah sifatnya nisbi yang akan terus berkembang seiring hasil pemikiran manusia, makhluk pencari kebenaran, menuju sumber kebenaran absolut, yaitu ALLAH SWT