membuat lampion unik sendiri

Upload: arifaah

Post on 17-Oct-2015

118 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • Arifah Dalili Syarafina & Rizky Santika Devi

    lampion

    Alat dan Bahan:

    - Kardus

    - Kertas marmer

    - Sumpit 1 ikat

    - Lampu 25 watt

    - Dudukan lampu

    - Kabel

    - Colokan

    - Tali nanas

    - Gliter

    - Cat minyak

    - Kuas cat

    - pembolong kertas.

    - Lem korea

    - Lem fox

    Berikut ini langkah-langkah pembuatan lampu kamar.:

    TAHAP AWAL

    CUP LAMPU:

    1. lepaskan bagian luar kardus sehingga tersisa bagian dalam kardus yang

    bertekstur.

    2. Buatlah pola garis yang berukuran 2 cm.

    3. Tandai garis yang akan dipotong pada bagian dalam, kemudian potong garis

    tersebut dengan kater.

    4. tempelkan marmer, kemudian kater sesuai dengan pola sebelumnya.

  • Arifah Dalili Syarafina & Rizky Santika Devi

    5. Pada bagian luar warnai dengan cat minyak kemudian taburkan gliter agar

    terlihat lebih menarik.

    6. Tunggu hingga cat kering.

    (1) (2) (3)

    (4) (5) (6)

    STIK UNTUK PENYANGGA

    7. Siapkan 2 buah sumpit.

    8. Runcingkan salah satu bagian sumpit.

    9. Sambungkan 2 sumpit yang masing-masing ujungnya telah diruncingkan

    dengan menggunakan lem korea.

    10. Oleskan seluruh bagian sumpit dengan lem fox.

    11. Keringkan hingga terlihat bercahaya.

    (7) (8) (9)

  • Arifah Dalili Syarafina & Rizky Santika Devi

    (10)

    LAMPU

    12. Buat rangkaian lampu dengan benar hingga menyala.

    CUP BAWAH

    13. Buat pola segi empat 8x8 cm pada kardus untuk tempat dudukan lampu.

    14. Potong pola yang sudah dibuat dengan cutter.

    15. Lubangi kardus dengan pembolong kertas berbentuk lingkaran

    16. Cat pola tersebut dengan cat minyak.

    17. Taburkan glitter sebelum cat tersebut mengering.

    18. Tunggu cat tersebut hingga mongering.

    19. Tempelkan dudukan lampu dengan cup bawah dengan lem korea.

    (13) (14) (15)

    (16) (17) (19)

  • Arifah Dalili Syarafina & Rizky Santika Devi

    TAHAP AKHIR

    20. Lubangi cup bagian atas pada sisi atas dan bawah berjarak 2 cm.

    21. Lilitkan tali nanas pada kardus yang telah dilubangi.

    22. Masukkan sumpit pada lubang yang telah dibuat sebelumnya.

    23. lem ujung-ujung kardus sehingga membentuk lingkaran.

    24. masukkan sumpit-sumpit ke cup bawah yang telah dilubangi.

    (21) (22) (23)