mengatasi sambungan tidak aman di chrome dan...

8
Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2017 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org Mengatasi Sambungan tidak aman di Chrome dan Firefox Devi Finastika Devi.finastika@raharja.info Abstrak Pernahkan Anda mengalami masalah seperti ini, tiba-tiba saja saat Anda mengakses browser mozilla firefox maupun google chrome muncul pesan notifikasi "Sambungan Anda tidak pribadi" dan dibawahnya ada keterangan "Penyerang mungkin mencoba mencuri informasi Anda dari support.google.com" dan terdapat link lanjutkan, dan satu tombol Muat ulang, namun setelah Anda muat ulang (refresh) ternyata hal itu masih tetap saja memblokir akses Anda. Kata Kunci: chrome, Firefox, sambungan, secure Pendahuluan Apa yang dimaksud "Sambungan tidak aman" ? Ketika Firefox tersambung ke situs aman(URLnya dimulai dengan "https://"), Firefox telah melakukan verifikasi bahwa sertifikat yang ditampilkan oleh situs tersebut sah dan enkripsinya cukup kuat untuk melindungi privasi Anda. Jika sertifikat tidak bisa divalidasi atau enkripsinya tidak cukup kuat, Firefox akan menghentikan sambungan ke situs dan menampilkan laman galat. Jika Anda menemukan pesan galat tersebut, jika memungkinkan, Anda dianjurkan menghubungi pemilik situs dan memberi tahu kesalahan yang terjadi. Direkomendasikan untuk menunggu situs diperbaiki sebelum menggunakannya. Cara paling aman adalah dengan klik pada Go Back , atau kunjungi situs lain. Kecuali Anda tahu dan memahami alasan teknis dibalik identifikasi situs yang salah, dan bersedia untuk menanggung resiko tersambung melalui sambungan yang mungkin rentan terhadap penyadapan, Anda sebaiknya tidak melanjutkan penjelajahan ke situs tersebut.

Upload: lamphuc

Post on 31-Mar-2019

234 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Mengatasi Sambungan tidak aman di Chrome dan Firefox

Devi Finastika

[email protected]

Abstrak

Pernahkan Anda mengalami masalah seperti ini, tiba-tiba saja saat Anda mengakses

browser mozilla firefox maupun google chrome muncul pesan notifikasi "Sambungan

Anda tidak pribadi" dan dibawahnya ada keterangan "Penyerang mungkin mencoba

mencuri informasi Anda dari support.google.com" dan terdapat link lanjutkan, dan satu

tombol Muat ulang, namun setelah Anda muat ulang (refresh) ternyata hal itu masih

tetap saja memblokir akses Anda.

Kata Kunci: chrome, Firefox, sambungan, secure

Pendahuluan Apa yang dimaksud "Sambungan tidak aman" ?

Ketika Firefox tersambung ke situs aman(URLnya dimulai dengan "https://"), Firefox

telah melakukan verifikasi bahwa sertifikat yang ditampilkan oleh situs tersebut sah dan

enkripsinya cukup kuat untuk melindungi privasi Anda. Jika sertifikat tidak bisa

divalidasi atau enkripsinya tidak cukup kuat, Firefox akan menghentikan sambungan ke

situs dan menampilkan laman galat.

Jika Anda menemukan pesan galat tersebut, jika memungkinkan, Anda dianjurkan

menghubungi pemilik situs dan memberi tahu kesalahan yang terjadi.

Direkomendasikan untuk menunggu situs diperbaiki sebelum menggunakannya. Cara

paling aman adalah dengan klik pada Go Back , atau kunjungi situs lain. Kecuali Anda

tahu dan memahami alasan teknis dibalik identifikasi situs yang salah, dan bersedia

untuk menanggung resiko tersambung melalui sambungan yang mungkin rentan

terhadap penyadapan, Anda sebaiknya tidak melanjutkan penjelajahan ke situs tersebut.

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Pembahasan

Jika Anda melihat pesan kesalahan SSL di Chrome atau Firefox “Sambungan Anda

tidak bersifat pribadi” atau "Sambungan tidak aman", artinya sambungan internet, atau

komputer, menghentikan Chrome atau firefox untuk memuat laman dengan aman.

(tampilan pada firefox)

Kesalahan SSL: Memeriksa sambungan aman

Situs web menggunakan SSL (secure socket layer) untuk menjaga agar setiap informasi

yang Anda masukkan di laman mereka tetap aman dan bersifat pribadi. Jika Anda

melihat pesan kesalahan SSL di Chrome yang mengatakan “Kesalahan Privasi” atau

“Sambungan Anda tidak bersifat pribadi”, artinya sambungan internet, bukan komputer,

telah menghentikan Chrome untuk memuat laman dengan aman.

Penyebab pesan kesalahan SSL

Berikut adalah beberapa hal yang menyebabkan munculnya peringatan SSL:

▪ Sertifikat tidak diterbitkan oleh pihak ketiga yang dikenali. Siapa pun dapat

membuat sertifikat. Oleh karena itu, Google Chrome akan memeriksa apakah

sertifikat situs yang Anda kunjungi berasal dari organisasi yang tepercaya atau tidak.

▪ Sertifikat situs bukan yang terbaru, sehingga Google Chrome tidak dapat

memverifikasi bahwa situs yang Anda kunjungi masih aman.

▪ Sambungan antara browser dan situs web mungkin tidak aman.

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Google Chrome

1. Ketika anda melihat “Sambungan Anda tidak pribadi” atau “Your connection is

private” seperti berikut :

2. Yang perlu dilakukan hanyalah menekan tombol “Lanjut” untuk bahasa

indonesianya,ataupun “Advanced” untuk yang menggunakan setting bahasa inggris.

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

3. Maka akan muncul di layar tampilan sebagai berikut :

4. Setelah anda memilih “Lanjutkan ke ….” atau “Proceed to …”, maka website yang

akan Anda tuju akan langsung terbuka.

5. Selesai

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Mozilla Firefox

1. Ketika anda melihat “your connection is not secure” seperti berikut :

2. Yang perlu dilakukan hanyalah menekan tombol “Lanjut” untuk bahasa

indonesianya,ataupun “Advanced” untuk yang menggunakan setting bahasa inggris.

3. Maka akan muncul di layar tampilan sebagai berikut :

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

4. Untuk menambahkan sertifikat SSL, tekan tombol “Add Exception”, maka akan

muncul konfirmasi penambahan sertifikat sebagai berikut :

5. Tekan “Confirm Security Exception” untuk mengkonfirmasi keamanan dari website

tersebut.

6. Setelah itu maka link url yang ingin Anda kunjungi akan tampir di layar Anda.

7. Selesai

Melihat apakah situs menggunakan sambungan aman (SSL)

Jika Anda memasukkan informasi pribadi yang bersifat sensitif di laman, cari ikon

gembok di sebelah kiri URL situs pada bilah alamat. Ikon tersebut akan memberi tahu

Anda apakah situs aman atau tidak.

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Penutup

Sekian yang dapat saya sampaikan pada artikel mengatasi sambungan tidak aman pada

chrome dan firefox. Semoga anda dapat mengatasi agar informasi pada sambungan

seperti password,gambar dan informasi rahasia anda tidak dilihat orang lain.

Referensi

Sumber :

https://support.mozilla.org/id/kb/apa-yang-dimaksud-sambungan-anda-tidak-aman

http://www.caratutorial.com/2015/04/mengatasi-sambungan-anda-tidak-pribadi-

chrome-firefox.html

http://kecamuk.com/2015/01/memperbaiki-kesalahan-ssl-pada-google-chrome.html

https://trustmedis.com/kb/mengatasi-sambungan-anda-tidak-pribadi-atau-your-

connection-is-not-private-atau-your-connection-is-not-secure/

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Biografi

Nama saya Devi Finastika, kesibukan saat ini saya

sedang menimba ilmu di salah satu Perguruan

Tinggi Swasta, mengambil jurusan Sistem Informasi

dengan konsentrasi Business Intelligence. Contac

person: [email protected]